SlideShare a Scribd company logo
MINAT PEMAIN CATUR PEREMPUAN DI
LINGKUNGAN PRODI ILMU KOMPUTER FMIPA
UNLAM BANJARBARU
Sholihin/j1f111208
#

Mahasiswa FMIPA Ilmu Komputer, Universitas Lambung Mangkurat
Jln. Jend. A. Yani Km 35.800 Banjarbaru
1

sholihin07@gmail.com

Abstrak— Di jaman sekarang ini olahraga kebanyakan
cendrung dilakukan oleh kaum pria saja trutama olahraga
catur yang ada di FMIPA UNIVERSITAS LAMBUNG
MANGKURAT khususnya di prodi Ilmu komputer
terdapat banyak bidang olahraga di antranya catur,
namun catur banyak dimainkan oleh kaum pria saja.
Permainan catur terdiri dari bidak-bidak catur seperti
Queen, King, Knight, Bishop, Rook dan Pion. Langkah
setiap bidak catur berbeda-beda, hal ini yang membuat
catur menjadi suatu permainan yang melatih IQ dari para
pemainnya itu sendiri. Penelitian ini di fokuskan Untuk
memngetahui berapa banyak perempuan di prodi ilmu
komputer yang pandai dan berminat untuk melakukan
olahraga catur.
Kata Kunci— Olahraga, Catur, IQ.

I. PENDAHULUAN
Catur sering disebut sebagai “perfect information game”,
karena kedua pemain dapat mengetahui seluruh kondisi
sepanjang waktu permainan. Hanya dengan melihat papan
catur, pemain dapat mengetahui bidak apa saja yang hidup dan
posisi-posisinya. Tic-tac-toe, Backgammon dan Othello juga
merupakan jenis perfect information game, tetapi tidak dengan
permainan kartu domino (para pemain tidak dapat mengetahui
kartu yang dipegang oleh pemain lain).
Dr Albert Frank di Zaire tahun menemukan orang yang
bermain catur memiliki kecerdasan spasial (ruang), numeric
(angka), administrasi, dan kemampuan mengarang. Dr Robert
memberi catatan bahwa “temuan ini menunjukkan
kemampuan itu tak hanya berlaku secara individual, pada satudua orang saja, tapi umumnya pada mereka yang bermain
catur.” mempelajari catur secara sistematis meningkatkan
kemampuan IQ dan nilai ujian siswa, seperti halnya
memperkuat kemampuan matematis, skil bahasa, dan
membaca .

A. Latarbelakang
Di jaman sekarang ini olahraga kebanyakan cendrung
dilakukan oleh kaum pria saja trutama olahraga catur yang ada
di FMIPA UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
khususnya di prodi Ilmu komputer terdapat banyak bidang
olahraga di antranya catur, namun catur banyak dimainkan oleh
kaum pria saja. Permainan catur terdiri dari bidak-bidak catur
seperti Queen, King, Knight, Bishop, Rook dan Pion. Langkah
setiap bidak catur berbeda-beda, hal ini yang membuat catur
menjadi suatu permainan yang melatih IQ dari para pemainnya
itu sendiri. Penelitian ini di fokuskan Untuk memngetahui
berapa banyak perempuan di prodi ilmu komputer yang pandai
dan berminat untuk melakukan olahraga catur.
B. Perumusan Masalah
Berapa banyak peminat perempuan untuk bermain catur di
lingkungan prodi ilmu komputer FMIPA Universitas Lambung
Mangkurat.
C. Manfaat dan Tujuan Penelitian
Manfaat dari penelitian ini kita dapat membantu himpunan
mahasiswa ilmu komputer khususnya divisi minat dan
bakat dari himpunan tersebut untuk mengetahui berapa
banyak peminat pemain catur perempuan di lingkungan
ilmu komputer..
D. Batasan Penelitian
Penelitian ini dilakukan dilingkungan Fakultas matematika
dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lambung Mangkurat
khususnya di prodi Ilmu Komputer Banjarbaru.
II. TINJAUAN PUSTAKA
(Dr Albert Frank di Zaire tahun 1973-1974) menemukan orang
yang bermain catur memiliki kecerdasan spasial (ruang),
numeric (angka), administrasi, dan kemampuan mengarang. Dr
Robert memberi catatan bahwa “temuan ini menunjukkan
kemampuan itu tak hanya berlaku secara individual, pada satudua orang saja, tapi umumnya pada mereka yang bermain
catur.” mempelajari catur secara sistematis meningkatkan
kemampuan IQ dan nilai ujian siswa (Dullea 1982; Palm 1990;
Ferguson 2000) seperti halnya memperkuat kemampuan
matematis, skil bahasa, dan membaca (Margulies 1991; Liptrap
1998; Ferguson 2000).
Teknik catur diperlukan dalam menyudahi perlawanan
lawan. Dalam bermain catur setiap langkahnya pasti
mengandugn maksud untuk mematikan. Perang strategi di
papan catur menjadi bagian yang tak terelakkan dan menjadi
ciri khas dari permainan catur.

TABLE I. KUISIONER
Nomor

Pertanyaan

1

Permainan
catur adalah
permainan
yang
mengasah
kecerdasan
otak.
Menurut
anda,
perlukah
kita
mempelajari
permainan
catur ?
Apakah
anda suka
bermain
catur?
Apakah
anda sudah
tahu
peraturan
cara
bermain
catur ?
Berapa
sering anda
bermain
catur?
Apakah a.
anda pernah
ikut
turnamen
catur ?
apa
yang
membuat
anda suka
bermain
catur ?
Dimana dan
sedang apa
biasanya
anda
bermain
catur ?
Sejak umur
berapa anda
suka
bermain
catur ?
Siapa
pemain atur
idola anda ?

2

Catur ini banyak memberikan manfaat dan juga hiburan
terutama ketika suasana hati sedang tak menentu, kurang
mood, atau bahkan tak bergairah karena diputuskan pacar.
Dengan bermain catur maka segala beban tersebut akan sirna
dengan sendirinya.
3

Tulisan ini akan bertumpu pada bagaimana teknik catur
yang elegan, ciamik, dengan melakukan langkah-langkah yang
sulit diterka lawan. Keuletan dan ketelatenan dalam membaca
arah gerak lawan sangat diperlukan dalam mendikte setiap
langkah yang diperagakan lawan bertanding. Dalam permainan
ini benar-benar dibutuhkan sense of intelligent yang tinggi, dan
sebaliknya memerlukan kecermatan dalam menghitung timing
yang tepat dalam melancarkan serangan yang gencar.

4

5

III. METODE PENELITIAN
Metode pengumpulan data merupakan salah satu aspek yang
berperan dalam kelancaran dan keberhasilan dalam suatu
penelitian. Dalam penelitian ini metode pengumpulan data
yang digunakan adalah sebagai berikut:
1. Angket atau Kuesioner
Angket atau kuesioner adalah teknik pengumpulan
data melalui formulir yang berisi pertanyaan-pertanyaan yang
diajukan secara tertulis pada seseorang atau sekumpulan orang
untuk mendapatkan jawaban atau tanggapan dan informasi
yang diperlukan oleh peneliti (Mardalis: 2008: 66) Penelitian
ini menggunakan angket atau kuesioer, daftar pertanyaannya
dibuat secara berstruktur denan bentuk pertanyaan pilihan
berganda (multiple choice questions).
2. Metode Dokumentasi
Metode dokumentasi yaitu pengumpulan data dokumen,
Metode ini digunakan untuk memperoleh data tentang jumlah
peminat pemain catur di ilmu komputer.

6

7

8

9

10

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
Dari penelitian tentang minat pemain catur perempuan di
lingkungan prodi ilmu kompter FMIPA UNLAM Banjarbaru
tahun 2013 diperoleh hasil dan pembahasan sebagai berikut:
A. Hasil
Dari hasil survei dan penyebaran kuisioner di kalangan
mahasiswi ilmu komputer FMIPA UNLAM Banjarbaru
diperoleh hasil:
Dari hasil survei dilapangan pada acra lomba Dekan Cup
dan informasi dari himpunan Ilmu Komputer bahwa peminat
pemain catur perempuan di lingkungan Ilmu Komputer sangat
kurang, hasil dilapangan membuktikan bahwa yang bisa dan
yang berpartisipasi pada perlombaan catur hanya satu orang
dari seluruh angkatan yang masih aktif di Ilmu Komputer.
Dari hasil penyebaran kuisioner diperoleh data sebagai
berikut:

Pilih jawaban
a.

Setuju

c. Tidak
tahu

a.

a.

Perlu

b. Tidak
perlu

c. Tidak
tahu

b. Tidak suka

Suka

c. Biasa
saja

a.

Sudah

b. Belum

c. Tidak
tahu

a. Sangat sering

b.Kadangkadang

c. Tidak

b. Tidak

a. iya

c.tidak

pernah

tahu

..................................................................................

..................................................................................
..................................................................................

..................................................................................

..................................................................................

Nomor
1

b. Tidak setuju

Pilih jawaban
a.

Setuju

b. Tidak setuju

c. Tidak tahu

10%

10%

b.Tidak perlu
35%
b. Tidak suka

c. Tidak tahu
35%
c. Biasa saja

60%

20%

b. Belum

c. Tidak tahu

20%

60%

20%

a. Sangat sering
10%

b.Kadang-kadang
20%

c.

80%
2

a.

3

a.

Perlu
30%
Suka

20%
4

a.

5

Sudah

Tidak

pernah
70%

6

b.

a. Iya

b. Tidak

c.tidak tahu

c.

5%

85%

10%
7

10% pengen mengasah otak
90% tidak ada

8

10% dirumah dan lagi santai sama keluarga
90% tidak pernah main

9

5% sejak 15 ahun
95% tidak pernah suka.

10

100% tidak ada

B. Pembahasan
Dari hasil analisis diatas diperolah hasil survei dan hasil
penyebaran angket/kuisioner menunjukkan bahwa hasil
kuisioner memperjelas dari hasil survei yang dilakukan
langsung dilapangan. Hal itu dapat kita lihat dari pertanyaan
diatas 80% mereka setuju bahwa catur dapat mengasah otak,
namun cuman 30% yang menyatakan perlu mempelajari
permainan catur dan 35% menjawab tidak perlu dan tidak tau.
Selain itu dari semua mahasiwi ilmu komputer yang masih
aktif hanya 20% yang suka bermain catur sisanya 60% tidak
suka, 20% tidak mengetahui apa itu permainan catur. Semua
itu disebabkan karnasebagian besar dari mereka tidak
mengetahui tentang perturan bermain catur, hanya 20% saja
yang mengetahui sisanya 60% tidak tau dan 20% tidak
mengerti apa itu catur. Itu semua terbukti dari hasil kuisioner
hanya beberpa persen yang pernah bermain catur yaitu, 10%
sering bermain catur, 20% kadang-kadang dan 70% tidak
pernah bermain catur. Dan hanya berapa orang yang menekuni
permainan ini itu erlihat dari hasil angket masih ada 55 yang
pernah ikut turnamen catur, 85% tidak pernah dan 10% tidak
mengerti.
Dari sebagian kecil mahasiswi Ilmu Komputer suka
bermain catur karena 10% ingin mengasah otak dan 90% tidak
ada yang membuat mereka suka bermain catur. Hal itu
biasanya dipengaruhi oleh faktor lingkungan sekitar itu terbukti
bahwa 10% mereka dari mereka bermain catur pada sat lagi
sasntai sama keluarga dan 90% tidak pernah main. Bahkan
hanya 5% dari mereka yang mengenal catur sejak usia
dibawah 17 tahun, 95% tidak pernah suka bermain catur. Dari
smua itu menunjukkan bahwa mahasiswi Ilmu Komputer
hanya sebain kecil yang suka catur bahkan mereka 100% tidak
mempunyai idola pemain catur.
V. KESIMPULAN DAN SARAN
Dari hasil penelitian terhadap mahasiswi ilmu komputer
tenyang berapa besar minat pemain catur perempuanan
dilingkunagan prodi Ilmu Kompute FMIPA UNLAM
Banjarbaru diperoleh kesimpulan dan beberapa saran
sebagai berikut.
A. Kesimpulan
Dari hasil dan pembahasan diatas mengenai peminat
pemain catur perempuan dikalangan mahasiswi Ilmu komputer
FMIPA UNLAM Banjarbaru dapat disimpulkan bahwa hanya
20% di antara seluruh mahasiswi ilmu Komputer FMIPA
UNLAM Banjarbaru yang suka dan berminat bermain catur
dan 60% dari mereka tidak suka bermain catur bahkan 20%
diantra mereka tidak tau apa itu permainan catur. Semua hasil
tersebut menegaskan bahwa survei yang dilakukan dilapngan
sesuia dengan hasil survei angket/kuisioner.

B. Saran
Dari penelitian peminat pemain catur perempuan
dikalangan mahasiswi Ilmu Komputer FMIPA UNLAM
Banjarbaru dikemukakan beberapa saran:
1. Sebagai mahasiswi dan penerus bangsa seharusnya
mahasiswi belajar bermain catur setiknya mengenal
apa itu catur.
2. Mahasiswi jangan beranggapan kalo catur adalah
permainan yang harus dilakukan oleh kaum pria saja,
banyak pemain catur wanita kelas dunia .
3. Tumbuhkan semngat bermain catur khususnya di
lingkungan Ilmu Komputer FMIPA UNLAM BJB.
DAFTAR PUSTAKA
[1]

Maromi, sohibul, M. 2012/2013. Strategi Algoritma.
http://informatika.stei.itb.ac.id/~rinaldi.munir/Stmik/20122013/Makalah2012/Makalah-IF3051-2012-028.pdf
[2] Hasibuan, Zainal A. 2007. Metodelogi Penelitian Pada Bidang
Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi. Fakultas Ilmu
Komputer UI.
[3] Djamal, djamil. 2003. Belajar Catur Bagi Pemula.
http://chess.gunadarma.ac.id/attachments/214/belajar_catur_bagi
_pemula(6).pdf

More Related Content

Viewers also liked

Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
ManxTelecom
 
Блогинг. Как правильно вести блоги.
Блогинг. Как правильно вести блоги.Блогинг. Как правильно вести блоги.
Блогинг. Как правильно вести блоги.
Константин Коптелов
 
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...Yusyffa
 
JABES 2015 - Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
JABES 2015 -  Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)JABES 2015 -  Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
JABES 2015 - Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
ABES
 
Tech Talk - Enterprise Architect - 00
Tech Talk - Enterprise Architect - 00Tech Talk - Enterprise Architect - 00
Tech Talk - Enterprise Architect - 00Shahzad Masud
 
New venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
New venture financing, 2003,Ziya BoyacigillerNew venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
New venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
Ziya-B
 
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort 2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
krgc
 
Speech defects
Speech defectsSpeech defects
Speech defects
Sanil Varghese
 
The legend of the banana
The legend of the bananaThe legend of the banana
The legend of the banana
melaisamaha
 

Viewers also liked (10)

Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
Laying down the Law: Understanding the Legislation Surrounding Lone and Mobil...
 
Блогинг. Как правильно вести блоги.
Блогинг. Как правильно вести блоги.Блогинг. Как правильно вести блоги.
Блогинг. Как правильно вести блоги.
 
Filsafat Ilmu dalam Matematika
Filsafat Ilmu dalam MatematikaFilsafat Ilmu dalam Matematika
Filsafat Ilmu dalam Matematika
 
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...
Laporan akhir hubungan manajemen waktu dan akademis mahasiswa organisatoris d...
 
JABES 2015 - Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
JABES 2015 -  Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)JABES 2015 -  Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
JABES 2015 - Explorer, partager, valoriser / Christian Négrel (OCLC)
 
Tech Talk - Enterprise Architect - 00
Tech Talk - Enterprise Architect - 00Tech Talk - Enterprise Architect - 00
Tech Talk - Enterprise Architect - 00
 
New venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
New venture financing, 2003,Ziya BoyacigillerNew venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
New venture financing, 2003,Ziya Boyacigiller
 
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort 2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
2015 LGFRB Presentation Castle Rock Casino Resort
 
Speech defects
Speech defectsSpeech defects
Speech defects
 
The legend of the banana
The legend of the bananaThe legend of the banana
The legend of the banana
 

More from Sholi Hin

Laporan akhir deddy
Laporan akhir deddyLaporan akhir deddy
Laporan akhir deddySholi Hin
 
Laporan tahap 1 deddy
Laporan tahap 1 deddyLaporan tahap 1 deddy
Laporan tahap 1 deddySholi Hin
 
Laporan tahap 1
Laporan tahap 1Laporan tahap 1
Laporan tahap 1Sholi Hin
 
Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen Sholi Hin
 
Laporan metpen
Laporan metpen Laporan metpen
Laporan metpen Sholi Hin
 
7 jurnal-penelitian2
7 jurnal-penelitian27 jurnal-penelitian2
7 jurnal-penelitian2Sholi Hin
 

More from Sholi Hin (6)

Laporan akhir deddy
Laporan akhir deddyLaporan akhir deddy
Laporan akhir deddy
 
Laporan tahap 1 deddy
Laporan tahap 1 deddyLaporan tahap 1 deddy
Laporan tahap 1 deddy
 
Laporan tahap 1
Laporan tahap 1Laporan tahap 1
Laporan tahap 1
 
Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen
 
Laporan metpen
Laporan metpen Laporan metpen
Laporan metpen
 
7 jurnal-penelitian2
7 jurnal-penelitian27 jurnal-penelitian2
7 jurnal-penelitian2
 

Sholihin

  • 1. MINAT PEMAIN CATUR PEREMPUAN DI LINGKUNGAN PRODI ILMU KOMPUTER FMIPA UNLAM BANJARBARU Sholihin/j1f111208 # Mahasiswa FMIPA Ilmu Komputer, Universitas Lambung Mangkurat Jln. Jend. A. Yani Km 35.800 Banjarbaru 1 sholihin07@gmail.com Abstrak— Di jaman sekarang ini olahraga kebanyakan cendrung dilakukan oleh kaum pria saja trutama olahraga catur yang ada di FMIPA UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT khususnya di prodi Ilmu komputer terdapat banyak bidang olahraga di antranya catur, namun catur banyak dimainkan oleh kaum pria saja. Permainan catur terdiri dari bidak-bidak catur seperti Queen, King, Knight, Bishop, Rook dan Pion. Langkah setiap bidak catur berbeda-beda, hal ini yang membuat catur menjadi suatu permainan yang melatih IQ dari para pemainnya itu sendiri. Penelitian ini di fokuskan Untuk memngetahui berapa banyak perempuan di prodi ilmu komputer yang pandai dan berminat untuk melakukan olahraga catur. Kata Kunci— Olahraga, Catur, IQ. I. PENDAHULUAN Catur sering disebut sebagai “perfect information game”, karena kedua pemain dapat mengetahui seluruh kondisi sepanjang waktu permainan. Hanya dengan melihat papan catur, pemain dapat mengetahui bidak apa saja yang hidup dan posisi-posisinya. Tic-tac-toe, Backgammon dan Othello juga merupakan jenis perfect information game, tetapi tidak dengan permainan kartu domino (para pemain tidak dapat mengetahui kartu yang dipegang oleh pemain lain). Dr Albert Frank di Zaire tahun menemukan orang yang bermain catur memiliki kecerdasan spasial (ruang), numeric (angka), administrasi, dan kemampuan mengarang. Dr Robert memberi catatan bahwa “temuan ini menunjukkan kemampuan itu tak hanya berlaku secara individual, pada satudua orang saja, tapi umumnya pada mereka yang bermain catur.” mempelajari catur secara sistematis meningkatkan kemampuan IQ dan nilai ujian siswa, seperti halnya memperkuat kemampuan matematis, skil bahasa, dan membaca . A. Latarbelakang Di jaman sekarang ini olahraga kebanyakan cendrung dilakukan oleh kaum pria saja trutama olahraga catur yang ada di FMIPA UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT khususnya di prodi Ilmu komputer terdapat banyak bidang olahraga di antranya catur, namun catur banyak dimainkan oleh kaum pria saja. Permainan catur terdiri dari bidak-bidak catur seperti Queen, King, Knight, Bishop, Rook dan Pion. Langkah setiap bidak catur berbeda-beda, hal ini yang membuat catur menjadi suatu permainan yang melatih IQ dari para pemainnya itu sendiri. Penelitian ini di fokuskan Untuk memngetahui berapa banyak perempuan di prodi ilmu komputer yang pandai dan berminat untuk melakukan olahraga catur. B. Perumusan Masalah Berapa banyak peminat perempuan untuk bermain catur di lingkungan prodi ilmu komputer FMIPA Universitas Lambung Mangkurat. C. Manfaat dan Tujuan Penelitian Manfaat dari penelitian ini kita dapat membantu himpunan mahasiswa ilmu komputer khususnya divisi minat dan bakat dari himpunan tersebut untuk mengetahui berapa banyak peminat pemain catur perempuan di lingkungan ilmu komputer.. D. Batasan Penelitian Penelitian ini dilakukan dilingkungan Fakultas matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Lambung Mangkurat khususnya di prodi Ilmu Komputer Banjarbaru. II. TINJAUAN PUSTAKA (Dr Albert Frank di Zaire tahun 1973-1974) menemukan orang yang bermain catur memiliki kecerdasan spasial (ruang), numeric (angka), administrasi, dan kemampuan mengarang. Dr Robert memberi catatan bahwa “temuan ini menunjukkan kemampuan itu tak hanya berlaku secara individual, pada satudua orang saja, tapi umumnya pada mereka yang bermain catur.” mempelajari catur secara sistematis meningkatkan kemampuan IQ dan nilai ujian siswa (Dullea 1982; Palm 1990;
  • 2. Ferguson 2000) seperti halnya memperkuat kemampuan matematis, skil bahasa, dan membaca (Margulies 1991; Liptrap 1998; Ferguson 2000). Teknik catur diperlukan dalam menyudahi perlawanan lawan. Dalam bermain catur setiap langkahnya pasti mengandugn maksud untuk mematikan. Perang strategi di papan catur menjadi bagian yang tak terelakkan dan menjadi ciri khas dari permainan catur. TABLE I. KUISIONER Nomor Pertanyaan 1 Permainan catur adalah permainan yang mengasah kecerdasan otak. Menurut anda, perlukah kita mempelajari permainan catur ? Apakah anda suka bermain catur? Apakah anda sudah tahu peraturan cara bermain catur ? Berapa sering anda bermain catur? Apakah a. anda pernah ikut turnamen catur ? apa yang membuat anda suka bermain catur ? Dimana dan sedang apa biasanya anda bermain catur ? Sejak umur berapa anda suka bermain catur ? Siapa pemain atur idola anda ? 2 Catur ini banyak memberikan manfaat dan juga hiburan terutama ketika suasana hati sedang tak menentu, kurang mood, atau bahkan tak bergairah karena diputuskan pacar. Dengan bermain catur maka segala beban tersebut akan sirna dengan sendirinya. 3 Tulisan ini akan bertumpu pada bagaimana teknik catur yang elegan, ciamik, dengan melakukan langkah-langkah yang sulit diterka lawan. Keuletan dan ketelatenan dalam membaca arah gerak lawan sangat diperlukan dalam mendikte setiap langkah yang diperagakan lawan bertanding. Dalam permainan ini benar-benar dibutuhkan sense of intelligent yang tinggi, dan sebaliknya memerlukan kecermatan dalam menghitung timing yang tepat dalam melancarkan serangan yang gencar. 4 5 III. METODE PENELITIAN Metode pengumpulan data merupakan salah satu aspek yang berperan dalam kelancaran dan keberhasilan dalam suatu penelitian. Dalam penelitian ini metode pengumpulan data yang digunakan adalah sebagai berikut: 1. Angket atau Kuesioner Angket atau kuesioner adalah teknik pengumpulan data melalui formulir yang berisi pertanyaan-pertanyaan yang diajukan secara tertulis pada seseorang atau sekumpulan orang untuk mendapatkan jawaban atau tanggapan dan informasi yang diperlukan oleh peneliti (Mardalis: 2008: 66) Penelitian ini menggunakan angket atau kuesioer, daftar pertanyaannya dibuat secara berstruktur denan bentuk pertanyaan pilihan berganda (multiple choice questions). 2. Metode Dokumentasi Metode dokumentasi yaitu pengumpulan data dokumen, Metode ini digunakan untuk memperoleh data tentang jumlah peminat pemain catur di ilmu komputer. 6 7 8 9 10 IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Dari penelitian tentang minat pemain catur perempuan di lingkungan prodi ilmu kompter FMIPA UNLAM Banjarbaru tahun 2013 diperoleh hasil dan pembahasan sebagai berikut: A. Hasil Dari hasil survei dan penyebaran kuisioner di kalangan mahasiswi ilmu komputer FMIPA UNLAM Banjarbaru diperoleh hasil: Dari hasil survei dilapangan pada acra lomba Dekan Cup dan informasi dari himpunan Ilmu Komputer bahwa peminat pemain catur perempuan di lingkungan Ilmu Komputer sangat kurang, hasil dilapangan membuktikan bahwa yang bisa dan yang berpartisipasi pada perlombaan catur hanya satu orang dari seluruh angkatan yang masih aktif di Ilmu Komputer. Dari hasil penyebaran kuisioner diperoleh data sebagai berikut: Pilih jawaban a. Setuju c. Tidak tahu a. a. Perlu b. Tidak perlu c. Tidak tahu b. Tidak suka Suka c. Biasa saja a. Sudah b. Belum c. Tidak tahu a. Sangat sering b.Kadangkadang c. Tidak b. Tidak a. iya c.tidak pernah tahu .................................................................................. .................................................................................. .................................................................................. .................................................................................. .................................................................................. Nomor 1 b. Tidak setuju Pilih jawaban a. Setuju b. Tidak setuju c. Tidak tahu 10% 10% b.Tidak perlu 35% b. Tidak suka c. Tidak tahu 35% c. Biasa saja 60% 20% b. Belum c. Tidak tahu 20% 60% 20% a. Sangat sering 10% b.Kadang-kadang 20% c. 80% 2 a. 3 a. Perlu 30% Suka 20% 4 a. 5 Sudah Tidak pernah 70% 6 b. a. Iya b. Tidak c.tidak tahu c. 5% 85% 10%
  • 3. 7 10% pengen mengasah otak 90% tidak ada 8 10% dirumah dan lagi santai sama keluarga 90% tidak pernah main 9 5% sejak 15 ahun 95% tidak pernah suka. 10 100% tidak ada B. Pembahasan Dari hasil analisis diatas diperolah hasil survei dan hasil penyebaran angket/kuisioner menunjukkan bahwa hasil kuisioner memperjelas dari hasil survei yang dilakukan langsung dilapangan. Hal itu dapat kita lihat dari pertanyaan diatas 80% mereka setuju bahwa catur dapat mengasah otak, namun cuman 30% yang menyatakan perlu mempelajari permainan catur dan 35% menjawab tidak perlu dan tidak tau. Selain itu dari semua mahasiwi ilmu komputer yang masih aktif hanya 20% yang suka bermain catur sisanya 60% tidak suka, 20% tidak mengetahui apa itu permainan catur. Semua itu disebabkan karnasebagian besar dari mereka tidak mengetahui tentang perturan bermain catur, hanya 20% saja yang mengetahui sisanya 60% tidak tau dan 20% tidak mengerti apa itu catur. Itu semua terbukti dari hasil kuisioner hanya beberpa persen yang pernah bermain catur yaitu, 10% sering bermain catur, 20% kadang-kadang dan 70% tidak pernah bermain catur. Dan hanya berapa orang yang menekuni permainan ini itu erlihat dari hasil angket masih ada 55 yang pernah ikut turnamen catur, 85% tidak pernah dan 10% tidak mengerti. Dari sebagian kecil mahasiswi Ilmu Komputer suka bermain catur karena 10% ingin mengasah otak dan 90% tidak ada yang membuat mereka suka bermain catur. Hal itu biasanya dipengaruhi oleh faktor lingkungan sekitar itu terbukti bahwa 10% mereka dari mereka bermain catur pada sat lagi sasntai sama keluarga dan 90% tidak pernah main. Bahkan hanya 5% dari mereka yang mengenal catur sejak usia dibawah 17 tahun, 95% tidak pernah suka bermain catur. Dari smua itu menunjukkan bahwa mahasiswi Ilmu Komputer hanya sebain kecil yang suka catur bahkan mereka 100% tidak mempunyai idola pemain catur. V. KESIMPULAN DAN SARAN Dari hasil penelitian terhadap mahasiswi ilmu komputer tenyang berapa besar minat pemain catur perempuanan dilingkunagan prodi Ilmu Kompute FMIPA UNLAM Banjarbaru diperoleh kesimpulan dan beberapa saran sebagai berikut. A. Kesimpulan Dari hasil dan pembahasan diatas mengenai peminat pemain catur perempuan dikalangan mahasiswi Ilmu komputer FMIPA UNLAM Banjarbaru dapat disimpulkan bahwa hanya 20% di antara seluruh mahasiswi ilmu Komputer FMIPA UNLAM Banjarbaru yang suka dan berminat bermain catur dan 60% dari mereka tidak suka bermain catur bahkan 20% diantra mereka tidak tau apa itu permainan catur. Semua hasil tersebut menegaskan bahwa survei yang dilakukan dilapngan sesuia dengan hasil survei angket/kuisioner. B. Saran Dari penelitian peminat pemain catur perempuan dikalangan mahasiswi Ilmu Komputer FMIPA UNLAM Banjarbaru dikemukakan beberapa saran: 1. Sebagai mahasiswi dan penerus bangsa seharusnya mahasiswi belajar bermain catur setiknya mengenal apa itu catur. 2. Mahasiswi jangan beranggapan kalo catur adalah permainan yang harus dilakukan oleh kaum pria saja, banyak pemain catur wanita kelas dunia . 3. Tumbuhkan semngat bermain catur khususnya di lingkungan Ilmu Komputer FMIPA UNLAM BJB. DAFTAR PUSTAKA [1] Maromi, sohibul, M. 2012/2013. Strategi Algoritma. http://informatika.stei.itb.ac.id/~rinaldi.munir/Stmik/20122013/Makalah2012/Makalah-IF3051-2012-028.pdf [2] Hasibuan, Zainal A. 2007. Metodelogi Penelitian Pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi. Fakultas Ilmu Komputer UI. [3] Djamal, djamil. 2003. Belajar Catur Bagi Pemula. http://chess.gunadarma.ac.id/attachments/214/belajar_catur_bagi _pemula(6).pdf