SlideShare a Scribd company logo
Sabar dan Syukur
Rumus Bahagia Rumah
Tangga
Sebelum kita mulai..
• Ilmu menjadikan hidup kita mudah
• Tidak memiliki ilmu yang membuat segala sesuatu
menjadi sulit
• ْ
‫ن‬َ‫م‬ َ‫و‬
َْ‫ك‬َ‫ل‬َ‫س‬
‫ا‬ً‫ق‬‫ي‬ ِ
‫ر‬َ‫ط‬
ْ
‫س‬ِ‫م‬َ‫ت‬‫ل‬َ‫ي‬
ْ
ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬
‫ا‬ً‫م‬‫ل‬ِ‫ع‬
ْ
‫ه‬َ‫س‬
َْ‫ل‬
ْ
‫ّللا‬
ْ
‫ه‬َ‫ل‬
ْ
ِ‫ه‬ِ‫ب‬
‫ا‬ً‫ق‬‫ي‬ ِ
‫ر‬َ‫ط‬
‫ى‬َ‫ل‬ِ‫إ‬
َْ‫ج‬‫ال‬
ْ
ِِ‫َّن‬
• “Siapa yang menempuh jalan untuk mencari ilmu,
maka Allah akan mudahkan baginya jalan menuju
surga.” (HR. Muslim, no. 2699)
Bahagia itu apa ?
Bahagia adalah karunia Allah
Al-Fath 48:4
َْ‫و‬‫ه‬
ْ
‫ِى‬‫ذ‬‫ٱل‬
َْ‫ل‬ َ‫َّنز‬َ‫أ‬
ْ
ََِ‫َّن‬‫ي‬ِ‫ك‬‫ٱلس‬
‫ى‬ِ‫ف‬
ْ
ِ‫ب‬‫و‬‫ل‬‫ق‬
ْ
ِ‫َّن‬ِ‫م‬‫ؤ‬‫م‬‫ٱل‬
َْ‫ين‬
ْ
‫ا‬‫و‬‫اد‬َ‫د‬‫ز‬َ‫ي‬ِ‫ل‬
‫ا‬ً‫َّن‬ ََٰ‫م‬‫ي‬ِ‫إ‬
َْ‫ع‬‫م‬
ََْٰ‫م‬‫ي‬ِ‫إ‬
ْ
‫م‬ِ‫ه‬ِ‫َّن‬
ْ
ِ ِ
‫لِل‬ َ‫و‬
ْ
‫ود‬‫َّن‬‫ج‬
ِْ‫ت‬ ََٰ‫و‬ ََٰ‫م‬‫ٱلس‬
ِْ
‫ض‬‫ر‬َ‫ٱْل‬ َ‫و‬
َْ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬
ْ
‫ٱلِل‬
ْ
ً‫م‬‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ع‬
‫ا‬
‫ا‬ً‫م‬‫ي‬ِ‫ك‬َ‫ح‬
Dialah yang telah menurunkan ketenangan ke dalam
hati orang-orang mukmin untuk menambah keimanan
atas keimanan mereka (yang telah ada). Dan milik
Allah-lah bala tentara langit dan bumi, dan Allah Maha
Mengetahui, Mahabijaksana;
Ingin bahagia: menaati Allah
• Memperbaiki hubungan dengan Allah dengan
menjalankan perintah Allah menjauhi larangan-
larangan-Nya
• Memperkuat ruhiyah dengan berbagai amalan
ibadah
• Memperdalam ilmu
Perintah Allah: sabar dan syukur
• Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
“Sungguh menakjubkan perkara seorang yang
beriman (mukmin). Sesungguhnya semua
perkaranya adalah baik. Dan tidaklah hal itu terjadi
pada seseorang kecuali pada seorang mukmin. Jika
mendapat kesenangan, dia bersyukur, maka itu
kebaikan baginya. Dan jika menghadapi kesulitan,
dia bersabar, maka itu kebaikan baginya. (H.R.
Muslim).
• Hadits ini menunjukkan bahwa semua perkara atau
urusan dapat menjadi suatu kebaikan, hanya bagi
orang yang beriman, sehingga kebaikan atau
kebahagiaan hanyalah bisa didapatkan dengan
keimanan kepada Allah Ta’ala. Hadits di atas juga
menunjukkan bahwa iman merupakan satu bagian,
yang mana setengah bagiannya adalah sabar dan
setengah bagian lainnya adalah syukur. (Ta’liq Al-
Umurul Mu’inah ‘ala Ash-Shabri ‘ala Adza Al-khalqi,
hal. 30-31).
Sabar
• Sabar adalah menahan diri dari hal-hal yang
dilarang Allah
• Kekuatan kita bersabar sebanding dengan
keimanan kita kepada Allah
• Seberapa kuat keimanan kita sebanding dengan
seberapa kita mengenal Allah
• Sudahkah kita hafal dan memahami 99 asma Allah
dan 20 sifat wajib Allah?
Salah satu asma Allah
• Ash Shamad
• Syaikh Muhammad al-Amin asy-Syinqithi
menjelaskan makna Ash Shamad, “Allah Ta’ala
Dialah penguasa tunggal tempat menyandarkan
segala kesulitan dan kebutuhan, Dialah Yang Maha
Suci dan Tinggi dari (menyerupai) sifat-sifat
makhluk, seperti makan, minum dan sebagainya…”
• imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah memaparkan: “ash-
Shamad adalah penguasa yang sempurna
kekuasaannya, oleh karena itu dulunya orang Arab
menamakan pemimpin mereka dengan nama ini,
karena banyaknya sifat terpuji (yang terkumpul) pada
diri orang tersebut…Maka sesungguhnya ash-
Shamad adalah zat yang dituju (dijadikan sandaran)
oleh hati manusia dalam ketakutan dan pengharapan
(mereka), karena banyaknya sifat baik dan terpuji
(yang terhimpun) padanya. Oleh karena itu,
mayoritas ulama salaf, di antaranya Abdullah bin
‘Abbas radhiyallahu ‘anhuma berkata: Ash-
Shamad adalah penguasa yang maha sempurna
kekuasaan-Nya…”
• Mengenal siapa tempat kita bergantung
menjadikan kita mampu bersabar
• Masih ada 98 asma Allah yang lain
• Semakin banyak kita pelajari semakin kuat
kesabaran kita
Meluruskan makna sabar
• Menjadi orang sabar bukan bermakna menjadi
orang lemah, diam, mengalah terhadap kedzaliman
dan kemaksiatan.
• Sabar adalah menahan diri dari hal yang dilarang
Allah
• sabar adalah sikap yang harus ada dalam
melakukan ketaatan
• sabar adalah sikap yang harus ada dalam menahan
diri dari kemaksiatan
• sabar adalah sikap yang harus ada saat tertimpa
musibah
• Termasuk perintah Allah adalah merubah
kemunkaran, kemaksiatan, kedzaliman yang terjadi.
• Maka orang yang Sabar adalah orang yang tahan
banting menerima berbagai resiko ketika merubah
kemunkaran.
• tetap konsisten menjalankan perintah Allah, tidak
marah terhadap ketetapan Allah, tidak goyah oleh
cobaan2 sehingga meninggalkan perintah Allah.
“Barang siapa yang berusaha untuk sabar, maka Allah
akan menjadikannya mampu bersabar. Tidak ada
pemberian yang diberikan kepada seseorang yang
lebih baik dan lebih luas daripada kesabaran”.
(Mutafaq Alaih)
Jika kita sabar
• Tidak gerundel
• Tidak berputus asa memperbaiki keadaan
• Tidak berburuk sangka terhadap Allah
• Tidak berkurang ketaatan
• Tetap semangat
• Ridlo terhadap ujian yang menimpa, hati lapang
• Sabar berarti menaati Allah Sang pemilik hati yang
menurunkan kebahagiaan
Syukur
• Imam Asy-Syaukani rahimahullah berkata,
“Bersyukur kepada Allah adalah memuji-Nya
sebagai balasan atas nikmat yang diberikan dengan
cara melakukan ketaatan kepada-Nya” (Fath Al-
Qadir, 4:312).
Syukur terhadap...
• Syukur terhadap nikmat sekecil apapun
• Dari An Nu’man bin Basyir, Nabi shallallahu ‘alaihi
wa sallam bersabda,
• ْ
‫ن‬َ‫م‬
ْ
‫م‬َ‫ل‬
ِْ
‫ر‬‫ك‬‫ش‬َ‫ي‬
َْ‫ل‬‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬
ْ
‫م‬َ‫ل‬
ِْ
‫ر‬‫ك‬‫ش‬َ‫ي‬
‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬‫ال‬
َْ‫ر‬
• “Barang siapa yang tidak mensyukuri yang sedikit,
maka ia tidak akan mampu mensyukuri sesuatu
yang banyak.” (HR. Ahmad, 4/278.
• Dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa
sallam bersabda,
• ‫َّنظروا‬‫ا‬
‫إلى‬
‫من‬
‫هو‬
‫أسفل‬
‫َّنكم‬‫م‬
‫وال‬
‫َّنظروا‬‫ت‬
‫إلى‬
‫من‬
‫هو‬
‫فوقكم‬
،
‫فهو‬
‫أجدر‬
‫أن‬
‫ال‬
‫تزدروا‬
ِ‫َّنعم‬
‫هللا‬
‫عليكم‬
• “Pandanglah orang yang berada di bawahmu
(dalam masalah harta dan dunia) dan janganlah
engkau pandang orang yang berada di atasmu
(dalam masalah ini). Dengan demikian, hal itu akan
membuatmu tidak meremehkan nikmat Allah
padamu.” (HR. Bukhari dan Muslim)
• Al Ghozali –rahimahullah- mengatakan,
• “Setan selamanya akan memalingkan pandangan
manusia pada orang yang berada di atasnya dalam
masalah dunia. Setan akan membisik-bisikkan
padanya: ‘Kenapa engkau menjadi kurang
semangat dalam mencari dan memiliki harta
supaya engkau dapat bergaya hidup mewah[?]’
Namun dalam masalah agama dan akhirat, setan
akan memalingkan wajahnya kepada orang yang
berada di bawahnya (yang jauh dari agama).
(Lihat Faidul Qodir Syarh Al Jaami’ Ash Shogir,
1/573)
• Membuat jurnal syukur setiap hari
• Me time dengan tafakkur.
• Membuat daftar nikmat yang Allah berikan
• Menghadirkan rasa syukur pada setiap kenikmatan
tersebut
• Syukur menjauhkan dari sifat iri dengki yang
menyempitkan dada
• Syukur menenangkan hati dan pikiran
• syukur menambah nikmat Allah
• syukur Tanda ketaatan yang mendekatkan kita
kepada Allah yang menurunkan kebahagiaan
• syukur terdiri dari 3 rukun, yaitu:
• Dengan hati, yaitu meyakini nikmat yang didapat
adalah pemberian dari Allah Ta’ala semata
• Dengan lisan, yaitu memuji Allah Ta’ala atas segala
nikmat-Nya
• Dengan anggota tubuh, yaitu menggunakan
anggota tubuh untuk ketaatan kepada Allah Ta’ala
Tanda syukur yang sering terlupa
• syukur tidak hanya dengan hati dan ucapan
alhamdlillah. Syukur seorang hamba adalah
ketaatan kepada syariat Allah Ta’ala yang dilakukan
dengan anggota tubuhnya, yaitu menjalankan
perintah-perintah-Nya dan menjauhi larangan-
larangan-Nya, sehingga mengantarkan hamba
kepada kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat.
Bentuk syukur: menjalankan
ketaatan
• Ketaatan pada Allah saat hablun min nafsih (makan,
minum, berpakaian, akhlaq)
• Ketaatan pada Allah saat hablun minallah (ibadah
sesuai syariat)
• ketaatan pada Allah saat hablun minannas
(bertetangga, berrumah tangga, mendidik anak,
berdagang, berpolitik, bermasyarakat, berekonomi,
bernegara dsb)
Sabar dan Syukur dalam Rumah
tangga
• Sebenarnya ..
• Tidak ada pasangan yang benar-benar cocok
• Yang ada hanyalah pasangan yang mau berbesar
hati menerima kekurangan pasangannya dan
bersabar dalam membersamai merubah menjadi
lebih baik
Beberapa sumber prahara rumah
tangga
• persoalan anak
• perselingkuhan
• Ekonomi
• Karakter pasangan
• keluarga besar
• Dll
Anak
• Persoalan anak (pergaulan bebas, narkoba, tidak
mau berbakti kepada orang tua, malas, condong
kepada hawa nafsu dll)
• Anak adalah peniru ulung
• anak lebih mudah dibentuk oleh praktek yang
terjadi dibandingkan perkataan/nasehat
• sudahkah keluarga memberi contoh yang baik
• sudahkah Lingkungan (masyarakat dunia nyata dan
maya) menerapkan kehidupan islami
• Apakah gaya hidup yang sedang populer adalah
gaya hidup islam?
• Apakah anak2 merasa bangga dengan berislam
atau justru malu?
• Kita tidak bisa merasa cukup dengan memperbaiki
keluarga saja, karena anak tidak selamanya kita
kurung di dalam rumah.
• Di kurung di rumahpun ada handphone yang
membuatnya tetap bisa terpapar oleh dunia luar
• Kunci: bekali anak dengan pemahaman yang benar
(ilmu agama)
• turut aktif menyebarkan pemahaman yang benar di
tengah masyarakat, memperbaiki masyarakat
Perselingkuhan
• Taqwa adalah kendali paling kuat bagi setiap orang
• Namun ketaqwaan individu saja seringkali goyah
oleh banjirnya gempuran godaan duniawi
• Faktanya, faktor2 rangsangan seksual bisa diakses
secara bebas oleh siapapun, terbuka aurat dimana2
• Gaya hidup dan pemikiran bebas meracuni cara
hidup masyarakat
• Diperparah dengan rusaknya individu masyarakat
laki-laki dan perempuannya.
• Minimnya ilmu agama saat berumah tangga
• So, suami istri wajib membekali diri dengan ilmu
dan taqwa, wajib saling menjaga dan mengingatkan
• Kita harus turut serta melakukan perbaikan di
tengah masyarakat
Ekonomi
• Sulit gak bu suami cari lapangan pekerjaan?
• Kalo buka usaha sendiri kendala gak?
• Cukup gak kalo suami saja yang bekerja?
• Sering jadi masalah rumah tangga gak bu masalah
ekonomi?
• Tetap sabar dan syukur kunci untuk tetap waras
• Sabar terhadap ketetapan rizqi yang saat ini, sabar
bermakna menahan diri terhadap yang haram, sabar
bermakna tetap berikhtiar dan tidak putus asa serta
marah, berbaik sangka kpd Allah
• Mengingat ingat nikmat Allah, siapa bersyukur akan
ditambah nikmatnya
• Berdoa semoga para pemimpin kita mampu
mengelola SDA negeri kita sesuai aturan Allah, tidak
dikuasai oleh swasta yang Menjadikan ekonomi
rakyat sulit,
• Mengkaji ilmu agama dan menyampaikannya agar
banyak yang paham harus bagaimana dalam
kehidupan
Kesempitan hidup karena
berpaling
Siapa yang berpaling dari peringatan-Ku, maka
sesungguhnya baginya kehidupan yang sempit. Kami
akan mengumpulkannya pada hari Kiamat dalam
keadaan buta. (QS Taha: 124).
Jika taat
QS. Al-A'raf Ayat 96
ْ
‫و‬َ‫ل‬ َ‫و‬
ْ
‫ن‬َ‫ا‬
َْ‫ل‬‫ه‬َ‫ا‬
‫ى‬ َٰ
‫ر‬‫ق‬‫ال‬
‫ا‬‫و‬‫َّن‬َ‫م‬َٰ‫ا‬
‫ا‬‫و‬َ‫ق‬‫ات‬ َ‫و‬
ْ
َ‫ت‬َ‫ف‬َ‫ل‬
‫َا‬‫َّن‬‫ح‬
ْ
‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬
ْ
‫ت‬َٰ‫ك‬ َ‫ر‬َ‫ب‬
َْ‫ن‬ِ‫م‬
َْ‫م‬‫الس‬
ِْ‫ء‬ۤ‫ا‬
ِْ
‫ض‬‫ر‬َ‫اال‬ َ‫و‬
ْ
‫ن‬ِ‫ك‬َٰ‫ل‬ َ‫و‬
‫ا‬‫و‬‫ب‬‫ذ‬َ‫ك‬
ْ
‫م‬‫ه‬َٰ‫َّن‬‫َذ‬‫خ‬َ‫ا‬َ‫ف‬
‫ا‬َ‫م‬ِ‫ب‬
‫ا‬‫و‬‫َّن‬‫ا‬َ‫ك‬
ِْ‫س‬‫ك‬َ‫ي‬
َْ‫ن‬‫و‬‫ب‬
96. Dan sekiranya penduduk negeri beriman dan
bertakwa, pasti Kami akan melimpahkan kepada
mereka berkah dari langit dan bumi, tetapi ternyata
mereka mendustakan (ayat-ayat Kami), maka Kami
siksa mereka sesuai dengan apa yang telah mereka
kerjakan.
Kesimpulan
• Bahagia: Allah yang turunkan
• ingin bahagia: taati Allah
• sabar dan syukur adalah diantara perintah Allah
untuk meraih kebahagiaan
• Sabar memperbaiki diri, pasangan, anak dan
lingkungan masyarakat
• mengkaji Ilmu agar bisa meraih kebahagiaan dunia
akhirat

More Related Content

Similar to Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx

merindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakikimerindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakiki
R&R Darulkautsar
 
Materi Tematik SMA IV Balikpapan
Materi Tematik SMA IV BalikpapanMateri Tematik SMA IV Balikpapan
Materi Tematik SMA IV Balikpapan
Oddie ZSafari
 
Perilaku cerminan asmaul husna
Perilaku cerminan asmaul husnaPerilaku cerminan asmaul husna
Perilaku cerminan asmaul husna
athursaja
 
Hasrat jiwa yang tercela
Hasrat jiwa yang tercelaHasrat jiwa yang tercela
Hasrat jiwa yang tercela
Helmon Chan
 
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdfAntara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
AzmiBahari2
 
Akidahpsif4
Akidahpsif4Akidahpsif4
Akidahpsif4
hadifmuayyad
 
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
Unizzati
 
PPT Perilaku Terpuji
PPT Perilaku TerpujiPPT Perilaku Terpuji
PPT Perilaku Terpuji
Vienna_Maulee
 
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
hidayahinayati
 
Tilawah al quran-sifat allah
Tilawah al quran-sifat allahTilawah al quran-sifat allah
Tilawah al quran-sifat allahZulaika Adnan
 
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
LulukAmaliah
 
Syaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyahSyaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyah
Asdianur Hadi
 
9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh
najikha
 
ppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuhppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuh
Usmawatidewi
 
9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh
salamahumi16
 
9104 qanaah-dan-tasamuh
9104 qanaah-dan-tasamuh9104 qanaah-dan-tasamuh
9104 qanaah-dan-tasamuh
smkntegal
 
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIANPEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
Amiruddin Ahmad
 
Bab 1 tilawah ting 2
Bab 1 tilawah ting 2Bab 1 tilawah ting 2
Bab 1 tilawah ting 2
Adi Amz
 

Similar to Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx (20)

Falsafah bahagia
Falsafah bahagiaFalsafah bahagia
Falsafah bahagia
 
merindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakikimerindui kebahagiaan hakiki
merindui kebahagiaan hakiki
 
Materi Tematik SMA IV Balikpapan
Materi Tematik SMA IV BalikpapanMateri Tematik SMA IV Balikpapan
Materi Tematik SMA IV Balikpapan
 
Perilaku cerminan asmaul husna
Perilaku cerminan asmaul husnaPerilaku cerminan asmaul husna
Perilaku cerminan asmaul husna
 
Pai
PaiPai
Pai
 
Hasrat jiwa yang tercela
Hasrat jiwa yang tercelaHasrat jiwa yang tercela
Hasrat jiwa yang tercela
 
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdfAntara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
Antara Kemuliaan Dan Kebahagiaan.pdf
 
Akidahpsif4
Akidahpsif4Akidahpsif4
Akidahpsif4
 
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
 
PPT Perilaku Terpuji
PPT Perilaku TerpujiPPT Perilaku Terpuji
PPT Perilaku Terpuji
 
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
perilaku terpuji (qanaah tasamuh)
 
Tilawah al quran-sifat allah
Tilawah al quran-sifat allahTilawah al quran-sifat allah
Tilawah al quran-sifat allah
 
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
1. Keutamaan Berkumpul Membaca dan Mempelajari Al-Qur’an.pptx
 
Syaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyahSyaksiyyah da’iyah
Syaksiyyah da’iyah
 
9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh
 
ppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuhppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuh
 
9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh9104 qana'ah dan tasamuh
9104 qana'ah dan tasamuh
 
9104 qanaah-dan-tasamuh
9104 qanaah-dan-tasamuh9104 qanaah-dan-tasamuh
9104 qanaah-dan-tasamuh
 
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIANPEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
PEMBINAAN ROHANI - BERSYUKUR TANDA PENGABDIAN
 
Bab 1 tilawah ting 2
Bab 1 tilawah ting 2Bab 1 tilawah ting 2
Bab 1 tilawah ting 2
 

Recently uploaded

tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 

Recently uploaded (20)

tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 

Sabar dan Syuku-WPS Office(1).pptx

  • 1. Sabar dan Syukur Rumus Bahagia Rumah Tangga
  • 2. Sebelum kita mulai.. • Ilmu menjadikan hidup kita mudah • Tidak memiliki ilmu yang membuat segala sesuatu menjadi sulit • ْ ‫ن‬َ‫م‬ َ‫و‬ َْ‫ك‬َ‫ل‬َ‫س‬ ‫ا‬ً‫ق‬‫ي‬ ِ ‫ر‬َ‫ط‬ ْ ‫س‬ِ‫م‬َ‫ت‬‫ل‬َ‫ي‬ ْ ِ‫ه‬‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ا‬ً‫م‬‫ل‬ِ‫ع‬ ْ ‫ه‬َ‫س‬ َْ‫ل‬ ْ ‫ّللا‬ ْ ‫ه‬َ‫ل‬ ْ ِ‫ه‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ً‫ق‬‫ي‬ ِ ‫ر‬َ‫ط‬ ‫ى‬َ‫ل‬ِ‫إ‬ َْ‫ج‬‫ال‬ ْ ِِ‫َّن‬ • “Siapa yang menempuh jalan untuk mencari ilmu, maka Allah akan mudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim, no. 2699)
  • 4. Bahagia adalah karunia Allah Al-Fath 48:4 َْ‫و‬‫ه‬ ْ ‫ِى‬‫ذ‬‫ٱل‬ َْ‫ل‬ َ‫َّنز‬َ‫أ‬ ْ ََِ‫َّن‬‫ي‬ِ‫ك‬‫ٱلس‬ ‫ى‬ِ‫ف‬ ْ ِ‫ب‬‫و‬‫ل‬‫ق‬ ْ ِ‫َّن‬ِ‫م‬‫ؤ‬‫م‬‫ٱل‬ َْ‫ين‬ ْ ‫ا‬‫و‬‫اد‬َ‫د‬‫ز‬َ‫ي‬ِ‫ل‬ ‫ا‬ً‫َّن‬ ََٰ‫م‬‫ي‬ِ‫إ‬ َْ‫ع‬‫م‬ ََْٰ‫م‬‫ي‬ِ‫إ‬ ْ ‫م‬ِ‫ه‬ِ‫َّن‬ ْ ِ ِ ‫لِل‬ َ‫و‬ ْ ‫ود‬‫َّن‬‫ج‬ ِْ‫ت‬ ََٰ‫و‬ ََٰ‫م‬‫ٱلس‬ ِْ ‫ض‬‫ر‬َ‫ٱْل‬ َ‫و‬ َْ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ْ ‫ٱلِل‬ ْ ً‫م‬‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ع‬ ‫ا‬ ‫ا‬ً‫م‬‫ي‬ِ‫ك‬َ‫ح‬ Dialah yang telah menurunkan ketenangan ke dalam hati orang-orang mukmin untuk menambah keimanan atas keimanan mereka (yang telah ada). Dan milik Allah-lah bala tentara langit dan bumi, dan Allah Maha Mengetahui, Mahabijaksana;
  • 5. Ingin bahagia: menaati Allah • Memperbaiki hubungan dengan Allah dengan menjalankan perintah Allah menjauhi larangan- larangan-Nya • Memperkuat ruhiyah dengan berbagai amalan ibadah • Memperdalam ilmu
  • 6. Perintah Allah: sabar dan syukur • Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Sungguh menakjubkan perkara seorang yang beriman (mukmin). Sesungguhnya semua perkaranya adalah baik. Dan tidaklah hal itu terjadi pada seseorang kecuali pada seorang mukmin. Jika mendapat kesenangan, dia bersyukur, maka itu kebaikan baginya. Dan jika menghadapi kesulitan, dia bersabar, maka itu kebaikan baginya. (H.R. Muslim).
  • 7. • Hadits ini menunjukkan bahwa semua perkara atau urusan dapat menjadi suatu kebaikan, hanya bagi orang yang beriman, sehingga kebaikan atau kebahagiaan hanyalah bisa didapatkan dengan keimanan kepada Allah Ta’ala. Hadits di atas juga menunjukkan bahwa iman merupakan satu bagian, yang mana setengah bagiannya adalah sabar dan setengah bagian lainnya adalah syukur. (Ta’liq Al- Umurul Mu’inah ‘ala Ash-Shabri ‘ala Adza Al-khalqi, hal. 30-31).
  • 8. Sabar • Sabar adalah menahan diri dari hal-hal yang dilarang Allah • Kekuatan kita bersabar sebanding dengan keimanan kita kepada Allah • Seberapa kuat keimanan kita sebanding dengan seberapa kita mengenal Allah • Sudahkah kita hafal dan memahami 99 asma Allah dan 20 sifat wajib Allah?
  • 9. Salah satu asma Allah • Ash Shamad • Syaikh Muhammad al-Amin asy-Syinqithi menjelaskan makna Ash Shamad, “Allah Ta’ala Dialah penguasa tunggal tempat menyandarkan segala kesulitan dan kebutuhan, Dialah Yang Maha Suci dan Tinggi dari (menyerupai) sifat-sifat makhluk, seperti makan, minum dan sebagainya…”
  • 10. • imam Ibnu Qayyim al-Jauziyyah memaparkan: “ash- Shamad adalah penguasa yang sempurna kekuasaannya, oleh karena itu dulunya orang Arab menamakan pemimpin mereka dengan nama ini, karena banyaknya sifat terpuji (yang terkumpul) pada diri orang tersebut…Maka sesungguhnya ash- Shamad adalah zat yang dituju (dijadikan sandaran) oleh hati manusia dalam ketakutan dan pengharapan (mereka), karena banyaknya sifat baik dan terpuji (yang terhimpun) padanya. Oleh karena itu, mayoritas ulama salaf, di antaranya Abdullah bin ‘Abbas radhiyallahu ‘anhuma berkata: Ash- Shamad adalah penguasa yang maha sempurna kekuasaan-Nya…”
  • 11. • Mengenal siapa tempat kita bergantung menjadikan kita mampu bersabar • Masih ada 98 asma Allah yang lain • Semakin banyak kita pelajari semakin kuat kesabaran kita
  • 12. Meluruskan makna sabar • Menjadi orang sabar bukan bermakna menjadi orang lemah, diam, mengalah terhadap kedzaliman dan kemaksiatan. • Sabar adalah menahan diri dari hal yang dilarang Allah • sabar adalah sikap yang harus ada dalam melakukan ketaatan • sabar adalah sikap yang harus ada dalam menahan diri dari kemaksiatan • sabar adalah sikap yang harus ada saat tertimpa musibah
  • 13. • Termasuk perintah Allah adalah merubah kemunkaran, kemaksiatan, kedzaliman yang terjadi. • Maka orang yang Sabar adalah orang yang tahan banting menerima berbagai resiko ketika merubah kemunkaran. • tetap konsisten menjalankan perintah Allah, tidak marah terhadap ketetapan Allah, tidak goyah oleh cobaan2 sehingga meninggalkan perintah Allah.
  • 14. “Barang siapa yang berusaha untuk sabar, maka Allah akan menjadikannya mampu bersabar. Tidak ada pemberian yang diberikan kepada seseorang yang lebih baik dan lebih luas daripada kesabaran”. (Mutafaq Alaih)
  • 15. Jika kita sabar • Tidak gerundel • Tidak berputus asa memperbaiki keadaan • Tidak berburuk sangka terhadap Allah • Tidak berkurang ketaatan • Tetap semangat • Ridlo terhadap ujian yang menimpa, hati lapang • Sabar berarti menaati Allah Sang pemilik hati yang menurunkan kebahagiaan
  • 16. Syukur • Imam Asy-Syaukani rahimahullah berkata, “Bersyukur kepada Allah adalah memuji-Nya sebagai balasan atas nikmat yang diberikan dengan cara melakukan ketaatan kepada-Nya” (Fath Al- Qadir, 4:312).
  • 17. Syukur terhadap... • Syukur terhadap nikmat sekecil apapun • Dari An Nu’man bin Basyir, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, • ْ ‫ن‬َ‫م‬ ْ ‫م‬َ‫ل‬ ِْ ‫ر‬‫ك‬‫ش‬َ‫ي‬ َْ‫ل‬‫ي‬ِ‫ل‬َ‫ق‬‫ال‬ ْ ‫م‬َ‫ل‬ ِْ ‫ر‬‫ك‬‫ش‬َ‫ي‬ ‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬‫ال‬ َْ‫ر‬ • “Barang siapa yang tidak mensyukuri yang sedikit, maka ia tidak akan mampu mensyukuri sesuatu yang banyak.” (HR. Ahmad, 4/278.
  • 18. • Dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, • ‫َّنظروا‬‫ا‬ ‫إلى‬ ‫من‬ ‫هو‬ ‫أسفل‬ ‫َّنكم‬‫م‬ ‫وال‬ ‫َّنظروا‬‫ت‬ ‫إلى‬ ‫من‬ ‫هو‬ ‫فوقكم‬ ، ‫فهو‬ ‫أجدر‬ ‫أن‬ ‫ال‬ ‫تزدروا‬ ِ‫َّنعم‬ ‫هللا‬ ‫عليكم‬ • “Pandanglah orang yang berada di bawahmu (dalam masalah harta dan dunia) dan janganlah engkau pandang orang yang berada di atasmu (dalam masalah ini). Dengan demikian, hal itu akan membuatmu tidak meremehkan nikmat Allah padamu.” (HR. Bukhari dan Muslim)
  • 19. • Al Ghozali –rahimahullah- mengatakan, • “Setan selamanya akan memalingkan pandangan manusia pada orang yang berada di atasnya dalam masalah dunia. Setan akan membisik-bisikkan padanya: ‘Kenapa engkau menjadi kurang semangat dalam mencari dan memiliki harta supaya engkau dapat bergaya hidup mewah[?]’ Namun dalam masalah agama dan akhirat, setan akan memalingkan wajahnya kepada orang yang berada di bawahnya (yang jauh dari agama). (Lihat Faidul Qodir Syarh Al Jaami’ Ash Shogir, 1/573)
  • 20. • Membuat jurnal syukur setiap hari • Me time dengan tafakkur. • Membuat daftar nikmat yang Allah berikan • Menghadirkan rasa syukur pada setiap kenikmatan tersebut
  • 21. • Syukur menjauhkan dari sifat iri dengki yang menyempitkan dada • Syukur menenangkan hati dan pikiran • syukur menambah nikmat Allah • syukur Tanda ketaatan yang mendekatkan kita kepada Allah yang menurunkan kebahagiaan
  • 22. • syukur terdiri dari 3 rukun, yaitu: • Dengan hati, yaitu meyakini nikmat yang didapat adalah pemberian dari Allah Ta’ala semata • Dengan lisan, yaitu memuji Allah Ta’ala atas segala nikmat-Nya • Dengan anggota tubuh, yaitu menggunakan anggota tubuh untuk ketaatan kepada Allah Ta’ala
  • 23. Tanda syukur yang sering terlupa • syukur tidak hanya dengan hati dan ucapan alhamdlillah. Syukur seorang hamba adalah ketaatan kepada syariat Allah Ta’ala yang dilakukan dengan anggota tubuhnya, yaitu menjalankan perintah-perintah-Nya dan menjauhi larangan- larangan-Nya, sehingga mengantarkan hamba kepada kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat.
  • 24. Bentuk syukur: menjalankan ketaatan • Ketaatan pada Allah saat hablun min nafsih (makan, minum, berpakaian, akhlaq) • Ketaatan pada Allah saat hablun minallah (ibadah sesuai syariat) • ketaatan pada Allah saat hablun minannas (bertetangga, berrumah tangga, mendidik anak, berdagang, berpolitik, bermasyarakat, berekonomi, bernegara dsb)
  • 25. Sabar dan Syukur dalam Rumah tangga • Sebenarnya .. • Tidak ada pasangan yang benar-benar cocok • Yang ada hanyalah pasangan yang mau berbesar hati menerima kekurangan pasangannya dan bersabar dalam membersamai merubah menjadi lebih baik
  • 26. Beberapa sumber prahara rumah tangga • persoalan anak • perselingkuhan • Ekonomi • Karakter pasangan • keluarga besar • Dll
  • 27. Anak • Persoalan anak (pergaulan bebas, narkoba, tidak mau berbakti kepada orang tua, malas, condong kepada hawa nafsu dll) • Anak adalah peniru ulung • anak lebih mudah dibentuk oleh praktek yang terjadi dibandingkan perkataan/nasehat • sudahkah keluarga memberi contoh yang baik • sudahkah Lingkungan (masyarakat dunia nyata dan maya) menerapkan kehidupan islami
  • 28. • Apakah gaya hidup yang sedang populer adalah gaya hidup islam? • Apakah anak2 merasa bangga dengan berislam atau justru malu? • Kita tidak bisa merasa cukup dengan memperbaiki keluarga saja, karena anak tidak selamanya kita kurung di dalam rumah. • Di kurung di rumahpun ada handphone yang membuatnya tetap bisa terpapar oleh dunia luar
  • 29. • Kunci: bekali anak dengan pemahaman yang benar (ilmu agama) • turut aktif menyebarkan pemahaman yang benar di tengah masyarakat, memperbaiki masyarakat
  • 30. Perselingkuhan • Taqwa adalah kendali paling kuat bagi setiap orang • Namun ketaqwaan individu saja seringkali goyah oleh banjirnya gempuran godaan duniawi • Faktanya, faktor2 rangsangan seksual bisa diakses secara bebas oleh siapapun, terbuka aurat dimana2 • Gaya hidup dan pemikiran bebas meracuni cara hidup masyarakat • Diperparah dengan rusaknya individu masyarakat laki-laki dan perempuannya.
  • 31. • Minimnya ilmu agama saat berumah tangga • So, suami istri wajib membekali diri dengan ilmu dan taqwa, wajib saling menjaga dan mengingatkan • Kita harus turut serta melakukan perbaikan di tengah masyarakat
  • 32. Ekonomi • Sulit gak bu suami cari lapangan pekerjaan? • Kalo buka usaha sendiri kendala gak? • Cukup gak kalo suami saja yang bekerja? • Sering jadi masalah rumah tangga gak bu masalah ekonomi? • Tetap sabar dan syukur kunci untuk tetap waras
  • 33. • Sabar terhadap ketetapan rizqi yang saat ini, sabar bermakna menahan diri terhadap yang haram, sabar bermakna tetap berikhtiar dan tidak putus asa serta marah, berbaik sangka kpd Allah • Mengingat ingat nikmat Allah, siapa bersyukur akan ditambah nikmatnya • Berdoa semoga para pemimpin kita mampu mengelola SDA negeri kita sesuai aturan Allah, tidak dikuasai oleh swasta yang Menjadikan ekonomi rakyat sulit,
  • 34. • Mengkaji ilmu agama dan menyampaikannya agar banyak yang paham harus bagaimana dalam kehidupan
  • 35. Kesempitan hidup karena berpaling Siapa yang berpaling dari peringatan-Ku, maka sesungguhnya baginya kehidupan yang sempit. Kami akan mengumpulkannya pada hari Kiamat dalam keadaan buta. (QS Taha: 124).
  • 36. Jika taat QS. Al-A'raf Ayat 96 ْ ‫و‬َ‫ل‬ َ‫و‬ ْ ‫ن‬َ‫ا‬ َْ‫ل‬‫ه‬َ‫ا‬ ‫ى‬ َٰ ‫ر‬‫ق‬‫ال‬ ‫ا‬‫و‬‫َّن‬َ‫م‬َٰ‫ا‬ ‫ا‬‫و‬َ‫ق‬‫ات‬ َ‫و‬ ْ َ‫ت‬َ‫ف‬َ‫ل‬ ‫َا‬‫َّن‬‫ح‬ ْ ‫م‬ِ‫ه‬‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ ‫ت‬َٰ‫ك‬ َ‫ر‬َ‫ب‬ َْ‫ن‬ِ‫م‬ َْ‫م‬‫الس‬ ِْ‫ء‬ۤ‫ا‬ ِْ ‫ض‬‫ر‬َ‫اال‬ َ‫و‬ ْ ‫ن‬ِ‫ك‬َٰ‫ل‬ َ‫و‬ ‫ا‬‫و‬‫ب‬‫ذ‬َ‫ك‬ ْ ‫م‬‫ه‬َٰ‫َّن‬‫َذ‬‫خ‬َ‫ا‬َ‫ف‬ ‫ا‬َ‫م‬ِ‫ب‬ ‫ا‬‫و‬‫َّن‬‫ا‬َ‫ك‬ ِْ‫س‬‫ك‬َ‫ي‬ َْ‫ن‬‫و‬‫ب‬ 96. Dan sekiranya penduduk negeri beriman dan bertakwa, pasti Kami akan melimpahkan kepada mereka berkah dari langit dan bumi, tetapi ternyata mereka mendustakan (ayat-ayat Kami), maka Kami siksa mereka sesuai dengan apa yang telah mereka kerjakan.
  • 37. Kesimpulan • Bahagia: Allah yang turunkan • ingin bahagia: taati Allah • sabar dan syukur adalah diantara perintah Allah untuk meraih kebahagiaan • Sabar memperbaiki diri, pasangan, anak dan lingkungan masyarakat • mengkaji Ilmu agar bisa meraih kebahagiaan dunia akhirat