SlideShare a Scribd company logo
PT Charoen
Pokphand Indonesia
Tbk “CPIN”
RISDUAN PANJAITAN – 122 01181 0071
UNIVERSITAS TRISAKTI
RIWAYAT SINGKAT DAN
KEGIATAN USAHA Anggaran Dasar Perseroan tersebut telah diubah,
terakhir dengan Akta Notaris Fathiah Helmi, SH
No. 71 tanggal 23 Mei 2019. Akta tersebut telah
disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi
Manusia Republik Indonesia dalam Surat
Keputusan No. AHU-0032182.AH.01.02.TAHUN
2019 tanggal 21 Juni 2019.
PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (”Perseroan”)
didirikan di Indonesia dengan nama PT Charoen
Pokphand Indonesia Animal Feedmill Co. Limited,
berdasarkan akta pendirian yang dimuat dalam Akta No.
6 tanggal 7 Januari 1972, yang dibuat dihadapan Drs.
Gde Ngurah Rai, SH, Notaris di Jakarta, sebagaimana
telah diubah dengan Akta No. 5 tanggal 7 Mei 1973 yang
dibuat dihadapan Notaris yang sama. Akta pendirian
tersebut telah disahkan oleh Menteri Kehakiman
Republik Indonesia dengan Surat Keputusan No. YA-
5/197/21 tanggal 8 Juni 1973 dan telah didaftarkan
pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di
bawah No. 2289 tanggal 26 Juni 1973, serta telah
diumumkan dalam Berita Negara No. 65 tanggal 14
Agustus 1973, Tambahan No. 573.
2
Berdasarkan Anggaran Dasar terakhir, kegiatan usaha Perseroan adalah:
Pembibitan Ayam
Ras
Kegiatan Rumah
Potong dan
Pengepakan
Daging Bukan
Unggas
Kegiatan Rumah
Potong dan
Pengepakan
Daging Unggas
Industri Pengolahan
dan Pengawetan
Produk Daging dan
Daging Unggas
Industri
Pembekuan
Buah-Buahan
dan Sayuran
Industri Tepung
Campuran dan
Adonan Tepung
Industri Makanan
dan Masakan
Olahan
Industri Bumbu
Masak dan
Penyedap
Masakan
Industri Ransum
Makanan Hewan
Industri Produk
Farmasi untuk
Hewan
Industri Barang
Dari Plastik Untuk
Pengemasan
Industri
Perlengkapan dan
Peralatan Rumah
Tangga (Tidak
Termasuk Furnitur)
Perdagangan
Besar Binatang
Hidup
Perdagangan
Besar Daging
Ayam dan Daging
Ayam Olahan
Pergudangan dan
Penyimpanan
Aktivitas Cold
Storage
“Visi dan Misi.
Visi:
Menyediakan pangan bagi dunia yang
berkembang
Misi:
Memproduksi dan menjual pakan, anak ayam
usia sehari dan makanan olahan yang memiliki
kualitas tinggi dan berinovasi.
4
Strategi Investasi
(Invesment Decision)
╸ Untuk semua segment operasi PT Charoen
Pokphand Indonesia Tbk (“CPIN”) menerapkan
strategi keputusan investasi yaitu perluasan dan
pemeliharaan dengan total investasi atau belanja
modal pada tahun 2019 Rp2,5 triliun. Dimana 50%
atau Rp1,25 triliun untuk pembangunan fasilitas
produksi pakan yaitu pabrik, 25% untuk budidaya
unggas, dan sisanya untuk divisi makanan.
5
Strategi Investasi
(Invesment Decision)
➢ Meningkatkan Kapasitas Produksi dengan mendirikan pabrik baru dan
memaksimalkan kapasitas produksi yang sudah ada.
➢ Bergerak ke arah hilir, yaitu dengan terus mengembangkan industri pengolahan
daging ayam.
➢ Mendirikan pusat-pusat distribusi untuk semakin dekat baik dengan konsumen
dan pemasok juga dapat mengurangi biaya transportasi.
➢ Menekan biaya bahan baku, antara lain dengan mengelola tingkat perputaran
persediaan
➢ Menerapkan bio-security untuk mempertahankan kualitas
6
Strategi Keputusan
Pendanaan (Financial
Decision) - Rasio
7
Current assets 13,297,718
Current liabilities 5,188,281
2.56
Total Liabilities 8,281,441
Total Assest 29,353,041
0.28
Utang 8,281,441
Equitas 21,071,600
0.39
Solvabilitas = =
Current Rasio = =
Debt Ratio = =
Laporan Posisi keuangan
Jumlah Aset 29,353,041
Jumlah Aset Lancar 13,297,718
Jumlah Aset Tidak Lancar 16,055,323
Inventory 7,738,457
Jumlah Liabilitas 8,281,441
Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 5,188,281
Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 3,093,160
Jumlah Ekuitas 21,071,600
Modal Disetor 163,980
Saldo Laba (Rugi) 20,919,778
Likuiditas
Rasio Lancar (Current Ratio)
pada tahun 2019 sebesar
2,56 kali yang berarti BAIK
untuk kemampuan
membayar utang.
Strategi Keputusan
Pendanaan (Financial
Decision)
Solvabilitas
Rasio Solvabilitas (Rasio
Utang terhadap Ekuitas)
pada tahun 2019 sebesar
0,39 kali.
8
Debt Rasio
Debt rasio sebesar 0,28 artinya
bahwa asset perusahaan dibiayai
oleh utang hanya 28% hal ini
memungkinkan CPIN untuk
mendapatkan fasilitas pinjaman/
kredit dengan mudah.
Strategi Keputusan
Pendanaan
(Financial Decision)
Dilihat dari rasio-rasio diatas (Rasio Lancar, Debt Ratio dan Rasio Solvabilitas)
dapat dilihat bahwa PT Charoen Pokphand Indonesia dalam financial decision
lebih banyak menggunakan modal sendiri untuk membiayai investasi yang
dilakukan. Hal ini juga tercermin pada laporan posisi keuangan (Neraca) pada
tahun 2019 Jumlah Utang Bank Jangka Pendek dan Jangka Panjang
perusahaan sebesar Rp5.048.038 juta. Sedangkan modal sendiri yang dimiliki
CPIN pada tahun 2019 sebesar Rp20.919.778 juta (Saldo Laba Ditahan).
9
Perkembangan
harga saham CPIN
Keputusan-keputusan dan kebijakan
manajemen secara tidak langsung
mempengaruhi nilai suatu perusahaan
termasuk CPIN. Nilai perusahaan dalam
hal ini terletak pada harga saham
perusahaan. Berikut perkembangan
harga saham CPIN periode Juni 2019-
Juni 2020
10
Date Open High Low Close* Adj Close** Volume
Jun 12, 2020 5,600 5,750 5,300 5,650 5,650 4,997,500
May 25, 2020 4,690 5,775 4,690 5,775 5,775 49,977,800
Apr 27, 2020 4,150 4,660 3,970 4,600 4,600 49,928,900
Mar 30, 2020 4,910 5,325 4,570 4,850 4,850 49,208,500
Feb 24, 2020 6,575 6,700 5,500 5,700 5,700 36,647,200
Jan 27, 2020 7,150 7,175 6,500 6,650 6,650 25,190,300
Dec 30, 2019 6,875 6,925 6,500 6,900 6,900 23,650,400
Nov 25, 2019 6,800 7,075 6,375 6,725 6,725 64,725,400
Oct 28, 2019 6,650 6,925 6,200 6,850 6,850 50,794,100
Sep 30, 2019 5,200 5,350 5,050 5,250 5,250 25,517,800
Aug 26, 2019 4,600 5,050 4,590 5,025 5,025 63,416,200
Jul 29, 2019 5,100 5,450 5,000 5,075 5,075 43,416,400
Jun 24, 2019 4,390 4,830 4,280 4,730 4,730 59,931,100
Jun 10, 2019 4,960 5,200 4,620 4,700 4,589 51,442,300
ANALISIS SWOT
Kekuatan (Strenght)
• Perencanaan manajemen yang matang
• Produk yang berkualitas tinggi
• Jaringan pemasaran yang kuat
• CPIN sebagai market leader
Kelemahan (Weakness)
• Implementasi SAP belum merata
keseluruh unit bisnis
• Bahan baku impor
• Sistem pelaporan data belum maksimal
11
Peluang (Opportunity)
• Meningkatnya trend konsumsi ayam di Indonesia.
• Meningkatkan loyalitas pelanggan
• Munculnya tegnologi baru
• Kebijakan pemerintah mengenai impor komoditi
pangan
• Efisiensi proses produksi
Ancaman (Treath)
• Banyaknya jumlah pesaing baru yang agresif
• Wabah penyakit dan polusi air limbah
• Nilai tukar yang fluktuatif
• Ketergantungan pemasok luar negeri
✓ Meningkatkan pengelolaan modal kerja dengan
sebaik mungkin.
Modal kerja mengacu kepada asset dan
kewajiban jangka pendek perusahaan, dalam hal
ini asset jangka pendek CPIN seperti Kas, Piutang
Persediaan sedangkan kewajiban jangka
pendeknya misalnya Utang Usaha.
Manajemen CPIN harus bisa menentukan
seberapa besar kas yang diperlukan, bagaimana
sebaiknya dalam melakukan penjualan, apakah
kredit atau tunai, syarat yang diberikan. Jika
melakukan pembelian bahan baku, apakah
membeli secara kredit atau tunai.
12
Rekomendasi strategi ke
depan
✓ Fokus pada meningkatkan efisiensi
operasional
13
Rekomendasi strategi ke
depan
Laporan Laba Rugi Komprehensif
Pendapatan 58,634,502
Beban pokok penjualan 50,538,498
Laba (rugi) bruto 8,096,004
Laba (rugi) usaha/operasional 3,632,174
EBITDA 3,739,381
Laba (rugi) Bersih periode berjalan 3,634,620
Pendapatan CPIN mengalami kenaikan 8,6% pada tahun 2019 YoY dari tahun 2018. Namun laba bersih
mengalami penurunan YoY 25% dari tahun 2018. Penurunan laba bersih terutama disebabkan
kenaikan beban pokok penjualan 12,75 YoY dibanding tahun 2018.
→ Manajemen CPIN perlu untuk melakukan efisiensi dalam proses produksinya atau
operasionalnya dengan cara menekan biaya-biaya yang terjadi selama proses operasional
tersebut.
✓ Dalam pengembangan atau perluasan usaha, lebih
banyak menggunakan sumber pembiayaan dari
pihak ketiga.
Dalam pengembangan produk atau perluasan
usaha dimasa yang akan datang manajemen CPIN
perlu untuk lebih mempertimbangkan sumber
pembiayaan dari dari pihak ketiga untuk dapat
memanfaatkan insentif-insentif yang timbul dari
pembiayaan pihak ketiga misalnya fasilitas pajak .
✓ Fokus kepada pelanggan yang ada dan yang baru
✓ Fokus Kerjasama dengan pemasok bahan baku
.
14
Rekomendasi strategi
ke depan

More Related Content

Similar to PT CPIN_Tugas_Final.pdf

Analisis Laporan Keuangan.pdf
Analisis Laporan Keuangan.pdfAnalisis Laporan Keuangan.pdf
Analisis Laporan Keuangan.pdf
alitarimbawa2
 
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
DanangKuncoro3
 
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
aislentikaekwindasar
 
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15Yuga Siswanto
 
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Atikah Dinarti Dinarti
 
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdfADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
annisalahjie1
 
Catering box
Catering boxCatering box
Catering box
desimila95
 
Kontan harian edisi
Kontan harian edisi Kontan harian edisi
Kontan harian edisi
menabungsaham
 
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesiabahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
ZulhendriAbdullah
 
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di AcehPresentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
OJK Indonesia
 
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka PanjangPerencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Ninnasi Muttaqiin
 
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 20192019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
Ahmad Abdul Haq
 
Penelitian Tesis
Penelitian TesisPenelitian Tesis
Penelitian Tesis
abangskripsi
 
Presentation rendra
Presentation rendraPresentation rendra
Presentation rendra
Rendra Gumilar
 
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptxSosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
DimMazz1
 
Proposal salam bgi
Proposal salam bgiProposal salam bgi
Proposal salam bgi
Achmad Susani
 
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
ROHMAWATIWAWA
 
Pembekalan magang blu blud
Pembekalan magang blu bludPembekalan magang blu blud
Pembekalan magang blu blud
sridermawani
 
Bappenas paparan mp dan dak
Bappenas paparan mp dan dakBappenas paparan mp dan dak
Bappenas paparan mp dan dak
DyahAyu189
 
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
setyohardono
 

Similar to PT CPIN_Tugas_Final.pdf (20)

Analisis Laporan Keuangan.pdf
Analisis Laporan Keuangan.pdfAnalisis Laporan Keuangan.pdf
Analisis Laporan Keuangan.pdf
 
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
Financial Forecasting and Planning/abshor.marantika/Danang Kuncoro Adji/3-03
 
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
10. Macam-Macam Anggaran Keuangan (1).ppt
 
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15
Bagi Hasil Setara Equivalen Rate Juli 15
 
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
 
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdfADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
ADMF_Annual Report 2019_lamp_01.pdf
 
Catering box
Catering boxCatering box
Catering box
 
Kontan harian edisi
Kontan harian edisi Kontan harian edisi
Kontan harian edisi
 
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesiabahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
bahan-paparan-sosialisasi-bkpm Republik Indonesia
 
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di AcehPresentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
Presentasi Kepala Eksekutif IKNB OJK dalam Seminar Nasional OJK di Aceh
 
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka PanjangPerencanaan Keuangan Jangka Panjang
Perencanaan Keuangan Jangka Panjang
 
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 20192019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
2019-03-28 APBN dan Arah Kebijakan fiskal Indonesia 2019
 
Penelitian Tesis
Penelitian TesisPenelitian Tesis
Penelitian Tesis
 
Presentation rendra
Presentation rendraPresentation rendra
Presentation rendra
 
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptxSosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
Sosialisasi PMK 85 - Juknis + realisasi.pptx
 
Proposal salam bgi
Proposal salam bgiProposal salam bgi
Proposal salam bgi
 
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
 
Pembekalan magang blu blud
Pembekalan magang blu bludPembekalan magang blu blud
Pembekalan magang blu blud
 
Bappenas paparan mp dan dak
Bappenas paparan mp dan dakBappenas paparan mp dan dak
Bappenas paparan mp dan dak
 
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
03 Mekanisme Pengelolaan Dana Pinjaman Luar Negeri.pdf
 

Recently uploaded

12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
DebiCarolina2
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
azfikar96
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
nugrohoaditya12334
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
ssuser781f6d1
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
AnisaSyahfitri1
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
ErvinYogi
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 

Recently uploaded (14)

12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptxPPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
PPT Data Ekonomi Wilayah SULTRA_Andi Zulfikar.pptx
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 

PT CPIN_Tugas_Final.pdf

  • 1. PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk “CPIN” RISDUAN PANJAITAN – 122 01181 0071 UNIVERSITAS TRISAKTI
  • 2. RIWAYAT SINGKAT DAN KEGIATAN USAHA Anggaran Dasar Perseroan tersebut telah diubah, terakhir dengan Akta Notaris Fathiah Helmi, SH No. 71 tanggal 23 Mei 2019. Akta tersebut telah disetujui oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dalam Surat Keputusan No. AHU-0032182.AH.01.02.TAHUN 2019 tanggal 21 Juni 2019. PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (”Perseroan”) didirikan di Indonesia dengan nama PT Charoen Pokphand Indonesia Animal Feedmill Co. Limited, berdasarkan akta pendirian yang dimuat dalam Akta No. 6 tanggal 7 Januari 1972, yang dibuat dihadapan Drs. Gde Ngurah Rai, SH, Notaris di Jakarta, sebagaimana telah diubah dengan Akta No. 5 tanggal 7 Mei 1973 yang dibuat dihadapan Notaris yang sama. Akta pendirian tersebut telah disahkan oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat Keputusan No. YA- 5/197/21 tanggal 8 Juni 1973 dan telah didaftarkan pada Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di bawah No. 2289 tanggal 26 Juni 1973, serta telah diumumkan dalam Berita Negara No. 65 tanggal 14 Agustus 1973, Tambahan No. 573. 2
  • 3. Berdasarkan Anggaran Dasar terakhir, kegiatan usaha Perseroan adalah: Pembibitan Ayam Ras Kegiatan Rumah Potong dan Pengepakan Daging Bukan Unggas Kegiatan Rumah Potong dan Pengepakan Daging Unggas Industri Pengolahan dan Pengawetan Produk Daging dan Daging Unggas Industri Pembekuan Buah-Buahan dan Sayuran Industri Tepung Campuran dan Adonan Tepung Industri Makanan dan Masakan Olahan Industri Bumbu Masak dan Penyedap Masakan Industri Ransum Makanan Hewan Industri Produk Farmasi untuk Hewan Industri Barang Dari Plastik Untuk Pengemasan Industri Perlengkapan dan Peralatan Rumah Tangga (Tidak Termasuk Furnitur) Perdagangan Besar Binatang Hidup Perdagangan Besar Daging Ayam dan Daging Ayam Olahan Pergudangan dan Penyimpanan Aktivitas Cold Storage
  • 4. “Visi dan Misi. Visi: Menyediakan pangan bagi dunia yang berkembang Misi: Memproduksi dan menjual pakan, anak ayam usia sehari dan makanan olahan yang memiliki kualitas tinggi dan berinovasi. 4
  • 5. Strategi Investasi (Invesment Decision) ╸ Untuk semua segment operasi PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (“CPIN”) menerapkan strategi keputusan investasi yaitu perluasan dan pemeliharaan dengan total investasi atau belanja modal pada tahun 2019 Rp2,5 triliun. Dimana 50% atau Rp1,25 triliun untuk pembangunan fasilitas produksi pakan yaitu pabrik, 25% untuk budidaya unggas, dan sisanya untuk divisi makanan. 5
  • 6. Strategi Investasi (Invesment Decision) ➢ Meningkatkan Kapasitas Produksi dengan mendirikan pabrik baru dan memaksimalkan kapasitas produksi yang sudah ada. ➢ Bergerak ke arah hilir, yaitu dengan terus mengembangkan industri pengolahan daging ayam. ➢ Mendirikan pusat-pusat distribusi untuk semakin dekat baik dengan konsumen dan pemasok juga dapat mengurangi biaya transportasi. ➢ Menekan biaya bahan baku, antara lain dengan mengelola tingkat perputaran persediaan ➢ Menerapkan bio-security untuk mempertahankan kualitas 6
  • 7. Strategi Keputusan Pendanaan (Financial Decision) - Rasio 7 Current assets 13,297,718 Current liabilities 5,188,281 2.56 Total Liabilities 8,281,441 Total Assest 29,353,041 0.28 Utang 8,281,441 Equitas 21,071,600 0.39 Solvabilitas = = Current Rasio = = Debt Ratio = = Laporan Posisi keuangan Jumlah Aset 29,353,041 Jumlah Aset Lancar 13,297,718 Jumlah Aset Tidak Lancar 16,055,323 Inventory 7,738,457 Jumlah Liabilitas 8,281,441 Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 5,188,281 Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 3,093,160 Jumlah Ekuitas 21,071,600 Modal Disetor 163,980 Saldo Laba (Rugi) 20,919,778
  • 8. Likuiditas Rasio Lancar (Current Ratio) pada tahun 2019 sebesar 2,56 kali yang berarti BAIK untuk kemampuan membayar utang. Strategi Keputusan Pendanaan (Financial Decision) Solvabilitas Rasio Solvabilitas (Rasio Utang terhadap Ekuitas) pada tahun 2019 sebesar 0,39 kali. 8 Debt Rasio Debt rasio sebesar 0,28 artinya bahwa asset perusahaan dibiayai oleh utang hanya 28% hal ini memungkinkan CPIN untuk mendapatkan fasilitas pinjaman/ kredit dengan mudah.
  • 9. Strategi Keputusan Pendanaan (Financial Decision) Dilihat dari rasio-rasio diatas (Rasio Lancar, Debt Ratio dan Rasio Solvabilitas) dapat dilihat bahwa PT Charoen Pokphand Indonesia dalam financial decision lebih banyak menggunakan modal sendiri untuk membiayai investasi yang dilakukan. Hal ini juga tercermin pada laporan posisi keuangan (Neraca) pada tahun 2019 Jumlah Utang Bank Jangka Pendek dan Jangka Panjang perusahaan sebesar Rp5.048.038 juta. Sedangkan modal sendiri yang dimiliki CPIN pada tahun 2019 sebesar Rp20.919.778 juta (Saldo Laba Ditahan). 9
  • 10. Perkembangan harga saham CPIN Keputusan-keputusan dan kebijakan manajemen secara tidak langsung mempengaruhi nilai suatu perusahaan termasuk CPIN. Nilai perusahaan dalam hal ini terletak pada harga saham perusahaan. Berikut perkembangan harga saham CPIN periode Juni 2019- Juni 2020 10 Date Open High Low Close* Adj Close** Volume Jun 12, 2020 5,600 5,750 5,300 5,650 5,650 4,997,500 May 25, 2020 4,690 5,775 4,690 5,775 5,775 49,977,800 Apr 27, 2020 4,150 4,660 3,970 4,600 4,600 49,928,900 Mar 30, 2020 4,910 5,325 4,570 4,850 4,850 49,208,500 Feb 24, 2020 6,575 6,700 5,500 5,700 5,700 36,647,200 Jan 27, 2020 7,150 7,175 6,500 6,650 6,650 25,190,300 Dec 30, 2019 6,875 6,925 6,500 6,900 6,900 23,650,400 Nov 25, 2019 6,800 7,075 6,375 6,725 6,725 64,725,400 Oct 28, 2019 6,650 6,925 6,200 6,850 6,850 50,794,100 Sep 30, 2019 5,200 5,350 5,050 5,250 5,250 25,517,800 Aug 26, 2019 4,600 5,050 4,590 5,025 5,025 63,416,200 Jul 29, 2019 5,100 5,450 5,000 5,075 5,075 43,416,400 Jun 24, 2019 4,390 4,830 4,280 4,730 4,730 59,931,100 Jun 10, 2019 4,960 5,200 4,620 4,700 4,589 51,442,300
  • 11. ANALISIS SWOT Kekuatan (Strenght) • Perencanaan manajemen yang matang • Produk yang berkualitas tinggi • Jaringan pemasaran yang kuat • CPIN sebagai market leader Kelemahan (Weakness) • Implementasi SAP belum merata keseluruh unit bisnis • Bahan baku impor • Sistem pelaporan data belum maksimal 11 Peluang (Opportunity) • Meningkatnya trend konsumsi ayam di Indonesia. • Meningkatkan loyalitas pelanggan • Munculnya tegnologi baru • Kebijakan pemerintah mengenai impor komoditi pangan • Efisiensi proses produksi Ancaman (Treath) • Banyaknya jumlah pesaing baru yang agresif • Wabah penyakit dan polusi air limbah • Nilai tukar yang fluktuatif • Ketergantungan pemasok luar negeri
  • 12. ✓ Meningkatkan pengelolaan modal kerja dengan sebaik mungkin. Modal kerja mengacu kepada asset dan kewajiban jangka pendek perusahaan, dalam hal ini asset jangka pendek CPIN seperti Kas, Piutang Persediaan sedangkan kewajiban jangka pendeknya misalnya Utang Usaha. Manajemen CPIN harus bisa menentukan seberapa besar kas yang diperlukan, bagaimana sebaiknya dalam melakukan penjualan, apakah kredit atau tunai, syarat yang diberikan. Jika melakukan pembelian bahan baku, apakah membeli secara kredit atau tunai. 12 Rekomendasi strategi ke depan
  • 13. ✓ Fokus pada meningkatkan efisiensi operasional 13 Rekomendasi strategi ke depan Laporan Laba Rugi Komprehensif Pendapatan 58,634,502 Beban pokok penjualan 50,538,498 Laba (rugi) bruto 8,096,004 Laba (rugi) usaha/operasional 3,632,174 EBITDA 3,739,381 Laba (rugi) Bersih periode berjalan 3,634,620 Pendapatan CPIN mengalami kenaikan 8,6% pada tahun 2019 YoY dari tahun 2018. Namun laba bersih mengalami penurunan YoY 25% dari tahun 2018. Penurunan laba bersih terutama disebabkan kenaikan beban pokok penjualan 12,75 YoY dibanding tahun 2018. → Manajemen CPIN perlu untuk melakukan efisiensi dalam proses produksinya atau operasionalnya dengan cara menekan biaya-biaya yang terjadi selama proses operasional tersebut.
  • 14. ✓ Dalam pengembangan atau perluasan usaha, lebih banyak menggunakan sumber pembiayaan dari pihak ketiga. Dalam pengembangan produk atau perluasan usaha dimasa yang akan datang manajemen CPIN perlu untuk lebih mempertimbangkan sumber pembiayaan dari dari pihak ketiga untuk dapat memanfaatkan insentif-insentif yang timbul dari pembiayaan pihak ketiga misalnya fasilitas pajak . ✓ Fokus kepada pelanggan yang ada dan yang baru ✓ Fokus Kerjasama dengan pemasok bahan baku . 14 Rekomendasi strategi ke depan