SlideShare a Scribd company logo
P
Apa itu prosesor? Prosesor adalah
mesin penghitung, ibarat kalkulator tetapi
dengan memori ia mampu menghitung
berkali-kali bilangan yang telah ia simpan
pada memori dan menguba nilai pada
bilangan tersebut. Pada Komputer jika
anda melihat sebuah komponen yang di
gencet ama Fan/Kipas maka dibawahnya
itu merupakan Prosesor. Prosesor ada
macam-macam bentuknya dan biasanya
mengikuti bentuk socket atau tempat
dimana prosesor akan ditanam pada
papan motherboard. Prosesor di apit ama
Fan Heatsink karena ia menghasilkan
panas dari frekuensi aliran listrik yang
bergesekan dengan atom-atom logam di
dalam sirkuit prosesor itu sendiri dan
fungsi fan heatsink adalah membuang
panas dai prosesor.
Kinerja
Banyak hal yang bisa di jadikan
patokan atau faktor untuk menentukan
kinerja, seperti clock speed atau frequensi
prosesor. dimana prosesor 4.2GHz lebih
cepat dari 2GHz.Selain itu arsitektur
dimana prosesor terbaru biasanya datang
dengan modul yang lebih sederhana dan
efisien. sehingga untuk mengukur kinerja
prosesor anda bisa melihat keluarga
model dan nomor model. Misalnya core i5
lebih cepat dari core i3 walaupun core i5
memiliki frequensi lebih rendah, ini
dikarenakan modul pada core i5 lebih
efesien dalam melakukan perhitungan.
Bagian-Bagian Prosesor
Didalam sebuah prosesor terdapat
beberapa unit kecil yang membentuk
kerja sebuah prosesor, yaitu :
Unit Control, adalah unit utama
dari sebuah prosessor yang mengontrol
program dan kinerja semua bagian
prosessor.
Register, adalah sebuah memori
kecil yang bersifat sementara dengan
kecepatan yang sangat tinggi yang
digunakan untuk menyimpan data yang
sedang diproses.
ALU, yaitu unit yang melakukan
penghitungan aritmatika dasar dan
operasi logika boolean seperti
membandingkan nilai, contoh 2 > 1. Ada
dua macam ALU yaitu ALU aritmatika dan
ALU boolean. Selain itu, ALU juga
berfungsi mengambil keputusan terhadap
operasi logika yang diproses.
CPU interconnection (BUS),
adalah sistem koneksi yang
menghubungkan CPU dengan bagian-
bagian komputer lain melalui perantara
chipset.
PROSESOR X86 DAN ARM
Kelompok 1
(Suriadi, Aswar Amrul, Muhammad Najamuddin)
Jenis Prosesor
Jika dilihat arsitektur ada
beberapa jenis prosesor yang cukup
populer yaitu x86 milik intel, AMD64 Milik
AMD, dan ARM milik ARM milik ARM
Holding.
Namun Pada tulisan ini akan di
uraikan X86 dan ARM. berikut uraiannya:
PROSESOR X86
X86 atau 80X86 adalah nama
umum dari arsitektur mikroprosesor yang
pertama kali dikembangkan dan
diproduksi oleh Intel. Arsitektur x86 saat
ini mendominasi komputer desktop,
komputer portabel, dan pasar server
sederhana.
Arsitektur ini dikenal dengan nama
x86 karena prosesor-prosesor awal dari
keluarga arsitektur ini memiliki nomor
model yang diakhiri dengan urutan angka
"86": prosesor 8086, 80186, 80286, 386,
dan 486. Karena nomor tidak bisa
dijadikan merek dagang, Intel akhirnya
menggunakan kata Pentium untuk merek
dagang processor generasi kelima
mereka.
Rancangan:
Rancangan Arsitektur x86 adalah
rancangan Set Instruksi Komputer
Kompleks (Complex Instruction Set
Computer) dengan panjang instruksi yang
bervariasi. Word disimpan dengan urutan
endian-kecil. Kompatibilitas mundur
menjadi motivasi terkuat dalam
pengembangan arsitektur x86 (keputusan
ini menjadi sangat penting dan sering
dikritik, terutama oleh pesaing dari
pendukung arsitektur prosesor lainnya,
yang dibuat frustasi oleh sukses yang
berkelanjutan dari arsitektur ini yang
secara umum dipandang memilki banyak
kelemahan). Prosesor-prosesor terkini
dari x86 menerapkan beberapa langkah
penerjemah (dekoder) “tambahan” untuk
(saat eksekusi) memecah (sebagian
besar) instruksi x86 kedalam potongan-
potongan kecil instruksi (dikenal dengan
“micro-ops”) yang selanjutnya dieksekusi
oleh arsitektur setara dengan arsitektur
RISC. Bahasa rakitan dari x86 dibahas
secara lebih terperinci di artikel Bahasa
Rakitan x86.
Mikroprosesor x86 dapat bekerja
dalam beberapa modus :
1. Real-mode (Modus Real)
2. Protected Mode (Modus
terproteksi)
3. Virtual Protected Mode (Modus
Terproteksi Virtual)
4. Compatibility Mode
5. Long Mode/IA32e Full Mode
1. Real-Mode
Merupakan sebuah modus di
mana prosesor Intel x86 berjalan seolah-
olah dirinya adalah sebuah prosesor Intel
8086 atau Intel 8088, meski ia merupakan
prosesor Intel 80286 atau lebih tinggi.
Karenanya, modus ini juga disebut
sebagai modus 8086 (8086 Mode).
2. Protected Mode
Merupakan sebuah modus di
mana terdapat proteksi ruang alamat
memori yang ditawarkan oleh
mikroprosesor untuk digunakan oleh
sistem operasi.
3. Virtual Protected Mode
Sebuah prosesor Intel x86
berjalan dalam modus terproteksi tetapi
mengizinkan aplikasi-aplikasi 16-bit real-
mode agar dapat dijalankan di atas
sistem operasi.
Yang membedakan prosesor X86 dengan
ARM seperti berikut:
 Arsitektur x86 saat ini
mendominasi komputer desktop,
komputer portabel, dan pasar
server sederhana. Bisa
menjalankan program windows
karena memang Windows di
program untuk beroprasi di
lingkungan x86.
 prosesor yang menggunakan
perintah rumit misal diberi
perintah menghitung 24×86 akan
akan mengartikan 24 sebagai 2^4.
 prosesor CISC(x86) memiliki
transistor yang lebih banyak
otomatis daya yang dibutuhkan
lebih besar, dan tidak menutup
kemungkinan prosesor yang
memiliki banyak transistor akan
lebih cepat panas,serta
membutuhkan memeori yang
mencukupi(besar) sehingga tidak
cocok untuk perangkat-perangkat
kecil.
 operasi floating point dan operasi
pembagian termasuk dalam mode
pengalamatan prosessor
CISC(x86).
 Arsitektur x86 pertama kali hadir
melalui 8086 CPU pada tahun
1978; Intel 8086 adalah
pengembangan dari
mikroprosesor Intel 8080 (yang
dibangun mengikuti arsitektur dari
4004 dan 8008), dan program
bahasa rakitan dari 8080 dapat
diterjemahkan secara mekanik ke
program yang setara ke bahasa
rakitan untuk 8086. Arsitektur ini
diadaptasi (dengan versi yang
lebih sederhana dari versi 8088)
tiga tahun kemudian sebagai
standar dari CPU pada IBM PC.
Kehadiran platform PC secara
luas membuat arsitektur x86
menjadi arsitektur CPU yang
paling sukses selama ini.
(Rancangan CPU lainnya yang
sangat sukses, yang dibagun
berdasarkan 8080 dan kompatible
pada set-instruksi hingga pada
tingkatan bahasa-mesin biner
adalah arsitektur Zilog Z80.)
 Arsitektur ini telah dua kali
diperluas untuk mengakomodasi
ukuran word yang lebih besar.
Pada tahun 1985, Intel
mengumumkan rancangan
generasi 386 32-bit yang
menggantikan rancangan generasi
286 16-bit. Arsitektur 32-bit ini
dikenal dengan nama x86-32 atau
IA-32 (singkatan dari Intel
Architecture, 32-bit). Kemudian
pada tahun 2003, AMD
memperkenalkan Athlon 64, yang
menerapkan secara lebih jauh
pengembangan dari arsitektur ini
menuju ke arsitektur 64-bit,
dikenal dengan beberapa istilah
x86-64, AMD64 (AMD), EM64T
atau IA-32e (Intel), dan x64
(Microsoft).
PROSESOR ARM
ARM adalah kepanjangan dari
Advanced RISC Machine, yakni arsitektur
prosesor yang menggunakan prosesor
RISC 32-bit dan dikembangkan oleh ARM
Limited. Arsitektur prosesor ARM banyak
digunakan oleh perangkat genggam
mengingat fitur-fiturnya yang dibuat
optimal untuk perangkat genggam, seperti
fitur hemat energinya yang membuatnya
menjadi dominan di pasar perangkat
elektronik genggam termasuk android.
Pada awalnya ARM prosesor
dikembangkan untuk PC (Personal
Computer) oleh Acorn Computers,
sebelum dominasi Intel x86 prosesor-
Microsoft di IBM PC kompatibel
menyebabkan Acorn Computers
bangkrut.
Setelah Acorn Computers
bangkrut, Apple Computers (sekarang
Apple Inc) dan VLSI Technology Inc
membeli kekayaan intelektual Acorn
Computer, dan mendirikan ARM Ltd.
ARM Ltd kemudian melanjutkan proyek
Acorn Computer untuk mengembangkan
prosesor 32-bit dengan arsitektur RISC
yang sederhana dan hemat energi.
Prosesor yang dikembangkan
ARM Ltd ternyata tidak diminati
oleh kalangan produsen PC dengan
alasan tidak kompatibel dengan
arsitektur Intel x86. ARM Ltd
kemudian memutuskan untuk tidak
memproduksi ARM prosesor, tetapi
melisensikan desain prosesor tersebut
untuk digabungkan dengan ASIC
(Application Specific IC) yang
membutuhkan kontroler embedded
(contoh: kontroler printer, kontroler mesin
cuci, kontroler video dekoder, kontroler
ethernet hub/router, dan sebagainya).
Menurut situs Web ARM arm.com,
prosesor ARM yang dirancang untuk
memenuhi kebutuhan tiga kategori
sistem:
 Tertanam sistem real-time: Sistem
untuk penyimpanan, body otomotif
dan power-train, aplikasi industri,
dan jaringan
 Aplikasi platform: Perangkat yang
menjalankan sistem operasi
terbuka termasuk Linux, Palm OS,
Symbian OS, dan Windows CE di
nirkabel, konsumen hiburan dan
aplikasi digital imaging
 Aplikasi Aman: Smart kartu, kartu
SIM, dan terminal pembayaran
ARM Merupakan prosesor yang
paling banyak digunakan dalam
perangkat mobile saat ini. Desainnya
yang sederhana, membuat prosesor ARM
cocok untuk aplikasi berdaya rendah.
Berbeda dari Intel dan AMD yang
memproduksi dan menjual prosesor
rancangan mereka sendiri. ARM hanya
menjual lisensi hak paten desain prosesor
mereka kepada berbagai perusahaan
manufaktur semikonduktor.
Sejarah Prosesor ARM
Advanced RISC Machines (ARM)
yang didirikan pada tahun 1990 ini
merupakan sebuah perusahaan patungan
antara Acorn Computers, Apple Computer
(sekarang Apple Inc), dan VLSI
Technology. Pada tahun 1998, Advanced
RISC Machines berganti nama menjadi
ARM Holdings. Perusahaan ini fokus
pada penelitan dan pengembangan
desain arsitektur prosesor.
Arsitektur ARM menjadi dasar
bagi sebagian besar central processing
unit (CPU) di berbagai perangkat mobile.
ARM mempunyai desain arsitektur Cortex
seri M, R, A, hingga seri A57. Mereka
juga memiliki desain arsitektur untuk
graphics processing unit (GPU) bernama
Mali.
Arsitektur ARM dijadikan landasan
bagi sebagian besar central processing
unit (CPU) di kebanyakan perangkat
mobile sekarang ini. ARM punya desain
arsitektur Cortex seri M, R, A, hingga seri
A50. Mereka juga memiliki desain
arsitektur untuk graphics processing unit
(GPU) bernama Mali.
ARM hanya menjual lisensi hak
kekayaan intelektual atau hak paten
desain prosesor kepada perusahaan
pemanufaktur semikonduktor, seperti
Qualcomm, Nvidia, Texas Instrument,
STMicroelectronics, Renesas, Samsung
hingga Apple. Bahkan, Intel dan AMD pun
membeli lisensi desain ARM.
Pada tahun 2007, sekitar 98% dari satu
miliar mobile phone yang terjual
menggunakan setidaknya satu buah
prosesor ARM. Dan pada tahun 2009,
prosesor ARM mendominasi sekitar 90%
dari keseluruhan pasar prosesor 32-bit
RISC. Prosesor ARM digunakan di
berbagai bidang seperti elektronik umum,
termasuk PDA, mobile phone, media
player, music player, game console
genggam, kalkulator dan periperal
komputer seperti hard disk drive dan
router.
Lisensi arsitektur ARM dimiliki
oleh Alcatel, Atmel, Broadcom, Cirrus
Logic, Digital Equipment Corporation,
Freescale, Intel melalui DEC, LG, Marvell
Technology Group, NEC, NVIDIA, NXP
Semiconductors, OKI, Quallcomm,
Samsung, Sharp, ST Microelectronics,
Symbios Logic, Texas Instruments, VLSI
Technology, Yamah dan ZiiLABS.
ARM juga mengekspansi
bisnisnya ke pasar komputer server. Pada
Mei 2012, Dell mengumumkan Copper,
server yang memakai prosesor Marvell
dengan desain ARM.
Pada Oktober 2012, ARM juga
mengumumkan prosesor 64-bit dari
keluarga Cortex-A57 yang saat ini
digunakan oleh iPhone 5s, iPad Air dan
iPad Mini generasi kedua. Samsung juga
telah membeli lisensi desain ARM 64-bit
untuk smartphonenya yang akan dirilis di
2014.
Tahukah Anda prosesor macam
apa yang dipakai iPhone, iPad, serta
kebanyakan perangkat Android yang ada
di pasar? Kebanyakan perangkat mobile
menggunakan prosesor berarsitektur
ARM, sebuah desain arsitektur prosesor
karya perusahaan ARM Holdings yang
sedang berdiri di puncak kejayaan.
Tak seperti Intel atau AMD yang
memproduksi dan menjual prosesor, ARM
punya bisnis model yang unik. Mereka
hanya menjual lisensi hak kekayaan
intelektual atau hak paten desain
prosesor kepada perusahaan
pemanufaktur semikonduktor, seperti
Qualcomm, Nvidia, Texas Instrument,
STMicroelectronics, Renesas, Samsung
hingga Apple. Bahkan, Intel dan AMD pun
membeli lisensi desain ARM.
Arsitektur ARM dijadikan landasan
bagi sebagian besar central processing
unit (CPU) di kebanyakan perangkat
mobile sekarang ini. ARM punya desain
arsitektur Cortex seri M, R, A, hingga seri
A50. Mereka juga memiliki desain
arsitektur untuk graphics processing unit
(GPU) bernama Mali.
Menguasai pasar perangkat mobile
Menurut data internal ARM tahun
2010, arsitektur ARM menguasai 95
persen pangsa pasar arsitektur prosesor
ponsel pintar, 35 persen televisi digital,
dan alat set top boxes, serta 10 persen
komputer mobile.
Irit daya jadi senjata
Karakteristik dari teknologi ARM
adalah kemampuan konsumsi daya yang
rendah, sehingga membuatnya sangat
cocok digunakan di perangkat portabel.
Didukung Microsoft, tapi produsen
komputer Windows RT setengah hati
Dalam pameran produk elektronik
terbesar di Amerika Serikat, Consumer
Electronics Show tahun 2011, Microsoft
mengatakan bahwa sistem operasi
Windows 8 akan berjalan di perangkat
dengan prosesor berarsitektur ARM.
Menjajaki pasar server
Bermodal teknologi irit daya, ARM
mengekspansi bisnis ke pasar komputer
server. Hal ini didasarkan atas pemikiran
ARM dalam menyediakan arsitektur
prosesor yang bisa menekan biaya untuk
energi
Berikut beberapa hal penting yang
membedakan ARM dengan X86 yaitu:
 Arsitektur ARM merupakan
arsitektur prosesor 32-bit RISC
yang dikembangkan oleh ARM
Limited. Dikenal sebagai
Advanced RISC Machine dimana
sebelumnya dikenal sebagai
Acorn RISC Machine. Pada
awalnya merupakan prosesor
desktop yang sekarang didominasi
oleh keluarga x86.
 Desainnya yang sederhana
membuat prosesor ARM cocok
untuk aplikasi berdaya
rendah.Prosesor ARM digunakan
di berbagai bidang seperti
elektronik umum, termasuk PDA,
mobile phone, media player,
music player, game console
genggam, kalkulator dan periperal
komputer seperti hard disk drive
dan router.
 Prosesor yang menggunakan
perintah sederhana misal diberi
perintah menghitung 24 ARM
akan mengartikan perintah 24
sebagai 2*2*2*2
 prosesor RISC (ARM)cenderung
memiliki transistor jauh lebih
sedikit daripada prosesor CISC
dengan transistor yang lebih
sedikit itu berarti daya yang
digunakan juga lebih kecil, lebih
sedikit panas, dan ruang yang
sangat kecil, sehingga sangat
cocok untuk perangkat-perangkat
kecil dengan kemepuan terbatas.
 operasi floating point dan operasi
pembagian tidak termasuk dalam
mode pengalamatan prosessor
RISC(ARM) operasi floating point
dann operasi pembagian
biasanya diturunkan untuk
coprocessors.
 Proyek Acorn RISC Machine
resmi dimulai pada Oktober 1983.
VLSI Technology, Inc dipilih
sebagai mitra dalam memproduksi
chip silikon dimana sebelumnya
telah memproduksi ROM dan
custom chip sebelumnya. Proses
desain dipimpin oleh Wilson dan
Furber, dengan tujuan utama
latensi rendah (low-latency) pada
penanganan input/output
(interupsi) seperti pada prosesor
MOS Technology 6502. Arsitektur
6502 memberikan pengembang
mesin yang cepat dalam
pengaksesan memory tanpa harus
menggunakan perangkat direct
access memory yang mahal. VLSI
memproduksi chip ARM pertama
kali pada 26 April 1985 yang
berhasil bekerja dan dikenal
sebagai ARM1. Dan disusul
dengan ARM2 yang diproduksi
pada tahun berikutnya dan terus
berkembang.
 Pada akhir 1980-an, Apple
Computer dan VLSI Technology
memulai kerja sama dengan
Acorn untuk prosesor ARM
berikutnya. Hasil kerja sama
Apple-ARM menghasilkan ARM6
pada awal tahun 1992. Apple
menggunakan ARM6 (ARM 610)
sebagai prosesor pada PDA Apple
Newton dan pada tahun 1994
Acorn menggunakan ARM6 pada
komputer PC RISC. Pada
frekuensi 233 MHz, prosesor ini
hanya mengonsumsi daya
sebesar 1 Watt dan versi
berikutnya lebih kecil dari itu.
 Arsitektur x86 adalah rancangan
Set Instruksi Komputer Kompleks
(Complex Instruction Set
Computer) dengan panjang
instruksi yang bervariasi.
prosesor-prosesor awal dari
keluarga arsitektur ini memiliki
nomor model yang diakhiri dengan
urutan angka “86″: prosesor 8086,
80186, 80286, 386, dan 486.
Karena nomor tidak bisa dijadikan
merek dagang, Intel akhirnya
menggunakan kata Pentium untuk
merek dagang processor generasi
kelima mereka.
TREND TEKNOLOGI
PROSESOR X86 DAN ARM
KELAS B
KELOMPOK I
SURIADI (60200114033)
ASWAR AMRUL (60200114035)
MUHAMMAD NAJAMUDDIN (60200114036)
JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR
2016
https://bintang-agama.blogspot.co.id

More Related Content

What's hot

Makalah set instruksi
Makalah set instruksiMakalah set instruksi
Makalah set instruksi
ratna46
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawat
naufals11
 
Data Aplikasi Tiket Kereta api
Data Aplikasi Tiket Kereta apiData Aplikasi Tiket Kereta api
Data Aplikasi Tiket Kereta api
blankspace15
 
Power point
Power pointPower point
Power point
nunungevilia
 
Bab Iii Kondisi
Bab Iii KondisiBab Iii Kondisi
Bab Iii Kondisi
formatik
 
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-aiPertemuan 3-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-aiwillyhayon
 
Pertemuan 4 penerapan komputer
Pertemuan 4 penerapan komputerPertemuan 4 penerapan komputer
Pertemuan 4 penerapan komputerFrance Rhezhek
 
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
Topan Helmi Nicholas
 
Power Point \ PPT - Memori Eksternal
Power Point \ PPT - Memori EksternalPower Point \ PPT - Memori Eksternal
Power Point \ PPT - Memori Eksternal
Indri Sukmawati Rahayu
 
Pertemuan 9 pengalamatan
Pertemuan 9 pengalamatanPertemuan 9 pengalamatan
Pertemuan 9 pengalamatan
Buhori Muslim
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busbutterfly_rahmat
 
Sistem Operasi Komputer
Sistem Operasi KomputerSistem Operasi Komputer
Sistem Operasi Komputer
Aqidatul Izzah Taufiq
 
Mata Kuliah Basis Data
Mata Kuliah Basis DataMata Kuliah Basis Data
Mata Kuliah Basis Data
Mr. Nugraha
 
Makalah memori
Makalah memoriMakalah memori
Makalah memori
adamhamzah00
 
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
Fisma Ananda
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
Banta Cut
 
Pengembangan perangkat lunak model spiral
Pengembangan perangkat lunak model spiralPengembangan perangkat lunak model spiral
Pengembangan perangkat lunak model spiral
David Rigan
 
Modul 2 masalah ruang masalah-pencarian
Modul 2   masalah ruang masalah-pencarianModul 2   masalah ruang masalah-pencarian
Modul 2 masalah ruang masalah-pencarianahmad haidaroh
 
Makalah Web Programming 1
Makalah Web Programming 1Makalah Web Programming 1
Makalah Web Programming 1
Dwi Mardianti
 

What's hot (20)

Makalah set instruksi
Makalah set instruksiMakalah set instruksi
Makalah set instruksi
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawat
 
Data Aplikasi Tiket Kereta api
Data Aplikasi Tiket Kereta apiData Aplikasi Tiket Kereta api
Data Aplikasi Tiket Kereta api
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Bab Iii Kondisi
Bab Iii KondisiBab Iii Kondisi
Bab Iii Kondisi
 
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-aiPertemuan 3-pemecahan-masalah-ai
Pertemuan 3-pemecahan-masalah-ai
 
Pertemuan 4 penerapan komputer
Pertemuan 4 penerapan komputerPertemuan 4 penerapan komputer
Pertemuan 4 penerapan komputer
 
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
Pertemuan 5 dan 6 representasi pengetahuan
 
Power Point \ PPT - Memori Eksternal
Power Point \ PPT - Memori EksternalPower Point \ PPT - Memori Eksternal
Power Point \ PPT - Memori Eksternal
 
Pertemuan 9 pengalamatan
Pertemuan 9 pengalamatanPertemuan 9 pengalamatan
Pertemuan 9 pengalamatan
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan bus
 
Sistem Operasi Komputer
Sistem Operasi KomputerSistem Operasi Komputer
Sistem Operasi Komputer
 
Mata Kuliah Basis Data
Mata Kuliah Basis DataMata Kuliah Basis Data
Mata Kuliah Basis Data
 
Makalah memori
Makalah memoriMakalah memori
Makalah memori
 
CURSOR
CURSORCURSOR
CURSOR
 
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
 
Pengembangan perangkat lunak model spiral
Pengembangan perangkat lunak model spiralPengembangan perangkat lunak model spiral
Pengembangan perangkat lunak model spiral
 
Modul 2 masalah ruang masalah-pencarian
Modul 2   masalah ruang masalah-pencarianModul 2   masalah ruang masalah-pencarian
Modul 2 masalah ruang masalah-pencarian
 
Makalah Web Programming 1
Makalah Web Programming 1Makalah Web Programming 1
Makalah Web Programming 1
 

Viewers also liked

قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
أذكر الله يذكرك
 
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCENORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
Arlene Galendez
 
Conociendo el Manual de la UPEL 2016
Conociendo el Manual de la UPEL 2016Conociendo el Manual de la UPEL 2016
Conociendo el Manual de la UPEL 2016
Dra. Anggy Rodríguez
 
Kablosuz Ağlar
Kablosuz AğlarKablosuz Ağlar
Kablosuz Ağlar
ozcan celik
 
Maiquitol
MaiquitolMaiquitol
Maiquitol
JoanSebastian711
 
Contaminacion ultimo trabajo
Contaminacion ultimo trabajoContaminacion ultimo trabajo
Contaminacion ultimo trabajo
jamienb
 
Presentación
PresentaciónPresentación
Presentación
Fátima Hernandez
 
Simple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
Simple Truth: Done Be A Really Smart DummySimple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
Simple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
CompassChurch
 
La ira
La iraLa ira
Vestidos de niña - de casual a vestidos formal
Vestidos de niña - de casual a vestidos formalVestidos de niña - de casual a vestidos formal
Vestidos de niña - de casual a vestidos formal
danielmedica
 
roberteflynn.com
roberteflynn.comroberteflynn.com
roberteflynn.com
Robert Flynn III
 
Foro 1 jacosta
Foro 1 jacosta Foro 1 jacosta
Foro 1 jacosta
Jose Acosta
 
coaching
coachingcoaching
coaching
Luiriana Bravo
 
Jornal Paraná Notícias
Jornal Paraná NotíciasJornal Paraná Notícias
Jornal Paraná Notícias
Ed Claudio Cruz
 
Slideshare#6 pedro gascon_25011404
Slideshare#6 pedro gascon_25011404Slideshare#6 pedro gascon_25011404
Slideshare#6 pedro gascon_25011404
Universidad Yacambu
 
Fendrarte power point
Fendrarte power point Fendrarte power point
Fendrarte power point
Fendraliz Morales
 
Mkt 421 final exam 2016
Mkt 421 final exam 2016Mkt 421 final exam 2016
Mkt 421 final exam 2016
powellabril
 
Bus 475 final exam new 2016 phoenix
Bus 475 final exam new 2016 phoenixBus 475 final exam new 2016 phoenix
Bus 475 final exam new 2016 phoenix
powellabril
 
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
powellabril
 

Viewers also liked (20)

Presentación
PresentaciónPresentación
Presentación
 
قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
قاعدة حسنة في الباقيات الصالحات وبيان اقتران التهليل بالتكبير والتسبيح بالتحم...
 
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCENORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
NORM- AND CRITERION-REFERENCED TESTS AND CONTENT VALIDITY EVIDENCE
 
Conociendo el Manual de la UPEL 2016
Conociendo el Manual de la UPEL 2016Conociendo el Manual de la UPEL 2016
Conociendo el Manual de la UPEL 2016
 
Kablosuz Ağlar
Kablosuz AğlarKablosuz Ağlar
Kablosuz Ağlar
 
Maiquitol
MaiquitolMaiquitol
Maiquitol
 
Contaminacion ultimo trabajo
Contaminacion ultimo trabajoContaminacion ultimo trabajo
Contaminacion ultimo trabajo
 
Presentación
PresentaciónPresentación
Presentación
 
Simple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
Simple Truth: Done Be A Really Smart DummySimple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
Simple Truth: Done Be A Really Smart Dummy
 
La ira
La iraLa ira
La ira
 
Vestidos de niña - de casual a vestidos formal
Vestidos de niña - de casual a vestidos formalVestidos de niña - de casual a vestidos formal
Vestidos de niña - de casual a vestidos formal
 
roberteflynn.com
roberteflynn.comroberteflynn.com
roberteflynn.com
 
Foro 1 jacosta
Foro 1 jacosta Foro 1 jacosta
Foro 1 jacosta
 
coaching
coachingcoaching
coaching
 
Jornal Paraná Notícias
Jornal Paraná NotíciasJornal Paraná Notícias
Jornal Paraná Notícias
 
Slideshare#6 pedro gascon_25011404
Slideshare#6 pedro gascon_25011404Slideshare#6 pedro gascon_25011404
Slideshare#6 pedro gascon_25011404
 
Fendrarte power point
Fendrarte power point Fendrarte power point
Fendrarte power point
 
Mkt 421 final exam 2016
Mkt 421 final exam 2016Mkt 421 final exam 2016
Mkt 421 final exam 2016
 
Bus 475 final exam new 2016 phoenix
Bus 475 final exam new 2016 phoenixBus 475 final exam new 2016 phoenix
Bus 475 final exam new 2016 phoenix
 
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
Bus 475 capstone final examination part 2 new 2016
 

Similar to Prosesor x86 dan arm

PPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
PPT PERKEMBANGAN PROCESSORPPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
PPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
ShallomSitorus
 
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01Wahyu Hari T
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
aulia sriwahyuni
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
aulia sriwahyuni
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
aulia sriwahyuni
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
zulin zul
 
Pertemuan 12 famili arm
Pertemuan 12 famili armPertemuan 12 famili arm
Pertemuan 12 famili armjumiathyasiz
 
Processor
ProcessorProcessor
Processor
edibangor
 
Prosessor
ProsessorProsessor
Prosessor
edibangor
 
Perkembangan Prosesor
Perkembangan ProsesorPerkembangan Prosesor
Perkembangan Prosesor
Ariefiandra Ariefiandra
 
Pengantar ilmu komputer8
Pengantar ilmu komputer8Pengantar ilmu komputer8
Pengantar ilmu komputer8wawankoerniawan
 
Mikroprosesor nuha
Mikroprosesor nuhaMikroprosesor nuha
Mikroprosesor nuhanuhalathifah
 
ppt Prosesor arm cortex
ppt Prosesor arm cortexppt Prosesor arm cortex
ppt Prosesor arm cortexIwank Odarlean
 
Pertemuan 2(Hardware Komputer)
Pertemuan 2(Hardware Komputer)Pertemuan 2(Hardware Komputer)
Pertemuan 2(Hardware Komputer)
formatik
 
Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2
Ferry Skada
 
Perakitan dan perkembangan hs
Perakitan dan perkembangan hsPerakitan dan perkembangan hs
Perakitan dan perkembangan hs
Dhan junkie
 
Perakitan dan Perkembangan
Perakitan dan Perkembangan Perakitan dan Perkembangan
Perakitan dan Perkembangan Dhan junkie
 

Similar to Prosesor x86 dan arm (20)

Pertemuan4
Pertemuan4Pertemuan4
Pertemuan4
 
PPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
PPT PERKEMBANGAN PROCESSORPPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
PPT PERKEMBANGAN PROCESSOR
 
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01
Sejarahmicroprocessor 111030001056-phpapp01
 
Tugas lplk
Tugas lplkTugas lplk
Tugas lplk
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
 
Bab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesorBab 3 perkembangan prosesor
Bab 3 perkembangan prosesor
 
Pertemuan 12 famili arm
Pertemuan 12 famili armPertemuan 12 famili arm
Pertemuan 12 famili arm
 
Processor
ProcessorProcessor
Processor
 
Prosessor
ProsessorProsessor
Prosessor
 
Perkembangan Prosesor
Perkembangan ProsesorPerkembangan Prosesor
Perkembangan Prosesor
 
Pengantar ilmu komputer8
Pengantar ilmu komputer8Pengantar ilmu komputer8
Pengantar ilmu komputer8
 
Mikroprosesor nuha
Mikroprosesor nuhaMikroprosesor nuha
Mikroprosesor nuha
 
ppt Prosesor arm cortex
ppt Prosesor arm cortexppt Prosesor arm cortex
ppt Prosesor arm cortex
 
Pertemuan 2(Hardware Komputer)
Pertemuan 2(Hardware Komputer)Pertemuan 2(Hardware Komputer)
Pertemuan 2(Hardware Komputer)
 
Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2Prosesor kELOMPOK 2
Prosesor kELOMPOK 2
 
Perakitan dan perkembangan hs
Perakitan dan perkembangan hsPerakitan dan perkembangan hs
Perakitan dan perkembangan hs
 
Perakitan dan Perkembangan
Perakitan dan Perkembangan Perakitan dan Perkembangan
Perakitan dan Perkembangan
 
Modul2 generasiprocessor2
Modul2 generasiprocessor2Modul2 generasiprocessor2
Modul2 generasiprocessor2
 

Prosesor x86 dan arm

  • 1. P Apa itu prosesor? Prosesor adalah mesin penghitung, ibarat kalkulator tetapi dengan memori ia mampu menghitung berkali-kali bilangan yang telah ia simpan pada memori dan menguba nilai pada bilangan tersebut. Pada Komputer jika anda melihat sebuah komponen yang di gencet ama Fan/Kipas maka dibawahnya itu merupakan Prosesor. Prosesor ada macam-macam bentuknya dan biasanya mengikuti bentuk socket atau tempat dimana prosesor akan ditanam pada papan motherboard. Prosesor di apit ama Fan Heatsink karena ia menghasilkan panas dari frekuensi aliran listrik yang bergesekan dengan atom-atom logam di dalam sirkuit prosesor itu sendiri dan fungsi fan heatsink adalah membuang panas dai prosesor. Kinerja Banyak hal yang bisa di jadikan patokan atau faktor untuk menentukan kinerja, seperti clock speed atau frequensi prosesor. dimana prosesor 4.2GHz lebih cepat dari 2GHz.Selain itu arsitektur dimana prosesor terbaru biasanya datang dengan modul yang lebih sederhana dan efisien. sehingga untuk mengukur kinerja prosesor anda bisa melihat keluarga model dan nomor model. Misalnya core i5 lebih cepat dari core i3 walaupun core i5 memiliki frequensi lebih rendah, ini dikarenakan modul pada core i5 lebih efesien dalam melakukan perhitungan. Bagian-Bagian Prosesor Didalam sebuah prosesor terdapat beberapa unit kecil yang membentuk kerja sebuah prosesor, yaitu : Unit Control, adalah unit utama dari sebuah prosessor yang mengontrol program dan kinerja semua bagian prosessor. Register, adalah sebuah memori kecil yang bersifat sementara dengan kecepatan yang sangat tinggi yang digunakan untuk menyimpan data yang sedang diproses. ALU, yaitu unit yang melakukan penghitungan aritmatika dasar dan operasi logika boolean seperti membandingkan nilai, contoh 2 > 1. Ada dua macam ALU yaitu ALU aritmatika dan ALU boolean. Selain itu, ALU juga berfungsi mengambil keputusan terhadap operasi logika yang diproses. CPU interconnection (BUS), adalah sistem koneksi yang menghubungkan CPU dengan bagian- bagian komputer lain melalui perantara chipset. PROSESOR X86 DAN ARM Kelompok 1 (Suriadi, Aswar Amrul, Muhammad Najamuddin)
  • 2. Jenis Prosesor Jika dilihat arsitektur ada beberapa jenis prosesor yang cukup populer yaitu x86 milik intel, AMD64 Milik AMD, dan ARM milik ARM milik ARM Holding. Namun Pada tulisan ini akan di uraikan X86 dan ARM. berikut uraiannya: PROSESOR X86 X86 atau 80X86 adalah nama umum dari arsitektur mikroprosesor yang pertama kali dikembangkan dan diproduksi oleh Intel. Arsitektur x86 saat ini mendominasi komputer desktop, komputer portabel, dan pasar server sederhana. Arsitektur ini dikenal dengan nama x86 karena prosesor-prosesor awal dari keluarga arsitektur ini memiliki nomor model yang diakhiri dengan urutan angka "86": prosesor 8086, 80186, 80286, 386, dan 486. Karena nomor tidak bisa dijadikan merek dagang, Intel akhirnya menggunakan kata Pentium untuk merek dagang processor generasi kelima mereka. Rancangan: Rancangan Arsitektur x86 adalah rancangan Set Instruksi Komputer Kompleks (Complex Instruction Set Computer) dengan panjang instruksi yang bervariasi. Word disimpan dengan urutan endian-kecil. Kompatibilitas mundur menjadi motivasi terkuat dalam pengembangan arsitektur x86 (keputusan ini menjadi sangat penting dan sering dikritik, terutama oleh pesaing dari pendukung arsitektur prosesor lainnya, yang dibuat frustasi oleh sukses yang berkelanjutan dari arsitektur ini yang secara umum dipandang memilki banyak kelemahan). Prosesor-prosesor terkini dari x86 menerapkan beberapa langkah penerjemah (dekoder) “tambahan” untuk (saat eksekusi) memecah (sebagian besar) instruksi x86 kedalam potongan- potongan kecil instruksi (dikenal dengan “micro-ops”) yang selanjutnya dieksekusi oleh arsitektur setara dengan arsitektur RISC. Bahasa rakitan dari x86 dibahas secara lebih terperinci di artikel Bahasa Rakitan x86. Mikroprosesor x86 dapat bekerja dalam beberapa modus : 1. Real-mode (Modus Real) 2. Protected Mode (Modus terproteksi) 3. Virtual Protected Mode (Modus Terproteksi Virtual) 4. Compatibility Mode 5. Long Mode/IA32e Full Mode
  • 3. 1. Real-Mode Merupakan sebuah modus di mana prosesor Intel x86 berjalan seolah- olah dirinya adalah sebuah prosesor Intel 8086 atau Intel 8088, meski ia merupakan prosesor Intel 80286 atau lebih tinggi. Karenanya, modus ini juga disebut sebagai modus 8086 (8086 Mode). 2. Protected Mode Merupakan sebuah modus di mana terdapat proteksi ruang alamat memori yang ditawarkan oleh mikroprosesor untuk digunakan oleh sistem operasi. 3. Virtual Protected Mode Sebuah prosesor Intel x86 berjalan dalam modus terproteksi tetapi mengizinkan aplikasi-aplikasi 16-bit real- mode agar dapat dijalankan di atas sistem operasi. Yang membedakan prosesor X86 dengan ARM seperti berikut:  Arsitektur x86 saat ini mendominasi komputer desktop, komputer portabel, dan pasar server sederhana. Bisa menjalankan program windows karena memang Windows di program untuk beroprasi di lingkungan x86.  prosesor yang menggunakan perintah rumit misal diberi perintah menghitung 24×86 akan akan mengartikan 24 sebagai 2^4.  prosesor CISC(x86) memiliki transistor yang lebih banyak otomatis daya yang dibutuhkan lebih besar, dan tidak menutup kemungkinan prosesor yang memiliki banyak transistor akan lebih cepat panas,serta membutuhkan memeori yang mencukupi(besar) sehingga tidak cocok untuk perangkat-perangkat kecil.  operasi floating point dan operasi pembagian termasuk dalam mode pengalamatan prosessor CISC(x86).  Arsitektur x86 pertama kali hadir melalui 8086 CPU pada tahun 1978; Intel 8086 adalah pengembangan dari mikroprosesor Intel 8080 (yang dibangun mengikuti arsitektur dari 4004 dan 8008), dan program bahasa rakitan dari 8080 dapat diterjemahkan secara mekanik ke program yang setara ke bahasa rakitan untuk 8086. Arsitektur ini diadaptasi (dengan versi yang lebih sederhana dari versi 8088) tiga tahun kemudian sebagai standar dari CPU pada IBM PC. Kehadiran platform PC secara
  • 4. luas membuat arsitektur x86 menjadi arsitektur CPU yang paling sukses selama ini. (Rancangan CPU lainnya yang sangat sukses, yang dibagun berdasarkan 8080 dan kompatible pada set-instruksi hingga pada tingkatan bahasa-mesin biner adalah arsitektur Zilog Z80.)  Arsitektur ini telah dua kali diperluas untuk mengakomodasi ukuran word yang lebih besar. Pada tahun 1985, Intel mengumumkan rancangan generasi 386 32-bit yang menggantikan rancangan generasi 286 16-bit. Arsitektur 32-bit ini dikenal dengan nama x86-32 atau IA-32 (singkatan dari Intel Architecture, 32-bit). Kemudian pada tahun 2003, AMD memperkenalkan Athlon 64, yang menerapkan secara lebih jauh pengembangan dari arsitektur ini menuju ke arsitektur 64-bit, dikenal dengan beberapa istilah x86-64, AMD64 (AMD), EM64T atau IA-32e (Intel), dan x64 (Microsoft). PROSESOR ARM ARM adalah kepanjangan dari Advanced RISC Machine, yakni arsitektur prosesor yang menggunakan prosesor RISC 32-bit dan dikembangkan oleh ARM Limited. Arsitektur prosesor ARM banyak digunakan oleh perangkat genggam mengingat fitur-fiturnya yang dibuat optimal untuk perangkat genggam, seperti fitur hemat energinya yang membuatnya menjadi dominan di pasar perangkat elektronik genggam termasuk android. Pada awalnya ARM prosesor dikembangkan untuk PC (Personal Computer) oleh Acorn Computers, sebelum dominasi Intel x86 prosesor- Microsoft di IBM PC kompatibel menyebabkan Acorn Computers bangkrut. Setelah Acorn Computers bangkrut, Apple Computers (sekarang Apple Inc) dan VLSI Technology Inc membeli kekayaan intelektual Acorn Computer, dan mendirikan ARM Ltd. ARM Ltd kemudian melanjutkan proyek Acorn Computer untuk mengembangkan prosesor 32-bit dengan arsitektur RISC yang sederhana dan hemat energi. Prosesor yang dikembangkan ARM Ltd ternyata tidak diminati oleh kalangan produsen PC dengan alasan tidak kompatibel dengan arsitektur Intel x86. ARM Ltd
  • 5. kemudian memutuskan untuk tidak memproduksi ARM prosesor, tetapi melisensikan desain prosesor tersebut untuk digabungkan dengan ASIC (Application Specific IC) yang membutuhkan kontroler embedded (contoh: kontroler printer, kontroler mesin cuci, kontroler video dekoder, kontroler ethernet hub/router, dan sebagainya). Menurut situs Web ARM arm.com, prosesor ARM yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan tiga kategori sistem:  Tertanam sistem real-time: Sistem untuk penyimpanan, body otomotif dan power-train, aplikasi industri, dan jaringan  Aplikasi platform: Perangkat yang menjalankan sistem operasi terbuka termasuk Linux, Palm OS, Symbian OS, dan Windows CE di nirkabel, konsumen hiburan dan aplikasi digital imaging  Aplikasi Aman: Smart kartu, kartu SIM, dan terminal pembayaran ARM Merupakan prosesor yang paling banyak digunakan dalam perangkat mobile saat ini. Desainnya yang sederhana, membuat prosesor ARM cocok untuk aplikasi berdaya rendah. Berbeda dari Intel dan AMD yang memproduksi dan menjual prosesor rancangan mereka sendiri. ARM hanya menjual lisensi hak paten desain prosesor mereka kepada berbagai perusahaan manufaktur semikonduktor. Sejarah Prosesor ARM Advanced RISC Machines (ARM) yang didirikan pada tahun 1990 ini merupakan sebuah perusahaan patungan antara Acorn Computers, Apple Computer (sekarang Apple Inc), dan VLSI Technology. Pada tahun 1998, Advanced RISC Machines berganti nama menjadi ARM Holdings. Perusahaan ini fokus pada penelitan dan pengembangan desain arsitektur prosesor. Arsitektur ARM menjadi dasar bagi sebagian besar central processing unit (CPU) di berbagai perangkat mobile. ARM mempunyai desain arsitektur Cortex seri M, R, A, hingga seri A57. Mereka juga memiliki desain arsitektur untuk graphics processing unit (GPU) bernama Mali. Arsitektur ARM dijadikan landasan bagi sebagian besar central processing unit (CPU) di kebanyakan perangkat mobile sekarang ini. ARM punya desain arsitektur Cortex seri M, R, A, hingga seri A50. Mereka juga memiliki desain arsitektur untuk graphics processing unit (GPU) bernama Mali.
  • 6. ARM hanya menjual lisensi hak kekayaan intelektual atau hak paten desain prosesor kepada perusahaan pemanufaktur semikonduktor, seperti Qualcomm, Nvidia, Texas Instrument, STMicroelectronics, Renesas, Samsung hingga Apple. Bahkan, Intel dan AMD pun membeli lisensi desain ARM. Pada tahun 2007, sekitar 98% dari satu miliar mobile phone yang terjual menggunakan setidaknya satu buah prosesor ARM. Dan pada tahun 2009, prosesor ARM mendominasi sekitar 90% dari keseluruhan pasar prosesor 32-bit RISC. Prosesor ARM digunakan di berbagai bidang seperti elektronik umum, termasuk PDA, mobile phone, media player, music player, game console genggam, kalkulator dan periperal komputer seperti hard disk drive dan router. Lisensi arsitektur ARM dimiliki oleh Alcatel, Atmel, Broadcom, Cirrus Logic, Digital Equipment Corporation, Freescale, Intel melalui DEC, LG, Marvell Technology Group, NEC, NVIDIA, NXP Semiconductors, OKI, Quallcomm, Samsung, Sharp, ST Microelectronics, Symbios Logic, Texas Instruments, VLSI Technology, Yamah dan ZiiLABS. ARM juga mengekspansi bisnisnya ke pasar komputer server. Pada Mei 2012, Dell mengumumkan Copper, server yang memakai prosesor Marvell dengan desain ARM. Pada Oktober 2012, ARM juga mengumumkan prosesor 64-bit dari keluarga Cortex-A57 yang saat ini digunakan oleh iPhone 5s, iPad Air dan iPad Mini generasi kedua. Samsung juga telah membeli lisensi desain ARM 64-bit untuk smartphonenya yang akan dirilis di 2014. Tahukah Anda prosesor macam apa yang dipakai iPhone, iPad, serta kebanyakan perangkat Android yang ada di pasar? Kebanyakan perangkat mobile menggunakan prosesor berarsitektur ARM, sebuah desain arsitektur prosesor karya perusahaan ARM Holdings yang sedang berdiri di puncak kejayaan. Tak seperti Intel atau AMD yang memproduksi dan menjual prosesor, ARM punya bisnis model yang unik. Mereka hanya menjual lisensi hak kekayaan intelektual atau hak paten desain prosesor kepada perusahaan pemanufaktur semikonduktor, seperti Qualcomm, Nvidia, Texas Instrument, STMicroelectronics, Renesas, Samsung hingga Apple. Bahkan, Intel dan AMD pun membeli lisensi desain ARM. Arsitektur ARM dijadikan landasan bagi sebagian besar central processing unit (CPU) di kebanyakan perangkat
  • 7. mobile sekarang ini. ARM punya desain arsitektur Cortex seri M, R, A, hingga seri A50. Mereka juga memiliki desain arsitektur untuk graphics processing unit (GPU) bernama Mali. Menguasai pasar perangkat mobile Menurut data internal ARM tahun 2010, arsitektur ARM menguasai 95 persen pangsa pasar arsitektur prosesor ponsel pintar, 35 persen televisi digital, dan alat set top boxes, serta 10 persen komputer mobile. Irit daya jadi senjata Karakteristik dari teknologi ARM adalah kemampuan konsumsi daya yang rendah, sehingga membuatnya sangat cocok digunakan di perangkat portabel. Didukung Microsoft, tapi produsen komputer Windows RT setengah hati Dalam pameran produk elektronik terbesar di Amerika Serikat, Consumer Electronics Show tahun 2011, Microsoft mengatakan bahwa sistem operasi Windows 8 akan berjalan di perangkat dengan prosesor berarsitektur ARM. Menjajaki pasar server Bermodal teknologi irit daya, ARM mengekspansi bisnis ke pasar komputer server. Hal ini didasarkan atas pemikiran ARM dalam menyediakan arsitektur prosesor yang bisa menekan biaya untuk energi Berikut beberapa hal penting yang membedakan ARM dengan X86 yaitu:  Arsitektur ARM merupakan arsitektur prosesor 32-bit RISC yang dikembangkan oleh ARM Limited. Dikenal sebagai Advanced RISC Machine dimana sebelumnya dikenal sebagai Acorn RISC Machine. Pada awalnya merupakan prosesor desktop yang sekarang didominasi oleh keluarga x86.  Desainnya yang sederhana membuat prosesor ARM cocok untuk aplikasi berdaya rendah.Prosesor ARM digunakan di berbagai bidang seperti elektronik umum, termasuk PDA, mobile phone, media player, music player, game console genggam, kalkulator dan periperal komputer seperti hard disk drive dan router.  Prosesor yang menggunakan perintah sederhana misal diberi perintah menghitung 24 ARM akan mengartikan perintah 24 sebagai 2*2*2*2  prosesor RISC (ARM)cenderung memiliki transistor jauh lebih sedikit daripada prosesor CISC dengan transistor yang lebih
  • 8. sedikit itu berarti daya yang digunakan juga lebih kecil, lebih sedikit panas, dan ruang yang sangat kecil, sehingga sangat cocok untuk perangkat-perangkat kecil dengan kemepuan terbatas.  operasi floating point dan operasi pembagian tidak termasuk dalam mode pengalamatan prosessor RISC(ARM) operasi floating point dann operasi pembagian biasanya diturunkan untuk coprocessors.  Proyek Acorn RISC Machine resmi dimulai pada Oktober 1983. VLSI Technology, Inc dipilih sebagai mitra dalam memproduksi chip silikon dimana sebelumnya telah memproduksi ROM dan custom chip sebelumnya. Proses desain dipimpin oleh Wilson dan Furber, dengan tujuan utama latensi rendah (low-latency) pada penanganan input/output (interupsi) seperti pada prosesor MOS Technology 6502. Arsitektur 6502 memberikan pengembang mesin yang cepat dalam pengaksesan memory tanpa harus menggunakan perangkat direct access memory yang mahal. VLSI memproduksi chip ARM pertama kali pada 26 April 1985 yang berhasil bekerja dan dikenal sebagai ARM1. Dan disusul dengan ARM2 yang diproduksi pada tahun berikutnya dan terus berkembang.  Pada akhir 1980-an, Apple Computer dan VLSI Technology memulai kerja sama dengan Acorn untuk prosesor ARM berikutnya. Hasil kerja sama Apple-ARM menghasilkan ARM6 pada awal tahun 1992. Apple menggunakan ARM6 (ARM 610) sebagai prosesor pada PDA Apple Newton dan pada tahun 1994 Acorn menggunakan ARM6 pada komputer PC RISC. Pada frekuensi 233 MHz, prosesor ini hanya mengonsumsi daya sebesar 1 Watt dan versi berikutnya lebih kecil dari itu.  Arsitektur x86 adalah rancangan Set Instruksi Komputer Kompleks (Complex Instruction Set Computer) dengan panjang instruksi yang bervariasi. prosesor-prosesor awal dari keluarga arsitektur ini memiliki nomor model yang diakhiri dengan urutan angka “86″: prosesor 8086, 80186, 80286, 386, dan 486. Karena nomor tidak bisa dijadikan merek dagang, Intel akhirnya menggunakan kata Pentium untuk merek dagang processor generasi kelima mereka.
  • 9. TREND TEKNOLOGI PROSESOR X86 DAN ARM KELAS B KELOMPOK I SURIADI (60200114033) ASWAR AMRUL (60200114035) MUHAMMAD NAJAMUDDIN (60200114036) JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2016 https://bintang-agama.blogspot.co.id