SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
IKATAN PURNA BAKTHI
AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI
GUGUS DEPAN 17113-17114
SMK N 2 DEPOK
“ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”
1
1. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Inilah bulan yang penuh barakah, dan dinaungi rahmat Illahi. Berbagai
peristiwa besar terjadi di bulan ini. Peristiwa ini mampu mengubah peta dunia,
mampu membawa sinar terang dan mempengaruhi pusaran kehidupan serta
peradaban umat muslim. Ramadhan telah menciptakan suasana pendidikan yang
menyeluruh selama satu bulan. Ramadhan merupakan situasi yang kondusif
untuk menciptakan keheningan dan introspeksi, baik individu maupun
masyarakat. Pembinaan perasaan seperti ini secara langsung mempengaruhi
jalan pikiran dan emosi manusia sehingga menjadi masa penataran mental dan
fisik yang mendidik manusia secara utuh.
Dikatakan utuh, karena telah mencakup pendidikan vertikal, yaitu
pengabdian kepada Allah dan pendidikan horizontal, yaitu pembinaan tali
persaudaraan baik secara individu maupun masyarakat.
Maka tepatlah jika bulan ini dijadikan moment sebagai pembentukan
karakter generasi pemuda muslim yang handal dan kuat menghadapi tantangan
masa depan yang tidak hanya memiliki kecerdasaan intelektual tetapi juga
kecerdasan emosional yang diperoleh dari pembinaan ruhiyah serta pengabdian
pada masyarakat sehingga terbentuklah calon-calon pemimpin negeri yang
berakhlakul karimah.
Oleh karena itu kami selaku pengurus Ikatan Purna Bakhti Ambalan
Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok
bekerjasama dengan Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan
17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok bermaksud mengadakan kegiatan bakti
berupa berbagi dengan panti sebagai wujud pengabdian yang telah tertanam
dalam Amsal Ambalan kita “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”.
1.2. Tujuan Kegiatan
Pelaksanaan berbagi dengan panti yang diadakan Ikatan Purna Bakhti
Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan
SMK N 2 Depok bertujuan untuk:
1. Mewujudkan kepedulian sesama.
2. Perwujudan Amsal Ambalan “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”.
3. Meningkatkan ukhuwah (tali silaturahim) Purna Bakhti dan Masa Bakti
Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114
Pangkalan SMK N 2 Depok pada khususnya dan Keluarga Besar SMK N 2
Depok pada umumnya
2. PELAKSANAAN KEGIATAN
2.1 Nama Kegiatan
Kegiatan ini bernama “Purna Bakhti dan Masa Bakti Dewan Ambalan
Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2
Depok Berbagi dan Mengabdi”
2.2 Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Kita Raih Bulan Penuh Barokah ini dengan
mempererat tali silaturahmi dan memperbanyak amalan-amalan ruhiyah”
IKATAN PURNA BAKTHI
AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI
GUGUS DEPAN 17113-17114
SMK N 2 DEPOK
“ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”
2
2.3 Kegiatan
Pada tahun 2013 ini kami akan melakukan 3 kegiatan yaitu
1. Kegiatan rutin tiap tahun yaitu berbagi dengan panti.
Pada tahun ini Ikatan Purna Bakti akan bekerjasama dengan lembaga
penyalur sedekah panti yang sudah melakukan sedekah ke panti-panti
yang berada di Yogyakarta yaitu simpul sedekah. Portofolio lembaga
tersebut dapat teman-teman lihat pada web
www.simpulsedekah.blogspot.com. Kegiatan berbagi dengan panti
InsyaAllah akan kami adakah pada hari minggu tanggal 4 Agustus 2013
dengan panti akan segera menyusul
2. Berbuka Bersama Ikatan Purna Bakti dengan Dewan Ambalan Masa
Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru
Kegiatan yang kedua adalah berbuka bersama Ikatan Purna Bakti dengan
Dewan Ambalan Masa Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru
yang akan digabungkan dengan pra musam muker dengan harapan lebih
memberi arahan dan masukan untuk program kerja pada masa bakti
2013/2014. Kegiatan kedua ini InsyaAllah akan diselenggarakan pada hari
Minggu tanggal 28 Juli 2013 untuk tempat akan menyusul.
3. Pemberian paket parcel Kepada Purna Pembina
Kegiatan yang ketiga adalah pemberian paket parcel kepada Purna
Pembina yang dahulu pernah mengabdikan dirinya untuk Ambalan Ir.
Soekarno-Fatmawati dan juga sebagai bentuk ucapan terimakasih Purna
Bakti kepada para Purna Bakti atas segala ilmu yang telah diberikan oleh
Purna Pembina sehingga saat ini ilmu tersebut dapat digunakan dalam
kehidupan nyata. Kegiatan InsyaAllah akan dilakukan mulai tanggal 28 Juli
2013.
2.4 Anggaran Kegiatan
Seperti kegiatan-kegiatan sebelumnya tentu saja kegiatan tahun ini
membutuhkan biaya. Oleh karena itu dalam melaksanakan kegiatan ini pengurus
Ikatan Purna Bakhti Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan
17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok membutuhkan bantuan baik dana
maupun barang dalam bentuk lain. Seberapapun bantuan tersebut akan kami
terima dan akan kami salurkan kepada yang berhak untuk mendapatkannya.
Adapun rencana anggaran belanja adalah sebagai berikut :
1. Kegiatan rutin tiap tahun yaitu berbagi dengan panti.
Untuk kegiatan berbagi dengan panti, kami akan menyerahkan seleruh
bantuan teman-teman baik berupa uang maupun barang utuh 100% tanpa
dipotong apapun. Adapaun untuk biaya komsumsi berbuka sudah di biaya
oleh donator lembaga simpul sedekah
2. Berbuka Bersama Ikatan Purna Bakti dengan Dewan Ambalan Masa
Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru
Untuk kegiatan berbuka bersama ini berdasarkan biaya penggunaan tahun
lalu maka tahun ini kami akan menalokasikan Rp. 500.000,-. Semua
konsumsi akan kami masak sendiri untuk menghemat anggaran biaya.
IKATAN PURNA BAKTHI
AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI
GUGUS DEPAN 17113-17114
SMK N 2 DEPOK
“ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”
3
3. Pemberian paket parcel Kepada Purna Pembina
Kegiatan yang ketiga adalah pemberian paket parcel kepada Purna
Pembina akan kami alokasikan per paket adalah Rp. 100.000,- untuk 10
Purna Pembina. Sehingga totalnya adalah Rp. 1.000.000,-.
Sehingga kebutuhan biaya untuk kegiatan tahun ini adalah sebagai berikut
1. Berbagi dengan panti
100 % dari teman-teman donasikan baik itu barang maupun uang.
2. Berbuka bersama
Konsumsi untuk berbuka = Rp. 500.000,-
3. Parcel untuk Purna Pembina
10 paket X @ Rp. 100.000,- = Rp. 1.000.000,-
Total = Rp. 1.500.000,-
Bagi rekan rekan Purna Bakthi yang ingin memberikan bantuan dalam
bentuk dana dapat melakukan transfer rekening dengan nomer rekening sebagai
berikut ;
Nomor Rekening : 0228560282
Nama Bank : BNI Syari’ah Cabang Solo
Atas Nama : Heri Purwanto
Nomor Rekening : 8610174150
Nama Bank : BCA KCP Kaliurang
Atas Nama : Andri Eko Saputro
Nomor Rekening : 1330011368743
Nama Bank : Bank Mandiri KCP IPB
Atas Nama : Tri Putra Wahyu Murdiyana
Diusahakan paling lambat tanggal 28 Juli 2013 bagi yang ingin melakukan
transfer agar mudah dalam pendataan kami. Kalaupun selepas tanggal tersebut
teman-teman masih hendak beramal,kami masih dapat menampungnya. Nah bagi
rekan rekan yang ingin menyumbangkan bantuan dalam bentuk lain ataupun
hendak bertanya tentang kegiatan tersebut khusus,kami selaku pegurus siap
melakukan kujungan ketempat rekan-rekan yang berada di Yogyakarta dengan
menghubungi contanct person dibawah ini
Andri Eko Saputro (putro) - 081392274614
Heri Purwanto (heri) - 087838431608
Tri Putra Wahyu M (Wahyu/Putra) - 085790617496
3. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat sebagai pedoman kegiatan yang akan
kami lakukan. Semoga Allah SWT memberikan kekuatan dan meridhai kegiatan
yang akan diselenggarakan ini dan dapat berjalan dengan baik serta sesuai
harapan. Amin.
IKATAN PURNA BAKTHI
AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI
GUGUS DEPAN 17113-17114
SMK N 2 DEPOK
“ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”
4
Bantuan, dukungan, partisipasi dan do’a dari rekan semua akan sangat
membantu suksesnya kegiatan ini. Terimakasih kepada semua pihak yang telah
membantu baik moril maupun materiil demi tercapainya tujuan ini. Semoga Allah
SWT selalu melimpahkan rahmat kepada kita semua. Akhir kata, dengan mimpi
dan impian yang besar, memulai suatu langkah kecil dari diri sendiri dan ajak
teman seperjuangan,tiada kata menyerah, terus bergerak dan tuntaskan
perubahan.!!
Ketua Panitia
Ikhsanudin

More Related Content

What's hot

Proposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuProposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuabdhalim25
 
Surat permohonan barang
Surat permohonan barangSurat permohonan barang
Surat permohonan barangYori Fiza
 
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingAkang Juve
 
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke i
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke iDalam rangka hut banjar pancor anang ke i
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke iSeptian Muna Barakati
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola fitriza SA
 
Proposal Ramadhan 1436 H
Proposal Ramadhan 1436 HProposal Ramadhan 1436 H
Proposal Ramadhan 1436 HBeebu Beebu
 
Contoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaContoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaDiana Ary
 
Surat persibon cup 2010
Surat persibon cup 2010Surat persibon cup 2010
Surat persibon cup 2010rantax
 
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live  Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live Dadang Solihin
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsorLis Lis
 
Proposal kegiatan-tournament-bola
Proposal kegiatan-tournament-bolaProposal kegiatan-tournament-bola
Proposal kegiatan-tournament-bolaEfrinaldi Efrinaldi
 
Notulen KKD Juli Agus 2012
Notulen KKD Juli Agus 2012Notulen KKD Juli Agus 2012
Notulen KKD Juli Agus 2012M. Adli
 

What's hot (18)

Proposal sepak bola
Proposal sepak bolaProposal sepak bola
Proposal sepak bola
 
Proposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuProposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nu
 
Surat permohonan barang
Surat permohonan barangSurat permohonan barang
Surat permohonan barang
 
Proposal SCR2014
Proposal SCR2014 Proposal SCR2014
Proposal SCR2014
 
Proposal reuni
Proposal reuniProposal reuni
Proposal reuni
 
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
Proposal permohonan bantuan team futsal tahun anggaran 2014
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawing
 
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke i
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke iDalam rangka hut banjar pancor anang ke i
Dalam rangka hut banjar pancor anang ke i
 
Proyek sosial x mia 1
Proyek sosial x mia 1Proyek sosial x mia 1
Proyek sosial x mia 1
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola
 
Proposal Ramadhan 1436 H
Proposal Ramadhan 1436 HProposal Ramadhan 1436 H
Proposal Ramadhan 1436 H
 
Contoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan danaContoh proposol bantuan dana
Contoh proposol bantuan dana
 
Surat persibon cup 2010
Surat persibon cup 2010Surat persibon cup 2010
Surat persibon cup 2010
 
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live  Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live
Anugerah Pesona Indonesia 2020 IG Live
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsor
 
Proposal kegiatan-tournament-bola
Proposal kegiatan-tournament-bolaProposal kegiatan-tournament-bola
Proposal kegiatan-tournament-bola
 
Proposal laino
Proposal lainoProposal laino
Proposal laino
 
Notulen KKD Juli Agus 2012
Notulen KKD Juli Agus 2012Notulen KKD Juli Agus 2012
Notulen KKD Juli Agus 2012
 

Viewers also liked

Digital Technology Skills Development
Digital Technology Skills Development Digital Technology Skills Development
Digital Technology Skills Development Juliaa_93
 
Digital Technology Developement
Digital Technology DevelopementDigital Technology Developement
Digital Technology DevelopementJuliaa_93
 
Laporan kendiri (izzati)
Laporan kendiri  (izzati)Laporan kendiri  (izzati)
Laporan kendiri (izzati)Izzati Sh
 
Surat dana company(eng)
Surat dana company(eng)Surat dana company(eng)
Surat dana company(eng)Izzati Sh
 
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English Version
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English VersionCompany Profile PT. Sinergi Visi Utama English Version
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English Versionsaputro09
 
A2 media studies coursework evaluation
A2 media studies coursework evaluationA2 media studies coursework evaluation
A2 media studies coursework evaluationJuliaa_93
 
URI101 Campus Involvement
URI101 Campus InvolvementURI101 Campus Involvement
URI101 Campus Involvementsbrotons
 
Presidential Political Nascar 2012
Presidential Political Nascar 2012Presidential Political Nascar 2012
Presidential Political Nascar 2012Occidental College
 
งานแปลข้อ สี่
งานแปลข้อ สี่งานแปลข้อ สี่
งานแปลข้อ สี่mintnoii
 
Nmdl Final Project
Nmdl Final ProjectNmdl Final Project
Nmdl Final Projectjacks922
 
Digital Technology Skills Developement
Digital Technology Skills DevelopementDigital Technology Skills Developement
Digital Technology Skills DevelopementJuliaa_93
 
Using Social Theory to Analyze the Private Prison Industry
Using Social Theory to Analyze the Private Prison IndustryUsing Social Theory to Analyze the Private Prison Industry
Using Social Theory to Analyze the Private Prison IndustryOccidental College
 
Kertas kerja under one roof (2) pdf
Kertas kerja under one roof (2) pdfKertas kerja under one roof (2) pdf
Kertas kerja under one roof (2) pdfIzzati Sh
 
Laporan kendiri izzati
Laporan kendiri izzatiLaporan kendiri izzati
Laporan kendiri izzatiIzzati Sh
 
Sodium hydrosulfite test kit in food
Sodium hydrosulfite test  kit in foodSodium hydrosulfite test  kit in food
Sodium hydrosulfite test kit in foodmintnoii
 
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompi
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompiLaporan pertanggungjawaban pengadaan rompi
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompisaputro09
 
Company Profil PT.Sinergi Visi Utama
Company Profil PT.Sinergi Visi UtamaCompany Profil PT.Sinergi Visi Utama
Company Profil PT.Sinergi Visi Utamasaputro09
 

Viewers also liked (17)

Digital Technology Skills Development
Digital Technology Skills Development Digital Technology Skills Development
Digital Technology Skills Development
 
Digital Technology Developement
Digital Technology DevelopementDigital Technology Developement
Digital Technology Developement
 
Laporan kendiri (izzati)
Laporan kendiri  (izzati)Laporan kendiri  (izzati)
Laporan kendiri (izzati)
 
Surat dana company(eng)
Surat dana company(eng)Surat dana company(eng)
Surat dana company(eng)
 
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English Version
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English VersionCompany Profile PT. Sinergi Visi Utama English Version
Company Profile PT. Sinergi Visi Utama English Version
 
A2 media studies coursework evaluation
A2 media studies coursework evaluationA2 media studies coursework evaluation
A2 media studies coursework evaluation
 
URI101 Campus Involvement
URI101 Campus InvolvementURI101 Campus Involvement
URI101 Campus Involvement
 
Presidential Political Nascar 2012
Presidential Political Nascar 2012Presidential Political Nascar 2012
Presidential Political Nascar 2012
 
งานแปลข้อ สี่
งานแปลข้อ สี่งานแปลข้อ สี่
งานแปลข้อ สี่
 
Nmdl Final Project
Nmdl Final ProjectNmdl Final Project
Nmdl Final Project
 
Digital Technology Skills Developement
Digital Technology Skills DevelopementDigital Technology Skills Developement
Digital Technology Skills Developement
 
Using Social Theory to Analyze the Private Prison Industry
Using Social Theory to Analyze the Private Prison IndustryUsing Social Theory to Analyze the Private Prison Industry
Using Social Theory to Analyze the Private Prison Industry
 
Kertas kerja under one roof (2) pdf
Kertas kerja under one roof (2) pdfKertas kerja under one roof (2) pdf
Kertas kerja under one roof (2) pdf
 
Laporan kendiri izzati
Laporan kendiri izzatiLaporan kendiri izzati
Laporan kendiri izzati
 
Sodium hydrosulfite test kit in food
Sodium hydrosulfite test  kit in foodSodium hydrosulfite test  kit in food
Sodium hydrosulfite test kit in food
 
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompi
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompiLaporan pertanggungjawaban pengadaan rompi
Laporan pertanggungjawaban pengadaan rompi
 
Company Profil PT.Sinergi Visi Utama
Company Profil PT.Sinergi Visi UtamaCompany Profil PT.Sinergi Visi Utama
Company Profil PT.Sinergi Visi Utama
 

Similar to Proposal buber with panti 2013

Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Bagus Prayoga
 
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Hadie Ansyah
 
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020DeenAssalam
 
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DeenAssalam
 
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdf
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdfA._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdf
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdfDiemasSantana
 
1. bansos sdi nurul huda sumenep 2020
1. bansos sdi nurul huda sumenep 20201. bansos sdi nurul huda sumenep 2020
1. bansos sdi nurul huda sumenep 2020EkoNuraniSetiawan
 
Proposal Bakti sosial FKMI-NTB
Proposal Bakti sosial FKMI-NTBProposal Bakti sosial FKMI-NTB
Proposal Bakti sosial FKMI-NTBDedi Ermansyah
 
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015midarussalam_baron
 
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut Tauhiid
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut TauhiidProposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut Tauhiid
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut TauhiidAndre Aprilyana
 
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependi
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependiVisi dan misi calon kades panjalu asep ependi
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependiAji Sahdi Sutisna
 
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"ag49
 
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...DhiyaulMaqfiroh
 

Similar to Proposal buber with panti 2013 (20)

Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
 
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
 
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
Proposal Bakti Sosial : Berbagi Sembako Panti Asuhan - by Deen Assalam 2020
 
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
 
Jum'at Peduli 2013
Jum'at Peduli 2013Jum'at Peduli 2013
Jum'at Peduli 2013
 
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdf
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdfA._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdf
A._PROPOSAL_KEGIATAN_RAMADHAN_PENDAMAS._baruscan-1[1].pdf
 
Proposal mutu-pkbm
Proposal mutu-pkbmProposal mutu-pkbm
Proposal mutu-pkbm
 
1. bansos sdi nurul huda sumenep 2020
1. bansos sdi nurul huda sumenep 20201. bansos sdi nurul huda sumenep 2020
1. bansos sdi nurul huda sumenep 2020
 
Kadang Peduli 2014 Proposal
Kadang Peduli 2014   ProposalKadang Peduli 2014   Proposal
Kadang Peduli 2014 Proposal
 
Proposal Bakti sosial FKMI-NTB
Proposal Bakti sosial FKMI-NTBProposal Bakti sosial FKMI-NTB
Proposal Bakti sosial FKMI-NTB
 
Proposal book for kahuripan
Proposal book for kahuripanProposal book for kahuripan
Proposal book for kahuripan
 
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015
Proposal Pengusulan BOSDA Madin Darussalam 2015
 
proposal
proposalproposal
proposal
 
Contoh proposal kkn
Contoh proposal kknContoh proposal kkn
Contoh proposal kkn
 
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut Tauhiid
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut TauhiidProposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut Tauhiid
Proposal Ramadhan 1432 H DPU Daarut Tauhiid
 
Contoh proposal kegiatan
Contoh proposal kegiatanContoh proposal kegiatan
Contoh proposal kegiatan
 
Contoh proposal kegiatan
Contoh proposal kegiatanContoh proposal kegiatan
Contoh proposal kegiatan
 
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependi
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependiVisi dan misi calon kades panjalu asep ependi
Visi dan misi calon kades panjalu asep ependi
 
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"
Proposal Menyapa Indonesia PK-49 "EDUKASIA"
 
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...
Laporan akhir program kkn unusida berdaya unusida (desa lajuk kecamatan poron...
 

Proposal buber with panti 2013

  • 1. IKATAN PURNA BAKTHI AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI GUGUS DEPAN 17113-17114 SMK N 2 DEPOK “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI” 1 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Inilah bulan yang penuh barakah, dan dinaungi rahmat Illahi. Berbagai peristiwa besar terjadi di bulan ini. Peristiwa ini mampu mengubah peta dunia, mampu membawa sinar terang dan mempengaruhi pusaran kehidupan serta peradaban umat muslim. Ramadhan telah menciptakan suasana pendidikan yang menyeluruh selama satu bulan. Ramadhan merupakan situasi yang kondusif untuk menciptakan keheningan dan introspeksi, baik individu maupun masyarakat. Pembinaan perasaan seperti ini secara langsung mempengaruhi jalan pikiran dan emosi manusia sehingga menjadi masa penataran mental dan fisik yang mendidik manusia secara utuh. Dikatakan utuh, karena telah mencakup pendidikan vertikal, yaitu pengabdian kepada Allah dan pendidikan horizontal, yaitu pembinaan tali persaudaraan baik secara individu maupun masyarakat. Maka tepatlah jika bulan ini dijadikan moment sebagai pembentukan karakter generasi pemuda muslim yang handal dan kuat menghadapi tantangan masa depan yang tidak hanya memiliki kecerdasaan intelektual tetapi juga kecerdasan emosional yang diperoleh dari pembinaan ruhiyah serta pengabdian pada masyarakat sehingga terbentuklah calon-calon pemimpin negeri yang berakhlakul karimah. Oleh karena itu kami selaku pengurus Ikatan Purna Bakhti Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok bekerjasama dengan Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok bermaksud mengadakan kegiatan bakti berupa berbagi dengan panti sebagai wujud pengabdian yang telah tertanam dalam Amsal Ambalan kita “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”. 1.2. Tujuan Kegiatan Pelaksanaan berbagi dengan panti yang diadakan Ikatan Purna Bakhti Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok bertujuan untuk: 1. Mewujudkan kepedulian sesama. 2. Perwujudan Amsal Ambalan “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI”. 3. Meningkatkan ukhuwah (tali silaturahim) Purna Bakhti dan Masa Bakti Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok pada khususnya dan Keluarga Besar SMK N 2 Depok pada umumnya 2. PELAKSANAAN KEGIATAN 2.1 Nama Kegiatan Kegiatan ini bernama “Purna Bakhti dan Masa Bakti Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok Berbagi dan Mengabdi” 2.2 Tema Kegiatan Tema kegiatan ini adalah “Kita Raih Bulan Penuh Barokah ini dengan mempererat tali silaturahmi dan memperbanyak amalan-amalan ruhiyah”
  • 2. IKATAN PURNA BAKTHI AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI GUGUS DEPAN 17113-17114 SMK N 2 DEPOK “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI” 2 2.3 Kegiatan Pada tahun 2013 ini kami akan melakukan 3 kegiatan yaitu 1. Kegiatan rutin tiap tahun yaitu berbagi dengan panti. Pada tahun ini Ikatan Purna Bakti akan bekerjasama dengan lembaga penyalur sedekah panti yang sudah melakukan sedekah ke panti-panti yang berada di Yogyakarta yaitu simpul sedekah. Portofolio lembaga tersebut dapat teman-teman lihat pada web www.simpulsedekah.blogspot.com. Kegiatan berbagi dengan panti InsyaAllah akan kami adakah pada hari minggu tanggal 4 Agustus 2013 dengan panti akan segera menyusul 2. Berbuka Bersama Ikatan Purna Bakti dengan Dewan Ambalan Masa Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru Kegiatan yang kedua adalah berbuka bersama Ikatan Purna Bakti dengan Dewan Ambalan Masa Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru yang akan digabungkan dengan pra musam muker dengan harapan lebih memberi arahan dan masukan untuk program kerja pada masa bakti 2013/2014. Kegiatan kedua ini InsyaAllah akan diselenggarakan pada hari Minggu tanggal 28 Juli 2013 untuk tempat akan menyusul. 3. Pemberian paket parcel Kepada Purna Pembina Kegiatan yang ketiga adalah pemberian paket parcel kepada Purna Pembina yang dahulu pernah mengabdikan dirinya untuk Ambalan Ir. Soekarno-Fatmawati dan juga sebagai bentuk ucapan terimakasih Purna Bakti kepada para Purna Bakti atas segala ilmu yang telah diberikan oleh Purna Pembina sehingga saat ini ilmu tersebut dapat digunakan dalam kehidupan nyata. Kegiatan InsyaAllah akan dilakukan mulai tanggal 28 Juli 2013. 2.4 Anggaran Kegiatan Seperti kegiatan-kegiatan sebelumnya tentu saja kegiatan tahun ini membutuhkan biaya. Oleh karena itu dalam melaksanakan kegiatan ini pengurus Ikatan Purna Bakhti Dewan Ambalan Ir.Soekarno Fatmawati Gugus Depan 17113-17114 Pangkalan SMK N 2 Depok membutuhkan bantuan baik dana maupun barang dalam bentuk lain. Seberapapun bantuan tersebut akan kami terima dan akan kami salurkan kepada yang berhak untuk mendapatkannya. Adapun rencana anggaran belanja adalah sebagai berikut : 1. Kegiatan rutin tiap tahun yaitu berbagi dengan panti. Untuk kegiatan berbagi dengan panti, kami akan menyerahkan seleruh bantuan teman-teman baik berupa uang maupun barang utuh 100% tanpa dipotong apapun. Adapaun untuk biaya komsumsi berbuka sudah di biaya oleh donator lembaga simpul sedekah 2. Berbuka Bersama Ikatan Purna Bakti dengan Dewan Ambalan Masa Bakti 2012/2013 dan rekan-rekan Bantara Baru Untuk kegiatan berbuka bersama ini berdasarkan biaya penggunaan tahun lalu maka tahun ini kami akan menalokasikan Rp. 500.000,-. Semua konsumsi akan kami masak sendiri untuk menghemat anggaran biaya.
  • 3. IKATAN PURNA BAKTHI AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI GUGUS DEPAN 17113-17114 SMK N 2 DEPOK “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI” 3 3. Pemberian paket parcel Kepada Purna Pembina Kegiatan yang ketiga adalah pemberian paket parcel kepada Purna Pembina akan kami alokasikan per paket adalah Rp. 100.000,- untuk 10 Purna Pembina. Sehingga totalnya adalah Rp. 1.000.000,-. Sehingga kebutuhan biaya untuk kegiatan tahun ini adalah sebagai berikut 1. Berbagi dengan panti 100 % dari teman-teman donasikan baik itu barang maupun uang. 2. Berbuka bersama Konsumsi untuk berbuka = Rp. 500.000,- 3. Parcel untuk Purna Pembina 10 paket X @ Rp. 100.000,- = Rp. 1.000.000,- Total = Rp. 1.500.000,- Bagi rekan rekan Purna Bakthi yang ingin memberikan bantuan dalam bentuk dana dapat melakukan transfer rekening dengan nomer rekening sebagai berikut ; Nomor Rekening : 0228560282 Nama Bank : BNI Syari’ah Cabang Solo Atas Nama : Heri Purwanto Nomor Rekening : 8610174150 Nama Bank : BCA KCP Kaliurang Atas Nama : Andri Eko Saputro Nomor Rekening : 1330011368743 Nama Bank : Bank Mandiri KCP IPB Atas Nama : Tri Putra Wahyu Murdiyana Diusahakan paling lambat tanggal 28 Juli 2013 bagi yang ingin melakukan transfer agar mudah dalam pendataan kami. Kalaupun selepas tanggal tersebut teman-teman masih hendak beramal,kami masih dapat menampungnya. Nah bagi rekan rekan yang ingin menyumbangkan bantuan dalam bentuk lain ataupun hendak bertanya tentang kegiatan tersebut khusus,kami selaku pegurus siap melakukan kujungan ketempat rekan-rekan yang berada di Yogyakarta dengan menghubungi contanct person dibawah ini Andri Eko Saputro (putro) - 081392274614 Heri Purwanto (heri) - 087838431608 Tri Putra Wahyu M (Wahyu/Putra) - 085790617496 3. PENUTUP Demikianlah proposal ini kami buat sebagai pedoman kegiatan yang akan kami lakukan. Semoga Allah SWT memberikan kekuatan dan meridhai kegiatan yang akan diselenggarakan ini dan dapat berjalan dengan baik serta sesuai harapan. Amin.
  • 4. IKATAN PURNA BAKTHI AMBALAN Ir.SOEKARNO – FATMAWATI GUGUS DEPAN 17113-17114 SMK N 2 DEPOK “ IKHLAS BAKTI BINA IPTEK ABDI PERTIWI” 4 Bantuan, dukungan, partisipasi dan do’a dari rekan semua akan sangat membantu suksesnya kegiatan ini. Terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu baik moril maupun materiil demi tercapainya tujuan ini. Semoga Allah SWT selalu melimpahkan rahmat kepada kita semua. Akhir kata, dengan mimpi dan impian yang besar, memulai suatu langkah kecil dari diri sendiri dan ajak teman seperjuangan,tiada kata menyerah, terus bergerak dan tuntaskan perubahan.!! Ketua Panitia Ikhsanudin