SlideShare a Scribd company logo
PROFIL SINGKAT
PUSKESMAS
LATAR BELAKANG
 Puskemas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang
menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan
upaya kesehatan perorangan tingkat pertama, dengan
lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif,
untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang
setinggi-tingginya di wilayah kerjanya (MenKes RI,
2014). Upaya kesehatan yang dilaksanakan di
puskesmas dapat berjalan dengan baik jika dilakukan
proses manajemen yang baik, proses manajemen yang
baik dapat tercipta dengan adanya sistem informasi
kesehatan yang tepat.
Sistem Informasi Kesehatan adalah suatu tatanan yang
menyediakan informasi untuk membantu proses
pengambilan keputusan dalam melaksanakan manajemen
Puskesmas dalam mencapai sasaran kegiatan (MenKes RI,
2014). Dengan dikembangkannya Sistem Informasi
Kesehatan Puskesmas yang dapat menyajikan informasi
secara cepat, tepat dan dapat dipercaya sehingga informasi
yang disajikan puskesmas dapat dipakai untuk pengambilan
keputusan di berbagai tingkat sistem kesehatan dan
berbagai jenis manajemen kesehatan baik untuk
manajemen pasien, unit dan sistem kesehatan sehingga
dapat meningkatkan mutu pelayanan Kesehatan kepada
masyarakat.
Dalam upaya memenuhi kebutuhan informasi
secara cepat, tepat dan dapat dipercaya
dibutuhkan data yang akurat dari setiap unit
pelayanan di puskesmas yang kemudian diolah
secara manual maupun komputerisasi. Salah
satu keluaran dari informasi kesehatan yang
dikembangkan saat ini adalah profil kesehatan.
Profil kesehatan ini memuat berbagai informasi
hasil dari semua upaya kesehatan yang
dilaksanakan di UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan
Mas.
TUJUAN
1. Tujuan Umum
Tujuan umum penulisan profil kesehatan kabupaten
kepahiang adalah untuk memberi gambaran kondisi
Kesehatan UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas Tahun
2021
2. Tujuan Khusus
Untuk memberi gambaran umum UPT Puskesmas Rawat
Inap Ujan Mas
Untuk memberi gambaran indikator derajat kesehatan
wilayah kerja UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas
Untuk memberi gambaran indikator standar Pelayanan
minimal bidang kesehatan di UPT Puskesmas Rawat Inap
Ujan Mas
Tersedia data dan informasi kesehatan di UPT Puskesmas
Rawat Inap Ujan Mas
VISI
Terwujudnya Puskesmas Mandiri Dengan Pelayanan Prima
Bagi Masyarakat.
MISI
Meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, terampil
dan produktif, untuk mencapai pelayanan prima bagi
masyarakat;
Meningkatkan efektifitas pelayanan dalam mewujudkan
pelayanan prima bagi masyarakat;
Melaksanakan fungsi administrasi yang bermutu;
Mengembangkan pelayanan kesehatan yang berdaya saing
dan berorientasi pada kemandirian upaya kesehatan
masyarakat
Membina kerjasama lintas sektoral yang harmonis dan
berkesinambungan
TATA NILAI
Tata Nilai yang dikembangkan dan digunakan di lingkungan
kerja UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas adalah “ T A J
I “
1. Terbuka
Terbuka menerima pendapat dan kritikan dari orang lain.
2. Adil
Adil dalam memberikan pelayanan
3. Jujur
Jujur dalam melaksanakan tugas dan menjunjung tinggi
integritas.
4. Iklas
Iklas bekerja dan melayani dengan sepenuh hati.
Motto
“Kepuasan Anda Adalah Keberhasilan Kami”

More Related Content

Similar to Presentation pengenalan gambaran umum puskesmas.pptx

laporan analisa data puskesmas benteng
laporan analisa data puskesmas bentenglaporan analisa data puskesmas benteng
laporan analisa data puskesmas benteng
dinagitawati
 
man it asli
 man it asli man it asli
man it asli
TeguhHaryanto5
 
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota SukabumiLaporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
yulinar pratiwi
 
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdfPEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
RiaKenangasari
 
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
ovaldokurniawan
 
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdfPEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
andariretnowati1
 
Makalah puskesmas
Makalah  puskesmasMakalah  puskesmas
Makalah puskesmas
Operator Warnet Vast Raha
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
DedyAntoniusSinaga
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
rena rasyidah
 
Permenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdfPermenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdf
MustikaCorry
 
Pertemuan ke 2
Pertemuan ke  2Pertemuan ke  2
Pertemuan ke 2
Heni Yuniarti
 
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
herusiswanto25
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
AgisIrham
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
YayangHartini
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
FebiFrastikaYuniar
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
YayangHartini
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
FebiFrastikaYuniar
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
dianoktaviani10
 
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptxPPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
MurniAbbas1
 

Similar to Presentation pengenalan gambaran umum puskesmas.pptx (20)

laporan analisa data puskesmas benteng
laporan analisa data puskesmas bentenglaporan analisa data puskesmas benteng
laporan analisa data puskesmas benteng
 
man it asli
 man it asli man it asli
man it asli
 
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota SukabumiLaporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
Laporan Analisa Data Puskesmas Benteng Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi
 
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdfPEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
 
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
(MUTU) Pedoman Tata Kelola Mutu di Puskesmas (Direktorat Mutu dan Akreditasi ...
 
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdfPEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
PEDOMAN TATA KELOLA MUTU DI PUSKESMAS.pdf
 
Makalah puskesmas
Makalah  puskesmasMakalah  puskesmas
Makalah puskesmas
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
 
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdfPermenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
Permenkes Nomor 44 Tahun 2016.pdf
 
Permenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdfPermenkes_44_2016.pdf
Permenkes_44_2016.pdf
 
Pertemuan ke 2
Pertemuan ke  2Pertemuan ke  2
Pertemuan ke 2
 
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
1. BUKU PEDOMAN PKP.docx
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep dikonversi (2) (3)
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
 
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kepMan it pkm pabuaran kel 7  tk 2 b d3 kep
Man it pkm pabuaran kel 7 tk 2 b d3 kep
 
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptxPPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
PPT KELOMPOK 1 DASAR-DASAR KESMAS.pptx
 
(5). program pembinaan kesehatan komunitas
(5). program pembinaan kesehatan komunitas(5). program pembinaan kesehatan komunitas
(5). program pembinaan kesehatan komunitas
 

Recently uploaded

1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULAPPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
ramadhanfhabibi
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
Universitas Sriwijaya
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
Dedi Dwitagama
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Zainul Akmal
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 

Recently uploaded (6)

1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULAPPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
PPT METODE PERSIDANGAN TINGKAT DASAR PEMULA
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 

Presentation pengenalan gambaran umum puskesmas.pptx

  • 1.
  • 2. PROFIL SINGKAT PUSKESMAS LATAR BELAKANG  Puskemas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya (MenKes RI, 2014). Upaya kesehatan yang dilaksanakan di puskesmas dapat berjalan dengan baik jika dilakukan proses manajemen yang baik, proses manajemen yang baik dapat tercipta dengan adanya sistem informasi kesehatan yang tepat.
  • 3. Sistem Informasi Kesehatan adalah suatu tatanan yang menyediakan informasi untuk membantu proses pengambilan keputusan dalam melaksanakan manajemen Puskesmas dalam mencapai sasaran kegiatan (MenKes RI, 2014). Dengan dikembangkannya Sistem Informasi Kesehatan Puskesmas yang dapat menyajikan informasi secara cepat, tepat dan dapat dipercaya sehingga informasi yang disajikan puskesmas dapat dipakai untuk pengambilan keputusan di berbagai tingkat sistem kesehatan dan berbagai jenis manajemen kesehatan baik untuk manajemen pasien, unit dan sistem kesehatan sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan Kesehatan kepada masyarakat.
  • 4. Dalam upaya memenuhi kebutuhan informasi secara cepat, tepat dan dapat dipercaya dibutuhkan data yang akurat dari setiap unit pelayanan di puskesmas yang kemudian diolah secara manual maupun komputerisasi. Salah satu keluaran dari informasi kesehatan yang dikembangkan saat ini adalah profil kesehatan. Profil kesehatan ini memuat berbagai informasi hasil dari semua upaya kesehatan yang dilaksanakan di UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas.
  • 5. TUJUAN 1. Tujuan Umum Tujuan umum penulisan profil kesehatan kabupaten kepahiang adalah untuk memberi gambaran kondisi Kesehatan UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas Tahun 2021 2. Tujuan Khusus Untuk memberi gambaran umum UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas Untuk memberi gambaran indikator derajat kesehatan wilayah kerja UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas Untuk memberi gambaran indikator standar Pelayanan minimal bidang kesehatan di UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas Tersedia data dan informasi kesehatan di UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas
  • 6. VISI Terwujudnya Puskesmas Mandiri Dengan Pelayanan Prima Bagi Masyarakat. MISI Meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, terampil dan produktif, untuk mencapai pelayanan prima bagi masyarakat; Meningkatkan efektifitas pelayanan dalam mewujudkan pelayanan prima bagi masyarakat; Melaksanakan fungsi administrasi yang bermutu; Mengembangkan pelayanan kesehatan yang berdaya saing dan berorientasi pada kemandirian upaya kesehatan masyarakat Membina kerjasama lintas sektoral yang harmonis dan berkesinambungan
  • 7. TATA NILAI Tata Nilai yang dikembangkan dan digunakan di lingkungan kerja UPT Puskesmas Rawat Inap Ujan Mas adalah “ T A J I “ 1. Terbuka Terbuka menerima pendapat dan kritikan dari orang lain. 2. Adil Adil dalam memberikan pelayanan 3. Jujur Jujur dalam melaksanakan tugas dan menjunjung tinggi integritas. 4. Iklas Iklas bekerja dan melayani dengan sepenuh hati. Motto “Kepuasan Anda Adalah Keberhasilan Kami”