SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK VI
 Cintantya Hesaputri
 Gusti Ayu Putu Ajeng Pratiwi
 M. Fajar Alfarizy
 Nanda Farhan Angga Laksono
 Takbir Ramadhan Haqi P.
ANEKDOT HUKUM
PERADILAN
SALAM TEMPEL DI JALAN
TOL
Suatu hari setelah pulang sekolah ada 3 remaja yang
mengendarai sebuah mobil di jalan tol. Kebetulan pada sore itu
suasana jalanan padat merayap. Karena ketidaksabaran si
pengemudi, akhirnya mereka menggunakan bahu jalan. Salah
seorang temannya mengingatkan si pengemudi untuk tidak
menggunakan bahu jalan, “Nanda, kenapa kita menggunakan
bahu jalan? Bukankah kita dilarang menggunakannya?”. Cintantya
menyahuti komentar Ajeng, “Tenang saja, paling tidak ada polisi”.
Tanpa disadari, pada jarak beberapa meter ada mobil polisi
yang sedang berpatroli. Akhirnya mereka bertiga berhenti, seorang
polisi pun menghampiri mereka dan bertanya “Selamat sore, Dik.
Kamu tau kesalahan kamu apa?”.
Nanda pun berpura-pura tidak tahu apa kesalahannya, ia pun berkata “Sore Pak.
Maaf saya tidak tahu apa kesalahan saya”. Dengan tegas polisi itu menjelaskan
pelanggaran si pengemudi, “Kamu tahu tidak? Kamu telah melanggar dua
pelanggaran, yang pertama kamu mengemudi dibawah umur dan belum memiliki
SIM, yang kedua kamu menggunakan bahu jalan. Maaf kamu terpaksa saya
tilang dan harus mengikuti sidang pengadilan”.
Nanda dan kedua temannya pun panik, tiba-tiba salah seorang rekan
polisi tersebut menghampiri mereka dan berkata, “Begini saja Dik, daripada
kalian repot mengikuti peradilan bagaimana jika saya bantu saja. Lewat jalur
damai”. Dengan wajah berat hati Nanda mengikuti saran polisi tersebut. Nanda
dengan kedua temannya mengumpulkan uang untuk memberi salam tempel,
mereka pun akhirnya dibebaskan dari surat tilang.
Cintantya pun berkata pada Ajeng “Mudahkan? Jadi orang Indonesia.
Uanglah yang berbicara apapun bisa menjadi mudah dengan uang”. Mereka
bertiga pun tertawa terbahak-bahak sambil melanjutkan perjalanan.
ABSTRAKSI
Suatu hari setelah pulang sekolah ada tiga
orang remaja mengendarai mobil dijalan
tol.
ORIENTASI Suasana dijalan tol padat merayap.
Saat mereka ditilang polisiKRISIS
REAKSI
Polisi dengan tegas menjalankan tugasnya
dan ketiga remaja itu panik.
KODA
Mereka terbebas dari surat tilang dan
melanjut kan perjalanan.
Isi sindiran dari teks anekdot tersebut:
Polisi yang menawarkan kepada remaja
yang melanggar lalulintas dengan memberikan
sejumlah uang (menyogok) kepada polisi.
Partisipan yang disindir pada anekdot tersebut:
Aparat Kepolisian.
 Nanda (pengemudi) : Kita lewat bahu jalan ya supaya cepat.
 Ajeng : Nanda, kenapa kita menggunakan bahu
jalan? Bukankah kita dilarang
menggunakannya?
 Nanda : Loh kok di depan ada polisi? Bagaimana
nih kita? Mau tidak mau kita harus berhenti.
 Polisi : Sore, dik. Kamu tahu kesalahan kamu apa?
 Nanda : Sore, pak. Maaf saya tidak tahu apa salah
saya.
 Polisi : Kamu sudah melanggar 2 pelanggaran.
Kamu telah mengemudi di bawah umur dan
belum memiliki SIM dan juga kamu
menggunakan bahu jalan.
DIALOG ANEKDOT
 Nanda : Jangan di tangkap dong, pak.
Memangnya tidak ada cara lain selain
ke pengadilan?
 Rekan Polisi : Yasudah, begini saja dik.
Bagaimana kalau saya bantu kalian
lewat jalan damai?
 Nanda : Eh, Cinta, Ajeng ayo kita kumpulin
uang daripada kita ke pengadilan.
 Rekan Polisi : Oke, kalian telah di bebaskan, lain
kali jangan mengulangi kesalahan
yang sama ya!
 Cintantya : Mudahkan? Jadi orang Indonesia,
uang lah yang berbicara, apapun bisa
menjadi mudah.
 Ajeng, Cintantya, Nanda : Hahaha....
KUHP Dalam Anekdot.
Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir
ketegasan hukum di Indonesia, yang masih dapat dicampur tangani
oleh uang.
Anekdot Hukum Peradilan.
Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir
peradilan Indonesia yang masih tidak adil secara hukum.
Politisi Blusukan Banjir.
Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir Politisi-
Politisi yang hanya ingin mencari citra baik dihadapan masyarakat dan
tidak menjalankan tugasnya dengan sepenuh hati.
Puntung Rokok.
Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir
kebiasaan masyarakat Indonesia yang tidak taat peraturan.

More Related Content

What's hot

Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana BisnisContoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Samuel Henry
 
Contoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundangContoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundang
Warnet Raha
 
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan rahaMembuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Septian Muna Barakati
 
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentangLaporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Yasinta Surya
 
Resensi novel hujan
Resensi novel hujanResensi novel hujan
Resensi novel hujan
suyatmi suyatmi sakti komputer
 
APPLICATION LETTER
APPLICATION LETTERAPPLICATION LETTER
APPLICATION LETTER
Nesha Mutiara
 
Laporan Percobaan Sach
Laporan Percobaan SachLaporan Percobaan Sach
Laporan Percobaan Sach
ameliarizkap
 
Contoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal SederhanaContoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal Sederhana
Prinscha Bella
 
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diriContoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
Sigit Dwi Juliarto
 
Surat penurunan-ukt1 UB
Surat penurunan-ukt1 UBSurat penurunan-ukt1 UB
Surat penurunan-ukt1 UB
Praditya Aremania
 
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
Agnes Yodo
 
Kliping basket
Kliping basketKliping basket
Kliping basket
Wiwiek S Ningsih
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
Muhammad Iqbal
 
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia HidrolisisLaporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
vina irodatul afiyah
 
Proposal study tour
Proposal study tourProposal study tour
Proposal study tour
Mbo'e Duamboxx
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Sa Ya
 
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan SachPraktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
Hariyatunnisa Ahmad
 
Surat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasamaSurat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasama
Membangun city
 

What's hot (20)

Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana BisnisContoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
Contoh Proposal Usaha atau Rencana Bisnis
 
Contoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundangContoh naskah drama malin kundang
Contoh naskah drama malin kundang
 
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan rahaMembuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
 
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentangLaporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
Laporan praktikum peristiwa osmosis pada kentang
 
Ppt laporan observasi
Ppt laporan observasiPpt laporan observasi
Ppt laporan observasi
 
Resensi novel hujan
Resensi novel hujanResensi novel hujan
Resensi novel hujan
 
APPLICATION LETTER
APPLICATION LETTERAPPLICATION LETTER
APPLICATION LETTER
 
Laporan Percobaan Sach
Laporan Percobaan SachLaporan Percobaan Sach
Laporan Percobaan Sach
 
Contoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal SederhanaContoh Proposal Sederhana
Contoh Proposal Sederhana
 
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diriContoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
Contoh Power Point Untuk Perkenalan/Biodata diri
 
Surat penurunan-ukt1 UB
Surat penurunan-ukt1 UBSurat penurunan-ukt1 UB
Surat penurunan-ukt1 UB
 
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
LATIHAN INTERPRETASI CITRA (GEOGRAFI SMA XII)
 
Kliping basket
Kliping basketKliping basket
Kliping basket
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
 
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia HidrolisisLaporan Praktikum Kimia Hidrolisis
Laporan Praktikum Kimia Hidrolisis
 
Proposal study tour
Proposal study tourProposal study tour
Proposal study tour
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
 
Tugas resensi novel (y)
Tugas resensi novel (y)Tugas resensi novel (y)
Tugas resensi novel (y)
 
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan SachPraktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
Praktikum Fotosintesis Pada Percobaan Sach
 
Surat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasamaSurat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasama
 

Recently uploaded

Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
opkcibungbulang
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
syamsulbahri09
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 

Recently uploaded (20)

Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptxLembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
Lembar Kerja Asesmen Awal Paud ke sd.pptx
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 

Presentasi Teks Anekdot; Dialog Anekdot

  • 1. KELOMPOK VI  Cintantya Hesaputri  Gusti Ayu Putu Ajeng Pratiwi  M. Fajar Alfarizy  Nanda Farhan Angga Laksono  Takbir Ramadhan Haqi P.
  • 3. SALAM TEMPEL DI JALAN TOL Suatu hari setelah pulang sekolah ada 3 remaja yang mengendarai sebuah mobil di jalan tol. Kebetulan pada sore itu suasana jalanan padat merayap. Karena ketidaksabaran si pengemudi, akhirnya mereka menggunakan bahu jalan. Salah seorang temannya mengingatkan si pengemudi untuk tidak menggunakan bahu jalan, “Nanda, kenapa kita menggunakan bahu jalan? Bukankah kita dilarang menggunakannya?”. Cintantya menyahuti komentar Ajeng, “Tenang saja, paling tidak ada polisi”. Tanpa disadari, pada jarak beberapa meter ada mobil polisi yang sedang berpatroli. Akhirnya mereka bertiga berhenti, seorang polisi pun menghampiri mereka dan bertanya “Selamat sore, Dik. Kamu tau kesalahan kamu apa?”.
  • 4. Nanda pun berpura-pura tidak tahu apa kesalahannya, ia pun berkata “Sore Pak. Maaf saya tidak tahu apa kesalahan saya”. Dengan tegas polisi itu menjelaskan pelanggaran si pengemudi, “Kamu tahu tidak? Kamu telah melanggar dua pelanggaran, yang pertama kamu mengemudi dibawah umur dan belum memiliki SIM, yang kedua kamu menggunakan bahu jalan. Maaf kamu terpaksa saya tilang dan harus mengikuti sidang pengadilan”. Nanda dan kedua temannya pun panik, tiba-tiba salah seorang rekan polisi tersebut menghampiri mereka dan berkata, “Begini saja Dik, daripada kalian repot mengikuti peradilan bagaimana jika saya bantu saja. Lewat jalur damai”. Dengan wajah berat hati Nanda mengikuti saran polisi tersebut. Nanda dengan kedua temannya mengumpulkan uang untuk memberi salam tempel, mereka pun akhirnya dibebaskan dari surat tilang. Cintantya pun berkata pada Ajeng “Mudahkan? Jadi orang Indonesia. Uanglah yang berbicara apapun bisa menjadi mudah dengan uang”. Mereka bertiga pun tertawa terbahak-bahak sambil melanjutkan perjalanan.
  • 5. ABSTRAKSI Suatu hari setelah pulang sekolah ada tiga orang remaja mengendarai mobil dijalan tol. ORIENTASI Suasana dijalan tol padat merayap. Saat mereka ditilang polisiKRISIS
  • 6. REAKSI Polisi dengan tegas menjalankan tugasnya dan ketiga remaja itu panik. KODA Mereka terbebas dari surat tilang dan melanjut kan perjalanan.
  • 7. Isi sindiran dari teks anekdot tersebut: Polisi yang menawarkan kepada remaja yang melanggar lalulintas dengan memberikan sejumlah uang (menyogok) kepada polisi. Partisipan yang disindir pada anekdot tersebut: Aparat Kepolisian.
  • 8.  Nanda (pengemudi) : Kita lewat bahu jalan ya supaya cepat.  Ajeng : Nanda, kenapa kita menggunakan bahu jalan? Bukankah kita dilarang menggunakannya?  Nanda : Loh kok di depan ada polisi? Bagaimana nih kita? Mau tidak mau kita harus berhenti.  Polisi : Sore, dik. Kamu tahu kesalahan kamu apa?  Nanda : Sore, pak. Maaf saya tidak tahu apa salah saya.  Polisi : Kamu sudah melanggar 2 pelanggaran. Kamu telah mengemudi di bawah umur dan belum memiliki SIM dan juga kamu menggunakan bahu jalan. DIALOG ANEKDOT
  • 9.  Nanda : Jangan di tangkap dong, pak. Memangnya tidak ada cara lain selain ke pengadilan?  Rekan Polisi : Yasudah, begini saja dik. Bagaimana kalau saya bantu kalian lewat jalan damai?  Nanda : Eh, Cinta, Ajeng ayo kita kumpulin uang daripada kita ke pengadilan.  Rekan Polisi : Oke, kalian telah di bebaskan, lain kali jangan mengulangi kesalahan yang sama ya!  Cintantya : Mudahkan? Jadi orang Indonesia, uang lah yang berbicara, apapun bisa menjadi mudah.  Ajeng, Cintantya, Nanda : Hahaha....
  • 10. KUHP Dalam Anekdot. Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir ketegasan hukum di Indonesia, yang masih dapat dicampur tangani oleh uang. Anekdot Hukum Peradilan. Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir peradilan Indonesia yang masih tidak adil secara hukum. Politisi Blusukan Banjir. Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir Politisi- Politisi yang hanya ingin mencari citra baik dihadapan masyarakat dan tidak menjalankan tugasnya dengan sepenuh hati. Puntung Rokok. Secara luas anekdot tersebut bermaksud untuk menyindir kebiasaan masyarakat Indonesia yang tidak taat peraturan.