SlideShare a Scribd company logo
SCIENCE
FAIR
Sains adalah segala macam ilmu pengetahuan yang
mengamati segala macam fenomena fisik di dunia.
Apa hakikat sains untuk manusia? Menurut Carin dan Sund
dalam buku Teaching Science Through Discovery (1990),
hakikat sains ada tiga :
• yaitu sains sebagai proses (scientific processes),
• sains sebagai produk (scientific products), dan
• sains sebagai sikap ilmiah (scientific attitudes).
Pengertian Science /
Sains
Sains sebagai proses menggunakan langkah-langkah
sebagai berikut:
• Melakukan pengamatan atau observasi.
• Mengajukan pertanyaan untuk diselidiki.
• Membuat hipotesis atau prediksi perihal kemungkinan
jawaban dari pertanyaan tersebut.
• Mengumpulkan data.
• Menganalisis data.
• Menarik kesimpulan berdasarkan data.
1
2
Sains sebagai produk (scientific products)
Artinya, sains dipandang sebagai suatu produk yang
dihasilkan oleh para ilmuan, peneliti, dan orang-
orang yang menerapkannya.
Contoh sains sebagai produk adalah berbagai alat
dan teknologi yang dihasilkan. Sains sebagai produk
tidak selalu berupa benda, namun juga dapat berupa
teori, hukum, rumus, prinsip, data, fakta, dan ilmu
pengetahuan lainnya. Adapun, berbagai benda yang
digunakan manusia adalah hasil sains sebagai produk.
Sains sebagai sikap ilmiah adalah bagaimana seseorang harus bersikap
ketika melakukan penelitian atau pengamatan dalam ilmu pengetahuan.
Contoh sikap ilmiah adalah:
• Berpikir kritis.
• Tidak langsung menilai sesuai
• Menghormati bukti atau fakta yang ada
• Jujur
• Objektif
• Bersedia untuk mengubah pendapat.
• Berpikiran terbuka.
• Rasa ingin tahu yang tinggi.
• Toleransi terhadap ketidakpastian dan kegagalan.
Sains sebagai sikap ilmiah tidak hanya dapat diterapkan dalam penelitian
dan percobaan ilmiah. Melainkan, dalam kehidupan sehari-hari dalam
mencari kebenaran dan menyelesaikan masalah.
RENCANA PROJEK
SCIENCE FAIR
Judul Projek ini adalah SCIENCE FAIR: karena pada pertemuan akhir dari projek
ini (pertemuan ke 9) , akan merencanakan Gelar Karya berupa Bazaar yang
dilaksanakan di kelas masing- masing. Adapun rincian kegiatannya adalah sebagai
berikut:
1. Setiap kelas menghias kelasnya sesuai dengan tema kelas
2. Dalam setiap kelas terdapat 4 (empat) kelompok.
3. Setiap kelompok menampilkan alat atau hasil percobaan atau game kreasi
berbasis sains dan teknologi yang dibuat sejak minggu 1 hingga minggu ke 8
dengan bahan-bahan bekas atau bahan-bahan yang mudah ditemui di sekitar.
4. Setiap kelas akan terhubung ke kelas lain sehingga dapat dikunjungi secara
mudah
Gambaran sederhana Gelar
Karya projek Sain
Arah jalannya
penonton
Akses
pengunjung
Ruang
pameran
CONTOH DESAIN
PAMERAN
CONTOH DESAIN
PAMERAN
Mobil – mobilan Sains
Rencana Pembuatan
Produk Pameran
1 3
4
2 Lampion Putar Bebas, kreativitas kelompok
bisa berupa produk inovasi
dengan fungsi tertentu atau
game kreatif
Hologram sederhana
INSPIRASI PRODUK LAINNYA
Video 1
https://youtube.com/watch?v=otT5DqciVGA&feature=shared
Video 2
https://youtube.com/watch?v=hQ03NIOeEu4&feature=shared
Video 3
https://youtu.be/MemxyS-L7hM?si=WKoWdIDg7tz59RtS
Video 4
https://youtu.be/NuaVacHFgfw?si=g5S7Y8pXo68JcdsK
* Untuk video berdurasi lama mohon bisa diatur kecepatan
pemutaran videonya
Terima
Kasih

More Related Content

Similar to PPT PENGENALAN PROJEK SCIENCE FAIR P5.pptx

Metode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptxMetode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptx
nabilaalea
 
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
EvaniaYafie
 
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIKKuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
Catatan Medis
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
Tenia Wahyuningrum
 
Metodologi penelitian kelompok 1
Metodologi penelitian kelompok 1 Metodologi penelitian kelompok 1
Metodologi penelitian kelompok 1
Ryni Svinndal
 
MODUL PERKULIAHAN Riset Teknologi Informasi Evaluasi Diri Naskah
MODUL PERKULIAHAN  Riset Teknologi Informasi  Evaluasi Diri NaskahMODUL PERKULIAHAN  Riset Teknologi Informasi  Evaluasi Diri Naskah
MODUL PERKULIAHAN Riset Teknologi Informasi Evaluasi Diri Naskah
DEDE IRYAWAN
 
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptxPPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
BayuEfendi1
 
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'Aulia Maharani Karli
 
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptxKONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
FitriNurHidayah9
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARtriewuland
 
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptxProf.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
FransiskaXaveriaPing
 
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemulaMetode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
masykurabdillah2
 
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
sugiyarti342
 
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptxSalinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
ragilia2
 
335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika
Tazil Fauza
 
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptxSalinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
AmbarWijaya3
 
Proses sains 1
Proses sains 1Proses sains 1
Proses sains 1
aw222
 
Pendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuanPendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuan
AYU_TEMPOYAK
 

Similar to PPT PENGENALAN PROJEK SCIENCE FAIR P5.pptx (20)

Metode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptxMetode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptx
 
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
KOGNITIF SAINS (PART 1) (SAINS MERUPAKAN ISI PRODUK, SAINS SEBAGAI PROSES, SA...
 
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIKKuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
Kuliah Umum Metodologi Penelitian RIK
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Scientific warhamni
Scientific warhamniScientific warhamni
Scientific warhamni
 
Metodologi penelitian kelompok 1
Metodologi penelitian kelompok 1 Metodologi penelitian kelompok 1
Metodologi penelitian kelompok 1
 
MODUL PERKULIAHAN Riset Teknologi Informasi Evaluasi Diri Naskah
MODUL PERKULIAHAN  Riset Teknologi Informasi  Evaluasi Diri NaskahMODUL PERKULIAHAN  Riset Teknologi Informasi  Evaluasi Diri Naskah
MODUL PERKULIAHAN Riset Teknologi Informasi Evaluasi Diri Naskah
 
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptxPPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
PPT prosedur berfikir ilmiah dan eksplanasi ilmiah.pptx
 
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'
Science as a way of knowing 'critical thinking about the environment'
 
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptxKONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
KONSEP DASAR PENELITIAN.pptx
 
Pembelajaransainssd
PembelajaransainssdPembelajaransainssd
Pembelajaransainssd
 
ILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASARILMU ALAMIAH DASAR
ILMU ALAMIAH DASAR
 
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptxProf.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
Prof.-Abdul-Hakim-Proposal-Penelitian2017 (1).pptx
 
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemulaMetode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
Metode penelitian kuantitatif dasar bagi pemula
 
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
FILSAFAT ILMU: Berdasarkan kronologi perkembangannya, maka ilmu dapat dibagi ...
 
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptxSalinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
 
335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika
 
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptxSalinan dari Apa itu Sains_.pptx
Salinan dari Apa itu Sains_.pptx
 
Proses sains 1
Proses sains 1Proses sains 1
Proses sains 1
 
Pendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuanPendekatan inkuiri penemuan
Pendekatan inkuiri penemuan
 

Recently uploaded

MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 

Recently uploaded (8)

MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 

PPT PENGENALAN PROJEK SCIENCE FAIR P5.pptx

  • 2. Sains adalah segala macam ilmu pengetahuan yang mengamati segala macam fenomena fisik di dunia. Apa hakikat sains untuk manusia? Menurut Carin dan Sund dalam buku Teaching Science Through Discovery (1990), hakikat sains ada tiga : • yaitu sains sebagai proses (scientific processes), • sains sebagai produk (scientific products), dan • sains sebagai sikap ilmiah (scientific attitudes). Pengertian Science / Sains
  • 3. Sains sebagai proses menggunakan langkah-langkah sebagai berikut: • Melakukan pengamatan atau observasi. • Mengajukan pertanyaan untuk diselidiki. • Membuat hipotesis atau prediksi perihal kemungkinan jawaban dari pertanyaan tersebut. • Mengumpulkan data. • Menganalisis data. • Menarik kesimpulan berdasarkan data. 1
  • 4. 2 Sains sebagai produk (scientific products) Artinya, sains dipandang sebagai suatu produk yang dihasilkan oleh para ilmuan, peneliti, dan orang- orang yang menerapkannya. Contoh sains sebagai produk adalah berbagai alat dan teknologi yang dihasilkan. Sains sebagai produk tidak selalu berupa benda, namun juga dapat berupa teori, hukum, rumus, prinsip, data, fakta, dan ilmu pengetahuan lainnya. Adapun, berbagai benda yang digunakan manusia adalah hasil sains sebagai produk.
  • 5. Sains sebagai sikap ilmiah adalah bagaimana seseorang harus bersikap ketika melakukan penelitian atau pengamatan dalam ilmu pengetahuan. Contoh sikap ilmiah adalah: • Berpikir kritis. • Tidak langsung menilai sesuai • Menghormati bukti atau fakta yang ada • Jujur • Objektif • Bersedia untuk mengubah pendapat. • Berpikiran terbuka. • Rasa ingin tahu yang tinggi. • Toleransi terhadap ketidakpastian dan kegagalan. Sains sebagai sikap ilmiah tidak hanya dapat diterapkan dalam penelitian dan percobaan ilmiah. Melainkan, dalam kehidupan sehari-hari dalam mencari kebenaran dan menyelesaikan masalah.
  • 6. RENCANA PROJEK SCIENCE FAIR Judul Projek ini adalah SCIENCE FAIR: karena pada pertemuan akhir dari projek ini (pertemuan ke 9) , akan merencanakan Gelar Karya berupa Bazaar yang dilaksanakan di kelas masing- masing. Adapun rincian kegiatannya adalah sebagai berikut: 1. Setiap kelas menghias kelasnya sesuai dengan tema kelas 2. Dalam setiap kelas terdapat 4 (empat) kelompok. 3. Setiap kelompok menampilkan alat atau hasil percobaan atau game kreasi berbasis sains dan teknologi yang dibuat sejak minggu 1 hingga minggu ke 8 dengan bahan-bahan bekas atau bahan-bahan yang mudah ditemui di sekitar. 4. Setiap kelas akan terhubung ke kelas lain sehingga dapat dikunjungi secara mudah
  • 7. Gambaran sederhana Gelar Karya projek Sain Arah jalannya penonton Akses pengunjung Ruang pameran
  • 10. Mobil – mobilan Sains Rencana Pembuatan Produk Pameran 1 3 4 2 Lampion Putar Bebas, kreativitas kelompok bisa berupa produk inovasi dengan fungsi tertentu atau game kreatif Hologram sederhana
  • 11. INSPIRASI PRODUK LAINNYA Video 1 https://youtube.com/watch?v=otT5DqciVGA&feature=shared Video 2 https://youtube.com/watch?v=hQ03NIOeEu4&feature=shared Video 3 https://youtu.be/MemxyS-L7hM?si=WKoWdIDg7tz59RtS Video 4 https://youtu.be/NuaVacHFgfw?si=g5S7Y8pXo68JcdsK * Untuk video berdurasi lama mohon bisa diatur kecepatan pemutaran videonya