SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM
PENGECORAN
LOGAM
Mohamad ficky Saputra - 1421800055
ALPINE SKI HOUSE
DEFINISI
Pengecoran Logam adalah suatu proses
manufaktur yang menggunakan logam cair
dan cetakan untuk menghasilkan bentuk
yang mendekati bentuk geometri akhir
produk jadi.
2
ALPINE SKI HOUSE 3
Praktikum Pengecoran Logam
PRAKTIKUM 1
Perencanaan & Pembuatan
Pola
PRAKTIKUM 2
Pembuatan Cetakan, Inti,
Penambah & Sistem Saluran
PRAKTIKUM 3
Peleburan, Penuangan &
Analisa Cacat Permukaan
Analisa Hasil & Pembahasan
Kesimpulan & Saran
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 1
PERENCANAAN & PEMBUATAN POLA
PENDAHULUAN
Pattern (pola) adalah model atau bentuk dari produk yg
akan dibuat.
Pola ini bentuknya sama atau menyerupai bentuk benda
kerja hasil pengecoran yg diinginkan.
Pola akan digunakan untuk membuat rongga cetakan.
BAHAN / KELENGKAPAN
Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi :
1) Kayu, lem kayu, triplek, paku
2) Mesin bubut, gergaji, pahat profil, palu
3) Amplas, serbuk ungkal atau grafit
4) Lilin
4
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 1
PERENCANAAN & PEMBUATAN POLA
LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM
1) Tentukan benda jadi yang diinginkan
2) Siapkan bahan dan peralatan yang diperlukan (kayu
pilih yang kering)
LANGKAH SAAT PRAKTIKUM
1) Perencanaan & Pembuatan Pola Coran
2) Pola Inti
3) Pola Penambah dan Pola Sistem Saluran
5
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 2
PEMBUATAN CETAKAN, INTI, PENAMBAH & SISTEM SALURAN
PENDAHULUAN
Cetakan adalah rongga atau ruang di dalam pasir cetak
yang akan diisi dengan logam cair. Pembuatan cetakan
dari pasir cetak dilakukan pada sebuah rangka cetak.
Cetakan terdiri dari kup dan drag. Kup adalah cetakan
yang terletak di atas, dan drag cetakan yang terletak di
bawah
BAHAN / KELENGKAPAN
Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi :
1) Pasir silica, resin, katalis, tanah liat, air, kaolin
2) Rangka cetak, penyapu, mesin pengaduk, wadah
(talam), penumbuk, timbangan, cethok
3) Kuas, serbuk ungkal atau grafit
6
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 2
PEMBUATAN CETAKAN, INTI, PENAMBAH & SISTEM SALURAN
LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM
1) Siapkan bahan dan peralatan yang diperlukan
2) Cek kondisi mesin pengaduk
LANGKAH SAAT PRAKTIKUM
1) Timbang bahan – bahan
2) Buat rangka cetak
3) Bahan – bahan diaduk pada mesin
pengaduk
4) Papan cetakan diletakan pada lantai
yang rata dengan pasir yang tersebar
mendatar
5) Pola dan rangka cetakan untuk drag
diletakkan di atas papan cetakan.
Tebalnya pasir 30 – 50 mm. Posisi
saluran turun ditentukan lebih dahulu
6) Pasir muka yang sudah diayak,
ditaburkan guna menutupi
permukaan pola dalam rangka cetak.
Lapisan pasir muka dibuat setebal 30
mm
7) Pasir cetak ditimbun di atasnya dan
dipadatkan dengan penumbuk.
Kemudian pasir yang tertumpuk
melewati tepi atas dari rangka
cetakan digerus dan cetakan diangkat
bersama pola dari papan cetakan
8) Cetakan dibalik dan diletakkan pada
papan cetakan, serta setengah pola
lainnya bersama-sama rangka
cetakan untuk kup dipasang di
atasnya, kemudian bahan pemisah
ditaburkan di permukaan pisah dan
dipermukaan pisah dan dipermukaan
pola
9) Batang saluran turun atau pola untuk
penambah dipasang, kemudian pasir
muka serta pasir cetak dimasukkan
dalam rangka cetakan lalu
dipadatkan. Selanjutnya
dipisahkannya kup dari drag dan
diletakkan mendatar pada papan
cetakan
10) Saluran dan pengalir dibuat dengan
memakai spatula. Pola untuk saluran
dan pengalir dipasang sebelumnya
yang mana bersentuhan dengan pola
utama, Pola diambil dari cetakan
dengan jara. Dipasang inti yang
cocok pada rongga cetakan dan
kemudian kup dan drag ditutup
7
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 3
PELEBURAN, PENUANGAN DAN ANALISA CACAT PERMUKAAN
PENDAHULUAN
Logam cair dituangkan kedalam cetakan sampai waktu
tertentu hingga terjadi proses solidifikasi. Selanjutnya
cetakan dibongkar untuk mengetahui hasil coran dan
dilakukan analisa cacat pada hasil coran.
BAHAN / KELENGKAPAN
Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi :
1) Dapur, kompor, kowi, ladel, cetakan
2) Aluminium
8
ALPINE SKI HOUSE
ALPINE SKI HOUSE
PRAKTIKUM 3
PELEBURAN, PENUANGAN DAN ANALISA CACAT PERMUKAAN
LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM
1) Siapkan bahan dan peralatan yang digunakan (dapur,
kompor, kowi)
2) Tentukan berat bahan yang akan dilebur (dalam hal ini
aluminium)
LANGKAH SAAT PRAKTIKUM
1) Timbang bahan
2) Masukkan aluminium dalam kowi
3) Nyalakan kompor
4) Catat titik lebur aluminium
5) Tentukan temperature penuangan
6) Tuangkan dalam cetakan
7) Catat waktu penuangan
8) Catat waktu pembekuan
9) Bongkar cetakan
10) Lakukan analisa cacat permukaan coran
9
ALPINE SKI HOUSE
• Hasil Proses Pembuatan Inti & Cetakan
• Hasil Proses Peleburan
HASIL & PEMBAHASAN
PRAKTIKUM
PENGECORAN
10
ALPINE SKI HOUSE 11
Hasil Proses Pembuatan
Inti & Cetakan
Dengan komposisi penyusun
cetakan sbb :
• Tanah liat = 50%
• Kaolin = 30%
• Pasir = 20%
• Air = Secukupnya
ALPINE SKI HOUSE 12
Hasil Proses Peleburan
• Data waktu & temperatur
pengecoran
• Keterangan :
Temperatur peleburan = 757 °C
Panjang saluran = (runner + riser + p. cavity)
= (40 + 35 + 69)
= 144 mm
Waktu tuang = 7 detik
Waktu pembekuan = 1 menit 13 detik
Panjang hasil coran = (26 + 17 + 26)
= 69 mm
Dimensi hasil coran :
=
𝜋
4
𝑥 𝐷1
2
𝑥 𝑃1 +
𝜋
4
𝑥 𝐷2
2
𝑥 𝑃2 +
𝜋
4
𝑥 𝐷3
2
𝑥 𝑃3
=
𝜋
4
𝑥 362
𝑥 26 +
𝜋
4
𝑥 282
𝑥 17 +
𝜋
4
𝑥 322
𝑥 26
= 57813, 68 atau 58 mm3
Berat hasil coran = 352 gram
ALPINE SKI HOUSE 13
• Dimensi hasil pengecoran • Analisa cacat hasil cor & penyebabnya
Cacat yang timbul :
1) Cacat lubang jarum
Penyebab :
• Reaksi logam induk dengan uap air dari cetakan
• Waktu tuang yang terlalu lambat.
• Gas-gas terutama gas hidrogen yang terbawa oleh logam
cair
2) Permukaan cetakan tidak rata
Penyebab :
• Cetakan kurang kering sehingga padasaat logam cair
dituangkan air yang berasal dari cetakan menguap
membentuk gelembung di antara dinding rongga cetakan
dengan permukaan logam yang mrngakibatkan permukaan
coran tidak rata.
• Waktu tuang yang terlalu lambat sehingga logam cair
sudah mulai membeku.
3) Terbentuk sirip pada permukaan coran
Penyebab :
• Sambungan antara cup dengan drag (bidang pisah) tidak
rapat sehingga logam cair merembes ke luar cetakan
sehingga terjadi sirip.
ALPINE SKI HOUSE
KESIMPULAN
& SARAN
14
ALPINE SKI HOUSE 15
Kesimpulan
1) Praktikum pengecoran menggunakan metode sand casting yaitu
cetakan pasir. Pasir yang digunakan adalah pasir silica yang
mempunyai sifat mampu bentuk sehingga mudah dalam pembuatan
cetakan.
2) Jika di klasifikasikan berdasarkan umur cetakan, praktikum
pengecoran tegolong dalam pengecoran dengan jenis cetakan
expendable mold yang mana pengecoran dengan cetakan sekali
pakai.
3) Cetakan dan material penyusunnya merupakan hal yang penting
diperhatikan dalam proses pengecoran, karena di dalam cetakan
nantinya logam cair akan dibentuk dan menjadi benda/bentuk yang
telah ditentukan sebelumnya. Untuk itu komposisi, sistem saluran
hendaknya diperhatikan untuk meminimalisir cacat pada hsil coran.
4) Dari hasil tahap peleburan logam dapat diketahui, alumunium
mengalami perubahan fasa yaitu : padat, pada-cair, cair. Alumunium
mencair pada temperatur 757 °C.
5) Dari data hasil praktikum dapat diketahui berat hasil coran adalah
352 gram dengan dimensi coran 58 mm3. Penuangan dilakukan
selama 7 detik dengan waktu pembekuan selama 1 menit 13 detik.
Saran
1) Untuk meminimalisir cacat lubang
jarum pada hasil coran, sebaiknya
proses penuangan logam cair
dilakukan se segera mungkin.
2) Untuk meminimalisir cacat
permukaan tidak rata, sebaiknya
cetakan dipastikan atau dikeringkan
dengan baik sebelum dilakukan
proses penuangan atau pengecoran.
3) Untuk meminimalisir cacat sirip,
sebaiknya cup dan drag dipasang
dengan rapat.
4) Perlu dilakukan praktikum
pengecoran dengan metode dan
jenis material lainnya.
ALPINE SKI HOUSE
THANK
YOU
Mohamad Ficky Saputra
16

More Related Content

What's hot

Toleransi linier
Toleransi linierToleransi linier
Toleransi linier
ndirocket
 
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar isoUkuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
Thoharudin Hanafi
 
Pack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasiPack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasi
Dicky Ashshiddiq
 
Presentasi keramik
Presentasi keramikPresentasi keramik
Presentasi keramik
Agam Real
 
Mesin ketam dan mesin serut
Mesin ketam dan mesin serutMesin ketam dan mesin serut
Mesin ketam dan mesin serut
Alen Pepa
 

What's hot (20)

DRAWING PROSES
DRAWING PROSESDRAWING PROSES
DRAWING PROSES
 
Toleransi linier
Toleransi linierToleransi linier
Toleransi linier
 
Cold and hot working
Cold and hot workingCold and hot working
Cold and hot working
 
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar isoUkuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
Ukuran etiket dan garis tepi menurut standar iso
 
Susunan paduan
Susunan paduanSusunan paduan
Susunan paduan
 
Proses Khusus, Pengerjaan Dingin, Pembentukan dengan Listrik dan Pelapisan Logam
Proses Khusus, Pengerjaan Dingin, Pembentukan dengan Listrik dan Pelapisan LogamProses Khusus, Pengerjaan Dingin, Pembentukan dengan Listrik dan Pelapisan Logam
Proses Khusus, Pengerjaan Dingin, Pembentukan dengan Listrik dan Pelapisan Logam
 
Besi tuang
Besi tuangBesi tuang
Besi tuang
 
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon TinggiPerbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
Perbedaan Baja Karbon Rendah, Baja Karbon Menengah, dan Baja Karbon Tinggi
 
Pack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasiPack carburizing presentasi
Pack carburizing presentasi
 
2.1,9.14 contoh soal 1
2.1,9.14  contoh soal 12.1,9.14  contoh soal 1
2.1,9.14 contoh soal 1
 
Tanda pengerjaan
Tanda pengerjaanTanda pengerjaan
Tanda pengerjaan
 
2 sambungan paku keling
2 sambungan paku keling2 sambungan paku keling
2 sambungan paku keling
 
Soal uts gambar teknik reza
Soal uts gambar teknik rezaSoal uts gambar teknik reza
Soal uts gambar teknik reza
 
proses pengecoran logam
proses pengecoran logamproses pengecoran logam
proses pengecoran logam
 
PRESS TOOL
PRESS TOOLPRESS TOOL
PRESS TOOL
 
Presentasi keramik
Presentasi keramikPresentasi keramik
Presentasi keramik
 
metalurgi serbuk
metalurgi serbukmetalurgi serbuk
metalurgi serbuk
 
Proses pembentukan
Proses pembentukanProses pembentukan
Proses pembentukan
 
Modul mekanika fluida: Dasar-dasar Perhitungan Aliran Fluida
Modul mekanika fluida: Dasar-dasar Perhitungan Aliran FluidaModul mekanika fluida: Dasar-dasar Perhitungan Aliran Fluida
Modul mekanika fluida: Dasar-dasar Perhitungan Aliran Fluida
 
Mesin ketam dan mesin serut
Mesin ketam dan mesin serutMesin ketam dan mesin serut
Mesin ketam dan mesin serut
 

Similar to Ppt pengecoran logam

Similar to Ppt pengecoran logam (20)

Final project ppt
Final project pptFinal project ppt
Final project ppt
 
1 introduction of casting
1 introduction of casting1 introduction of casting
1 introduction of casting
 
Mfg lab manual
Mfg lab manualMfg lab manual
Mfg lab manual
 
Manufacturing Technology of Materials in Engineering
Manufacturing Technology of Materials in EngineeringManufacturing Technology of Materials in Engineering
Manufacturing Technology of Materials in Engineering
 
Introduction to Casting
Introduction to CastingIntroduction to Casting
Introduction to Casting
 
3.expendable mold casting
3.expendable  mold casting3.expendable  mold casting
3.expendable mold casting
 
MT-1 Unit-1
MT-1 Unit-1MT-1 Unit-1
MT-1 Unit-1
 
casting.ppt
casting.pptcasting.ppt
casting.ppt
 
Manufacturing technology
Manufacturing technologyManufacturing technology
Manufacturing technology
 
Metal casting Process
Metal casting ProcessMetal casting Process
Metal casting Process
 
Introduction to mp prathik
Introduction to mp prathikIntroduction to mp prathik
Introduction to mp prathik
 
Manufacturing Technology 1 full unit notes
Manufacturing Technology 1 full unit notesManufacturing Technology 1 full unit notes
Manufacturing Technology 1 full unit notes
 
2 CASTING SAND FIRST LECTURE.ppt
2 CASTING SAND FIRST LECTURE.ppt2 CASTING SAND FIRST LECTURE.ppt
2 CASTING SAND FIRST LECTURE.ppt
 
ME6302 MANUFACTURING TECHNOLOGY – I BY Mr.K.SIVAKUMAR /AP/MECH/KIT/CBE
ME6302 MANUFACTURING TECHNOLOGY – I BY Mr.K.SIVAKUMAR /AP/MECH/KIT/CBEME6302 MANUFACTURING TECHNOLOGY – I BY Mr.K.SIVAKUMAR /AP/MECH/KIT/CBE
ME6302 MANUFACTURING TECHNOLOGY – I BY Mr.K.SIVAKUMAR /AP/MECH/KIT/CBE
 
C2 casting
C2 castingC2 casting
C2 casting
 
Metal casting processes_1.pdf
Metal casting processes_1.pdfMetal casting processes_1.pdf
Metal casting processes_1.pdf
 
Manufacturing Engineering - Metal casting
Manufacturing Engineering - Metal castingManufacturing Engineering - Metal casting
Manufacturing Engineering - Metal casting
 
Manufacturing Technology -I ME 8351
Manufacturing Technology -I ME 8351 Manufacturing Technology -I ME 8351
Manufacturing Technology -I ME 8351
 
casting_akash.pptx
casting_akash.pptxcasting_akash.pptx
casting_akash.pptx
 
METAL CASTING PROCESSES
METAL CASTING PROCESSESMETAL CASTING PROCESSES
METAL CASTING PROCESSES
 

Recently uploaded

Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak HamilCara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 BookingVIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
dharasingh5698
 
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night StandCall Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
amitlee9823
 

Recently uploaded (20)

ONLINE FOOD ORDER SYSTEM PROJECT REPORT.pdf
ONLINE FOOD ORDER SYSTEM PROJECT REPORT.pdfONLINE FOOD ORDER SYSTEM PROJECT REPORT.pdf
ONLINE FOOD ORDER SYSTEM PROJECT REPORT.pdf
 
Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak HamilCara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
Cara Menggugurkan Sperma Yang Masuk Rahim Biyar Tidak Hamil
 
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 BookingVIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
VIP Call Girls Palanpur 7001035870 Whatsapp Number, 24/07 Booking
 
Design For Accessibility: Getting it right from the start
Design For Accessibility: Getting it right from the startDesign For Accessibility: Getting it right from the start
Design For Accessibility: Getting it right from the start
 
(INDIRA) Call Girl Meerut Call Now 8617697112 Meerut Escorts 24x7
(INDIRA) Call Girl Meerut Call Now 8617697112 Meerut Escorts 24x7(INDIRA) Call Girl Meerut Call Now 8617697112 Meerut Escorts 24x7
(INDIRA) Call Girl Meerut Call Now 8617697112 Meerut Escorts 24x7
 
KubeKraft presentation @CloudNativeHooghly
KubeKraft presentation @CloudNativeHooghlyKubeKraft presentation @CloudNativeHooghly
KubeKraft presentation @CloudNativeHooghly
 
CCS335 _ Neural Networks and Deep Learning Laboratory_Lab Complete Record
CCS335 _ Neural Networks and Deep Learning Laboratory_Lab Complete RecordCCS335 _ Neural Networks and Deep Learning Laboratory_Lab Complete Record
CCS335 _ Neural Networks and Deep Learning Laboratory_Lab Complete Record
 
University management System project report..pdf
University management System project report..pdfUniversity management System project report..pdf
University management System project report..pdf
 
Generative AI or GenAI technology based PPT
Generative AI or GenAI technology based PPTGenerative AI or GenAI technology based PPT
Generative AI or GenAI technology based PPT
 
chapter 5.pptx: drainage and irrigation engineering
chapter 5.pptx: drainage and irrigation engineeringchapter 5.pptx: drainage and irrigation engineering
chapter 5.pptx: drainage and irrigation engineering
 
Call Girls Pimpri Chinchwad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Boo...
Call Girls Pimpri Chinchwad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Boo...Call Girls Pimpri Chinchwad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Boo...
Call Girls Pimpri Chinchwad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Boo...
 
UNIT - IV - Air Compressors and its Performance
UNIT - IV - Air Compressors and its PerformanceUNIT - IV - Air Compressors and its Performance
UNIT - IV - Air Compressors and its Performance
 
Bhosari ( Call Girls ) Pune 6297143586 Hot Model With Sexy Bhabi Ready For ...
Bhosari ( Call Girls ) Pune  6297143586  Hot Model With Sexy Bhabi Ready For ...Bhosari ( Call Girls ) Pune  6297143586  Hot Model With Sexy Bhabi Ready For ...
Bhosari ( Call Girls ) Pune 6297143586 Hot Model With Sexy Bhabi Ready For ...
 
Online banking management system project.pdf
Online banking management system project.pdfOnline banking management system project.pdf
Online banking management system project.pdf
 
Thermal Engineering Unit - I & II . ppt
Thermal Engineering  Unit - I & II . pptThermal Engineering  Unit - I & II . ppt
Thermal Engineering Unit - I & II . ppt
 
Block diagram reduction techniques in control systems.ppt
Block diagram reduction techniques in control systems.pptBlock diagram reduction techniques in control systems.ppt
Block diagram reduction techniques in control systems.ppt
 
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night StandCall Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
Call Girls In Bangalore ☎ 7737669865 🥵 Book Your One night Stand
 
Booking open Available Pune Call Girls Pargaon 6297143586 Call Hot Indian Gi...
Booking open Available Pune Call Girls Pargaon  6297143586 Call Hot Indian Gi...Booking open Available Pune Call Girls Pargaon  6297143586 Call Hot Indian Gi...
Booking open Available Pune Call Girls Pargaon 6297143586 Call Hot Indian Gi...
 
Call Girls Wakad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Booking
Call Girls Wakad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance BookingCall Girls Wakad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Booking
Call Girls Wakad Call Me 7737669865 Budget Friendly No Advance Booking
 
Intro To Electric Vehicles PDF Notes.pdf
Intro To Electric Vehicles PDF Notes.pdfIntro To Electric Vehicles PDF Notes.pdf
Intro To Electric Vehicles PDF Notes.pdf
 

Ppt pengecoran logam

  • 2. ALPINE SKI HOUSE DEFINISI Pengecoran Logam adalah suatu proses manufaktur yang menggunakan logam cair dan cetakan untuk menghasilkan bentuk yang mendekati bentuk geometri akhir produk jadi. 2
  • 3. ALPINE SKI HOUSE 3 Praktikum Pengecoran Logam PRAKTIKUM 1 Perencanaan & Pembuatan Pola PRAKTIKUM 2 Pembuatan Cetakan, Inti, Penambah & Sistem Saluran PRAKTIKUM 3 Peleburan, Penuangan & Analisa Cacat Permukaan Analisa Hasil & Pembahasan Kesimpulan & Saran
  • 4. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 1 PERENCANAAN & PEMBUATAN POLA PENDAHULUAN Pattern (pola) adalah model atau bentuk dari produk yg akan dibuat. Pola ini bentuknya sama atau menyerupai bentuk benda kerja hasil pengecoran yg diinginkan. Pola akan digunakan untuk membuat rongga cetakan. BAHAN / KELENGKAPAN Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi : 1) Kayu, lem kayu, triplek, paku 2) Mesin bubut, gergaji, pahat profil, palu 3) Amplas, serbuk ungkal atau grafit 4) Lilin 4
  • 5. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 1 PERENCANAAN & PEMBUATAN POLA LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM 1) Tentukan benda jadi yang diinginkan 2) Siapkan bahan dan peralatan yang diperlukan (kayu pilih yang kering) LANGKAH SAAT PRAKTIKUM 1) Perencanaan & Pembuatan Pola Coran 2) Pola Inti 3) Pola Penambah dan Pola Sistem Saluran 5
  • 6. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 2 PEMBUATAN CETAKAN, INTI, PENAMBAH & SISTEM SALURAN PENDAHULUAN Cetakan adalah rongga atau ruang di dalam pasir cetak yang akan diisi dengan logam cair. Pembuatan cetakan dari pasir cetak dilakukan pada sebuah rangka cetak. Cetakan terdiri dari kup dan drag. Kup adalah cetakan yang terletak di atas, dan drag cetakan yang terletak di bawah BAHAN / KELENGKAPAN Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi : 1) Pasir silica, resin, katalis, tanah liat, air, kaolin 2) Rangka cetak, penyapu, mesin pengaduk, wadah (talam), penumbuk, timbangan, cethok 3) Kuas, serbuk ungkal atau grafit 6
  • 7. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 2 PEMBUATAN CETAKAN, INTI, PENAMBAH & SISTEM SALURAN LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM 1) Siapkan bahan dan peralatan yang diperlukan 2) Cek kondisi mesin pengaduk LANGKAH SAAT PRAKTIKUM 1) Timbang bahan – bahan 2) Buat rangka cetak 3) Bahan – bahan diaduk pada mesin pengaduk 4) Papan cetakan diletakan pada lantai yang rata dengan pasir yang tersebar mendatar 5) Pola dan rangka cetakan untuk drag diletakkan di atas papan cetakan. Tebalnya pasir 30 – 50 mm. Posisi saluran turun ditentukan lebih dahulu 6) Pasir muka yang sudah diayak, ditaburkan guna menutupi permukaan pola dalam rangka cetak. Lapisan pasir muka dibuat setebal 30 mm 7) Pasir cetak ditimbun di atasnya dan dipadatkan dengan penumbuk. Kemudian pasir yang tertumpuk melewati tepi atas dari rangka cetakan digerus dan cetakan diangkat bersama pola dari papan cetakan 8) Cetakan dibalik dan diletakkan pada papan cetakan, serta setengah pola lainnya bersama-sama rangka cetakan untuk kup dipasang di atasnya, kemudian bahan pemisah ditaburkan di permukaan pisah dan dipermukaan pisah dan dipermukaan pola 9) Batang saluran turun atau pola untuk penambah dipasang, kemudian pasir muka serta pasir cetak dimasukkan dalam rangka cetakan lalu dipadatkan. Selanjutnya dipisahkannya kup dari drag dan diletakkan mendatar pada papan cetakan 10) Saluran dan pengalir dibuat dengan memakai spatula. Pola untuk saluran dan pengalir dipasang sebelumnya yang mana bersentuhan dengan pola utama, Pola diambil dari cetakan dengan jara. Dipasang inti yang cocok pada rongga cetakan dan kemudian kup dan drag ditutup 7
  • 8. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 3 PELEBURAN, PENUANGAN DAN ANALISA CACAT PERMUKAAN PENDAHULUAN Logam cair dituangkan kedalam cetakan sampai waktu tertentu hingga terjadi proses solidifikasi. Selanjutnya cetakan dibongkar untuk mengetahui hasil coran dan dilakukan analisa cacat pada hasil coran. BAHAN / KELENGKAPAN Bahan – bahan dan kelengkapan yang digunakan meliputi : 1) Dapur, kompor, kowi, ladel, cetakan 2) Aluminium 8
  • 9. ALPINE SKI HOUSE ALPINE SKI HOUSE PRAKTIKUM 3 PELEBURAN, PENUANGAN DAN ANALISA CACAT PERMUKAAN LANGKAH SEBELUM PRAKTIKUM 1) Siapkan bahan dan peralatan yang digunakan (dapur, kompor, kowi) 2) Tentukan berat bahan yang akan dilebur (dalam hal ini aluminium) LANGKAH SAAT PRAKTIKUM 1) Timbang bahan 2) Masukkan aluminium dalam kowi 3) Nyalakan kompor 4) Catat titik lebur aluminium 5) Tentukan temperature penuangan 6) Tuangkan dalam cetakan 7) Catat waktu penuangan 8) Catat waktu pembekuan 9) Bongkar cetakan 10) Lakukan analisa cacat permukaan coran 9
  • 10. ALPINE SKI HOUSE • Hasil Proses Pembuatan Inti & Cetakan • Hasil Proses Peleburan HASIL & PEMBAHASAN PRAKTIKUM PENGECORAN 10
  • 11. ALPINE SKI HOUSE 11 Hasil Proses Pembuatan Inti & Cetakan Dengan komposisi penyusun cetakan sbb : • Tanah liat = 50% • Kaolin = 30% • Pasir = 20% • Air = Secukupnya
  • 12. ALPINE SKI HOUSE 12 Hasil Proses Peleburan • Data waktu & temperatur pengecoran • Keterangan : Temperatur peleburan = 757 °C Panjang saluran = (runner + riser + p. cavity) = (40 + 35 + 69) = 144 mm Waktu tuang = 7 detik Waktu pembekuan = 1 menit 13 detik Panjang hasil coran = (26 + 17 + 26) = 69 mm Dimensi hasil coran : = 𝜋 4 𝑥 𝐷1 2 𝑥 𝑃1 + 𝜋 4 𝑥 𝐷2 2 𝑥 𝑃2 + 𝜋 4 𝑥 𝐷3 2 𝑥 𝑃3 = 𝜋 4 𝑥 362 𝑥 26 + 𝜋 4 𝑥 282 𝑥 17 + 𝜋 4 𝑥 322 𝑥 26 = 57813, 68 atau 58 mm3 Berat hasil coran = 352 gram
  • 13. ALPINE SKI HOUSE 13 • Dimensi hasil pengecoran • Analisa cacat hasil cor & penyebabnya Cacat yang timbul : 1) Cacat lubang jarum Penyebab : • Reaksi logam induk dengan uap air dari cetakan • Waktu tuang yang terlalu lambat. • Gas-gas terutama gas hidrogen yang terbawa oleh logam cair 2) Permukaan cetakan tidak rata Penyebab : • Cetakan kurang kering sehingga padasaat logam cair dituangkan air yang berasal dari cetakan menguap membentuk gelembung di antara dinding rongga cetakan dengan permukaan logam yang mrngakibatkan permukaan coran tidak rata. • Waktu tuang yang terlalu lambat sehingga logam cair sudah mulai membeku. 3) Terbentuk sirip pada permukaan coran Penyebab : • Sambungan antara cup dengan drag (bidang pisah) tidak rapat sehingga logam cair merembes ke luar cetakan sehingga terjadi sirip.
  • 15. ALPINE SKI HOUSE 15 Kesimpulan 1) Praktikum pengecoran menggunakan metode sand casting yaitu cetakan pasir. Pasir yang digunakan adalah pasir silica yang mempunyai sifat mampu bentuk sehingga mudah dalam pembuatan cetakan. 2) Jika di klasifikasikan berdasarkan umur cetakan, praktikum pengecoran tegolong dalam pengecoran dengan jenis cetakan expendable mold yang mana pengecoran dengan cetakan sekali pakai. 3) Cetakan dan material penyusunnya merupakan hal yang penting diperhatikan dalam proses pengecoran, karena di dalam cetakan nantinya logam cair akan dibentuk dan menjadi benda/bentuk yang telah ditentukan sebelumnya. Untuk itu komposisi, sistem saluran hendaknya diperhatikan untuk meminimalisir cacat pada hsil coran. 4) Dari hasil tahap peleburan logam dapat diketahui, alumunium mengalami perubahan fasa yaitu : padat, pada-cair, cair. Alumunium mencair pada temperatur 757 °C. 5) Dari data hasil praktikum dapat diketahui berat hasil coran adalah 352 gram dengan dimensi coran 58 mm3. Penuangan dilakukan selama 7 detik dengan waktu pembekuan selama 1 menit 13 detik. Saran 1) Untuk meminimalisir cacat lubang jarum pada hasil coran, sebaiknya proses penuangan logam cair dilakukan se segera mungkin. 2) Untuk meminimalisir cacat permukaan tidak rata, sebaiknya cetakan dipastikan atau dikeringkan dengan baik sebelum dilakukan proses penuangan atau pengecoran. 3) Untuk meminimalisir cacat sirip, sebaiknya cup dan drag dipasang dengan rapat. 4) Perlu dilakukan praktikum pengecoran dengan metode dan jenis material lainnya.

Editor's Notes

  1. © Copyright Showeet.com – Free PowerPoint Templates
  2. © Copyright Showeet.com – Free PowerPoint Templates