SlideShare a Scribd company logo
MODUL 4 ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Oleh: elsadianti,S.Pd.(PPGdaljabunpakangkatanii kelasGK3 )
Pernahkah anda melihat masalah ini dalam
kehidupan sehari-hari ?
2
IPTEK
pendahuluan
Permasalahan yang sering ditemukan oleh kita dalam kehidupan sehari-
hari yang berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
yaitu Kurangnya pengetahuan masyarakat dalam penggunaan alat-
alat komunikasi misalnya kurang bijak dalam menggunakan alat-alat
elektronik yang berhubungan IPTEK dalam kehidupan sehari-hari.
Seperti ketika anak-anak menggunakan handphone untuk bermain game
terus menerus dan melupakan belajar, menonton televisi dalam waktu
yang lama yang tidak ingat dengan waktu, pemborosan listrik yang
mereka lakukan tanpa mereka sadari serta kurangnya pengetahuan
perkembangan IPTEK dalam kehidupan sehari-hari dan kurangnya
informasi tokoh penemu alat yang bisa memudahkan pekerjaan manusia
sehingga mereka lebih menghargai alat-alat IPTEK yang mereka
gunakan.
3
1
ilmu pengetahuan dan teknologi
5
teknologi
Teknologi adalah suatu
penemuan melalui
proses metode ilmiah,
untuk mencapai suatu
tujuan yang maksimal.
Atau dapat diartikan
sebagai sarana bagi
manusia untuk
menyediakan berbagai
kebutuhan atau dapat
mempermudah aktifitas.
ilmu
Pemahaman mengenai
suatu pengetahuan, yang
mempunyai fungsi untuk
mencari, menyelidiki, lalu
menyelesaikan suatu
hipotesis. Ilmu juga yaitu
merupakan suatu
pengetahuan yang sudah
teruji akan
kebenarannya.
pengetahuan
Suatu yang diketahui
ataupun disadari oleh
seseorang yang didapat
dari pengalamannya.
iptek
IPTEK yang merupakan
singkatan dari Ilmu
Pengetahuan dan
Teknologi. IPTEK adalah
suatu sumber atau wadah
informasi yang akan
meningkatkan dan
menambah ilmu juga
wawasan seseorang
dalam bidang teknologi.
6
mari kita lihat gambar berikut !
Gambar apakah yang anda lihat?, Apa perbedaannya
dengan dulu dan sekarang?
7
ayoperhatikanpenjelasanberikut!
8
Smartphone atau telepon
pintar saat ini sudah menjadi
hal yang lumrah untuk ditemui
dalam kehidupan sehari-hari.
Bahkan anak-anak di usia
Sekolah Dasar pun sudah
banyak yang memiliki telepon
pintar. Kita dapat mengakses
berbagai aplikasi komunikasi,
aplikasi pendidikan, dan sosial
dengan hanya menggunakan
smartphone.
Dapat dilihat dari semakin
banyaknya bermunculan
berbagai macam teknologi
canggih yang dapat membantu
aktifitas dalam kehidupan
manusia.
dengansemakinberkembangannyaIPTEK itusendiri,sehinggamenimbulkanefek
negatifdan positif,sepertimisalnya:
1
Dapat meringankan berbagai
masalah yang dihadapi oleh
manusia.
2
Dapat membuat segala
sesuatunya menjadi lebih
cepat dan mudah.
3
Dapat mengurangi
pemakaian bahan-bahan
alami yang semakin kesini
semakin langka.
9
1
Dapat merusak moral
2
Dapat menimbulkan polusi
3
Dapat membuat orang
semakin malas, karena IPTEK
memiliki tujuan untuk
mempermudah &
memanjakan manusia.
Sisi Positif
4
IPTEK juga membawa
manusia kearah lebih maju
dan modern
Sisi Negatif
Sudah bijakkah orang tersebut dalam
berinteraksi dengan alat-alat teknologi ?
MARILAH KITA LEBIH BIJAK
DALAM MENGGUNAKAN
TEKNOLOGI.
1 1
DIBALIK TEKNOLOGI YANG
KITA GUNAKAN, ADA
TOKOH PENEMU YANG
INGIN MEMUDAHKAN
PEKERJAAN KITA, BUKAN
UNTUK MENGAJAK KITA
BERBUAT TIDAK BIJAK
2
Michael Faraday
1 3
 Michael Faraday ialah ilmuwan Inggris
yang mendapat julukan "Bapak Listrik",
karena berkat usahanya listrik menjadi
teknologi yang banyak gunanya.
 Michael Faraday dilahirkan di Inggris pada
22 September 1971 di Newington Butts.
 Pada 1821, Faraday mengemukakan
sebuah penemuan pertama yang penting
di dalam dunia kelistrikan.
John Logie Baird
1 4
Philo Taylor Farnsworth
II
2
1  John Logie Baird (lahir di
Helensburgh, Skotlandia, 13 Agustus
1888 adalah penemu yang pertama
kali menunjukkan bahwa citra visual
bergerak dapat ditransmisikan pada
perangkat televisi pada tahun 1925.
 Karena televisi yang ditemukan john
logie baird masih memiliki
kekurangan, maka penemuan
tersebut disempurkan oleh Philo
Taylor Farnsworth pada tahun 1927.
Charles Babbage
1 5
 Charles Babbage bisa dibilang
merupakan sosok yang paling
berkontribusi atas kehadiran komputer
 Pada 1822 silam, ia menciptakan suatu
mesin yang bisa menjalankan operasi
perhitungan aritmetika. Metode ini lantas
menjadi dasar dari pengembangan
komputer yang kita kenal hingga saat ini.
Leonard Kleinrock
1 6
 Internet ditemukan oleh Leonard
Kleinrock yang lahir di New York City,
Amerika Serikat pada 13 Juni 1934.
 Ia adalah seorang insinyur dan ilmuwan
Amerika Serikat yang disebut sebagai
penemu internet sehingga ia dijuluki
sebagai 'Bapak Internet'
 Karyanya yang paling terkenal dan
signifikan adalah teori pertukaran paket
melalui makalahnya di tahun 1959 dan
di tahun 1961
Alexander Graham
Bell
1 7
 Telepon berasal dari
kata “tale” dan “phone” yang berarti
“jauh” dan “suara”. Sehingga arti
dari telepon adalah alat yang bisa
digunakan untuk menyampaikan
suara dari jarak jauh.
 Telepon ditemukan oleh Alexander
Graham Bell pada tahun 1870.
 Liquid Transmitter merupakan wujud
telepon pertama di dunia dan
menjadi fenomenal.
Liquid
Transmitter
Akibatpenemuanteknologitersebutsekarangkitabisa
1 8
3
2 0
a. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya listrik
Aspek Sebelum ditemukan listrik Setelah ditemukan listrik
Sosial
Komunikasi hanya dilakukan secara
tatap muka di satu wilayah saja,
informasi yang didapat sangat
terbatas.
Bisa melakukan komunikasi jarak
jauh, akses informasi semakin
tinggi.
Ekonomi
Tidak ada pasar atau kegiatan
bekerja di malam hari. Masyarakat
hanya bekerja di siang hari.
Kegiatan bekerja bisa dilakukan di
malam hari.
Pendidikan
Belajar menggunakan lampu minyak
atau lilin sehingga pencahayaan
kurang.
Belajar lebih nyaman karena
pencahayaan cukup.
Budaya
Kegiatan pentas seni tradisional dan
sejenisnya hanya dilakukan di siang
hari.
Kegiatan pentas seni tradisional
dan sejenisnya bisa dan banyak
dilakukan di malam hari.
2 1
b. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya televisi
Aspek Sebelum ditemukan televisi Setelah ditemukan televisi
Sosial
Kehidupan sosial suatu daerah
hanya diketahui oleh orang-orang
di sekitar daerah tersebut.
Kehidupan sosial suatu daerah
bisa dengan cepat diketahui oleh
orang-orang di setiap daerah
melalui media elektronik.
Ekonomi
Produk-produk yang baru (iklan),
dikenalkan / ditawarkan kepada
masyarakat dengan mendatangi
langsung ke rumah-rumah.
Produk-produk yang baru,
dikenalkan/ ditawarkan kepada
masyarakat dengan lebih cepat
dan mudah dengan media
elektronik.
Pendidikan
Informasi baru tentang dunia
pendidikan disampaikan kepada
masyarakat sekitar dari mulut ke
mulut atau surat.
Informasi baru tentang dunia
pendidikan disampaikan kepada
masyarakat melalui media
elektronik dengan cepat.
Budaya
Pengenalan kebudayaan dilakukan
dengan penampilan secara
langsung, penonton harus datang
langsung ke tempat pertunjukkan.
Pengenalan kebudayaan bisa
dilakukan dengan cepat melalui
media elektronik. Penonton
tidak harus datang langsung ke
tempat pertunjukkan.
2 2
c. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya komputer
Aspek Sebelum ditemukan komputer Setelah ditemukan komputer
Sosial
Komunikasi yang berkaitan dengan
surat menyurat dilakukan melalui
kiriman kantor pos.
Komunikasi yang berkaitan
dengan surat menyurat dilakukan
melalui email.
Ekonomi
Bukti pembelian barang dilakukan
dengan cara manual/ tulis tangan.
Bukti pembayaran dilakukan
dengan cara print.
Pendidikan
Informasi seputar dunia pendidikan/
keilmuan didapatkan dengan
membaca surat kabar
Informasi seputar dunia
pendidikan/ keilmuan didapatkan
dengan media komputer/ via
internet.
Budaya
Penyebaran kebudayaan dilakukan
melalui surat kabar/ melihat secara
langsung sehingga penyebarannya
cukup lambat.
Penyebaran kebudayaan
dilakukan dengan melihat di
komputer via internet, sehingga
penyebarannya sangat mudah dan
cepat.
2 3
d. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya internet
Aspek Sebelum ditemukan internet Setelah ditemukan internet
Sosial
Kehidupan sosial suatu daerah
hanya diketahui oleh orang-orang
di sekitar daerah tersebut.
Kehidupan sosial suatu daerah
bisa dengan cepat diketahui oleh
orang-orang di setiap orang
melalui media internet dan sosial
media.
Ekonomi
Kegiatan ekonomi hanya
dilakukan saat bertemu secara
langsung.
Kegiatan ekonomi dapat
dilakukan secara jarak auh dan
tanpa bertemu secara langsung.
Pendidikan
Kegiatan belajar mengajar tatap
muka dan hanya bersumber dari 1
buku pelajaran.
Kegiatan belajar mengajar
secara daring dan bisa mencari
sumber buku sebagai referensi
dari internet dengan bantuan
mensin pencari google.
Budaya
Kita tidak mengetahui budaya dan
tradisi dari negara lain.
Kita bisa mencari informasi
budaya dan tradisi dari negara
lain.
2 4
e. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya telepon
Aspek Sebelum ditemukan telepon Setelah ditemukan telepon
Sosial
Untuk bisa saling berkomunikasi
hanya bisa dilakukan dengan
bertemu langsung
Dapat saling berkomunikasi
jarak jauh, bahkan bisa
memunculkan video dengan
telepon.
Ekonomi
Untuk melakukan kegiatan jual
beli harus datang ketempat
penjual.
Tidak perlu lagi datang ke
tempat penjual, karena kita bisa
melakukan pembelian melelui
telepon.
Pendidikan
Interaksi antar peserta didik
dengan guru hanya bisa dilakukan
di sekolah.
Interaksi antara peserta didik
dan guru bisa dilakukan kapan
saja dan dimana saja.
Budaya
Budaya komunikasi dengan
oranglain masih sulit.
Budaya komunikasi dengan
oranglain menjadi mudah.
Terimakasih!
see you next time :)
2 5
Extra resources
2 6
2 7
Find more icons at slidescarnival.com/extra-free-
resources-icons-and-maps
SlidesCarnival icons are editable shapes.
This means that you can:
✗Resize them without losing quality.
✗Change fill color and opacity.
✗Change line color, width and style.
Isn’t that nice? :)
Examples:

More Related Content

Similar to PPT Materi Ajar Berbasis PBL_Elsa Dianti_GK3.ppt

Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3
MuhammadArifin09
 
Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3
MuhammadArifin09
 
Makalah peranan era digital
Makalah peranan era digitalMakalah peranan era digital
Makalah peranan era digital
Dicky Kurniawan
 
Tik kelompok 5 xii bhs
Tik kelompok 5 xii bhsTik kelompok 5 xii bhs
Tik kelompok 5 xii bhs
annisayuniarr
 
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
shifa ayu kusumaningrum
 
Bab 1 awal
Bab 1 awalBab 1 awal
Bab 1 awal
Shohib Ash-hab
 
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdfIPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
SitiMaesaroh69255
 
1a ekologi media komunikasi
1a ekologi media komunikasi1a ekologi media komunikasi
1a ekologi media komunikasiJoni Minggulius
 
Tema 3 subtema 2 kls 6
Tema 3 subtema 2 kls 6Tema 3 subtema 2 kls 6
Tema 3 subtema 2 kls 6
Endang Zahrow
 
Hidup tanpa ict
Hidup tanpa ictHidup tanpa ict
Hidup tanpa ict
Tiwi Dama
 
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
mailaturrobiatissadi
 
Bahan Ajar XII B, Perkembangan Iptek
Bahan Ajar XII B, Perkembangan IptekBahan Ajar XII B, Perkembangan Iptek
Bahan Ajar XII B, Perkembangan IptekMAN SAMPIT
 
Ilmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologiIlmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologi
EkkyPratama1
 
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Donna Wibiananda Suryaman
 
digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019
Donna Wibiananda Suryaman
 
1. manusia & iptek
1. manusia & iptek1. manusia & iptek
1. manusia & iptek
DADADAA
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Yudi Prasetya
 
Makalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasiMakalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasi
Listyowatik (Yanie)
 
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
donanurmutia
 

Similar to PPT Materi Ajar Berbasis PBL_Elsa Dianti_GK3.ppt (20)

Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3
 
Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3Bab 1 - Bab 3
Bab 1 - Bab 3
 
Makalah peranan era digital
Makalah peranan era digitalMakalah peranan era digital
Makalah peranan era digital
 
Tik kelompok 5 xii bhs
Tik kelompok 5 xii bhsTik kelompok 5 xii bhs
Tik kelompok 5 xii bhs
 
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
1.tugas ips komunikasi(kelompok 2)
 
Bab 1 awal
Bab 1 awalBab 1 awal
Bab 1 awal
 
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdfIPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
IPS SD-MI Kelas 6. Bab 5.pdf
 
1a ekologi media komunikasi
1a ekologi media komunikasi1a ekologi media komunikasi
1a ekologi media komunikasi
 
Tema 3 subtema 2 kls 6
Tema 3 subtema 2 kls 6Tema 3 subtema 2 kls 6
Tema 3 subtema 2 kls 6
 
Hidup tanpa ict
Hidup tanpa ictHidup tanpa ict
Hidup tanpa ict
 
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
 
Bahan Ajar XII B, Perkembangan Iptek
Bahan Ajar XII B, Perkembangan IptekBahan Ajar XII B, Perkembangan Iptek
Bahan Ajar XII B, Perkembangan Iptek
 
Ilmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologiIlmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologi
 
Tugas presentasi PTI
Tugas presentasi PTITugas presentasi PTI
Tugas presentasi PTI
 
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
 
digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019
 
1. manusia & iptek
1. manusia & iptek1. manusia & iptek
1. manusia & iptek
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
 
Makalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasiMakalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasi
 
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFOMASI DAN KOMUNIKASI
 

Recently uploaded

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 

PPT Materi Ajar Berbasis PBL_Elsa Dianti_GK3.ppt

  • 1. MODUL 4 ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Oleh: elsadianti,S.Pd.(PPGdaljabunpakangkatanii kelasGK3 )
  • 2. Pernahkah anda melihat masalah ini dalam kehidupan sehari-hari ? 2 IPTEK
  • 3. pendahuluan Permasalahan yang sering ditemukan oleh kita dalam kehidupan sehari- hari yang berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) yaitu Kurangnya pengetahuan masyarakat dalam penggunaan alat- alat komunikasi misalnya kurang bijak dalam menggunakan alat-alat elektronik yang berhubungan IPTEK dalam kehidupan sehari-hari. Seperti ketika anak-anak menggunakan handphone untuk bermain game terus menerus dan melupakan belajar, menonton televisi dalam waktu yang lama yang tidak ingat dengan waktu, pemborosan listrik yang mereka lakukan tanpa mereka sadari serta kurangnya pengetahuan perkembangan IPTEK dalam kehidupan sehari-hari dan kurangnya informasi tokoh penemu alat yang bisa memudahkan pekerjaan manusia sehingga mereka lebih menghargai alat-alat IPTEK yang mereka gunakan. 3
  • 4. 1
  • 5. ilmu pengetahuan dan teknologi 5 teknologi Teknologi adalah suatu penemuan melalui proses metode ilmiah, untuk mencapai suatu tujuan yang maksimal. Atau dapat diartikan sebagai sarana bagi manusia untuk menyediakan berbagai kebutuhan atau dapat mempermudah aktifitas. ilmu Pemahaman mengenai suatu pengetahuan, yang mempunyai fungsi untuk mencari, menyelidiki, lalu menyelesaikan suatu hipotesis. Ilmu juga yaitu merupakan suatu pengetahuan yang sudah teruji akan kebenarannya. pengetahuan Suatu yang diketahui ataupun disadari oleh seseorang yang didapat dari pengalamannya.
  • 6. iptek IPTEK yang merupakan singkatan dari Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. IPTEK adalah suatu sumber atau wadah informasi yang akan meningkatkan dan menambah ilmu juga wawasan seseorang dalam bidang teknologi. 6
  • 7. mari kita lihat gambar berikut ! Gambar apakah yang anda lihat?, Apa perbedaannya dengan dulu dan sekarang? 7
  • 8. ayoperhatikanpenjelasanberikut! 8 Smartphone atau telepon pintar saat ini sudah menjadi hal yang lumrah untuk ditemui dalam kehidupan sehari-hari. Bahkan anak-anak di usia Sekolah Dasar pun sudah banyak yang memiliki telepon pintar. Kita dapat mengakses berbagai aplikasi komunikasi, aplikasi pendidikan, dan sosial dengan hanya menggunakan smartphone. Dapat dilihat dari semakin banyaknya bermunculan berbagai macam teknologi canggih yang dapat membantu aktifitas dalam kehidupan manusia.
  • 9. dengansemakinberkembangannyaIPTEK itusendiri,sehinggamenimbulkanefek negatifdan positif,sepertimisalnya: 1 Dapat meringankan berbagai masalah yang dihadapi oleh manusia. 2 Dapat membuat segala sesuatunya menjadi lebih cepat dan mudah. 3 Dapat mengurangi pemakaian bahan-bahan alami yang semakin kesini semakin langka. 9 1 Dapat merusak moral 2 Dapat menimbulkan polusi 3 Dapat membuat orang semakin malas, karena IPTEK memiliki tujuan untuk mempermudah & memanjakan manusia. Sisi Positif 4 IPTEK juga membawa manusia kearah lebih maju dan modern Sisi Negatif
  • 10. Sudah bijakkah orang tersebut dalam berinteraksi dengan alat-alat teknologi ?
  • 11. MARILAH KITA LEBIH BIJAK DALAM MENGGUNAKAN TEKNOLOGI. 1 1 DIBALIK TEKNOLOGI YANG KITA GUNAKAN, ADA TOKOH PENEMU YANG INGIN MEMUDAHKAN PEKERJAAN KITA, BUKAN UNTUK MENGAJAK KITA BERBUAT TIDAK BIJAK
  • 12. 2
  • 13. Michael Faraday 1 3  Michael Faraday ialah ilmuwan Inggris yang mendapat julukan "Bapak Listrik", karena berkat usahanya listrik menjadi teknologi yang banyak gunanya.  Michael Faraday dilahirkan di Inggris pada 22 September 1971 di Newington Butts.  Pada 1821, Faraday mengemukakan sebuah penemuan pertama yang penting di dalam dunia kelistrikan.
  • 14. John Logie Baird 1 4 Philo Taylor Farnsworth II 2 1  John Logie Baird (lahir di Helensburgh, Skotlandia, 13 Agustus 1888 adalah penemu yang pertama kali menunjukkan bahwa citra visual bergerak dapat ditransmisikan pada perangkat televisi pada tahun 1925.  Karena televisi yang ditemukan john logie baird masih memiliki kekurangan, maka penemuan tersebut disempurkan oleh Philo Taylor Farnsworth pada tahun 1927.
  • 15. Charles Babbage 1 5  Charles Babbage bisa dibilang merupakan sosok yang paling berkontribusi atas kehadiran komputer  Pada 1822 silam, ia menciptakan suatu mesin yang bisa menjalankan operasi perhitungan aritmetika. Metode ini lantas menjadi dasar dari pengembangan komputer yang kita kenal hingga saat ini.
  • 16. Leonard Kleinrock 1 6  Internet ditemukan oleh Leonard Kleinrock yang lahir di New York City, Amerika Serikat pada 13 Juni 1934.  Ia adalah seorang insinyur dan ilmuwan Amerika Serikat yang disebut sebagai penemu internet sehingga ia dijuluki sebagai 'Bapak Internet'  Karyanya yang paling terkenal dan signifikan adalah teori pertukaran paket melalui makalahnya di tahun 1959 dan di tahun 1961
  • 17. Alexander Graham Bell 1 7  Telepon berasal dari kata “tale” dan “phone” yang berarti “jauh” dan “suara”. Sehingga arti dari telepon adalah alat yang bisa digunakan untuk menyampaikan suara dari jarak jauh.  Telepon ditemukan oleh Alexander Graham Bell pada tahun 1870.  Liquid Transmitter merupakan wujud telepon pertama di dunia dan menjadi fenomenal. Liquid Transmitter
  • 19. 3
  • 20. 2 0 a. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya listrik Aspek Sebelum ditemukan listrik Setelah ditemukan listrik Sosial Komunikasi hanya dilakukan secara tatap muka di satu wilayah saja, informasi yang didapat sangat terbatas. Bisa melakukan komunikasi jarak jauh, akses informasi semakin tinggi. Ekonomi Tidak ada pasar atau kegiatan bekerja di malam hari. Masyarakat hanya bekerja di siang hari. Kegiatan bekerja bisa dilakukan di malam hari. Pendidikan Belajar menggunakan lampu minyak atau lilin sehingga pencahayaan kurang. Belajar lebih nyaman karena pencahayaan cukup. Budaya Kegiatan pentas seni tradisional dan sejenisnya hanya dilakukan di siang hari. Kegiatan pentas seni tradisional dan sejenisnya bisa dan banyak dilakukan di malam hari.
  • 21. 2 1 b. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya televisi Aspek Sebelum ditemukan televisi Setelah ditemukan televisi Sosial Kehidupan sosial suatu daerah hanya diketahui oleh orang-orang di sekitar daerah tersebut. Kehidupan sosial suatu daerah bisa dengan cepat diketahui oleh orang-orang di setiap daerah melalui media elektronik. Ekonomi Produk-produk yang baru (iklan), dikenalkan / ditawarkan kepada masyarakat dengan mendatangi langsung ke rumah-rumah. Produk-produk yang baru, dikenalkan/ ditawarkan kepada masyarakat dengan lebih cepat dan mudah dengan media elektronik. Pendidikan Informasi baru tentang dunia pendidikan disampaikan kepada masyarakat sekitar dari mulut ke mulut atau surat. Informasi baru tentang dunia pendidikan disampaikan kepada masyarakat melalui media elektronik dengan cepat. Budaya Pengenalan kebudayaan dilakukan dengan penampilan secara langsung, penonton harus datang langsung ke tempat pertunjukkan. Pengenalan kebudayaan bisa dilakukan dengan cepat melalui media elektronik. Penonton tidak harus datang langsung ke tempat pertunjukkan.
  • 22. 2 2 c. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya komputer Aspek Sebelum ditemukan komputer Setelah ditemukan komputer Sosial Komunikasi yang berkaitan dengan surat menyurat dilakukan melalui kiriman kantor pos. Komunikasi yang berkaitan dengan surat menyurat dilakukan melalui email. Ekonomi Bukti pembelian barang dilakukan dengan cara manual/ tulis tangan. Bukti pembayaran dilakukan dengan cara print. Pendidikan Informasi seputar dunia pendidikan/ keilmuan didapatkan dengan membaca surat kabar Informasi seputar dunia pendidikan/ keilmuan didapatkan dengan media komputer/ via internet. Budaya Penyebaran kebudayaan dilakukan melalui surat kabar/ melihat secara langsung sehingga penyebarannya cukup lambat. Penyebaran kebudayaan dilakukan dengan melihat di komputer via internet, sehingga penyebarannya sangat mudah dan cepat.
  • 23. 2 3 d. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya internet Aspek Sebelum ditemukan internet Setelah ditemukan internet Sosial Kehidupan sosial suatu daerah hanya diketahui oleh orang-orang di sekitar daerah tersebut. Kehidupan sosial suatu daerah bisa dengan cepat diketahui oleh orang-orang di setiap orang melalui media internet dan sosial media. Ekonomi Kegiatan ekonomi hanya dilakukan saat bertemu secara langsung. Kegiatan ekonomi dapat dilakukan secara jarak auh dan tanpa bertemu secara langsung. Pendidikan Kegiatan belajar mengajar tatap muka dan hanya bersumber dari 1 buku pelajaran. Kegiatan belajar mengajar secara daring dan bisa mencari sumber buku sebagai referensi dari internet dengan bantuan mensin pencari google. Budaya Kita tidak mengetahui budaya dan tradisi dari negara lain. Kita bisa mencari informasi budaya dan tradisi dari negara lain.
  • 24. 2 4 e. Perubahan kehidupan masyarakat setelah ditemukannya telepon Aspek Sebelum ditemukan telepon Setelah ditemukan telepon Sosial Untuk bisa saling berkomunikasi hanya bisa dilakukan dengan bertemu langsung Dapat saling berkomunikasi jarak jauh, bahkan bisa memunculkan video dengan telepon. Ekonomi Untuk melakukan kegiatan jual beli harus datang ketempat penjual. Tidak perlu lagi datang ke tempat penjual, karena kita bisa melakukan pembelian melelui telepon. Pendidikan Interaksi antar peserta didik dengan guru hanya bisa dilakukan di sekolah. Interaksi antara peserta didik dan guru bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja. Budaya Budaya komunikasi dengan oranglain masih sulit. Budaya komunikasi dengan oranglain menjadi mudah.
  • 27. 2 7 Find more icons at slidescarnival.com/extra-free- resources-icons-and-maps SlidesCarnival icons are editable shapes. This means that you can: ✗Resize them without losing quality. ✗Change fill color and opacity. ✗Change line color, width and style. Isn’t that nice? :) Examples: