SlideShare a Scribd company logo
PERSPEKTIF ISLAM DALAM PERKEMBANGAN
TEGNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
YANG AKAN DIBAWAHKAN OLEH :
ARMAN H. SULTAN
SEKAPUR SIRIH
 Seiring dengan perkembangan zaman, masyarakat sekarang ini dapat
dikategorikan sebagai masyarakat informasi yaitu masyarakat yang peka
terhadap informasi . dunia kita sekarang ini juga dikenal dengan istilah
“global village” (kampung global). Semakin meningkatnya keburuhan
manusia akan informasi, maka akan semakin meningkat pula kebutuhan
manusia akan teknologi. Karena pada hakikatnya teknologi merupakan
wujud material budaya manusia yang seiring dengan perkembangan
zaman menjadi semakin kompleks .
TEGNOLOGI KOMUKASI DAN INFORMASI
 Teknologi komunikasi adalah peralatan perangkat keras (hardware) dalam sebuah
struktur organisasi yang mengandung nilai-nilai sosial, yang memungkinkan setiap
individu mengumpulkan, memproses, dan saling tukar menukar informasi dengan
individu-individu lainnya.
dari penjelasan tentang tegnologi jelas mengarah kepada alat yang digunakan,
yaitu komputer. Sehingga muncul sebuah pertanyaan, apakah tegnologi komunikasi
sama dengan tegnologi informasi?
Jika dikaji lebih jauh tegnologi informasi itu berbeda dengan tegnologi komunikasi.
tegnologi
Hasil datainformasi
Distribusi datakomunikasi
Tujuan/sasaran
SEJARAH TEGNOLOGI DALAM PERKEMBANGAN
PERADABAN ISLAM
 Di era keemasan Islam, para cendekiawan Muslim telah mengelompokkan
ilmu-ilmu yang bersifat teknologis sebagai berikut; ilmu jenis-jenis bangunan,
ilmu optik, ilmu pembakaran cermin, ilmu tentang pusat gravitasi, ilmu
pengukuran dan pemetaan, ilmu tentang sungai dan kanal, ilmu jembatan,
ilmu tentang mesin kerek, ilmu tentang mesin-mesin militer serta ilmu
pencarian sumber air tersembunyi. Para penguasa dan masyarakat di zaman
kekhalifahan Islam menempatkan para rekayasawan (engineer) dalam posisi
yang tinggi dan terhormat. Mereka diberi gelar muhandis. Banyak di antara
ilmuwan Muslim, pada masa itu, yang juga merangkap sebagai rekayasawan,
seperti al-kindi, al-razi, al-biruni , dll.
 Sehingga dapat ditarik sebuah kesimpulan bahwa tegnologi sangat berperan
aktif dalam perkembangan peradaban islam, karena tegnologi itu sejalan
dengan kebutuhan manusia.
Pandangan barat terhadap tegnologi,.
 Berbeda dengan pandangan islam yang lebih mengarah kepada nilai
dari sebuah pengetahuan yang syarat akan nilai yang bernilai
kebenaran. Dalam kacamata barat, tegnologi itu Kemudian mereka
kembangkannya di atas paham materialisme tanpa mengindahkan lagi
nilai-nilai Islam sehingga terjadilah perubahan total sampai akhirnya
terlepas dari sendi-sendi kebenaran.
 Dalam pandangan barat, tegnologi adalah sebuah penemuan manusia
yang luar biasa, sehingga mereka lebih mendewakan paham
rasionalisme, tanpa perna merasa ada yang lebih berkuasa diatas
segalanya.
Perspektif Islam terhadap Perkembangan Teknologi dan
Komunikasi
 Peradaban Islam sangat berbeda dengan Yunani, Romawi dan Byzantium dalam
memandang teknologi. Para cendekiawan Muslim di era kekhalifahan menganggap
teknologi sebagai sebuah cabang ilmu pengetahuan yang sah. Fakta itu terungkap
berdasarkan pengamatan para sejarawan sains Barat di era modern terhadap sejarah
sains di Abad Pertengahan.
 Demikian pula ajaran Islam ia tidak akan bertentangan dengan teori-teori pemikiran
modern yang teratur dan lurus dan analisa-analisa yang teliti dan obyektif. Dalam
pandangan Islam menurut hukum asalnya segala sesuatu itu adalah mubah termasuk
segala apa yang disajikan oleh berbagai peradaban baik yang lama ataupun yang
baru. Semua itu sebagaimana diajarkan oleh Islam tidak ada yang hukumnya haram
kecuali jika terdapat nash atau dalil yang tegas dan pasti mengherankannya.
Bukanlah Alquran sendiri telah menegaskan bahwa agama Islam bukanlah agama yang
sempit? Allah SWT telah berfirman yang artinya “Di sekali-kali tidak menjadikan
kamu dalam agama suatu kesempitan.” .
Sosmed dalam pandangan islam
 Facebook
berbicara tentang facebook, ini sudah tak asing lagi dalam masyarakat, karena hampir
semua kalangan sudah menggunakannya, dalam perkembangannya FB sangat memberi dampak
yang besar bagi masyarakat maya, atau biasa dikenal cyberspace yang seakan orang-orang sudah
tidak mengenal batas-batas kebudayaan. Seiring berjalannya waktu, FB mempunyai dampak
seperti dua mata pisau, pada satu sisi mempunyai dampak positif, dan disisi yang lain
mempunyai dampak negatif.
dengan adanya ruang publik baru (FB) manusia mampu berinteraksi dgn orang yang berbeda
tampak tapi berkomunikasi dalam waktu yang sama, sehingga seakan tidak ada batas yang
menghalanginya.
dari putusnya batas-batas ini, aksi kriminal pun kian muncul menampakkan wajahnya yang
ambigu, dan selalu memberikan sebuah penafsiran yang keliru dalam memanfaatkan tegnologi
tersebut.
sehingga timbul sebuah pertanyaan, pantaskah FB (facebook) dijadikan sebagai media
untuk BERSILAHTURAHMI bagi seluruh ummat manusia?
TERIMAH KASIH....
YAKIN
USAHA
SAMPAI

More Related Content

Viewers also liked

Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif IslamPembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
Sulaiman Sabikan
 
Radio & Culture
Radio & CultureRadio & Culture
Radio & Culture
snehasashi
 
Ppt aika 3
Ppt aika 3Ppt aika 3
Ppt aika 3
rani etika
 
Etika penggunaan kata dalam berdakwah mochammad dawud
Etika penggunaan kata dalam berdakwah   mochammad dawudEtika penggunaan kata dalam berdakwah   mochammad dawud
Etika penggunaan kata dalam berdakwah mochammad dawud
Mochammad Dawud
 
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'rufHidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
Suryono .
 
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islamIlmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
Anin Rodahad
 
Definisi & konsep komunikasi
Definisi & konsep komunikasiDefinisi & konsep komunikasi
Definisi & konsep komunikasizasbaruden
 
Powerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiPowerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiconesti08com
 

Viewers also liked (8)

Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif IslamPembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
Pembangunan Teknologi Android-robot Dari Perspektif Islam
 
Radio & Culture
Radio & CultureRadio & Culture
Radio & Culture
 
Ppt aika 3
Ppt aika 3Ppt aika 3
Ppt aika 3
 
Etika penggunaan kata dalam berdakwah mochammad dawud
Etika penggunaan kata dalam berdakwah   mochammad dawudEtika penggunaan kata dalam berdakwah   mochammad dawud
Etika penggunaan kata dalam berdakwah mochammad dawud
 
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'rufHidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
Hidup Islami Dengan Teknologi oleh Farid Ma'ruf
 
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islamIlmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
Ilmu pengetahuan & teknologi dalam perspektif islam
 
Definisi & konsep komunikasi
Definisi & konsep komunikasiDefinisi & konsep komunikasi
Definisi & konsep komunikasi
 
Powerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiPowerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasi
 

Similar to Pp arman

Peran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
Peran Agama Dalam Meningkatkan IptrkPeran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
Peran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
DesiPermataSari16
 
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAMTugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
Asri Setiawan
 
Posisi dan peran agama di Zaman Now
Posisi dan peran agama di Zaman NowPosisi dan peran agama di Zaman Now
Posisi dan peran agama di Zaman Now
DesiPermataSari16
 
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docxVira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
ViraYuni1
 
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B121IndahQoryPerma
 
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptxPPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
MuktashimBillah1
 
03 ekosistem keilmuan islam
03 ekosistem keilmuan islam03 ekosistem keilmuan islam
03 ekosistem keilmuan islam
MohdAlikhsanGhazali1
 
Post modernisme & post tradisionalisme
Post modernisme & post tradisionalismePost modernisme & post tradisionalisme
Post modernisme & post tradisionalisme
ujaroneto
 
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif FilsafatIntegrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
EeLly Lunjani
 
Islam dan Ilmu Pengetahuan Teknologi
Islam dan Ilmu Pengetahuan TeknologiIslam dan Ilmu Pengetahuan Teknologi
Islam dan Ilmu Pengetahuan TeknologiSuranto Slamet
 
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
Fariz Halim Aziz
 
tantangan islam menurut filsafat islam
tantangan islam menurut filsafat islamtantangan islam menurut filsafat islam
tantangan islam menurut filsafat islam
Inggrid Cliquers
 
Makalah integrasi ilmu
Makalah integrasi ilmuMakalah integrasi ilmu
Makalah integrasi ilmuAbuy Thea
 
Kebudayaan dalam islam
Kebudayaan dalam islamKebudayaan dalam islam
Kebudayaan dalam islam
NUR DIANA
 
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
adminpancasilamanaje1
 
Andrew hidayat 76132-id-wartawan-sebagai-dai
 Andrew hidayat   76132-id-wartawan-sebagai-dai Andrew hidayat   76132-id-wartawan-sebagai-dai
Andrew hidayat 76132-id-wartawan-sebagai-dai
Andrew Hidayat
 
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu PengetahuanKemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
LSP3I
 
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.1102.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11Bismi Mauliza
 
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
DivRisSriwijayaIusIn
 
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan IlmuPengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
ND Arisanti
 

Similar to Pp arman (20)

Peran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
Peran Agama Dalam Meningkatkan IptrkPeran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
Peran Agama Dalam Meningkatkan Iptrk
 
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAMTugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
Tugas pendidikan agama islam II, IPTEK dalam ISLAM
 
Posisi dan peran agama di Zaman Now
Posisi dan peran agama di Zaman NowPosisi dan peran agama di Zaman Now
Posisi dan peran agama di Zaman Now
 
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docxVira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
Vira Yuniar (2205056066) Artikel Filsafat Kesatuan Ilmu.docx
 
22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx22B_121_INDAH QORY P..pptx
22B_121_INDAH QORY P..pptx
 
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptxPPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
PPT KELOMPOK 2_AIK 5B.pptx
 
03 ekosistem keilmuan islam
03 ekosistem keilmuan islam03 ekosistem keilmuan islam
03 ekosistem keilmuan islam
 
Post modernisme & post tradisionalisme
Post modernisme & post tradisionalismePost modernisme & post tradisionalisme
Post modernisme & post tradisionalisme
 
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif FilsafatIntegrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
Integrasi Ilmu Pengetahuan dan Islam Perspektif Filsafat
 
Islam dan Ilmu Pengetahuan Teknologi
Islam dan Ilmu Pengetahuan TeknologiIslam dan Ilmu Pengetahuan Teknologi
Islam dan Ilmu Pengetahuan Teknologi
 
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
DAYA KHISAN THUSSU - Approaches to theorizing international communication - P...
 
tantangan islam menurut filsafat islam
tantangan islam menurut filsafat islamtantangan islam menurut filsafat islam
tantangan islam menurut filsafat islam
 
Makalah integrasi ilmu
Makalah integrasi ilmuMakalah integrasi ilmu
Makalah integrasi ilmu
 
Kebudayaan dalam islam
Kebudayaan dalam islamKebudayaan dalam islam
Kebudayaan dalam islam
 
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
Pengaruh Penggunaan Gawai Terhadap Penerapan Nilai Pancasila Di Kalangan Gene...
 
Andrew hidayat 76132-id-wartawan-sebagai-dai
 Andrew hidayat   76132-id-wartawan-sebagai-dai Andrew hidayat   76132-id-wartawan-sebagai-dai
Andrew hidayat 76132-id-wartawan-sebagai-dai
 
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu PengetahuanKemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
Kemajuan Teknologi dan Punahnya Ilmu Pengetahuan
 
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.1102.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11
02.hadi .ida .sri_.atikan.jun_.11
 
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
Tasawuf dan Sosialisme Islam : Formulasi Historis Mewujudkan Peradaban yang H...
 
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan IlmuPengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
Pengertian, Peran, dan Tantangan Pengembangan Ilmu
 

Pp arman

  • 1. PERSPEKTIF ISLAM DALAM PERKEMBANGAN TEGNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI YANG AKAN DIBAWAHKAN OLEH : ARMAN H. SULTAN
  • 2. SEKAPUR SIRIH  Seiring dengan perkembangan zaman, masyarakat sekarang ini dapat dikategorikan sebagai masyarakat informasi yaitu masyarakat yang peka terhadap informasi . dunia kita sekarang ini juga dikenal dengan istilah “global village” (kampung global). Semakin meningkatnya keburuhan manusia akan informasi, maka akan semakin meningkat pula kebutuhan manusia akan teknologi. Karena pada hakikatnya teknologi merupakan wujud material budaya manusia yang seiring dengan perkembangan zaman menjadi semakin kompleks .
  • 3. TEGNOLOGI KOMUKASI DAN INFORMASI  Teknologi komunikasi adalah peralatan perangkat keras (hardware) dalam sebuah struktur organisasi yang mengandung nilai-nilai sosial, yang memungkinkan setiap individu mengumpulkan, memproses, dan saling tukar menukar informasi dengan individu-individu lainnya. dari penjelasan tentang tegnologi jelas mengarah kepada alat yang digunakan, yaitu komputer. Sehingga muncul sebuah pertanyaan, apakah tegnologi komunikasi sama dengan tegnologi informasi? Jika dikaji lebih jauh tegnologi informasi itu berbeda dengan tegnologi komunikasi. tegnologi Hasil datainformasi Distribusi datakomunikasi Tujuan/sasaran
  • 4. SEJARAH TEGNOLOGI DALAM PERKEMBANGAN PERADABAN ISLAM  Di era keemasan Islam, para cendekiawan Muslim telah mengelompokkan ilmu-ilmu yang bersifat teknologis sebagai berikut; ilmu jenis-jenis bangunan, ilmu optik, ilmu pembakaran cermin, ilmu tentang pusat gravitasi, ilmu pengukuran dan pemetaan, ilmu tentang sungai dan kanal, ilmu jembatan, ilmu tentang mesin kerek, ilmu tentang mesin-mesin militer serta ilmu pencarian sumber air tersembunyi. Para penguasa dan masyarakat di zaman kekhalifahan Islam menempatkan para rekayasawan (engineer) dalam posisi yang tinggi dan terhormat. Mereka diberi gelar muhandis. Banyak di antara ilmuwan Muslim, pada masa itu, yang juga merangkap sebagai rekayasawan, seperti al-kindi, al-razi, al-biruni , dll.  Sehingga dapat ditarik sebuah kesimpulan bahwa tegnologi sangat berperan aktif dalam perkembangan peradaban islam, karena tegnologi itu sejalan dengan kebutuhan manusia.
  • 5. Pandangan barat terhadap tegnologi,.  Berbeda dengan pandangan islam yang lebih mengarah kepada nilai dari sebuah pengetahuan yang syarat akan nilai yang bernilai kebenaran. Dalam kacamata barat, tegnologi itu Kemudian mereka kembangkannya di atas paham materialisme tanpa mengindahkan lagi nilai-nilai Islam sehingga terjadilah perubahan total sampai akhirnya terlepas dari sendi-sendi kebenaran.  Dalam pandangan barat, tegnologi adalah sebuah penemuan manusia yang luar biasa, sehingga mereka lebih mendewakan paham rasionalisme, tanpa perna merasa ada yang lebih berkuasa diatas segalanya.
  • 6. Perspektif Islam terhadap Perkembangan Teknologi dan Komunikasi  Peradaban Islam sangat berbeda dengan Yunani, Romawi dan Byzantium dalam memandang teknologi. Para cendekiawan Muslim di era kekhalifahan menganggap teknologi sebagai sebuah cabang ilmu pengetahuan yang sah. Fakta itu terungkap berdasarkan pengamatan para sejarawan sains Barat di era modern terhadap sejarah sains di Abad Pertengahan.  Demikian pula ajaran Islam ia tidak akan bertentangan dengan teori-teori pemikiran modern yang teratur dan lurus dan analisa-analisa yang teliti dan obyektif. Dalam pandangan Islam menurut hukum asalnya segala sesuatu itu adalah mubah termasuk segala apa yang disajikan oleh berbagai peradaban baik yang lama ataupun yang baru. Semua itu sebagaimana diajarkan oleh Islam tidak ada yang hukumnya haram kecuali jika terdapat nash atau dalil yang tegas dan pasti mengherankannya. Bukanlah Alquran sendiri telah menegaskan bahwa agama Islam bukanlah agama yang sempit? Allah SWT telah berfirman yang artinya “Di sekali-kali tidak menjadikan kamu dalam agama suatu kesempitan.” .
  • 7. Sosmed dalam pandangan islam  Facebook berbicara tentang facebook, ini sudah tak asing lagi dalam masyarakat, karena hampir semua kalangan sudah menggunakannya, dalam perkembangannya FB sangat memberi dampak yang besar bagi masyarakat maya, atau biasa dikenal cyberspace yang seakan orang-orang sudah tidak mengenal batas-batas kebudayaan. Seiring berjalannya waktu, FB mempunyai dampak seperti dua mata pisau, pada satu sisi mempunyai dampak positif, dan disisi yang lain mempunyai dampak negatif. dengan adanya ruang publik baru (FB) manusia mampu berinteraksi dgn orang yang berbeda tampak tapi berkomunikasi dalam waktu yang sama, sehingga seakan tidak ada batas yang menghalanginya. dari putusnya batas-batas ini, aksi kriminal pun kian muncul menampakkan wajahnya yang ambigu, dan selalu memberikan sebuah penafsiran yang keliru dalam memanfaatkan tegnologi tersebut. sehingga timbul sebuah pertanyaan, pantaskah FB (facebook) dijadikan sebagai media untuk BERSILAHTURAHMI bagi seluruh ummat manusia?