SlideShare a Scribd company logo
PANCASILA SEBAGAI
IDEOLOGI TERBUKA

SITI YOHANA,S.Pd M.MPd
TUJUAN

1. Mampu menguraikan kedudukan
   Pancasila Sebagai dasar negara dan
   pandangan hidup bangsa.
2. Mampu menjelaskan pengertian dan
   fungsi ideologi

7. Mampu menjelaskan Pancasila sebagai
   ideologi nasional yang bersifat terbuka
.
9. Mampu mengidentifikasi implementasi
             Pancasila sebagai ideologi
   bangsa/nasional bersifat terbuka.
.
                                        Normatif
lanjutan


 5.Mampu mengidentifikasi Pancasila
  sebagai sumber nilai dan paradigma
  pembangunan.
.
 6 Mampu menjelaskan hubungan
  dasar negara dengan konstitusi

 7Mampu menunjukkan contoh sikap
  positif terhadap dasar negara dan
  konstitusi negara


                                Normatif
Kedudukan Pancasila sebagai
        Dasar Negara
 Pancasila sebagai dasar negara
  Republik Indonesia ditetapkan pada
  tanggal 18 Agustus 1945. Sebagai
  dasar negara, maka nilai-nilai
  kehidupan bernegara dan
  berpemerintahan sejak saat itu
  haruslah berdasarkan pada
  Pancasila. Namun berdasarkan
  kenyataan nilai-nilai yang ada
  dalam Pancasila tersebut sudah
  dipraktikkan oleh nenek moyang
  bangsa Indonesia hingga sekarang
  (Alhaj, 2000:3).
                                 Normatif
Kedudukan Pancasila sebagai
   Pandangan Hidup Bangsa

 Pancasila sebagai pandangan hidup
  bangsa Indonesia, berarti bahwa
  nilai-nilai yang terkandung dalam
  Pancasila dijadikan tuntunan dan
  pegangan dalam mengatur sikap
  dan tingkah laku manusia
  Indonesia, dalam hubungannya
  dengan Tuhan, masyarakat, dan
  alam semesta


                                Normatif
PENGERTIAN IDEOLOGI
 Heuken:
  Ideologi adalah kesatuan gagasan dasar yang
  disusun secara sistematis dan dianggap
  menyeluruh tentang manusia dan kehidupan baik
  individual maupun sosial, termasuk bernegara.
 WJS Poerwodarminto:
  Ideologi adalah asas pendapat atau keyakinan yang
  dipakai untuk dasar pemerintahan.
 Panyarikan
  Faham ideologi akan menjadi motivasi atau
  dorongan untuk perjuangan dan kebangsaan
  nasional dalam rangka mencapai tujuan hidup
  berbangsa itu sendiri
                                                Normatif
Ideologi = mewujudkan cita-cita sekelompok
                masyarakat


                 Dibetuklah kekuatan
                 bersama (Sospol);

                 Terikat keyakinan
                 bhwa ideologi yang di
                 anut benar dan baik

                 Mencapai tujuan
                 lahirilah dan batiniah
                                          Normatif
FUNGSI IDEOLOGI
 sebagai sarana untuk
  memformulasikan dan mengisi
  kehidupan manusia secara
  individual,
 membantu manusia dalam upaya
  untuk melibatkan diri di berbagai
  sektor kehidupan masyarakat,
 memberikan wawasan umum
  mengenai eksistensi manusia,
  masyarakat dan berbagai institusi
  yang ada dalam masyarakat,


                                  Normatif
lanjutan

 melengkapi struktur kognitif
  manusia,

 menyajikan suatu formulasi yang
  berisi panduan untuk mengarahkan
  berbagai pertimbangan dan
  tindakan manusia baik sebagai
  individu maupun sebagai anggota
  masyarakat



                                 Normatif
IDEOLOGI NASIONAL
     BERSIFAT TERBUKA
 Pancasila sebagai ideologi terbuka,
  artinya peka terhadap perubahan
  yang terjadi dalam kehidupan
  bermasyarakat, berbangsa dan
  bernegara dan tidak menutup diri
  terhadap nilai dan pemikiran yang
  positif bagi pembinaan budaya
  bangsa, sehingga dengan demikian
  menganggap proses akulturasi
  sebagai gejala wajar (Soerjanto,
  1989:12


                                   Normatif
MAKNA IDEOLOGI PANCASILA
 Sebagai pandangan hidup
  atau falsafah bangsa yang
  dijadikan dasar negara
 Karena ideologi digali dari
  sosio-budaya yg memiliki
  nilai-nilai luhur dan
  diyakini kebenarannya
 Pancasila sbg Ideologi
  Nasional telah disepakati
  dalam konsensus nas 1966


                                Normatif
NILAI DASAR PANCASILA
         (GROUNDNORM,WELTANSCHAUNG
 Nilai fundamental
      abadi
      tidak dapat dirubah
      tidak boleh diubah

* Nilai Instrumental
      penjabaran nilai fund.
      kreatif
      dinamis


                                     Normatif
Nilai Fundamental Pancasila Dalam Pokok-
Pokok Pikiran Pembukaan UUD 1945
 Pembukaan UUD 1945 tidak lain
  adalah penuangan jiwa
  Proklamasi 17-8-45 ialah jiwa
  Pancasila.(Notonagoro)
 Penjelasan autentik Pembukaan
  mengandung 4 pokok-pokok
  pikiran.
 Pokok pikiran merup suasana
  kebatinan dari UUD Negara
  Indonesia

                                           Normatif
Nilai Fundamental Pancasila Dalam Alinea
             Pembukaan UUD 1945

 Alinea pertama memuat dalil obyektif dan
  pernyataan Subyektif.

 Alinea kedua: Kebanggan dan penghargaan atas
  perjuangan mencapai kemerdekaan

 Alinea ketiga: Kemerdekaan bangsa Indonesia atas
  rahmat Allah

 Alinea keempat: Motivasi riil, matriil serta spirituil
                                                       Normatif
FUNGSI IDEOLOGI PANCASILA
 Sebagai nilai yang diyakini kebenaran dan
  kebaikannya
 Sumber motivasi perjuangan mencapai cita-2
  nasional
 Pemberi semangat hidup (elenvital) yakni menjadi
  landasan harga diri dan martabat bangsa Indonesia
 Pedoman hidup kenegaraan dan kemasyarakatan
 Aah perjuangan dan pembangunan nasional dan
  pemersatu potnsi dan gerak nasional
 Kriteria normatif setiap warga negara dalam
  bertingkah laku
 Pengejawantahan watak dan kepribadian nasional
                                               Normatif
PENGERTIAN IDEOLOGI TERBUKA DAN
               TERTUTUP

 Bila dapat berinteraksi   Pendukung ideologi
  secara dinamis dengn      merasa sudah cukup
  perkembangan              menjawaban
  masyarakat,               tantangan dalam
 Hal ini disebbkan         kehidupan
  ideologi sbg suatu        bermasyarakat,
  pemikiran dan             berbangsa dan
  penafsiran yg diadakan
                            bernegara
  sesuai sosio budaya
  masyarakat.

                                             Normatif
PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA


 Pancasila sebagai ideologi terbuka artinya peka
  terhadap perubahan yang terjadi dalam kehidupan
  bermasyarakat, berbangsa dan bernegara dan tidak
  menutup tehadap nlai dan pemikiran positif bagi
  pembinaan budya bangsa, shg dengan demikian
  menganggap proses akulturasi sebagai gejala yang
  wajar (Soerjanto, 1989)




                                               Normatif
FAKTOR PENDORONG UTAMA PEMIKIRAN
PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA

 Adalah pembangunan nasional itu merupakan
  pengamalan Pancasila (GBHN 1988)

 TAP No. IV/MPR/1999 Bab III Visi dan Misi,
  khususnya sub B Tentang Misi:
  “ Pengamalan Pancasila secara konsisten dalam
  kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
  bernegara”.



                                                  Normatif
PENGAMALAN PANCASILA
SECARA SERASI DAN SEBAGAI
   KESATUAN YANG UTUH
 Pengamalan Sila Ketuhanan
  Yang Maha Esa mencakup tangg
  jwb bersama dari semua gol
  beragama, kepercayaan untuk
  scr terus menerus dan bersama-
  sama meletakan landasan moral,
  etika dan spiritual yang kokoh
  bagi pembangunan nasional
  sebagai pengamalan Pancasila
  ketidak adilan dari muka bumi


                               Normatif
 Sila kedua mencakup peningkatan
  martabat serta hak dan kewajiban
  asasi warga negara serta
  penghapusan penjajahan,
  kesengsaraan dan ketidakadilan
  dari muka bumi

 Sila ketiga mencakup peningkatan
  pembinaan bangsa di semua bidang
  kehidupan manusia, masyarakat,
  bangsa dan negara shg makin kuat
  rasa kesetiakawanan dalam rangka
  memperkokoh persatuan dan
  kesatuan bangsa.
                                 Normatif
 Pengamalan Sila Kelima mencakup
  upaya untuk
  menumbuhkembangkan ekonomi
  yang cukup tinggi yang dikaitkan
  dengn pemerataan pembangunan
  dan hasil-hasilnya menuju kepada
  terciptanya kemak-muran yang
  berkeadilan bagi seluruh rakyat
  Indonesia dalam sistem ekonomi
  yang disusun sebgai usaha bersama
  berdasarkan asas kekeluargaan.


                                Normatif
FAKTOR LAIN YANG MENDORONG
PANCSILA SEBAGAI IDEOLOGI
TERBUKA
 Era Globalisasi abad XX
 Tinjauan Historis:
 Ambruknya Uni Soviet yang
  menggunakan ideologi komunisme
 Dekrit Presiden 5 Juli 1959, namun
  belum dilaksanakan secara
  konsekuen, dan terjadi
  penyimpangan.
 Tekad bangsa Indonesia yang
  menjadikan Pancasila sebagai ideologi
  nasional dan terbuka TAP No.
  IV/MPR/1999 tentang GBHN
  1999-2000                        Normatif
IMPLIKASI PENERIMAAN PANCASILA SEBAGAI
            IDEOLOGI TERBUKA
 Tinjauan Historis : Pancasila merup pencerminan
  puncak perjuangan mencapai kemerdekaan, diawali
  dgn menggunakan org modern Budi Utomo 20 Mei
  1908. Perjuangan bgs memberikan corak khas
  kepada Pancasila sbg penceminan bangsa yang
  mendambakan kemerdekaan (Soerjanto, 1989).
 Tinjauan Kultural: Nilai Pancasila bertumpu pd
  sosio-budaya bangsa dari Sabang – Merauke. Para
  pendiri negara dgn daya refleksi mendalam, terbuka
  dan menyerap, menghargai dan memilih nilai-nilai
  luhur.
 Refleksi mendalam dan keterbukaan termuat pada
  pasal 18, dan 32
                                               Normatif
 Tinjauan Politis: Pancasila merupakan hasil
  kompromi bangsa Indonesia yang berbhinneka,
  suatu konsensus bangsa Indonesia yang mampu
  menjamin persatuan dan kesatuan bangsa menuju
  masyarakat adil dan makmur berdasar Pancasila.

 Berdasar tinjauan politis ini, maka Persatuan dan
  Kesatuan merupakan suatu keharusan,yg
  merupakan nilai fundamenal Pancasila.


                                                  Normatif
TERIMA KASIH

                Normatif

More Related Content

What's hot

Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbukaPwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Italia Vanesya Rumagit
 
Pengertian, makna, dan fungsi ideologi
Pengertian, makna, dan fungsi ideologiPengertian, makna, dan fungsi ideologi
Pengertian, makna, dan fungsi ideologiAngga George
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
Dadang Solihin
 
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik IndonesiaMakalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Hand out guru
Hand out guruHand out guru
Hand out gururhyea
 
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
dayurikaperdana19
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Meita Purnamasari
 
pancasila implementasinya (2012)
pancasila  implementasinya (2012)pancasila  implementasinya (2012)
pancasila implementasinya (2012)suher lambang
 
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
Irvan Berutu
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Tony Hermawan
 
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbukaPwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbukaAchmad Junaidi
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiBambang Aryanto
 
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)ahmad sururi
 
Pkn ideologi pancasila
Pkn   ideologi pancasilaPkn   ideologi pancasila
Pkn ideologi pancasila
Laily Barokah
 
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negarapancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
Duanty's
 
Pancasila sebagi ideologi terbuka
Pancasila sebagi ideologi terbukaPancasila sebagi ideologi terbuka
Pancasila sebagi ideologi terbukaRyna Chosefin
 
Pancasila sebagai ideologi negara
Pancasila sebagai ideologi negaraPancasila sebagai ideologi negara
Pancasila sebagai ideologi negara
inasalsa
 
Pancasila sebagai-ideologi-terbuka
Pancasila sebagai-ideologi-terbukaPancasila sebagai-ideologi-terbuka
Pancasila sebagai-ideologi-terbuka
Rizki Rizki
 

What's hot (20)

Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbukaPwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
 
Pengertian, makna, dan fungsi ideologi
Pengertian, makna, dan fungsi ideologiPengertian, makna, dan fungsi ideologi
Pengertian, makna, dan fungsi ideologi
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
 
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik IndonesiaMakalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
Makalah pancasila sebagai ideologi terbuka Republik Indonesia
 
Hand out guru
Hand out guruHand out guru
Hand out guru
 
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
Kel.4 pancasila sebagai ideologi bangsa 222
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 
pancasila implementasinya (2012)
pancasila  implementasinya (2012)pancasila  implementasinya (2012)
pancasila implementasinya (2012)
 
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
Makalah pendidikan pancasila (kajian nilai nilai pancasila)
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 
IDEOLOGI
IDEOLOGIIDEOLOGI
IDEOLOGI
 
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbukaPwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
Pwerpoint pancasila sebagai_ideologi_terbuka
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologi
 
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)
Pancasila sebagai Ideologi Nasional (Materi Pertemuan ke 10)
 
Pkn ideologi pancasila
Pkn   ideologi pancasilaPkn   ideologi pancasila
Pkn ideologi pancasila
 
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negarapancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara
 
Pancasila sebagi ideologi terbuka
Pancasila sebagi ideologi terbukaPancasila sebagi ideologi terbuka
Pancasila sebagi ideologi terbuka
 
Pancasila sebagai ideologi negara
Pancasila sebagai ideologi negaraPancasila sebagai ideologi negara
Pancasila sebagai ideologi negara
 
Pendidikan Pancasila
Pendidikan PancasilaPendidikan Pancasila
Pendidikan Pancasila
 
Pancasila sebagai-ideologi-terbuka
Pancasila sebagai-ideologi-terbukaPancasila sebagai-ideologi-terbuka
Pancasila sebagai-ideologi-terbuka
 

Viewers also liked

Rangkuman panduan skripsi.doc
Rangkuman panduan skripsi.docRangkuman panduan skripsi.doc
Rangkuman panduan skripsi.docAchmad Junaidi
 
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugeng
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugengKelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugeng
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugengAchmad Junaidi
 
2.penyusunan ktsp,180208
2.penyusunan ktsp,1802082.penyusunan ktsp,180208
2.penyusunan ktsp,180208Achmad Junaidi
 
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadang
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadangKelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadang
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadangAchmad Junaidi
 
Buku panduan skripsi_universitas_paramadina
Buku panduan skripsi_universitas_paramadinaBuku panduan skripsi_universitas_paramadina
Buku panduan skripsi_universitas_paramadinaAchmad Junaidi
 
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura PontianakKonsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Lili Puspita Sari
 

Viewers also liked (7)

Rangkuman panduan skripsi.doc
Rangkuman panduan skripsi.docRangkuman panduan skripsi.doc
Rangkuman panduan skripsi.doc
 
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugeng
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugengKelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugeng
Kelas07 pendidikan kewarganegaraan-sugeng
 
2.penyusunan ktsp,180208
2.penyusunan ktsp,1802082.penyusunan ktsp,180208
2.penyusunan ktsp,180208
 
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadang
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadangKelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadang
Kelas08 pendidikan kewarganegaraan-dadang
 
Buku panduan skripsi_universitas_paramadina
Buku panduan skripsi_universitas_paramadinaBuku panduan skripsi_universitas_paramadina
Buku panduan skripsi_universitas_paramadina
 
Konsep dasar pkn
Konsep dasar pknKonsep dasar pkn
Konsep dasar pkn
 
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura PontianakKonsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Konsep Dasar PKn PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
 

Similar to Pkn xii

bab 1 boat guru
bab 1 boat gurubab 1 boat guru
bab 1 boat guru
Lieya Pepey
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologi
Anto Kolarov
 
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptxkedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
MellyAnita
 
Kelas xii bab i
Kelas xii bab i Kelas xii bab i
Kelas xii bab i
Hendrastuti Retno
 
Ideologi pancasila
Ideologi pancasilaIdeologi pancasila
Ideologi pancasila
Ltfltf
 
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsaPancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
AlImamIslamicSchool
 
ideologi pancasila
ideologi pancasilaideologi pancasila
ideologi pancasila
Ltfltf
 
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbukaBab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
AanZaman
 
Kedudukan fungsi_pancasila
Kedudukan  fungsi_pancasilaKedudukan  fungsi_pancasila
Kedudukan fungsi_pancasila
Herwan Santoso
 
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptxMateri Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
InaWator
 
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptxMateri Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
InneLusiana3
 
Bahan makalah kwn
Bahan makalah kwnBahan makalah kwn
Bahan makalah kwn
fitriani123456789
 
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbukaMenampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
SMKN 1 WANAREJA - UNIVERSITAS MERCUBUANA
 
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RIPancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
Zeninuramelia
 
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa IndonesiaPancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesiametalujay
 
MAKALAH PANCASILA.docx
MAKALAH PANCASILA.docxMAKALAH PANCASILA.docx
MAKALAH PANCASILA.docx
IkaHestyAnggraini
 

Similar to Pkn xii (20)

bab 1 boat guru
bab 1 boat gurubab 1 boat guru
bab 1 boat guru
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologi
 
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptxkedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
kedudukan__fungsi_pancasila-1 (1).pptx
 
Tugas kelompok pkn
Tugas kelompok pknTugas kelompok pkn
Tugas kelompok pkn
 
Tugas kelompok pkn
Tugas kelompok pknTugas kelompok pkn
Tugas kelompok pkn
 
Kelas xii bab i
Kelas xii bab i Kelas xii bab i
Kelas xii bab i
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
Ideologi pancasila
Ideologi pancasilaIdeologi pancasila
Ideologi pancasila
 
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsaPancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
Pancasila sebagai dasar_negara__pandangan_hidup_bangsa
 
Makalah pancasila
Makalah pancasilaMakalah pancasila
Makalah pancasila
 
ideologi pancasila
ideologi pancasilaideologi pancasila
ideologi pancasila
 
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbukaBab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
Bab i kd iv pancasila sebagai ideologi terbuka
 
Kedudukan fungsi_pancasila
Kedudukan  fungsi_pancasilaKedudukan  fungsi_pancasila
Kedudukan fungsi_pancasila
 
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptxMateri Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
 
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptxMateri Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
Materi Pembelajaran PP VIII-Bab 1.pptx
 
Bahan makalah kwn
Bahan makalah kwnBahan makalah kwn
Bahan makalah kwn
 
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbukaMenampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
Menampilkan sikap positif terhadap pancasila sbg ideologi terbuka
 
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RIPancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
Pancasila sebagai Falsafah, Ideologi dan Dasar Negara RI
 
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa IndonesiaPancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
Pancasila Sebagai Ideologi Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
 
MAKALAH PANCASILA.docx
MAKALAH PANCASILA.docxMAKALAH PANCASILA.docx
MAKALAH PANCASILA.docx
 

More from Achmad Junaidi

Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatAchmad Junaidi
 
7. pengembangan silabus
7. pengembangan silabus7. pengembangan silabus
7. pengembangan silabusAchmad Junaidi
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208Achmad Junaidi
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208Achmad Junaidi
 
[Materi umum] ppk nn sma-ma
[Materi umum] ppk nn sma-ma[Materi umum] ppk nn sma-ma
[Materi umum] ppk nn sma-maAchmad Junaidi
 
Pendidikan HAM dan Demokrasi
Pendidikan HAM dan DemokrasiPendidikan HAM dan Demokrasi
Pendidikan HAM dan Demokrasi
Achmad Junaidi
 

More from Achmad Junaidi (19)

Pancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafatPancasila sebagai sistem filsafat
Pancasila sebagai sistem filsafat
 
Filsafat pancasila 1
Filsafat pancasila 1Filsafat pancasila 1
Filsafat pancasila 1
 
7. pengembangan silabus
7. pengembangan silabus7. pengembangan silabus
7. pengembangan silabus
 
[6] prota smp pkn
[6] prota smp pkn[6] prota smp pkn
[6] prota smp pkn
 
[5] promes smp pkn
[5] promes smp pkn[5] promes smp pkn
[5] promes smp pkn
 
[4] rpp smp pkn
[4] rpp smp pkn[4] rpp smp pkn
[4] rpp smp pkn
 
[3] silabus smp pkn
[3] silabus smp pkn[3] silabus smp pkn
[3] silabus smp pkn
 
[2] pemetaan sk pkn
[2] pemetaan sk pkn[2] pemetaan sk pkn
[2] pemetaan sk pkn
 
[1] sk & kd smp pkn
[1] sk & kd smp pkn[1] sk & kd smp pkn
[1] sk & kd smp pkn
 
[7] kkm smp pkn
[7] kkm smp pkn[7] kkm smp pkn
[7] kkm smp pkn
 
01b rpp p kn smp
01b rpp p kn smp01b rpp p kn smp
01b rpp p kn smp
 
Hukum ac perdata
Hukum ac perdataHukum ac perdata
Hukum ac perdata
 
Rpppknsmpeek7b
Rpppknsmpeek7bRpppknsmpeek7b
Rpppknsmpeek7b
 
Rpppknsmpeek7b
Rpppknsmpeek7bRpppknsmpeek7b
Rpppknsmpeek7b
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
 
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,1802081.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
1.permendiknas no. 22 tahun 2006 si,180208
 
[Materi umum] ppk nn sma-ma
[Materi umum] ppk nn sma-ma[Materi umum] ppk nn sma-ma
[Materi umum] ppk nn sma-ma
 
Silabus p kn sma
Silabus p kn smaSilabus p kn sma
Silabus p kn sma
 
Pendidikan HAM dan Demokrasi
Pendidikan HAM dan DemokrasiPendidikan HAM dan Demokrasi
Pendidikan HAM dan Demokrasi
 

Pkn xii

  • 2. TUJUAN 1. Mampu menguraikan kedudukan Pancasila Sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa. 2. Mampu menjelaskan pengertian dan fungsi ideologi 7. Mampu menjelaskan Pancasila sebagai ideologi nasional yang bersifat terbuka . 9. Mampu mengidentifikasi implementasi Pancasila sebagai ideologi bangsa/nasional bersifat terbuka. . Normatif
  • 3. lanjutan  5.Mampu mengidentifikasi Pancasila sebagai sumber nilai dan paradigma pembangunan. .  6 Mampu menjelaskan hubungan dasar negara dengan konstitusi  7Mampu menunjukkan contoh sikap positif terhadap dasar negara dan konstitusi negara Normatif
  • 4. Kedudukan Pancasila sebagai Dasar Negara  Pancasila sebagai dasar negara Republik Indonesia ditetapkan pada tanggal 18 Agustus 1945. Sebagai dasar negara, maka nilai-nilai kehidupan bernegara dan berpemerintahan sejak saat itu haruslah berdasarkan pada Pancasila. Namun berdasarkan kenyataan nilai-nilai yang ada dalam Pancasila tersebut sudah dipraktikkan oleh nenek moyang bangsa Indonesia hingga sekarang (Alhaj, 2000:3). Normatif
  • 5. Kedudukan Pancasila sebagai Pandangan Hidup Bangsa  Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia, berarti bahwa nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila dijadikan tuntunan dan pegangan dalam mengatur sikap dan tingkah laku manusia Indonesia, dalam hubungannya dengan Tuhan, masyarakat, dan alam semesta Normatif
  • 6. PENGERTIAN IDEOLOGI  Heuken: Ideologi adalah kesatuan gagasan dasar yang disusun secara sistematis dan dianggap menyeluruh tentang manusia dan kehidupan baik individual maupun sosial, termasuk bernegara.  WJS Poerwodarminto: Ideologi adalah asas pendapat atau keyakinan yang dipakai untuk dasar pemerintahan.  Panyarikan Faham ideologi akan menjadi motivasi atau dorongan untuk perjuangan dan kebangsaan nasional dalam rangka mencapai tujuan hidup berbangsa itu sendiri Normatif
  • 7. Ideologi = mewujudkan cita-cita sekelompok masyarakat Dibetuklah kekuatan bersama (Sospol); Terikat keyakinan bhwa ideologi yang di anut benar dan baik Mencapai tujuan lahirilah dan batiniah Normatif
  • 8. FUNGSI IDEOLOGI  sebagai sarana untuk memformulasikan dan mengisi kehidupan manusia secara individual,  membantu manusia dalam upaya untuk melibatkan diri di berbagai sektor kehidupan masyarakat,  memberikan wawasan umum mengenai eksistensi manusia, masyarakat dan berbagai institusi yang ada dalam masyarakat, Normatif
  • 9. lanjutan  melengkapi struktur kognitif manusia,  menyajikan suatu formulasi yang berisi panduan untuk mengarahkan berbagai pertimbangan dan tindakan manusia baik sebagai individu maupun sebagai anggota masyarakat Normatif
  • 10. IDEOLOGI NASIONAL BERSIFAT TERBUKA  Pancasila sebagai ideologi terbuka, artinya peka terhadap perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara dan tidak menutup diri terhadap nilai dan pemikiran yang positif bagi pembinaan budaya bangsa, sehingga dengan demikian menganggap proses akulturasi sebagai gejala wajar (Soerjanto, 1989:12 Normatif
  • 11. MAKNA IDEOLOGI PANCASILA  Sebagai pandangan hidup atau falsafah bangsa yang dijadikan dasar negara  Karena ideologi digali dari sosio-budaya yg memiliki nilai-nilai luhur dan diyakini kebenarannya  Pancasila sbg Ideologi Nasional telah disepakati dalam konsensus nas 1966 Normatif
  • 12. NILAI DASAR PANCASILA (GROUNDNORM,WELTANSCHAUNG  Nilai fundamental abadi tidak dapat dirubah tidak boleh diubah * Nilai Instrumental penjabaran nilai fund. kreatif dinamis Normatif
  • 13. Nilai Fundamental Pancasila Dalam Pokok- Pokok Pikiran Pembukaan UUD 1945  Pembukaan UUD 1945 tidak lain adalah penuangan jiwa Proklamasi 17-8-45 ialah jiwa Pancasila.(Notonagoro)  Penjelasan autentik Pembukaan mengandung 4 pokok-pokok pikiran.  Pokok pikiran merup suasana kebatinan dari UUD Negara Indonesia Normatif
  • 14. Nilai Fundamental Pancasila Dalam Alinea Pembukaan UUD 1945  Alinea pertama memuat dalil obyektif dan pernyataan Subyektif.  Alinea kedua: Kebanggan dan penghargaan atas perjuangan mencapai kemerdekaan  Alinea ketiga: Kemerdekaan bangsa Indonesia atas rahmat Allah  Alinea keempat: Motivasi riil, matriil serta spirituil Normatif
  • 15. FUNGSI IDEOLOGI PANCASILA  Sebagai nilai yang diyakini kebenaran dan kebaikannya  Sumber motivasi perjuangan mencapai cita-2 nasional  Pemberi semangat hidup (elenvital) yakni menjadi landasan harga diri dan martabat bangsa Indonesia  Pedoman hidup kenegaraan dan kemasyarakatan  Aah perjuangan dan pembangunan nasional dan pemersatu potnsi dan gerak nasional  Kriteria normatif setiap warga negara dalam bertingkah laku  Pengejawantahan watak dan kepribadian nasional Normatif
  • 16. PENGERTIAN IDEOLOGI TERBUKA DAN TERTUTUP  Bila dapat berinteraksi Pendukung ideologi secara dinamis dengn merasa sudah cukup perkembangan menjawaban masyarakat, tantangan dalam  Hal ini disebbkan kehidupan ideologi sbg suatu bermasyarakat, pemikiran dan berbangsa dan penafsiran yg diadakan bernegara sesuai sosio budaya masyarakat. Normatif
  • 17. PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA  Pancasila sebagai ideologi terbuka artinya peka terhadap perubahan yang terjadi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara dan tidak menutup tehadap nlai dan pemikiran positif bagi pembinaan budya bangsa, shg dengan demikian menganggap proses akulturasi sebagai gejala yang wajar (Soerjanto, 1989) Normatif
  • 18. FAKTOR PENDORONG UTAMA PEMIKIRAN PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA  Adalah pembangunan nasional itu merupakan pengamalan Pancasila (GBHN 1988)  TAP No. IV/MPR/1999 Bab III Visi dan Misi, khususnya sub B Tentang Misi: “ Pengamalan Pancasila secara konsisten dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara”. Normatif
  • 19. PENGAMALAN PANCASILA SECARA SERASI DAN SEBAGAI KESATUAN YANG UTUH  Pengamalan Sila Ketuhanan Yang Maha Esa mencakup tangg jwb bersama dari semua gol beragama, kepercayaan untuk scr terus menerus dan bersama- sama meletakan landasan moral, etika dan spiritual yang kokoh bagi pembangunan nasional sebagai pengamalan Pancasila ketidak adilan dari muka bumi Normatif
  • 20.  Sila kedua mencakup peningkatan martabat serta hak dan kewajiban asasi warga negara serta penghapusan penjajahan, kesengsaraan dan ketidakadilan dari muka bumi  Sila ketiga mencakup peningkatan pembinaan bangsa di semua bidang kehidupan manusia, masyarakat, bangsa dan negara shg makin kuat rasa kesetiakawanan dalam rangka memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. Normatif
  • 21.  Pengamalan Sila Kelima mencakup upaya untuk menumbuhkembangkan ekonomi yang cukup tinggi yang dikaitkan dengn pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya menuju kepada terciptanya kemak-muran yang berkeadilan bagi seluruh rakyat Indonesia dalam sistem ekonomi yang disusun sebgai usaha bersama berdasarkan asas kekeluargaan. Normatif
  • 22. FAKTOR LAIN YANG MENDORONG PANCSILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA  Era Globalisasi abad XX  Tinjauan Historis:  Ambruknya Uni Soviet yang menggunakan ideologi komunisme  Dekrit Presiden 5 Juli 1959, namun belum dilaksanakan secara konsekuen, dan terjadi penyimpangan.  Tekad bangsa Indonesia yang menjadikan Pancasila sebagai ideologi nasional dan terbuka TAP No. IV/MPR/1999 tentang GBHN 1999-2000 Normatif
  • 23. IMPLIKASI PENERIMAAN PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA  Tinjauan Historis : Pancasila merup pencerminan puncak perjuangan mencapai kemerdekaan, diawali dgn menggunakan org modern Budi Utomo 20 Mei 1908. Perjuangan bgs memberikan corak khas kepada Pancasila sbg penceminan bangsa yang mendambakan kemerdekaan (Soerjanto, 1989).  Tinjauan Kultural: Nilai Pancasila bertumpu pd sosio-budaya bangsa dari Sabang – Merauke. Para pendiri negara dgn daya refleksi mendalam, terbuka dan menyerap, menghargai dan memilih nilai-nilai luhur.  Refleksi mendalam dan keterbukaan termuat pada pasal 18, dan 32 Normatif
  • 24.  Tinjauan Politis: Pancasila merupakan hasil kompromi bangsa Indonesia yang berbhinneka, suatu konsensus bangsa Indonesia yang mampu menjamin persatuan dan kesatuan bangsa menuju masyarakat adil dan makmur berdasar Pancasila.  Berdasar tinjauan politis ini, maka Persatuan dan Kesatuan merupakan suatu keharusan,yg merupakan nilai fundamenal Pancasila. Normatif
  • 25. TERIMA KASIH Normatif