SlideShare a Scribd company logo
12+ Daftar Pondok Pesantren Tahfidz Qur’an Terbaik & Terkenal Di Medan Untuk Referensi
Pendidikan Agama Si Kecil
Pondok pesantren di Medan] Pondok pesantren merupakan salah satu lembaga pendidikan yang
tergolong unik dan juga menarik untuk metode pembalajarannya yaitu selain kita di ajarkan dalam hal
pendidikan, kita juga di ajarkan juga untuk hidup mandiri, bertanggung jawab, disiplin dalam semua hal,
dilatih untuk jujur, agar kita memiliki wawasan yang luas tentang agama islam, di didik untuk memiliki
sifat yang rajin, dan lain sebagainya.
Kota Medan adalah salah satu kota terbesar ketiga yang berada di Indonesia setelah surabaya dan
jakarta. Selain kota ini terbesar, Medan juga merupakan kota yang memiliki lembaga pendidikan
terbanyak dan terbaik di indonesia, terutama untuk yayasan pendidikan islamnya atau yang biasa kita
sebut dengan pondok pesantren. Kota medan memiliki pondok pesantren yang sudah berkembang,
pesantren untuk tahfidz Al-Qur'an, pesantren modern maupun tradisional, pondok pesantren salafiyah,
dan masih banyak lagi.
Oleh sebab itu, fataya.co.id akan memberikan beberapa Daftar Pondok Pesantren Tahfidz Qur’an
Terbaik & Terkenal Di Medan Untuk Referensi Pendidikan Agama Si Kecil.
1. Pondok Pesantren Ar Raudlatul Hasanah
Daftar nama pondok pesantren terkenal di Medan pertama yang akan kita bahas adalah Pondok
Pesantren Ar Raudlatul Hasanah yang berlokasi di Jl. Setia Budi, Simpang Selayang, Kecamatan Medan
Tuntungan, Kota Medan, Sumatera Utara.
Pondok pesantren ini berdiri pada tanggal 15 januari 1981 yang bertepatan dengan acara peringatan
Maulid Nabi Muhammad SAW. Hal yang menarik dalam Pondok Pesantren Ar Raudlatul Hasanah Ini
merupakan pesantren yang menerapkan sistem asrama dan juga untuk para santri didik untuk
mematuhi peraturan atau di ajarkan untuk disiplin dan juga menjaga kebersihan di pondok pesantren.
2. Pondok Pesantren Darul Arafah
Ini merupakan salah satu pesantren yang terkenal dan juga populer di berbagai daerah terutama di
Medan. Pesantren Darularafah didirikan oleh Bapak Amrullah Naga Lubis dan keluarga bersama
beberapa guru alumni Gontor, pada tanggal 17 Agustus 1985. Pondok pesantren ini sudah banyak
berkembang, terutama dalam hal pendidikan yang sudah termasuk ke dalam pesantren modern karena
mengkombinasiakn ilmu agama dengan ilmu umum dan juga dalam hal infrastruktur yang lengkap.
Unit pendidikan di Darularafah terdiri dari SD, SMP, MTS, SMA, MAS, dan STAI-DA.
Dan di lengkapi dengan fasilitas :
 Masjid An-Namira
 Masjid Dyah (Putri)
 Gedung Aula Al-Munawwarah
 Perpustakaan
 Wisma Pelangi
 Gedung Asrama Dyah (Putri)
 Gedung Asrama Santri (Putra)
 Lapangan Bola Kaki
 Lapangan Futsal
 Lapangan Volly dan Basket
 Lapangan Takraw, dan masih banyak lagi.
Untuk Pondok Pesantren Darularafah ini bertempat di Jalan Berdikari No.1A Desa Lao Bakeri, Sampe
Cita, Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
3. Pondok Pesantren Al Husnah
Pondok pesantren Al Husnah merupakan salah satu pondok pesantren modern di Medan atau lebih
tepatnya di Jalan Pelajar Pasar III Desa Marindal I Kecamatan Patumbak Kota Medan Sumatera Utara.
Pondok pesantren ini mengajarkan pendidikan islam seperti tahsin (membaguskan kualitas bacaan Al
Quran seseorang) dan tahfidz Al-Qur'an serta Mustholah Hadist. Sedangkan ilmu umum bisa didapatkan
melalui pendidikan formal yang ada di pesantren ini.
4. Pondok Pesantren Al Kautsar Al Akbar Medan
Pondok pesantren Al Kautsar Al Akbar berlokasi di Jl Pelajar, Binjai, Kota Medan, Provinsi Sumatera
utara. Pesantren ini berdiri sejak tahun 1986 dan juga berafiliasi dengan Nahdatul Ulama (NU) yang
merupakan organisasi keagamaan terbesar di Indonesia. Al Kautsar Al Akbar merupakan pondok
pesantren yang sudah berkembang, terbukti telah melahirkan atau meluluskan banyak santri dan ulama
NU moderat di Medan.
5. Pondok Pesantren Darussalam Medan
Lembaga pendidikan islam yang terkenal di medan selanjutnya adalah Pondok Pesantren Darussalam
yang mengedepankan ilmu agama dan setelah itu diterapkan ke dalam interaksi sosial kepada
masyarakat. Salah satunya contok kegiatan yang sudah di terapkan di pesantren ini yaitu program sosial
rutin, seperti menyantuni orang-orang tidak mampu, membantu ikut andil dalam kegiatan masyarakat
yang berada di sekitar pondok pesantren Darussalam Medan yang berlokasi di Kp Cileuksa, Kota Medan.
Pondok pesantren ini juga merupakan salah satu pondok pesantren yang sudah berkembang maju,
karena sudah meluluskan banyak santri di berbagai daerah dengan kualitas tinggi yang bisa membangun
bangsa kita menuju kedamaian.
6. Pondok Pesantren Tahfidz Quran At Tabligh
Pondok pesantren Tahfidz Qur'an At Tabligh terletak di Jl. Karya Wisata I No.1F, Pangkalan Masyhur,
Kecamatan Medan Johor, Kota Medan, Sumatera Utara. Sistem belajar mengajar di ponpes ini mengacu
kepada kurikulum sekarang (K2013) dan dikombinasikan dengan ilmu agama islam.
Untuk kegiatan ekstrakulikuler di pondok pesantren ini terdiri dari karate, basket, futsal, grup belajar
dan lain sebagainya. Selain itu, ada kegiatan utama yang dilakukan di pondok pesantren ini adalah
menghafal Al-Qur'an. Sehingga para santri di jamin akan menjadi seorang Hafidz Al-Qur'an.
7. Pondok Pesantren Amanah Tahfidzul Quran
Pondok Pesantren Amanah Tahfidzul Quran merupakan salah satu Pondok pesantren Tahfidz Qur’an
Terbaik di medan. Pesantren ini terletak di Jl. Pelita, Sei Beras Sekata, Kecamatan Sunggal, Kabupaten
Deli Serdang, Sumatera Utara. Pesantren ini memiliki keunggulan atau program khusus yaitu tasmi Al-
Qur'an atau kegiatan yang mengajarkan santri untuk menghafal 5 juz al quran.
Fasilitas :
 Gedung sekolah permanen
 Masjid
 Lapangan olahraga
 Laboratorium komputer
 Kantin
 Aula
 Lahan pertanian
 Ruang UKS
8. Pondok Pesantren Madrasah Tahfidzul Quran An-Nur
Lokasi dari pondok pesantren Madrasah Tahfidzul Quran An-Nur ini berada di Jl. Flamboyan Raya No.12,
Tj. Selamat, Kecamatan Medan Tuntungan, Kota Medan, Sumatera Utara. Pondok pesantren ini didirikan
sejak 19 tahun lalu atau tahun 2002. Untuk kegiatan santri di sini sama saja di pondok pesantren lainnya
seperti sholat 5 waktu berjamaah, menghafalkan al-qur'an, dan lain sebagainya.
Selain itu, Madrasah tahfidzul quran an nur mempunyai program yang unik yaitu santri harus keluar dari
pondok selama 3 hari untuk khuruj keluar di Jalan Allah-Khuruj Fi Sabillah untuk latihan mendapatkan
iman yakin terhadap kalimat thoiyibah La Ilaaha illallah Muhammadur Rasulullah.
9. Pondok Pesantren Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre
Pesantren ini bertempat di Jl. Selamat Ketaren, Medan Estate, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten
Deli Serdang, Sumatera Utara. Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre merupakan pondok pesantren
Tahfidz Qur’an Terbaik di Medan dan sudah memiliki unit pendidikan formal yaitu terdiri dari jenjang
Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Madrasah Tsanawiyah (MTS), Madrasah Aliyah (MA), dan
MADRASAH TAHFIZHIL QUR’AN (MTzQ).
Pondok Pesantren Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre juga telah dilengkapi dengan berbagai sarana
dan prasarana untuk menunjang kebutuhan pesantren seperti masjid, asrama, ruang belajar, ruang
UKS, laboratorium, perpustakaan, dan lain sebagainya.
10. Pondok Pesantren Modern Darul Hikmah Medan
Pondok pesantren terbaik selanjunya yaitu Ponpes Modern Darul Hikmah Medan yang didirikan pada
tahun 1950 oleh KH Rifa'i Abdul Manaf yang berada di bawah pembinaan Taman Pendidikan Islam (TPI).
Untuk sistem pendidikan di sini mengikuti kurikulum terpadu yaitu dengan mengkombinasikan antara
ilmu agama dengan ilmu umum.
Eksatrakulikuler di pesantren ini terdiri atas:
 Tahfidz Quran
 Kaligrafi
 Pidato Dwi Bahasa
 Bela diri
 Komputer
 Qasidah
 Kursus Arab dan Inggris
 Olah raga
 Pramuka
 Tata boga
 Kesenian
 Jurnalistik
 Fotografi
11. Pondok Pesantren Al Manar Medan
Pesantren Al Manar bertempat di Jl. Karya Bakti No.34, Pangkalan Masyhur, Kecamatan Medan Johor,
Kota Medan, Sumatera Utara. Pesantren ini berdiri sejak 21 tahun lalu atau tahun 2001. Walaupun
pesantren ini tergolong pesantren baru, tetapi memiliki kualitas pendidikan terbaik dan Al Manar sudah
tergolong pesantren berkembang karena sudah melahirkan tokoh-tokoh besar atau ulama yang berada
di berbagai daerah.
12. Pondok Pesantren Al-Kautsar Medan
Pesantren terbaik yang terakhir kita bahas adalah Pondok Pesantren Al-Kautsar yang termasuk ke dalam
salah satu pesantren di Medan yang masuk ke dalam Nahdlatul Ulama (NU). Pondok pesantren ini
Terletak di Jl. Pelajar, Binjai, Kota Medan, Provinsi Sumatera utara. Pesantren ini memiliki beberapa
ekstrakurikuler utama seperti marawis, rebana, gambus, dan lain sebagainya.
Nah itu lah beberapa daftar pondok pesantren tahfidz qur’an terbaik & terkenal di medan .
kira-kira, sudah ada gambaran mau mondok di Pesantren yang mana?, kalo ada pertanyaan silahkan
cantumkan ke kolom komentar di bawah, sekian terima kasih yang sudah membaca artikel ini, jangan
lupa selalu pantau fataya.co.id karena nanti ada banyak informasi bermanfaat selanjutnya.

More Related Content

Similar to pesantren 10.docx

PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
Reskipernanda
 
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
Reskipernanda
 
2 tesis bab i
2 tesis bab i2 tesis bab i
Lembaga
LembagaLembaga
Lembaga
Raja Sulthon
 
Murtika sari siregar 13110104
Murtika sari siregar 13110104Murtika sari siregar 13110104
Murtika sari siregar 13110104
221219956
 
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimypendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
junaidispd76
 
Konsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan PesantrenKonsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan Pesantren
Zaharah Fitria
 
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnalKelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Ricky Ramadhan
 
Makalah 1.docx
Makalah 1.docxMakalah 1.docx
Makalah 1.docx
AyuPermataChandra
 
Madrasah aliyah
Madrasah aliyahMadrasah aliyah
Madrasah aliyah
Yusi Nabila
 
observasi
observasiobservasi
observasi
aqilul ghazir
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
iwan Alit
 
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptxPRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
NordinahmadSPdI
 
BAB II Metodologi Pembelajaran .docx
BAB II Metodologi Pembelajaran .docxBAB II Metodologi Pembelajaran .docx
BAB II Metodologi Pembelajaran .docx
MardikaSandra
 
Tugas SPI
Tugas SPITugas SPI
Tugas SPI
Rizal203749
 
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdfMenelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
irfanalam2343
 
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docxSEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
ChankDul
 

Similar to pesantren 10.docx (20)

PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
 
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
 
Aswaja x -bab3
Aswaja x -bab3Aswaja x -bab3
Aswaja x -bab3
 
2 tesis bab i
2 tesis bab i2 tesis bab i
2 tesis bab i
 
Lembaga
LembagaLembaga
Lembaga
 
Murtika sari siregar 13110104
Murtika sari siregar 13110104Murtika sari siregar 13110104
Murtika sari siregar 13110104
 
Makalah problematika madrasah
Makalah problematika madrasahMakalah problematika madrasah
Makalah problematika madrasah
 
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimypendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
pendidikan agama islam institut agama islam ibrahimy
 
Konsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan PesantrenKonsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan Pesantren
 
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnalKelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
 
Makalah 1.docx
Makalah 1.docxMakalah 1.docx
Makalah 1.docx
 
Madrasah aliyah
Madrasah aliyahMadrasah aliyah
Madrasah aliyah
 
observasi
observasiobservasi
observasi
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptxPRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
PRESENTASI MANAJEMEN MUTU TERPADU semester 2.pptx
 
BAB II Metodologi Pembelajaran .docx
BAB II Metodologi Pembelajaran .docxBAB II Metodologi Pembelajaran .docx
BAB II Metodologi Pembelajaran .docx
 
Tugas SPI
Tugas SPITugas SPI
Tugas SPI
 
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdfMenelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
Menelusuri Keunggulan Pondok Pesantren di Banten.pdf
 
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docxSEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
SEJARAH SINGKAT PERKEMBANGAN MADRASAH DI INDONESIA.docx
 

pesantren 10.docx

  • 1. 12+ Daftar Pondok Pesantren Tahfidz Qur’an Terbaik & Terkenal Di Medan Untuk Referensi Pendidikan Agama Si Kecil Pondok pesantren di Medan] Pondok pesantren merupakan salah satu lembaga pendidikan yang tergolong unik dan juga menarik untuk metode pembalajarannya yaitu selain kita di ajarkan dalam hal pendidikan, kita juga di ajarkan juga untuk hidup mandiri, bertanggung jawab, disiplin dalam semua hal, dilatih untuk jujur, agar kita memiliki wawasan yang luas tentang agama islam, di didik untuk memiliki sifat yang rajin, dan lain sebagainya. Kota Medan adalah salah satu kota terbesar ketiga yang berada di Indonesia setelah surabaya dan jakarta. Selain kota ini terbesar, Medan juga merupakan kota yang memiliki lembaga pendidikan terbanyak dan terbaik di indonesia, terutama untuk yayasan pendidikan islamnya atau yang biasa kita sebut dengan pondok pesantren. Kota medan memiliki pondok pesantren yang sudah berkembang, pesantren untuk tahfidz Al-Qur'an, pesantren modern maupun tradisional, pondok pesantren salafiyah, dan masih banyak lagi. Oleh sebab itu, fataya.co.id akan memberikan beberapa Daftar Pondok Pesantren Tahfidz Qur’an Terbaik & Terkenal Di Medan Untuk Referensi Pendidikan Agama Si Kecil. 1. Pondok Pesantren Ar Raudlatul Hasanah Daftar nama pondok pesantren terkenal di Medan pertama yang akan kita bahas adalah Pondok Pesantren Ar Raudlatul Hasanah yang berlokasi di Jl. Setia Budi, Simpang Selayang, Kecamatan Medan Tuntungan, Kota Medan, Sumatera Utara. Pondok pesantren ini berdiri pada tanggal 15 januari 1981 yang bertepatan dengan acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Hal yang menarik dalam Pondok Pesantren Ar Raudlatul Hasanah Ini merupakan pesantren yang menerapkan sistem asrama dan juga untuk para santri didik untuk mematuhi peraturan atau di ajarkan untuk disiplin dan juga menjaga kebersihan di pondok pesantren. 2. Pondok Pesantren Darul Arafah Ini merupakan salah satu pesantren yang terkenal dan juga populer di berbagai daerah terutama di Medan. Pesantren Darularafah didirikan oleh Bapak Amrullah Naga Lubis dan keluarga bersama beberapa guru alumni Gontor, pada tanggal 17 Agustus 1985. Pondok pesantren ini sudah banyak berkembang, terutama dalam hal pendidikan yang sudah termasuk ke dalam pesantren modern karena mengkombinasiakn ilmu agama dengan ilmu umum dan juga dalam hal infrastruktur yang lengkap. Unit pendidikan di Darularafah terdiri dari SD, SMP, MTS, SMA, MAS, dan STAI-DA. Dan di lengkapi dengan fasilitas :  Masjid An-Namira  Masjid Dyah (Putri)  Gedung Aula Al-Munawwarah  Perpustakaan  Wisma Pelangi  Gedung Asrama Dyah (Putri)
  • 2.  Gedung Asrama Santri (Putra)  Lapangan Bola Kaki  Lapangan Futsal  Lapangan Volly dan Basket  Lapangan Takraw, dan masih banyak lagi. Untuk Pondok Pesantren Darularafah ini bertempat di Jalan Berdikari No.1A Desa Lao Bakeri, Sampe Cita, Kecamatan Kutalimbaru, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. 3. Pondok Pesantren Al Husnah Pondok pesantren Al Husnah merupakan salah satu pondok pesantren modern di Medan atau lebih tepatnya di Jalan Pelajar Pasar III Desa Marindal I Kecamatan Patumbak Kota Medan Sumatera Utara. Pondok pesantren ini mengajarkan pendidikan islam seperti tahsin (membaguskan kualitas bacaan Al Quran seseorang) dan tahfidz Al-Qur'an serta Mustholah Hadist. Sedangkan ilmu umum bisa didapatkan melalui pendidikan formal yang ada di pesantren ini. 4. Pondok Pesantren Al Kautsar Al Akbar Medan Pondok pesantren Al Kautsar Al Akbar berlokasi di Jl Pelajar, Binjai, Kota Medan, Provinsi Sumatera utara. Pesantren ini berdiri sejak tahun 1986 dan juga berafiliasi dengan Nahdatul Ulama (NU) yang merupakan organisasi keagamaan terbesar di Indonesia. Al Kautsar Al Akbar merupakan pondok pesantren yang sudah berkembang, terbukti telah melahirkan atau meluluskan banyak santri dan ulama NU moderat di Medan. 5. Pondok Pesantren Darussalam Medan Lembaga pendidikan islam yang terkenal di medan selanjutnya adalah Pondok Pesantren Darussalam yang mengedepankan ilmu agama dan setelah itu diterapkan ke dalam interaksi sosial kepada masyarakat. Salah satunya contok kegiatan yang sudah di terapkan di pesantren ini yaitu program sosial rutin, seperti menyantuni orang-orang tidak mampu, membantu ikut andil dalam kegiatan masyarakat yang berada di sekitar pondok pesantren Darussalam Medan yang berlokasi di Kp Cileuksa, Kota Medan. Pondok pesantren ini juga merupakan salah satu pondok pesantren yang sudah berkembang maju, karena sudah meluluskan banyak santri di berbagai daerah dengan kualitas tinggi yang bisa membangun bangsa kita menuju kedamaian. 6. Pondok Pesantren Tahfidz Quran At Tabligh Pondok pesantren Tahfidz Qur'an At Tabligh terletak di Jl. Karya Wisata I No.1F, Pangkalan Masyhur, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan, Sumatera Utara. Sistem belajar mengajar di ponpes ini mengacu kepada kurikulum sekarang (K2013) dan dikombinasikan dengan ilmu agama islam.
  • 3. Untuk kegiatan ekstrakulikuler di pondok pesantren ini terdiri dari karate, basket, futsal, grup belajar dan lain sebagainya. Selain itu, ada kegiatan utama yang dilakukan di pondok pesantren ini adalah menghafal Al-Qur'an. Sehingga para santri di jamin akan menjadi seorang Hafidz Al-Qur'an. 7. Pondok Pesantren Amanah Tahfidzul Quran Pondok Pesantren Amanah Tahfidzul Quran merupakan salah satu Pondok pesantren Tahfidz Qur’an Terbaik di medan. Pesantren ini terletak di Jl. Pelita, Sei Beras Sekata, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Pesantren ini memiliki keunggulan atau program khusus yaitu tasmi Al- Qur'an atau kegiatan yang mengajarkan santri untuk menghafal 5 juz al quran. Fasilitas :  Gedung sekolah permanen  Masjid  Lapangan olahraga  Laboratorium komputer  Kantin  Aula  Lahan pertanian  Ruang UKS 8. Pondok Pesantren Madrasah Tahfidzul Quran An-Nur Lokasi dari pondok pesantren Madrasah Tahfidzul Quran An-Nur ini berada di Jl. Flamboyan Raya No.12, Tj. Selamat, Kecamatan Medan Tuntungan, Kota Medan, Sumatera Utara. Pondok pesantren ini didirikan sejak 19 tahun lalu atau tahun 2002. Untuk kegiatan santri di sini sama saja di pondok pesantren lainnya seperti sholat 5 waktu berjamaah, menghafalkan al-qur'an, dan lain sebagainya. Selain itu, Madrasah tahfidzul quran an nur mempunyai program yang unik yaitu santri harus keluar dari pondok selama 3 hari untuk khuruj keluar di Jalan Allah-Khuruj Fi Sabillah untuk latihan mendapatkan iman yakin terhadap kalimat thoiyibah La Ilaaha illallah Muhammadur Rasulullah. 9. Pondok Pesantren Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre Pesantren ini bertempat di Jl. Selamat Ketaren, Medan Estate, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre merupakan pondok pesantren Tahfidz Qur’an Terbaik di Medan dan sudah memiliki unit pendidikan formal yaitu terdiri dari jenjang Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Madrasah Tsanawiyah (MTS), Madrasah Aliyah (MA), dan MADRASAH TAHFIZHIL QUR’AN (MTzQ).
  • 4. Pondok Pesantren Tahizhil Quran Yayasan Islamic Centre juga telah dilengkapi dengan berbagai sarana dan prasarana untuk menunjang kebutuhan pesantren seperti masjid, asrama, ruang belajar, ruang UKS, laboratorium, perpustakaan, dan lain sebagainya. 10. Pondok Pesantren Modern Darul Hikmah Medan Pondok pesantren terbaik selanjunya yaitu Ponpes Modern Darul Hikmah Medan yang didirikan pada tahun 1950 oleh KH Rifa'i Abdul Manaf yang berada di bawah pembinaan Taman Pendidikan Islam (TPI). Untuk sistem pendidikan di sini mengikuti kurikulum terpadu yaitu dengan mengkombinasikan antara ilmu agama dengan ilmu umum. Eksatrakulikuler di pesantren ini terdiri atas:  Tahfidz Quran  Kaligrafi  Pidato Dwi Bahasa  Bela diri  Komputer  Qasidah  Kursus Arab dan Inggris  Olah raga  Pramuka  Tata boga  Kesenian  Jurnalistik  Fotografi 11. Pondok Pesantren Al Manar Medan Pesantren Al Manar bertempat di Jl. Karya Bakti No.34, Pangkalan Masyhur, Kecamatan Medan Johor, Kota Medan, Sumatera Utara. Pesantren ini berdiri sejak 21 tahun lalu atau tahun 2001. Walaupun pesantren ini tergolong pesantren baru, tetapi memiliki kualitas pendidikan terbaik dan Al Manar sudah tergolong pesantren berkembang karena sudah melahirkan tokoh-tokoh besar atau ulama yang berada di berbagai daerah. 12. Pondok Pesantren Al-Kautsar Medan Pesantren terbaik yang terakhir kita bahas adalah Pondok Pesantren Al-Kautsar yang termasuk ke dalam salah satu pesantren di Medan yang masuk ke dalam Nahdlatul Ulama (NU). Pondok pesantren ini Terletak di Jl. Pelajar, Binjai, Kota Medan, Provinsi Sumatera utara. Pesantren ini memiliki beberapa ekstrakurikuler utama seperti marawis, rebana, gambus, dan lain sebagainya. Nah itu lah beberapa daftar pondok pesantren tahfidz qur’an terbaik & terkenal di medan .
  • 5. kira-kira, sudah ada gambaran mau mondok di Pesantren yang mana?, kalo ada pertanyaan silahkan cantumkan ke kolom komentar di bawah, sekian terima kasih yang sudah membaca artikel ini, jangan lupa selalu pantau fataya.co.id karena nanti ada banyak informasi bermanfaat selanjutnya.