SlideShare a Scribd company logo
KONSEP DASAR
Materi ke 2
Keuntungan Basis Data
1. Kerangkapan data dapat diminimalkan
2. Inkonsistensi data dapat dihindari
3. Data dalam basis data dapat digunakan secara
bersama (multiuser)
4. Standarisasi dapat dilakukan
5. Pembatasan untuk keamanan data dapat
diterapkan
6. Integritas data dapat terpelihara
7. Perbedaan kebutuhan data dapat di seimbangkan
Kekangan /aturan Basis Data
Syarat atau batasan yang harus di patuhi pada file
basis data agar dapat memenuhi krioteria sebagai
suatu basis data. Beberapa batasan, yaitu :
1. Kerangkapan data
2. Inkonsistensi data
3. Data terisolasi
4. Integritas data
5. Keamanan data
Kerangkapan Data (Data Redundancy)
• Yaitu munculnya data-data yang secara berulang kali pada file basis
data yang semestinya tidak diperlukan.
• Jika file-file dan program aplikasi diciptakan oleh programmer yang
berbeda pada waktu yang berselang cukup panjang, maka ada
beberapa bagian data yang mengalami pengandaan pada file yang
berbeda.
• Akibat dari data yang redudancy
1. Pemborosan media penyimpanan
2. Biaya penyimpanan yang semakin besar
3. Kesulitan dalam pengolahan data
4. Pemborosan waktu dalam pengolahan daa
5. Semakin besar kemungkinan muncuk data tidak konsisten
Kerangkapan Data ……….2
• Kerangkapan data ada dua kemungkinan, yaitu
– Kerangkapan data dalam satu file
File Karyawan
NIK Nama_Karyawan Alamat Gol Gaji_Pokok
K001 Riana Jl. Riau 4 Bdg III A 500.000
K002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg IV A 750.000
K003 Dafa Jl. Dago 20 Bdg III A 500.000
K004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg III B 550.000
K005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg IV A 750.000
Kerangkapan Data ……….2
• Kerangkapan data dalam beberapa file
• File Mahasiswa File Minat_Mhs
NIM Nama_Mhs
105001 Riana
105002 Ilham
105003 Dafa
105004 Azizah
105005 Asyfia
NIM Nama_Mhs Minat
105001 Riana Pemrograman
105002 Ilham Jaringan
105003 Dafa Web
105004 Azizah Basis Data
105005 Asyfia Multimedia
Data Inconsistency……….1
• Yaitu munculnya data yang tidak konsisten pada
atribut/kolom yang sama dalam satu atau beberapa file
data yang dihubungkan/direlasikan.
• Data tidak konsisten dapat terjadi diakibatkan oleh:
1. Proses pemasukan data yang tidak benar
2. Proses pembaharuan data yang tidak benar
3. Pengendalian sistem yang tidak baik/terkontrol
• Penyebab utama munculnya data tidak konsisten adalah
akibat munculnya kerangkapan data dalam fila
Data Inconsistency……….2
NIM Nama_Mhs Alamat JK Status Matakuliah Nilai
105001 Riana Jl. Riau 4 Bdg P BN Pemrograman A
105002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg L BN Jaringan B
105003 Dafa Jl. Dago 20 Bdg L BN Web A
105004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg P BN Basis Data B
105005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg P BN Multimedia B
105006 Ghazi Jl. Dago 14 Bdg L BN Jaringan B
105001 Riana Jl. Riau 4 Bdg P BN Web A
105002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg L BN Basis Data B
105004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg P BN Pemrograman B
105005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg P BN Jaringan B
…….
105006 Ghazi Jl. Dago 14 Bdg L BN KSI B
Data Terisolasi ……….1
• Data Terisolasi disebabkan oleh pemakai beberapa file
basisdata dimana program aplikasi tidak dapat mengakses
data-data dari file tertentu kecuali program aplikasi
diubah atau ditambah.
• Data terisolasi mengakibatkan tidak lengkapnya
informasi yang dihasilkan dari pengolahan daya dalam
basis data
• Data terisolasi dapat terjadi diakibatkan oleh:
1. Tidak adanya kemungkinan untuk menghubungkan antar data
dalam file
2. Tidak adanya standarisasi data (berkaitan dengan domain/format
data (tipe dan ukuran data)
Data Terisolasi ……….2
• File Mahasiswa File Minat_Mhs
• File Pembimbing Minat
NIM Nama_Mhs
105001 Riana
105002 Ilham
105003 Dafa
105004 Azizah
105005 Asyfia
NIM Minat
105001 Pemrograman
105002 Jaringan
105003 Web
105004 Basis Data
105005 Multimedia
Kode Pembimbing Nama_Pembimbing
P01 Rina
P02 Wahyuni
P03 Citra
P04 Yasmi
Integritas Data
• Berkaitan dengan unjuk kerja sistem untuk dapat menjaga
data-data dalam basis data agar selalu berada dalam
kondisi yang benar (tipe & ukuran datanya), Up to date
(sesuai dengan kondisi aktual), konsisten, dan selalu
tersedia)
• Integritas data berhubungan dengan 2 aspek
1. Integritas domain
2. Key Constraints, berkaitan dengan 2 hal, yaitu :
• Integritas Entitas pada kunci relasi
• Integritas Referensial pada kunci penghubung relasi
Keamanan Data ……….1
• Prinsip dasar dari keamanan dalam basis data
adalah bahwa data-data dalam basis data
merupakan sumber informasi yag bersifat sangat
penting dan rahasia.
• Aspek keamanan basis data meliputi:
1. Recovery
2. Integrity
3. Concurency
4. Privasy
5. Security
Keamanan Data ……….2
• RECOVERY, adalah suatu proses mnggunakan/ mengambil
kembali basis data dari media penyimpanan cadangan untuk
mengembalikan data pada kondisi yang benar karena
terjadi kerusakan/kehilangan data akibat kerusakan media
penyimpanan, program aplikai, OS, basis data, hw dll
• INTEGRITY, berkaitan dengan unjuk kerja sistem untuk
dapat menjaga data-data dalam basis data agar selalu
berada dalam kondisi yang benar (tipe & ukuran datanya),
Up to date (sesuai dengan kondisi aktual), konsisten, dan
selalu tersedia)
Keamanan Data ……….2
• CONCURENCY, berkaitan dengan mekanisme pengendalian basis data
saat digunakan oleh beberapa pemakai secara bersamaan agar
terhindar dari kesalahan-kesalahan akibat beberapa transaksi
berbeda yg dilakukan secara bersamaan
• PRIVACY, yaitu dimaksudkkan sebagai pembatasan kewenangan akses
data dalam basis data untuk mencegah dan melindungi basis data dari
penggunaan oleh orang2 yang tidak berhak dan pengubahan yang tidak
dihendaki
• SECURITY, adalah suatu mekanisme sisem untuk mencegah dan
melindungi basis data dari kehilangan akibat kerusakan pada fisk
media penyimpanan, kebakaran, banjir, badai, huruhara dll
Question ?
Silakan ada yg mau bertanya ?
thank you very much indeed...
and see you

More Related Content

What's hot

Basis Data
Basis DataBasis Data
Basis Data
Afdan Rojabi
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
Sovia Eliza
 
2. Sistem Basis Data
2. Sistem Basis Data2. Sistem Basis Data
2. Sistem Basis Data
Fendi Hidayat
 
konsep sistem basis data
konsep sistem basis datakonsep sistem basis data
konsep sistem basis data
fenty ema
 
1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data
Fendi Hidayat
 
1 pengantar basis data
1 pengantar basis data1 pengantar basis data
1 pengantar basis datayamasitha
 
Basis data sesi 1
Basis data sesi 1Basis data sesi 1
Basis data sesi 1
ikikazuya
 
Basis data sederhana
Basis data sederhanaBasis data sederhana
Basis data sederhana
David Indra Kz
 
Pengantar sistem basis data
Pengantar sistem basis dataPengantar sistem basis data
Pengantar sistem basis data
said zulhelmi
 
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
Tino Dwiantoro
 
Mengapa kita memerlukan basis data
Mengapa kita memerlukan basis dataMengapa kita memerlukan basis data
Mengapa kita memerlukan basis data
Ahmad Saktia Yunus
 
Basis data 1 sesi 3
Basis data 1 sesi 3Basis data 1 sesi 3
Basis data 1 sesi 3
ikikazuya
 
Sistem basis data
Sistem basis dataSistem basis data
Sistem basis dataramdani ,
 
Pengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | DatabasePengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | Database
Bambang Karyadi
 
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
Julmianti
 
Mengoperasikan software aplikasi basis data
Mengoperasikan software aplikasi basis dataMengoperasikan software aplikasi basis data
Mengoperasikan software aplikasi basis data
witasari1804
 
Bab 1 definisi basis data
Bab 1 definisi basis dataBab 1 definisi basis data
Bab 1 definisi basis dataSanjaya CeBe
 
Konsep dasar sistem basis data ppt
Konsep  dasar sistem basis data pptKonsep  dasar sistem basis data ppt
Konsep dasar sistem basis data ppt
nanikrahmini
 

What's hot (20)

Basis Data
Basis DataBasis Data
Basis Data
 
Mbd
MbdMbd
Mbd
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
2. Sistem Basis Data
2. Sistem Basis Data2. Sistem Basis Data
2. Sistem Basis Data
 
konsep sistem basis data
konsep sistem basis datakonsep sistem basis data
konsep sistem basis data
 
1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data
 
Tugas dbms powerpoint
Tugas dbms powerpointTugas dbms powerpoint
Tugas dbms powerpoint
 
1 pengantar basis data
1 pengantar basis data1 pengantar basis data
1 pengantar basis data
 
Basis data sesi 1
Basis data sesi 1Basis data sesi 1
Basis data sesi 1
 
Basis data sederhana
Basis data sederhanaBasis data sederhana
Basis data sederhana
 
Pengantar sistem basis data
Pengantar sistem basis dataPengantar sistem basis data
Pengantar sistem basis data
 
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis DataTND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
TND-052-P02 - DBMS dan Perancangan Basis Data
 
Mengapa kita memerlukan basis data
Mengapa kita memerlukan basis dataMengapa kita memerlukan basis data
Mengapa kita memerlukan basis data
 
Basis data 1 sesi 3
Basis data 1 sesi 3Basis data 1 sesi 3
Basis data 1 sesi 3
 
Sistem basis data
Sistem basis dataSistem basis data
Sistem basis data
 
Pengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | DatabasePengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | Database
 
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
tugas mata kuliah sistem teknologi informasi,,,tentang basis data
 
Mengoperasikan software aplikasi basis data
Mengoperasikan software aplikasi basis dataMengoperasikan software aplikasi basis data
Mengoperasikan software aplikasi basis data
 
Bab 1 definisi basis data
Bab 1 definisi basis dataBab 1 definisi basis data
Bab 1 definisi basis data
 
Konsep dasar sistem basis data ppt
Konsep  dasar sistem basis data pptKonsep  dasar sistem basis data ppt
Konsep dasar sistem basis data ppt
 

Viewers also liked

Bdl
BdlBdl
Bdl
Irfan Guns
 
Replikasi (master slave) MySQL
Replikasi (master slave) MySQLReplikasi (master slave) MySQL
Replikasi (master slave) MySQL
AxelSyamodra
 
MongoDB Operations for Developers
MongoDB Operations for DevelopersMongoDB Operations for Developers
MongoDB Operations for Developers
MongoDB
 
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xamppTutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
Yoga Pratama Putra
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusi
arfianti
 
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLE
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLEModul Instalasi XAMPP dan MOODLE
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLE
D_ SIngKat
 
Sistem terdistribusi (dhaa3)
Sistem terdistribusi (dhaa3)Sistem terdistribusi (dhaa3)
Sistem terdistribusi (dhaa3)
Mawaddah Warahmah
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusi
arfianti
 
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
sukangimpi
 
Sister pertemuan 1
Sister pertemuan 1Sister pertemuan 1
Sister pertemuan 1
ira_06
 
Xampp Ppt
Xampp PptXampp Ppt
Xampp Ppt
Ratna Prashanth
 
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
Tiara Ramadhani
 
Modul MySQL
Modul MySQLModul MySQL
Modul MySQL
M Fahmi Ansori
 
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan BPemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
Adam Mukharil Bachtiar
 
E-Business (Introduction of E-Business)
E-Business (Introduction of E-Business)E-Business (Introduction of E-Business)
E-Business (Introduction of E-Business)
Adam Mukharil Bachtiar
 
Perkembangan database di era globalisasi
Perkembangan database di era globalisasiPerkembangan database di era globalisasi
Perkembangan database di era globalisasi
Pritjohan Agung Winawang
 
Pertemuan Empat
Pertemuan EmpatPertemuan Empat
Pertemuan Empat
sitetengku
 
Desain Basis Data (3)
Desain Basis Data (3)Desain Basis Data (3)
Desain Basis Data (3)
Andrew B. Osmond
 
PHP and MySQL
PHP and MySQLPHP and MySQL
PHP and MySQL
bmani
 
3-konsep dasar sistem terdistribusi
3-konsep dasar sistem terdistribusi3-konsep dasar sistem terdistribusi
3-konsep dasar sistem terdistribusi
Coretan Rissa
 

Viewers also liked (20)

Bdl
BdlBdl
Bdl
 
Replikasi (master slave) MySQL
Replikasi (master slave) MySQLReplikasi (master slave) MySQL
Replikasi (master slave) MySQL
 
MongoDB Operations for Developers
MongoDB Operations for DevelopersMongoDB Operations for Developers
MongoDB Operations for Developers
 
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xamppTutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
Tutorial membuat sertifikat ssl menggunakan xampp
 
Pemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusiPemrograman sistem teristribusi
Pemrograman sistem teristribusi
 
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLE
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLEModul Instalasi XAMPP dan MOODLE
Modul Instalasi XAMPP dan MOODLE
 
Sistem terdistribusi (dhaa3)
Sistem terdistribusi (dhaa3)Sistem terdistribusi (dhaa3)
Sistem terdistribusi (dhaa3)
 
Konsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusiKonsep dasar sistem terdistribusi
Konsep dasar sistem terdistribusi
 
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
 
Sister pertemuan 1
Sister pertemuan 1Sister pertemuan 1
Sister pertemuan 1
 
Xampp Ppt
Xampp PptXampp Ppt
Xampp Ppt
 
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
Tiara ramadhani, sitem terdistibusi, final project, 2017
 
Modul MySQL
Modul MySQLModul MySQL
Modul MySQL
 
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan BPemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
Pemantapan Proposal Skripsi Kelompok Keilmuan B
 
E-Business (Introduction of E-Business)
E-Business (Introduction of E-Business)E-Business (Introduction of E-Business)
E-Business (Introduction of E-Business)
 
Perkembangan database di era globalisasi
Perkembangan database di era globalisasiPerkembangan database di era globalisasi
Perkembangan database di era globalisasi
 
Pertemuan Empat
Pertemuan EmpatPertemuan Empat
Pertemuan Empat
 
Desain Basis Data (3)
Desain Basis Data (3)Desain Basis Data (3)
Desain Basis Data (3)
 
PHP and MySQL
PHP and MySQLPHP and MySQL
PHP and MySQL
 
3-konsep dasar sistem terdistribusi
3-konsep dasar sistem terdistribusi3-konsep dasar sistem terdistribusi
3-konsep dasar sistem terdistribusi
 

Similar to Pertemuan Dua

1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
1. Konsep Dasar Basis Data.pptx1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
IrwanAdhiPrasetya1
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
Marini Khalishah Khansa
 
pengenalan basis data
pengenalan basis datapengenalan basis data
pengenalan basis data
Ahmal Saroni
 
Bab i sistem manajemen basis data
Bab i sistem manajemen basis dataBab i sistem manajemen basis data
Bab i sistem manajemen basis data
Miftahul Khair N
 
01_konsep_basis_data.ppt
01_konsep_basis_data.ppt01_konsep_basis_data.ppt
01_konsep_basis_data.ppt
informatikasmanpar
 
PENGANTAR BASIS DATA
PENGANTAR BASIS DATAPENGANTAR BASIS DATA
PENGANTAR BASIS DATA
EDIS BLOG
 
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptxpengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
TriRamdhany1
 
6833 diktat sbd
6833 diktat sbd6833 diktat sbd
6833 diktat sbd
magohtenan
 
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
EDIS BLOG
 
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
DelaMarisaUtami
 
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdf
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdfChapter 1 - Inroduction to Database.pdf
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdf
NikiHidayati
 
Login.hotspot.bsi
Login.hotspot.bsiLogin.hotspot.bsi
Login.hotspot.bsi
Bina Sarana Informatika
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Diktat sistem basis data
Diktat sistem basis dataDiktat sistem basis data
Diktat sistem basis data
iimpunya3
 
Diktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataDiktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataSolihin Lihin
 
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptxPPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
25NarulitaRobiatulKh
 
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
AliRasyid2
 
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasiMenjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
Kresna Wijaya Kesuma
 
Diktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataDiktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataNurul Arifin S
 
Database
DatabaseDatabase

Similar to Pertemuan Dua (20)

1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
1. Konsep Dasar Basis Data.pptx1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
1. Konsep Dasar Basis Data.pptx
 
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
TUGAS SIM, MARINI KHALISHAH KHANSA, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SISTEM MA...
 
pengenalan basis data
pengenalan basis datapengenalan basis data
pengenalan basis data
 
Bab i sistem manajemen basis data
Bab i sistem manajemen basis dataBab i sistem manajemen basis data
Bab i sistem manajemen basis data
 
01_konsep_basis_data.ppt
01_konsep_basis_data.ppt01_konsep_basis_data.ppt
01_konsep_basis_data.ppt
 
PENGANTAR BASIS DATA
PENGANTAR BASIS DATAPENGANTAR BASIS DATA
PENGANTAR BASIS DATA
 
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptxpengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
pengantar dasar Basis Data relasional Sesi-1.pptx
 
6833 diktat sbd
6833 diktat sbd6833 diktat sbd
6833 diktat sbd
 
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
 
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
Tb 1 SIM Kelompok sub-cpmk 4_Dasar-dasar Intelijen Bisnis (Database dan Manaj...
 
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdf
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdfChapter 1 - Inroduction to Database.pdf
Chapter 1 - Inroduction to Database.pdf
 
Login.hotspot.bsi
Login.hotspot.bsiLogin.hotspot.bsi
Login.hotspot.bsi
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Diktat sistem basis data
Diktat sistem basis dataDiktat sistem basis data
Diktat sistem basis data
 
Diktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataDiktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_data
 
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptxPPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
PPT SISTEM BASIS DATA , manajemen basis data.pptx
 
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, implementasi/apl...
 
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasiMenjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
Menjelaskan dasar-dasar intelijen bisnis : database dan manajemen informasi
 
Diktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_dataDiktat sistem basis_data
Diktat sistem basis_data
 
Database
DatabaseDatabase
Database
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
AryaMahardhika3
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting KiesoChapter 19 Intermediate Accounting Kieso
Chapter 19 Intermediate Accounting Kieso
 

Pertemuan Dua

  • 2. Keuntungan Basis Data 1. Kerangkapan data dapat diminimalkan 2. Inkonsistensi data dapat dihindari 3. Data dalam basis data dapat digunakan secara bersama (multiuser) 4. Standarisasi dapat dilakukan 5. Pembatasan untuk keamanan data dapat diterapkan 6. Integritas data dapat terpelihara 7. Perbedaan kebutuhan data dapat di seimbangkan
  • 3. Kekangan /aturan Basis Data Syarat atau batasan yang harus di patuhi pada file basis data agar dapat memenuhi krioteria sebagai suatu basis data. Beberapa batasan, yaitu : 1. Kerangkapan data 2. Inkonsistensi data 3. Data terisolasi 4. Integritas data 5. Keamanan data
  • 4. Kerangkapan Data (Data Redundancy) • Yaitu munculnya data-data yang secara berulang kali pada file basis data yang semestinya tidak diperlukan. • Jika file-file dan program aplikasi diciptakan oleh programmer yang berbeda pada waktu yang berselang cukup panjang, maka ada beberapa bagian data yang mengalami pengandaan pada file yang berbeda. • Akibat dari data yang redudancy 1. Pemborosan media penyimpanan 2. Biaya penyimpanan yang semakin besar 3. Kesulitan dalam pengolahan data 4. Pemborosan waktu dalam pengolahan daa 5. Semakin besar kemungkinan muncuk data tidak konsisten
  • 5. Kerangkapan Data ……….2 • Kerangkapan data ada dua kemungkinan, yaitu – Kerangkapan data dalam satu file File Karyawan NIK Nama_Karyawan Alamat Gol Gaji_Pokok K001 Riana Jl. Riau 4 Bdg III A 500.000 K002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg IV A 750.000 K003 Dafa Jl. Dago 20 Bdg III A 500.000 K004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg III B 550.000 K005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg IV A 750.000
  • 6. Kerangkapan Data ……….2 • Kerangkapan data dalam beberapa file • File Mahasiswa File Minat_Mhs NIM Nama_Mhs 105001 Riana 105002 Ilham 105003 Dafa 105004 Azizah 105005 Asyfia NIM Nama_Mhs Minat 105001 Riana Pemrograman 105002 Ilham Jaringan 105003 Dafa Web 105004 Azizah Basis Data 105005 Asyfia Multimedia
  • 7. Data Inconsistency……….1 • Yaitu munculnya data yang tidak konsisten pada atribut/kolom yang sama dalam satu atau beberapa file data yang dihubungkan/direlasikan. • Data tidak konsisten dapat terjadi diakibatkan oleh: 1. Proses pemasukan data yang tidak benar 2. Proses pembaharuan data yang tidak benar 3. Pengendalian sistem yang tidak baik/terkontrol • Penyebab utama munculnya data tidak konsisten adalah akibat munculnya kerangkapan data dalam fila
  • 8. Data Inconsistency……….2 NIM Nama_Mhs Alamat JK Status Matakuliah Nilai 105001 Riana Jl. Riau 4 Bdg P BN Pemrograman A 105002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg L BN Jaringan B 105003 Dafa Jl. Dago 20 Bdg L BN Web A 105004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg P BN Basis Data B 105005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg P BN Multimedia B 105006 Ghazi Jl. Dago 14 Bdg L BN Jaringan B 105001 Riana Jl. Riau 4 Bdg P BN Web A 105002 Ilham Jl. Gatsu 82 Bdg L BN Basis Data B 105004 Azizah Jl. Merdeka 3 Bdg P BN Pemrograman B 105005 Asyfia Jl. Kircon 5 Bdg P BN Jaringan B ……. 105006 Ghazi Jl. Dago 14 Bdg L BN KSI B
  • 9. Data Terisolasi ……….1 • Data Terisolasi disebabkan oleh pemakai beberapa file basisdata dimana program aplikasi tidak dapat mengakses data-data dari file tertentu kecuali program aplikasi diubah atau ditambah. • Data terisolasi mengakibatkan tidak lengkapnya informasi yang dihasilkan dari pengolahan daya dalam basis data • Data terisolasi dapat terjadi diakibatkan oleh: 1. Tidak adanya kemungkinan untuk menghubungkan antar data dalam file 2. Tidak adanya standarisasi data (berkaitan dengan domain/format data (tipe dan ukuran data)
  • 10. Data Terisolasi ……….2 • File Mahasiswa File Minat_Mhs • File Pembimbing Minat NIM Nama_Mhs 105001 Riana 105002 Ilham 105003 Dafa 105004 Azizah 105005 Asyfia NIM Minat 105001 Pemrograman 105002 Jaringan 105003 Web 105004 Basis Data 105005 Multimedia Kode Pembimbing Nama_Pembimbing P01 Rina P02 Wahyuni P03 Citra P04 Yasmi
  • 11. Integritas Data • Berkaitan dengan unjuk kerja sistem untuk dapat menjaga data-data dalam basis data agar selalu berada dalam kondisi yang benar (tipe & ukuran datanya), Up to date (sesuai dengan kondisi aktual), konsisten, dan selalu tersedia) • Integritas data berhubungan dengan 2 aspek 1. Integritas domain 2. Key Constraints, berkaitan dengan 2 hal, yaitu : • Integritas Entitas pada kunci relasi • Integritas Referensial pada kunci penghubung relasi
  • 12. Keamanan Data ……….1 • Prinsip dasar dari keamanan dalam basis data adalah bahwa data-data dalam basis data merupakan sumber informasi yag bersifat sangat penting dan rahasia. • Aspek keamanan basis data meliputi: 1. Recovery 2. Integrity 3. Concurency 4. Privasy 5. Security
  • 13. Keamanan Data ……….2 • RECOVERY, adalah suatu proses mnggunakan/ mengambil kembali basis data dari media penyimpanan cadangan untuk mengembalikan data pada kondisi yang benar karena terjadi kerusakan/kehilangan data akibat kerusakan media penyimpanan, program aplikai, OS, basis data, hw dll • INTEGRITY, berkaitan dengan unjuk kerja sistem untuk dapat menjaga data-data dalam basis data agar selalu berada dalam kondisi yang benar (tipe & ukuran datanya), Up to date (sesuai dengan kondisi aktual), konsisten, dan selalu tersedia)
  • 14. Keamanan Data ……….2 • CONCURENCY, berkaitan dengan mekanisme pengendalian basis data saat digunakan oleh beberapa pemakai secara bersamaan agar terhindar dari kesalahan-kesalahan akibat beberapa transaksi berbeda yg dilakukan secara bersamaan • PRIVACY, yaitu dimaksudkkan sebagai pembatasan kewenangan akses data dalam basis data untuk mencegah dan melindungi basis data dari penggunaan oleh orang2 yang tidak berhak dan pengubahan yang tidak dihendaki • SECURITY, adalah suatu mekanisme sisem untuk mencegah dan melindungi basis data dari kehilangan akibat kerusakan pada fisk media penyimpanan, kebakaran, banjir, badai, huruhara dll
  • 15. Question ? Silakan ada yg mau bertanya ?
  • 16. thank you very much indeed... and see you