SlideShare a Scribd company logo
Peristiwa Penting
di Masa Hidup Nabi
Muhammad SAW
Oleh Sri Wahyuni, S.S.I
Nuzulul Qur'an
Malam turunnya Al-Qur’an
kepada Nabi Muhammad SAW
01
Sejarah Malam Nuzulul Qur’an
● Peristiwa Nuzulul Quran merupakan peristiwa dimana kitab suci Al-Quran diturunkan
kepada Nabi Muhammad SAW sebagai wahyu pertama dan tanda dimulainya kenabian
Rasulullah SAW.
● Menurut bahasa, Nuzulul Quran terdiri atas dua kata, yaitu 'Nuzulul' dan 'Quran'. Nuzulul
berarti menurunkan sesuatu dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah dan Quran
berasal dari kata Al-Quran, yaitu kitab suci umat Muslim.
● Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa Nuzulul Quran merupakan peristiwa turunnya Al-
Quran dari tempat yang tinggi (Lauful Mahfuz) ke bumi. Turunnya Al-Quran ini diperantarai
oleh Malaikat Jibril.
Nuzulul Qur’an
● Terjadi pada tanggal :17 Ramadhan 610 M, tahun 13 sebelum Hijriyah. (bulan juli tahun 610
M) di Gua Hira. Ada juga Riwayat mengatakan, yaitu pada hari ke-21 di bulan Ramadhan di
malam hari
● Usia Rasululllah ketika itu 40 tahun. Beliau lebih sering menyendiri (berkhalwat) , memikirkan
cara meluruskan jalan hidup bangsanya yang berprilaku jahiliyah (saling menumpahkan
darah, berzina, berjudi, minum khamr, membunuh anak perempuan)
● Tujuan berkhalwat : menenangkan jiwa, menjernihka pikiran, mencari kebenaran yang
hakiki
● Setelah lebih kurang enam bulan Nabi Muhammad berkhalwat dan bertahhannus di gua
Hira, maka tanggal 17 Ramadhan, malaikat Jibril datang menyampaikan wahyu.
● Wahyu pertama yang turun yaitu Qs. Al-Alaq ayat 1-5
● Peristiwa tersebut sekaligus menjadi awal diangkatnya Nabi Muhammad SAW menjadi
Rasul Allah dan hadirat-nya sebagai rahmat bagi alam semesta. Sebagaimana ucapan
malaikat Jibril, “Gembiralah ya Muhammad! Saya Jibril dan Engkau adalah Rasul Allah
kepada umat ini!
Gua Hira
Maka, Rasulullah pun
menjawab :
Hikmah Nuzulul Qur’an
● Menguatkan Hati Nabi Muhammad
Dalam melaksanakan tugasnya, Rasulullah sering menghadapi hambatan dan tantangan. Al-Qur'an
menjadi penguat hati Nabi Muhammad dalam menerima dan menyampaikan kalam Allah kepada umat
manusia.
● Mukjizat Nabi
Al-Qur'an menjadi mukjizat Nabi untuk menjawab tantangan orang-orang kafir. Mereka kerap kali
mengajukkan pertanyaan-pertanyaan dengan maksud melemahkan dan menantang serta menguji
kenabian Rasulullah.
● Memudahkan Nabi Muhammad
Al-Qur'an diturunkan secara berangsur-angsur dengan tujuan agar memudahkan Rasulullah dalam
menghafal lafaz Al-Qur'an. Jika AlQur'an diturunkan sekaligus tentu akan memberatkan Nabi jika harus
membacakan dan menjelaskannya.
● Memudahkan Umat Islam untuk Mencatat dan Menghafalnya
Hikmah diturunkannya Al-Qur'an secara berangsur-angsur yakni agar memudahkan umat pada masa itu
untuk menghafal, mencatat dan memahami AlQur’an.
● Menjawab Problematika Masyarakat
Al-Qur'an diturunkan untuk menerangkan apa-apa yang dibutuhkan masyarakat sesuai dengan kondisi
dan masalah yang mereka hadapi.
Keutamaan Nuzulul Qur’an
● Malam yang Lebih Baik dari Seribu Bulan
Pahala malam Lailatulqadar sebanding dengan melakukan ibadah selama 1.000 bulan. Hal ini telah disebutkan di
dalam kitab Sahihain melalui Abu Hurairah, bahwa Rasulullah Saw. telah bersabda: "Barang siapa yang melakukan
qiyam (shalat sunnah) di malam Lailatul Qadar karena iman dan mengharapkan pahala dan ridha Allah, maka
diampunilah baginya semua dosanya yang terdahulu.“
● Malam Diturunkannya Al-Qur'an
Allah SWT mengagungkan kedudukan malam Lailatulqadar. Hal ini dapat dilihat dari surah Al-Qadr ayat 2-3."Dan
tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan." (Al-Qadr: 2-3).
● Malam Penuh Kemuliaan
Di malam Nuzulul Qur'an, Malaikat Jibril dan malaikat lainnya turun ke bumi untuk mengatur segala urusan. Hal ini
disebutkan dalam Al-Qur'an surah Al-Qadr ayat 4."Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan Malaikat Jibril
dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan"(QS.Al-Qadr [97]:4).
● Malam Keselamatan dan Kesejahteraan
Malam Nuzulul Qur'an juga disebut dengan malam yang penuh keselamatan dan kesejahteraan. Hal ini dapat
didasarkan pada Al-Qur'an surah Al-Qadr ayat 4-5.
● Malam Ditakdirkannya Semua Urusan
Dalam surah Ad-Dukhan ayat 4 disebutkan bahwa "Pada malam itu dijelaskan segala urusan yang penuh hikmah. "
Qatadah dan yang lainnya mengatakan bahwa maksud ayat ini adalah "Semua urusan ditetapkan di dalamnya dan
semua ajal serta rezeki ditakdirkan."4
Perang Badar
Peristiwa hijrah Nabi Muhammad
di Madinah
02
Hikmah Perang Badar
Keberanian
Bagaimana kaum muslimin
adalah orang orang yang
berani menegakkan
kebenaran dan menuntut hak
hak yang mereka miliki.
Nabi punya ide gagasan, upaya
untuk bertahan dg kuat di atas
bukit (dataran tinggi) kalo d atas,
mudah untuk menyerang dan sulit
untuk di serang
Belajar Strategi
Bagaimana umat islam pd
saat itu berada dalam satu
komandan ketaatan kpd
Rasulullah.
Belajar adab dari Al Habbab bin Al-
Mundzir. Cerdas dg cara mematahkan
psikologis musuh (jatuh mental).
Ketaatan
Belajar Adab
Hikmah yang relate untuk saat ini
02
04
01
03
Bulan Puasa bukan alasan
untuk bermalas-malasan
Selalu berdo’a
kepada Allah
Produktifitas
Pentingnya bertawakkal
Analisis Faktor Kemenangan Pasukan
Muslim dalam Perang Badar
• Keteguhan hati para sahabat atas nama Allah dalam menjalankan peperangan
• Sabar dalam menghadapi pertempuran
• Kekuatan dzikir dan do’a, serta tawakkal
• Strategi perang yang cerdas. Di tambah usulan dari Al-Habbab bin al-
Mundzir untuk menutup sumber air sumur badar. Kisah lengkapnya silahkan
baca disini https://www.nu.or.id/sirah-nabawiyah/al-khubab-bin-al-
mundzir-pemilik-taktik-brilian-di-perang-badar-QIVTM
• Adanya pertolongan Allah saat perang berkecamuk
Fathu Mekkah
Peristiwa Penaklukan Kota
Mekkah
03
Penaklukakan Kota Mekkah
Ibnul Qayyim berkata, “Peristiwa ini merupakan penaklukan
terbesar yang dengannya Allah telah memuliakan agama-Nya, Rasul-Nya,
tantara-Nya dan pasukan-Nya yang terpercaya. Dengan penaklukan ini
pula, Allah telah menyelamatkan negeri dan rumah-Nya yang akan
menjadi petunjuk bagi seluruh alam. Menyelamatkannya dari
cengkraman orang-orang kafir dan musyrik. Kemenangan itulah yang
selama ini diberitakan oleh kabar langit, yang dengannya manusia
berbondong-bonding memasuki agama Islam sehingga permukaan
bumi jadi bersinar penuh dengan cahaya”.
• Seorang mukmin itu adalah org yg teguh dalam memegang janji
• Kaum muslimin itu, jika pihak musuh melanggar perjanjian, maka dia bertindak tegas
sesuai dengan isi perjanjian. Siap menghukum pelanggar
• Syiar islam itu, tidak selalu dibawa dengan pedang. Menurut sejarahnya saja sudah
begitu. Syiar islam itu sampai ke hati manusia dengan cara yang banyak. Contoh
perjanjian Hudaibiyah
• Ketelitian Rasulullah SAW dalam menjaga kerahasiaan operasi, jangan sampai
kemudian diketahui musuh dan jangan sampai terjadi pengkhianatan
• Tetap memberi penghargaan kepada orang yag memiliki jasa besar kepada agama
dan Umat di saat dia melakukan kesalahan. Jangan semua kebaikannya dilupakan
(kisah Hatib bin Abi Bathla’ah) dia telah menulis surat untuk org Quraisy. Kemudian
turun ayat “ surat al mumtahanah, jgn jadikan musuh sbg teman setia. Pdhal dia
seorang Ahli badr
• Bagaimana Nabi selama perjalanan ke Mekkah tetap melakukan dakwah kpd Allah
SWT, temasuk kpd Abu Sufyan. Kemudian Rasulullah menata Langkah dg cermat, ktika
masuk kota mekkah. Beliau sudah memperkirakan dimana akan terjadi bentrokan,
shingga diutus lah Panglimanya yaitu Khalid bin Walid. Hal ini membuat Ikrimah lari
Hikmah Peristiwa Fathu Mekkah

More Related Content

Similar to PERISTIWA PENTING DI MASA HIDUP RASULULLAH SAW.pdf

Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2
yuniaistiqomah
 
Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2
cahyaningsihlilis
 
PPT Bab 12
PPT Bab 12PPT Bab 12
PPT Bab 12
wildiaekafutikha
 
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
fajar ramadhan alfarisi
 
Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)
Ibnu Ahmad
 
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad sawPelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
fitriani2909
 
Sejarah turunnya al qur'an
Sejarah turunnya al qur'anSejarah turunnya al qur'an
Sejarah turunnya al qur'an
Ratih Aini
 
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman RasulullahPenurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
Noor Aziah Mamat
 
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrahSirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
PAUSIL ABU
 
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsur
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsurHikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsur
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsurNurani Rahmania
 
Rukun iman dan pembahasannya week 3
Rukun iman dan pembahasannya week 3 Rukun iman dan pembahasannya week 3
Rukun iman dan pembahasannya week 3
Private College
 
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang beriman
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang berimanMakna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang beriman
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang berimanMuhsin Hariyanto
 
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmiMakalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
gis nargis
 
Ilmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'anIlmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'an
Yusuf farid
 
Cara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'aniCara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'ani
Faisal Pak
 
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPTtugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
sabilalfariz5
 
Hikmah nuzulul qur
Hikmah nuzulul qurHikmah nuzulul qur
Hikmah nuzulul qurYv AlGhiffar
 
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah AhrufMakalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
PAUSIL ABU
 

Similar to PERISTIWA PENTING DI MASA HIDUP RASULULLAH SAW.pdf (20)

Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2
 
Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2Bab 12 sem 2
Bab 12 sem 2
 
PPT Bab 12
PPT Bab 12PPT Bab 12
PPT Bab 12
 
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
iain lhokseumawe- makalah ulumul al-qur'an
 
Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)
 
Ulumul qur’an 4
Ulumul qur’an 4Ulumul qur’an 4
Ulumul qur’an 4
 
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad sawPelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
Pelajaran 5 isra' mi'raj nabi muhammad saw
 
Sejarah turunnya al qur'an
Sejarah turunnya al qur'anSejarah turunnya al qur'an
Sejarah turunnya al qur'an
 
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman RasulullahPenurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
Penurunan dan penulisan al-Quran zaman Rasulullah
 
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrahSirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
Sirah Nabawiyah: Masa kenabian dan kerasulan sampai hijrah
 
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsur
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsurHikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsur
Hikmah al qur’an diturunkan secara berangsur-angsur
 
Rukun iman dan pembahasannya week 3
Rukun iman dan pembahasannya week 3 Rukun iman dan pembahasannya week 3
Rukun iman dan pembahasannya week 3
 
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang beriman
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang berimanMakna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang beriman
Makna lailatul qadar dan nuzulul quran bagi orang yang beriman
 
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmiMakalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
Makalah akidah ahlak tentang kisah teladan rosul ulul azmi
 
Ilmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'anIlmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'an
 
Makalah ijaz alquran
Makalah ijaz alquranMakalah ijaz alquran
Makalah ijaz alquran
 
Cara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'aniCara dakwah yang Qur'ani
Cara dakwah yang Qur'ani
 
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPTtugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
tugas ppt sabil & restu studi islam tentang alquran sebagai pedoman. PPT
 
Hikmah nuzulul qur
Hikmah nuzulul qurHikmah nuzulul qur
Hikmah nuzulul qur
 
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah AhrufMakalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
Makalah Wahyu, Nuzul al-Quran, dan Sab'ah Ahruf
 

Recently uploaded

3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
FaldienaMarcelita3
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
AyuniDwiLestari
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
DaraAOi
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
HUMAH KUMARASAMY
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
walidumar
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 

Recently uploaded (20)

3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
3. PEMBUATAN PETA KELOMPOK PEKERJAAN.pdf
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kedirijuknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
juknis_2024_new pendaftaran ppdb kota kediri
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAKBAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
BAHAN MENGAJAR MATEMATIK KEPADA KANAK - KANAK
 
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 2 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian PembelajaranIntegrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
Integrasi Isu Prioritas dalam Capaian Pembelajaran
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 

PERISTIWA PENTING DI MASA HIDUP RASULULLAH SAW.pdf

  • 1. Peristiwa Penting di Masa Hidup Nabi Muhammad SAW Oleh Sri Wahyuni, S.S.I
  • 2. Nuzulul Qur'an Malam turunnya Al-Qur’an kepada Nabi Muhammad SAW 01
  • 3. Sejarah Malam Nuzulul Qur’an ● Peristiwa Nuzulul Quran merupakan peristiwa dimana kitab suci Al-Quran diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW sebagai wahyu pertama dan tanda dimulainya kenabian Rasulullah SAW. ● Menurut bahasa, Nuzulul Quran terdiri atas dua kata, yaitu 'Nuzulul' dan 'Quran'. Nuzulul berarti menurunkan sesuatu dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah dan Quran berasal dari kata Al-Quran, yaitu kitab suci umat Muslim. ● Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa Nuzulul Quran merupakan peristiwa turunnya Al- Quran dari tempat yang tinggi (Lauful Mahfuz) ke bumi. Turunnya Al-Quran ini diperantarai oleh Malaikat Jibril.
  • 4.
  • 5. Nuzulul Qur’an ● Terjadi pada tanggal :17 Ramadhan 610 M, tahun 13 sebelum Hijriyah. (bulan juli tahun 610 M) di Gua Hira. Ada juga Riwayat mengatakan, yaitu pada hari ke-21 di bulan Ramadhan di malam hari ● Usia Rasululllah ketika itu 40 tahun. Beliau lebih sering menyendiri (berkhalwat) , memikirkan cara meluruskan jalan hidup bangsanya yang berprilaku jahiliyah (saling menumpahkan darah, berzina, berjudi, minum khamr, membunuh anak perempuan) ● Tujuan berkhalwat : menenangkan jiwa, menjernihka pikiran, mencari kebenaran yang hakiki ● Setelah lebih kurang enam bulan Nabi Muhammad berkhalwat dan bertahhannus di gua Hira, maka tanggal 17 Ramadhan, malaikat Jibril datang menyampaikan wahyu. ● Wahyu pertama yang turun yaitu Qs. Al-Alaq ayat 1-5 ● Peristiwa tersebut sekaligus menjadi awal diangkatnya Nabi Muhammad SAW menjadi Rasul Allah dan hadirat-nya sebagai rahmat bagi alam semesta. Sebagaimana ucapan malaikat Jibril, “Gembiralah ya Muhammad! Saya Jibril dan Engkau adalah Rasul Allah kepada umat ini!
  • 8.
  • 9. Hikmah Nuzulul Qur’an ● Menguatkan Hati Nabi Muhammad Dalam melaksanakan tugasnya, Rasulullah sering menghadapi hambatan dan tantangan. Al-Qur'an menjadi penguat hati Nabi Muhammad dalam menerima dan menyampaikan kalam Allah kepada umat manusia. ● Mukjizat Nabi Al-Qur'an menjadi mukjizat Nabi untuk menjawab tantangan orang-orang kafir. Mereka kerap kali mengajukkan pertanyaan-pertanyaan dengan maksud melemahkan dan menantang serta menguji kenabian Rasulullah. ● Memudahkan Nabi Muhammad Al-Qur'an diturunkan secara berangsur-angsur dengan tujuan agar memudahkan Rasulullah dalam menghafal lafaz Al-Qur'an. Jika AlQur'an diturunkan sekaligus tentu akan memberatkan Nabi jika harus membacakan dan menjelaskannya. ● Memudahkan Umat Islam untuk Mencatat dan Menghafalnya Hikmah diturunkannya Al-Qur'an secara berangsur-angsur yakni agar memudahkan umat pada masa itu untuk menghafal, mencatat dan memahami AlQur’an. ● Menjawab Problematika Masyarakat Al-Qur'an diturunkan untuk menerangkan apa-apa yang dibutuhkan masyarakat sesuai dengan kondisi dan masalah yang mereka hadapi.
  • 10. Keutamaan Nuzulul Qur’an ● Malam yang Lebih Baik dari Seribu Bulan Pahala malam Lailatulqadar sebanding dengan melakukan ibadah selama 1.000 bulan. Hal ini telah disebutkan di dalam kitab Sahihain melalui Abu Hurairah, bahwa Rasulullah Saw. telah bersabda: "Barang siapa yang melakukan qiyam (shalat sunnah) di malam Lailatul Qadar karena iman dan mengharapkan pahala dan ridha Allah, maka diampunilah baginya semua dosanya yang terdahulu.“ ● Malam Diturunkannya Al-Qur'an Allah SWT mengagungkan kedudukan malam Lailatulqadar. Hal ini dapat dilihat dari surah Al-Qadr ayat 2-3."Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan." (Al-Qadr: 2-3). ● Malam Penuh Kemuliaan Di malam Nuzulul Qur'an, Malaikat Jibril dan malaikat lainnya turun ke bumi untuk mengatur segala urusan. Hal ini disebutkan dalam Al-Qur'an surah Al-Qadr ayat 4."Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan Malaikat Jibril dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan"(QS.Al-Qadr [97]:4). ● Malam Keselamatan dan Kesejahteraan Malam Nuzulul Qur'an juga disebut dengan malam yang penuh keselamatan dan kesejahteraan. Hal ini dapat didasarkan pada Al-Qur'an surah Al-Qadr ayat 4-5. ● Malam Ditakdirkannya Semua Urusan Dalam surah Ad-Dukhan ayat 4 disebutkan bahwa "Pada malam itu dijelaskan segala urusan yang penuh hikmah. " Qatadah dan yang lainnya mengatakan bahwa maksud ayat ini adalah "Semua urusan ditetapkan di dalamnya dan semua ajal serta rezeki ditakdirkan."4
  • 11. Perang Badar Peristiwa hijrah Nabi Muhammad di Madinah 02
  • 12.
  • 13.
  • 14. Hikmah Perang Badar Keberanian Bagaimana kaum muslimin adalah orang orang yang berani menegakkan kebenaran dan menuntut hak hak yang mereka miliki. Nabi punya ide gagasan, upaya untuk bertahan dg kuat di atas bukit (dataran tinggi) kalo d atas, mudah untuk menyerang dan sulit untuk di serang Belajar Strategi Bagaimana umat islam pd saat itu berada dalam satu komandan ketaatan kpd Rasulullah. Belajar adab dari Al Habbab bin Al- Mundzir. Cerdas dg cara mematahkan psikologis musuh (jatuh mental). Ketaatan Belajar Adab
  • 15. Hikmah yang relate untuk saat ini 02 04 01 03 Bulan Puasa bukan alasan untuk bermalas-malasan Selalu berdo’a kepada Allah Produktifitas Pentingnya bertawakkal
  • 16. Analisis Faktor Kemenangan Pasukan Muslim dalam Perang Badar • Keteguhan hati para sahabat atas nama Allah dalam menjalankan peperangan • Sabar dalam menghadapi pertempuran • Kekuatan dzikir dan do’a, serta tawakkal • Strategi perang yang cerdas. Di tambah usulan dari Al-Habbab bin al- Mundzir untuk menutup sumber air sumur badar. Kisah lengkapnya silahkan baca disini https://www.nu.or.id/sirah-nabawiyah/al-khubab-bin-al- mundzir-pemilik-taktik-brilian-di-perang-badar-QIVTM • Adanya pertolongan Allah saat perang berkecamuk
  • 18. Penaklukakan Kota Mekkah Ibnul Qayyim berkata, “Peristiwa ini merupakan penaklukan terbesar yang dengannya Allah telah memuliakan agama-Nya, Rasul-Nya, tantara-Nya dan pasukan-Nya yang terpercaya. Dengan penaklukan ini pula, Allah telah menyelamatkan negeri dan rumah-Nya yang akan menjadi petunjuk bagi seluruh alam. Menyelamatkannya dari cengkraman orang-orang kafir dan musyrik. Kemenangan itulah yang selama ini diberitakan oleh kabar langit, yang dengannya manusia berbondong-bonding memasuki agama Islam sehingga permukaan bumi jadi bersinar penuh dengan cahaya”.
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27. • Seorang mukmin itu adalah org yg teguh dalam memegang janji • Kaum muslimin itu, jika pihak musuh melanggar perjanjian, maka dia bertindak tegas sesuai dengan isi perjanjian. Siap menghukum pelanggar • Syiar islam itu, tidak selalu dibawa dengan pedang. Menurut sejarahnya saja sudah begitu. Syiar islam itu sampai ke hati manusia dengan cara yang banyak. Contoh perjanjian Hudaibiyah • Ketelitian Rasulullah SAW dalam menjaga kerahasiaan operasi, jangan sampai kemudian diketahui musuh dan jangan sampai terjadi pengkhianatan • Tetap memberi penghargaan kepada orang yag memiliki jasa besar kepada agama dan Umat di saat dia melakukan kesalahan. Jangan semua kebaikannya dilupakan (kisah Hatib bin Abi Bathla’ah) dia telah menulis surat untuk org Quraisy. Kemudian turun ayat “ surat al mumtahanah, jgn jadikan musuh sbg teman setia. Pdhal dia seorang Ahli badr • Bagaimana Nabi selama perjalanan ke Mekkah tetap melakukan dakwah kpd Allah SWT, temasuk kpd Abu Sufyan. Kemudian Rasulullah menata Langkah dg cermat, ktika masuk kota mekkah. Beliau sudah memperkirakan dimana akan terjadi bentrokan, shingga diutus lah Panglimanya yaitu Khalid bin Walid. Hal ini membuat Ikrimah lari Hikmah Peristiwa Fathu Mekkah