SlideShare a Scribd company logo
BAB I – BERBAGAI PERALATAN
TIK
1.1. Peralatan Telekomunikasi
Telekomunikasi (komunikasi jarak jauh) :
 Adalah komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan peralatan dan sistem telekomunikasi
yang mentransmisikan sinyal optik atau sinyal elektronik dari satu tempat ke tempat lain yang
saling berjauhan.
 Pesan-pesan dapat dikirim dengan cara :
 point to point , yaitu pesan-pesan yang dikirim dari satu pengirim ke satu
penerima
 point to multipoint, yaitu pesan-pesan yang dikirim dari satu pengirim ke
banyak penerima
1.1.1. Telegraf
 adalah sistem telekomunikasi yang menggunakan peralatan listrik untuk mengirimkan dan menerima sinyal sesuai
dengan kode dalam bentuk pulsa listrik.
 kode yang digunakan disebut kode Morse
 kode morse merupakan sebuah sistem pengiriman pesan yang menggunakan kombinasi suara panjang dan pendek
dalam berbagai cara yang bervariasi untuk mengkodekan huruf-huruf, bilangan-bilangan dan karakter yang lain.
1.1.2. Telepon
 adalah peralatan yang mengubah suara menjadi energi listrik dan mengirimkannya melalui
kabel jaringan telepon.
 Bahasa Yunani :
 Tele = jauh
 phone = suara
 Telepon terdiri dari empat bagian utama :
a.Mekanisme dialing
 Terdiri dari keypad berjumlah 12 tombol
 Kegunaannya adalah untuk memasukkan nomor telepon yang ingin
dipanggil
a.Transmitter
 Disebut juga pemancar atau mikrofon
 Berfungsi mengubah suara menjadi arus listrik
a.Ringer
 Berfungsi untuk memberikan adanya sinyal telepon yang masuk
a.Receiver (penerima)
 Berfungsi untuk mengubah arus listrik menjadi suara
1.1.3. Faksimile (Faks)
Merupakan alat yang berfungsi menyalin sama persis dengan aslinya
Kemampuan : copy, scan, print dokumen
1.1.4. Televisi
Adalah sistem telekomunikasi yang mengirimkan dan menerima gambar dan suara dengan cara mengirimkan sinyal-
sinyal elektronik melalui kabel dan serat optik atau dengan menggunakan gelombang elektromagnetik.
1.1.5. Radio
Adalah alat komunikasi yang mengirimkan suara melalui udara dengan menggunakan gelombang elekromagnetik
1.1.6. Telepon bergerak (mobile phone)
Disebut juga handphone, merupakan gabungan dari teknologi telepon yang ditemukan oleh Alexander Graham Bell
(1876) dengan teknologi radio yang ditemukan oleh Guglielmo Marconi (1894)
Ada 2 jenis teknologi telepon bergerak
a.GSM (Global System for Mobile Communications)
 Bekerja dengan cara mengkompresi suara yang masuk ke jaringan
GSM ke dalam format digital sehingga mempunyai ukuran yang kecil
•CDMA (Code Division multiple Access)
 Bekerja dengan cara memecah data suara yang masuk menjadi
paket-paket kecil dan masuk ke dalam saluran frekuensi yang
terpisah-pisah
Telepon bergerak mempunyai kemampuan untuk :
Video call : yaitu berbicara sambil melihat video
SMS : yaitu layanan pengiriman pesan singkat (teks)
MMS : yaitu layanan pesan multimedia (gambar, suara, video)
Video streaming : yaitu layanan video dimana video ditampilkan sebelum semua data
berhasil di-download dari server sumber
1.2. Komputer dan Internet
 komputer digunakan untuk mengolah, mengelola, dan menyampaikan informasi
 internet digunakan sebagai sarana sumber informasi dan alat untuk mempertukarkan informasi
 berdasarkan ukuran, kecepatan, dan kemampuannya komputer dikelompokkan menjadi empat bagian :
a. PC (Personal Computer)
 Berukuran kecil
 Di gunakan di kantor-kantor dan pribadi
a. Super Computer
 Disebut juga mainframe
 Berukuran paling besar
 Kemampuan paling canggih dan andal
 Digunakan untuk pekerjaan tertentu, contoh : laboratorium
a. Dedicated Computer
 Merupakan komputer yang dibuat untuk tujuan tertentu, contoh : video game
a. Embedded Computer
 Merupakan komputer yang berfungsi sebagai unit kontrol dan ditempatkan di
peralatan yang membutuhkan pengendalian otomatis
 Contoh : pengendali pesawat terbang, pengendali satelit, pengendali robot industri
1.2.2. Internet
Merupakan singkatan Interconnected Network atau jaringan yang saling terkoneksi (terhubung)
Pada mulanya internet disebut ARPANET
Internet digunakan secara terbuka oleh umum tahun 1986

More Related Content

What's hot

Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
Jennivia Restu
 
Tugas tik yudha
Tugas tik yudhaTugas tik yudha
Tugas tik yudha
yudhatandha
 
Komunikasi data dan suara
Komunikasi data dan suaraKomunikasi data dan suara
Komunikasi data dan suara
muzafir
 
Dasar sistem telekomunikasi
Dasar sistem telekomunikasiDasar sistem telekomunikasi
Dasar sistem telekomunikasiRifqi Ma'arif
 
Akses dan perangkat keras
Akses dan perangkat kerasAkses dan perangkat keras
Akses dan perangkat keras
acihsukaesih
 
Tugas tik yudha
Tugas tik yudhaTugas tik yudha
Tugas tik yudha
yudhatandha
 
Ppt tik 6
Ppt tik 6Ppt tik 6
Ppt tik 6
nefrita putri
 
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasi
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasiBab 3 dasar dasar sistem komunikasi
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasiEKO SUPRIYADI
 
Perangkat keras
Perangkat kerasPerangkat keras
Perangkat keras
Jennivia Restu
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2Enchenk
 
Tik
TikTik

What's hot (15)

Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
 
Tugas tik yudha
Tugas tik yudhaTugas tik yudha
Tugas tik yudha
 
Komunikasi data dan suara
Komunikasi data dan suaraKomunikasi data dan suara
Komunikasi data dan suara
 
Dasar sistem telekomunikasi
Dasar sistem telekomunikasiDasar sistem telekomunikasi
Dasar sistem telekomunikasi
 
Akses dan perangkat keras
Akses dan perangkat kerasAkses dan perangkat keras
Akses dan perangkat keras
 
INTERNET
INTERNETINTERNET
INTERNET
 
Tugas tik yudha
Tugas tik yudhaTugas tik yudha
Tugas tik yudha
 
Ppt tik 6
Ppt tik 6Ppt tik 6
Ppt tik 6
 
Powerpoint ririt
Powerpoint riritPowerpoint ririt
Powerpoint ririt
 
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasi
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasiBab 3 dasar dasar sistem komunikasi
Bab 3 dasar dasar sistem komunikasi
 
Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
 
Perangkat keras
Perangkat kerasPerangkat keras
Perangkat keras
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
Tik
TikTik
Tik
 
Internet (edit) daniela
Internet (edit) danielaInternet (edit) daniela
Internet (edit) daniela
 

Similar to Peralatan TIK

3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
NovitaRizkaYulaekha1
 
Pk8 s1kd2t1
Pk8 s1kd2t1Pk8 s1kd2t1
Pk8 s1kd2t1
Agus Tri
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Agus Tri
 
Materi PK8S1 Rekayasa 1
Materi PK8S1 Rekayasa 1Materi PK8S1 Rekayasa 1
Materi PK8S1 Rekayasa 1
Agus Tri
 
New teknologi komunikasi data dan suara
New teknologi komunikasi data dan suaraNew teknologi komunikasi data dan suara
New teknologi komunikasi data dan suara
Ali Must Can
 
Tik ochi.
Tik ochi.Tik ochi.
Tik ochi.
JosyHarlin
 
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b pendahuluan
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b   pendahuluanDasar Telekomunikasi - Slide week 1b   pendahuluan
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b pendahuluanBeny Nugraha
 
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
ernis98
 
communications and networks
communications and networkscommunications and networks
communications and networks
Diana Anggraini
 
Sistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi SelulerSistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi Seluler
Rio Hafandi
 
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tikSim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
Iqbal Ajib
 
Komunikasi pada jaringan komputer
Komunikasi pada jaringan komputerKomunikasi pada jaringan komputer
Komunikasi pada jaringan komputer
Rian Dp
 
Internet telephony
Internet telephonyInternet telephony
Internet telephony
S N M P Simamora
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
Dian Anggraeni
 
Multimedia Networks
Multimedia NetworksMultimedia Networks
Multimedia Networks
S N M P Simamora
 
TIK Bab 6
TIK Bab 6TIK Bab 6
TIK Bab 6
Yuni Fadlilah
 

Similar to Peralatan TIK (20)

Bab 10
Bab 10Bab 10
Bab 10
 
3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
3_4_Memahami_aspek-aspek_teknologi_komunikasi_data_dan_suara_.pdf
 
Pk8 s1kd2t1
Pk8 s1kd2t1Pk8 s1kd2t1
Pk8 s1kd2t1
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
 
Materi PK8S1 Rekayasa 1
Materi PK8S1 Rekayasa 1Materi PK8S1 Rekayasa 1
Materi PK8S1 Rekayasa 1
 
New teknologi komunikasi data dan suara
New teknologi komunikasi data dan suaraNew teknologi komunikasi data dan suara
New teknologi komunikasi data dan suara
 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
 
Tik ochi.
Tik ochi.Tik ochi.
Tik ochi.
 
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b pendahuluan
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b   pendahuluanDasar Telekomunikasi - Slide week 1b   pendahuluan
Dasar Telekomunikasi - Slide week 1b pendahuluan
 
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
Tgs sim, erlina dwi suwandini, 43217110154, yananto mihadi p., s.e., m.si., c...
 
communications and networks
communications and networkscommunications and networks
communications and networks
 
Bab11 t jaringan_telekomu
Bab11 t jaringan_telekomuBab11 t jaringan_telekomu
Bab11 t jaringan_telekomu
 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
 
Sistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi SelulerSistem Komunikasi Seluler
Sistem Komunikasi Seluler
 
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tikSim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
Sim muhammad iqbal razif 43217010028_ putra, yananto mihadi_tik
 
Komunikasi pada jaringan komputer
Komunikasi pada jaringan komputerKomunikasi pada jaringan komputer
Komunikasi pada jaringan komputer
 
Internet telephony
Internet telephonyInternet telephony
Internet telephony
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, telekomunikasi, in...
 
Multimedia Networks
Multimedia NetworksMultimedia Networks
Multimedia Networks
 
TIK Bab 6
TIK Bab 6TIK Bab 6
TIK Bab 6
 

More from ANDREAS MAHLAN

Microsoft PowerPoint 2007
Microsoft PowerPoint 2007Microsoft PowerPoint 2007
Microsoft PowerPoint 2007
ANDREAS MAHLAN
 
Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007
ANDREAS MAHLAN
 
Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007
ANDREAS MAHLAN
 
HTML
HTMLHTML
Ringkasan materi fisika7_sm2
Ringkasan materi fisika7_sm2Ringkasan materi fisika7_sm2
Ringkasan materi fisika7_sm2
ANDREAS MAHLAN
 
Ringkasan materi fisika7_sm1
Ringkasan materi fisika7_sm1Ringkasan materi fisika7_sm1
Ringkasan materi fisika7_sm1
ANDREAS MAHLAN
 
Konsep moodle mapel_sk_kd
Konsep moodle mapel_sk_kdKonsep moodle mapel_sk_kd
Konsep moodle mapel_sk_kd
ANDREAS MAHLAN
 
TIK 7
TIK 7TIK 7
FISIKA 7
FISIKA 7FISIKA 7
FISIKA 7
ANDREAS MAHLAN
 

More from ANDREAS MAHLAN (9)

Microsoft PowerPoint 2007
Microsoft PowerPoint 2007Microsoft PowerPoint 2007
Microsoft PowerPoint 2007
 
Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007Microsoft Word 2007
Microsoft Word 2007
 
Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007Microsoft Excel 2007
Microsoft Excel 2007
 
HTML
HTMLHTML
HTML
 
Ringkasan materi fisika7_sm2
Ringkasan materi fisika7_sm2Ringkasan materi fisika7_sm2
Ringkasan materi fisika7_sm2
 
Ringkasan materi fisika7_sm1
Ringkasan materi fisika7_sm1Ringkasan materi fisika7_sm1
Ringkasan materi fisika7_sm1
 
Konsep moodle mapel_sk_kd
Konsep moodle mapel_sk_kdKonsep moodle mapel_sk_kd
Konsep moodle mapel_sk_kd
 
TIK 7
TIK 7TIK 7
TIK 7
 
FISIKA 7
FISIKA 7FISIKA 7
FISIKA 7
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Peralatan TIK

  • 1. BAB I – BERBAGAI PERALATAN TIK 1.1. Peralatan Telekomunikasi Telekomunikasi (komunikasi jarak jauh) :  Adalah komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan peralatan dan sistem telekomunikasi yang mentransmisikan sinyal optik atau sinyal elektronik dari satu tempat ke tempat lain yang saling berjauhan.  Pesan-pesan dapat dikirim dengan cara :  point to point , yaitu pesan-pesan yang dikirim dari satu pengirim ke satu penerima  point to multipoint, yaitu pesan-pesan yang dikirim dari satu pengirim ke banyak penerima 1.1.1. Telegraf  adalah sistem telekomunikasi yang menggunakan peralatan listrik untuk mengirimkan dan menerima sinyal sesuai dengan kode dalam bentuk pulsa listrik.  kode yang digunakan disebut kode Morse  kode morse merupakan sebuah sistem pengiriman pesan yang menggunakan kombinasi suara panjang dan pendek dalam berbagai cara yang bervariasi untuk mengkodekan huruf-huruf, bilangan-bilangan dan karakter yang lain. 1.1.2. Telepon  adalah peralatan yang mengubah suara menjadi energi listrik dan mengirimkannya melalui kabel jaringan telepon.  Bahasa Yunani :  Tele = jauh  phone = suara  Telepon terdiri dari empat bagian utama : a.Mekanisme dialing  Terdiri dari keypad berjumlah 12 tombol  Kegunaannya adalah untuk memasukkan nomor telepon yang ingin dipanggil a.Transmitter  Disebut juga pemancar atau mikrofon  Berfungsi mengubah suara menjadi arus listrik a.Ringer  Berfungsi untuk memberikan adanya sinyal telepon yang masuk a.Receiver (penerima)  Berfungsi untuk mengubah arus listrik menjadi suara 1.1.3. Faksimile (Faks) Merupakan alat yang berfungsi menyalin sama persis dengan aslinya Kemampuan : copy, scan, print dokumen 1.1.4. Televisi Adalah sistem telekomunikasi yang mengirimkan dan menerima gambar dan suara dengan cara mengirimkan sinyal- sinyal elektronik melalui kabel dan serat optik atau dengan menggunakan gelombang elektromagnetik. 1.1.5. Radio Adalah alat komunikasi yang mengirimkan suara melalui udara dengan menggunakan gelombang elekromagnetik 1.1.6. Telepon bergerak (mobile phone) Disebut juga handphone, merupakan gabungan dari teknologi telepon yang ditemukan oleh Alexander Graham Bell (1876) dengan teknologi radio yang ditemukan oleh Guglielmo Marconi (1894) Ada 2 jenis teknologi telepon bergerak a.GSM (Global System for Mobile Communications)  Bekerja dengan cara mengkompresi suara yang masuk ke jaringan GSM ke dalam format digital sehingga mempunyai ukuran yang kecil •CDMA (Code Division multiple Access)  Bekerja dengan cara memecah data suara yang masuk menjadi paket-paket kecil dan masuk ke dalam saluran frekuensi yang terpisah-pisah Telepon bergerak mempunyai kemampuan untuk : Video call : yaitu berbicara sambil melihat video SMS : yaitu layanan pengiriman pesan singkat (teks) MMS : yaitu layanan pesan multimedia (gambar, suara, video) Video streaming : yaitu layanan video dimana video ditampilkan sebelum semua data berhasil di-download dari server sumber
  • 2. 1.2. Komputer dan Internet  komputer digunakan untuk mengolah, mengelola, dan menyampaikan informasi  internet digunakan sebagai sarana sumber informasi dan alat untuk mempertukarkan informasi  berdasarkan ukuran, kecepatan, dan kemampuannya komputer dikelompokkan menjadi empat bagian : a. PC (Personal Computer)  Berukuran kecil  Di gunakan di kantor-kantor dan pribadi a. Super Computer  Disebut juga mainframe  Berukuran paling besar  Kemampuan paling canggih dan andal  Digunakan untuk pekerjaan tertentu, contoh : laboratorium a. Dedicated Computer  Merupakan komputer yang dibuat untuk tujuan tertentu, contoh : video game a. Embedded Computer  Merupakan komputer yang berfungsi sebagai unit kontrol dan ditempatkan di peralatan yang membutuhkan pengendalian otomatis  Contoh : pengendali pesawat terbang, pengendali satelit, pengendali robot industri 1.2.2. Internet Merupakan singkatan Interconnected Network atau jaringan yang saling terkoneksi (terhubung) Pada mulanya internet disebut ARPANET Internet digunakan secara terbuka oleh umum tahun 1986