SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
PENGANTAR HUKUM
KETENAGAKERJAAN
SEJARAH KETENAGAKERJAAN
Ada beberapa periode perkembangan hukum ketenagakerjaan di
Indonesia
1. Masa sebelum kemerdekaan
2. Masa setelah kemerdekaan
Masa Sebelum Kemerdekaan
Pada saat Indonesia dikuasai atau dijajah oleh
bangsa Belanda Indonesia mengalami masa kelam
mengenai tenaga kerja. Tenaga kerja Indonesia
dullu menjadi budaknya warga negara Belanda
yang datang ke Indonesia.
Perbudakan ada unsur penyuruh dan pelaksana.
Budak merupakan orang yang melakukan
pekerjaan dibawah perintah orang lain.
Budak sama sekali tidak mempunyai hak
atas kehidupannya. Budak hanya
memiliki kewajiban yaitu disuruh atau
diperintah oleh pemilik budak.
Hukum perbudakan saat sekarang adalah hukum
perbudakan atau perburuhan yang asli Indonesia. Hukum
perbudakan atau perburuhan yang dibuat oleh pemerintah
Hindia Belanda meupakan hukum yang tertulis. Tahun 1854
Hindia Belanda menerbitkan Regerings Reglement (RR)
yang memuat mengenai dihapusnya perbudakan.
Pasal 115 RR juga menetapkan tanggal penghapusan
perbudakan tersebut paling lama pada tanggal 1 januari
1860
Masa Setelah Kemerdekaan
Pada awal kemerdekaan sebenarnya hal yang mengenai
Ketenagakerjaan belum manjadi hal paling penting, pokok dimata
pemerintah kita pada masa itu. Yang menjadikan hal yang tidak
penting ini adalah karna pada masyarakat Indonesia lagi sibuk dalam
mempertahankan kemerdekaannya. Tahun 1951 diundangkan yaitu
Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1948 yang bernama Undang-Undang
Kerja.
• Undag-Undang ini mengatur pekerjaan yang boleh dilakukan orang
dewasa, anakanak, remaja dan perempuan, waktu kerja, istirahat
dan mengatur mengenai tempat kerja.
• Tahun 1951 apabila ada perselisihan maka akan diselesaikan oleh
pihak yang berselisih itu saja sendiri, bila dalam penyelesaian
tersebut tidak memenuhi titik terang baru pegawai kementrian
perburuhan bergerak dengan intrksi dari Menteri Tenaga Kerja.
Dalam rangka Reformasi Dewan Perwakilan Rakyat telah melakukan
amandemen beberapa Undang-Undang yang mengenai
Ketenagakerjaan, diantaranya Undang-undang Nomor 21 Tahun 2000
tentang Seikat Pekerja da undang-undang Nomor 13 Tahun 2003
Tentang Ketenagakerjaan dan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2004
tentang penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial
PENGERTIAN HUKUM KETENAGAKERJAAN
• Dr. E. Utrecht SH.
Himpunan peraturan hukum yang mengatur hubungan kerja dan
penyelesaian perselisihan antara buruh/pekerja dengan majikan
• M.G. Levenbach
Sesuatu yang meliputi hukum yang berkenaan dengan hubungan kerja,
dimana pekerjaan itu dilakukan di bawah suatu pimpinan dan dengan
keadaan penghidupan yang langsung bersangkut-paut dengan hubungan
kerja itu
• Prof. Dr. L. J. Van Apeldoorn
Hk. Perburuhan bukan semata-mata suatu peraturan tentang kerja pada
umumnya tetapi suatu peraturan mengenai hubungan2 yang timbul sebagai
akibat dari perjanjian kerja
• Ketenagakerjaan adalah segala hal yang berhubungan dengan tenaga
kerja pada waktu sebelum, selama, dan sesudah masa kerja.
• Tenaga kerja adalah setiap orang yang mampu melakukan pekerjaan
guna menghasilkan barang dan/atau jasa baik untuk memenuhi
kebutuhan sendiri maupun untuk masyarakat.
• Pekerja/buruh adalah setiap orang yang bekerja dengan menerima upah
atau imbalan dalam bentuk lain.
• Pemberi kerja adalah orang perseorangan, pengusaha, badan hukum,
atau badan-badan lainnya yang mempekerjakan tenaga kerja dengan
membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain.
PERLINDUNGAN TENAGA KERJA
• PENYANDANG DISABILITAS
• PEKERJA ANAK
• PEKERJA PEREMPUAN/WANITA
• WAKTU KERJA
• ISTIRAHAT
• CUTI
• UPAH
Penyandang Cacat/ Disabilitas
• Pengusaha yang mempekerjakan tenaga kerja penyandang cacat
wajib memberikan perlindungan sesuai dengan jenis dan derajat
kecacatannya.
• Pemberian perlindungan tersebut dilaksanakan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
12
Anak
• Pengusaha dilarang mempekerjakan anak
• Pengecualian bagi anak yang berumur antara 13 (tiga belas) tahun
sampai dengan 15 (lima belas) tahun untuk melakukan pekerjaan ringan
sepanjang tidak mengganggu perkembangan dan kesehatan fisik, mental,
dan sosial
13
• Untuk mempekerjakan anak pengusaha wajib memenuhi syarat sebagai
berikut:
1. Ada izin tertulis dari orangtua/ wali
2. Perjanjian kerja dibuat antara pengusaha dengan orang tua
/wali
3. Maksimum kerja 3 jam/hari
4. Dilakukan di siang hari dan tidak menggangu jadwal sekolah
5. Tetap memperhatikan K3
6. Adanya hubungan kerja yang jelas
7. Diberikan upah sesuai dengan ketentuan yang berlaku
8. Dipisahkan dari tempat orang dewasa
14
• Ketentuan sebagaimana dimaksud dalam poin 1,2,7 dan 8
dikecualikan bagi anak yang bekerja pada usaha keluarganya
(Pasal 69 Ayat 3)
• Anak dapat melakukan pekerjaan untuk mengembangkan bakat
dan minatnya (Pasal 71 Ayat 1)
15
• Pengusaha yang mempekerjakan anak tersebut wajib memenuhi
syarat :
• di bawah pengawasan langsung dari orang tua atau wali;
• waktu kerja paling lama 3 (tiga) jam sehari; dan
• kondisi dan lingkungan kerja tidak mengganggu perkembangan fisik,
mental, sosial, dan waktu sekolah.
16
• Siapapun dilarang mempekerjakan dan melibatkan
anak pada pekerjaan-pekerjaan yang terburuk,
yang meliputi : (Pasal 74)
• segala pekerjaan dalam bentuk perbudakan atau
sejenisnya;
• segala pekerjaan yang memanfaatkan, menyediakan,
atau menawarkan anak untuk pelacuran, produksi
pornografi, pertunjukan porno, atau perjudian;
• segala pekerjaan yang memanfaatkan, menyediakan,
atau melibatkan anak untuk produksi dan perdagangan
minuman keras, narkotika, psikotropika, dan zat adiktif
lainnya; dan/atau
• semua pekerjaan yang membahayakan kesehatan,
keselamatan, atau moral anak.
17
Pekerja Perempuan
1) Pekerja/buruh perempuan yang berumur kurang dari
18 (delapan belas) tahun dilarang dipekerjakan antara
pukul 23.00 sampai dengan pukul 07.00.
2) Pengusaha dilarang mempekerjakan pekerja/buruh
perempuan hamil yang menurut keterangan dokter
berbahaya bagi kesehatan dan keselamatan
kandungannya maupun dirinya apabila bekerja antara
pukul 23.00 sampai dengan pukul 07.00.
18
3) Pengusaha yang mempekerjakan
pekerja/buruh perempuan antara
pukul 23.00 sampai dengan pukul
07.00 wajib :
a. memberikan makanan dan
minuman bergizi; dan
b. menjaga kesusilaan dan keamanan
selama di tempat kerja.
4) Pengusaha wajib menyediakan
angkutan antar jemput bagi
pekerja/buruh perempuan yang
berangkat dan pulang bekerja antara
pukul 23.00 sampai dengan pukul
05.00.
19
Pasal 81
1) Pekerja/buruh perempuan yang dalam masa haid merasakan
sakit dan memberitahukan kepada pengusaha, tidak wajib
bekerja pada hari pertama dan kedua pada waktu haid.
2) Pelaksanaan ketentuan tersebut diatur dalam perjanjian kerja,
peraturan perusahaan, atau perjanjian kerja bersama.
20
Pasal 82
1) Pekerja/buruh perempuan berhak memperoleh istirahat selama
1,5 (satu setengah) bulan sebelum saatnya melahirkan anak dan
1,5 (satu setengah) bulan sesudah melahirkan menurut
perhitungan dokter kandungan atau bidan.
2) Pekerja/buruh perempuan yang mengalami keguguran
kandungan berhak memperoleh istirahat 1,5 (satu setengah)
bulan atau sesuai dengan surat keterangan dokter kandungan
atau bidan.
21
Pasal 83
• Pekerja/buruh perempuan yang anaknya masih menyusu harus
diberi kesempatan sepatutnya untuk menyusui anaknya jika hal
itu harus dilakukan selama waktu kerja.
22
Waktu Kerja dan Istirahat
• Setiap pengusaha wajib melaksanakan ketentuan waktu kerja :
a. 7 (tujuh) jam 1 (satu) hari dan 40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu
untuk 6 (enam) hari kerja dalam 1 (satu) minggu; atau
b. 8 (delapan) jam 1 (satu) hari dan 40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu
untuk 5 (lima) hari kerja dalam 1 (satu) minggu.
23
• Pengusaha yang mempekerjakan
pekerja/ buruh melebihi waktu kerja
harus memenuhi syarat :
a. ada persetujuan pekerja/buruh yang
bersangkutan; dan
b. waktu kerja lembur hanya dapat dilakukan
paling banyak 3 (tiga) jam dalam 1 (satu)
hari dan 14 (empat belas) jam dalam 1
(satu) minggu.
• Pengusaha yang mempekerjakan
pekerja/ buruh melebihi waktu kerja
wajib membayar upah kerja lembur
sesuai ketentuan.
24
• Waktu istirahat dalam sehari apabila pekerja telah bekerja selama
4 jam secara berturut-turut dapat beristirahat selama 1 jam sehari
• Contoh : seorang bekerja dari jam 08.00-17.00 (8 jam kerja + 1 jam
istirahat)
• Waktu istirahat tidak termasuk jam kerja
25
• Pengusaha wajib memberi waktu
istirahat dan cuti kepada pekerja/buruh.
a. istirahat antara jam kerja, sekurang
kurangnya setengah jam setelah bekerja
selama 4 (empat) jam terus menerus dan
waktu istirahat tersebut tidak termasuk
jam kerja;
b. istirahat mingguan 1 (satu) hari untuk 6
(enam) hari kerja dalam 1 (satu) minggu
atau 2 (dua) hari untuk 5 (lima) hari kerja
dalam 1 (satu) minggu;
26
c. cuti tahunan, sekurang kurangnya 12 (dua belas) hari
kerja setelah pekerja/buruh yang bersangkutan bekerja
selama 12 (dua belas) bulan secara terus menerus; dan
d. istirahat panjang sekurang-kurangnya 2 (dua) bulan dan
dilaksanakan pada tahun ketujuh dan kedelapan masing-
masing 1 (satu) bulan bagi pekerja/buruh yang telah
bekerja selama 6 (enam) tahun secara terus-menerus
pada perusahaan yang sama
27

More Related Content

Similar to PENGANTAR HUKUM KEETENAGAKERJAAAAAN.pptx

UU no. 13 th 2003 ttg Ketenagakerjaan
UU no. 13 th 2003 ttg KetenagakerjaanUU no. 13 th 2003 ttg Ketenagakerjaan
UU no. 13 th 2003 ttg KetenagakerjaanThe World Bank
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanMas Kris
 
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaankyoukaen
 
Hukum ketenagakerjaan
Hukum ketenagakerjaanHukum ketenagakerjaan
Hukum ketenagakerjaanKurnia Utami
 
12 aspek hukum ketenagakerjaan
12 aspek hukum ketenagakerjaan12 aspek hukum ketenagakerjaan
12 aspek hukum ketenagakerjaanRakyatCerdas
 
Uu 2003 13
Uu 2003 13Uu 2003 13
Uu 2003 13acune
 
UU 13/2003 Ketenagakerjaan
UU 13/2003 KetenagakerjaanUU 13/2003 Ketenagakerjaan
UU 13/2003 Ketenagakerjaanrudhysikumbang
 
Undang undang ketenagakerjaan
Undang undang ketenagakerjaanUndang undang ketenagakerjaan
Undang undang ketenagakerjaanyayax911
 
Hukum Perburuhan
Hukum PerburuhanHukum Perburuhan
Hukum PerburuhanDiarta
 
KETENAGAKERJAAN.pptx
KETENAGAKERJAAN.pptxKETENAGAKERJAAN.pptx
KETENAGAKERJAAN.pptxlita827504
 
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)Amri Anwar
 
2 uu 13-2003-ketenagakerjaan
2 uu 13-2003-ketenagakerjaan2 uu 13-2003-ketenagakerjaan
2 uu 13-2003-ketenagakerjaanqyef
 
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga Kerjaan
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga KerjaanUU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga Kerjaan
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga KerjaanKacung Abdullah
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanDarul Azis
 
Uu no 13_2003
Uu no 13_2003Uu no 13_2003
Uu no 13_2003gob3l
 

Similar to PENGANTAR HUKUM KEETENAGAKERJAAAAAN.pptx (20)

UU no. 13 th 2003 ttg Ketenagakerjaan
UU no. 13 th 2003 ttg KetenagakerjaanUU no. 13 th 2003 ttg Ketenagakerjaan
UU no. 13 th 2003 ttg Ketenagakerjaan
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
 
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
655972 uu no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
 
Hukum ketenagakerjaan
Hukum ketenagakerjaanHukum ketenagakerjaan
Hukum ketenagakerjaan
 
12 aspek hukum ketenagakerjaan
12 aspek hukum ketenagakerjaan12 aspek hukum ketenagakerjaan
12 aspek hukum ketenagakerjaan
 
UU_13_2003 (1).pdf
UU_13_2003 (1).pdfUU_13_2003 (1).pdf
UU_13_2003 (1).pdf
 
Uu 2003 13
Uu 2003 13Uu 2003 13
Uu 2003 13
 
UU 13/2003 Ketenagakerjaan
UU 13/2003 KetenagakerjaanUU 13/2003 Ketenagakerjaan
UU 13/2003 Ketenagakerjaan
 
Undang undang ketenagakerjaan
Undang undang ketenagakerjaanUndang undang ketenagakerjaan
Undang undang ketenagakerjaan
 
Uu 01 1951
Uu 01 1951Uu 01 1951
Uu 01 1951
 
Hukum Perburuhan
Hukum PerburuhanHukum Perburuhan
Hukum Perburuhan
 
KETENAGAKERJAAN.pptx
KETENAGAKERJAAN.pptxKETENAGAKERJAAN.pptx
KETENAGAKERJAAN.pptx
 
Uu no 13_2003
Uu no 13_2003Uu no 13_2003
Uu no 13_2003
 
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)
Undang undang no. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan (edit ppmi)
 
hukum perburuhan
hukum perburuhanhukum perburuhan
hukum perburuhan
 
BPJS KESEHATAN.pptx
BPJS KESEHATAN.pptxBPJS KESEHATAN.pptx
BPJS KESEHATAN.pptx
 
2 uu 13-2003-ketenagakerjaan
2 uu 13-2003-ketenagakerjaan2 uu 13-2003-ketenagakerjaan
2 uu 13-2003-ketenagakerjaan
 
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga Kerjaan
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga KerjaanUU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga Kerjaan
UU No 13 Tahun 2013 tentang Ketenaga Kerjaan
 
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaanUu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
Uu no. 13 th 2003 ttg ketenagakerjaan
 
Uu no 13_2003
Uu no 13_2003Uu no 13_2003
Uu no 13_2003
 

PENGANTAR HUKUM KEETENAGAKERJAAAAAN.pptx

  • 2. SEJARAH KETENAGAKERJAAN Ada beberapa periode perkembangan hukum ketenagakerjaan di Indonesia 1. Masa sebelum kemerdekaan 2. Masa setelah kemerdekaan
  • 3. Masa Sebelum Kemerdekaan Pada saat Indonesia dikuasai atau dijajah oleh bangsa Belanda Indonesia mengalami masa kelam mengenai tenaga kerja. Tenaga kerja Indonesia dullu menjadi budaknya warga negara Belanda yang datang ke Indonesia. Perbudakan ada unsur penyuruh dan pelaksana.
  • 4. Budak merupakan orang yang melakukan pekerjaan dibawah perintah orang lain. Budak sama sekali tidak mempunyai hak atas kehidupannya. Budak hanya memiliki kewajiban yaitu disuruh atau diperintah oleh pemilik budak.
  • 5. Hukum perbudakan saat sekarang adalah hukum perbudakan atau perburuhan yang asli Indonesia. Hukum perbudakan atau perburuhan yang dibuat oleh pemerintah Hindia Belanda meupakan hukum yang tertulis. Tahun 1854 Hindia Belanda menerbitkan Regerings Reglement (RR) yang memuat mengenai dihapusnya perbudakan. Pasal 115 RR juga menetapkan tanggal penghapusan perbudakan tersebut paling lama pada tanggal 1 januari 1860
  • 6. Masa Setelah Kemerdekaan Pada awal kemerdekaan sebenarnya hal yang mengenai Ketenagakerjaan belum manjadi hal paling penting, pokok dimata pemerintah kita pada masa itu. Yang menjadikan hal yang tidak penting ini adalah karna pada masyarakat Indonesia lagi sibuk dalam mempertahankan kemerdekaannya. Tahun 1951 diundangkan yaitu Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1948 yang bernama Undang-Undang Kerja.
  • 7. • Undag-Undang ini mengatur pekerjaan yang boleh dilakukan orang dewasa, anakanak, remaja dan perempuan, waktu kerja, istirahat dan mengatur mengenai tempat kerja. • Tahun 1951 apabila ada perselisihan maka akan diselesaikan oleh pihak yang berselisih itu saja sendiri, bila dalam penyelesaian tersebut tidak memenuhi titik terang baru pegawai kementrian perburuhan bergerak dengan intrksi dari Menteri Tenaga Kerja.
  • 8. Dalam rangka Reformasi Dewan Perwakilan Rakyat telah melakukan amandemen beberapa Undang-Undang yang mengenai Ketenagakerjaan, diantaranya Undang-undang Nomor 21 Tahun 2000 tentang Seikat Pekerja da undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2004 tentang penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial
  • 9. PENGERTIAN HUKUM KETENAGAKERJAAN • Dr. E. Utrecht SH. Himpunan peraturan hukum yang mengatur hubungan kerja dan penyelesaian perselisihan antara buruh/pekerja dengan majikan • M.G. Levenbach Sesuatu yang meliputi hukum yang berkenaan dengan hubungan kerja, dimana pekerjaan itu dilakukan di bawah suatu pimpinan dan dengan keadaan penghidupan yang langsung bersangkut-paut dengan hubungan kerja itu • Prof. Dr. L. J. Van Apeldoorn Hk. Perburuhan bukan semata-mata suatu peraturan tentang kerja pada umumnya tetapi suatu peraturan mengenai hubungan2 yang timbul sebagai akibat dari perjanjian kerja
  • 10. • Ketenagakerjaan adalah segala hal yang berhubungan dengan tenaga kerja pada waktu sebelum, selama, dan sesudah masa kerja. • Tenaga kerja adalah setiap orang yang mampu melakukan pekerjaan guna menghasilkan barang dan/atau jasa baik untuk memenuhi kebutuhan sendiri maupun untuk masyarakat. • Pekerja/buruh adalah setiap orang yang bekerja dengan menerima upah atau imbalan dalam bentuk lain. • Pemberi kerja adalah orang perseorangan, pengusaha, badan hukum, atau badan-badan lainnya yang mempekerjakan tenaga kerja dengan membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain.
  • 11. PERLINDUNGAN TENAGA KERJA • PENYANDANG DISABILITAS • PEKERJA ANAK • PEKERJA PEREMPUAN/WANITA • WAKTU KERJA • ISTIRAHAT • CUTI • UPAH
  • 12. Penyandang Cacat/ Disabilitas • Pengusaha yang mempekerjakan tenaga kerja penyandang cacat wajib memberikan perlindungan sesuai dengan jenis dan derajat kecacatannya. • Pemberian perlindungan tersebut dilaksanakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 12
  • 13. Anak • Pengusaha dilarang mempekerjakan anak • Pengecualian bagi anak yang berumur antara 13 (tiga belas) tahun sampai dengan 15 (lima belas) tahun untuk melakukan pekerjaan ringan sepanjang tidak mengganggu perkembangan dan kesehatan fisik, mental, dan sosial 13
  • 14. • Untuk mempekerjakan anak pengusaha wajib memenuhi syarat sebagai berikut: 1. Ada izin tertulis dari orangtua/ wali 2. Perjanjian kerja dibuat antara pengusaha dengan orang tua /wali 3. Maksimum kerja 3 jam/hari 4. Dilakukan di siang hari dan tidak menggangu jadwal sekolah 5. Tetap memperhatikan K3 6. Adanya hubungan kerja yang jelas 7. Diberikan upah sesuai dengan ketentuan yang berlaku 8. Dipisahkan dari tempat orang dewasa 14
  • 15. • Ketentuan sebagaimana dimaksud dalam poin 1,2,7 dan 8 dikecualikan bagi anak yang bekerja pada usaha keluarganya (Pasal 69 Ayat 3) • Anak dapat melakukan pekerjaan untuk mengembangkan bakat dan minatnya (Pasal 71 Ayat 1) 15
  • 16. • Pengusaha yang mempekerjakan anak tersebut wajib memenuhi syarat : • di bawah pengawasan langsung dari orang tua atau wali; • waktu kerja paling lama 3 (tiga) jam sehari; dan • kondisi dan lingkungan kerja tidak mengganggu perkembangan fisik, mental, sosial, dan waktu sekolah. 16
  • 17. • Siapapun dilarang mempekerjakan dan melibatkan anak pada pekerjaan-pekerjaan yang terburuk, yang meliputi : (Pasal 74) • segala pekerjaan dalam bentuk perbudakan atau sejenisnya; • segala pekerjaan yang memanfaatkan, menyediakan, atau menawarkan anak untuk pelacuran, produksi pornografi, pertunjukan porno, atau perjudian; • segala pekerjaan yang memanfaatkan, menyediakan, atau melibatkan anak untuk produksi dan perdagangan minuman keras, narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya; dan/atau • semua pekerjaan yang membahayakan kesehatan, keselamatan, atau moral anak. 17
  • 18. Pekerja Perempuan 1) Pekerja/buruh perempuan yang berumur kurang dari 18 (delapan belas) tahun dilarang dipekerjakan antara pukul 23.00 sampai dengan pukul 07.00. 2) Pengusaha dilarang mempekerjakan pekerja/buruh perempuan hamil yang menurut keterangan dokter berbahaya bagi kesehatan dan keselamatan kandungannya maupun dirinya apabila bekerja antara pukul 23.00 sampai dengan pukul 07.00. 18
  • 19. 3) Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/buruh perempuan antara pukul 23.00 sampai dengan pukul 07.00 wajib : a. memberikan makanan dan minuman bergizi; dan b. menjaga kesusilaan dan keamanan selama di tempat kerja. 4) Pengusaha wajib menyediakan angkutan antar jemput bagi pekerja/buruh perempuan yang berangkat dan pulang bekerja antara pukul 23.00 sampai dengan pukul 05.00. 19
  • 20. Pasal 81 1) Pekerja/buruh perempuan yang dalam masa haid merasakan sakit dan memberitahukan kepada pengusaha, tidak wajib bekerja pada hari pertama dan kedua pada waktu haid. 2) Pelaksanaan ketentuan tersebut diatur dalam perjanjian kerja, peraturan perusahaan, atau perjanjian kerja bersama. 20
  • 21. Pasal 82 1) Pekerja/buruh perempuan berhak memperoleh istirahat selama 1,5 (satu setengah) bulan sebelum saatnya melahirkan anak dan 1,5 (satu setengah) bulan sesudah melahirkan menurut perhitungan dokter kandungan atau bidan. 2) Pekerja/buruh perempuan yang mengalami keguguran kandungan berhak memperoleh istirahat 1,5 (satu setengah) bulan atau sesuai dengan surat keterangan dokter kandungan atau bidan. 21
  • 22. Pasal 83 • Pekerja/buruh perempuan yang anaknya masih menyusu harus diberi kesempatan sepatutnya untuk menyusui anaknya jika hal itu harus dilakukan selama waktu kerja. 22
  • 23. Waktu Kerja dan Istirahat • Setiap pengusaha wajib melaksanakan ketentuan waktu kerja : a. 7 (tujuh) jam 1 (satu) hari dan 40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu untuk 6 (enam) hari kerja dalam 1 (satu) minggu; atau b. 8 (delapan) jam 1 (satu) hari dan 40 (empat puluh) jam 1 (satu) minggu untuk 5 (lima) hari kerja dalam 1 (satu) minggu. 23
  • 24. • Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/ buruh melebihi waktu kerja harus memenuhi syarat : a. ada persetujuan pekerja/buruh yang bersangkutan; dan b. waktu kerja lembur hanya dapat dilakukan paling banyak 3 (tiga) jam dalam 1 (satu) hari dan 14 (empat belas) jam dalam 1 (satu) minggu. • Pengusaha yang mempekerjakan pekerja/ buruh melebihi waktu kerja wajib membayar upah kerja lembur sesuai ketentuan. 24
  • 25. • Waktu istirahat dalam sehari apabila pekerja telah bekerja selama 4 jam secara berturut-turut dapat beristirahat selama 1 jam sehari • Contoh : seorang bekerja dari jam 08.00-17.00 (8 jam kerja + 1 jam istirahat) • Waktu istirahat tidak termasuk jam kerja 25
  • 26. • Pengusaha wajib memberi waktu istirahat dan cuti kepada pekerja/buruh. a. istirahat antara jam kerja, sekurang kurangnya setengah jam setelah bekerja selama 4 (empat) jam terus menerus dan waktu istirahat tersebut tidak termasuk jam kerja; b. istirahat mingguan 1 (satu) hari untuk 6 (enam) hari kerja dalam 1 (satu) minggu atau 2 (dua) hari untuk 5 (lima) hari kerja dalam 1 (satu) minggu; 26
  • 27. c. cuti tahunan, sekurang kurangnya 12 (dua belas) hari kerja setelah pekerja/buruh yang bersangkutan bekerja selama 12 (dua belas) bulan secara terus menerus; dan d. istirahat panjang sekurang-kurangnya 2 (dua) bulan dan dilaksanakan pada tahun ketujuh dan kedelapan masing- masing 1 (satu) bulan bagi pekerja/buruh yang telah bekerja selama 6 (enam) tahun secara terus-menerus pada perusahaan yang sama 27