Lembar kerja ini merancang kegiatan pembelajaran IPS menggunakan pendekatan saintifik untuk mencapai kompetensi dasar tertentu. Kegiatannya meliputi mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasikan, dan mengomunikasikan tentang sumber daya alam dan potensi serta pemanfaatannya di daerah masing-masing. Peserta didik akan dibagi kelompok untuk mengumpulkan data dan berdiskusi, lalu mempresentasikan hasil anal