SlideShare a Scribd company logo
TEPRA - KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM
PANDUAN PENGGUNA
v.2022.01
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 1
PANDUAN PENGGUNA
T E P R A – K A L T I M
TEPRA (Tim Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran) KALTIM digunakan
sebagai alat bantu dalam mengevaluasi dan mengawasi realisasi anggaran serta
mendorong percepatan penyerapan anggaran SKPD. TEPRA KALTIM dapat diakses
dari mana saja dan kapan saja secara online melalui internet menggunakan web
browser (direkomendasikan menggunakan web browser Chrome, Firefox, atau
Opera).
A. Halaman Login
TEPRA KALTIM dapat diakses melalui alamat https://tepra.kaltimprov.go.id
ketik alamat TEPRA KALTIM pada addressbox browser kemudian tekan Enter. Di
bawah ini adalah gambar Halaman Login dari TEPRA KALTIM.
Masukkan username dan password Anda kemudian klik tombol LOGIN. Tombol
DOWNLOAD digunakan untuk membuka halaman download.
B. DASHBOARD
Setelah login berhasil Anda akan masuk pada halaman Dashboard. Halaman
Dashboard berisi informasi Komponen APBD, yaitu pagu beserta realisasinya. Di
bawah ini adalah tampilan halaman Dashboard.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 2
C. MENU DATA DASAR
Pada menu ini tersedia beberapa sub menu antara lain Data Pendukung,
Perangkat Daerah, APBD dan RUP.
1. Data Pendukung
Digunakan untuk menginput data pendukung seperti data Bidang/Bagian/UPT,
data Target, data KPA, data PPTK, dan data Operator SKPD. Berikut ini
tampilan Data Pendukung.
a. BIDANG/BAGIAN/UPT
Halaman ini digunakan untuk menginput data Bidang/Bagian/UPT beserta
sub bidang/sub bagian/seksi.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 3
1. Untuk menambah Bidang / Bagian / UPT
2. Untuk menambah Sub Bidang / Sub Bagian / Seksi
3. Untuk mengubah data
4. Untuk menghapus data
b. TARGET
Halaman ini untuk membuat target atau rencana Keuangan dan Fisik. Isian
berupa persentase dan bersifat akumulasi. Jadi diharuskan isian target atau
rencana pada bulan desember adalah 100%.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 4
Pengisian Target/Rencana Keuangan berdasarkan Anggaran Kas SKPD.
Klik tombol SIMPAN untuk menyimpan data isian.
c. KPA
Halaman ini digunakan untuk menginput data KPA di SKPD.
1. Untuk menambah data KPA
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 5
2. Untuk mengubah data
3. Untuk menghapus data
d. PPTK
Halaman ini digunakan untuk menginput data PPTK di SKPD.
1. Untuk menambah data PPTK
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 6
2. Untuk mengubah data
3. Untuk menghapus data
e. OPERATOR
Halaman ini digunakan untuk menginput data Operator Tepra di SKPD.
1. Untuk menambah data Operator
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 7
2. Untuk mengubah data
3. Untuk menghapus data
2. Perangkat Daerah
Halaman ini untuk melihat kesesuaian Pagu APBD dengan Pagu RUP yang
telah diinput pada Aplikasi SIRUP Kaltim.
3. APBD
Halaman APBD berisi informasi program/kegiatan/sub kegiatan perangkat
daerah beserta rincian belanja, KPA dan PPTK sub kegiatan.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 8
Klik tombol pada kolom aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka
halaman Rincian Belanja sub kegiatan.
Kemudian pilih KPA dan PPTK sub kegiatan tersebut lalu klik tombol SIMPAN.
4. RUP
Halaman RUP berisi informasi Rencana Umum Pengadaan melalui penyedia,
swakelola, gaji, dan non pengadaan.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 9
Untuk membuka data jenis pengadaan penyedia, swakelola, gaji, dan non
pengadaan dapat dipilih melalui menu sebelah kanan atas seperti tampak pada
gambar di bawah ini.
Pada kolom aksi terdapat 2 ikon, yaitu edit dan detail rincian belanja paket.
a) Klik tombol untuk membuka halaman Paket Pengadaan.
Pilih Hasil (Konstruksi/Non Konstruksi) kemudian klik SIMPAN.
b) Klik tombol untuk melihat detail rincian belanja paket.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 10
D. MENU REALISASI
Pada menu ini tersedia beberapa sub menu antara lain Pengadaan, Keuangan
dan Fisik, dan Non Penyedia.
1. Pengadaan
Sub menu Pengadaan berisi informasi realisasi fisik dan keuangan per paket
penyedia dan swakelola. Pada sub menu ini dilakukan penginputan realisasi
pengadaan melalui penyedia dan swakelola.
a) Penyedia
Pada paket pengadaan melalui penyedia, SKPD menginput :
- Realisasi Pengadaan, meliputi HPS, Tanggal Mulai dan Hasil Pemilihan,
Nilai Kontrak, Metode Pengadaan (LPSE/E-Katalog/Manual), Kode
LPSE (khusus untuk metode pengadaan melalui LPSE), Nama
Rekanan, Nomor dan Tanggal Kontrak, Tanggal Mulai dan Akhir SPMK,
dan Masa Pemeliharaan jika ada.
- Realisasi Fisik, meliputi Tanggal Capaian, Persentase Capaian (%), dan
Uraian Capaian.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 11
- Realisasi Keuangan, meliputi Sub Kegiatan, Kode Rekening Belanja,
Tanggal dan Jumlah Realisasi, dan Catatan jika ada.
- Permasalahan, meliputi Uraian Permasalahan dan Tindak Lanjut (jika
ada).
- Berkas, untuk mengupload file berupa gambar (jpeg/png) atau dokumen
(word/pdf). Berkas yang diupload disini hanya yang terkait dengan
progres pekerjaan. Maksimal ukuran file yang dapat diupload adalah
sebesar 5 Mb.
b) Swakelola
Pada paket pengadaan melalui swakelola, SKPD menginput Realisasi Fisik
meliputi Tanggal dan Uraian Capaian.
c) Gaji
Pada paket pengadaan melalui Gaji berisi informasi paket saja dan tidak
ada input yang dilakukan SKPD.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 12
d) Non Pengadaan
Pada paket pengadaan melalui Non Pengadaan berisi informasi paket saja
dan tidak ada input yang dilakukan SKPD.
2. Keuangan dan Fisik
Sub menu Keuangan dan Fisik berisi informasi realisasi fisik dan keuangan per
program/kegiatan/sub kegiatan.
Ket :
- Kolom 1 : Kode Unit/Sub Unit/Program/Kegiatan/Sub Kegiatan
- Kolom 2 : Nama Unit/Sub Unit/Program/Kegiatan/Sub Kegiatan
- Kolom 3 : Pagu Anggaran
- Kolom 4 : Realisasi Penyedia (Rp) yang telah diinput pada Realisasi
Pengadaan (penyedia).
- Kolom 5 : Realisasi Non Penyedia (Rp) merupakan perhitungan dari
Kolom 6 dikurangi Kolom 4.
- Kolom 6 : Realisasi Keuangan (diinput SKPD pada halaman ini).
- Kolom 7 : Persentase (%) Realisasi Keuangan terhadap Pagu Anggaran
(Kolom 3).
- Kolom 8 : Status warna Realisasi Keuangan.
- Kolom 9 : Realisasi Fisik Penyedia (%) yang telah diinput pada Realisasi
Pengadaan (penyedia).
- Kolom 10 : Realisasi Fisik Non Penyedia (%) (diinput SKPD pada
halaman ini).
- Kolom 11 : Realisasi Fisik (%) merupakan rata-rata Realisasi Fisik
Penyedia dan Non Penyedia.
- Kolom 12 : Status warna Realisasi Fisik.
- Kolom 13 : Aksi, menu untuk input Realisasi Keuangan dan Realisasi
Fisik Non Penyedia.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 13
Input yang dilakukan SKPD pada halaman ini adalah :
a) Realisasi Keuangan
Klik tombol pada Kolom Aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka
form input realisasi keuangan.
Penginputan realisasi keuangan dilakukan pada Kolom 5. Realisasi
keuangan yang diinput merupakan nilai akumulasi sampai dengan bulan
terpilih.
Ilustrasi :
• Realisasi Belanja ATK : bulan Januari = 1.000.000, Februari =
1.000.000, Maret = 500.000
• Maka cara inputnya adalah, bulan Januari = 1.000.000, sampai dengan
Februari = 2.000.000 dan sampai dengan Maret = 2.500.000
b) Realisasi Fisik Non Penyedia
Klik tombol pada Kolom Aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka
form input realisasi fisik non penyedia.
Penginputan realisasi fisik dilakukan pada Kolom 4. Realisasi Fisik yang
diinput merupakan nilai akumulasi sampai dengan bulan terpilih. Realisasi
Fisik yang diinput merupakan Realisasi Fisik Non Penyedia.
3. Non Penyedia
Sub menu Non Penyedia berisi informasi daftar sub kegiatan beserta realisasi
keuangannya. Tidak ada input yang dilakukan SKPD di sub menu ini.
PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM
BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 14

More Related Content

Similar to PANDUAN TEPRA 1 provinsi kalimantan timur

MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARUMANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
desi239631
 
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptxKab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
KarnopaChandra
 
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
sisibocil7
 
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
ssuseraff29a
 
Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingHz Tena
 
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
Hanung Anggo Yudanto
 
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptxstep-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
AlexiFredrixTatangin
 
Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2A'am A'am
 
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdfTata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
AgusBustomi9
 
Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0
Riscky Excellent
 
Faq si rup versi 2.3
Faq si rup versi 2.3Faq si rup versi 2.3
Faq si rup versi 2.3
Arif Arianto
 
Tutorial alpeka bos
Tutorial alpeka bosTutorial alpeka bos
Tutorial alpeka bos
Sdnlima Lobam
 
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptxPaparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
WindyPutriDiwantari
 
Chart of account (manual system accounting) xx
Chart of account (manual system accounting) xxChart of account (manual system accounting) xx
Chart of account (manual system accounting) xx
Toni Wijaya
 
1. pengantar akuntansi dan perusahaan
1. pengantar akuntansi dan perusahaan1. pengantar akuntansi dan perusahaan
1. pengantar akuntansi dan perusahaan
Haniatur Rohmah
 
Manajemen Keuangan & Akuntansi
Manajemen Keuangan & AkuntansiManajemen Keuangan & Akuntansi
Manajemen Keuangan & Akuntansi
Supriadi Asia
 
Mppl E-Budgeting
Mppl E-BudgetingMppl E-Budgeting
Mppl E-Budgeting
Moh. Adam Rahmatullah
 
TEKNIS SIRUP V2.3.pptx
TEKNIS SIRUP V2.3.pptxTEKNIS SIRUP V2.3.pptx
TEKNIS SIRUP V2.3.pptx
kaltu manik
 
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
ainullabib3523
 
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufakturPembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
zahiraccounting-jkt
 

Similar to PANDUAN TEPRA 1 provinsi kalimantan timur (20)

MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARUMANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
MANUL BOOK SISTEM BPMU TAHUN 2023 TERBARU
 
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptxKab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
Kab. Bogor - Darmawan Park - LS Revision - 16.06.23.pptx
 
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
20210825--Panduan-Penggunaan-SIRENAKSI-PPBJ.pdf
 
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
2_BimtekSAKTI_FullModul.pptx
 
Modul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accountingModul pelatihan bee accounting
Modul pelatihan bee accounting
 
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
SOFTWARE MINIMARKET, software retail, SOFTWARE KASIR, software toko, SOFTWARE...
 
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptxstep-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
step-by-step-Revisi-POK-dan-Revisi-DIPA-sakti.pptx
 
Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2Makalah komputer akuntansi 2
Makalah komputer akuntansi 2
 
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdfTata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
Tata cara instal aplikasi Manual_SAIBA.pdf
 
Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0Proposal inventory system_v.1.0
Proposal inventory system_v.1.0
 
Faq si rup versi 2.3
Faq si rup versi 2.3Faq si rup versi 2.3
Faq si rup versi 2.3
 
Tutorial alpeka bos
Tutorial alpeka bosTutorial alpeka bos
Tutorial alpeka bos
 
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptxPaparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
Paparan_PCMS_&_FMS_ADBWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWWW.pptx
 
Chart of account (manual system accounting) xx
Chart of account (manual system accounting) xxChart of account (manual system accounting) xx
Chart of account (manual system accounting) xx
 
1. pengantar akuntansi dan perusahaan
1. pengantar akuntansi dan perusahaan1. pengantar akuntansi dan perusahaan
1. pengantar akuntansi dan perusahaan
 
Manajemen Keuangan & Akuntansi
Manajemen Keuangan & AkuntansiManajemen Keuangan & Akuntansi
Manajemen Keuangan & Akuntansi
 
Mppl E-Budgeting
Mppl E-BudgetingMppl E-Budgeting
Mppl E-Budgeting
 
TEKNIS SIRUP V2.3.pptx
TEKNIS SIRUP V2.3.pptxTEKNIS SIRUP V2.3.pptx
TEKNIS SIRUP V2.3.pptx
 
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
01. Manual Book - SIPD Republik Indonesia Modul Penatausahaan Pengeluaran - P...
 
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufakturPembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
Pembukuan mudah untuk perusahaan manufaktur
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

PANDUAN TEPRA 1 provinsi kalimantan timur

  • 1. TEPRA - KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM PANDUAN PENGGUNA v.2022.01
  • 2. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 1 PANDUAN PENGGUNA T E P R A – K A L T I M TEPRA (Tim Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran) KALTIM digunakan sebagai alat bantu dalam mengevaluasi dan mengawasi realisasi anggaran serta mendorong percepatan penyerapan anggaran SKPD. TEPRA KALTIM dapat diakses dari mana saja dan kapan saja secara online melalui internet menggunakan web browser (direkomendasikan menggunakan web browser Chrome, Firefox, atau Opera). A. Halaman Login TEPRA KALTIM dapat diakses melalui alamat https://tepra.kaltimprov.go.id ketik alamat TEPRA KALTIM pada addressbox browser kemudian tekan Enter. Di bawah ini adalah gambar Halaman Login dari TEPRA KALTIM. Masukkan username dan password Anda kemudian klik tombol LOGIN. Tombol DOWNLOAD digunakan untuk membuka halaman download. B. DASHBOARD Setelah login berhasil Anda akan masuk pada halaman Dashboard. Halaman Dashboard berisi informasi Komponen APBD, yaitu pagu beserta realisasinya. Di bawah ini adalah tampilan halaman Dashboard.
  • 3. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 2 C. MENU DATA DASAR Pada menu ini tersedia beberapa sub menu antara lain Data Pendukung, Perangkat Daerah, APBD dan RUP. 1. Data Pendukung Digunakan untuk menginput data pendukung seperti data Bidang/Bagian/UPT, data Target, data KPA, data PPTK, dan data Operator SKPD. Berikut ini tampilan Data Pendukung. a. BIDANG/BAGIAN/UPT Halaman ini digunakan untuk menginput data Bidang/Bagian/UPT beserta sub bidang/sub bagian/seksi.
  • 4. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 3 1. Untuk menambah Bidang / Bagian / UPT 2. Untuk menambah Sub Bidang / Sub Bagian / Seksi 3. Untuk mengubah data 4. Untuk menghapus data b. TARGET Halaman ini untuk membuat target atau rencana Keuangan dan Fisik. Isian berupa persentase dan bersifat akumulasi. Jadi diharuskan isian target atau rencana pada bulan desember adalah 100%.
  • 5. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 4 Pengisian Target/Rencana Keuangan berdasarkan Anggaran Kas SKPD. Klik tombol SIMPAN untuk menyimpan data isian. c. KPA Halaman ini digunakan untuk menginput data KPA di SKPD. 1. Untuk menambah data KPA
  • 6. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 5 2. Untuk mengubah data 3. Untuk menghapus data d. PPTK Halaman ini digunakan untuk menginput data PPTK di SKPD. 1. Untuk menambah data PPTK
  • 7. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 6 2. Untuk mengubah data 3. Untuk menghapus data e. OPERATOR Halaman ini digunakan untuk menginput data Operator Tepra di SKPD. 1. Untuk menambah data Operator
  • 8. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 7 2. Untuk mengubah data 3. Untuk menghapus data 2. Perangkat Daerah Halaman ini untuk melihat kesesuaian Pagu APBD dengan Pagu RUP yang telah diinput pada Aplikasi SIRUP Kaltim. 3. APBD Halaman APBD berisi informasi program/kegiatan/sub kegiatan perangkat daerah beserta rincian belanja, KPA dan PPTK sub kegiatan.
  • 9. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 8 Klik tombol pada kolom aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka halaman Rincian Belanja sub kegiatan. Kemudian pilih KPA dan PPTK sub kegiatan tersebut lalu klik tombol SIMPAN. 4. RUP Halaman RUP berisi informasi Rencana Umum Pengadaan melalui penyedia, swakelola, gaji, dan non pengadaan.
  • 10. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 9 Untuk membuka data jenis pengadaan penyedia, swakelola, gaji, dan non pengadaan dapat dipilih melalui menu sebelah kanan atas seperti tampak pada gambar di bawah ini. Pada kolom aksi terdapat 2 ikon, yaitu edit dan detail rincian belanja paket. a) Klik tombol untuk membuka halaman Paket Pengadaan. Pilih Hasil (Konstruksi/Non Konstruksi) kemudian klik SIMPAN. b) Klik tombol untuk melihat detail rincian belanja paket.
  • 11. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 10 D. MENU REALISASI Pada menu ini tersedia beberapa sub menu antara lain Pengadaan, Keuangan dan Fisik, dan Non Penyedia. 1. Pengadaan Sub menu Pengadaan berisi informasi realisasi fisik dan keuangan per paket penyedia dan swakelola. Pada sub menu ini dilakukan penginputan realisasi pengadaan melalui penyedia dan swakelola. a) Penyedia Pada paket pengadaan melalui penyedia, SKPD menginput : - Realisasi Pengadaan, meliputi HPS, Tanggal Mulai dan Hasil Pemilihan, Nilai Kontrak, Metode Pengadaan (LPSE/E-Katalog/Manual), Kode LPSE (khusus untuk metode pengadaan melalui LPSE), Nama Rekanan, Nomor dan Tanggal Kontrak, Tanggal Mulai dan Akhir SPMK, dan Masa Pemeliharaan jika ada. - Realisasi Fisik, meliputi Tanggal Capaian, Persentase Capaian (%), dan Uraian Capaian.
  • 12. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 11 - Realisasi Keuangan, meliputi Sub Kegiatan, Kode Rekening Belanja, Tanggal dan Jumlah Realisasi, dan Catatan jika ada. - Permasalahan, meliputi Uraian Permasalahan dan Tindak Lanjut (jika ada). - Berkas, untuk mengupload file berupa gambar (jpeg/png) atau dokumen (word/pdf). Berkas yang diupload disini hanya yang terkait dengan progres pekerjaan. Maksimal ukuran file yang dapat diupload adalah sebesar 5 Mb. b) Swakelola Pada paket pengadaan melalui swakelola, SKPD menginput Realisasi Fisik meliputi Tanggal dan Uraian Capaian. c) Gaji Pada paket pengadaan melalui Gaji berisi informasi paket saja dan tidak ada input yang dilakukan SKPD.
  • 13. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 12 d) Non Pengadaan Pada paket pengadaan melalui Non Pengadaan berisi informasi paket saja dan tidak ada input yang dilakukan SKPD. 2. Keuangan dan Fisik Sub menu Keuangan dan Fisik berisi informasi realisasi fisik dan keuangan per program/kegiatan/sub kegiatan. Ket : - Kolom 1 : Kode Unit/Sub Unit/Program/Kegiatan/Sub Kegiatan - Kolom 2 : Nama Unit/Sub Unit/Program/Kegiatan/Sub Kegiatan - Kolom 3 : Pagu Anggaran - Kolom 4 : Realisasi Penyedia (Rp) yang telah diinput pada Realisasi Pengadaan (penyedia). - Kolom 5 : Realisasi Non Penyedia (Rp) merupakan perhitungan dari Kolom 6 dikurangi Kolom 4. - Kolom 6 : Realisasi Keuangan (diinput SKPD pada halaman ini). - Kolom 7 : Persentase (%) Realisasi Keuangan terhadap Pagu Anggaran (Kolom 3). - Kolom 8 : Status warna Realisasi Keuangan. - Kolom 9 : Realisasi Fisik Penyedia (%) yang telah diinput pada Realisasi Pengadaan (penyedia). - Kolom 10 : Realisasi Fisik Non Penyedia (%) (diinput SKPD pada halaman ini). - Kolom 11 : Realisasi Fisik (%) merupakan rata-rata Realisasi Fisik Penyedia dan Non Penyedia. - Kolom 12 : Status warna Realisasi Fisik. - Kolom 13 : Aksi, menu untuk input Realisasi Keuangan dan Realisasi Fisik Non Penyedia.
  • 14. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 13 Input yang dilakukan SKPD pada halaman ini adalah : a) Realisasi Keuangan Klik tombol pada Kolom Aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka form input realisasi keuangan. Penginputan realisasi keuangan dilakukan pada Kolom 5. Realisasi keuangan yang diinput merupakan nilai akumulasi sampai dengan bulan terpilih. Ilustrasi : • Realisasi Belanja ATK : bulan Januari = 1.000.000, Februari = 1.000.000, Maret = 500.000 • Maka cara inputnya adalah, bulan Januari = 1.000.000, sampai dengan Februari = 2.000.000 dan sampai dengan Maret = 2.500.000 b) Realisasi Fisik Non Penyedia Klik tombol pada Kolom Aksi pada baris sub kegiatan untuk membuka form input realisasi fisik non penyedia. Penginputan realisasi fisik dilakukan pada Kolom 4. Realisasi Fisik yang diinput merupakan nilai akumulasi sampai dengan bulan terpilih. Realisasi Fisik yang diinput merupakan Realisasi Fisik Non Penyedia. 3. Non Penyedia Sub menu Non Penyedia berisi informasi daftar sub kegiatan beserta realisasi keuangannya. Tidak ada input yang dilakukan SKPD di sub menu ini.
  • 15. PANDUAN PENGGUNA TEPRA – KALTIM BIRO ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SETDA PROV. KALTIM 14