SlideShare a Scribd company logo
Panduan
Penggunaan
AgenNet
Tentang Rumah.com
                    Rumah.com, situs web properti terdepan
                    di Indonesia, merupakan tempat yang
                    tepat untuk mempromosikan properti
                    Anda yang sedang dijual. Sebagai bagian
                    dari PropertyGuru Group, Rumah.com
                    dikelola secara profesional untuk mem-
                    bantu Anda menghasilkan uang melalui
                    penjualan properti.

                    Saat ini Rumah.com:
                    1. memiliki lebih dari 11 ribu pencari
                       properti yang terdaftar,
                    2. dikunjungi 30 ribu pencari properti se-
                       tiap hari, serta
                    3. menjalin kerja sama dengan situs web
                       ternama, seperti Yahoo! Indonesia,
                       untuk membantu Anda berpromosi.
Login ke AgenNet
1. Kunjungi Rumah.com lalu klik “Agen Properti”




2. Klik tombol “LOGIN KE AGENTNET”




3. Masukkan alamat e-mail dan kata
   sandi, kemudian klik “Login”
Membuat Iklan Baru
1. Setelah login, Anda dihadapkan pada halaman utama AgentNet. Klik “Listing Saya”




2. Klik “Buat Listing Baru”
Membuat Iklan Baru
1. Isikan seluruh informasi dasar yang diminta




TIPS:
1. Judul menjelaskan tipe properti yang dijual berikut daerahnya. Judul bisa juga ditambahi dengan
    kata-kata yang menjual, misalnya “mewah”, “minimalis”, atau “murah”.

2. Bagian deskripsi dapat diisi dengan keterangan yang tidak tercakup oleh sistem, misalnya, kondisi
   lokasi, spesifikasi bangunan, fasilitas, atau akses.
Membuat Iklan Baru
2. Isikan informasi lokasi: Propinsi,
   Kota, dan Area. Semua informasi ini
   wajib diisi.




3. Isikan nama properti, nomor
   jalan, nama jalan, serta kode
   pos. Kalau sudah, klik
   “TANDAI LOKASI PADA PETA”.
   Secara otomatis, peta akan
   ditandai sesuai dengan
   alamat yang Anda masukkan.

   Anda bisa membuatnya lebih
   tepat dengan menggeser
   penanda di peta.
Membuat Iklan Baru
4. Meskipun tidak wajib, harga
   sebaiknya diisi. Calon pembeli
   mengharapkan informasi
   harga. Jika harga masih bisa
   dinego, pilih “Harga nego”.

   Informasi luas bangunan dan
   luas tanah wajib diisi.
   Dimensinya tidak wajib diisi,
   tetapi semakin lengkap
   informasi yang Anda berikan,
   semakin baik listing Anda.
Membuat Iklan Baru
5. Keterangan tambahan yang
   wajib diisi adalah jumlah kamar
   tidur dan pasokan listrik. Jika
   Anda punya informasi lain yang
   bisa dilengkapi, iklan akan jadi
   lebih baik.

   Lengkapi juga iklan Anda dengan
   informasi tambahan lain dengan
   memberi tanda centang pada
   kotak yang tepat.

   Klik “Berikutnya >” kalau sudah.
Membuat Iklan Baru
6. Tahap berikutnya adalah menambahkan foto. Sebelum memasukkan foto, klik
   “Tambahkan Watermark” lebih dulu.




7. Pilih tipe watermark. Jika Anda tidak punya, Anda bisa memilih “Rumah.com
   Watermark”
Membuat Iklan Baru
8. Klik “UPLOAD”.




9. Cari file foto yang tersimpan di
   komputer Anda, lalu klik “Open”.
   Anda bisa memilih beberapa foto
   sekaligus.


 TIPS:
 Foto yang dimasukkan idealnya terdiri
 dari foto rumah tampak luar, beberapa
 ruangan di dalam rumah, fitur-fitur
 penting, serta denah rumah (kalau ada).
Membuat Iklan Baru
10. Untuk memberi judul
    pada foto, klik “(Klik
    untuk judul foto)”.
    Masukkan judul lalu
    klik “Save”.
   Setelah selesai, klik
   tombol “Berikutnya >”.
Membuat Iklan Baru
11. Listing Anda sudah selesai dibuat.
    Halaman ini menampilkan ringkasannya.
    Anda bisa melihat tampilan sekilas iklan
    Anda di bagian Pratinjau.

   Kalau Anda sudah yakin seluruh
   informasi yang tercatat sudah benar,
   Anda bisa mengklik tombol “Aktifkan
   Listing”. Jika masih butuh perbaikan,
   Anda bisa klik “< Sebelumnya”.

   Anda bisa memberi catatan bagi Anda
   sendiri di bagian Catatan Listing.
   Tuliskan catatan di kotak teks lalu klik
   “Simpan Catatan”.
Menghapus Iklan
12. Ketika properti yang Anda iklankan sudah terjual, Anda wajib memasukkan listing
    Anda ke dalam arsip. Caranya, masuk ke daftar “Listing Aktif” dengan mengklik
    “Listing Saya” setelah login.




13. Klik tombol “ubah” yang sebaris dengan listing yang hendak Anda hapus.




14. Klik “4. Ringkasan”.
Menghapus Iklan
15. Di bawah “Ringkasan Listing dan
    Tindakan”, klik tombol “Copot
    Listing”.




 TIPS:
 Kenapa listing harus dicopot? Karena ketika listing yang sudah laku namun tetap aktif, jatah Anda
 untuk iklan baru akan dikurangi. Ketika listing dicopot atau dimasukkan ke arsip, Anda bisa
 menggunakan jatah listing yang sudah laku tersebut untuk listing baru.
Membangun Situs Web Pribadi
Situs web pribadi hanya berlaku
bagi agen yang menggunakan paket
12 bulan.

Anda akan mendapatkan alamat
situs web pribadi yang
mendaftarkan seluruh listing dan
profil Anda.
Membangun Situs Web Pribadi
1. Login ke AgentNet, lalu klik “Situs Saya” di halaman utama.




2. Masukkan alamat situs web yang Anda inginkan. Alamat ini belum tentu tersedia
   sehingga Anda harus siapkan dua sampai tiga alamat alternatif. Setelah nama alamat
   dimasukkan, klik “Daftarkan Nama”.
Membangun Situs Web Pribadi
3. Ada beberapa template yang dapat Anda pilih. Klik pada pilihan template atau klik
   “Pratinjau Contoh” untuk melihat tampilan template.




Contoh-contoh template yang tersedia:
Membangun Situs Web Pribadi
4. Klik tombol “Simpan Perubahan” untuk menyimpan pengaturan yang sudah Anda
   lakukan.




5. Selanjutnya, klik “Agent Konten”.
Membangun Situs Web Pribadi
5. Di halaman Agent Konten, isikan
   “Bagian Penyambut” dengan
   penjelasan mengenai layanan yang
   Anda tawarkan.




                                      6. “Bagian Tentang” yang menjelaskan
                                         profil singkat mengenai diri atau
                                         perusahaan Anda. Klik “Simpan
                                         Perubahan” setelah selesai.
     Klik “Simpan Perubahan”.
Membangun Situs Web Pribadi
5. Klik “Agent Halaman”




6. Anda bisa menambahkan
   artikel-artikel menarik ke
   situs web pribadi. Salah satu
   sumber artikel adalah bagian
   Referensi dari situs web
   Rumah.com.
   Pilihlah artikel-artikel yang
   sudah disediakan dengan
   memberi tanda centang.
   Kalau sudah, klik “Tunjukan
   Halaman pada Agent”.
Membangun Situs Web Pribadi
5. Klik “Tambahan”




6. Silakan isi informasi yang diminta di sini.
   Seluruh informasi yang diminta di sini tak wajib
   diisi. Akan tetapi, lebih lengkap informasi yang
   diberikan, semakin baik situs web pribadi Anda.

   Klik “Simpan Perubahan”.
Membangun Situs Web Pribadi
7. Langkah berikut ini adalah menambahkan listing Anda ke situs web pribadi. Klik
   “Listing Saya”.




8. Di bagian listing aktif, ubah Urutan pada tiap listing. Setelah itu klik “Simpan
   urutan”.
Membangun Situs Web Pribadi
9. Inilah contoh tampilan
   halaman situs web pribadi.
Membangun Situs Web Pribadi
10. Untuk menampilkan situs web Anda di halaman pencarian agen, klik “Akun Saya”.




11. Klik “Publik Profil”.




12. Isikan alamat situs web personal yang tadi sudah Anda masukkan.
Hubungi Kami
               Masih perlu
               bantuan?
               Hubungi kami di (021) 2935 5288
               atau customerservice@rumah.com.

               Anda juga dapat mengikuti pelatihan
               penggunaan AgentNet yang pada
               waktu berikut ini.

               Hari: setiap Kamis
               Waktu: pukul 14
               Tempat:
               Ratu Prabu lt. 6
               Jalan T.B. Simatupang kav. 20
               Cilandak, Jakarta Selatan
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
robertlambey
 
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
Dini Rohmah
 
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORANSIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
PELANGI ANGGITA
 
Laporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensiLaporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensi
Yabniel Lit Jingga
 
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptxPengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
ssuser24e3e9
 
Kelompok 4 sistem hormon
Kelompok 4 sistem hormonKelompok 4 sistem hormon
Kelompok 4 sistem hormonAndi Asri Ainun
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Yesi Tika
 
Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing
_sitiana
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1
NOVI AMRIANI
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18vitalfrans
 
Merger dan akuisisi
Merger  dan akuisisiMerger  dan akuisisi
Merger dan akuisisi
Lilik Mafula
 
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptxJurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
NanangSaputra8
 
PPT Hematologi
PPT Hematologi PPT Hematologi
PPT Hematologi
Viliansyah Viliansyah
 
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Risdiana Hidayat
 
Terampil_02
Terampil_02Terampil_02
Terampil_02abuhaim9
 
LAPORAN PENDAHULUAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN KEJANG DEMAM
LAPORAN PENDAHULUAN  ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN  KEJANG DEMAMLAPORAN PENDAHULUAN  ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN  KEJANG DEMAM
LAPORAN PENDAHULUAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN KEJANG DEMAM
Ariefiandra Ariefiandra
 
Gugus kendali mutu
Gugus kendali mutuGugus kendali mutu
Gugus kendali mutu
adelies mahardhika
 
Metabolisme protein 1
Metabolisme protein 1Metabolisme protein 1
Metabolisme protein 1
fikri asyura
 
Modul myob-v18
Modul myob-v18Modul myob-v18
Modul myob-v18
Hendriana Ana
 
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usaha
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usahaHubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usaha
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usahaAjeng Pipit
 

What's hot (20)

Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecilPembukuan sederhana untuk usaha kecil
Pembukuan sederhana untuk usaha kecil
 
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
PPT Asuhan Keperawatan dengan Demam berdarah Duenge (DBD)
 
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORANSIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
SIKLUS BUKU BESAR DAN PELAPORAN
 
Laporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensiLaporan pendahuluan hipertensi
Laporan pendahuluan hipertensi
 
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptxPengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
Pengaturan Dan Pengawasan Bank.pptx
 
Kelompok 4 sistem hormon
Kelompok 4 sistem hormonKelompok 4 sistem hormon
Kelompok 4 sistem hormon
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
 
Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing Bab 1 Auditing
Bab 1 Auditing
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18
 
Merger dan akuisisi
Merger  dan akuisisiMerger  dan akuisisi
Merger dan akuisisi
 
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptxJurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
Jurnal Khusus - Nada Kasih Ijora.pptx
 
PPT Hematologi
PPT Hematologi PPT Hematologi
PPT Hematologi
 
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
 
Terampil_02
Terampil_02Terampil_02
Terampil_02
 
LAPORAN PENDAHULUAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN KEJANG DEMAM
LAPORAN PENDAHULUAN  ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN  KEJANG DEMAMLAPORAN PENDAHULUAN  ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN  KEJANG DEMAM
LAPORAN PENDAHULUAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN KEJANG DEMAM
 
Gugus kendali mutu
Gugus kendali mutuGugus kendali mutu
Gugus kendali mutu
 
Metabolisme protein 1
Metabolisme protein 1Metabolisme protein 1
Metabolisme protein 1
 
Modul myob-v18
Modul myob-v18Modul myob-v18
Modul myob-v18
 
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usaha
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usahaHubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usaha
Hubungan kantor pusat dan cabang dan penggabungan badan usaha
 

Viewers also liked

Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
tokoblogspot
 
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan PerumahanStrategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
Aji Setyobudi
 
Online Content Marketing Strategy
Online Content Marketing StrategyOnline Content Marketing Strategy
Online Content Marketing Strategy
Alex Pangestu
 
Persiapan proyek
Persiapan proyekPersiapan proyek
Persiapan proyekProperty
 
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13Mawar Hitam
 
Marketing Plan Rencana Pemasaran
Marketing Plan Rencana PemasaranMarketing Plan Rencana Pemasaran
Marketing Plan Rencana Pemasaran
Yodhia Antariksa
 
Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
Legal Akses
 

Viewers also liked (9)

Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
Cara berjualan property melalui blogspot atau google blogger toko online blog...
 
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan PerumahanStrategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
Strategi Pemanfaatan Internet Untuk Penjualan Perumahan
 
Online Content Marketing Strategy
Online Content Marketing StrategyOnline Content Marketing Strategy
Online Content Marketing Strategy
 
Tata Kelola Manajemen Bisnis Properti
Tata Kelola Manajemen Bisnis PropertiTata Kelola Manajemen Bisnis Properti
Tata Kelola Manajemen Bisnis Properti
 
Persiapan proyek
Persiapan proyekPersiapan proyek
Persiapan proyek
 
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13
Bab I Pengukuran, FISIKA Kelas X K-13
 
Marketing Plan for Property
Marketing Plan for PropertyMarketing Plan for Property
Marketing Plan for Property
 
Marketing Plan Rencana Pemasaran
Marketing Plan Rencana PemasaranMarketing Plan Rencana Pemasaran
Marketing Plan Rencana Pemasaran
 
Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
 

Similar to Panduan Pembuatan Iklan Properti di Rumah.com

Terobosan inovatif-google-adsense
Terobosan inovatif-google-adsenseTerobosan inovatif-google-adsense
Terobosan inovatif-google-adsense
car nadi
 
Membuat blog
Membuat blogMembuat blog
Membuat blog
Rizkika Fadhila
 
Cara membuat WEBNOTE
Cara membuat WEBNOTECara membuat WEBNOTE
Cara membuat WEBNOTE
aisyasensei
 
Panduan Bikin Blog di Blogspot
Panduan Bikin Blog di BlogspotPanduan Bikin Blog di Blogspot
Panduan Bikin Blog di Blogspot
Purnawan Kristanto
 
Business strategy with google analytics
Business strategy with google analyticsBusiness strategy with google analytics
Business strategy with google analytics
AdrianDeltha
 
Cara membuat web
Cara membuat webCara membuat web
Cara membuat web
habipolman
 
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Mutia Nabila
 
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Mutia Nabila
 
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasd
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasdadfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasd
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasdtalenta1
 
Jasa Pembuatan Website Palembang
Jasa Pembuatan Website PalembangJasa Pembuatan Website Palembang
Jasa Pembuatan Website Palembang
Boytra Bae
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
PutriSari0697
 
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
dumpu pers
 
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - NiagahosterTutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
Niagahoster - Hosting Indonesia
 
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
Niagaweb
 
Tutorial Sebar iklan GRATIS
Tutorial Sebar iklan GRATISTutorial Sebar iklan GRATIS
Tutorial Sebar iklan GRATIS
Fahmy Metala
 
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
pujiyanti oktavianti
 
Manual
ManualManual
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU BUANA...
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU  BUANA...SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU  BUANA...
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU BUANA...
Tiara Ayuningsih
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
Fitri Febriani
 
Abdul salim hosting
Abdul salim hostingAbdul salim hosting
Abdul salim hosting
abdsalim78
 

Similar to Panduan Pembuatan Iklan Properti di Rumah.com (20)

Terobosan inovatif-google-adsense
Terobosan inovatif-google-adsenseTerobosan inovatif-google-adsense
Terobosan inovatif-google-adsense
 
Membuat blog
Membuat blogMembuat blog
Membuat blog
 
Cara membuat WEBNOTE
Cara membuat WEBNOTECara membuat WEBNOTE
Cara membuat WEBNOTE
 
Panduan Bikin Blog di Blogspot
Panduan Bikin Blog di BlogspotPanduan Bikin Blog di Blogspot
Panduan Bikin Blog di Blogspot
 
Business strategy with google analytics
Business strategy with google analyticsBusiness strategy with google analytics
Business strategy with google analytics
 
Cara membuat web
Cara membuat webCara membuat web
Cara membuat web
 
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
 
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
Sim16, Mutia Nabila, Hapzi Ali, Opsi membuat Blog & Database Ms. Access, Univ...
 
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasd
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasdadfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasd
adfasdfasd sdfasdfss sadfasdfasd
 
Jasa Pembuatan Website Palembang
Jasa Pembuatan Website PalembangJasa Pembuatan Website Palembang
Jasa Pembuatan Website Palembang
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Opsi Membuat Blog...
 
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
Niagahoster tutorial wordpress-untuk-pemula-part1
 
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - NiagahosterTutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
Tutorial Wordpress untuk Pemula Part1 - Niagahoster
 
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
Niagahoster - Tutorial Wordpress untuk Pemula Part 1
 
Tutorial Sebar iklan GRATIS
Tutorial Sebar iklan GRATISTutorial Sebar iklan GRATIS
Tutorial Sebar iklan GRATIS
 
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , langkah langkah membuat blog &amp; d...
 
Manual
ManualManual
Manual
 
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU BUANA...
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU  BUANA...SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU  BUANA...
SIM, TIARA AYUNINGSIH, HAPZI ALI, BLOG DAN DATABASE, UNIVERSITAS MERCU BUANA...
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Opsi Membuat Blog atau Database dg Ms. Access...
 
Abdul salim hosting
Abdul salim hostingAbdul salim hosting
Abdul salim hosting
 

Panduan Pembuatan Iklan Properti di Rumah.com

  • 1.
  • 3. Tentang Rumah.com Rumah.com, situs web properti terdepan di Indonesia, merupakan tempat yang tepat untuk mempromosikan properti Anda yang sedang dijual. Sebagai bagian dari PropertyGuru Group, Rumah.com dikelola secara profesional untuk mem- bantu Anda menghasilkan uang melalui penjualan properti. Saat ini Rumah.com: 1. memiliki lebih dari 11 ribu pencari properti yang terdaftar, 2. dikunjungi 30 ribu pencari properti se- tiap hari, serta 3. menjalin kerja sama dengan situs web ternama, seperti Yahoo! Indonesia, untuk membantu Anda berpromosi.
  • 4. Login ke AgenNet 1. Kunjungi Rumah.com lalu klik “Agen Properti” 2. Klik tombol “LOGIN KE AGENTNET” 3. Masukkan alamat e-mail dan kata sandi, kemudian klik “Login”
  • 5. Membuat Iklan Baru 1. Setelah login, Anda dihadapkan pada halaman utama AgentNet. Klik “Listing Saya” 2. Klik “Buat Listing Baru”
  • 6. Membuat Iklan Baru 1. Isikan seluruh informasi dasar yang diminta TIPS: 1. Judul menjelaskan tipe properti yang dijual berikut daerahnya. Judul bisa juga ditambahi dengan kata-kata yang menjual, misalnya “mewah”, “minimalis”, atau “murah”. 2. Bagian deskripsi dapat diisi dengan keterangan yang tidak tercakup oleh sistem, misalnya, kondisi lokasi, spesifikasi bangunan, fasilitas, atau akses.
  • 7. Membuat Iklan Baru 2. Isikan informasi lokasi: Propinsi, Kota, dan Area. Semua informasi ini wajib diisi. 3. Isikan nama properti, nomor jalan, nama jalan, serta kode pos. Kalau sudah, klik “TANDAI LOKASI PADA PETA”. Secara otomatis, peta akan ditandai sesuai dengan alamat yang Anda masukkan. Anda bisa membuatnya lebih tepat dengan menggeser penanda di peta.
  • 8. Membuat Iklan Baru 4. Meskipun tidak wajib, harga sebaiknya diisi. Calon pembeli mengharapkan informasi harga. Jika harga masih bisa dinego, pilih “Harga nego”. Informasi luas bangunan dan luas tanah wajib diisi. Dimensinya tidak wajib diisi, tetapi semakin lengkap informasi yang Anda berikan, semakin baik listing Anda.
  • 9. Membuat Iklan Baru 5. Keterangan tambahan yang wajib diisi adalah jumlah kamar tidur dan pasokan listrik. Jika Anda punya informasi lain yang bisa dilengkapi, iklan akan jadi lebih baik. Lengkapi juga iklan Anda dengan informasi tambahan lain dengan memberi tanda centang pada kotak yang tepat. Klik “Berikutnya >” kalau sudah.
  • 10. Membuat Iklan Baru 6. Tahap berikutnya adalah menambahkan foto. Sebelum memasukkan foto, klik “Tambahkan Watermark” lebih dulu. 7. Pilih tipe watermark. Jika Anda tidak punya, Anda bisa memilih “Rumah.com Watermark”
  • 11. Membuat Iklan Baru 8. Klik “UPLOAD”. 9. Cari file foto yang tersimpan di komputer Anda, lalu klik “Open”. Anda bisa memilih beberapa foto sekaligus. TIPS: Foto yang dimasukkan idealnya terdiri dari foto rumah tampak luar, beberapa ruangan di dalam rumah, fitur-fitur penting, serta denah rumah (kalau ada).
  • 12. Membuat Iklan Baru 10. Untuk memberi judul pada foto, klik “(Klik untuk judul foto)”. Masukkan judul lalu klik “Save”. Setelah selesai, klik tombol “Berikutnya >”.
  • 13. Membuat Iklan Baru 11. Listing Anda sudah selesai dibuat. Halaman ini menampilkan ringkasannya. Anda bisa melihat tampilan sekilas iklan Anda di bagian Pratinjau. Kalau Anda sudah yakin seluruh informasi yang tercatat sudah benar, Anda bisa mengklik tombol “Aktifkan Listing”. Jika masih butuh perbaikan, Anda bisa klik “< Sebelumnya”. Anda bisa memberi catatan bagi Anda sendiri di bagian Catatan Listing. Tuliskan catatan di kotak teks lalu klik “Simpan Catatan”.
  • 14. Menghapus Iklan 12. Ketika properti yang Anda iklankan sudah terjual, Anda wajib memasukkan listing Anda ke dalam arsip. Caranya, masuk ke daftar “Listing Aktif” dengan mengklik “Listing Saya” setelah login. 13. Klik tombol “ubah” yang sebaris dengan listing yang hendak Anda hapus. 14. Klik “4. Ringkasan”.
  • 15. Menghapus Iklan 15. Di bawah “Ringkasan Listing dan Tindakan”, klik tombol “Copot Listing”. TIPS: Kenapa listing harus dicopot? Karena ketika listing yang sudah laku namun tetap aktif, jatah Anda untuk iklan baru akan dikurangi. Ketika listing dicopot atau dimasukkan ke arsip, Anda bisa menggunakan jatah listing yang sudah laku tersebut untuk listing baru.
  • 16. Membangun Situs Web Pribadi Situs web pribadi hanya berlaku bagi agen yang menggunakan paket 12 bulan. Anda akan mendapatkan alamat situs web pribadi yang mendaftarkan seluruh listing dan profil Anda.
  • 17. Membangun Situs Web Pribadi 1. Login ke AgentNet, lalu klik “Situs Saya” di halaman utama. 2. Masukkan alamat situs web yang Anda inginkan. Alamat ini belum tentu tersedia sehingga Anda harus siapkan dua sampai tiga alamat alternatif. Setelah nama alamat dimasukkan, klik “Daftarkan Nama”.
  • 18. Membangun Situs Web Pribadi 3. Ada beberapa template yang dapat Anda pilih. Klik pada pilihan template atau klik “Pratinjau Contoh” untuk melihat tampilan template. Contoh-contoh template yang tersedia:
  • 19. Membangun Situs Web Pribadi 4. Klik tombol “Simpan Perubahan” untuk menyimpan pengaturan yang sudah Anda lakukan. 5. Selanjutnya, klik “Agent Konten”.
  • 20. Membangun Situs Web Pribadi 5. Di halaman Agent Konten, isikan “Bagian Penyambut” dengan penjelasan mengenai layanan yang Anda tawarkan. 6. “Bagian Tentang” yang menjelaskan profil singkat mengenai diri atau perusahaan Anda. Klik “Simpan Perubahan” setelah selesai. Klik “Simpan Perubahan”.
  • 21. Membangun Situs Web Pribadi 5. Klik “Agent Halaman” 6. Anda bisa menambahkan artikel-artikel menarik ke situs web pribadi. Salah satu sumber artikel adalah bagian Referensi dari situs web Rumah.com. Pilihlah artikel-artikel yang sudah disediakan dengan memberi tanda centang. Kalau sudah, klik “Tunjukan Halaman pada Agent”.
  • 22. Membangun Situs Web Pribadi 5. Klik “Tambahan” 6. Silakan isi informasi yang diminta di sini. Seluruh informasi yang diminta di sini tak wajib diisi. Akan tetapi, lebih lengkap informasi yang diberikan, semakin baik situs web pribadi Anda. Klik “Simpan Perubahan”.
  • 23. Membangun Situs Web Pribadi 7. Langkah berikut ini adalah menambahkan listing Anda ke situs web pribadi. Klik “Listing Saya”. 8. Di bagian listing aktif, ubah Urutan pada tiap listing. Setelah itu klik “Simpan urutan”.
  • 24. Membangun Situs Web Pribadi 9. Inilah contoh tampilan halaman situs web pribadi.
  • 25. Membangun Situs Web Pribadi 10. Untuk menampilkan situs web Anda di halaman pencarian agen, klik “Akun Saya”. 11. Klik “Publik Profil”. 12. Isikan alamat situs web personal yang tadi sudah Anda masukkan.
  • 26. Hubungi Kami Masih perlu bantuan? Hubungi kami di (021) 2935 5288 atau customerservice@rumah.com. Anda juga dapat mengikuti pelatihan penggunaan AgentNet yang pada waktu berikut ini. Hari: setiap Kamis Waktu: pukul 14 Tempat: Ratu Prabu lt. 6 Jalan T.B. Simatupang kav. 20 Cilandak, Jakarta Selatan