SlideShare a Scribd company logo
Cerita
tentang
katak
kecil
Pada suatu hari ada sekumpulan katak-
katak kecil,...
… yang berlomba-lomba
Tujuannya adalah
mencapai puncak
sebuah menara
yang sangat tinggi.
Penonton berkumpul
bersama mengelilingi
menara untuk
menyaksikan
perlombaan dan
memberikan semangat
kepada para peserta...
Perlombaan pun
dimulai...
Secara jujur:
Tak satupun penonton benar-benar
percaya bahwa katak-katak kecil
akan bisa berhasil mencapai
puncak menara.
Terdengar ada yang berkata:
"Oh, jalannya terlalu susahhhhh!!
Mereka TIDAK AKAN BISA sampai
ke puncak."
atau:
"Tidak ada kesempatan untuk
berhasil...Menaranya terlalu
tinggi...!!
Katak-Katak kecil mulai
berjatuhan. Satu persatu...
... Kecuali mereka yang tetap
bersemangat menaiki menara
perlahan- lahan semakin
tinggi...dan semakin tinggi..
Penonton terus bersorak
"Terlalu susah!!! Tak seekor pun yang
akan berhasil!!!"
Lebih banyak lagi katak kecil
yang lelah dan menyerah...
...Tapi ada SATU yang tetap
melangkah hingga semakin
tinggi dan tinggi...
Dia tak kenal menyerah kalah!
Akhirnya yang lain telah
menyerah untuk menaiki
menara. Kecuali seekor katak
kecil yang begitu berusaha
keras dan menjadi satu-
satunya yang BERHASIL
sampai KE PUNCAK!
SEMUA katak kecil yang lain
ingin tahu bagaimana katak
ini bisa melakukannya?
?
?
?
?
Seekor peserta bertanya
bagaimana cara katak yang
berhasil itu mempunyai kekuatan
untuk mencapai tujuan?
?
Ternyata...
Katak yang menjadi pemenang itu
TULI!!!!
…… ……
Nasihat dari cerita ini adalah:
Jangan sekali kali mendengar kata orang lain
yang mempunyai kecenderungan negatif
ataupun pesimis...
…karena mereka akan mengambil
sebahagian besar mimpi kita dan
menjauhkannya dari kita.
Selalulah ingat kata-
kata bertuah yang
ada.
Karena segala
sesuatu yang kita
dengar dan kita baca
akan mempengaruhi
perilaku kita!
Karena itu:
Selalu tetap....
POSITIVE!
Dan yang terpenting:
Bersikap TULI jika ada
orang mengatakan bahwa
KITA tidak bisa mencapai
cita-cita kita!
Selalu berpikir:
I can do this!
Berikan kepada mereka
motivasi!!!
Karena sahabat yang
baik adalah sahabat
yang sering memberi
MOTIVASI antara satu
sama lain.

More Related Content

What's hot

Motivasi Dari Katak
Motivasi Dari KatakMotivasi Dari Katak
Motivasi Dari Katak
Muliyoto Rakha Firdaus
 
Kisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
Kisah Motivasi Katak Kecil dan ImpiannyaKisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
Kisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
Murid Mengajar
 
Tugas apti ibnu
Tugas apti ibnuTugas apti ibnu
Tugas apti ibnu
ibnufaozi30
 
Kisah Katak Kecil
Kisah Katak KecilKisah Katak Kecil
Kisah Katak Kecil
sc_hrt
 
Motivasi katak
Motivasi katakMotivasi katak
Motivasi katak
Nenchy Arul
 
Kisah katak
Kisah katakKisah katak
Kisah katak
Natawijaya Apih
 
Katak tini
Katak tiniKatak tini
Katak tini
velerie
 

What's hot (8)

Motivasi Dari Katak
Motivasi Dari KatakMotivasi Dari Katak
Motivasi Dari Katak
 
Kisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
Kisah Motivasi Katak Kecil dan ImpiannyaKisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
Kisah Motivasi Katak Kecil dan Impiannya
 
Tugas apti ibnu
Tugas apti ibnuTugas apti ibnu
Tugas apti ibnu
 
Kisah Katak Kecil
Kisah Katak KecilKisah Katak Kecil
Kisah Katak Kecil
 
Kisah seekor katak
Kisah seekor katakKisah seekor katak
Kisah seekor katak
 
Motivasi katak
Motivasi katakMotivasi katak
Motivasi katak
 
Kisah katak
Kisah katakKisah katak
Kisah katak
 
Katak tini
Katak tiniKatak tini
Katak tini
 

Similar to Motivasi katak

Katak-Comel-ppt.ppt
Katak-Comel-ppt.pptKatak-Comel-ppt.ppt
Katak-Comel-ppt.ppt
TabriTabri1
 
Motivasi katak
Motivasi katakMotivasi katak
Motivasi katak
Nenchy Arul
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
Mejar Mohamad Rizal
 
Kisah Katak Kecil (K3)
Kisah Katak Kecil (K3)Kisah Katak Kecil (K3)
Kisah Katak Kecil (K3)Yogie Permana
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
Weni Muliawati
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecilhamdEy
 
Katak tini
Katak tiniKatak tini
Katak tini
velerie
 
Katak Kecil
Katak KecilKatak Kecil
Katak Kecil
Fnu Suberia
 
Katak comel
Katak comelKatak comel
Katak comel
maha
 
Kisah katak
Kisah katakKisah katak
Kisah katak
ReJoh Joe
 

Similar to Motivasi katak (14)

Katak-Comel-ppt.ppt
Katak-Comel-ppt.pptKatak-Comel-ppt.ppt
Katak-Comel-ppt.ppt
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Motivasi katak
Motivasi katakMotivasi katak
Motivasi katak
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Kisah Katak Kecil (K3)
Kisah Katak Kecil (K3)Kisah Katak Kecil (K3)
Kisah Katak Kecil (K3)
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Kisah katak kecil
Kisah katak kecilKisah katak kecil
Kisah katak kecil
 
Katak tini
Katak tiniKatak tini
Katak tini
 
Katak Kecil
Katak KecilKatak Kecil
Katak Kecil
 
Katak comel
Katak comelKatak comel
Katak comel
 
Kisah katak
Kisah katakKisah katak
Kisah katak
 
Kisah katak
Kisah katakKisah katak
Kisah katak
 

Recently uploaded

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 

Recently uploaded (20)

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 

Motivasi katak