SlideShare a Scribd company logo
Alkitab untuk Anak-anak
memperkenalkan
Pangeran
dari
Sungai
Allah menunjuk kepada Tuhan dalam Alkitab.
Penulis: Edward Hughes
Digambar oleh : M. Maillot dan Lazarus
Disadur oleh: M. Maillot dan Sarah S.
Diterjemahkan oleh: Johannes de Rozari
Diproduksi oleh: Bible for Children
www.M1914.org
BFC
PO Box 3
Winnipeg, MB R3C 2G1
Canada
©2017 Bible for Children, Inc.
Ijin: Saudara mempunyai hak untuk mengkopi atau mencetak cerita ini,
sepanjang tidak untuk dijual.
Perdana Menteri
Yusuf sudah meninggal.
Seluruh Mesir turut
berduka-cita
dengan
kesedihan
keluarganya.
Allah menggunakan
Yusuf orang Yahudi untuk
menyelamatkan Negara
pada saat kelaparan.
Ia sangat bijaksana
dan pemimpin
yang dicintai.
Sekarang
ia telah
tiada.
Dalam waktu tiga ratus tahun berlalu.
Orang-orang Yusuf, orang Yahudi,
menjadi bangsa yang kuat di Mesir.
Firaun yang baru merasa takut kalau orang orang
Yahudi akan melawan kekuasaannya, karena itu ia
menjadikan mereka semua sebagai budak.
Firaun memperlakukan mereka dengan sangat buruk.
Ia memaksa mereka untuk membangun kota-kota
besar. Tetapi biar bagaimanapun beratnya
ia mempekerjakan mereka, orang
Yahudi berkembang
sangat pesat.
Suatu hari ada perintah yang sangat menakutkan
dari Firaun. “Semua bayi laki-laki Yahudi yang baru
lahir harus dibuang ke sungai Nil” Firaun yang
jahat ingin mengurangi jumlah orang Yahudi.
Ia bahkan membunuh
bayi-bayi!
“Apa yang dapat kita lakukan?” satu keluarga
sedang kebingungan. Mereka memutuskan untuk
melepaskan anaknya di sungai Nil. Tetapi ia akan
diletakkan di dalam keranjang yang kedap air.
Keranjang kecil mengapung diantara rumput air
membawa penumpang yang sangat berharga. Apa
yang akan terjadi dengan bayi
yang kecil itu?
Dari kejauhan, kakak perempuan bayi itu mengikuti
keranjang yang membawa adiknya terapung dan
hanyut diantara rumput air.
Tiba-tiba anak perempuan Firaun dan pembantunya
pergi ke sungai untuk mandi.
Keranjangnya tidak mungkin
tersembunyi. Kemungkinan
mereka akan jalan tanpa
memperhatikannya.
“Oh sebuah keranjang. Itu diantara
rumput-rumput. Aku ingin tahu
apa isinya.” Anak perempuan
Firaun menyuruh
pembantunya untuk
mengambil
keranjangnya.
Ketika ia membuka
– bayinya mulai
menangis. “Seorang
anak Yahudi,”
seru Putri
mahkota.
“Kasihan insan kecil. Kamu begitu tampan.” Anak
Firaun bicara dengan bayi itu seperti bicara dengan
orang dewasa. Ia mungkin juga berkata: “aduh
gemasnya” – dalam
bahasa Mesir,
tentunya.
Tuhan pasti memberkati kakak perempuan bayi
tersebut dengan kebijaksanaan yang khusus. Ia
berlari ke Puteri Firaun. “Maukah aku
mencarikan perempuan Yahudi untuk
memelihara bayi itu untukmu?”
“Silahkan,” jawabnya.
Siapakah menurutmu
yang akan
di panggil
oleh anak
perempuan
itu?
“Ibu! Kemari segera! Oh, cepatlah!” Kemungkinan
anak perempuan itu tidak punya waktu
untuk menjelaskan.
Bersama-sama,
mereka berdua
lari secepatnya
ke jalan
setapak.
Kembali ke sungai, anak Firaun
menggendong bayinya. Rawatlah
bayi ini untukku. Akan ku
bayar. Namakan
dia Musa. Musa
dalam bahasa
Mesir berarti
anak air.
Begitulah Musa kembali ke rumah
orang tuanya. Mereka mengajarkan
dia bagaimana mencintai Allah
dan sesama Yahudi.
Tidak lama lagi
ia akan hidup di
Istana bersama
anak perempuan
Firaun. Allah, yang
menyelamatkan
jiwanya, punya
rencana besar
untuk bayi
Musa di
masa depan.
“Jika tersingkap, firman-firmanMu
memberi pengertian.” Mazmur 119:130
Pangeran dari Sungai
Satu cerita dari Firman Tuhan, Alkitab,
terdapat dalam
Keluaran 2
609
TAMAT
Cerita Alkitab ini mengatakan pada kita tentang Allah kita yang
hebat yang telah menciptakan kita dan ingin kita mengenal Dia.
Allah tahu kita telah berbuat hal yang buruk, yang Ia sebut
dosa. Hukum dosa ialah maut, tapi Allah sangat mengasihi kita.
Ia mengutus putraNya, Yesus, untuk mati di kayu salib dan
dihukum karena dosa-dosa kita. Kemudian Yesus hidup kembali
dan pergi ke Surga! Jika kamu percaya pada Yesus dan minta
Dia mengampuni dosa-dosamu, Ia akan melakukannya! Ia akan
datang dan tinggal di dalammu sekarang, dan kamu akan hidup
bersama Dia selamanya.
Jika kamu ingin berbalik dari dosa-dosamu, katakan ini pada
Allah:
Allah yang baik, aku percaya bahwa Yesus telah mati untukku
dan sekarang hidup kembali. Datanglah dalam hidupku dan
ampunilah dosa-dosaku, agar aku dapat memiliki hidup yang baru
sekarang, dan suatu saat nanti pergi bersamaMu selamanya.
Tolonglah aku untuk hidup bagiMu sebagai anakMu. Amin.
Bacalah Alkitab dan berbicaralah pada Allah setiap hari!
Yohanes 3:16

More Related Content

What's hot

Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi BudakMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Bang Tonang
 
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi BudakAnak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Bang Tonang
 
Selamat tinggal firaun!
Selamat tinggal firaun!Selamat tinggal firaun!
Selamat tinggal firaun!
Bang Tonang
 
Indo 05. allah menguji kasth abraham
Indo 05. allah menguji kasth abrahamIndo 05. allah menguji kasth abraham
Indo 05. allah menguji kasth abrahamazarya agustian
 
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Bang Tonang
 
Jacob the deceiver indonesian
Jacob the deceiver indonesianJacob the deceiver indonesian
Jacob the deceiver indonesian
Gareca Nanda
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Bang Tonang
 
Wise king solomon indonesian
Wise king solomon indonesianWise king solomon indonesian
Wise king solomon indonesian
karangpanas
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Bang Tonang
 
Simson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat TuhanSimson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat Tuhan
Bang Tonang
 
Khotbah rohani ibu yang baik untuk website
Khotbah rohani ibu yang baik untuk websiteKhotbah rohani ibu yang baik untuk website
Khotbah rohani ibu yang baik untuk website
musafake
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih AbrahamMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
Bang Tonang
 
06 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 206 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 2
Pramusito Ary
 
Indo 04. janji tuhan untuk abraham
Indo 04. janji tuhan untuk abrahamIndo 04. janji tuhan untuk abraham
Indo 04. janji tuhan untuk abrahamazarya agustian
 
Janji Tuhan untuk Abraham
Janji Tuhan untuk AbrahamJanji Tuhan untuk Abraham
Janji Tuhan untuk Abraham
Bang Tonang
 
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - PelayanSamuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
Bang Tonang
 
Allah menyediakan
Allah menyediakanAllah menyediakan
Allah menyediakan
Hendra Kasenda
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih AbrahamCerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
Bang Tonang
 
Metamorfosis
MetamorfosisMetamorfosis

What's hot (20)

Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi BudakMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
 
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi BudakAnak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak
 
Cerita anak sekolah minggu
Cerita anak sekolah mingguCerita anak sekolah minggu
Cerita anak sekolah minggu
 
Selamat tinggal firaun!
Selamat tinggal firaun!Selamat tinggal firaun!
Selamat tinggal firaun!
 
Indo 05. allah menguji kasth abraham
Indo 05. allah menguji kasth abrahamIndo 05. allah menguji kasth abraham
Indo 05. allah menguji kasth abraham
 
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
 
Jacob the deceiver indonesian
Jacob the deceiver indonesianJacob the deceiver indonesian
Jacob the deceiver indonesian
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
 
Wise king solomon indonesian
Wise king solomon indonesianWise king solomon indonesian
Wise king solomon indonesian
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Memberkati Yusuf Si Budak [LASKARINJIL]
 
Simson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat TuhanSimson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat Tuhan
 
Khotbah rohani ibu yang baik untuk website
Khotbah rohani ibu yang baik untuk websiteKhotbah rohani ibu yang baik untuk website
Khotbah rohani ibu yang baik untuk website
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih AbrahamMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Allah Menguji Kasih Abraham
 
06 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 206 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 2
 
Indo 04. janji tuhan untuk abraham
Indo 04. janji tuhan untuk abrahamIndo 04. janji tuhan untuk abraham
Indo 04. janji tuhan untuk abraham
 
Janji Tuhan untuk Abraham
Janji Tuhan untuk AbrahamJanji Tuhan untuk Abraham
Janji Tuhan untuk Abraham
 
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - PelayanSamuel, Anak Tuhan - Pelayan
Samuel, Anak Tuhan - Pelayan
 
Allah menyediakan
Allah menyediakanAllah menyediakan
Allah menyediakan
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih AbrahamCerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Allah Menguji Kasih Abraham
 
Metamorfosis
MetamorfosisMetamorfosis
Metamorfosis
 

Similar to Mewarnai Cerita Rohani Bergambar -Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]

Kisah Nabi Musa dengan Fir’aun
Kisah Nabi Musa dengan Fir’aunKisah Nabi Musa dengan Fir’aun
Kisah Nabi Musa dengan Fir’aun
NaashirMubarok
 
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docxNabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
SuGito15
 
The life of prophet yusuf
The life of prophet yusufThe life of prophet yusuf
The life of prophet yusufArif Apriansyah
 
Rangkuman semester1 kelas 6.pdf
Rangkuman semester1 kelas 6.pdfRangkuman semester1 kelas 6.pdf
Rangkuman semester1 kelas 6.pdf
YuliNabila
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
Bang Tonang
 
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.s
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.sPerbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.s
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.sMisiah Bayani
 
Kisah Nabi Musa
Kisah Nabi MusaKisah Nabi Musa
Kisah Nabi Musa
Azrin My
 
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benarBab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Sabam Sitinjak
 
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARANALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
Marga Girsang
 
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkapBerikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
muji jj
 
81824078 teks-nabi-musa
81824078 teks-nabi-musa81824078 teks-nabi-musa
81824078 teks-nabi-musa
Toshi Ramli
 
musa
musamusa
Yusuf yang mengampuni
Yusuf yang mengampuniYusuf yang mengampuni
Yusuf yang mengampuni
regina sihombing
 

Similar to Mewarnai Cerita Rohani Bergambar -Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL] (13)

Kisah Nabi Musa dengan Fir’aun
Kisah Nabi Musa dengan Fir’aunKisah Nabi Musa dengan Fir’aun
Kisah Nabi Musa dengan Fir’aun
 
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docxNabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
Nabi Yusuf, Nabi dengan ahli tafsir mimpi.docx
 
The life of prophet yusuf
The life of prophet yusufThe life of prophet yusuf
The life of prophet yusuf
 
Rangkuman semester1 kelas 6.pdf
Rangkuman semester1 kelas 6.pdfRangkuman semester1 kelas 6.pdf
Rangkuman semester1 kelas 6.pdf
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
Cerita Rohani Hitam Putih - Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]
 
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.s
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.sPerbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.s
Perbezaan Jesus Crist dan Nabi Isa a.s
 
Kisah Nabi Musa
Kisah Nabi MusaKisah Nabi Musa
Kisah Nabi Musa
 
Bab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benarBab iv kelas xi memilih yang benar
Bab iv kelas xi memilih yang benar
 
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARANALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
ALKITAB INDONESIA-KITAB KELUARAN
 
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkapBerikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
Berikut ini adalah kisah 25 nabi dan mukjizatnya dengan lengkap
 
81824078 teks-nabi-musa
81824078 teks-nabi-musa81824078 teks-nabi-musa
81824078 teks-nabi-musa
 
musa
musamusa
musa
 
Yusuf yang mengampuni
Yusuf yang mengampuniYusuf yang mengampuni
Yusuf yang mengampuni
 

More from Bang Tonang

Daud si Anak Gembala
Daud si Anak GembalaDaud si Anak Gembala
Daud si Anak Gembala
Bang Tonang
 
Raja Tampan yang Bodoh
Raja Tampan yang BodohRaja Tampan yang Bodoh
Raja Tampan yang Bodoh
Bang Tonang
 
Rut: Satu Kisah Cinta
Rut: Satu Kisah CintaRut: Satu Kisah Cinta
Rut: Satu Kisah Cinta
Bang Tonang
 
Tentara Kecil Gideon
Tentara Kecil GideonTentara Kecil Gideon
Tentara Kecil Gideon
Bang Tonang
 
Yosua Mengambil Tanggung Jawab
Yosua Mengambil Tanggung JawabYosua Mengambil Tanggung Jawab
Yosua Mengambil Tanggung Jawab
Bang Tonang
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
Bang Tonang
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si PenipuCerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
Bang Tonang
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si PenipuMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
Bang Tonang
 
Yakub si Penipu
Yakub si PenipuYakub si Penipu
Yakub si Penipu
Bang Tonang
 
Allah Menguji Kasih Abraham
Allah Menguji Kasih AbrahamAllah Menguji Kasih Abraham
Allah Menguji Kasih Abraham
Bang Tonang
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk AbrahamMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
Bang Tonang
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk AbrahamCerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
Bang Tonang
 
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air BahKomik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
Bang Tonang
 
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air BahKomik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
Bang Tonang
 

More from Bang Tonang (14)

Daud si Anak Gembala
Daud si Anak GembalaDaud si Anak Gembala
Daud si Anak Gembala
 
Raja Tampan yang Bodoh
Raja Tampan yang BodohRaja Tampan yang Bodoh
Raja Tampan yang Bodoh
 
Rut: Satu Kisah Cinta
Rut: Satu Kisah CintaRut: Satu Kisah Cinta
Rut: Satu Kisah Cinta
 
Tentara Kecil Gideon
Tentara Kecil GideonTentara Kecil Gideon
Tentara Kecil Gideon
 
Yosua Mengambil Tanggung Jawab
Yosua Mengambil Tanggung JawabYosua Mengambil Tanggung Jawab
Yosua Mengambil Tanggung Jawab
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
Cerita Rohani Hitam Putih - Anak Laki-Laki Kesayangan Menjadi Budak [LASKARIN...
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si PenipuCerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
Cerita Rohani Hitam Putih - Yakub si Penipu
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si PenipuMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Yakub si Penipu
 
Yakub si Penipu
Yakub si PenipuYakub si Penipu
Yakub si Penipu
 
Allah Menguji Kasih Abraham
Allah Menguji Kasih AbrahamAllah Menguji Kasih Abraham
Allah Menguji Kasih Abraham
 
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk AbrahamMewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
Mewarnai Cerita Rohani Bergambar - Janji Tuhan untuk Abraham
 
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk AbrahamCerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
Cerita Rohani Hitam Putih - Janji Tuhan untuk Abraham
 
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air BahKomik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Hitam Putih - Nuh dan Air Bah
 
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air BahKomik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
Komik Rohani Bewarna - Nuh dan Air Bah
 

Recently uploaded

Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 

Recently uploaded (20)

Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 

Mewarnai Cerita Rohani Bergambar -Pangeran dari Sungai [LASKARINJIL]

  • 2. Allah menunjuk kepada Tuhan dalam Alkitab. Penulis: Edward Hughes Digambar oleh : M. Maillot dan Lazarus Disadur oleh: M. Maillot dan Sarah S. Diterjemahkan oleh: Johannes de Rozari Diproduksi oleh: Bible for Children www.M1914.org BFC PO Box 3 Winnipeg, MB R3C 2G1 Canada ©2017 Bible for Children, Inc. Ijin: Saudara mempunyai hak untuk mengkopi atau mencetak cerita ini, sepanjang tidak untuk dijual.
  • 3. Perdana Menteri Yusuf sudah meninggal. Seluruh Mesir turut berduka-cita dengan kesedihan keluarganya.
  • 4. Allah menggunakan Yusuf orang Yahudi untuk menyelamatkan Negara pada saat kelaparan. Ia sangat bijaksana dan pemimpin yang dicintai. Sekarang ia telah tiada.
  • 5. Dalam waktu tiga ratus tahun berlalu. Orang-orang Yusuf, orang Yahudi, menjadi bangsa yang kuat di Mesir.
  • 6. Firaun yang baru merasa takut kalau orang orang Yahudi akan melawan kekuasaannya, karena itu ia menjadikan mereka semua sebagai budak.
  • 7. Firaun memperlakukan mereka dengan sangat buruk. Ia memaksa mereka untuk membangun kota-kota besar. Tetapi biar bagaimanapun beratnya ia mempekerjakan mereka, orang Yahudi berkembang sangat pesat.
  • 8. Suatu hari ada perintah yang sangat menakutkan dari Firaun. “Semua bayi laki-laki Yahudi yang baru lahir harus dibuang ke sungai Nil” Firaun yang jahat ingin mengurangi jumlah orang Yahudi. Ia bahkan membunuh bayi-bayi!
  • 9. “Apa yang dapat kita lakukan?” satu keluarga sedang kebingungan. Mereka memutuskan untuk melepaskan anaknya di sungai Nil. Tetapi ia akan diletakkan di dalam keranjang yang kedap air.
  • 10. Keranjang kecil mengapung diantara rumput air membawa penumpang yang sangat berharga. Apa yang akan terjadi dengan bayi yang kecil itu?
  • 11. Dari kejauhan, kakak perempuan bayi itu mengikuti keranjang yang membawa adiknya terapung dan hanyut diantara rumput air.
  • 12. Tiba-tiba anak perempuan Firaun dan pembantunya pergi ke sungai untuk mandi. Keranjangnya tidak mungkin tersembunyi. Kemungkinan mereka akan jalan tanpa memperhatikannya.
  • 13. “Oh sebuah keranjang. Itu diantara rumput-rumput. Aku ingin tahu apa isinya.” Anak perempuan Firaun menyuruh pembantunya untuk mengambil keranjangnya. Ketika ia membuka – bayinya mulai menangis. “Seorang anak Yahudi,” seru Putri mahkota.
  • 14. “Kasihan insan kecil. Kamu begitu tampan.” Anak Firaun bicara dengan bayi itu seperti bicara dengan orang dewasa. Ia mungkin juga berkata: “aduh gemasnya” – dalam bahasa Mesir, tentunya.
  • 15. Tuhan pasti memberkati kakak perempuan bayi tersebut dengan kebijaksanaan yang khusus. Ia berlari ke Puteri Firaun. “Maukah aku mencarikan perempuan Yahudi untuk memelihara bayi itu untukmu?” “Silahkan,” jawabnya. Siapakah menurutmu yang akan di panggil oleh anak perempuan itu?
  • 16. “Ibu! Kemari segera! Oh, cepatlah!” Kemungkinan anak perempuan itu tidak punya waktu untuk menjelaskan. Bersama-sama, mereka berdua lari secepatnya ke jalan setapak.
  • 17. Kembali ke sungai, anak Firaun menggendong bayinya. Rawatlah bayi ini untukku. Akan ku bayar. Namakan dia Musa. Musa dalam bahasa Mesir berarti anak air.
  • 18. Begitulah Musa kembali ke rumah orang tuanya. Mereka mengajarkan dia bagaimana mencintai Allah dan sesama Yahudi. Tidak lama lagi ia akan hidup di Istana bersama anak perempuan Firaun. Allah, yang menyelamatkan jiwanya, punya rencana besar untuk bayi Musa di masa depan.
  • 19. “Jika tersingkap, firman-firmanMu memberi pengertian.” Mazmur 119:130 Pangeran dari Sungai Satu cerita dari Firman Tuhan, Alkitab, terdapat dalam Keluaran 2
  • 21. Cerita Alkitab ini mengatakan pada kita tentang Allah kita yang hebat yang telah menciptakan kita dan ingin kita mengenal Dia. Allah tahu kita telah berbuat hal yang buruk, yang Ia sebut dosa. Hukum dosa ialah maut, tapi Allah sangat mengasihi kita. Ia mengutus putraNya, Yesus, untuk mati di kayu salib dan dihukum karena dosa-dosa kita. Kemudian Yesus hidup kembali dan pergi ke Surga! Jika kamu percaya pada Yesus dan minta Dia mengampuni dosa-dosamu, Ia akan melakukannya! Ia akan datang dan tinggal di dalammu sekarang, dan kamu akan hidup bersama Dia selamanya. Jika kamu ingin berbalik dari dosa-dosamu, katakan ini pada Allah: Allah yang baik, aku percaya bahwa Yesus telah mati untukku dan sekarang hidup kembali. Datanglah dalam hidupku dan ampunilah dosa-dosaku, agar aku dapat memiliki hidup yang baru sekarang, dan suatu saat nanti pergi bersamaMu selamanya. Tolonglah aku untuk hidup bagiMu sebagai anakMu. Amin. Bacalah Alkitab dan berbicaralah pada Allah setiap hari! Yohanes 3:16