LITERASI DAN
NUMERASI
Oleh
TIM FASILITATOR DINAS PENDIDIKAN DAN
KEBUDAYAAN KOTA PADANG
DISAMPAIKAN DALAM LOKAKARYA SMP ……….KOTA
PADANG
….. Mei 2024
DISAMPAIKAN DALAM LOKAKARYA SMP ……….KOTA PADANG
….. Mei 2024
PEMBELAJARAN 1:
PENGANTAR NUMERASI
Apa yang ada dibenak
Anda tentang numerasi ?
Tuliskan hanya dalam 1 kata
saja pada post’it yang telah
disediakan
Silahkan argumentasikan
kata yang Anda tuliskan !
Apakah sama???
Apa perbedaannya???
Konsep Numerasi
Kemampuan untuk menggunakan,
memahami, dan mengkomunikasikan
informasi matematika dalam berbagai
konteks.
Sumber: Lesh, R. (2003). Numeracy for the21st Century. In Kilpatrick, J., Martin, W., &
Schifter, D. (Eds.), A Research Companion to Principles and Standards for School
Mathematics (pp.3-16). NCTM.
Kemampuan berpikir menggunakan konsep,
prosedur, fakta, dan alat matematika untuk
menyelesaikan masalah sehari-hari pada
berbagai jenis konteks yang relevan untuk
individu sebagai warga negara Indonesia dan
dunia.
Miskonsepsi Tentang Numerasi
Numerasi
identik
dengan
soal cerita.
Dibutuhkan
mata
pelajaran
khusus
untuk
belajar
numerasi.
Numerasi
menjadi
tanggung
jawab guru
matematik
a.
Numerasi
adalah
Matematik
a.
Numerasi
hanya
berhubungan
dengan
proses
berhitung
Kontek
Proses Kognitif
Kontek
Learning Progression
Domain
Aspek
Sesuaikan dengan
mapel dalam
proses
pembelajaran
KONTEKS
Numerasi
1. P er s ona l
Konteks ini berfokus pada masalah yang
dikasifikasikan pada seseorang,
keluarganya, atau kelompoknya
2. Sos i a l B uda y a
Masalah yang diklasifikasikan dalam
konteks ini adalah masalah komunitas
atau masyarakat (baik itu lokal/daerah,
nasional, maupun global)
3. Sa i n ti fi k
Masalah yang diklasifikasikan dalam
konteks ini berkaitan di alam semesta dan
isu serta topik yang berkaitan dengan
sains dan teknologi.
Semua Fase
KONTEN |
DOMAIN
Semua Fase
Konsep matematika yang
digunakan untuk
menggambarkan dan mengukur
jumlah atau kuantitas suatu
objek atau fenomena
mempelajari struktur, relasi, dan
operasi pada objek matematika
seperti bilangan, variabel, dan
pola.
mempelajari sifat-sifat,
hubungan, dan ukuran-ukuran
objek dalam ruang.
mempelajari tentang informasi
yang diperoleh dari pengamatan,
pengukuran.
PROSES
KOGNITIF
Level kognitif ini menilai kemampuan
pengetahuan peserta didik tentang
fakta, proses, konsep, dan prosedur
Level kognitif ini menilai kemampuan
matematika dalam menerapkan
pengetahuan dan pemahaman
tentang fakta-fakta, relasi, proses,
konsep, prosedur, dan metode pada
konteks situasi nyata untuk
menyelesaikan masalah
Level kognitif ini menilai kemampuan penalaran peserta didik dalam
menganalisis data dan informasi, membuat kesimpulan, dan
memperluas pemahaman mereka dalam situasi baru, meliputi
situasi yang tidak diketahui sebelumnya atau konteks yang lebih
kompleks
BAGAIMANA
MENGEMBANGKAN
PEMBELAJARAN
NUMERASI?
Memodifikasi RPP atau
Modul Ajar yang ada
Alternatif 1
Membuat RPP atau Modul
Ajar baru
Alternatif 2
TAHAPAN PENYUSUNAN RANCANGAN
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERORIENTASI
NUMERASI
Menyusun
Modul Ajar
KEGIATAN 1 - ANALISIS TUJUAN PEMBELAJARAN
Langkah
Langkah
ANALISIS
TUJUAN
PEMBELAJARAN
CONTOH
DESKRIPSI
MATERI DAN
AKTIVITAS
NUMERASI
Domain
Numerasi
Rancangan Aktifitas
Bilangan
Pengukura
n
PEMBELAJARAN 2:
PENGANTAR LITERASI
Orang yang tidak berliterasi pada abad 21
adalah bukan yang tidak mampu
membaca dan menulis, tetapi adalah
orang tidak bisa menjadi pembelajar:
tidak bisa belajar, tidak belajar, dan
tidak mau belajar.
Alvin Toffler
Literasi
Definisi
◼Kemampuan untuk
mengenali, memahami,
menafsirkan, mencipta,
mengomputasi, dan
berkomunikasi
menggunakan symbol
visual, auditori, dan
digital mengenai topik
lintas disiplin dan
keilmuan (ILA, 2016)
Makna
• Kemampuan
menggunakan symbol
visual, auditori, dan
digital mengenai topik
lintas disiplin dan
keilmuan setelah melalui
proses mengenali.
Memahami, menafsirkan,
mencipta, mengomputasi
dan berkomunikas dalam
kehidupan sehari-hari
Urgensi
• Membantu peserta didik
mengenali kemampuan
mengenali, memahami,
menafsirkan, mencipta,
mengomputasi, dan
berkomunikasi dalam
kehidupan nyata
sehingga dapat membuat
penilaian dan keputusan
yang diperlukan serta
menjadi manusia
bertanggung jawab yang
mampu
bernalar/berpikir logis
TINGKAT KOMPETENSI LITERASI MEMBACA
DALAM RAPOR PENDIDIKAN
• Perlu intervensi khusus
• Dasar (L1)
• Cakap, dan (L2)
• Mahir (L3)
• Fiksi
1.
• Non
Fiksi
2.
Konten
Teks
KONTEKS
TEKS
1. Personal
3. Saintifik/Ilmiah
2. Sosial Budaya
Berkaitan dengan
pribadi
Antar individu, budaya
dan isu kemasyarakatan
Isu, aktivitas ilmiah yang
lampau maupun futuristik
22
23
24
SYARAT MEMBUAT
SOAL LITERASI DAN
NUMERASI
Ada STIMULUS
Tuntutan jawaban bukan pilihan ganda
LK
DESKRIPSI MATERI DAN AKTIVITAS NUMERASI DAN LITERASI
MATA PELAJARAN TUJUAN
PEMBELAJARAN
KATA
KUNCI
Deskripsi
struktur
materi
Rancangan
aktifitas
Literasi
Domain
Literasi
Rancangan
aktifitas
Numerasi
Domain
Numerasi
Keterangan

LITERASI DAN NUMERASI merdeka mengajar.pptx

  • 1.
    LITERASI DAN NUMERASI Oleh TIM FASILITATORDINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PADANG DISAMPAIKAN DALAM LOKAKARYA SMP ……….KOTA PADANG ….. Mei 2024 DISAMPAIKAN DALAM LOKAKARYA SMP ……….KOTA PADANG ….. Mei 2024
  • 2.
  • 3.
    Apa yang adadibenak Anda tentang numerasi ? Tuliskan hanya dalam 1 kata saja pada post’it yang telah disediakan Silahkan argumentasikan kata yang Anda tuliskan !
  • 4.
  • 5.
    Konsep Numerasi Kemampuan untukmenggunakan, memahami, dan mengkomunikasikan informasi matematika dalam berbagai konteks. Sumber: Lesh, R. (2003). Numeracy for the21st Century. In Kilpatrick, J., Martin, W., & Schifter, D. (Eds.), A Research Companion to Principles and Standards for School Mathematics (pp.3-16). NCTM. Kemampuan berpikir menggunakan konsep, prosedur, fakta, dan alat matematika untuk menyelesaikan masalah sehari-hari pada berbagai jenis konteks yang relevan untuk individu sebagai warga negara Indonesia dan dunia.
  • 6.
    Miskonsepsi Tentang Numerasi Numerasi identik dengan soalcerita. Dibutuhkan mata pelajaran khusus untuk belajar numerasi. Numerasi menjadi tanggung jawab guru matematik a. Numerasi adalah Matematik a. Numerasi hanya berhubungan dengan proses berhitung
  • 7.
  • 8.
    Sesuaikan dengan mapel dalam proses pembelajaran KONTEKS Numerasi 1.P er s ona l Konteks ini berfokus pada masalah yang dikasifikasikan pada seseorang, keluarganya, atau kelompoknya 2. Sos i a l B uda y a Masalah yang diklasifikasikan dalam konteks ini adalah masalah komunitas atau masyarakat (baik itu lokal/daerah, nasional, maupun global) 3. Sa i n ti fi k Masalah yang diklasifikasikan dalam konteks ini berkaitan di alam semesta dan isu serta topik yang berkaitan dengan sains dan teknologi. Semua Fase
  • 9.
    KONTEN | DOMAIN Semua Fase Konsepmatematika yang digunakan untuk menggambarkan dan mengukur jumlah atau kuantitas suatu objek atau fenomena mempelajari struktur, relasi, dan operasi pada objek matematika seperti bilangan, variabel, dan pola. mempelajari sifat-sifat, hubungan, dan ukuran-ukuran objek dalam ruang. mempelajari tentang informasi yang diperoleh dari pengamatan, pengukuran.
  • 10.
    PROSES KOGNITIF Level kognitif inimenilai kemampuan pengetahuan peserta didik tentang fakta, proses, konsep, dan prosedur Level kognitif ini menilai kemampuan matematika dalam menerapkan pengetahuan dan pemahaman tentang fakta-fakta, relasi, proses, konsep, prosedur, dan metode pada konteks situasi nyata untuk menyelesaikan masalah Level kognitif ini menilai kemampuan penalaran peserta didik dalam menganalisis data dan informasi, membuat kesimpulan, dan memperluas pemahaman mereka dalam situasi baru, meliputi situasi yang tidak diketahui sebelumnya atau konteks yang lebih kompleks
  • 11.
    BAGAIMANA MENGEMBANGKAN PEMBELAJARAN NUMERASI? Memodifikasi RPP atau ModulAjar yang ada Alternatif 1 Membuat RPP atau Modul Ajar baru Alternatif 2 TAHAPAN PENYUSUNAN RANCANGAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERORIENTASI NUMERASI Menyusun Modul Ajar
  • 12.
    KEGIATAN 1 -ANALISIS TUJUAN PEMBELAJARAN Langkah Langkah
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
    Orang yang tidakberliterasi pada abad 21 adalah bukan yang tidak mampu membaca dan menulis, tetapi adalah orang tidak bisa menjadi pembelajar: tidak bisa belajar, tidak belajar, dan tidak mau belajar. Alvin Toffler
  • 17.
    Literasi Definisi ◼Kemampuan untuk mengenali, memahami, menafsirkan,mencipta, mengomputasi, dan berkomunikasi menggunakan symbol visual, auditori, dan digital mengenai topik lintas disiplin dan keilmuan (ILA, 2016) Makna • Kemampuan menggunakan symbol visual, auditori, dan digital mengenai topik lintas disiplin dan keilmuan setelah melalui proses mengenali. Memahami, menafsirkan, mencipta, mengomputasi dan berkomunikas dalam kehidupan sehari-hari Urgensi • Membantu peserta didik mengenali kemampuan mengenali, memahami, menafsirkan, mencipta, mengomputasi, dan berkomunikasi dalam kehidupan nyata sehingga dapat membuat penilaian dan keputusan yang diperlukan serta menjadi manusia bertanggung jawab yang mampu bernalar/berpikir logis
  • 18.
    TINGKAT KOMPETENSI LITERASIMEMBACA DALAM RAPOR PENDIDIKAN • Perlu intervensi khusus • Dasar (L1) • Cakap, dan (L2) • Mahir (L3)
  • 20.
  • 21.
    KONTEKS TEKS 1. Personal 3. Saintifik/Ilmiah 2.Sosial Budaya Berkaitan dengan pribadi Antar individu, budaya dan isu kemasyarakatan Isu, aktivitas ilmiah yang lampau maupun futuristik
  • 22.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
    SYARAT MEMBUAT SOAL LITERASIDAN NUMERASI Ada STIMULUS Tuntutan jawaban bukan pilihan ganda
  • 26.
    LK DESKRIPSI MATERI DANAKTIVITAS NUMERASI DAN LITERASI MATA PELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI Deskripsi struktur materi Rancangan aktifitas Literasi Domain Literasi Rancangan aktifitas Numerasi Domain Numerasi Keterangan