SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Bagian 3 – Tahapan Investigasi
Wahyu Dwi Pranata,
Ponorogo, 6 Oktober 2017
 Sudah menonton film
capote, spotlight,
racing extingtion, the
salt of the world
 Membaca buku agama
saya jurnalisme
Andreas Harsono
 Buku elemen-elemen
jurnalisme (9 elemen
jurnalisme) Bill Kovach
Tom Rosenstiel
 Petunjuk awal (first lead)
 Investigasi pendahuluan (initial investigation)
 Pembentukan hipotesis (forming an investigative
hypothesis)
 Pencarian dan pendalaman literatur (literature
search)
 Wawancara para pakar dan sumber-sumber ahli
(interviewing experts)
 Penjejakan dokumen-dokumen (finding a paper
trail)
 Wawancara sumber-sumber kunci dan saksi-saksi
(interviewing key informants and sources)
 Pengamatan langsung di lapangan (first hand
observation)
 Pengorganisasian file (organizing files)
 Wawancara lebih lanjut
 Analisa dan pengorganisasian data (analyzing
and organizing data)
 Penulisan
 Pengecekan fakta (fact checking)
 Pengecekan pencemaran nama baik (libel
check)
 Buka word “materi investigasi” sub Alur Kerja
Investigasi halaman 8. mari dibaca salah
seorang peserta
 Koran, FB timeline, majalah, berita TV
 Ada banyak cara guna mendapatkan data
termasuk dari pengacara, organisasi
advokasi, korban, whistleblower
 Google adalah search paling awal
 Cara baru? Minta dgn UU Kebebasan Informasi
http://ppid.kominfo.go.id/
 Web berbagai lembaga negara dari struktur
hingga budget
 Facebook buat teliti network dan kehidupan
pribadi a.l. foto, keluarga, pertemanan
 Twitter dan Topsy buat mengetahui komentar
 Banyak web resmi bisa dipakai buat cari
data. Ia membantu buat mendapatkan posisi
resmi negara atau antar-negara
 Kementerian Keuangan www.depkeu.go.id
 World Bank www.worldbank.org
 IMF www.imf.org
 Asian Development Bank www.adb.org
 Foreign Agent Registration Act www.fara.gov
 Setara Institute www.setara-institute.org
 Badan Pusat Statistik www.bps.go.id
 Munculkan beberapa pertanyaan kritis
terhadap analisa awal yang telah didapat
 Catat dan perdalam,
 Awalnya tim spotlight menyelidiki kejahatan
di kepolisian, kemudian berubah menjadi
kasus pencabulan yang dilakukan pastur
 Ingat bagaimana tim spotlight berdiskusi
dengan pimpinan editor baru Boston Globe
tentang pendalaman masalah pencabulan
anak-anak?
 Akademisi biasa menulis buku, makalah dst
sehingga harus dibaca
 Google menawarkan Google Book
 Database JSTOR www.jstor.org
 Perpustakaan Nasional di Jakarta, KITLV di
Leiden, Cornell University di Ithaca
 Contoh: Pembantaian 1965 baca John Roosa,
pembantaian orang Madura baca Jamie
Davidson, sengketa lahan Nancy Lee Peluso,
korupsi dan politik dinasti Michael Buehler dll
 Berapa banyak dokumen dan buku dicari yg
ada di film spotlight
 Istilah pengamat muncul buat pastor Jesuit Lazlo
Ladany di Hong Kong sesudah terbitkan China
News Analysis pada 1953
 Pakar hanya mereka yang pernah meneliti,
wawancara sumber2 pertama, menulis serta
menerbitkan (buku, paper, tulisan) subjek
liputan Anda
 Bacalah karya mereka lebih dulu dan minta
waktu buat interview
 Jangan terbatas jarak. Gunakan email dan Skype
 Ingat di spotlight mereka wawancara ahli
psikoterapi yang menangani para pastoor
 File sebaiknya ditaruh dalam satu folder
serta back up rutin lewat USB maupun cloud
(G Drive, Drop Box, Media Fire dll)
 Bikin password hardware dan software
 Cerita Laura Poitras ketika menerima email
dan file dari Edward Snowden: sebuah laptop
selalu di-isolasi (tidak terkoneksi) dari
internet
 dokumen-dokumen yang punya relasi
terkadang bisa menceritakan Sesuatu yang
tidak terjadi dilapangan
 File yang bisa di anggap data, buku, paper,
laporan pemerintah, film dokumenter, database,
kliping koran, video, foto, rekaman suara,
 Penamaan file tgl tempat topik nama
narasumber, harus konsisten
 2017/ponorogo/kekerasan anak/jumaidi kahn
 Di sediakan tempat. Pengelompokan file di
sesuaikan topik/ tahun/ narsum
 Ketidak mampuan mengelola file dgn baik akan
berbahaya, beresiko hilang, rusak, tercecer. Eq
(laptop di instal, kena virus, terselipnya file
penting di tumpukan jerami)
 Investigasi merupakan sebuah penelitian
kualitatif
 Pahami dulu, apakah ini investigasi yang
sumber utamanya berbasis dokumen
(djamhari), atau manusia, tokoh, sosok (The
act of killing)
 Dokumen (telaah pemikiran), fenomenologi
(yang terjadi secara umum di masyarakat),
budaya atau etnis
 Eq : identitas diri waria,
 Baca 7 kriteria sumber anonim
 Sumber ada pada lingkaran pertama
 Kepentingan sumber mengungkapkan demi masyarakat
 Ada resiko nyata bila nama disebutkan
 Integritas sumber utuh
 Ada sumber lain yang independen guna verifikasi sumber pertama
 Harus seizin redaktur karena ada resiko hukum
 Ada perjanjian batal bila si sumber terbukti menyesatkan
 Akan di bahas pada presentasi monitoring
situasi lapangan dan teknik wawancara
 Setelah dokumen terkumpul, hasil
wawancara,
 Baca koding.pdf
 Setelah melakukan pengumpulan data,
intepretasi, trianggulasi, pengelompokan
fakta (koding) selanjutnya menarasikan
 Fact and Libel Check (pengecekan fakta dan
pencemaran nama baik) (sediakan ahli hukum
sebagai editor) Setiap naskah yang hendak
menuduh seseorang atau perusahaan melakukan
kesalahan seharusnya lewat meja pengacara
 Fact checker membantu wartawan dan editor
agar tak ada ada ejaan salah, angka keliru,
kutipan tidak proporsional dst.
 Fact checker juga bantu hindari plagiatisme
 Pencemaran nama baik adalah resiko real dalam
jurnalisme
 Bedakan libel (tertulis) dan slander (lisan)
 Ada dua jenis penghinaan karakter. Yang
pertama adalah ketika seseorang
mengatakan secara lisan pernyataan salah
tentang Anda. Ini disebut fitnah. Yang kedua
adalah ketika seseorang menuliskan atau
menerbitkan pernyataan salah tentang Anda.
Ini disebut sebagai fitnah.
 PDF “baca di mana kah di” G.M.
 Aliansi Jurnalis Independen punya LBH Pers di
daerah Kalibata, pro bono buat pembelaan
 Dewan Pers adalah kantor mediasi sengketa
soal pemberitaan
 Prinsip kebebasan berpendapat: tak ada
kriminalisasi (pidana)
 Dewan Pers bikin MoU dgn Kapolri serta Jaksa
Agung. Bila ada pengaduan, polisi dan jaksa
minta pelapor ke Dewan Pers dulu. Sesuai UU
Pers
 http://www.investigative-journalism-
africa.info/
 Wahyu dwi pranata
 Pernah aktif Muria Research Center Indoensia
(2014-2016)
 Sekjen (Perhimpunan Pers Mahasiswa
Indonesia)PPMI Dewan Kota Muria (2015-
2017)
 CEO Kudus Smart City OpenLabs (2017 -
Sekarang)
 Redaktur di Respirasi.com
 Aktif menulis di beberapa media

More Related Content

What's hot

Dasar dasar penelitian sejarah
Dasar dasar penelitian sejarahDasar dasar penelitian sejarah
Dasar dasar penelitian sejarahTonny Basuki
 
Apa itu investigative reporting
Apa itu investigative reportingApa itu investigative reporting
Apa itu investigative reportingAndreas Harsono
 
Contoh kajian kes
Contoh kajian kesContoh kajian kes
Contoh kajian kesshimah123
 
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahSumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahYusuf Arifin
 
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...Wira Hady
 
3. Penelitian sejarah
3. Penelitian sejarah3. Penelitian sejarah
3. Penelitian sejarahaswansetiawan
 
Penelitian sejarah x
Penelitian sejarah xPenelitian sejarah x
Penelitian sejarah xbiancanzita
 
Sumber, bukti dan fakta sejarah
Sumber, bukti dan fakta sejarahSumber, bukti dan fakta sejarah
Sumber, bukti dan fakta sejarahbiancanzita
 
Presentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianPresentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianSusi Yanti
 
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahMakalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahSayyidina Ali
 
Straight News vs Depth News oleman yusuf
Straight News  vs  Depth News   oleman yusufStraight News  vs  Depth News   oleman yusuf
Straight News vs Depth News oleman yusufboysinu
 
Sejarah - Penelitian Sejarah
Sejarah - Penelitian SejarahSejarah - Penelitian Sejarah
Sejarah - Penelitian Sejarahhanakamilah4
 
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarahSumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarahmunir ikhwan
 

What's hot (14)

Dasar dasar penelitian sejarah
Dasar dasar penelitian sejarahDasar dasar penelitian sejarah
Dasar dasar penelitian sejarah
 
Apa itu investigative reporting
Apa itu investigative reportingApa itu investigative reporting
Apa itu investigative reporting
 
Contoh kajian kes
Contoh kajian kesContoh kajian kes
Contoh kajian kes
 
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahSumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
 
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...
Prinsip - Prinsip Dasar Penelitian Sejarah dan Peristiwa Peninggalan Sejarah ...
 
3. Penelitian sejarah
3. Penelitian sejarah3. Penelitian sejarah
3. Penelitian sejarah
 
Penelitian sejarah x
Penelitian sejarah xPenelitian sejarah x
Penelitian sejarah x
 
Sumber, bukti dan fakta sejarah
Sumber, bukti dan fakta sejarahSumber, bukti dan fakta sejarah
Sumber, bukti dan fakta sejarah
 
Presentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianPresentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitian
 
Langkah Penulisan Sejarah
Langkah Penulisan SejarahLangkah Penulisan Sejarah
Langkah Penulisan Sejarah
 
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahMakalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
 
Straight News vs Depth News oleman yusuf
Straight News  vs  Depth News   oleman yusufStraight News  vs  Depth News   oleman yusuf
Straight News vs Depth News oleman yusuf
 
Sejarah - Penelitian Sejarah
Sejarah - Penelitian SejarahSejarah - Penelitian Sejarah
Sejarah - Penelitian Sejarah
 
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarahSumber sejarah dan metode penelitian sejarah
Sumber sejarah dan metode penelitian sejarah
 

Similar to Tahapan Investigasi

Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptx
Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptxJurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptx
Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptxAndreas Harsono
 
Indepth dan investigative reporting
Indepth dan investigative reportingIndepth dan investigative reporting
Indepth dan investigative reportingajijogja
 
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...SUCIK PUJI UTAMI
 
Teknik penulisan karya ilmiah
Teknik penulisan karya ilmiahTeknik penulisan karya ilmiah
Teknik penulisan karya ilmiahJamalludin Sitepu
 
(Penelitian Sejarah) . pptx.pptx
 (Penelitian Sejarah) . pptx.pptx (Penelitian Sejarah) . pptx.pptx
(Penelitian Sejarah) . pptx.pptxSriHandayani283423
 

Similar to Tahapan Investigasi (7)

Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptx
Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptxJurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptx
Jurnalisme Sastrawi dan Investigasi 2023.pptx
 
Indepth dan investigative reporting
Indepth dan investigative reportingIndepth dan investigative reporting
Indepth dan investigative reporting
 
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...
Sucik Puji Utami, Dr. Ceacilia Sri Mindarti, M.Si, Diskusi 4, Menghindari Pal...
 
Teknik penulisan karya ilmiah
Teknik penulisan karya ilmiahTeknik penulisan karya ilmiah
Teknik penulisan karya ilmiah
 
Menjadi Jurnalis
Menjadi JurnalisMenjadi Jurnalis
Menjadi Jurnalis
 
(Penelitian Sejarah) . pptx.pptx
 (Penelitian Sejarah) . pptx.pptx (Penelitian Sejarah) . pptx.pptx
(Penelitian Sejarah) . pptx.pptx
 
Mi makalah
Mi makalahMi makalah
Mi makalah
 

More from Wahyu Dwi Pranata

Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda Progresif
Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda ProgresifMengapa Grobogan Perlu Anak Muda Progresif
Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda ProgresifWahyu Dwi Pranata
 
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)Wahyu Dwi Pranata
 
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranata
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranataMengapa Harus Menulis wahyu dwi pranata
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranataWahyu Dwi Pranata
 
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi PranataPendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi PranataWahyu Dwi Pranata
 
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi PranataPendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi PranataWahyu Dwi Pranata
 
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...Wahyu Dwi Pranata
 
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi PranataAnalisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi PranataWahyu Dwi Pranata
 
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranata
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranataMrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranata
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranataWahyu Dwi Pranata
 
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranata
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranataReview paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranata
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranataWahyu Dwi Pranata
 
Menulis Esai_wahyu dwi pranata
Menulis Esai_wahyu dwi pranataMenulis Esai_wahyu dwi pranata
Menulis Esai_wahyu dwi pranataWahyu Dwi Pranata
 
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistem
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistemWahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistem
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistemWahyu Dwi Pranata
 
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMK
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMKWahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMK
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMKWahyu Dwi Pranata
 
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)Wahyu Dwi Pranata
 
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)Wahyu Dwi Pranata
 
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranata
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranataSeluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranata
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranataWahyu Dwi Pranata
 

More from Wahyu Dwi Pranata (15)

Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda Progresif
Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda ProgresifMengapa Grobogan Perlu Anak Muda Progresif
Mengapa Grobogan Perlu Anak Muda Progresif
 
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)
Pers Mahasiswa dan Tanggung Jawab Sosial (PPMI)
 
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranata
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranataMengapa Harus Menulis wahyu dwi pranata
Mengapa Harus Menulis wahyu dwi pranata
 
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi PranataPendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa menawan Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
 
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi PranataPendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Pendidikan lingkungan bencana di desa tempur Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
 
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...
Dokumen amdal untuk kepentingan bersama, bukan untuk pt sms uploaded by Wahyu...
 
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi PranataAnalisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
Analisis mengenai dampak lingkungan di pati pt sms Uploaded by Wahyu Dwi Pranata
 
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranata
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranataMrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranata
Mrc indonesia family and brotherhoods_wahyu dwi pranata
 
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranata
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranataReview paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranata
Review paper ujicoba 10 website_wahyu dwi pranata
 
Menulis Esai_wahyu dwi pranata
Menulis Esai_wahyu dwi pranataMenulis Esai_wahyu dwi pranata
Menulis Esai_wahyu dwi pranata
 
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistem
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistemWahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistem
Wahyu Dwi Pranata_Presentasi teknik pengukuran sistem
 
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMK
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMKWahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMK
Wahyu Dwi Pranata_Nine step Ralph Kimball l kasus pendaftaran anggota perpus UMK
 
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)
Presentasi staip pati 9 Elemen Jurnalisme (Wahyu Dwi Pranata)
 
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)
Berfikir opini (Introduction to Write Opinion)
 
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranata
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranataSeluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranata
Seluk Beluk Pernikahan Islam_wahyu dwi pranata
 

Tahapan Investigasi

  • 1. Bagian 3 – Tahapan Investigasi Wahyu Dwi Pranata, Ponorogo, 6 Oktober 2017
  • 2.  Sudah menonton film capote, spotlight, racing extingtion, the salt of the world  Membaca buku agama saya jurnalisme Andreas Harsono  Buku elemen-elemen jurnalisme (9 elemen jurnalisme) Bill Kovach Tom Rosenstiel
  • 3.  Petunjuk awal (first lead)  Investigasi pendahuluan (initial investigation)  Pembentukan hipotesis (forming an investigative hypothesis)  Pencarian dan pendalaman literatur (literature search)  Wawancara para pakar dan sumber-sumber ahli (interviewing experts)  Penjejakan dokumen-dokumen (finding a paper trail)  Wawancara sumber-sumber kunci dan saksi-saksi (interviewing key informants and sources)
  • 4.  Pengamatan langsung di lapangan (first hand observation)  Pengorganisasian file (organizing files)  Wawancara lebih lanjut  Analisa dan pengorganisasian data (analyzing and organizing data)  Penulisan  Pengecekan fakta (fact checking)  Pengecekan pencemaran nama baik (libel check)
  • 5.  Buka word “materi investigasi” sub Alur Kerja Investigasi halaman 8. mari dibaca salah seorang peserta
  • 6.  Koran, FB timeline, majalah, berita TV  Ada banyak cara guna mendapatkan data termasuk dari pengacara, organisasi advokasi, korban, whistleblower  Google adalah search paling awal  Cara baru? Minta dgn UU Kebebasan Informasi http://ppid.kominfo.go.id/  Web berbagai lembaga negara dari struktur hingga budget  Facebook buat teliti network dan kehidupan pribadi a.l. foto, keluarga, pertemanan  Twitter dan Topsy buat mengetahui komentar
  • 7.  Banyak web resmi bisa dipakai buat cari data. Ia membantu buat mendapatkan posisi resmi negara atau antar-negara  Kementerian Keuangan www.depkeu.go.id  World Bank www.worldbank.org  IMF www.imf.org  Asian Development Bank www.adb.org  Foreign Agent Registration Act www.fara.gov  Setara Institute www.setara-institute.org  Badan Pusat Statistik www.bps.go.id
  • 8.  Munculkan beberapa pertanyaan kritis terhadap analisa awal yang telah didapat  Catat dan perdalam,  Awalnya tim spotlight menyelidiki kejahatan di kepolisian, kemudian berubah menjadi kasus pencabulan yang dilakukan pastur  Ingat bagaimana tim spotlight berdiskusi dengan pimpinan editor baru Boston Globe tentang pendalaman masalah pencabulan anak-anak?
  • 9.  Akademisi biasa menulis buku, makalah dst sehingga harus dibaca  Google menawarkan Google Book  Database JSTOR www.jstor.org  Perpustakaan Nasional di Jakarta, KITLV di Leiden, Cornell University di Ithaca  Contoh: Pembantaian 1965 baca John Roosa, pembantaian orang Madura baca Jamie Davidson, sengketa lahan Nancy Lee Peluso, korupsi dan politik dinasti Michael Buehler dll  Berapa banyak dokumen dan buku dicari yg ada di film spotlight
  • 10.  Istilah pengamat muncul buat pastor Jesuit Lazlo Ladany di Hong Kong sesudah terbitkan China News Analysis pada 1953  Pakar hanya mereka yang pernah meneliti, wawancara sumber2 pertama, menulis serta menerbitkan (buku, paper, tulisan) subjek liputan Anda  Bacalah karya mereka lebih dulu dan minta waktu buat interview  Jangan terbatas jarak. Gunakan email dan Skype  Ingat di spotlight mereka wawancara ahli psikoterapi yang menangani para pastoor
  • 11.  File sebaiknya ditaruh dalam satu folder serta back up rutin lewat USB maupun cloud (G Drive, Drop Box, Media Fire dll)  Bikin password hardware dan software  Cerita Laura Poitras ketika menerima email dan file dari Edward Snowden: sebuah laptop selalu di-isolasi (tidak terkoneksi) dari internet  dokumen-dokumen yang punya relasi terkadang bisa menceritakan Sesuatu yang tidak terjadi dilapangan
  • 12.  File yang bisa di anggap data, buku, paper, laporan pemerintah, film dokumenter, database, kliping koran, video, foto, rekaman suara,  Penamaan file tgl tempat topik nama narasumber, harus konsisten  2017/ponorogo/kekerasan anak/jumaidi kahn  Di sediakan tempat. Pengelompokan file di sesuaikan topik/ tahun/ narsum  Ketidak mampuan mengelola file dgn baik akan berbahaya, beresiko hilang, rusak, tercecer. Eq (laptop di instal, kena virus, terselipnya file penting di tumpukan jerami)
  • 13.  Investigasi merupakan sebuah penelitian kualitatif  Pahami dulu, apakah ini investigasi yang sumber utamanya berbasis dokumen (djamhari), atau manusia, tokoh, sosok (The act of killing)  Dokumen (telaah pemikiran), fenomenologi (yang terjadi secara umum di masyarakat), budaya atau etnis  Eq : identitas diri waria,
  • 14.  Baca 7 kriteria sumber anonim  Sumber ada pada lingkaran pertama  Kepentingan sumber mengungkapkan demi masyarakat  Ada resiko nyata bila nama disebutkan  Integritas sumber utuh  Ada sumber lain yang independen guna verifikasi sumber pertama  Harus seizin redaktur karena ada resiko hukum  Ada perjanjian batal bila si sumber terbukti menyesatkan  Akan di bahas pada presentasi monitoring situasi lapangan dan teknik wawancara
  • 15.  Setelah dokumen terkumpul, hasil wawancara,  Baca koding.pdf  Setelah melakukan pengumpulan data, intepretasi, trianggulasi, pengelompokan fakta (koding) selanjutnya menarasikan
  • 16.  Fact and Libel Check (pengecekan fakta dan pencemaran nama baik) (sediakan ahli hukum sebagai editor) Setiap naskah yang hendak menuduh seseorang atau perusahaan melakukan kesalahan seharusnya lewat meja pengacara  Fact checker membantu wartawan dan editor agar tak ada ada ejaan salah, angka keliru, kutipan tidak proporsional dst.  Fact checker juga bantu hindari plagiatisme  Pencemaran nama baik adalah resiko real dalam jurnalisme  Bedakan libel (tertulis) dan slander (lisan)
  • 17.  Ada dua jenis penghinaan karakter. Yang pertama adalah ketika seseorang mengatakan secara lisan pernyataan salah tentang Anda. Ini disebut fitnah. Yang kedua adalah ketika seseorang menuliskan atau menerbitkan pernyataan salah tentang Anda. Ini disebut sebagai fitnah.  PDF “baca di mana kah di” G.M.
  • 18.  Aliansi Jurnalis Independen punya LBH Pers di daerah Kalibata, pro bono buat pembelaan  Dewan Pers adalah kantor mediasi sengketa soal pemberitaan  Prinsip kebebasan berpendapat: tak ada kriminalisasi (pidana)  Dewan Pers bikin MoU dgn Kapolri serta Jaksa Agung. Bila ada pengaduan, polisi dan jaksa minta pelapor ke Dewan Pers dulu. Sesuai UU Pers
  • 20.  Wahyu dwi pranata  Pernah aktif Muria Research Center Indoensia (2014-2016)  Sekjen (Perhimpunan Pers Mahasiswa Indonesia)PPMI Dewan Kota Muria (2015- 2017)  CEO Kudus Smart City OpenLabs (2017 - Sekarang)  Redaktur di Respirasi.com  Aktif menulis di beberapa media