SlideShare a Scribd company logo
1
LAPORAN PRAKTIKUM
MULTIMEDIA
;
Dibuat oleh:
- Nama : Muhammad Redho Isra Rifaldi
- NIM : 3201416028
- Kelas : TI 1 A
- Kelompok : 5
- Nama Kelompok :
a. Tahjri Anhari
b. Hardinih
c. Alexsander Eldo
Laboratorium Teknik Informatika
PROGRAM STUDI TEKNIK I FORMATIKA
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK
2014
2
MODUL 4
APLIKASI MULTIMEDIA
I. TUJUAN
1. Praktikan dapat melakukan instalasi aplikasi VLC Media Player.
2. Praktikan dapat mengetahui bagaimana caranya menginstal dan
mengkonfigurasi aplikasi VLC Media Player sehingga menghasilkan
baik audio maupun video yang lebih baik.
II. TEORI DASAR
Aplikasi multimedia saat ini sangat banyak dan beragam. Di
katakan Multimedia karena selain penggunaan media teks, aplikasi
ini dapat memproses / menampilkan dalam bentuk yang lain yaitu
gambar, suara dan film.
Aplikasi Multimedia sangat berkaitan dengan format data yang di
gunakan. Aplikasi Multimedia umumnya di pisahkan lagi menjadi
aplikasi yang di gunakan untuk membuat, yang hanya di gunakan untuk
menampilkan saja dan aplikasi pengaturan.
III. ALAT DAN BAHAN
1. Flashdisk Program Installer VLC Media Player.
2. Komputer.
IV. RANGKAIAN INSTALASI
1. Proses Instalasi.
2. Pengenalan VLC Media Player.
V. LANGKAH PROSEDUR INSTALASI
A. Proses Instalasi
3
a. Tancapkan Flashdisk Program Installer yang terdapat program VLC
Media Player ke Komputer.
b. Buka Windows Explorer.
c. Masuk ke dalam media Flashdisk, kemudian masuk ke directory VLC
Media Player.
d. Pilih dan klik Icon Program Installer VLC Media Player 2.1.5 (salah
satu contoh versi VLC Media Player). Lihatlah gambar :
e. Pilih dan klik gandalah icon VlC Media Player 2.1.5 kemudian akan
muncul kotak dialog Installer Languange dan pilihlah Bahasa yang
yang diinginkan dan kemudian klik OK untuk melanjutkan. Lihatlah
Gambar :
4
f. Klik NEXT untuk melanjutkan proses VLC Media Player Setup.
g. Masuk ke dalam dialog License Agrement, kemudian klik NEXT.
5
h. Kemudian masuk kedalam dialog Choose Component klik NEXT.
i. Choose install location menentukan directory tempat penginstalan
program, jika sudah klik Install
6
j. Kemudian selesai, klik Finish untuk membuka program.
k. Proses Instalasi selesai dan program siap digunakan.
B. Pengenalan VLC Media Player
VLC Media Player merupakan perangkat lunak (software) pemutar
beragam berkas (file) multimedia, baik video maupun audio dalam
berbagai format, seperti MPEG, DivX, Ogg, dan lain-lain. VLC Media
Player juga dapat digunakan untuk memutar DVD,VCD, maupun CD. VLC
Media Player bersifat sumber terbuka (open source) dan tersedia untuk
berbagai sistem operasi. Mulai dari Microsoft Windows, beragam distro
Linux, Mac OS, dan beberapa sistem operasi lainnya.
7
Salah satu kelebihan yang paling menonjol dari VLC Media Player
adalah kelengkapan codec yang dimiliki. Dengan kata lain, VLC dapat
memutar hampir seluruh jenis berkas audio maupun video yang ada.
VLC Media Player adalah program multimedia player yang sangat
portabel. Singkatnya, program ini bisa dipakai untuk memutar berkas
multimedia, baik yang ada di komputer, keping CD atau DVD, hingga
untuk streaming di internet.
Di balik tampilan programnya yang sederhana, pemutar berkas
multimedia ini dilengkapi dengan beragam fitur tambahan, seperti
kemampuan subtitle, tag format, konversi, filter, skin, dapat dioperasikan
melalui berbagai interface, tersedia dalam bahasa Indonesia, dan masih
banyak lagi. Bahkan, program ini juga bisa dijadikan sebagai server untuk
kebutuhan streaming di jaringan lokal dan internet.
8
VI. ANALISA
9
VII. KESIMPULAN
10
VIII. DAFTAR PUSTAKA
1. http://id.wikipedia.org/wiki/Multimedia
2. www.bsiuntag-sby.com/berita-156-aplikasi-multimedia.html
11
DAFTAR ISI
MODUL 4
APLIKASI MULTIMEDIA
I. TUJUAN ............................................................................................. 1
II. TEORI DASAR .................................................................................. 1
III. ALAT DAN BAHAN ......................................................................... 1
IV. RANGKAIAN INSTALASI ................................................................ 1
V. LANGKAH PROSEDUR INSTALASI ............................................. 1
A. Proses Instalasi................................................................................ 1
B. Pengenalan VLC Media Player ...................................................... 5
VI. ANALISA ........................................................................................... 7
VII. KESIMPULAN ................................................................................... 8
VIII. DAFTAR PUSTAKA ......................................................................... 9

More Related Content

What's hot

Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close source
Rifai Ananda
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
Fatony Fatony
 
Sistem Operasi : Open source
Sistem Operasi : Open sourceSistem Operasi : Open source
Sistem Operasi : Open source
taha dhandy
 
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open sourceFawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
_Fawniajovt
 
Operation system open source
Operation system open sourceOperation system open source
Operation system open sourceSoni Pradana
 
Materi 7 perangkat lunak sistem
Materi 7 perangkat lunak sistemMateri 7 perangkat lunak sistem
Materi 7 perangkat lunak sistem
Fahuda E
 
presentasi so
presentasi sopresentasi so
presentasi so
rexza berliyana
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
MaulanaCahyaR
 
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linux
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linuxTugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linux
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linuxIrma Kamarullah
 

What's hot (9)

Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close source
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
 
Sistem Operasi : Open source
Sistem Operasi : Open sourceSistem Operasi : Open source
Sistem Operasi : Open source
 
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open sourceFawnia jovita x tkj 2 11_open source
Fawnia jovita x tkj 2 11_open source
 
Operation system open source
Operation system open sourceOperation system open source
Operation system open source
 
Materi 7 perangkat lunak sistem
Materi 7 perangkat lunak sistemMateri 7 perangkat lunak sistem
Materi 7 perangkat lunak sistem
 
presentasi so
presentasi sopresentasi so
presentasi so
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
 
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linux
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linuxTugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linux
Tugas presentasi sistem operasi ii perbedaan windows dan linux
 

Viewers also liked

raineygauntformal707
raineygauntformal707raineygauntformal707
raineygauntformal707
Dionne Rainey
 
Haciendo un time lapse
Haciendo un time lapseHaciendo un time lapse
Haciendo un time lapse
alvaroanton13
 
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
Paul Schoenhagen
 
12 aba1
12 aba112 aba1
12 aba1
Clau54
 
Presentacion de cultura
Presentacion de culturaPresentacion de cultura
Presentacion de cultura
mariennyV
 
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
Naza Aguero
 
El teclado
El tecladoEl teclado
El teclado
arialtamirano
 
Affinity for design presentation may2012
Affinity for design presentation   may2012Affinity for design presentation   may2012
Affinity for design presentation may2012
affinityfordesign
 
Conversando lideres marzo_2012
Conversando lideres marzo_2012Conversando lideres marzo_2012
Conversando lideres marzo_2012
eCommerce Institute
 
ประวัติส่วนตัว
ประวัติส่วนตัวประวัติส่วนตัว
ประวัติส่วนตัวPaveenut
 
Book1
Book1Book1
FLICKR por Arianna Pérez
FLICKR por Arianna PérezFLICKR por Arianna Pérez
FLICKR por Arianna Pérez
Ariianhii R'moza
 
Secreonline.es
Secreonline.esSecreonline.es
Secreonline.es
Marylin Hammont
 

Viewers also liked (13)

raineygauntformal707
raineygauntformal707raineygauntformal707
raineygauntformal707
 
Haciendo un time lapse
Haciendo un time lapseHaciendo un time lapse
Haciendo un time lapse
 
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
Impact of statins and beta-blocker therapy on mortality after coronary artery...
 
12 aba1
12 aba112 aba1
12 aba1
 
Presentacion de cultura
Presentacion de culturaPresentacion de cultura
Presentacion de cultura
 
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
Sistema de comunicación - Satélites 2º "A" ACT Nº 12
 
El teclado
El tecladoEl teclado
El teclado
 
Affinity for design presentation may2012
Affinity for design presentation   may2012Affinity for design presentation   may2012
Affinity for design presentation may2012
 
Conversando lideres marzo_2012
Conversando lideres marzo_2012Conversando lideres marzo_2012
Conversando lideres marzo_2012
 
ประวัติส่วนตัว
ประวัติส่วนตัวประวัติส่วนตัว
ประวัติส่วนตัว
 
Book1
Book1Book1
Book1
 
FLICKR por Arianna Pérez
FLICKR por Arianna PérezFLICKR por Arianna Pérez
FLICKR por Arianna Pérez
 
Secreonline.es
Secreonline.esSecreonline.es
Secreonline.es
 

Similar to Laporan praktikum modul 4

Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4 Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4
Hardini_HD
 
Modul 4
Modul 4Modul 4
Makalah so fwdr
Makalah so fwdrMakalah so fwdr
Makalah so fwdrm.irawan
 
Linux Zenwalk
Linux ZenwalkLinux Zenwalk
Linux Zenwalk
Fajar Sany
 
Kelompok 6 software
Kelompok 6 softwareKelompok 6 software
Kelompok 6 software
LaiLa Susanti
 
Sistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open SourceSistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open Source
taha dhandy
 
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Faisal Amir
 
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Faisal Amir
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
Muhammad Anggriawan
 
ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
 ppt macam macam software freeware kelompok ganjil  ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
Hanifah Has
 
Multimedia
MultimediaMultimedia
Multimedia
thiarramadhan
 
Modul 2 dunia komputer
Modul 2 dunia komputerModul 2 dunia komputer
Modul 2 dunia komputer
jiwaparadox
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close source
velisya NT
 
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studioModul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Elsa Charming
 
Presentasi so
Presentasi soPresentasi so
Presentasi so
rexza berliyana
 
Presentasi so
Presentasi soPresentasi so
Presentasi so
rexza berliyana
 
Tgs windows vs linux
Tgs windows vs linuxTgs windows vs linux
Tgs windows vs linux
eti_sarif
 
Makalah instalasi software 1
Makalah instalasi software 1Makalah instalasi software 1
Makalah instalasi software 1
Sendal Jepit
 

Similar to Laporan praktikum modul 4 (20)

Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4 Laporan praktikum modul 4
Laporan praktikum modul 4
 
Modul 4
Modul 4Modul 4
Modul 4
 
Makalah so fwdr
Makalah so fwdrMakalah so fwdr
Makalah so fwdr
 
Linux Zenwalk
Linux ZenwalkLinux Zenwalk
Linux Zenwalk
 
Kelompok 6 software
Kelompok 6 softwareKelompok 6 software
Kelompok 6 software
 
Sistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open SourceSistem Operasi : Open Source
Sistem Operasi : Open Source
 
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
 
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
Laporan Praktikum Modul 4 (Multimedia)
 
Open source
Open sourceOpen source
Open source
 
ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
 ppt macam macam software freeware kelompok ganjil  ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
ppt macam macam software freeware kelompok ganjil
 
Multimedia
MultimediaMultimedia
Multimedia
 
Modul 2 dunia komputer
Modul 2 dunia komputerModul 2 dunia komputer
Modul 2 dunia komputer
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close source
 
Modul prakmultimedia
Modul prakmultimediaModul prakmultimedia
Modul prakmultimedia
 
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studioModul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
 
Presentasi so
Presentasi soPresentasi so
Presentasi so
 
Presentasi so
Presentasi soPresentasi so
Presentasi so
 
Preseasi so
Preseasi soPreseasi so
Preseasi so
 
Tgs windows vs linux
Tgs windows vs linuxTgs windows vs linux
Tgs windows vs linux
 
Makalah instalasi software 1
Makalah instalasi software 1Makalah instalasi software 1
Makalah instalasi software 1
 

Recently uploaded

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 

Recently uploaded (20)

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 

Laporan praktikum modul 4

  • 1. 1 LAPORAN PRAKTIKUM MULTIMEDIA ; Dibuat oleh: - Nama : Muhammad Redho Isra Rifaldi - NIM : 3201416028 - Kelas : TI 1 A - Kelompok : 5 - Nama Kelompok : a. Tahjri Anhari b. Hardinih c. Alexsander Eldo Laboratorium Teknik Informatika PROGRAM STUDI TEKNIK I FORMATIKA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK 2014
  • 2. 2 MODUL 4 APLIKASI MULTIMEDIA I. TUJUAN 1. Praktikan dapat melakukan instalasi aplikasi VLC Media Player. 2. Praktikan dapat mengetahui bagaimana caranya menginstal dan mengkonfigurasi aplikasi VLC Media Player sehingga menghasilkan baik audio maupun video yang lebih baik. II. TEORI DASAR Aplikasi multimedia saat ini sangat banyak dan beragam. Di katakan Multimedia karena selain penggunaan media teks, aplikasi ini dapat memproses / menampilkan dalam bentuk yang lain yaitu gambar, suara dan film. Aplikasi Multimedia sangat berkaitan dengan format data yang di gunakan. Aplikasi Multimedia umumnya di pisahkan lagi menjadi aplikasi yang di gunakan untuk membuat, yang hanya di gunakan untuk menampilkan saja dan aplikasi pengaturan. III. ALAT DAN BAHAN 1. Flashdisk Program Installer VLC Media Player. 2. Komputer. IV. RANGKAIAN INSTALASI 1. Proses Instalasi. 2. Pengenalan VLC Media Player. V. LANGKAH PROSEDUR INSTALASI A. Proses Instalasi
  • 3. 3 a. Tancapkan Flashdisk Program Installer yang terdapat program VLC Media Player ke Komputer. b. Buka Windows Explorer. c. Masuk ke dalam media Flashdisk, kemudian masuk ke directory VLC Media Player. d. Pilih dan klik Icon Program Installer VLC Media Player 2.1.5 (salah satu contoh versi VLC Media Player). Lihatlah gambar : e. Pilih dan klik gandalah icon VlC Media Player 2.1.5 kemudian akan muncul kotak dialog Installer Languange dan pilihlah Bahasa yang yang diinginkan dan kemudian klik OK untuk melanjutkan. Lihatlah Gambar :
  • 4. 4 f. Klik NEXT untuk melanjutkan proses VLC Media Player Setup. g. Masuk ke dalam dialog License Agrement, kemudian klik NEXT.
  • 5. 5 h. Kemudian masuk kedalam dialog Choose Component klik NEXT. i. Choose install location menentukan directory tempat penginstalan program, jika sudah klik Install
  • 6. 6 j. Kemudian selesai, klik Finish untuk membuka program. k. Proses Instalasi selesai dan program siap digunakan. B. Pengenalan VLC Media Player VLC Media Player merupakan perangkat lunak (software) pemutar beragam berkas (file) multimedia, baik video maupun audio dalam berbagai format, seperti MPEG, DivX, Ogg, dan lain-lain. VLC Media Player juga dapat digunakan untuk memutar DVD,VCD, maupun CD. VLC Media Player bersifat sumber terbuka (open source) dan tersedia untuk berbagai sistem operasi. Mulai dari Microsoft Windows, beragam distro Linux, Mac OS, dan beberapa sistem operasi lainnya.
  • 7. 7 Salah satu kelebihan yang paling menonjol dari VLC Media Player adalah kelengkapan codec yang dimiliki. Dengan kata lain, VLC dapat memutar hampir seluruh jenis berkas audio maupun video yang ada. VLC Media Player adalah program multimedia player yang sangat portabel. Singkatnya, program ini bisa dipakai untuk memutar berkas multimedia, baik yang ada di komputer, keping CD atau DVD, hingga untuk streaming di internet. Di balik tampilan programnya yang sederhana, pemutar berkas multimedia ini dilengkapi dengan beragam fitur tambahan, seperti kemampuan subtitle, tag format, konversi, filter, skin, dapat dioperasikan melalui berbagai interface, tersedia dalam bahasa Indonesia, dan masih banyak lagi. Bahkan, program ini juga bisa dijadikan sebagai server untuk kebutuhan streaming di jaringan lokal dan internet.
  • 10. 10 VIII. DAFTAR PUSTAKA 1. http://id.wikipedia.org/wiki/Multimedia 2. www.bsiuntag-sby.com/berita-156-aplikasi-multimedia.html
  • 11. 11 DAFTAR ISI MODUL 4 APLIKASI MULTIMEDIA I. TUJUAN ............................................................................................. 1 II. TEORI DASAR .................................................................................. 1 III. ALAT DAN BAHAN ......................................................................... 1 IV. RANGKAIAN INSTALASI ................................................................ 1 V. LANGKAH PROSEDUR INSTALASI ............................................. 1 A. Proses Instalasi................................................................................ 1 B. Pengenalan VLC Media Player ...................................................... 5 VI. ANALISA ........................................................................................... 7 VII. KESIMPULAN ................................................................................... 8 VIII. DAFTAR PUSTAKA ......................................................................... 9