SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI
(PRAKERIN)
DI
SHAFA NET 01
TENTANG
SETTING BILLING CLIENT KE SERVER
Disusun sebagai salah satu syarat mengikuti Ujian Nasional
Disusun Oleh :
Nama : JUNAIDI
NISN : 134-071
Kelas : XI TKJ
PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
SMK AL-BAISUNY KOKOP
BANGKALAN
2015
iLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
LEMBAR IDENTITAS SISWA
Nama siswa : JUNAIDI
NIS : 134-071
Program Keahlian : Teknik Komputer Dan Jaringan
Jenis Kelamin : Laki- Laki
Tempat / Tanggal Lahir : Bangkalan, 10 Agustus 1996
Sekolah : SMK Al-Baisuny
Alamat : Tlokoh Kokop Bangkalan
No. Telepon : +6282374459598.
Blog : Ediyedy98.blogspot.com
Email : Edy.ediy98@gmail.com
Siswa
JUNAIDI
NIS : 134-071
PHOTO
3X4
iiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
IIDENTITAS SEKOLAH
1. Nama : SMK AL-BAISUNY KOKOP
2. Status : Swasta/Yayasan
3. Nama kepala sekolah : Kholilurrohman S.Pd.I
4. Alamat sekolah
a. Jalan : Jl. Raya Pasar Perreng
b. Desa/Kelurahan : Tlokoh
c. Kecamatan : Kokop
d. Kabupaten/kota : Bangkalan
e. Provinsi : Jawa Timur
f. kode pos : 69155
g. No Tlp : 081938289066
h. email : smkalbaisuny@yahoo.com
i. website : http://www.smkalbaisuny.sch.id
iiiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
IDENTITAS DUNIA USAHA / INDUSTRI
Nama Perusahaan / Industri : Shafa Net 01
Alamat : Telang Kamal
No. Telepon :
Email :
Website : -
Nama Pemimpin : Habibi
Nama Pembimbing : 1. Sofa wahyu
2. Agus hariyanto
ivLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada tuhan yang maha kuasa, karena atas campur tangan-nya
sehingga penyusunan laporan praktek kerja industri (PRAKERIN) ini dapat
terselesaikan dengan baik. Dan laporan ini sebagai bukti untuk memenuhi bahwa
penulis telah melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN) walau pun masih
kurang dari kata-kata baik/sempurna.
Dengan ini penulis bertima kasih kepada kepala instansi yang selama kurang
lebih 2 bulan ini telah memberikan kesempatan untuk melaksanakan praktek kerja
industri (PRAKERIN). Laporan ini dapat terbuat dan diselesaikan dengan adanya
bantuan dari pihak pembimbing dari pihak sekolah maupun pihak instansi, oleh
karena itu penulis mengucapkan terima kasih.
Akhir dari kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua
pihak yang turut membantu dalam upaya penyelesaian laporan ini. Penulis juga
mengharapkan saran dan kritik demi perbaikan dan penyempurnaan laporan ini.
Kamal,19 Januari 2015
Penyusun
JUNAIDI
NIS: 134-071
vLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
PERSEMBAHAN
Aku persembahkan Makalah ini untuk orang tuaku yang tersayang sebagai
bukti menjalankan perintahmu agar aku belajar dan mengetahui banyak hal dan
semoga aku menjadi laki-laki yang bermanfaat bagi keluarga dan masyarakat
lingkungan dan kepada semua saudara ku inilah hasil kerja kerasku selama 2
bulan dan meski ini jauh dari kesempurnaan tapi inilah karyaku atas tugas yang
telah pembingbing beri terima kasih telah membimbingku.
viLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
MOTTO
1. Orang pandai itu orang yang tak banyak membiarkan kebodohan orang
lain.
2. Kesuksesan datang dari keputusan yang tepat. Keputusan yang tepat
datang dari pengalaman.
3. Tak ada manusia yang sempurna, tiap orang pasti punya kelebihan dan
kekurangan.
4. Pendidikan adalah perhiasan diwaktu senang dan tempat berlindung
diwaktu susah.
5. Memberi lebih baik dari pada menerima, karena memberi berarti
pengorbanan sedangkan menerima adalah tanggung jawab.
6. Hari esok harus lebih baik dari hari ini.
7. Hari kemaren adalah cerita dan hari besok adalah misteri dan hari sekarang
adalah Anugrah .
8. Tak akan ada kata-kata sukses jika tidak melewati kesusahan di awal
kesuksesan.
viiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
LEMBAR PENGESAHAN
Laporan ini disetujui dan di syahkan :
Oleh : ..........................
Tanggal : ..........................
Pembimbing Laporan
Sofa wahyu
Mengetahui :
Kepala Sekolah Ketua Pelaksana Prakerin
Kholilurrohman S.Pd.I Abdu Rohim S.T.P
NIP. NIP.
viiiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
DAFTAR ISI
Lembar IDENTITAS SISWA.................................................................................. i
IIDENTITAS SEKOLAH....................................................................................... ii
IDENTITAS DUNIA USAHA / INDUSTRI ........................................................ iii
KATA PENGANTAR ........................................................................................... iv
PERSEMBAHAN................................................................................................... v
MOTTO.................................................................................................................. vi
LEMBAR PENGESAHAN .................................................................................. vii
DAFTAR ISI........................................................................................................viii
BAB I .......................................................................................................................1
PENDAHULUAN ...................................................................................................1
1.1 Latar Belakang...................................................................................... 1
1.2 Maksud dan Tujuan .............................................................................. 1
1.3 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Prakerin ............................................ 2
1.4 Batasan Masalah ................................................................................... 2
BAB II......................................................................................................................3
PROFIL PERUSAHAAN........................................................................................3
2.1 Sejarah Berdirinya Prusahaan............................................................... 1
2.2 Struktur Organisasi ............................................................................... 1
2.3 Lokasi Dan fasilitasi ............................................................................. 2
2.4 Bidang Usaha........................................................................................ 2
BAB III ....................................................................................................................6
LANDASAN TEORI...............................................................................................6
BAB IV ..................................................................................................................18
IMPLEMENTASI..................................................................................................18
BAB V....................................................................................................................29
PENUTUP..............................................................................................................29
5.1 Kesimpulan .......................................................................................... 29
5.2 Kesan.................................................................................................... 29
5.3 Kritik .................................................................................................... 29
5.4 Saran..................................................................................................... 30
ixLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 31
LAMPIRAN.......................................................................................................... 32
LAMPIRAN.......................................................................................................... 32
1Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Sejalan dengan perkembangan IPTEK yang semakin maju maka
kebutuhan manusia bertambah pula. Oleh karena itu maka kita harus cepat
dapat meningkatkan kemampuan kita didalam segala bidang khususnya
dibidang industri untuk mencapai kesuksesan dalam kehidupan kita.
Oleh karena itu semua siswa SMK khususnya diwajibkan untuk
melaksanakan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) sesuai dengan program
keahlian masing-masing dan siswa dituntut untuk aktif dalam kegiatan di
industri demi pengalaman dan pengetahuan.
Dalam melaksanakan kegiatan tersebut pihak sekolah bekerja sama
dengan dunia industri yang mendukung pengetahuan dan menumbuhkan
perkembangan ,kemahiran dan skill siswa dengan jalan agar siswa dapat
melaksanakan praktik di industri tersebut.
1.2 Maksud dan Tujuan
Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) di setiap SMK dalam
dunia Industri sebagai berikut :
1. Memberi pengalaman dan pengetahuan seluk beluk dunia usaha.
2. Meningkatkan, memperluas dan meningkatkan kompetensi sebagai
bekal di dunia industri.
3. Menumbuh kembangkan sifat mandiri dan profesionalisme pada
diri siswa dalam dunia usaha.
4. Memupuk dan menjalin kerjasama antara sekolah dengan dunia
industri.
5. Meningkatkan pengalaman dan pengenalan siswa pada aspek-
aspek yang potensial dalam lapangan pekerjaan.
6. Memupuk sikap mental dalam dunia industri.
2Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
1.3 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Prakerin
1. Waktu
Adapun waktu untuk melaksanakan PRAKERIN adalah mulai dari tanggal
01
Desember 2014 s/d 31Januari 2015. Praktik kerja industri di shafa net 01.
Kegiatan dimulai dari pukul 07:00 WIB – 03:00 WIB yang terdapat jam
istirahat
pukul 04:00 WIB – 06:00 WIB.
2. Tempat
Tempat yang digunakan untuk pelaksanaan Praktek Kerja Industri
(PRAKERIN) adalah Di shafa net 01. shafa net 01 Lokasi tempatnya ada
Di Jln. Telang no.9 kamal.
1.4 Batasan Masalah
Batasan masalah pada praktek kerja industri (PRAKERIN) yang dilakukan
adalah :
1. Praktek kerja industri dilakukan di Shafa net 01 yaitu sebuah Badan
Usaha Milik pribadi yang bergerak di bidang warnet (arung internet)
yang digunakan sebagai untuk ngenet,ngeprint dan lain-lainnya
2. Praktek kerja industri (PRAKERIN) yang meliputi bidang
bidang yang berkaitan dengan ilmu TKJ antra lain :
1. Memperbaiki software.
2. Mengetahui kejala kerusakan komputer.
3. pembongkaran dan merakitnya kata lain memperbaiki nya.
4. penginstalan windows 7,8, dan xp DLL.
3Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
BAB II
PROFIL PERUSAHAAN
Shafanet01
Universitastrunojoyo
madura
SMPN2KAMAL
SMKN1KAMAL
SHAFA NET 2
BANK
BTN
4Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2.1. Sejarah Berdirinya Perusahaa
Badan usaha : Safa 1 net
Berdiri : 11 Oktober 2004
Akte Pendirian : 17 April 2008
Alamat : Jl.raya telang NO 9
Telpon :
Faksimili :
Website :
Email :
2.2. Struktur Organisasi
Analisis system
Budi yanto
Oprator
agusProgram
wahyu
Meneger
Muh.habibi
5Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2.3. Lokasi dan Fasilitas
Fasilitas adalah penyediaan perlengkapan perlengkapan fisik untuk
memberi
kemudahan kepada konsumen untuk melaksanakan aktifitas aktifitas
sehingga
kebutuhan konsumen dapat dipenuhi. Indikator variabel ini adalah
1. ruang tunggu
2. 2.pendingn ruangan
3. 3.komputer
4. 4.televisi
5. 5.Minuman
2.4. Bidang Usaha
Warnet shafa net 01 menyediakan :
1. 1.laminating
2. 2.penjilitan
3. 3.pengetikan
4. 4.burning
6Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
BAB III
LANDASAN TEORI
1. CARA MENGHUBUNGKAN CLIENT KE SERVER BILLING
EXPLORER
Jika anda pengguna pertama sebuah Billing Explorer mungkin anda akan
merasa bingung bagaimana cara menghubungkan Client ke Sever Billing
Explorer.
Sebenarnya caranya cukup mudah yang kita butuhkan hanya IP dari komputer
server.
Jika sudah mendapatkan IPnya sekarang tinggal anda menghubungkan client anda
ke server.
1. Buka client 008 maka bacground akan berubah menjadi biru tertutup oleh
billing masukan IP server ke kolom yang ada kemudian klik save & OK
setelah itu close.
7Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2. Sekarang klik menu admin#7 dan masukan pass 008 tekan enter.
8Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
3. Pilih menu setting.
4. Masukan IP billing server, nomer client, pilihan login user dan otomatis
shoutdown sesuai dengan keperluan.
Ingat nomer client harus berbeda dan IP server harus sama tiap komputer client.
9Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
5. Close dan masuk kembali ke admin#7 seperti di atas.
6. Pilih menu Administrator kali ini blok aplikasi atau program yang tidak
dapat di jalankan oleh user seperti taskmanager,cmd,regedit dan sistem
penting lainnya.
Setelah itu klik run start-up dan lanjutkan dengan start-up win 7 bla bla
bla.
Seteleh terlihat status ok pojok sebelah kiri klik close kemudian restart
komputer anda.
10Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
7. Jika tidak ada kesalahan maka Billing Explorer akan secara otomatis
menutup Desktop komputer client seperti gambar di bawah ini.
11Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2. Cara menghubungkan koneksi internet dari komputer sever ke client
mengunakan jaringan LAN.
Untuk dapat menghubungkan komputer server ke komputer client kita bisa
melakukan melalui jaringan LAN. LAN (Local Area Network) adalah sebuah
jaringan komputer yang bisa menghubungkan komputer satu ke komputer lainnya
dengan menggunakan kabel UTP(unshielded twisted-pair),HUB
, ROUTER,SWITCH DLL sebagainya.
Selain pemasangan jaringan LAN mudah, jaringan LAN juga praktis dan
banyak di gunakan kebanyakan orang. Jika kita lihat tempat internet umum seperti
warnet, dimana semua komputer client terhubung ke satu komputer server
biasanya mereka menggunakan jaringan LAN.
Untuk menghubungkan komputer server ke komputer client selain
pemasangan kabel LAN, kita juga harus menyeting IP komputer kita.
Berikut cara setting IP komputer server terhubung ke client melalui jaringan LAN.
12Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
1. pada wiindows klik start => settings => control panel
2. selanjutnya pada contro panel pilih network connections
13Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
3. maka akan muncul tampilah seperti gambar di atas ini. Klik kanan local
area connection dan pilih properties
4. kemudian pilih internet protocol (tcp/ip) dan klik properties
14Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
5. pilih use the folloing ip address dan isi alamat ip dengan ip kita ip address:
isi dengan ip address kita (contoh 192.168.2.50) untuk subnet mask harus
sama yaitu pada default : 255.255.255.0 pilih use the folloeing dns server
addresses
isi kolom preferred dns server dan kolom alternate dns sever dan klik ok.
6. kemudian kita pindah ke komputer client dan setting komputer client.
Pada dasarnya cara menyesting IP client dan IP server itu sama, cuma
beda pada pengisian IP saja.
7. Ulangi langkah langkah di atas, jika sudah pada pengisian IP address ganti
IP address 192.168.2.50 dengan 192.168.2.1 lihat gambar dibawah ini.
15Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
komputer client nomer satu isi IP address dengan 192.168.2.1 dan klik ok
komputer 2 => IP address : 192.168.1.2
komputer 3 => IP address : 192.168.1.3
komputer 4 => IP address : 192.168.1.4
komputer 5 => IP address : 192.168.1.5
komputer 6 => IP address : 192.168.1.6
komputer 7 => IP address : 192.168.1.7 dan seterusnya
dan lihat hasilnya koneksi internet sudah terhubung antar komputer sever dan
komputer clinet.
Demikian cara setting IP internet dari server terhubung ke client melalui jaringan
LAN.
16Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
3. Setting Biaya
1. Masuk ke Billing Server
2. Masukan Password 008
3. Klik File
4. Klik menu Setting Konfigurasi
5. Klik Setting Biaya
6. System Group
Setelah itu isikan daftar harganya sesuai keinginan kita,tapi jangan mahal-mahal
lho ntar ga ada yang maen warnet karena kemahalan, misalkan :
17Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
1. No 1 Untuk Personal Minimal 30 Menit Rp. 1.500.- selanjutnya 30
Menit Rp. 1.500 jadi perjamnya Rp. 3.000.-
2. Atau anda bisa isikan Minimal 20 Menit Rp. 2.000.- selanjutnya 5
Menit Rp. 500.- jadi perjamnya Rp. 3.000.-
3. Lalu isikan pada Nomor 2 untuk Group
4. Dan No. 3 Untuk Game
5. Sampai disini Setting Billing explorer 4.43 R-17 deskpro-6 R-07 2006,
mohon maaf jika ada kekurangan atau kesalah.
18Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
BAB IV
IMPLEMENTASI
1. CARA MENGHUBUNGKAN CLIENT KE SERVER BILLING
EXPLORER
1. Buka client 008 maka bacground akan berubah menjadi biru -> billing
masukan IP server ke kolom yang ada kemudian klik save & OK setelah
itu close.
19Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2. Sekarang klik menu admin#7 dan masukan pass 008 tekan enter.
20Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
3. Pilih menu setting.
4. Masukan IP billing server, nomer client, pilihan login user dan otomatis
shoutdown sesuai dengan keperluan.
21Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
5. Close dan masuk kembali ke admin#7 seperti di atas.
6. Pilih menu Administrator -> Seteleh terlihat status ok pojok sebelah kiri
klik close kemudian restart komputer anda.
22Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
Jika tidak ada kesalahan maka Billing Explorer akan secara otomatis menutup
desktop komputer client seperti gambar di bawah ini.
23Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2. CARA MENGHUBUNGKAN KONEKSI INTERNET DARI
KOMPUTER SEVER KE CLIENT MENGUNAKAN JARINGAN LAN.
1. pada wiindows klik start => settings => control panel
24Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
2. selanjutnya pada contro panel pilih network connections
3. maka akan muncul tampilah seperti gambar di atas ini. Klik kanan local
area connection dan pilih properties.
25Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
4. kemudian pilih internet protocol (tcp/ip) dan klik properties.
5. pilih use the folloing ip address dan isi alamat ip dengan ip kita
ip address: isi dengan ip address kita (contoh 192.168.2.50) untuk subnet
masuk harus sama yaitu pada default : 255.255.255.0.
6. Pilih use the folloeing dns server addresses Isi kolom preferred dns server
dan kolom alternate dns sever dan klik ok.
7. Ulangi langkah langkah di atas, jika sudah pada pengisian IP address ganti
IP address 192.168.2.50 dengan 192.168.2.1.
26Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
komputer client nomer satu isi IP address dengan 192.168.2.1 dan klik ok
komputer 2 => IP address : 192.168.1.2
komputer 3 => IP address : 192.168.1.3
komputer 4 => IP address : 192.168.1.4 dan seterusnya.
dan lihat hasilnya koneksi internet sudah terhubung antar komputer sever dan
komputer clinet.
27Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
3. SETTING BIAYA
1. Masuk ke Billing Server
2. Masukan Password 008
3. Klik File
4. Klik menu Setting Konfigurasi
5. Klik Setting Biaya
6. System Group
Setelah itu isikan daftar harganya sesuai keinginan kita misalkan :
28Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
1. No 1 Untuk Personal Minimal 30 Menit Rp. 1.500.- selanjutnya 30 Menit
Rp. 1.500 jadi perjamnya Rp. 3.000.-
2. Atau anda bisa isikan Minimal 20 Menit Rp. 2.000.- selanjutnya 5 Menit
Rp. 500.- jadi perjamnya Rp. 3.000.-
3. Lalu isikan pada Nomor 2 untuk Group
4. Dan No. 3 Untuk Game
Sampai disini Setting Billing explorer 4.43 R-17 deskpro-6 R-07 2006, mohon
maaf jika ada kekurangan atau kesalah.
Terimakasih dan Semoga Bermanfaat.
29Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Sebagai kesimpulan laporan akhir berikut ini adalah:
1. Selama melakukan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) penulis
menemukan jati diri selama berada dan berinteraksi dalam lingkungan
masyarakat luas.
2. Berinteraksi atau menggeluti dunia usaha tidak sangat mudah, ada banyak
hal yang perlu dilakukan, agar orang yang akan kita melakukan hubungan
kerja sama dapat terkesan akan apa yang kita lakukan atau kerjakan.
5.2 Kesan
Selama saya prakerin di SHAFA NET 01 Computer ini kesan saya adalah :
1. perpisahan bukan akhir dari segalanya tapi awal dari segalanya,
perjuangan kita masih panjang.
2. Selama saya prakerin di SHAFA NET 01 ini saya telah memperoleh
banyak ilmu bermanfaat yang di sekolah belum saya dapatkan seperti:
1. Mengeprint dari microsoft word,excel,power poin dan PDF dll.
2. Melayani Penjualan dan masih banyak lagi lainnya.
5.3 Kritik
1. Pihak sekolah agar dapat memantau kegiatan siswa yang sedang
melaksanakan prakerin secara intensif sehingga tidak ada yang
melaksanakan prakerin dengan main-main.
2. Beberapa siswa-siwa prakerin yang tidak ditempatkan pada posisi
kejuruan mereka seperti yang di letakakkan di UTM.
30Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
5.4 Saran
Berikut adalah beberapa saran penulis untuk sekolah maupun untuk tiap-tiap
jurusan, yaitu :
1. Harapan penulis supaya kedisiplinan sekolah di tegaskan.
2. Proses pembelajaran ditingkatkan.
3. Tiap jurusan harus diaktifkan praktek saat jam praktek.
4. Keteraturan pada jadwal pelajaran.
5. Dan juga agar guru-guru selalu memberikan motivasi dan bimbingan
kepada siswa-siswi SMK AL-BAISUNY.
31Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
DAFTAR PUSTAKA
http://chandraqta.blogspot.com/2012/09/cara-setting-billing-explorer-client.html
,Di akses (20 agustus 2010) by chandra ari
http://www.teknisiwarnet.com/2013/10/setting-ip-addres-client-pada-server.html
,Diakses (29 October 2012) oleh ika setia
http://komputerviana.blogspot.com/2011/10/cara-setting-biaya-di-billing-
explorer.html Di Akses (01 februari 2013)poskan oleh: viana
32Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
LAMPIRAN
Lampiran 1
.
33Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015
LAMPIRAN
Lampiran 3
Ini adalah foto-foto saat kami melaksanakan maulid nabi bersama pemimpin
yayasan.
Gambar: Siswa kelas XI atau peserta PRAKERIN 2014-2015
Gambar: SiswI kelas XI atau peserta PRAKERIN 2014-2015

More Related Content

What's hot

Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjContoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
kopihitambasi
 
Laporan prakerin
Laporan prakerinLaporan prakerin
Laporan prakerin
dwinevergiveup
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Ahmad Sayadi
 
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional DepokLaporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
Naufal Khawarozni
 
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJContoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
riski riskideliana
 
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 gentengLaporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Yota Hermansyah
 
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan UmpuLaporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Atri Yuliansyah
 
Laporan pkl SMK
Laporan pkl SMKLaporan pkl SMK
Laporan pkl SMK
Herman Shu
 
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
Shofi Asriani
 
Laporan PRAKERIN
Laporan PRAKERINLaporan PRAKERIN
Laporan PRAKERIN
dennyrirama
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
Ahmad Sayadi
 
laporan praktik kerja industri jurusan busana butik
laporan praktik kerja industri jurusan busana butiklaporan praktik kerja industri jurusan busana butik
laporan praktik kerja industri jurusan busana butik
Wijanarko Koko
 
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJContoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Ariefiandra Ariefiandra
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
Ahmad Sayadi
 
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
dian septiyawan
 
Laporan prakerin asli
Laporan prakerin asliLaporan prakerin asli
Laporan prakerin asli
Uli Syarief
 
laporan praktek kerja lapangan
laporan praktek kerja lapanganlaporan praktek kerja lapangan
laporan praktek kerja lapangan
Restu Budy
 
Laporan final prakerin
Laporan final prakerinLaporan final prakerin
Laporan final prakerin
Andi Susanto
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
Ahmad Sayadi
 
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten barnas
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten  barnasLaporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten  barnas
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten barnas
Hospitality Industry
 

What's hot (20)

Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjContoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
 
Laporan prakerin
Laporan prakerinLaporan prakerin
Laporan prakerin
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
 
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional DepokLaporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
Laporan PKL / Prakerin SMK Nasional Depok
 
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJContoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
Contoh Laporan praktek kerja industri jurusan TKJ
 
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 gentengLaporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
Laporan prakerin tkj smk 17 agustus 1945 genteng
 
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan UmpuLaporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
Laporan Praktik Industri SMKN Blambangan Umpu
 
Laporan pkl SMK
Laporan pkl SMKLaporan pkl SMK
Laporan pkl SMK
 
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
Contoh Laporan PKL di PT DAE HWA INDONESIA (DHI)
 
Laporan PRAKERIN
Laporan PRAKERINLaporan PRAKERIN
Laporan PRAKERIN
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (misjan)
 
laporan praktik kerja industri jurusan busana butik
laporan praktik kerja industri jurusan busana butiklaporan praktik kerja industri jurusan busana butik
laporan praktik kerja industri jurusan busana butik
 
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJContoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015  (ahmad fa...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ahmad fa...
 
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
Surat Lamaran kerja & CV to dina (1)
 
Laporan prakerin asli
Laporan prakerin asliLaporan prakerin asli
Laporan prakerin asli
 
laporan praktek kerja lapangan
laporan praktek kerja lapanganlaporan praktek kerja lapangan
laporan praktek kerja lapangan
 
Laporan final prakerin
Laporan final prakerinLaporan final prakerin
Laporan final prakerin
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (rofi'uddin)
 
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten barnas
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten  barnasLaporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten  barnas
Laporan prakerin smk pariwisata baitul hamdi menes banten barnas
 

Similar to Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (junaidi)

Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Ahmad Sayadi
 
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
Ahmad Sayadi
 
laporan-prakerin.docx
laporan-prakerin.docxlaporan-prakerin.docx
laporan-prakerin.docx
LutfiFai
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Ahmad Sayadi
 
Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan
nusul
 
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpangLaporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
mHosin
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
Ahmad Sayadi
 
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdfLAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
riadyahmad
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktik kerja industri atek
Laporan praktik kerja industri atekLaporan praktik kerja industri atek
Laporan praktik kerja industri atek
atek sillegar
 
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdfLAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
riadyahmad
 

Similar to Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (junaidi) (20)

Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur juhud)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (syafi'i)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muyassaroh)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh toha)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (kholilah)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (ach nawawi)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maskur)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (juhairiyah)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (mulyani)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (nur afifah)
 
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (Prakerin) SMK AL-BAISUNY 2014-2015 (Tholib)
 
laporan-prakerin.docx
laporan-prakerin.docxlaporan-prakerin.docx
laporan-prakerin.docx
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (muhammad ...
 
Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan Bahasa indonesia laporan
Bahasa indonesia laporan
 
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpangLaporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
Laporan prakerin printer smk al ilyasi tambelangan sanpang
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (khusnul k...
 
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdfLAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI _IRSYAM HADI_CUSTOM LANYARD DESAIN SUKA-SUKA.pdf
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh. arifin)
 
Laporan praktik kerja industri atek
Laporan praktik kerja industri atekLaporan praktik kerja industri atek
Laporan praktik kerja industri atek
 
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdfLAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
LAPPORAN PRAKERIN_RENDI_ALBY_SABLON DTF PADA T-SHIRT DAN MEDIA LAINYA.pdf
 

More from Ahmad Sayadi

Pembutan email dan pembutan blog
Pembutan email dan pembutan blogPembutan email dan pembutan blog
Pembutan email dan pembutan blog
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Ahmad Sayadi
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Ahmad Sayadi
 

More from Ahmad Sayadi (7)

Pembutan email dan pembutan blog
Pembutan email dan pembutan blogPembutan email dan pembutan blog
Pembutan email dan pembutan blog
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (jazuli)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (maulana)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (moh rofik)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (sukron ma...
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
 
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (suryadi)
 

Laporan praktek kerja industri (prakerin) smk al baisuny 2014-2015 (junaidi)

  • 1. LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI SHAFA NET 01 TENTANG SETTING BILLING CLIENT KE SERVER Disusun sebagai salah satu syarat mengikuti Ujian Nasional Disusun Oleh : Nama : JUNAIDI NISN : 134-071 Kelas : XI TKJ PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK AL-BAISUNY KOKOP BANGKALAN 2015
  • 2.
  • 3. iLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 LEMBAR IDENTITAS SISWA Nama siswa : JUNAIDI NIS : 134-071 Program Keahlian : Teknik Komputer Dan Jaringan Jenis Kelamin : Laki- Laki Tempat / Tanggal Lahir : Bangkalan, 10 Agustus 1996 Sekolah : SMK Al-Baisuny Alamat : Tlokoh Kokop Bangkalan No. Telepon : +6282374459598. Blog : Ediyedy98.blogspot.com Email : Edy.ediy98@gmail.com Siswa JUNAIDI NIS : 134-071 PHOTO 3X4
  • 4. iiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 IIDENTITAS SEKOLAH 1. Nama : SMK AL-BAISUNY KOKOP 2. Status : Swasta/Yayasan 3. Nama kepala sekolah : Kholilurrohman S.Pd.I 4. Alamat sekolah a. Jalan : Jl. Raya Pasar Perreng b. Desa/Kelurahan : Tlokoh c. Kecamatan : Kokop d. Kabupaten/kota : Bangkalan e. Provinsi : Jawa Timur f. kode pos : 69155 g. No Tlp : 081938289066 h. email : smkalbaisuny@yahoo.com i. website : http://www.smkalbaisuny.sch.id
  • 5. iiiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 IDENTITAS DUNIA USAHA / INDUSTRI Nama Perusahaan / Industri : Shafa Net 01 Alamat : Telang Kamal No. Telepon : Email : Website : - Nama Pemimpin : Habibi Nama Pembimbing : 1. Sofa wahyu 2. Agus hariyanto
  • 6. ivLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada tuhan yang maha kuasa, karena atas campur tangan-nya sehingga penyusunan laporan praktek kerja industri (PRAKERIN) ini dapat terselesaikan dengan baik. Dan laporan ini sebagai bukti untuk memenuhi bahwa penulis telah melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN) walau pun masih kurang dari kata-kata baik/sempurna. Dengan ini penulis bertima kasih kepada kepala instansi yang selama kurang lebih 2 bulan ini telah memberikan kesempatan untuk melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN). Laporan ini dapat terbuat dan diselesaikan dengan adanya bantuan dari pihak pembimbing dari pihak sekolah maupun pihak instansi, oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih. Akhir dari kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang turut membantu dalam upaya penyelesaian laporan ini. Penulis juga mengharapkan saran dan kritik demi perbaikan dan penyempurnaan laporan ini. Kamal,19 Januari 2015 Penyusun JUNAIDI NIS: 134-071
  • 7. vLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 PERSEMBAHAN Aku persembahkan Makalah ini untuk orang tuaku yang tersayang sebagai bukti menjalankan perintahmu agar aku belajar dan mengetahui banyak hal dan semoga aku menjadi laki-laki yang bermanfaat bagi keluarga dan masyarakat lingkungan dan kepada semua saudara ku inilah hasil kerja kerasku selama 2 bulan dan meski ini jauh dari kesempurnaan tapi inilah karyaku atas tugas yang telah pembingbing beri terima kasih telah membimbingku.
  • 8. viLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 MOTTO 1. Orang pandai itu orang yang tak banyak membiarkan kebodohan orang lain. 2. Kesuksesan datang dari keputusan yang tepat. Keputusan yang tepat datang dari pengalaman. 3. Tak ada manusia yang sempurna, tiap orang pasti punya kelebihan dan kekurangan. 4. Pendidikan adalah perhiasan diwaktu senang dan tempat berlindung diwaktu susah. 5. Memberi lebih baik dari pada menerima, karena memberi berarti pengorbanan sedangkan menerima adalah tanggung jawab. 6. Hari esok harus lebih baik dari hari ini. 7. Hari kemaren adalah cerita dan hari besok adalah misteri dan hari sekarang adalah Anugrah . 8. Tak akan ada kata-kata sukses jika tidak melewati kesusahan di awal kesuksesan.
  • 9. viiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 LEMBAR PENGESAHAN Laporan ini disetujui dan di syahkan : Oleh : .......................... Tanggal : .......................... Pembimbing Laporan Sofa wahyu Mengetahui : Kepala Sekolah Ketua Pelaksana Prakerin Kholilurrohman S.Pd.I Abdu Rohim S.T.P NIP. NIP.
  • 10. viiiLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 DAFTAR ISI Lembar IDENTITAS SISWA.................................................................................. i IIDENTITAS SEKOLAH....................................................................................... ii IDENTITAS DUNIA USAHA / INDUSTRI ........................................................ iii KATA PENGANTAR ........................................................................................... iv PERSEMBAHAN................................................................................................... v MOTTO.................................................................................................................. vi LEMBAR PENGESAHAN .................................................................................. vii DAFTAR ISI........................................................................................................viii BAB I .......................................................................................................................1 PENDAHULUAN ...................................................................................................1 1.1 Latar Belakang...................................................................................... 1 1.2 Maksud dan Tujuan .............................................................................. 1 1.3 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Prakerin ............................................ 2 1.4 Batasan Masalah ................................................................................... 2 BAB II......................................................................................................................3 PROFIL PERUSAHAAN........................................................................................3 2.1 Sejarah Berdirinya Prusahaan............................................................... 1 2.2 Struktur Organisasi ............................................................................... 1 2.3 Lokasi Dan fasilitasi ............................................................................. 2 2.4 Bidang Usaha........................................................................................ 2 BAB III ....................................................................................................................6 LANDASAN TEORI...............................................................................................6 BAB IV ..................................................................................................................18 IMPLEMENTASI..................................................................................................18 BAB V....................................................................................................................29 PENUTUP..............................................................................................................29 5.1 Kesimpulan .......................................................................................... 29 5.2 Kesan.................................................................................................... 29 5.3 Kritik .................................................................................................... 29 5.4 Saran..................................................................................................... 30
  • 11. ixLaporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 31 LAMPIRAN.......................................................................................................... 32 LAMPIRAN.......................................................................................................... 32
  • 12. 1Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sejalan dengan perkembangan IPTEK yang semakin maju maka kebutuhan manusia bertambah pula. Oleh karena itu maka kita harus cepat dapat meningkatkan kemampuan kita didalam segala bidang khususnya dibidang industri untuk mencapai kesuksesan dalam kehidupan kita. Oleh karena itu semua siswa SMK khususnya diwajibkan untuk melaksanakan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) sesuai dengan program keahlian masing-masing dan siswa dituntut untuk aktif dalam kegiatan di industri demi pengalaman dan pengetahuan. Dalam melaksanakan kegiatan tersebut pihak sekolah bekerja sama dengan dunia industri yang mendukung pengetahuan dan menumbuhkan perkembangan ,kemahiran dan skill siswa dengan jalan agar siswa dapat melaksanakan praktik di industri tersebut. 1.2 Maksud dan Tujuan Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN) di setiap SMK dalam dunia Industri sebagai berikut : 1. Memberi pengalaman dan pengetahuan seluk beluk dunia usaha. 2. Meningkatkan, memperluas dan meningkatkan kompetensi sebagai bekal di dunia industri. 3. Menumbuh kembangkan sifat mandiri dan profesionalisme pada diri siswa dalam dunia usaha. 4. Memupuk dan menjalin kerjasama antara sekolah dengan dunia industri. 5. Meningkatkan pengalaman dan pengenalan siswa pada aspek- aspek yang potensial dalam lapangan pekerjaan. 6. Memupuk sikap mental dalam dunia industri.
  • 13. 2Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 1.3 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Prakerin 1. Waktu Adapun waktu untuk melaksanakan PRAKERIN adalah mulai dari tanggal 01 Desember 2014 s/d 31Januari 2015. Praktik kerja industri di shafa net 01. Kegiatan dimulai dari pukul 07:00 WIB – 03:00 WIB yang terdapat jam istirahat pukul 04:00 WIB – 06:00 WIB. 2. Tempat Tempat yang digunakan untuk pelaksanaan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) adalah Di shafa net 01. shafa net 01 Lokasi tempatnya ada Di Jln. Telang no.9 kamal. 1.4 Batasan Masalah Batasan masalah pada praktek kerja industri (PRAKERIN) yang dilakukan adalah : 1. Praktek kerja industri dilakukan di Shafa net 01 yaitu sebuah Badan Usaha Milik pribadi yang bergerak di bidang warnet (arung internet) yang digunakan sebagai untuk ngenet,ngeprint dan lain-lainnya 2. Praktek kerja industri (PRAKERIN) yang meliputi bidang bidang yang berkaitan dengan ilmu TKJ antra lain : 1. Memperbaiki software. 2. Mengetahui kejala kerusakan komputer. 3. pembongkaran dan merakitnya kata lain memperbaiki nya. 4. penginstalan windows 7,8, dan xp DLL.
  • 14. 3Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 BAB II PROFIL PERUSAHAAN Shafanet01 Universitastrunojoyo madura SMPN2KAMAL SMKN1KAMAL SHAFA NET 2 BANK BTN
  • 15. 4Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2.1. Sejarah Berdirinya Perusahaa Badan usaha : Safa 1 net Berdiri : 11 Oktober 2004 Akte Pendirian : 17 April 2008 Alamat : Jl.raya telang NO 9 Telpon : Faksimili : Website : Email : 2.2. Struktur Organisasi Analisis system Budi yanto Oprator agusProgram wahyu Meneger Muh.habibi
  • 16. 5Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2.3. Lokasi dan Fasilitas Fasilitas adalah penyediaan perlengkapan perlengkapan fisik untuk memberi kemudahan kepada konsumen untuk melaksanakan aktifitas aktifitas sehingga kebutuhan konsumen dapat dipenuhi. Indikator variabel ini adalah 1. ruang tunggu 2. 2.pendingn ruangan 3. 3.komputer 4. 4.televisi 5. 5.Minuman 2.4. Bidang Usaha Warnet shafa net 01 menyediakan : 1. 1.laminating 2. 2.penjilitan 3. 3.pengetikan 4. 4.burning
  • 17. 6Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 BAB III LANDASAN TEORI 1. CARA MENGHUBUNGKAN CLIENT KE SERVER BILLING EXPLORER Jika anda pengguna pertama sebuah Billing Explorer mungkin anda akan merasa bingung bagaimana cara menghubungkan Client ke Sever Billing Explorer. Sebenarnya caranya cukup mudah yang kita butuhkan hanya IP dari komputer server. Jika sudah mendapatkan IPnya sekarang tinggal anda menghubungkan client anda ke server. 1. Buka client 008 maka bacground akan berubah menjadi biru tertutup oleh billing masukan IP server ke kolom yang ada kemudian klik save & OK setelah itu close.
  • 18. 7Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2. Sekarang klik menu admin#7 dan masukan pass 008 tekan enter.
  • 19. 8Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 3. Pilih menu setting. 4. Masukan IP billing server, nomer client, pilihan login user dan otomatis shoutdown sesuai dengan keperluan. Ingat nomer client harus berbeda dan IP server harus sama tiap komputer client.
  • 20. 9Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 5. Close dan masuk kembali ke admin#7 seperti di atas. 6. Pilih menu Administrator kali ini blok aplikasi atau program yang tidak dapat di jalankan oleh user seperti taskmanager,cmd,regedit dan sistem penting lainnya. Setelah itu klik run start-up dan lanjutkan dengan start-up win 7 bla bla bla. Seteleh terlihat status ok pojok sebelah kiri klik close kemudian restart komputer anda.
  • 21. 10Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 7. Jika tidak ada kesalahan maka Billing Explorer akan secara otomatis menutup Desktop komputer client seperti gambar di bawah ini.
  • 22. 11Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2. Cara menghubungkan koneksi internet dari komputer sever ke client mengunakan jaringan LAN. Untuk dapat menghubungkan komputer server ke komputer client kita bisa melakukan melalui jaringan LAN. LAN (Local Area Network) adalah sebuah jaringan komputer yang bisa menghubungkan komputer satu ke komputer lainnya dengan menggunakan kabel UTP(unshielded twisted-pair),HUB , ROUTER,SWITCH DLL sebagainya. Selain pemasangan jaringan LAN mudah, jaringan LAN juga praktis dan banyak di gunakan kebanyakan orang. Jika kita lihat tempat internet umum seperti warnet, dimana semua komputer client terhubung ke satu komputer server biasanya mereka menggunakan jaringan LAN. Untuk menghubungkan komputer server ke komputer client selain pemasangan kabel LAN, kita juga harus menyeting IP komputer kita. Berikut cara setting IP komputer server terhubung ke client melalui jaringan LAN.
  • 23. 12Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 1. pada wiindows klik start => settings => control panel 2. selanjutnya pada contro panel pilih network connections
  • 24. 13Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 3. maka akan muncul tampilah seperti gambar di atas ini. Klik kanan local area connection dan pilih properties 4. kemudian pilih internet protocol (tcp/ip) dan klik properties
  • 25. 14Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 5. pilih use the folloing ip address dan isi alamat ip dengan ip kita ip address: isi dengan ip address kita (contoh 192.168.2.50) untuk subnet mask harus sama yaitu pada default : 255.255.255.0 pilih use the folloeing dns server addresses isi kolom preferred dns server dan kolom alternate dns sever dan klik ok. 6. kemudian kita pindah ke komputer client dan setting komputer client. Pada dasarnya cara menyesting IP client dan IP server itu sama, cuma beda pada pengisian IP saja. 7. Ulangi langkah langkah di atas, jika sudah pada pengisian IP address ganti IP address 192.168.2.50 dengan 192.168.2.1 lihat gambar dibawah ini.
  • 26. 15Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 komputer client nomer satu isi IP address dengan 192.168.2.1 dan klik ok komputer 2 => IP address : 192.168.1.2 komputer 3 => IP address : 192.168.1.3 komputer 4 => IP address : 192.168.1.4 komputer 5 => IP address : 192.168.1.5 komputer 6 => IP address : 192.168.1.6 komputer 7 => IP address : 192.168.1.7 dan seterusnya dan lihat hasilnya koneksi internet sudah terhubung antar komputer sever dan komputer clinet. Demikian cara setting IP internet dari server terhubung ke client melalui jaringan LAN.
  • 27. 16Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 3. Setting Biaya 1. Masuk ke Billing Server 2. Masukan Password 008 3. Klik File 4. Klik menu Setting Konfigurasi 5. Klik Setting Biaya 6. System Group Setelah itu isikan daftar harganya sesuai keinginan kita,tapi jangan mahal-mahal lho ntar ga ada yang maen warnet karena kemahalan, misalkan :
  • 28. 17Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 1. No 1 Untuk Personal Minimal 30 Menit Rp. 1.500.- selanjutnya 30 Menit Rp. 1.500 jadi perjamnya Rp. 3.000.- 2. Atau anda bisa isikan Minimal 20 Menit Rp. 2.000.- selanjutnya 5 Menit Rp. 500.- jadi perjamnya Rp. 3.000.- 3. Lalu isikan pada Nomor 2 untuk Group 4. Dan No. 3 Untuk Game 5. Sampai disini Setting Billing explorer 4.43 R-17 deskpro-6 R-07 2006, mohon maaf jika ada kekurangan atau kesalah.
  • 29. 18Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 BAB IV IMPLEMENTASI 1. CARA MENGHUBUNGKAN CLIENT KE SERVER BILLING EXPLORER 1. Buka client 008 maka bacground akan berubah menjadi biru -> billing masukan IP server ke kolom yang ada kemudian klik save & OK setelah itu close.
  • 30. 19Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2. Sekarang klik menu admin#7 dan masukan pass 008 tekan enter.
  • 31. 20Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 3. Pilih menu setting. 4. Masukan IP billing server, nomer client, pilihan login user dan otomatis shoutdown sesuai dengan keperluan.
  • 32. 21Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 5. Close dan masuk kembali ke admin#7 seperti di atas. 6. Pilih menu Administrator -> Seteleh terlihat status ok pojok sebelah kiri klik close kemudian restart komputer anda.
  • 33. 22Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 Jika tidak ada kesalahan maka Billing Explorer akan secara otomatis menutup desktop komputer client seperti gambar di bawah ini.
  • 34. 23Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2. CARA MENGHUBUNGKAN KONEKSI INTERNET DARI KOMPUTER SEVER KE CLIENT MENGUNAKAN JARINGAN LAN. 1. pada wiindows klik start => settings => control panel
  • 35. 24Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 2. selanjutnya pada contro panel pilih network connections 3. maka akan muncul tampilah seperti gambar di atas ini. Klik kanan local area connection dan pilih properties.
  • 36. 25Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 4. kemudian pilih internet protocol (tcp/ip) dan klik properties. 5. pilih use the folloing ip address dan isi alamat ip dengan ip kita ip address: isi dengan ip address kita (contoh 192.168.2.50) untuk subnet masuk harus sama yaitu pada default : 255.255.255.0. 6. Pilih use the folloeing dns server addresses Isi kolom preferred dns server dan kolom alternate dns sever dan klik ok. 7. Ulangi langkah langkah di atas, jika sudah pada pengisian IP address ganti IP address 192.168.2.50 dengan 192.168.2.1.
  • 37. 26Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 komputer client nomer satu isi IP address dengan 192.168.2.1 dan klik ok komputer 2 => IP address : 192.168.1.2 komputer 3 => IP address : 192.168.1.3 komputer 4 => IP address : 192.168.1.4 dan seterusnya. dan lihat hasilnya koneksi internet sudah terhubung antar komputer sever dan komputer clinet.
  • 38. 27Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 3. SETTING BIAYA 1. Masuk ke Billing Server 2. Masukan Password 008 3. Klik File 4. Klik menu Setting Konfigurasi 5. Klik Setting Biaya 6. System Group Setelah itu isikan daftar harganya sesuai keinginan kita misalkan :
  • 39. 28Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 1. No 1 Untuk Personal Minimal 30 Menit Rp. 1.500.- selanjutnya 30 Menit Rp. 1.500 jadi perjamnya Rp. 3.000.- 2. Atau anda bisa isikan Minimal 20 Menit Rp. 2.000.- selanjutnya 5 Menit Rp. 500.- jadi perjamnya Rp. 3.000.- 3. Lalu isikan pada Nomor 2 untuk Group 4. Dan No. 3 Untuk Game Sampai disini Setting Billing explorer 4.43 R-17 deskpro-6 R-07 2006, mohon maaf jika ada kekurangan atau kesalah. Terimakasih dan Semoga Bermanfaat.
  • 40. 29Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Sebagai kesimpulan laporan akhir berikut ini adalah: 1. Selama melakukan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) penulis menemukan jati diri selama berada dan berinteraksi dalam lingkungan masyarakat luas. 2. Berinteraksi atau menggeluti dunia usaha tidak sangat mudah, ada banyak hal yang perlu dilakukan, agar orang yang akan kita melakukan hubungan kerja sama dapat terkesan akan apa yang kita lakukan atau kerjakan. 5.2 Kesan Selama saya prakerin di SHAFA NET 01 Computer ini kesan saya adalah : 1. perpisahan bukan akhir dari segalanya tapi awal dari segalanya, perjuangan kita masih panjang. 2. Selama saya prakerin di SHAFA NET 01 ini saya telah memperoleh banyak ilmu bermanfaat yang di sekolah belum saya dapatkan seperti: 1. Mengeprint dari microsoft word,excel,power poin dan PDF dll. 2. Melayani Penjualan dan masih banyak lagi lainnya. 5.3 Kritik 1. Pihak sekolah agar dapat memantau kegiatan siswa yang sedang melaksanakan prakerin secara intensif sehingga tidak ada yang melaksanakan prakerin dengan main-main. 2. Beberapa siswa-siwa prakerin yang tidak ditempatkan pada posisi kejuruan mereka seperti yang di letakakkan di UTM.
  • 41. 30Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 5.4 Saran Berikut adalah beberapa saran penulis untuk sekolah maupun untuk tiap-tiap jurusan, yaitu : 1. Harapan penulis supaya kedisiplinan sekolah di tegaskan. 2. Proses pembelajaran ditingkatkan. 3. Tiap jurusan harus diaktifkan praktek saat jam praktek. 4. Keteraturan pada jadwal pelajaran. 5. Dan juga agar guru-guru selalu memberikan motivasi dan bimbingan kepada siswa-siswi SMK AL-BAISUNY.
  • 42. 31Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 DAFTAR PUSTAKA http://chandraqta.blogspot.com/2012/09/cara-setting-billing-explorer-client.html ,Di akses (20 agustus 2010) by chandra ari http://www.teknisiwarnet.com/2013/10/setting-ip-addres-client-pada-server.html ,Diakses (29 October 2012) oleh ika setia http://komputerviana.blogspot.com/2011/10/cara-setting-biaya-di-billing- explorer.html Di Akses (01 februari 2013)poskan oleh: viana
  • 43. 32Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 LAMPIRAN Lampiran 1 .
  • 44. 33Laporan PRAKERIN SMK Al-Baisuny 2014/2015 LAMPIRAN Lampiran 3 Ini adalah foto-foto saat kami melaksanakan maulid nabi bersama pemimpin yayasan. Gambar: Siswa kelas XI atau peserta PRAKERIN 2014-2015 Gambar: SiswI kelas XI atau peserta PRAKERIN 2014-2015