SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
“Konsentrasi Misel Kritis dan Proses Pembentukkan Misel "
Disusun Oleh :
Widya Ramadhani, S.Farm (2202147)
ANGKATAN IX
PROGRAM STUDI PROFESI APOTEKER
SEKOLAH TINGGI ILMU FARMASI RIAU
2023
PRESEPTOR :
Dr. apt. Nerdy, S.Farm., M.Si
apt. Apriani Sihombing, S. Farm
DOSEN PEMBIMBING :
Dr. apt. Deni Anggraini, M.Farm
Surfaktan merupakan molekul yang terdiri dari 2 gugus yang bersifat saling
berlawanan (kepala hidrofilik, ekor hidrofobik). surfaktan bekerja sebagai senyawa yang akan
menurunkan tegangan permukaan dengan cara bagian kepala surfaktan akan berada pada
bagian dalam permukaan air, sementara bagian ekornya akan berada pada bagian atas
permukaan air, dengan ini maka surfaktan dapat menurunkan tegangan permukaan dari
cairan tersebut.
Surfaktan ditambahkan terus menerus kedalam suatu cairan maka surfaktan akan
membentuk agregat berbentuk sperikal (bulat) yang dinamakan misel, dimana misel ini
merupakan agregat partikel yang terdiri dari 50-100 monomer surfaktan yang saling
berinteraksi membentuk aregat dengan ukuran 5-100 nm. (Ramadhan.,et al 2022)
Pendahuluan
Gambar Misel
Pada Lingkungan Polar Pada Lingkungan Non Polar
Konsentrasi Misel Kritis
Konsentrasi dimana terbentuknya
misel disebut sebagai konsentrasi misel kritis
(KMK) dimana konsentrasi ini dicapai ketika
penambahan surfaktan tidak menyebabkan
penurunan kembali tegangan permukaan dari
suatu cairan.
Faktor – Faktor yang mempengaruhi konsentrasi Misel Kritis dalam
larutan berair :
a. Struktur Surfaktan Secara umum, Konsentrsi Misel Kritis dalam
medium air menurun jika karakterhidrofobik surfaktan meningkat.
b. Penambahan elektrolit ke dalam larutan.
c. Keberadaan berbagai senyawa organik dalam larutan.
d. Keberadaan fase cair kedua.
e. Suhu larutan
Dosis optimum pemakaian surfaktan adalah disekitar harga KMK-nya.
Penggunaan dosis surfaktan yang jauh diatas harga CMC
mengakibatkan terjadinya emulsi balik dan dari segi ekonomis tidak
menguntungkan.
Penentuan KMK pada umumnya dengan cara mengukur tegangan
muka atau antar muka dari larutan surfaktan sebagai fungsi dari
konsentrasi. Makin tinggi konsentrasi surfaktan menyebabkan
tegangan muka makin rendah sampai mencapai suatu konsentrasi
dimana tegangan antar mukanyakonstan. Batas awal konsentrasi mulai
konstan disebut KMK .
Harga KMK, pada konsentrasi elektrolit lemah pada temperatur
ruang yaitu:
Anionik= 10−3
-10−2
M
Amphoterik = 10−3
- 10−1
M
Kationik = 10−3
- 10−1
M
Nonionik=10−5
- 10−4
M
Metode yang digunakan untuk pengukuran nilai Konsentrasi Misel Kritis
1. Metode Tegangan Permukaan
Pada metode ini didasarkan pada kemampuan surfaktan
untuk menurunkan tegangan permukaan suatu cairan dimana akan
dicari konsentrasi dimana surfaktan tersebut tidak dapat menurunkan
kembali tegangan permukaan cairan.
Prosedurnya adalah dengan mebuat larutan seri surfaktan berbagai
konsentrasi yang akan ditentukan nilai KMK nya untuk kemudian diukur
tegangan permukaannya satu per satu menggunakan alat tensometer
du nuoy (Wahyuni et al., 2014).
Metode ini menggunakan sebuah alat yang dinamakan tensiometer du nuoy
Dari gambar dapat dilihat bahwa alat
tensiometer du nuoy yang berupa
cincinakan berada pada permukaan
zat cair untuk kemudian secara
perlahan cincin ini akan diangkat
hingga cincin tersebut terlepas dari
permukaan zat cair, gaya yang
diperlukan untuk mengangkat cincin
ini akan sebanding dengan nilai
tegangan permukaan dari zat cair
tersebut. Dinyataan dengan Rumus:
F=
Υ
2𝑙
× FK
Contoh hasil pengukuran tegangan permukaan
surfaktan menggunakan metode tegangan permukaan
(Wahyuni et al, 2014)
Pada contoh grafik dilihat bahwa
tegangan permukaan cairan akan turun
secara cepat seiring dengan penambahan
surfaktan untuk kemudian tegangan
permukaan ini akan tibat tiba sedikit naik
dikarenakan molekul surfaktan yang
belum sepenuhnya mengisi ruang pada
cairan sehingga tegangan permukaan
masih bisa naik lagi, setelah ruang kosong
ini diisi oleh surfaktan maka tegangan
permukaan akan kembali turun dan
kemudian akan berjalan sejajar dengan
dicapainya titik KMK(4). Di titik KMK inilah
misel akan terbentuk.
2. Metode Indeks Bias
Penentuan nilai KMK dengan metode indeks bias dilakukan
dengan prsedur yang hampir mirip dengan metode tegangan permukaan
dimana dibuat terlebih dahulu larutan seri surfaktan dengan berbagai
konsentrasi untuk kemudian masing-masing dari larutan tersebut diukur
nilai indeks biasnya meggunakan alat refractometer (Wahyuni et al,
2014).
Kemudian, dibuat kurva antara konsentrasi surfaktan sebagai sumbu x,
dengan indeks bias sebagai sumbu y dan dilihat titik dimana nilai indeks
bias tidak kembali naik dimana titik tersebut merupakan titik KMK dari
surfaktan.
Contoh grafik penentuan nilai KMK Surfaktan dengan
metode indeks bias (Wahyuni et al, 2014)
Pada metode indeks bias ini,
penambahan surfaktan pada cairan
akan menyebabkan perubahan sifat
fisika pada zat cair yang diantaranya
adalah perubahan nilai indeks bias
dimana semakin banyak surfaktan
yang ditambahkan maka nilai indeks
bias akan semakin meningkat, dan
saat mencapai titik KMK maka
kenaikan indeks bias tersebut akan
berhenti. Kemudian dengan membuat
perpotongan garis antara kurva naik
dengan kurva lurusnya maka akan
didapat perpotongan yang dimana
merupkan titik KMK dari surfaktan
Proses Terbentuknya Misel
Konsentrasi
Rendah
Surfaktan
(n Monomer)
Misel
Teradsorpsi pada antar muka/permukaan
Konsentrasi ditingkatkan
Antar muka / permukaan terisipenuh, kelebihan monomer dipaksa masuk ke dalam bulk cairan
Konsentrasi lebih tinggi
Antarmuka/permukaan dan fase bulk jenuh dengan monomer
KMK (Konsentrasi Misel Kritis)
Monomer membentuk agregat yang terarah
Misel
( dengan 50 ataulebih monomer, garis tegangan 50A (=5 nm)
Daftar Pustaka
Laurier, 2000. Surfactan Fundamental & Analiysis, RSC Paperbacks : Cambridge.
Ramadhan et al., 2022. Kajin Pustaka Penentuan Nilai Konsentrasi misel Kritis (KMK)
Surfaktan serta Pengruhnya terhadap Kelarutan Zat Aktif Farmasi.
Pharmacy, 2(2):183-189.
Wahyuni et al., 2014. Uji Pengaruh Surfaktan Tween 80 Dan Span 80 Terhadap
Solubilisasi Dekstrometrofan Hidrobromida. Jurnal Farmasi Higea, 6(1): 1-10
Thanks!😊

More Related Content

Similar to Konsetrasi Misel Kritis & Proses Terbentuknya Misel_ Widya Ramadhani (2202147).pptx

Fisika Kelas xi Bab8 Fluida
Fisika Kelas xi Bab8 FluidaFisika Kelas xi Bab8 Fluida
Fisika Kelas xi Bab8 FluidaAmphie Yuurisman
 
Tegangan permukaan dan viskositas sma
Tegangan permukaan dan viskositas smaTegangan permukaan dan viskositas sma
Tegangan permukaan dan viskositas smaAjeng Rizki Rahmawati
 
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cair
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cairPengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cair
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cairswirawan
 
3. b. ppt hyperlink fluida statik
3. b. ppt hyperlink   fluida statik3. b. ppt hyperlink   fluida statik
3. b. ppt hyperlink fluida statikIlham Mubarak
 
Potensial Kimia : Dasar-Dasar Nanomaterial
Potensial Kimia : Dasar-Dasar NanomaterialPotensial Kimia : Dasar-Dasar Nanomaterial
Potensial Kimia : Dasar-Dasar NanomaterialUniversitas Gadjah Mada
 

Similar to Konsetrasi Misel Kritis & Proses Terbentuknya Misel_ Widya Ramadhani (2202147).pptx (9)

antarmuka1.ppt
antarmuka1.pptantarmuka1.ppt
antarmuka1.ppt
 
Fisika Kelas xi Bab8 Fluida
Fisika Kelas xi Bab8 FluidaFisika Kelas xi Bab8 Fluida
Fisika Kelas xi Bab8 Fluida
 
Tegangan permukaan dan viskositas sma
Tegangan permukaan dan viskositas smaTegangan permukaan dan viskositas sma
Tegangan permukaan dan viskositas sma
 
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cair
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cairPengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cair
Pengukuran tegangan muka dan kekentalan zat cair
 
Tegangan permukaan
Tegangan permukaan Tegangan permukaan
Tegangan permukaan
 
3. b. ppt hyperlink fluida statik
3. b. ppt hyperlink   fluida statik3. b. ppt hyperlink   fluida statik
3. b. ppt hyperlink fluida statik
 
8. fluida2-fan
8. fluida2-fan8. fluida2-fan
8. fluida2-fan
 
Potensial Kimia : Dasar-Dasar Nanomaterial
Potensial Kimia : Dasar-Dasar NanomaterialPotensial Kimia : Dasar-Dasar Nanomaterial
Potensial Kimia : Dasar-Dasar Nanomaterial
 
Fluida Statis2
Fluida Statis2Fluida Statis2
Fluida Statis2
 

Recently uploaded

Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorariniastuti020
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxcholiftiara1
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxulfahyus
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkklinikrizkiasyifa
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiariniastuti020
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxrosintauli1
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungariniastuti020
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.pptnabillasy1
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIgermanaaprianineno
 
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptx
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptxGIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptx
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptxdtaalhidayahcinere
 
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjaknd
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjakndTeknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjaknd
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjakndFloricaAmanda
 
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptx
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptxAsuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptx
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptxRastiPradiptaPermana
 

Recently uploaded (15)

Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...
[087776'558899] cara Menggugurkan Kandungan mulai usia 1 | 2 | 3 | 4 | bulan ...
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptx
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptxGIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptx
GIZI SEIMBANG PADA USIA ANAK SEKOLAH.pptx
 
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjaknd
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjakndTeknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjaknd
Teknik Pendokumentasian.pptakjdnjkasdnjaknd
 
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptx
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptxAsuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptx
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Defisit Perawatan Diri.pptx
 

Konsetrasi Misel Kritis & Proses Terbentuknya Misel_ Widya Ramadhani (2202147).pptx

  • 1. “Konsentrasi Misel Kritis dan Proses Pembentukkan Misel " Disusun Oleh : Widya Ramadhani, S.Farm (2202147) ANGKATAN IX PROGRAM STUDI PROFESI APOTEKER SEKOLAH TINGGI ILMU FARMASI RIAU 2023 PRESEPTOR : Dr. apt. Nerdy, S.Farm., M.Si apt. Apriani Sihombing, S. Farm DOSEN PEMBIMBING : Dr. apt. Deni Anggraini, M.Farm
  • 2. Surfaktan merupakan molekul yang terdiri dari 2 gugus yang bersifat saling berlawanan (kepala hidrofilik, ekor hidrofobik). surfaktan bekerja sebagai senyawa yang akan menurunkan tegangan permukaan dengan cara bagian kepala surfaktan akan berada pada bagian dalam permukaan air, sementara bagian ekornya akan berada pada bagian atas permukaan air, dengan ini maka surfaktan dapat menurunkan tegangan permukaan dari cairan tersebut. Surfaktan ditambahkan terus menerus kedalam suatu cairan maka surfaktan akan membentuk agregat berbentuk sperikal (bulat) yang dinamakan misel, dimana misel ini merupakan agregat partikel yang terdiri dari 50-100 monomer surfaktan yang saling berinteraksi membentuk aregat dengan ukuran 5-100 nm. (Ramadhan.,et al 2022) Pendahuluan
  • 3. Gambar Misel Pada Lingkungan Polar Pada Lingkungan Non Polar
  • 4. Konsentrasi Misel Kritis Konsentrasi dimana terbentuknya misel disebut sebagai konsentrasi misel kritis (KMK) dimana konsentrasi ini dicapai ketika penambahan surfaktan tidak menyebabkan penurunan kembali tegangan permukaan dari suatu cairan.
  • 5. Faktor – Faktor yang mempengaruhi konsentrasi Misel Kritis dalam larutan berair : a. Struktur Surfaktan Secara umum, Konsentrsi Misel Kritis dalam medium air menurun jika karakterhidrofobik surfaktan meningkat. b. Penambahan elektrolit ke dalam larutan. c. Keberadaan berbagai senyawa organik dalam larutan. d. Keberadaan fase cair kedua. e. Suhu larutan
  • 6. Dosis optimum pemakaian surfaktan adalah disekitar harga KMK-nya. Penggunaan dosis surfaktan yang jauh diatas harga CMC mengakibatkan terjadinya emulsi balik dan dari segi ekonomis tidak menguntungkan. Penentuan KMK pada umumnya dengan cara mengukur tegangan muka atau antar muka dari larutan surfaktan sebagai fungsi dari konsentrasi. Makin tinggi konsentrasi surfaktan menyebabkan tegangan muka makin rendah sampai mencapai suatu konsentrasi dimana tegangan antar mukanyakonstan. Batas awal konsentrasi mulai konstan disebut KMK .
  • 7. Harga KMK, pada konsentrasi elektrolit lemah pada temperatur ruang yaitu: Anionik= 10−3 -10−2 M Amphoterik = 10−3 - 10−1 M Kationik = 10−3 - 10−1 M Nonionik=10−5 - 10−4 M
  • 8. Metode yang digunakan untuk pengukuran nilai Konsentrasi Misel Kritis 1. Metode Tegangan Permukaan Pada metode ini didasarkan pada kemampuan surfaktan untuk menurunkan tegangan permukaan suatu cairan dimana akan dicari konsentrasi dimana surfaktan tersebut tidak dapat menurunkan kembali tegangan permukaan cairan. Prosedurnya adalah dengan mebuat larutan seri surfaktan berbagai konsentrasi yang akan ditentukan nilai KMK nya untuk kemudian diukur tegangan permukaannya satu per satu menggunakan alat tensometer du nuoy (Wahyuni et al., 2014).
  • 9. Metode ini menggunakan sebuah alat yang dinamakan tensiometer du nuoy Dari gambar dapat dilihat bahwa alat tensiometer du nuoy yang berupa cincinakan berada pada permukaan zat cair untuk kemudian secara perlahan cincin ini akan diangkat hingga cincin tersebut terlepas dari permukaan zat cair, gaya yang diperlukan untuk mengangkat cincin ini akan sebanding dengan nilai tegangan permukaan dari zat cair tersebut. Dinyataan dengan Rumus: F= Υ 2𝑙 × FK
  • 10. Contoh hasil pengukuran tegangan permukaan surfaktan menggunakan metode tegangan permukaan (Wahyuni et al, 2014) Pada contoh grafik dilihat bahwa tegangan permukaan cairan akan turun secara cepat seiring dengan penambahan surfaktan untuk kemudian tegangan permukaan ini akan tibat tiba sedikit naik dikarenakan molekul surfaktan yang belum sepenuhnya mengisi ruang pada cairan sehingga tegangan permukaan masih bisa naik lagi, setelah ruang kosong ini diisi oleh surfaktan maka tegangan permukaan akan kembali turun dan kemudian akan berjalan sejajar dengan dicapainya titik KMK(4). Di titik KMK inilah misel akan terbentuk.
  • 11. 2. Metode Indeks Bias Penentuan nilai KMK dengan metode indeks bias dilakukan dengan prsedur yang hampir mirip dengan metode tegangan permukaan dimana dibuat terlebih dahulu larutan seri surfaktan dengan berbagai konsentrasi untuk kemudian masing-masing dari larutan tersebut diukur nilai indeks biasnya meggunakan alat refractometer (Wahyuni et al, 2014). Kemudian, dibuat kurva antara konsentrasi surfaktan sebagai sumbu x, dengan indeks bias sebagai sumbu y dan dilihat titik dimana nilai indeks bias tidak kembali naik dimana titik tersebut merupakan titik KMK dari surfaktan.
  • 12. Contoh grafik penentuan nilai KMK Surfaktan dengan metode indeks bias (Wahyuni et al, 2014) Pada metode indeks bias ini, penambahan surfaktan pada cairan akan menyebabkan perubahan sifat fisika pada zat cair yang diantaranya adalah perubahan nilai indeks bias dimana semakin banyak surfaktan yang ditambahkan maka nilai indeks bias akan semakin meningkat, dan saat mencapai titik KMK maka kenaikan indeks bias tersebut akan berhenti. Kemudian dengan membuat perpotongan garis antara kurva naik dengan kurva lurusnya maka akan didapat perpotongan yang dimana merupkan titik KMK dari surfaktan
  • 13. Proses Terbentuknya Misel Konsentrasi Rendah Surfaktan (n Monomer) Misel Teradsorpsi pada antar muka/permukaan Konsentrasi ditingkatkan Antar muka / permukaan terisipenuh, kelebihan monomer dipaksa masuk ke dalam bulk cairan Konsentrasi lebih tinggi Antarmuka/permukaan dan fase bulk jenuh dengan monomer KMK (Konsentrasi Misel Kritis) Monomer membentuk agregat yang terarah Misel ( dengan 50 ataulebih monomer, garis tegangan 50A (=5 nm)
  • 14. Daftar Pustaka Laurier, 2000. Surfactan Fundamental & Analiysis, RSC Paperbacks : Cambridge. Ramadhan et al., 2022. Kajin Pustaka Penentuan Nilai Konsentrasi misel Kritis (KMK) Surfaktan serta Pengruhnya terhadap Kelarutan Zat Aktif Farmasi. Pharmacy, 2(2):183-189. Wahyuni et al., 2014. Uji Pengaruh Surfaktan Tween 80 Dan Span 80 Terhadap Solubilisasi Dekstrometrofan Hidrobromida. Jurnal Farmasi Higea, 6(1): 1-10