SlideShare a Scribd company logo
KONSEP AGAMA
KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS
UNSUR AGAMA SECARA UMUM
PENGERTIAN ISLAM SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS
PENGERTIAN AGAMA ISLAM
KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN
TERMINOLOGIS
KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS
• Sanskerta : A=tidak GAMA=kacau, kocar-kacir, berantakan
AGAMA=tidak kacau, tidak kocar-kacir, tidak berantakan, atau adanya
keteraturan dan peraturan untuk mencapai arah atau tujuan tertentu.
• Latin: Religio, Religere= mengembalikan ikatan, memperhatikan
dengan saksama
AGAMA adalah tindakan manusia untuk mengembalikan ikatan atau
memulihkan hubungannya dengan Ilahi.
• Arab: Din berasal dari kata dana yadinu dinan berarti tatanan, sistem
atau tatacara hidup. Jadi Din berarti tatacara hidup
KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN
TERMINOLOGIS
KONSEP AGAMA SECARA TERMINOLOGIS
• AGAMA : aturan atau tata cara hidup manusia dalam hubungannya
dengan Tuhan dan sesamanya (Ensiklopedi Nasional Indonesia)
• AGAMA : ajaran atau sistem yang mengatur tata keimanan
(kepercayaan) dan peribadatan kepada Tuhan Yang Mahakuasa serta
tata kaidah yang berhubungan dengan pergaulan manusia dan
manusia serta lingkungannya (Kamus Besar Bahasa Indonesia)
UNSUR AGAMA
1.Keyakinan (credial, akidah), yaitu keyakinan akan
adanya sesuatu kekuatan supranatural yang diyakini
pengatur dan pencipta alam.
2.Peribadatan (ritual, ibadah), yaitu tingkah laku manusia
dalam berhubungan dengan kekuatan supranatural
tersebut sebagai konsekuensi atau pengakuan dan
ketundukannya.
3.Sistem nilai (Value, sumber hukum, syari’at) yang
mengatur hubungan manusia dengan manusia lainnya
atau alam semesta yang dikaitkan dengan keyakinan
PENGERTIAN ISLAM
SECARA ETIMOLOGIS
Islam=selamat, kedamaian, sentausa
Dalam istilah Syar’i, Islam = berserah diri, tunduk patuh dengan
kesadaran yang tinggi tanpa paksaan
ISLAM adalah menerima segala perintah dan larangan Allah swt, yang
diturunkan melalui wahyu yang disampaikan oleh para Nabi.
SECARA TERMINOLOGIS
ISLAM adalah jalan hidup (way of life) satu-satunya yang paling selamat
mengantarkan manusia sampai tujuan akhirnya, yaitu kehidupan
akhirat.
Islam sebagai agama akhir yang telah mendapat jaminan dari sisi Allah
akan kebenarannya. Agama yang selalu mendorong manusia untuk
mempergunakan akalnya untuk memahami ayat-ayat kauniyah
(Sunnatullah) yang terbentang di alam semesta, dan memahami ayat-
ayat qur’aniyah yang terdapat di dalam al-qur’an.
PENGERTIAN AGAMA ISLAM
Din al-Islam sebagai tatanan hidup meliputi seluruh aspek hidup dan
kehidupan, dari mulai masalah ritual sampai kepada masalah mu‘ámalah
termasuk masalah sosial budaya, sosial ekonomi, sosial politik, bahkan
sampai kepada masalah kenegaraan.
Seseorang yang mengaku muslim atau menganut din al-Islám harus
mengikuti tatanan hidup Islam secara káffah ; integratif dan komprehensif
apapun resikonya.
Apabila ia menolaknya, maka ia pasti akan terpental di akhirat sebagaimana
diterangkan di dalam QS. 3 : 19dan85
Sesungguhnya din atau tatanan hidup (yang diridloi) di sisi Allah hanyalah
Islam (QS. 3 : 19 ) Barangsiapa mencari tatanan hidup selain Islam, maka
sekali-kali tidaklah akan diterima (din itu) daripadanya, dan dia di akhirat
termasuk orang-orang yang rugi.(QS. 3 : 85)
Dalam pandangan Al-Qur’an, din al-Islám
adalah satu-satunya din ciptaan Allah.
Din yang satu ini adalah aturan untuk seluruh
umat manusia tanpa kecuali.
Namun pada tataran realita sekarang ini Din
al-Islam menjadi banyak ragam dan versinya.
Semua ini sebagai akibat kesalahan siapa?
Sebahagian diberi-Nya petunjuk dan sebahagian lagi telah pasti kesesatan
bagi mereka. Sesungguhnya mereka menjadikan syaitan-syaitan pelindung
(mereka) selain Allah, dan mereka mengira bahwa mereka mendapat
petunjuk (QS 7:30)
Orang-orang yang kafir dan menghalang-halangi (manusia) dari jalan Allah,
Allah menghapus perbuatan-perbuatan mereka. Dan orang-orang yang
beriman (kepada Allah) dan mengerjakan amal-amal yang saleh serta
beriman (pula) kepada apa yang diturunkan kepada Muhammad dan itulah
yang hak dari Tuhan mereka, Allah menghapuskan kesalahan-kesalahan
mereka dan memperbaiki keadaan mereka. Yang demikian adalah karena
sesungguhnya orang-orang kafir mengikuti yang batil dan sesungguhnya
orang-orang yang beriman mengikuti yang hak dari Tuhan mereka.
Demikianlah Allah membuat untuk manusia perbandingan-perbandingan
bagi mereka. (QS. 47 : 1,2,3)
BAHAN RENUNGAN
Sesungguhnya agama (yang diridhai) disisi Allah hanyalah Islam.
Tiada berselisih orang-orang yang telah diberi Al Kitab[189] kecuali
sesudah datang pengetahuan kepada mereka, karena
kedengkian (yang ada) di antara mereka. Barangsiapa yang kafir
terhadap ayat-ayat Allah maka sesungguhnya Allah sangat cepat
hisab-Nya. (Ali-Imran:19)
[189]. Maksudnya ialah Kitab-Kitab yang diturunkan sebelum Al Quran
Dan siapakah yang lebih baik agamanya dari pada orang yang
ikhlas menyerahkan dirinya kepada Allah, sedang diapun
mengerjakan kebaikan, dan ia mengikuti agama Ibrahim yang
lurus? Dan Allah mengambil Ibrahim menjadi kesayanganNya.
(An-Nisa’:125)
BAHAN RENUNGAN
• Ketika Tuhannya berfirman kepadanya: "Tunduk patuhlah!" Ibrahim
menjawab: "Aku tunduk patuh kepada Tuhan semesta alam" (Al-
Baqarah:131)
• Ibrahim bukan seorang Yahudi dan bukan (pula) seorang Nasrani, akan
tetapi dia adalah seorang yang lurus[201] lagi berserah diri (kepada Allah)
dan sekali-kali bukanlah dia termasuk golongan orang-orang musyrik (Ali-
Imran:67)
• Katakanlah: "Kami beriman kepada Allah dan kepada apa yang diturunkan
kepada kami dan yang diturunkan kepada Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya'qub,
dan anak-anaknya, dan apa yang diberikan kepada Musa, Isa dan para nabi
dari Tuhan mereka. Kami tidak membeda-bedakan seorangpun di antara
mereka dan hanya kepada-Nyalah kami menyerahkan diri" (Ali-Imran:84)
Cara Mempelajari Islam :
Pengetahuan terbagi dua, yakni:
1. pengetahuan yg benar -> al-ilmu atau al-haq
2. pengetahuan yg belum pasti benar -> persepsi
Seorang ustadz, guru, dosen harus mengajarkan Islam Ilmu, bukan
Islam Persepsi.
Islam Ilmu adalah Islam yang berdasarkan dalil, bukan karena
pendapat, mayoritas, juga tidak terikat figur atau tradisi nenek
moyang.
Untuk memperoleh Islam ilmu, manusia harus menemukan
dasar hukum (rujukan) yang jelas, bukan semata-mata perkiraan
fikiran, terikat dengan figur atau terikat dengan mayoritas
Cara Mempelajari Islam :
• Pertama : Dengan ilmu, bukan dengan kira-kira Al-Qur'an QS 17 : 36
Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan
tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu
akan diminta pertanggungan jawabnya.
• Kedua : Beragama tidak atas dasar mayoritas, sebab mayoritas tidak menjamin
orisinalitas. Perlu menjadi catatan penting bahwa kebenaran hanya ditentukan
oleh kualitas argumentasi bukan oleh kuantitas penganutnya.
• Ketiga: Beragama tidak boleh atas dasar keturunan atau warisan leluhur (QS. 2
:170)
Dan apabila dikatakan kepada mereka: "Ikutilah apa yang telah diturunkan ‫•و‬
Allah," mereka menjawab: "(Tidak), tetapi kami hanya mengikuti apa yang
telah kami dapati dari (perbuatan) nenek moyang kami". "(Apakah mereka
akan mengikuti juga), walaupun nenek moyang mereka itu tidak mengetahui
suatu apapun, dan tidak mendapat petunjuk.
• Keempat : Beragama tidak atas dasar figur (QS.9 :31). :
Mereka menjadikan orang-orang alimnya, dan rahib-rahib mereka sebagai tuhan
selain Allah
• Pertanyaan Renungan :
• Manfaatkah apabila pendidikan Islam tidak menghasilkan perubahan perilaku ke arah yang
lebih baik ?
• Apakah kebenaran ditentukan oleh suara mayoritas atau dalil ?
• Dari mana anda tahu tentang malaikat dan jin, apakah dari ilmu-ilmu alam atau dari Al-Qur’an ?
• Mana yang bisa menjamin keselamatan anda, mengikuti Islam sebagai ajaran Allah atau
mengikuti ajaran hasil karya manusia ?
• Mungkinkah Allah sebagai Tuhan Yang Maha Tahu dan Maha Suci dari kealpaan berbuat salah ?
Jawabannya : Tidak mungkin, mustahil.
• Kalau begitu, mungkinkah Al-Qur’an yang diciptakan Allah mengandung kesalahan ?
Jawabannya : Tidak mungkin.
• Kalau otak anda belum memahami pesan Al-Qur’an, yang salah Al-Qur’annya atau karena otak
yang masih bodoh ?
• Mana yang lebih menjamin keselamatan anda, diatur oleh hukum Al-Qur’an yang absolut atau
oleh hukum manusia yang relatif?
• Apakah anda mengakui bahwa otak anda tidak dapat mengetahui segala hal ? Jawabannya : ya,
yakin sekali.
• Kalau begitu, maukah anda yang masih belum tahu banyak hal mengikuti pemberitahuan dari
Allah melalui al-Qur’annya ? Jawabannya : ?????

More Related Content

Similar to KONSEP AGAMA.pptx

Aqidah islamiyah
Aqidah islamiyahAqidah islamiyah
Aqidah islamiyah
nyongkoh
 
Bab 1 Akidah Islam
Bab 1 Akidah IslamBab 1 Akidah Islam
Bab 1 Akidah Islam
wildiaekafutikha
 
Bab 1 akidah islam
Bab 1 akidah islamBab 1 akidah islam
Bab 1 akidah islam
wildiaekafutikha
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islam
opik13
 
Memahami syariat islam kelompok 4
Memahami syariat islam kelompok 4Memahami syariat islam kelompok 4
Memahami syariat islam kelompok 4
NaufalArdiana
 
Urgensii aqidah di era modern
Urgensii aqidah di era modernUrgensii aqidah di era modern
Urgensii aqidah di era modern
Zaky Maulani
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islamHar Tono
 
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
Suseno Suseno
 
ruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islamruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islam
Teguh Prasetyo
 
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
Ahmad Harmoko
 
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
Melannie Jouzu
 
Khotbah zaini 1
Khotbah zaini 1Khotbah zaini 1
Khotbah zaini 1omben2
 
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islamNilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
Sherly Jewinly
 
Ms islam religi all
Ms islam religi allMs islam religi all
Ms islam religi all
Loveofpeople
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslimShahirah Said
 
Islam sebagai ad din
Islam sebagai ad dinIslam sebagai ad din
Islam sebagai ad dinsafwanpbs
 
ILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptxILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptx
GunawanAji9
 

Similar to KONSEP AGAMA.pptx (20)

Aqidah islamiyah
Aqidah islamiyahAqidah islamiyah
Aqidah islamiyah
 
Bab 1 Akidah Islam
Bab 1 Akidah IslamBab 1 Akidah Islam
Bab 1 Akidah Islam
 
Bab 1 akidah islam
Bab 1 akidah islamBab 1 akidah islam
Bab 1 akidah islam
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islam
 
Memahami syariat islam kelompok 4
Memahami syariat islam kelompok 4Memahami syariat islam kelompok 4
Memahami syariat islam kelompok 4
 
Urgensii aqidah di era modern
Urgensii aqidah di era modernUrgensii aqidah di era modern
Urgensii aqidah di era modern
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
 
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
Ma’rifatul islam (bagian ke 3)
 
ruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islamruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islam
 
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
6. membangun akidah kokoh kepribadian ISLAM
 
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
Melani eka sari agama-hakikat agama kelompok 3
 
Makalah agamaa
Makalah agamaaMakalah agamaa
Makalah agamaa
 
Khotbah zaini 1
Khotbah zaini 1Khotbah zaini 1
Khotbah zaini 1
 
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
 
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islamNilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
Nilai agama dan adat kepercayaan - agama islam
 
Ms islam religi all
Ms islam religi allMs islam religi all
Ms islam religi all
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim
 
Aqidah islamiyyah
Aqidah islamiyyahAqidah islamiyyah
Aqidah islamiyyah
 
Islam sebagai ad din
Islam sebagai ad dinIslam sebagai ad din
Islam sebagai ad din
 
ILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptxILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptx
 

Recently uploaded

Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptxPresentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
jokosudarsono2
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Pelita9
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
JabalArfah
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
CI kumparan
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
CI kumparan
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
SardiPasaribu
 
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptxPPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
NinaRahayuBelia
 
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MKHUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
HarrySusanto18
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
HansWijaya13
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
SharonPriscilla3
 
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptxMATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
muhammadarsyad77
 

Recently uploaded (11)

Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptxPresentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
Presentation Naskah Akademik RIPPDAMK2.pptx
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
 
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptxPPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
PPT HUBUNGAN BISNIS BY NINA RAHAYU BELIA.pptx
 
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MKHUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
HUKUM ACARA PENGUJIAN UNDANG-UNDANG - HUKUM ACARA MK
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
 
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptxMATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
MATERI PANWASLU KELURAHAN DESA JUNI 2024.pptx
 

KONSEP AGAMA.pptx

  • 1. KONSEP AGAMA KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS UNSUR AGAMA SECARA UMUM PENGERTIAN ISLAM SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS PENGERTIAN AGAMA ISLAM
  • 2. KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS • Sanskerta : A=tidak GAMA=kacau, kocar-kacir, berantakan AGAMA=tidak kacau, tidak kocar-kacir, tidak berantakan, atau adanya keteraturan dan peraturan untuk mencapai arah atau tujuan tertentu. • Latin: Religio, Religere= mengembalikan ikatan, memperhatikan dengan saksama AGAMA adalah tindakan manusia untuk mengembalikan ikatan atau memulihkan hubungannya dengan Ilahi. • Arab: Din berasal dari kata dana yadinu dinan berarti tatanan, sistem atau tatacara hidup. Jadi Din berarti tatacara hidup
  • 3. KONSEP AGAMA SECARA ETIMOLOGIS DAN TERMINOLOGIS KONSEP AGAMA SECARA TERMINOLOGIS • AGAMA : aturan atau tata cara hidup manusia dalam hubungannya dengan Tuhan dan sesamanya (Ensiklopedi Nasional Indonesia) • AGAMA : ajaran atau sistem yang mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kepada Tuhan Yang Mahakuasa serta tata kaidah yang berhubungan dengan pergaulan manusia dan manusia serta lingkungannya (Kamus Besar Bahasa Indonesia)
  • 4. UNSUR AGAMA 1.Keyakinan (credial, akidah), yaitu keyakinan akan adanya sesuatu kekuatan supranatural yang diyakini pengatur dan pencipta alam. 2.Peribadatan (ritual, ibadah), yaitu tingkah laku manusia dalam berhubungan dengan kekuatan supranatural tersebut sebagai konsekuensi atau pengakuan dan ketundukannya. 3.Sistem nilai (Value, sumber hukum, syari’at) yang mengatur hubungan manusia dengan manusia lainnya atau alam semesta yang dikaitkan dengan keyakinan
  • 5. PENGERTIAN ISLAM SECARA ETIMOLOGIS Islam=selamat, kedamaian, sentausa Dalam istilah Syar’i, Islam = berserah diri, tunduk patuh dengan kesadaran yang tinggi tanpa paksaan ISLAM adalah menerima segala perintah dan larangan Allah swt, yang diturunkan melalui wahyu yang disampaikan oleh para Nabi.
  • 6. SECARA TERMINOLOGIS ISLAM adalah jalan hidup (way of life) satu-satunya yang paling selamat mengantarkan manusia sampai tujuan akhirnya, yaitu kehidupan akhirat. Islam sebagai agama akhir yang telah mendapat jaminan dari sisi Allah akan kebenarannya. Agama yang selalu mendorong manusia untuk mempergunakan akalnya untuk memahami ayat-ayat kauniyah (Sunnatullah) yang terbentang di alam semesta, dan memahami ayat- ayat qur’aniyah yang terdapat di dalam al-qur’an.
  • 7. PENGERTIAN AGAMA ISLAM Din al-Islam sebagai tatanan hidup meliputi seluruh aspek hidup dan kehidupan, dari mulai masalah ritual sampai kepada masalah mu‘ámalah termasuk masalah sosial budaya, sosial ekonomi, sosial politik, bahkan sampai kepada masalah kenegaraan. Seseorang yang mengaku muslim atau menganut din al-Islám harus mengikuti tatanan hidup Islam secara káffah ; integratif dan komprehensif apapun resikonya. Apabila ia menolaknya, maka ia pasti akan terpental di akhirat sebagaimana diterangkan di dalam QS. 3 : 19dan85 Sesungguhnya din atau tatanan hidup (yang diridloi) di sisi Allah hanyalah Islam (QS. 3 : 19 ) Barangsiapa mencari tatanan hidup selain Islam, maka sekali-kali tidaklah akan diterima (din itu) daripadanya, dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang rugi.(QS. 3 : 85)
  • 8. Dalam pandangan Al-Qur’an, din al-Islám adalah satu-satunya din ciptaan Allah. Din yang satu ini adalah aturan untuk seluruh umat manusia tanpa kecuali. Namun pada tataran realita sekarang ini Din al-Islam menjadi banyak ragam dan versinya. Semua ini sebagai akibat kesalahan siapa?
  • 9. Sebahagian diberi-Nya petunjuk dan sebahagian lagi telah pasti kesesatan bagi mereka. Sesungguhnya mereka menjadikan syaitan-syaitan pelindung (mereka) selain Allah, dan mereka mengira bahwa mereka mendapat petunjuk (QS 7:30) Orang-orang yang kafir dan menghalang-halangi (manusia) dari jalan Allah, Allah menghapus perbuatan-perbuatan mereka. Dan orang-orang yang beriman (kepada Allah) dan mengerjakan amal-amal yang saleh serta beriman (pula) kepada apa yang diturunkan kepada Muhammad dan itulah yang hak dari Tuhan mereka, Allah menghapuskan kesalahan-kesalahan mereka dan memperbaiki keadaan mereka. Yang demikian adalah karena sesungguhnya orang-orang kafir mengikuti yang batil dan sesungguhnya orang-orang yang beriman mengikuti yang hak dari Tuhan mereka. Demikianlah Allah membuat untuk manusia perbandingan-perbandingan bagi mereka. (QS. 47 : 1,2,3)
  • 10. BAHAN RENUNGAN Sesungguhnya agama (yang diridhai) disisi Allah hanyalah Islam. Tiada berselisih orang-orang yang telah diberi Al Kitab[189] kecuali sesudah datang pengetahuan kepada mereka, karena kedengkian (yang ada) di antara mereka. Barangsiapa yang kafir terhadap ayat-ayat Allah maka sesungguhnya Allah sangat cepat hisab-Nya. (Ali-Imran:19) [189]. Maksudnya ialah Kitab-Kitab yang diturunkan sebelum Al Quran Dan siapakah yang lebih baik agamanya dari pada orang yang ikhlas menyerahkan dirinya kepada Allah, sedang diapun mengerjakan kebaikan, dan ia mengikuti agama Ibrahim yang lurus? Dan Allah mengambil Ibrahim menjadi kesayanganNya. (An-Nisa’:125)
  • 11. BAHAN RENUNGAN • Ketika Tuhannya berfirman kepadanya: "Tunduk patuhlah!" Ibrahim menjawab: "Aku tunduk patuh kepada Tuhan semesta alam" (Al- Baqarah:131) • Ibrahim bukan seorang Yahudi dan bukan (pula) seorang Nasrani, akan tetapi dia adalah seorang yang lurus[201] lagi berserah diri (kepada Allah) dan sekali-kali bukanlah dia termasuk golongan orang-orang musyrik (Ali- Imran:67) • Katakanlah: "Kami beriman kepada Allah dan kepada apa yang diturunkan kepada kami dan yang diturunkan kepada Ibrahim, Ismail, Ishaq, Ya'qub, dan anak-anaknya, dan apa yang diberikan kepada Musa, Isa dan para nabi dari Tuhan mereka. Kami tidak membeda-bedakan seorangpun di antara mereka dan hanya kepada-Nyalah kami menyerahkan diri" (Ali-Imran:84)
  • 12. Cara Mempelajari Islam : Pengetahuan terbagi dua, yakni: 1. pengetahuan yg benar -> al-ilmu atau al-haq 2. pengetahuan yg belum pasti benar -> persepsi Seorang ustadz, guru, dosen harus mengajarkan Islam Ilmu, bukan Islam Persepsi. Islam Ilmu adalah Islam yang berdasarkan dalil, bukan karena pendapat, mayoritas, juga tidak terikat figur atau tradisi nenek moyang. Untuk memperoleh Islam ilmu, manusia harus menemukan dasar hukum (rujukan) yang jelas, bukan semata-mata perkiraan fikiran, terikat dengan figur atau terikat dengan mayoritas
  • 13. Cara Mempelajari Islam : • Pertama : Dengan ilmu, bukan dengan kira-kira Al-Qur'an QS 17 : 36 Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggungan jawabnya. • Kedua : Beragama tidak atas dasar mayoritas, sebab mayoritas tidak menjamin orisinalitas. Perlu menjadi catatan penting bahwa kebenaran hanya ditentukan oleh kualitas argumentasi bukan oleh kuantitas penganutnya. • Ketiga: Beragama tidak boleh atas dasar keturunan atau warisan leluhur (QS. 2 :170) Dan apabila dikatakan kepada mereka: "Ikutilah apa yang telah diturunkan ‫•و‬ Allah," mereka menjawab: "(Tidak), tetapi kami hanya mengikuti apa yang telah kami dapati dari (perbuatan) nenek moyang kami". "(Apakah mereka akan mengikuti juga), walaupun nenek moyang mereka itu tidak mengetahui suatu apapun, dan tidak mendapat petunjuk. • Keempat : Beragama tidak atas dasar figur (QS.9 :31). : Mereka menjadikan orang-orang alimnya, dan rahib-rahib mereka sebagai tuhan selain Allah
  • 14. • Pertanyaan Renungan : • Manfaatkah apabila pendidikan Islam tidak menghasilkan perubahan perilaku ke arah yang lebih baik ? • Apakah kebenaran ditentukan oleh suara mayoritas atau dalil ? • Dari mana anda tahu tentang malaikat dan jin, apakah dari ilmu-ilmu alam atau dari Al-Qur’an ? • Mana yang bisa menjamin keselamatan anda, mengikuti Islam sebagai ajaran Allah atau mengikuti ajaran hasil karya manusia ? • Mungkinkah Allah sebagai Tuhan Yang Maha Tahu dan Maha Suci dari kealpaan berbuat salah ? Jawabannya : Tidak mungkin, mustahil. • Kalau begitu, mungkinkah Al-Qur’an yang diciptakan Allah mengandung kesalahan ? Jawabannya : Tidak mungkin. • Kalau otak anda belum memahami pesan Al-Qur’an, yang salah Al-Qur’annya atau karena otak yang masih bodoh ? • Mana yang lebih menjamin keselamatan anda, diatur oleh hukum Al-Qur’an yang absolut atau oleh hukum manusia yang relatif? • Apakah anda mengakui bahwa otak anda tidak dapat mengetahui segala hal ? Jawabannya : ya, yakin sekali. • Kalau begitu, maukah anda yang masih belum tahu banyak hal mengikuti pemberitahuan dari Allah melalui al-Qur’annya ? Jawabannya : ?????