SlideShare a Scribd company logo
KOMPETENSI IT UNTUK MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI GUNA
MENDUKUNG SUKSESNYA REVOLUSIINDUSTRI 4.0 DI INDONESIA
A. MENGAPA PERLU MENGUASAI IT UNTUK INDUSTRI
Berikut ini beberapa alasan penting perluanya menguasai bidang IT untuk Industri:
1. Definisi kurikulum Teknik Industri (Industrial Engineering) menurut ABET (Accreditation Board
for Engineering and Technology) “The curriculum must prepare graduates to design, develop,
implement, and improve integrated systems that include people, materials, information, equipment
and energy.” ABET adalah organisasi non pemerintah yang bertugas melakukan akreditasi untuk
perguruan tinggi di USA, dimana kurikulumnya sering dipakai untuk acuan oleh universitas di
negara berkembang. Nampak jelas dalam definisi diatas bahwa informasi adalah termasuk bidang
keilmuan pokok bagi Teknik Industri (TI).
2. Saat ini kita memasuki zaman Revolusi Industri 4.0, yang inti sarinya adalah digitalisasi. Jadi,
Industri tidak mungkin lepas dari IT. (CAD, CAM, CIM, Robotic, ERP, Data mining, Cloud
Computing, 3 D printer, AI, IoT, dst). Sehingga dapat dikatakan : “Sarjana TeknikIndustri Tanpa
Menguasai IT (sebagai tools) bagaikan masakan kurang garam, alias cemplang” (Budi, 2018)
3. IT bersama bahasa Inggris adalah kompetensi global, artinya dimana bumi dipijak disitu
kompetensi itu diperlukan. Penguasaan kompetensi global akan menjadi kunci utama untuk
mencari kerja. Berbagai universitas di Indonesia telah mensyaratkan para mahasiswanya untuk
memiliki sertifikasi kompetensi IT dan bahasa Inggris dengan level tertentu sebelum lulus
sarjananya. Coba simak bagaimana para ilmuwan India menggunakan kemampuan IT dan bhs
Inggris untuk menjadi enterpreneur kelas dunia yang sangat di hormati & disegani dan sangat
makmur.
4. Semakin tinggi jabatan seseorang di organisasinya, semakin managerial tugasnya dan semakin
berkurang segi teknisnya. Jadi, semakin berurusan dengan manajemen, semakin tinggi kebutuhan
akan informasi untuk pengambilan keputusan, akibatnya semakin tinggi pula ketergantungannya
pada sistim informasi.
5. Bisnis bidang aplikasi IT untuk industri masih terbuka lebar, misalnya membuat aplikaksi:
optimasi, penjadwalan, simulasi , dst. Orang-orang kaya top dunia kebanyakan berasal dari bisnis
IT, karena 1 aplikasi IT bisa dibeli oleh jutaan ataupun milyaran manusia, tidak seperti masakan
yang hanya melayani satu atau beberapa orang saja dan bisa basi. Contoh riil adalah Google,
Microsoft, Face book, sampai dengan Go Food dan Gojeg.
6. Act locally, market globally: walaupun seseorang ada di lereng gunung Bromo, namun sejauh ada
koneksi internet, dia dapat jualan keahlian IT nya keseluruh dunia hanya dengan note book dan
modem.
7. Kedepan, BioTech dan IT akan sangat dominan, sementara itu akan segera terjadi revolusi baru
lagi dalam bidang perdagangan dengan system Blockchain dan digital money/e money seperti Bit
coin.
B. GAMBARAN APLIKASI IT UNTUK INDUSTRI
Reference: Rev Industri 4.0 – Sebuah perjalanan panjang aplikasi IT untuk Industri
PerludiketahuibahwaaplikasiITpadaindustri adalahluas,dalamdanberanekaragam, sehinggadapatdikatakan
bila aplikasi IT untuk Industri adalah paling kaya dibanding bidang lainnya. Selain itu, semakin tinggi jabatan
seseorang di organisasinya, semakin managerial tugasnya dan semakin berkurang segi teknisnya, ini juga
berimplikasi: semakin tinggi jabatannya, semakin berurusan dengan manajemen, dan semakin tinggi
ketergantungannya pada sistim informasi untuk pengambilan keputusan. Berikut ini beberapa contoh bidang IT
dan perannya di Industri:
1. Computer Aided Design (CAD): peran IT sejak dari langkah awal, dalam desain.
2. Computer Aided Manufacturing (CAM): peran IT dalam pemesinan/manufaktur.
3. Computer Aided Design/Computer Aided Manufacturing (CAD/CAM): integrasi peran desain dan
manufaktur.
4. Computer Aided Process Planing (CAPP): peran IT dalam membantu perencanaan proses.
5. Database : peran IT untuk mengelola data dan informasi kegiatan industri.
6. MIS (Management Information Systems): termasuk didalamnya adalah Office Automation Systems,
Decision Support Systems (DSS) dan Executive Information Systems.
7. ComputerIntegratedManufacturing(CIM) : Manufakturyangterintegrasi denganjaringankomputer
(net working).
8. ERP: Enterprise Resource Planning, bagaimana mengelola berbagai reources dalam industri seperti
man, money, materials, dan informasi dari satu software saja, contoh software ERP adalah SAP,
Oracle, Microsoft Dynamics.
9. Sistim Informasi berbasis Web : Internet, Intranet, Extranet dan Cloud Computing. Dunia bagaikan
sudahada digenggamantanganmanusia(smartphone);areabisnissudahmenjadi regional,nasional,
dan global; peran internet dan cloud computing sudah tidak bisa diabaikan. Industri jarak jauhpun
sudahterjadi,misal e-manufacturing,koranKompasdicetakdi Makasar,daripadadi cetak di Jakarta,
supaya beritanya tidak basi, dsb.
10. Artificial Intelligence (AI) : Kecerdasan buatan, hampir semua peralatan modern yang kompleks
menggunakan unsur AI, AI bertujuanmembuat mesinatau program secerdas atau lebih cerdas dari
pada manusia.Saatini aplikasi berbasisAIsedangbooming,terutamadi Jepang(mohonlihat TV NHK
Jepang, in English).
11. Data Mining : Menambang tumpukan data menjadi ilmu pengetahuan yang sangat berguna.
12. Geographical InformationSystems(GIS):Setiaplokasidibumipunyakoordinatx,y,z;digabungdengan
data dan informasi yangada di lokasi tsb.(dalambentukdatabase),bisamenjadi alatyangluarbiasa
canggihnya, misal dalam manajemen Logistik dan Distribusi sebagai bagian dari Supply Chain, dan
untuk peperangan (pesawat Drone, dipandu GPS, dan AI).
13. Internetof Things(IoT) :Segalakomponen,mesin,danprogram, bisadikendalikandari internet.Lima
tahun lagi, IoT akan terjadi (mohon lihat YouTube).
14. Micro Controller dengan Arduino: semakin kecil, kompak, dan cerdas; serta mudah di program;
memudahkan otomasi.
15. Dst…
C. STRATEGI BELAJAR YANG CERDIK
“INTERNET ADALAH GUDANG REFERENSI DAN PAKAR, MAKA MANFAATKANLAH
SECERDIK DAN SEBIJAK MUNGKIN”
Berikut ini salah satu contoh usaha belajar bhs pemrograman secara cerdik dan mandiri, contoh kasus
menggunakan “Upaya Menguasai bhs Pemrograman Python”, namun contoh ini bisa diaplikasikan ke
semua bahasa Pemrograman dan semua topik bidang studi:
1. Mencari tahu bahasa pemrograman masa depan
Google : Best programming language to learn in 2018
Python Heads IEEE Spectrum Language Ranking
Written by Janet Swift
Wednesday, 19 July 2017
The language that comes top in this year's IEEE Spectrum Ranking is Python, closely followed by
C and Java. However if you think another language should be the most popular one, simply use its
interactive tool to change the weightings!
2. Video tutorial di YouTube, sebagai pembuka pintu gerbang belajar, misal ketik: Python for
beginner. Ditemukan sekitar 590.000 hasil, pilih 3 yang rankingnya tertinggi untuk di
download dan dipelajari.
3. Tutorial + Python + pdf (Google). Ditemukan Sekitar 2.460.000 hasil (0,33 detik). Dengan
tutorial diharapkan belajar level beginner dipermudah, download sekalian sample filenya
(source code, kode program). Kode program sangat membantu mempercepat studi dengan
mengetahui hasil suatu pembelajaran lebih dahulu atau kalau salah dalam sintaks.
4. Download ebook tentang Python. Serial berikut ini menunjukan levelnya juga, misalnya:
a. ….. for Dummies (beginner)
b. Mastering ….. (intermediate)
c. Cooked Book (untuk advanced dan tip/trik)
Misal ketik di Google: Ebook + Python + pdf . Ditemukan sekitar 693.000 hasil (0,35 detik) ;
atau bisa dari site tertentu (best site to download ebook). Jangan lupa untuk download sample
file yang lokasi webnya bisa dibaca di bab Introduction dari ebook. Kumpulkan sample file
dari buku2 bermutu menjadi pustaka anda sendiri.
5. Belajar secara online: Learn python on line (Google); Ditemukan Sekitar 4.690.000 hasil (0,52
detik); ada yang berbayar dan bersertifikat, ada yang gratis.
6. Bila kesulitan dengan suatu algoritma dan programnya, maka coba di cari source code untuk
hal yang sulit dengan Google, misal Ketik: Best python source codes; Ditemukan Sekitar
6.520.000 hasil (0,51 detik) ; lalu coba 3 site teratas untuk download source codes. Untuk
melacak dasar algoritma suatu program hasil download, diperlukan ketrampilan debugging
(mencari kutu busuk/error dalam program), dengan debug program bisa dieksekusi per baris
sambil memonitor perubahan nilai variabel dan counter, sehingga algoritma program
terdeteksi.
7. Bila sudah sampai pada tataran advanced, maka dengan cara yang sama, pelajari adds
in/library dari Python yang sangat ampuh dan gratis, misal Numpy, Matplotlib, (seperti
Mathlab yang sangat mahal hrganya), dst. (sesuai spealisasi bidang anda).
8. Gunakan Forum untuk bertemu dan berkawan dengan sesama peminat Python; Ketik: Best
python forum . Ditemukan sekitar 2.480.000 hasil (0,34 detik) ; lalu coba 3 teratas Python
Forum. Anda sebaiknya memiliki beberapa email, misalnya untuk: pribadi, ilmiah, bisnis.
Sangat terasa manfaatnya bila anda sedang kesulitan mengerjakan thesis atau disertasi (S2/S3)
dimana pembimbing anda sudah “mentok” (kurang tahu arah solusi problema yang sedang
anda hadapi), ribuan pakar dalam forum dapat diajak membantu memecahkan problema
anda.
9. Download skripsi atau thesis luar negeri untuk melihat ide2 baru tentang aplikasi. Ketik
misalnya: Thesis + Image Procesing + Python + pdf. Sekitar 368.000 hasil (0,40 detik).
10. Download shareware dibidang yang anda minati, misal inventory atau penjadwalan produksi,
ini untuk melihat aplikasi baru yang murah meriah namun sangat bermanfaat(untuk senjata
anda), dan juga ide2 baru tentang aplikasi. Ketik misalnya: Shareware + inventory + Python.
Contoh shareware adalah Smartdav, anti virus bikinan orang Yogya, yang cukup bermanfaat
tuk menangkal virus lokal. Sebuah shareware yang bagus dan laku keras di dunia sering
diakuisisi oleh perusahaan raksasa. Inilah potensi bisnis aplikasi yang mirip jualan spareparts
(komponen) daripada jualan mobilnya di internet. Contoh: download shareware production
scheduling + microsoft excel. Sekitar 14.600 hasil (0,38 detik)
11. Mengikuti komunitas di daerah anda tinggal, misal KOSIIMA, untuk tukar pendapat dan
saling menambah ilmu tentang Python/IT dalam pertemuan2 yang terjadwal.
D. MENGENAL KOSIIMA
“KOMUNITAS SISTIM INFORMASI INDUSTRI MALANG (KOSIIMA)”
Dasar falsafah kosiima:
"SALING BERBAGI, SALING MEMBERI, DAN SALING MENERIMA ILMU DAN
KETRAMPRILAN DI BIDANG SII"
>>> Dengan cara menjembatani orang yang merasa haus/kekurangan ilmu dengan orang yang
merasa kelebihan ilmu, supaya maju bersama dibidang kompetensi IT untuk Industri.
Web site: kosiima.wordpress.com Silahkan kunjungi web site kami, dan bila ada pertanyaan
silahkan kirim Email ke: kosiima2018@gmail.com.
//EOF PBS

More Related Content

Similar to Kompetensi IT untuk Sarjana Industri

Materi webinar-yulhendri
Materi webinar-yulhendriMateri webinar-yulhendri
Materi webinar-yulhendri
SyaifulBahri702749
 
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNASPEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
Ina Agustina
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Dian Anggraeni
 
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/Kerjanya
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/KerjanyaPengantar Big Data dan Peluang Bisnis/Kerjanya
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/KerjanyaRusmanto Maryanto
 
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumerINFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
AhmadNgirfan2
 
Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)
Astrilestari4
 
Prospek jurusan it.pptx
Prospek jurusan it.pptxProspek jurusan it.pptx
Prospek jurusan it.pptx
AhnafGaming
 
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
Rohmad MT
 
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
Theresia Magdalena
 
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
wahyudiyanto
 
Pti (1) pengenalan dasar
Pti (1)   pengenalan dasar Pti (1)   pengenalan dasar
Pti (1) pengenalan dasar
Hardini_HD
 
Tugas pertemuan 5
Tugas pertemuan 5Tugas pertemuan 5
Tugas pertemuan 5
rian rian
 
sumber daya komputasi dan komunikasi
sumber daya komputasi dan komunikasisumber daya komputasi dan komunikasi
sumber daya komputasi dan komunikasi
AnenayaNurulAfifah
 
Tugas makalah bu nurul
Tugas makalah bu nurulTugas makalah bu nurul
Tugas makalah bu nurul
yusrildail
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
masda araffi
 
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
GitaSrinita
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Gita Oktavianti
 
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
Mercu Buana University
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Imel Aisyah Amini
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Imel Aisyah Amini
 

Similar to Kompetensi IT untuk Sarjana Industri (20)

Materi webinar-yulhendri
Materi webinar-yulhendriMateri webinar-yulhendri
Materi webinar-yulhendri
 
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNASPEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
PEMINATAN JURUSAN SISTEM INFORMASI UNAS
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
 
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/Kerjanya
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/KerjanyaPengantar Big Data dan Peluang Bisnis/Kerjanya
Pengantar Big Data dan Peluang Bisnis/Kerjanya
 
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumerINFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
INFORMATIKA BAB 1 informatika kelas x kumer
 
Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)
 
Prospek jurusan it.pptx
Prospek jurusan it.pptxProspek jurusan it.pptx
Prospek jurusan it.pptx
 
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
SIM - Rohmad, Prof. Dr. Ir. H. Hapsi Ali, MM, ( Sumber daya komputasi dan kom...
 
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
Sumber daya komputasi dan komunikasi (sim)
 
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
Sim, wahyudiyanto, hapzi ali, sim sumber daya komputasi & komunikasi, uni...
 
Pti (1) pengenalan dasar
Pti (1)   pengenalan dasar Pti (1)   pengenalan dasar
Pti (1) pengenalan dasar
 
Tugas pertemuan 5
Tugas pertemuan 5Tugas pertemuan 5
Tugas pertemuan 5
 
sumber daya komputasi dan komunikasi
sumber daya komputasi dan komunikasisumber daya komputasi dan komunikasi
sumber daya komputasi dan komunikasi
 
Tugas makalah bu nurul
Tugas makalah bu nurulTugas makalah bu nurul
Tugas makalah bu nurul
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
 
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
 
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
SIM 12, Rosmala Dewi, Prof.Dr.Ir. Hapzi Ali, mm, cm. Sistem Informasi Global,...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
 
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
Sim, imel aisyah, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi serta imple...
 

Recently uploaded

SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
AzrilAld
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
muhhaekalsn
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 

Recently uploaded (10)

SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 

Kompetensi IT untuk Sarjana Industri

  • 1. KOMPETENSI IT UNTUK MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI GUNA MENDUKUNG SUKSESNYA REVOLUSIINDUSTRI 4.0 DI INDONESIA A. MENGAPA PERLU MENGUASAI IT UNTUK INDUSTRI Berikut ini beberapa alasan penting perluanya menguasai bidang IT untuk Industri: 1. Definisi kurikulum Teknik Industri (Industrial Engineering) menurut ABET (Accreditation Board for Engineering and Technology) “The curriculum must prepare graduates to design, develop, implement, and improve integrated systems that include people, materials, information, equipment and energy.” ABET adalah organisasi non pemerintah yang bertugas melakukan akreditasi untuk perguruan tinggi di USA, dimana kurikulumnya sering dipakai untuk acuan oleh universitas di negara berkembang. Nampak jelas dalam definisi diatas bahwa informasi adalah termasuk bidang keilmuan pokok bagi Teknik Industri (TI). 2. Saat ini kita memasuki zaman Revolusi Industri 4.0, yang inti sarinya adalah digitalisasi. Jadi, Industri tidak mungkin lepas dari IT. (CAD, CAM, CIM, Robotic, ERP, Data mining, Cloud Computing, 3 D printer, AI, IoT, dst). Sehingga dapat dikatakan : “Sarjana TeknikIndustri Tanpa Menguasai IT (sebagai tools) bagaikan masakan kurang garam, alias cemplang” (Budi, 2018) 3. IT bersama bahasa Inggris adalah kompetensi global, artinya dimana bumi dipijak disitu kompetensi itu diperlukan. Penguasaan kompetensi global akan menjadi kunci utama untuk mencari kerja. Berbagai universitas di Indonesia telah mensyaratkan para mahasiswanya untuk memiliki sertifikasi kompetensi IT dan bahasa Inggris dengan level tertentu sebelum lulus sarjananya. Coba simak bagaimana para ilmuwan India menggunakan kemampuan IT dan bhs Inggris untuk menjadi enterpreneur kelas dunia yang sangat di hormati & disegani dan sangat makmur. 4. Semakin tinggi jabatan seseorang di organisasinya, semakin managerial tugasnya dan semakin berkurang segi teknisnya. Jadi, semakin berurusan dengan manajemen, semakin tinggi kebutuhan akan informasi untuk pengambilan keputusan, akibatnya semakin tinggi pula ketergantungannya pada sistim informasi. 5. Bisnis bidang aplikasi IT untuk industri masih terbuka lebar, misalnya membuat aplikaksi: optimasi, penjadwalan, simulasi , dst. Orang-orang kaya top dunia kebanyakan berasal dari bisnis IT, karena 1 aplikasi IT bisa dibeli oleh jutaan ataupun milyaran manusia, tidak seperti masakan yang hanya melayani satu atau beberapa orang saja dan bisa basi. Contoh riil adalah Google, Microsoft, Face book, sampai dengan Go Food dan Gojeg. 6. Act locally, market globally: walaupun seseorang ada di lereng gunung Bromo, namun sejauh ada koneksi internet, dia dapat jualan keahlian IT nya keseluruh dunia hanya dengan note book dan modem. 7. Kedepan, BioTech dan IT akan sangat dominan, sementara itu akan segera terjadi revolusi baru lagi dalam bidang perdagangan dengan system Blockchain dan digital money/e money seperti Bit coin. B. GAMBARAN APLIKASI IT UNTUK INDUSTRI
  • 2. Reference: Rev Industri 4.0 – Sebuah perjalanan panjang aplikasi IT untuk Industri PerludiketahuibahwaaplikasiITpadaindustri adalahluas,dalamdanberanekaragam, sehinggadapatdikatakan bila aplikasi IT untuk Industri adalah paling kaya dibanding bidang lainnya. Selain itu, semakin tinggi jabatan seseorang di organisasinya, semakin managerial tugasnya dan semakin berkurang segi teknisnya, ini juga berimplikasi: semakin tinggi jabatannya, semakin berurusan dengan manajemen, dan semakin tinggi ketergantungannya pada sistim informasi untuk pengambilan keputusan. Berikut ini beberapa contoh bidang IT dan perannya di Industri: 1. Computer Aided Design (CAD): peran IT sejak dari langkah awal, dalam desain. 2. Computer Aided Manufacturing (CAM): peran IT dalam pemesinan/manufaktur. 3. Computer Aided Design/Computer Aided Manufacturing (CAD/CAM): integrasi peran desain dan manufaktur. 4. Computer Aided Process Planing (CAPP): peran IT dalam membantu perencanaan proses. 5. Database : peran IT untuk mengelola data dan informasi kegiatan industri. 6. MIS (Management Information Systems): termasuk didalamnya adalah Office Automation Systems, Decision Support Systems (DSS) dan Executive Information Systems. 7. ComputerIntegratedManufacturing(CIM) : Manufakturyangterintegrasi denganjaringankomputer (net working). 8. ERP: Enterprise Resource Planning, bagaimana mengelola berbagai reources dalam industri seperti man, money, materials, dan informasi dari satu software saja, contoh software ERP adalah SAP, Oracle, Microsoft Dynamics. 9. Sistim Informasi berbasis Web : Internet, Intranet, Extranet dan Cloud Computing. Dunia bagaikan sudahada digenggamantanganmanusia(smartphone);areabisnissudahmenjadi regional,nasional, dan global; peran internet dan cloud computing sudah tidak bisa diabaikan. Industri jarak jauhpun sudahterjadi,misal e-manufacturing,koranKompasdicetakdi Makasar,daripadadi cetak di Jakarta, supaya beritanya tidak basi, dsb. 10. Artificial Intelligence (AI) : Kecerdasan buatan, hampir semua peralatan modern yang kompleks menggunakan unsur AI, AI bertujuanmembuat mesinatau program secerdas atau lebih cerdas dari pada manusia.Saatini aplikasi berbasisAIsedangbooming,terutamadi Jepang(mohonlihat TV NHK Jepang, in English). 11. Data Mining : Menambang tumpukan data menjadi ilmu pengetahuan yang sangat berguna. 12. Geographical InformationSystems(GIS):Setiaplokasidibumipunyakoordinatx,y,z;digabungdengan data dan informasi yangada di lokasi tsb.(dalambentukdatabase),bisamenjadi alatyangluarbiasa canggihnya, misal dalam manajemen Logistik dan Distribusi sebagai bagian dari Supply Chain, dan untuk peperangan (pesawat Drone, dipandu GPS, dan AI). 13. Internetof Things(IoT) :Segalakomponen,mesin,danprogram, bisadikendalikandari internet.Lima tahun lagi, IoT akan terjadi (mohon lihat YouTube). 14. Micro Controller dengan Arduino: semakin kecil, kompak, dan cerdas; serta mudah di program; memudahkan otomasi. 15. Dst… C. STRATEGI BELAJAR YANG CERDIK “INTERNET ADALAH GUDANG REFERENSI DAN PAKAR, MAKA MANFAATKANLAH SECERDIK DAN SEBIJAK MUNGKIN”
  • 3. Berikut ini salah satu contoh usaha belajar bhs pemrograman secara cerdik dan mandiri, contoh kasus menggunakan “Upaya Menguasai bhs Pemrograman Python”, namun contoh ini bisa diaplikasikan ke semua bahasa Pemrograman dan semua topik bidang studi: 1. Mencari tahu bahasa pemrograman masa depan Google : Best programming language to learn in 2018 Python Heads IEEE Spectrum Language Ranking Written by Janet Swift Wednesday, 19 July 2017 The language that comes top in this year's IEEE Spectrum Ranking is Python, closely followed by C and Java. However if you think another language should be the most popular one, simply use its interactive tool to change the weightings! 2. Video tutorial di YouTube, sebagai pembuka pintu gerbang belajar, misal ketik: Python for beginner. Ditemukan sekitar 590.000 hasil, pilih 3 yang rankingnya tertinggi untuk di download dan dipelajari. 3. Tutorial + Python + pdf (Google). Ditemukan Sekitar 2.460.000 hasil (0,33 detik). Dengan tutorial diharapkan belajar level beginner dipermudah, download sekalian sample filenya (source code, kode program). Kode program sangat membantu mempercepat studi dengan mengetahui hasil suatu pembelajaran lebih dahulu atau kalau salah dalam sintaks. 4. Download ebook tentang Python. Serial berikut ini menunjukan levelnya juga, misalnya: a. ….. for Dummies (beginner) b. Mastering ….. (intermediate) c. Cooked Book (untuk advanced dan tip/trik) Misal ketik di Google: Ebook + Python + pdf . Ditemukan sekitar 693.000 hasil (0,35 detik) ; atau bisa dari site tertentu (best site to download ebook). Jangan lupa untuk download sample file yang lokasi webnya bisa dibaca di bab Introduction dari ebook. Kumpulkan sample file dari buku2 bermutu menjadi pustaka anda sendiri.
  • 4. 5. Belajar secara online: Learn python on line (Google); Ditemukan Sekitar 4.690.000 hasil (0,52 detik); ada yang berbayar dan bersertifikat, ada yang gratis. 6. Bila kesulitan dengan suatu algoritma dan programnya, maka coba di cari source code untuk hal yang sulit dengan Google, misal Ketik: Best python source codes; Ditemukan Sekitar 6.520.000 hasil (0,51 detik) ; lalu coba 3 site teratas untuk download source codes. Untuk melacak dasar algoritma suatu program hasil download, diperlukan ketrampilan debugging (mencari kutu busuk/error dalam program), dengan debug program bisa dieksekusi per baris sambil memonitor perubahan nilai variabel dan counter, sehingga algoritma program terdeteksi. 7. Bila sudah sampai pada tataran advanced, maka dengan cara yang sama, pelajari adds in/library dari Python yang sangat ampuh dan gratis, misal Numpy, Matplotlib, (seperti Mathlab yang sangat mahal hrganya), dst. (sesuai spealisasi bidang anda). 8. Gunakan Forum untuk bertemu dan berkawan dengan sesama peminat Python; Ketik: Best python forum . Ditemukan sekitar 2.480.000 hasil (0,34 detik) ; lalu coba 3 teratas Python Forum. Anda sebaiknya memiliki beberapa email, misalnya untuk: pribadi, ilmiah, bisnis. Sangat terasa manfaatnya bila anda sedang kesulitan mengerjakan thesis atau disertasi (S2/S3) dimana pembimbing anda sudah “mentok” (kurang tahu arah solusi problema yang sedang anda hadapi), ribuan pakar dalam forum dapat diajak membantu memecahkan problema anda. 9. Download skripsi atau thesis luar negeri untuk melihat ide2 baru tentang aplikasi. Ketik misalnya: Thesis + Image Procesing + Python + pdf. Sekitar 368.000 hasil (0,40 detik). 10. Download shareware dibidang yang anda minati, misal inventory atau penjadwalan produksi, ini untuk melihat aplikasi baru yang murah meriah namun sangat bermanfaat(untuk senjata anda), dan juga ide2 baru tentang aplikasi. Ketik misalnya: Shareware + inventory + Python. Contoh shareware adalah Smartdav, anti virus bikinan orang Yogya, yang cukup bermanfaat tuk menangkal virus lokal. Sebuah shareware yang bagus dan laku keras di dunia sering diakuisisi oleh perusahaan raksasa. Inilah potensi bisnis aplikasi yang mirip jualan spareparts (komponen) daripada jualan mobilnya di internet. Contoh: download shareware production scheduling + microsoft excel. Sekitar 14.600 hasil (0,38 detik) 11. Mengikuti komunitas di daerah anda tinggal, misal KOSIIMA, untuk tukar pendapat dan saling menambah ilmu tentang Python/IT dalam pertemuan2 yang terjadwal. D. MENGENAL KOSIIMA “KOMUNITAS SISTIM INFORMASI INDUSTRI MALANG (KOSIIMA)” Dasar falsafah kosiima: "SALING BERBAGI, SALING MEMBERI, DAN SALING MENERIMA ILMU DAN KETRAMPRILAN DI BIDANG SII" >>> Dengan cara menjembatani orang yang merasa haus/kekurangan ilmu dengan orang yang merasa kelebihan ilmu, supaya maju bersama dibidang kompetensi IT untuk Industri.
  • 5. Web site: kosiima.wordpress.com Silahkan kunjungi web site kami, dan bila ada pertanyaan silahkan kirim Email ke: kosiima2018@gmail.com. //EOF PBS