SlideShare a Scribd company logo
Profil sman 110



               By
              Amir
              Ade
              Fatur
Alamat sman 110 jl bendunga
melayu utara kec. Koja jakarta
• Sebelumnya, keberadaan SMAN 110 diawali dengan berdirinya
  Sekolah Pendidikan Guru (SPG) tahun 1972 dibawah pimpinan Drs
  H P Harahap yang beralamat di Jalan Mahoni 44, Kecamatan Koja,
  Jakarta Utara. Dua tahun kemudian, yaitu tahun 1974, SPG yang
  tadinya berstatus swasta menjadi filial, yaitu SPG 2 Filial. Baru
  tahun 1978, SPG 2 Filial memperoleh status mandiri menjadi SPG 4
  Jakarta.
• Seiring dengan statusnya yang telah menjadi SPG mendiri, animo
  masyarakat untuk masuk ke SPG di wilayah Jakarta Utara semakin
  meningkat. Atas dasar itulah, para guru di bawah pimpinan Bpk Drs
  H P Harahap bersama instansi terkait mencari lahan untuk
  pengembangan gedung baru sekolah.
• Tahun 1979 pengembangan gedung baru SPG 4 dimulai di wilayah
  Plumpang Jakarta Utara dengan luas tanah 22.500m dan 23 ruang
  belajar lengkap dengan sarana pendukung lainnya.
• Memasuki tahun 1982, SPG beralih fungsi menjadi SMA dan
  seluruh kegiatan sekolah di pusatkan di Jalan Bendungan Melayu,
  Plumpang, Jakarta Utara, yang cukup sejuk, tenang karena jauh
  dari kebisingan. Namun demikian, masih ada kendala yang cukup
  mengganjal, yaitu jalan masuk dari jalan raya ke sekolah yang
  belum layak.
• Melalui berbagai perjuangan Bpk Drs AY Gino Mahyohadi MPd,
  pimpinan SMA 110, gedung bangunan lama satu lantai direnovasi
  menjadi bangunan baru lantai 3 dalam 3 tahapan yang terdiri atas
  19 ruang kelas dan sarana lainnya dengan misi dan visi yang jelas
  dengan menitikberatkan pada peningkatan mutu.
• Dilanjutkan perjuangan Bpk Rs H Slamet Prawirohartono MM,
  disamping melanjutkan program yang dirancang oleh kepala
  sekolah sebelumnya, Bpk Drs AY Gino Mahyohadi MPd, dalam
  peningkatan mutu, beliau menginginkan sekolah yang bersih,
  rindang, aman, dan nyaman, memiliki peningkatan SDM, dan
  penertiban administrasi sekolah.
• Berkat perjuangan yang cukup gigih semua komponen sekolah,
  mulai tahun pelajaran 2003-2004 SMAN 110 Jakarta ditunjuk
  sebagai Sekolah Unggulan Jakarta Utara dengan meraih hasil
  Akreditasi A.
• Periode berikutnya 2005-2007, Sekolah ini dipimpin oleh Ibu Dra.
  Maria Gunarwati M.Pd. Selain melanjutkan program yang telah
  dirancang oleh Bpk Drs. H. Slamet Prawirodiharjo, M.M., beliau juga
  berusaha meningkatkan mutu SDM SMA 110 yaitu dengan
  mengadakan pelatihan IT dan Bahasa Inggris.
• Periode berikutnya, 2007-2008 dipimpin oleh Dra. H. Nuraini M.Pd.
  Beliau melanjutkan program sebelumnya. Periode beliau sangat
  pendek, kurang dari 1 tahun.
• Mulai tahun 2008 s.d. 2010, SMAN 110 dipimpin oleh Ibu Dra. Een
  Heraena S., M.M. Selain melanjutkan program sebelumnya, beliau
  mengembangkan kegiatan seni serta sarana dan prasarana
  terutama pemanfaatan 7K (Ketertiban, Keamanan, Kebersihan,
  Keindahan, Kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan).
• Tahun 2010, Ibu Dra. Een Heraena digantikan oleh Ibu Dra. Tuti
  Rahmani yang melanjutkan berbagai program yang telah dibuat
  sebelumnya. Saat ini SMA 110 melanjutkan status akreditas A
  dengan nilai yang memuaskan. Semuanya berkat perjuangan dan
  dukungan para insan di SMA Negeri 110.
Ruangan :
•   Ruang Belajar
•   Ruang Perpustakaan
•   Ruang BK
•   Ruang Laboratorium
•   Ruang Komputer
•   Ruang Lab Bahasa
•   Ruang UKS
•   Ruang OSIS
•   Ruang Media/audiovisual
•   Ruang Ibadah
•   Dll.
Kurikulum :
•   SMA Negeri 110 Jakarta menerapkan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP)
    kepada setiap siswa-siswi yang bersekolah di SMA Negeri 110 Jakarta, sebagai
    pengganti atas Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK).
•   Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) adalah sebuah kurikulum operasional
    pendidikan yang disusun oleh dan dilaksanakan di masing-masing satuan
    pendidikan. KTSP secara yuridis diamanatkan oleh Undang-Undang Nomor 20
    Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan Peraturan Pemerintah Republik
    Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Penyusunan
    KTSP oleh sekolah dimulai tahun ajaran 2006/2007 dengan mengacu pada Standar
    Isi dan Standar Kompetensi Lulusan untuk pendidikan dasar dan menengah
    sebagaimana yang diterbitkan melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional
    masing-masing Nomor 22 Tahun 2006 dan Nomor 23 Tahun 2006, serta Panduan
    Pengembangan KTSP yang dikeluarkan oleh BSNP.
•   Pada prinsipnya, KTSP merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Standar Isi,
    namun pengembangannya diserahkan kepada sekolah agar sesuai dengan
    kebutuhan sekolah itu sendiri. KTSP terdiri dari tujuan pendidikan tingkat satuan
    pendidikan, struktur dan muatan kurikulum tingkat satuan pendidikan, kalender
    pendidikan, dan silabus. Pelaksanaan KTSP mengacu pada Permendiknas Nomor 24
    Tahun 2006 tentang Pelaksanaan Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan.
Visi, Misi, dan Tujuan :
VISI
• Unggul dalam mutu, prestasi dalam kreasi, teguh imam dan taqwa
  dalam menghadapi era globalisasi.
MISI
• Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar
• Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia warga SMA 110.
• Meningkatkan Kualitas Kinerja.
• Meningkatkan Kualitas Pengembangan diri.
• Meningkatkan pelaksanaan Imtaq dan Ipteq.
• Meningkatkan penguasaan bahasa asing.
• Meningkatkan penguasaan teknologi dan informasi.
TUJUAN SEKOLAH
• Tersusunnya KTSP yang sempurna yang sudah
  ditandatangani pejabat.
• Meningkatkan kualitas pendidikan ke jenjang yang lebih
  tinggi baik formal maupun formal.
• Meningkatkan Team Work yang solid.
• Meningkatkan kualitas dan kuantitas lulusan.
• Meningkatkan pelaksanaan kegiatan eskul.
• Menghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa.
• Menghasilkan lulusan yang berkualitas dalam Ipteq.
Ekstrakulikuler :

•   OSIS
•   TAEKWONDO
•   FUTSAL
•   PRAMUKA
•   PMR
•   PENCAK SILAT
•   PASKIBRA
•   ROHIS

More Related Content

What's hot

Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
SMAN1Ciwidey
 
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdfPerutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
Cikgudiana
 
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di SekolahContoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
cikgusulizaabas
 
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
Supriyanto Praptoutomo
 
Ulangan semester 1
Ulangan semester 1Ulangan semester 1
Ulangan semester 1
ananda dewi saputri
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
Imam Santoso
 
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPPFalsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
NURLIDYAWATI JASMIN
 
SD MPK JOGONALAN
SD MPK JOGONALANSD MPK JOGONALAN
SD MPK JOGONALAN
Mas Odjie
 
minggu interaksi sk kerupang 2012
minggu interaksi sk kerupang 2012minggu interaksi sk kerupang 2012
minggu interaksi sk kerupang 2012Hamizah Rifai
 
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasionalsejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
Sha Amran
 
Penerapan kurikulum 2013 1
Penerapan kurikulum 2013 1Penerapan kurikulum 2013 1
Penerapan kurikulum 2013 1
Ilmal Satriani
 
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA  tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
nindya_putri
 
Ummu habibah (33) school
Ummu habibah (33) schoolUmmu habibah (33) school
Ummu habibah (33) school
ummu1234
 
Prakata modul membaca dan menulis
Prakata modul membaca dan menulisPrakata modul membaca dan menulis
Prakata modul membaca dan menulis
Mohd Sohaimi Ismail
 
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiPasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiidapurnama7475
 
Kode etik-sekolah
Kode etik-sekolahKode etik-sekolah
Kode etik-sekolahasapputih
 
Permasalahan sains di indonesia
Permasalahan sains di indonesiaPermasalahan sains di indonesia
Permasalahan sains di indonesia
Sufiandi Setiawan
 
Kode etik sekolah
Kode etik sekolahKode etik sekolah
Kode etik sekolah
Äkäñx Këyñå
 
Kurikulum di singapura
Kurikulum di singapuraKurikulum di singapura
Kurikulum di singapura
Nailul Hasibuan
 
contoh gerakanProbelematika negara indonesia
contoh gerakanProbelematika negara indonesiacontoh gerakanProbelematika negara indonesia
contoh gerakanProbelematika negara indonesia
dina_mala22
 

What's hot (20)

Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
Proposal pengajuan sarana bp bk revisi 2017
 
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdfPerutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
Perutusan Ketua Pengarah Pelajaran sempena Hari Guru tahun 2011 pdf
 
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di SekolahContoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
Contoh Aktiviti Yang Dijalankan di Sekolah
 
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
1516_Tata Tertib dan Kode Etik Sekolah
 
Ulangan semester 1
Ulangan semester 1Ulangan semester 1
Ulangan semester 1
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPPFalsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
Falsafah Pendidikan di Malaysia: Teras Strategik PIPP
 
SD MPK JOGONALAN
SD MPK JOGONALANSD MPK JOGONALAN
SD MPK JOGONALAN
 
minggu interaksi sk kerupang 2012
minggu interaksi sk kerupang 2012minggu interaksi sk kerupang 2012
minggu interaksi sk kerupang 2012
 
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasionalsejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
sejarah sistem persekolahan dan pendidikan nasional
 
Penerapan kurikulum 2013 1
Penerapan kurikulum 2013 1Penerapan kurikulum 2013 1
Penerapan kurikulum 2013 1
 
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA  tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
tentang bentuk - bentuk sekolah SMPIT AS SU' ADAA
 
Ummu habibah (33) school
Ummu habibah (33) schoolUmmu habibah (33) school
Ummu habibah (33) school
 
Prakata modul membaca dan menulis
Prakata modul membaca dan menulisPrakata modul membaca dan menulis
Prakata modul membaca dan menulis
 
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomiPasal 31 dasar landasan ekonomi
Pasal 31 dasar landasan ekonomi
 
Kode etik-sekolah
Kode etik-sekolahKode etik-sekolah
Kode etik-sekolah
 
Permasalahan sains di indonesia
Permasalahan sains di indonesiaPermasalahan sains di indonesia
Permasalahan sains di indonesia
 
Kode etik sekolah
Kode etik sekolahKode etik sekolah
Kode etik sekolah
 
Kurikulum di singapura
Kurikulum di singapuraKurikulum di singapura
Kurikulum di singapura
 
contoh gerakanProbelematika negara indonesia
contoh gerakanProbelematika negara indonesiacontoh gerakanProbelematika negara indonesia
contoh gerakanProbelematika negara indonesia
 

Similar to hafiz

Contoh laporan PPL
Contoh laporan PPLContoh laporan PPL
Contoh laporan PPL
Maharani Yusran
 
Annisa nurul jannah
Annisa nurul jannahAnnisa nurul jannah
Annisa nurul jannah
annisanj22
 
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptxPRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
MTsSyamsulHuda
 
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptxUPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
Nurhamid34
 
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
Ary Ary
 
Ppt p totok baru
Ppt p totok baruPpt p totok baru
Ppt p totok baru
Millatilqoyyimah
 
Ppt kur n buku teks
Ppt kur n buku teksPpt kur n buku teks
Ppt kur n buku teks
Millatilqoyyimah
 
Ppt p totok baru
Ppt p totok baruPpt p totok baru
Ppt p totok baru
Millatilqoyyimah
 
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptxPaparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
nisaummusiddiq
 
3 permasalahan pm
3 permasalahan pm3 permasalahan pm
3 permasalahan pm
Roslan Suraji
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
SDN Paseban 01 Kencong Jember
 
Juhana eds ok
Juhana eds okJuhana eds ok
Juhana eds ok
Kartono Saini
 
aporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsekaporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsek
MiawsGoogle
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
PASEBAN01
 
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa BaratSMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Baratandrianopsyah
 
Tk miftahul jannah
Tk miftahul jannahTk miftahul jannah
Tk miftahul jannahhmn111
 
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
Suryandarihera
 
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasionalUpaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
rinoarpa
 
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasionalUpaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
rinoarpa
 
Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018
Endin Salahudin
 

Similar to hafiz (20)

Contoh laporan PPL
Contoh laporan PPLContoh laporan PPL
Contoh laporan PPL
 
Annisa nurul jannah
Annisa nurul jannahAnnisa nurul jannah
Annisa nurul jannah
 
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptxPRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
PRESENTASI PPDB MI SYAMSUL HUDA.pptx
 
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptxUPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
UPGRADING KS & KAMAD MUHAMMADIYAH.pptx
 
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
Dokumen 1 kurikulum_2013_dan_2006
 
Ppt p totok baru
Ppt p totok baruPpt p totok baru
Ppt p totok baru
 
Ppt kur n buku teks
Ppt kur n buku teksPpt kur n buku teks
Ppt kur n buku teks
 
Ppt p totok baru
Ppt p totok baruPpt p totok baru
Ppt p totok baru
 
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptxPaparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
 
3 permasalahan pm
3 permasalahan pm3 permasalahan pm
3 permasalahan pm
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
 
Juhana eds ok
Juhana eds okJuhana eds ok
Juhana eds ok
 
aporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsekaporan-kinerja-kepsek
aporan-kinerja-kepsek
 
Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014Program tahunan sekolah 2013 2014
Program tahunan sekolah 2013 2014
 
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa BaratSMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
SMA Terbuka Negeri 5 Depok, Jawa Barat
 
Tk miftahul jannah
Tk miftahul jannahTk miftahul jannah
Tk miftahul jannah
 
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
WEBINAR HARI GURU GSM SEMOGA BERMANFAAT .
 
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasionalUpaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
 
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasionalUpaya pembaharuan pendidikan nasional
Upaya pembaharuan pendidikan nasional
 
Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018
 

hafiz

  • 1. Profil sman 110 By Amir Ade Fatur
  • 2. Alamat sman 110 jl bendunga melayu utara kec. Koja jakarta • Sebelumnya, keberadaan SMAN 110 diawali dengan berdirinya Sekolah Pendidikan Guru (SPG) tahun 1972 dibawah pimpinan Drs H P Harahap yang beralamat di Jalan Mahoni 44, Kecamatan Koja, Jakarta Utara. Dua tahun kemudian, yaitu tahun 1974, SPG yang tadinya berstatus swasta menjadi filial, yaitu SPG 2 Filial. Baru tahun 1978, SPG 2 Filial memperoleh status mandiri menjadi SPG 4 Jakarta. • Seiring dengan statusnya yang telah menjadi SPG mendiri, animo masyarakat untuk masuk ke SPG di wilayah Jakarta Utara semakin meningkat. Atas dasar itulah, para guru di bawah pimpinan Bpk Drs H P Harahap bersama instansi terkait mencari lahan untuk pengembangan gedung baru sekolah.
  • 3. • Tahun 1979 pengembangan gedung baru SPG 4 dimulai di wilayah Plumpang Jakarta Utara dengan luas tanah 22.500m dan 23 ruang belajar lengkap dengan sarana pendukung lainnya. • Memasuki tahun 1982, SPG beralih fungsi menjadi SMA dan seluruh kegiatan sekolah di pusatkan di Jalan Bendungan Melayu, Plumpang, Jakarta Utara, yang cukup sejuk, tenang karena jauh dari kebisingan. Namun demikian, masih ada kendala yang cukup mengganjal, yaitu jalan masuk dari jalan raya ke sekolah yang belum layak. • Melalui berbagai perjuangan Bpk Drs AY Gino Mahyohadi MPd, pimpinan SMA 110, gedung bangunan lama satu lantai direnovasi menjadi bangunan baru lantai 3 dalam 3 tahapan yang terdiri atas 19 ruang kelas dan sarana lainnya dengan misi dan visi yang jelas dengan menitikberatkan pada peningkatan mutu.
  • 4. • Dilanjutkan perjuangan Bpk Rs H Slamet Prawirohartono MM, disamping melanjutkan program yang dirancang oleh kepala sekolah sebelumnya, Bpk Drs AY Gino Mahyohadi MPd, dalam peningkatan mutu, beliau menginginkan sekolah yang bersih, rindang, aman, dan nyaman, memiliki peningkatan SDM, dan penertiban administrasi sekolah. • Berkat perjuangan yang cukup gigih semua komponen sekolah, mulai tahun pelajaran 2003-2004 SMAN 110 Jakarta ditunjuk sebagai Sekolah Unggulan Jakarta Utara dengan meraih hasil Akreditasi A. • Periode berikutnya 2005-2007, Sekolah ini dipimpin oleh Ibu Dra. Maria Gunarwati M.Pd. Selain melanjutkan program yang telah dirancang oleh Bpk Drs. H. Slamet Prawirodiharjo, M.M., beliau juga berusaha meningkatkan mutu SDM SMA 110 yaitu dengan mengadakan pelatihan IT dan Bahasa Inggris.
  • 5. • Periode berikutnya, 2007-2008 dipimpin oleh Dra. H. Nuraini M.Pd. Beliau melanjutkan program sebelumnya. Periode beliau sangat pendek, kurang dari 1 tahun. • Mulai tahun 2008 s.d. 2010, SMAN 110 dipimpin oleh Ibu Dra. Een Heraena S., M.M. Selain melanjutkan program sebelumnya, beliau mengembangkan kegiatan seni serta sarana dan prasarana terutama pemanfaatan 7K (Ketertiban, Keamanan, Kebersihan, Keindahan, Kekeluargaan, Kerindangan, Kesehatan). • Tahun 2010, Ibu Dra. Een Heraena digantikan oleh Ibu Dra. Tuti Rahmani yang melanjutkan berbagai program yang telah dibuat sebelumnya. Saat ini SMA 110 melanjutkan status akreditas A dengan nilai yang memuaskan. Semuanya berkat perjuangan dan dukungan para insan di SMA Negeri 110.
  • 6. Ruangan : • Ruang Belajar • Ruang Perpustakaan • Ruang BK • Ruang Laboratorium • Ruang Komputer • Ruang Lab Bahasa • Ruang UKS • Ruang OSIS • Ruang Media/audiovisual • Ruang Ibadah • Dll.
  • 7. Kurikulum : • SMA Negeri 110 Jakarta menerapkan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) kepada setiap siswa-siswi yang bersekolah di SMA Negeri 110 Jakarta, sebagai pengganti atas Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK). • Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) adalah sebuah kurikulum operasional pendidikan yang disusun oleh dan dilaksanakan di masing-masing satuan pendidikan. KTSP secara yuridis diamanatkan oleh Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Penyusunan KTSP oleh sekolah dimulai tahun ajaran 2006/2007 dengan mengacu pada Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan untuk pendidikan dasar dan menengah sebagaimana yang diterbitkan melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional masing-masing Nomor 22 Tahun 2006 dan Nomor 23 Tahun 2006, serta Panduan Pengembangan KTSP yang dikeluarkan oleh BSNP. • Pada prinsipnya, KTSP merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Standar Isi, namun pengembangannya diserahkan kepada sekolah agar sesuai dengan kebutuhan sekolah itu sendiri. KTSP terdiri dari tujuan pendidikan tingkat satuan pendidikan, struktur dan muatan kurikulum tingkat satuan pendidikan, kalender pendidikan, dan silabus. Pelaksanaan KTSP mengacu pada Permendiknas Nomor 24 Tahun 2006 tentang Pelaksanaan Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan.
  • 8. Visi, Misi, dan Tujuan : VISI • Unggul dalam mutu, prestasi dalam kreasi, teguh imam dan taqwa dalam menghadapi era globalisasi. MISI • Meningkatkan kualitas proses belajar mengajar • Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia warga SMA 110. • Meningkatkan Kualitas Kinerja. • Meningkatkan Kualitas Pengembangan diri. • Meningkatkan pelaksanaan Imtaq dan Ipteq. • Meningkatkan penguasaan bahasa asing. • Meningkatkan penguasaan teknologi dan informasi.
  • 9. TUJUAN SEKOLAH • Tersusunnya KTSP yang sempurna yang sudah ditandatangani pejabat. • Meningkatkan kualitas pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi baik formal maupun formal. • Meningkatkan Team Work yang solid. • Meningkatkan kualitas dan kuantitas lulusan. • Meningkatkan pelaksanaan kegiatan eskul. • Menghasilkan lulusan yang beriman dan bertaqwa. • Menghasilkan lulusan yang berkualitas dalam Ipteq.
  • 10. Ekstrakulikuler : • OSIS • TAEKWONDO • FUTSAL • PRAMUKA • PMR • PENCAK SILAT • PASKIBRA • ROHIS