SlideShare a Scribd company logo
MENU
SITI SALWAAULIA
20220080495
MUHAMMAD RIZKY
20220080247
RESA RAHMAWATI
20220080036
SUCI SALSABILLA R
20220080016
MENU
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Apa itu elastisitas permintaan?
Dalam ilmu ekonomi, elastisitas permintaan atau price elasticity of demand adalah ukuran
perubahan jumlah permintaan barang terhadap perubahan harga barang itu. Pada umumnya,
jika harga barang naik, kesediaan pembeli untuk membeli barang tersebut akan menurun.
Elastisitas permintaan terjadi ketika harga suatu barang atau jasa berpengaruh besar terhadap
permintaan konsumen. Jika harga turun sedikit, konsumen akan meningkat. Jika harga naik sedikit,
maka konsumen akan berkurang.
Apa kegunaan memahami elastisitas permintaan?
• Dapat digunakan untuk analisis kebijakan pemerintah untuk menentukan sector mana yang
dapat memberikan hasil yang paling signifikan atau yang menimbulkan biaya yang minimal.
Sehingga tidak terjadi pemborosan pembiayaan pemerintah
• Bagi produsen, Untuk mengetahui reaksi konsumen terhadapperubahan harga, sehingga
produsen dapat menggunakan sebagai pedoman seberapa besar produsen harus mengubah
harga jual produknya
Bagaimana jenis-jenis elastisitas permintaan?
 Elastis  Inelastis
 Elastis Uniter  Elastis Sempurna
 Inlastis Sempurna
Bagaimana elastisitas permintaan ini bekerja?
ELASTISITAS
PERMINTAAN Permintaan Elastis adalah permintaan yang koefisien elasitas permintaan sama dengan
lebih dari satu.
Contoh Soal :
Harga daging sapi dari suatu pasar turun dari Rp.50.000,00 menjadi Rp.49.000,00,
sementara kuantitas daging sapi yang diminta melonjak dari 5.000 kg menjadi 6.000 kg.
Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut :
Jawab :
Diketahui :
P1 = 50.000,00 Q1 = 5.000 kg
P2 = 49.000,00 Q2 = 6.000 kg
Ditanyakan : Tentukan koefisien elastisitasnya!
Jawab :
KURVA PERMINTAAN ELASTIS
ELASTISITAS
PERMINTAAN Permintaan Inelastis adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya kurang dari
satu. Permintaan ini tercapai jika persentase perubahan jumlah barang yang diminta lebih
kecil dari pada presentase perubahan harga.Elatisitas kurang dari satu biasanya terjadi pada
barang-barang kebutuhan pokok seperti beras, gula, pupuk, bahan bakar dan lain-lain.
Contoh Soal :
Jumlah permintaan pupuk turun dari 80 kg menjadi 60 kg. Gejala ini merupakan akibat dari
kenaikan harga pupuk dari Rp.40.000,00 menjadi Rp.80.000,00.Elastisitas permintaan
terhadap pupuk tersebut dapat dihitung sebagai berikut :
Jawab :
Diketahui :
P1 : Rp.40.000,00 Q1 : 80
P2 : Rp.80.000,00 Q2 : 60
Ditanyakan : Berapakah elastisitas permintaannya?.
Jawab :
KURVA PERMINTAAN INELASTIS
Ketika besaran elastisitasnya kurang dari satu, maka bentuk kurve
permintaannya relative curam karena besaran elastisitas
permintaan terhadap harga lebih kecil dari 1 (inelastis). Semakin
curam bentuk kurve permintaan suatu barang menunjukkan
perubahan harga terhadap perubahan jumlah barang yang diminta
semakin kecil.Kurve permintaan inelastic Nampak sebagai
berikut :
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Permintaan Elastis Uniter adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya sama
dengan satu. Permintaan Elastis Uniter kalau perubahan harga pengaruhnya sebanding
terhadap perubahan kuantitas barang yang diminta. Besaran koefisien elastisitasnya adalah
satu
Contoh Soal :
Harga VCD Player ditoko elektronik mengalami kenaikan dari Rp.500.000,00 menjadi
Rp.1.000.000,00. Perubaham harga diikuti dengan naiknya jumlah barang yang diminta dari
150 unit menjadi 100 unit. Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut :
Jawab :
Diketahui :
P1 = Rp.1.000.000,00 Q1 = 100 unit
P2 = Rp. 500.000,00 Q2 = 150 unit
Jawab :
Ed = 1 artinya elastis uniter
KURVA PERMINTAAN ELASTIS UNITER
Ketikabesaran elastisitasnya sama dengan satu ( elastic uniter),
maka bentuk kurve permintaannya kemiringannya 45 derajat
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Permintaan Elastis Sempurna adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya tak
terhingga. Permintaan Elastis Sempurna terjadi jika ada perubahan jumlah yang diminta
meskipun tidak ada perubahan harga. Kasus permintaan elastis sempurna terjadi apabila
permintaan suatu barang dapat berubah-ubah meskipun harga barang tersebut tetap.
Contoh :
Pada saat harga minyak tanah di Kabupaten X Rp.10.000,00 per liter. Jumlah minyak tanah
yang diminta sebanyak 1100 liter. Ketika persediaan minyak tanah ditambah oleh
pemerintah menjadi 1800 liter pada harga yang sama semua persediaan minyak tanah habis
dibeli. Tentukan koefisien elastisitasnya!
Jawab :
Diketahui :
P1 = Rp.10.000,00 / liter
P2 = Rp.10.000,00/ liter
Q1 = 1100 liter
Q2 = 1800 liter
Ditanyakan : Tentukan koefisien elastisitasnya !
Jawab :
Kurva permintaan elastis sempurna
Ketika besaran elastisitas permintaan terhadap harga
menentukan bentuk kurva permintaan elastis sempurna
yang mendatar disebabkan oleh besaran elastisitasnya
tidak terbatas. Jadi pada tingkat harga yang sama,
permintaan terus bertambah.
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Permintaan Inelastis Sempurna adalah permintaan yang koefisien elastisias permintaannya
adalah 0 (Ed = 0). Permintaan Inelastis Sempurna terjadi jika tidak ada perubahan jumlah
barang yang diminta meskipun ada perubahan harga. Dengan kata lain, perubahan harga
sebesar apapun sama sekali tidak berpengaruh terhadap jumlah barang yang diminta.
Contoh soal :
Produsen menetapkan harga garam sebesar Rp.14.000,00 per kg. Pada tingkat harga tersebut,
barang yang diminta sebanyak 60 kg.Ketika harga garam turun menjadi Rp.12.000,00, jumlah
garam yang diminta tetap 60 kg. Dari data tersebut, tentukan koefisien elastisitas permintaan !
Jawab :
Diketahui :
P1 : Rp.14.000,00 Q1 : 60 kg
P2 : Rp.12.000,00 Q2 : 60 kg
Jawab :
KURVE PERMINTAAN INELASTIS SEMPURNA
Ketika besaran elastisitasnya sama dengan 0 (inelastic sempurna), maka bentuk kurve
permiantaannya akan tegak lurus. Suatu kenaikan harga tidak mengubah kuantitas
permintaan.Dalam hal ini, permintaan sama sekali tidak peka terhadap perubahan harga.
Kurve permintaan inelastis sempurna Nampak seperti berikut :
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Faktor yang Memengaruhi
Elastisitas Permintaan
Ketersediaan
Barang Substitusi
Jumlah
Penggunaan
Barang dan Jasa
Pengeluaran atas
Barang dan Jasa
Intensitas
Kebutuhan
Masa
Penyesuaian
Pendapatan
konsumen
Semakin banyak
dan semakin
baik barang
substitusi, maka
elastisitas
permintaannya
akan cenderung
semakin besar.
Semakin besar
jumlah
penggunaan
barang dan
jasa, akan
semakin besar
elastisitas
permintaannya.
Semakin besar
persentase
pendapatan yang
digunakan untuk
pengeluaran barang
dan jasa, maka
elastisitas
permintaannya
cenderung semakin
besar.
Jika kebutuhan
akan suatu
barang dan jasa
sangat besar,
kenaikan harga
sedikit sekali
pengaruhnya
terhadap
permintaan.
Semakin lama
periode yang
diperlukan bagi
penyesuaian jumlah
barang dan jasa
yang diminta, maka
permintaannya
cenderung semakin
elastis.
Semakin tinggi
pendapatan
konsumen
maka, jumlah
barang dan jasa
yang akan
dibeli akan
semakin
meningkat.
ELASTISITAS
PERMINTAAN
Adakah improvement dari kelompok Anda perihal teori elastisitas
permintaan?
Adaa, karena improvement dari elastisitas permintaan
merupakan sebuah perubahan pada relative jumlah barang yang akan
dibeli oleh konsumen sebagai pengaruh terhadap perubahan suatu faktor
yang dapat mempengaruhi elastisitas itu sendiri.
ELASTISITAS
PENAWARAN
Apa itu elastisitas penawaran?
Dalam ilmu ekonomi, elastisitas penawaran didefinisikan sebagai derajat kepekaan jumlah
penawaran suatu barang dengan harga barang itu sendiri. Elastisitas penawaran mengukur
persentase perubahan jumlah penawaran yang terjadi akibat persentase perubahan harga.
Bagaimana elastisitas penawaran ini bekerja?
Tingkat tanggapan (respons) terhadap perubahan harga; jika harga bergerak naik, biasanya penawaran akan
meningkat; jika tidak meningkat, penawaran itu tidak elastis; penawaran dikatakan elastis jika kenaikan
harga juga diikuti kenaikan produksi (elasticity of supply).
Apa kegunaan memahami elastisitas penawaran?
untuk mengetahui seberapa besar tingkat kepekaan pada perubahan jumlah suatu
barang atau jasa yang diminta oleh konsumen atau pasar dan barang dan jasa yang
ditawarkan oleh produsen sebagai akibat terjadinya perubahan harga barang atau jasa
yang diminta
Bagaimana jenis-jenis elastisitas penawaran?
 Elastis
 Inelastis
 Elastis Uniter
 Elastis Sempurna
 Inelastis Sempurna
ELASTISITAS
PENAWARAN
Keterangan:
Es : koefisien elastisitas penawaran Q : jumlah penawaran awal
%P : perubahan harga P : harga awal
%Q : perubahan jumlah penawaran
a. Es > 1 (Elastis)
Permintaan yang bersifat elastis mempunyai angka koefisien elastisitas > 1, hal ini berarti persentase
perubahan penawaran lebih besar dari persentase penambahan harga.
Contoh dalam penghitungan:
Harga sepatu anak naik yang semula Rp15.000,00 menjadi Rp20.000,00, sehingga penawaran naik dari
1.000 menjadi 4.000. Koefisien elastisitasnya adalah:
KURVA ELASTIS
ELASTISITAS
PENAWARAN
b. Es < 1 (Inelastis)
Penawaran yang bersifat inelastis mempunyai angka koefisien elastisitas kurang dari
1 (Es < 1). Hal ini berarti persentase perubahan harga lebih besar daripada persentase
perubahan kuantitas yang ditawarkan. Dengan kata lain perubahan yang besar dalam
harga tidak diikuti oleh perubahan yang cukup berarti dalam kuantitas yang
ditawarkan.
Contoh dalam penghitungan:
Harga jeruk lokal di suatu pasar tradisional naik dari Rp6.000,00 menjadi Rp7.000,00 per
kilogram, dan jumlah permintaan naik dari 6.500 kg menjadi 7.000 kg.
Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut:
KURVA INELASTIS
c. Es = 1 (Elastis Uniter)
Penawaran yang bersifat elastis uniter mempunyai angka koefisien elastisitas sama
dengan 1 (Es = 1). Hal ini berarti bahwa persentase perubahan penawaran sama
dengan persentase perubahan harga.
ELASTISITAS
PENAWARAN
Contoh dalam penghitungan:
Harga sepasang sandal mula-mula Rp20.000,00 naik menjadi Rp20.200,00, sehingga
jumlah penawaran juga naik dari 10.000 menjadi 10.100. Maka koefisien
elastisitasnya adalah:
KURVA ELASTIS UNITER
ELASTISITAS
PENAWARAN
d. Es = ~ (Elastis Sempurna)
Penawaran yang bersifat elastis sempurna mempunyai angka koefisien elastisitasnya sama
dengan tak terhingga (Es = ~), hal ini berarti perubahan harga walaupun sedikit akan
mengakibatkan perubahan jumlah penawaran yang sangat besar. Berikut penghitungan
koefisien elastisitas dan bentuk kurvanya.
KURVA ELASTIS SEMPURNA
ELASTISITAS
PENAWARAN
e. Es = 0 (Inelastis Sempurna)
Penawaran yang bersifat inelastis sempurna mempunyai angka koefisien sama dengan 0
(Es = 0), hal ini berarti besarnya perubahan harga sama sekali tidak memengaruhi jumlah
penawaran. Dengan kata lain, pada tingkat harga berapa pun, jumlah barang yang
ditawarkan selalu tetap.Berikut penghitungan koefisien elastisitas dan kurvanya.
KURVA INELASTIS SEMPURNA
Hal ini mengacu
pada seberapa
cepat proses
produksi untuk
menghasilkan
barang tertentu
Ketika
perusahaan
memiliki
kapasitas
cadangan yang
dapat digunakan
untuk
menghasilkan
output lebih cepat
Jika perusahaan
fleksibel dalam
proses produksi
mereka, ini akan
membantu mereka
memiliki pasokan
yang lebih elastis,
Jika banyak
hambatan untuk
memasuki pasar,
hal itu
menyebabkan
kurva
penawaran
menjadi lebih
tidak elastis.
ELASTISITAS
PENAWARAN
Skala waktu
adalah periode
yang dibutuhkan
perusahaan
untuk
menyesuaikan
input produksi
mereka.
Sifat produk adalah
kemampuan untuk
menggantikan
suatu faktor produk
yang digunakan
untuk
menghasilkan suatu
produk untuk
fungsi produksi
yang lain
Faktor yang Memengaruhi
Elastisitas Penawaran
Lama Produksi
Ketersediaan
Kapasitas
Cadangan Stok
Fleksibilitas
Proses Produksi
Hambatan Masuk
Pasar
Skala Waktu Sifat barang
ELASTISITAS
PENAWARAN
Adakah improvement dari kelompok Anda perihal teori elastisitas penawaran?
Adaa, karena Elastisitas penawaran akan ada peningkatan ketika penawaran
barang dan jasa tersebut berubah, dan harganya pun akan berubah. Elastistas
harga ditunjukkan dalam bentuk prosentase perubahan atas kuantitas yang
ditawarkan sebagai akibat dari satu persen perubahan harga

More Related Content

What's hot

Elastisitas permintaan
Elastisitas permintaanElastisitas permintaan
Elastisitas permintaan
Meiidhy Meiidhy
 
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajakKeseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
Anzilina Nisa
 
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasar
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasarresume permintaan perseorangan dan permintaan pasar
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasarYunita Agza
 
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
Fair Nurfachrizi
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Aditya Panim
 
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
Yasri Purwani II
 
Ekonomi internasional ( makalah fix )
Ekonomi internasional ( makalah fix )Ekonomi internasional ( makalah fix )
Ekonomi internasional ( makalah fix )
Yasri Purwani II
 
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas HargaPermintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
Jogo Hera
 
Wa 081575702292 full jawaban uas the susulan full pembahasan
Wa 081575702292 full jawaban  uas the susulan full pembahasanWa 081575702292 full jawaban  uas the susulan full pembahasan
Wa 081575702292 full jawaban uas the susulan full pembahasan
ABDULKANGJOKI
 
Permintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregatPermintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregat
Rizki Prisandi
 
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomiKeseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
Quinta Nursabrina
 
Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1
ndriehs
 
Biaya produksi
Biaya produksiBiaya produksi
Biaya produksiAhmad Rudi
 
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatanJelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
Maria Khusuma
 
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
pakguruku.site
 
Efek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatanEfek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatan
yunisarosa
 
keseimbangan IS-LM
keseimbangan IS-LMkeseimbangan IS-LM
keseimbangan IS-LM
mas karebet
 
Bab 13 inflasi dan pengangguran
Bab 13   inflasi dan pengangguranBab 13   inflasi dan pengangguran
Bab 13 inflasi dan pengangguran
Yusron Blacklist
 

What's hot (20)

Elastisitas permintaan
Elastisitas permintaanElastisitas permintaan
Elastisitas permintaan
 
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajakKeseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
Keseimbangan pasar sebelum dan sesudah pajak
 
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasar
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasarresume permintaan perseorangan dan permintaan pasar
resume permintaan perseorangan dan permintaan pasar
 
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
Contoh Soal Pengantar Ekonomi https://www.masterfair.xyz/
 
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan AplikasinyaPertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
Pertemuan Minggu 3 Elastisitas dan Aplikasinya
 
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
Penawaran ( EKONOMI MIKRO )
 
Ekonomi internasional ( makalah fix )
Ekonomi internasional ( makalah fix )Ekonomi internasional ( makalah fix )
Ekonomi internasional ( makalah fix )
 
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas HargaPermintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
Permintaan, Penawaran dan Harga Keseimbangan Serta Elastisitas Harga
 
Wa 081575702292 full jawaban uas the susulan full pembahasan
Wa 081575702292 full jawaban  uas the susulan full pembahasanWa 081575702292 full jawaban  uas the susulan full pembahasan
Wa 081575702292 full jawaban uas the susulan full pembahasan
 
Permintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregatPermintaan dan penawaran agregat
Permintaan dan penawaran agregat
 
13 permintaan-input
13 permintaan-input13 permintaan-input
13 permintaan-input
 
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomiKeseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
Keseimbangan umum dan efisiensi ekonomi
 
Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1Powerpoint permintaan1
Powerpoint permintaan1
 
Biaya produksi
Biaya produksiBiaya produksi
Biaya produksi
 
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatanJelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
Jelaskan efek substitusi dan efek pendapatan
 
Persaingan Monopolistik
Persaingan MonopolistikPersaingan Monopolistik
Persaingan Monopolistik
 
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
Mekanisme Pasar (Ppt Ekonomi)
 
Efek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatanEfek substitusi dan pendapatan
Efek substitusi dan pendapatan
 
keseimbangan IS-LM
keseimbangan IS-LMkeseimbangan IS-LM
keseimbangan IS-LM
 
Bab 13 inflasi dan pengangguran
Bab 13   inflasi dan pengangguranBab 13   inflasi dan pengangguran
Bab 13 inflasi dan pengangguran
 

Similar to ekonomi mikro.pptx

Bahan elastisitas
Bahan elastisitasBahan elastisitas
Bahan elastisitas
Subianto Unmura
 
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptxElastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
RavieArya1
 
Elastisitas
Elastisitas Elastisitas
Elastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran newElastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran new
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
Dek Pande
 
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptxELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptxElastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
SatriaHibatalAzizy
 
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptxKelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
Aprilia Tri Kurniawati
 
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptx
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptxEkonomi Mikro Kelompok 11.pptx
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptx
Muhammad Nur Rohman Syah
 
Elastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaranElastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaran
AndinaAndina1
 
Elastisitas. keelompok
Elastisitas. keelompokElastisitas. keelompok
Elastisitas. keelompok
Ananda Setiawan
 
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaran
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaranBab 3-elastisitas-permintaan-penawaran
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaranhardomanikfgg
 
Elastisitas Permintaan dan penawaran
Elastisitas Permintaan dan penawaranElastisitas Permintaan dan penawaran
Elastisitas Permintaan dan penawaran
Ananda Setiawan
 
Elastisitas Ekonomi
Elastisitas EkonomiElastisitas Ekonomi
Elastisitas Ekonomi
hazhiyah
 
Pengantar Ekonomi Mikro
Pengantar Ekonomi MikroPengantar Ekonomi Mikro
Pengantar Ekonomi Mikro
nathalieelsa1
 
Makalah elastisitas permintaan dan penawaran
Makalah elastisitas permintaan dan penawaranMakalah elastisitas permintaan dan penawaran
Makalah elastisitas permintaan dan penawaran
Doni Ramdhani
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptxElastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
DianBinjai
 
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar MikroTugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
YohanaCristanti
 

Similar to ekonomi mikro.pptx (20)

Bahan elastisitas
Bahan elastisitasBahan elastisitas
Bahan elastisitas
 
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptxElastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
Elastisitas dan Aplikasinya_ES1.pptx
 
Elastisitas
Elastisitas Elastisitas
Elastisitas
 
Elastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran newElastisitas permintan dan penawaran new
Elastisitas permintan dan penawaran new
 
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
 
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptxELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN new.pptx
 
Elastisitas Pasar
Elastisitas PasarElastisitas Pasar
Elastisitas Pasar
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptxElastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran.pptx
 
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptxKelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
Kelompok 11 Ekonomi Mikro.pptx
 
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptx
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptxEkonomi Mikro Kelompok 11.pptx
Ekonomi Mikro Kelompok 11.pptx
 
Elastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaranElastisitas permintaan dan penawaran
Elastisitas permintaan dan penawaran
 
Elastisitas. keelompok
Elastisitas. keelompokElastisitas. keelompok
Elastisitas. keelompok
 
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaran
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaranBab 3-elastisitas-permintaan-penawaran
Bab 3-elastisitas-permintaan-penawaran
 
Elastisitas Permintaan dan penawaran
Elastisitas Permintaan dan penawaranElastisitas Permintaan dan penawaran
Elastisitas Permintaan dan penawaran
 
Elastisitas
ElastisitasElastisitas
Elastisitas
 
Elastisitas Ekonomi
Elastisitas EkonomiElastisitas Ekonomi
Elastisitas Ekonomi
 
Pengantar Ekonomi Mikro
Pengantar Ekonomi MikroPengantar Ekonomi Mikro
Pengantar Ekonomi Mikro
 
Makalah elastisitas permintaan dan penawaran
Makalah elastisitas permintaan dan penawaranMakalah elastisitas permintaan dan penawaran
Makalah elastisitas permintaan dan penawaran
 
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptxElastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
Elastisitas Permintaan dan Penawaran .pptx
 
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar MikroTugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
Tugas akhir kelompok 2 Pengantar Mikro
 

Recently uploaded

Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
MrBready
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 

Recently uploaded (13)

Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
Kelompok 5_PPT Etika Akuntan dalam Kasus Anti Korupsi pada Perusahaan Manufak...
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 

ekonomi mikro.pptx

  • 1. MENU SITI SALWAAULIA 20220080495 MUHAMMAD RIZKY 20220080247 RESA RAHMAWATI 20220080036 SUCI SALSABILLA R 20220080016
  • 3.
  • 4. ELASTISITAS PERMINTAAN Apa itu elastisitas permintaan? Dalam ilmu ekonomi, elastisitas permintaan atau price elasticity of demand adalah ukuran perubahan jumlah permintaan barang terhadap perubahan harga barang itu. Pada umumnya, jika harga barang naik, kesediaan pembeli untuk membeli barang tersebut akan menurun. Elastisitas permintaan terjadi ketika harga suatu barang atau jasa berpengaruh besar terhadap permintaan konsumen. Jika harga turun sedikit, konsumen akan meningkat. Jika harga naik sedikit, maka konsumen akan berkurang. Apa kegunaan memahami elastisitas permintaan? • Dapat digunakan untuk analisis kebijakan pemerintah untuk menentukan sector mana yang dapat memberikan hasil yang paling signifikan atau yang menimbulkan biaya yang minimal. Sehingga tidak terjadi pemborosan pembiayaan pemerintah • Bagi produsen, Untuk mengetahui reaksi konsumen terhadapperubahan harga, sehingga produsen dapat menggunakan sebagai pedoman seberapa besar produsen harus mengubah harga jual produknya Bagaimana jenis-jenis elastisitas permintaan?  Elastis  Inelastis  Elastis Uniter  Elastis Sempurna  Inlastis Sempurna Bagaimana elastisitas permintaan ini bekerja?
  • 5. ELASTISITAS PERMINTAAN Permintaan Elastis adalah permintaan yang koefisien elasitas permintaan sama dengan lebih dari satu. Contoh Soal : Harga daging sapi dari suatu pasar turun dari Rp.50.000,00 menjadi Rp.49.000,00, sementara kuantitas daging sapi yang diminta melonjak dari 5.000 kg menjadi 6.000 kg. Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut : Jawab : Diketahui : P1 = 50.000,00 Q1 = 5.000 kg P2 = 49.000,00 Q2 = 6.000 kg Ditanyakan : Tentukan koefisien elastisitasnya! Jawab : KURVA PERMINTAAN ELASTIS
  • 6. ELASTISITAS PERMINTAAN Permintaan Inelastis adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya kurang dari satu. Permintaan ini tercapai jika persentase perubahan jumlah barang yang diminta lebih kecil dari pada presentase perubahan harga.Elatisitas kurang dari satu biasanya terjadi pada barang-barang kebutuhan pokok seperti beras, gula, pupuk, bahan bakar dan lain-lain. Contoh Soal : Jumlah permintaan pupuk turun dari 80 kg menjadi 60 kg. Gejala ini merupakan akibat dari kenaikan harga pupuk dari Rp.40.000,00 menjadi Rp.80.000,00.Elastisitas permintaan terhadap pupuk tersebut dapat dihitung sebagai berikut : Jawab : Diketahui : P1 : Rp.40.000,00 Q1 : 80 P2 : Rp.80.000,00 Q2 : 60 Ditanyakan : Berapakah elastisitas permintaannya?. Jawab : KURVA PERMINTAAN INELASTIS Ketika besaran elastisitasnya kurang dari satu, maka bentuk kurve permintaannya relative curam karena besaran elastisitas permintaan terhadap harga lebih kecil dari 1 (inelastis). Semakin curam bentuk kurve permintaan suatu barang menunjukkan perubahan harga terhadap perubahan jumlah barang yang diminta semakin kecil.Kurve permintaan inelastic Nampak sebagai berikut :
  • 7. ELASTISITAS PERMINTAAN Permintaan Elastis Uniter adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya sama dengan satu. Permintaan Elastis Uniter kalau perubahan harga pengaruhnya sebanding terhadap perubahan kuantitas barang yang diminta. Besaran koefisien elastisitasnya adalah satu Contoh Soal : Harga VCD Player ditoko elektronik mengalami kenaikan dari Rp.500.000,00 menjadi Rp.1.000.000,00. Perubaham harga diikuti dengan naiknya jumlah barang yang diminta dari 150 unit menjadi 100 unit. Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut : Jawab : Diketahui : P1 = Rp.1.000.000,00 Q1 = 100 unit P2 = Rp. 500.000,00 Q2 = 150 unit Jawab : Ed = 1 artinya elastis uniter KURVA PERMINTAAN ELASTIS UNITER Ketikabesaran elastisitasnya sama dengan satu ( elastic uniter), maka bentuk kurve permintaannya kemiringannya 45 derajat
  • 8. ELASTISITAS PERMINTAAN Permintaan Elastis Sempurna adalah permintaan yang koefisien elastisitas permintaanya tak terhingga. Permintaan Elastis Sempurna terjadi jika ada perubahan jumlah yang diminta meskipun tidak ada perubahan harga. Kasus permintaan elastis sempurna terjadi apabila permintaan suatu barang dapat berubah-ubah meskipun harga barang tersebut tetap. Contoh : Pada saat harga minyak tanah di Kabupaten X Rp.10.000,00 per liter. Jumlah minyak tanah yang diminta sebanyak 1100 liter. Ketika persediaan minyak tanah ditambah oleh pemerintah menjadi 1800 liter pada harga yang sama semua persediaan minyak tanah habis dibeli. Tentukan koefisien elastisitasnya! Jawab : Diketahui : P1 = Rp.10.000,00 / liter P2 = Rp.10.000,00/ liter Q1 = 1100 liter Q2 = 1800 liter Ditanyakan : Tentukan koefisien elastisitasnya ! Jawab : Kurva permintaan elastis sempurna Ketika besaran elastisitas permintaan terhadap harga menentukan bentuk kurva permintaan elastis sempurna yang mendatar disebabkan oleh besaran elastisitasnya tidak terbatas. Jadi pada tingkat harga yang sama, permintaan terus bertambah.
  • 9. ELASTISITAS PERMINTAAN Permintaan Inelastis Sempurna adalah permintaan yang koefisien elastisias permintaannya adalah 0 (Ed = 0). Permintaan Inelastis Sempurna terjadi jika tidak ada perubahan jumlah barang yang diminta meskipun ada perubahan harga. Dengan kata lain, perubahan harga sebesar apapun sama sekali tidak berpengaruh terhadap jumlah barang yang diminta. Contoh soal : Produsen menetapkan harga garam sebesar Rp.14.000,00 per kg. Pada tingkat harga tersebut, barang yang diminta sebanyak 60 kg.Ketika harga garam turun menjadi Rp.12.000,00, jumlah garam yang diminta tetap 60 kg. Dari data tersebut, tentukan koefisien elastisitas permintaan ! Jawab : Diketahui : P1 : Rp.14.000,00 Q1 : 60 kg P2 : Rp.12.000,00 Q2 : 60 kg Jawab : KURVE PERMINTAAN INELASTIS SEMPURNA Ketika besaran elastisitasnya sama dengan 0 (inelastic sempurna), maka bentuk kurve permiantaannya akan tegak lurus. Suatu kenaikan harga tidak mengubah kuantitas permintaan.Dalam hal ini, permintaan sama sekali tidak peka terhadap perubahan harga. Kurve permintaan inelastis sempurna Nampak seperti berikut :
  • 10. ELASTISITAS PERMINTAAN Faktor yang Memengaruhi Elastisitas Permintaan Ketersediaan Barang Substitusi Jumlah Penggunaan Barang dan Jasa Pengeluaran atas Barang dan Jasa Intensitas Kebutuhan Masa Penyesuaian Pendapatan konsumen Semakin banyak dan semakin baik barang substitusi, maka elastisitas permintaannya akan cenderung semakin besar. Semakin besar jumlah penggunaan barang dan jasa, akan semakin besar elastisitas permintaannya. Semakin besar persentase pendapatan yang digunakan untuk pengeluaran barang dan jasa, maka elastisitas permintaannya cenderung semakin besar. Jika kebutuhan akan suatu barang dan jasa sangat besar, kenaikan harga sedikit sekali pengaruhnya terhadap permintaan. Semakin lama periode yang diperlukan bagi penyesuaian jumlah barang dan jasa yang diminta, maka permintaannya cenderung semakin elastis. Semakin tinggi pendapatan konsumen maka, jumlah barang dan jasa yang akan dibeli akan semakin meningkat.
  • 11. ELASTISITAS PERMINTAAN Adakah improvement dari kelompok Anda perihal teori elastisitas permintaan? Adaa, karena improvement dari elastisitas permintaan merupakan sebuah perubahan pada relative jumlah barang yang akan dibeli oleh konsumen sebagai pengaruh terhadap perubahan suatu faktor yang dapat mempengaruhi elastisitas itu sendiri.
  • 12.
  • 13. ELASTISITAS PENAWARAN Apa itu elastisitas penawaran? Dalam ilmu ekonomi, elastisitas penawaran didefinisikan sebagai derajat kepekaan jumlah penawaran suatu barang dengan harga barang itu sendiri. Elastisitas penawaran mengukur persentase perubahan jumlah penawaran yang terjadi akibat persentase perubahan harga. Bagaimana elastisitas penawaran ini bekerja? Tingkat tanggapan (respons) terhadap perubahan harga; jika harga bergerak naik, biasanya penawaran akan meningkat; jika tidak meningkat, penawaran itu tidak elastis; penawaran dikatakan elastis jika kenaikan harga juga diikuti kenaikan produksi (elasticity of supply). Apa kegunaan memahami elastisitas penawaran? untuk mengetahui seberapa besar tingkat kepekaan pada perubahan jumlah suatu barang atau jasa yang diminta oleh konsumen atau pasar dan barang dan jasa yang ditawarkan oleh produsen sebagai akibat terjadinya perubahan harga barang atau jasa yang diminta Bagaimana jenis-jenis elastisitas penawaran?  Elastis  Inelastis  Elastis Uniter  Elastis Sempurna  Inelastis Sempurna
  • 14. ELASTISITAS PENAWARAN Keterangan: Es : koefisien elastisitas penawaran Q : jumlah penawaran awal %P : perubahan harga P : harga awal %Q : perubahan jumlah penawaran a. Es > 1 (Elastis) Permintaan yang bersifat elastis mempunyai angka koefisien elastisitas > 1, hal ini berarti persentase perubahan penawaran lebih besar dari persentase penambahan harga. Contoh dalam penghitungan: Harga sepatu anak naik yang semula Rp15.000,00 menjadi Rp20.000,00, sehingga penawaran naik dari 1.000 menjadi 4.000. Koefisien elastisitasnya adalah: KURVA ELASTIS
  • 15. ELASTISITAS PENAWARAN b. Es < 1 (Inelastis) Penawaran yang bersifat inelastis mempunyai angka koefisien elastisitas kurang dari 1 (Es < 1). Hal ini berarti persentase perubahan harga lebih besar daripada persentase perubahan kuantitas yang ditawarkan. Dengan kata lain perubahan yang besar dalam harga tidak diikuti oleh perubahan yang cukup berarti dalam kuantitas yang ditawarkan. Contoh dalam penghitungan: Harga jeruk lokal di suatu pasar tradisional naik dari Rp6.000,00 menjadi Rp7.000,00 per kilogram, dan jumlah permintaan naik dari 6.500 kg menjadi 7.000 kg. Koefisien elastisitasnya dapat dihitung sebagai berikut: KURVA INELASTIS
  • 16. c. Es = 1 (Elastis Uniter) Penawaran yang bersifat elastis uniter mempunyai angka koefisien elastisitas sama dengan 1 (Es = 1). Hal ini berarti bahwa persentase perubahan penawaran sama dengan persentase perubahan harga. ELASTISITAS PENAWARAN Contoh dalam penghitungan: Harga sepasang sandal mula-mula Rp20.000,00 naik menjadi Rp20.200,00, sehingga jumlah penawaran juga naik dari 10.000 menjadi 10.100. Maka koefisien elastisitasnya adalah: KURVA ELASTIS UNITER
  • 17. ELASTISITAS PENAWARAN d. Es = ~ (Elastis Sempurna) Penawaran yang bersifat elastis sempurna mempunyai angka koefisien elastisitasnya sama dengan tak terhingga (Es = ~), hal ini berarti perubahan harga walaupun sedikit akan mengakibatkan perubahan jumlah penawaran yang sangat besar. Berikut penghitungan koefisien elastisitas dan bentuk kurvanya. KURVA ELASTIS SEMPURNA
  • 18. ELASTISITAS PENAWARAN e. Es = 0 (Inelastis Sempurna) Penawaran yang bersifat inelastis sempurna mempunyai angka koefisien sama dengan 0 (Es = 0), hal ini berarti besarnya perubahan harga sama sekali tidak memengaruhi jumlah penawaran. Dengan kata lain, pada tingkat harga berapa pun, jumlah barang yang ditawarkan selalu tetap.Berikut penghitungan koefisien elastisitas dan kurvanya. KURVA INELASTIS SEMPURNA
  • 19. Hal ini mengacu pada seberapa cepat proses produksi untuk menghasilkan barang tertentu Ketika perusahaan memiliki kapasitas cadangan yang dapat digunakan untuk menghasilkan output lebih cepat Jika perusahaan fleksibel dalam proses produksi mereka, ini akan membantu mereka memiliki pasokan yang lebih elastis, Jika banyak hambatan untuk memasuki pasar, hal itu menyebabkan kurva penawaran menjadi lebih tidak elastis. ELASTISITAS PENAWARAN Skala waktu adalah periode yang dibutuhkan perusahaan untuk menyesuaikan input produksi mereka. Sifat produk adalah kemampuan untuk menggantikan suatu faktor produk yang digunakan untuk menghasilkan suatu produk untuk fungsi produksi yang lain Faktor yang Memengaruhi Elastisitas Penawaran Lama Produksi Ketersediaan Kapasitas Cadangan Stok Fleksibilitas Proses Produksi Hambatan Masuk Pasar Skala Waktu Sifat barang
  • 20. ELASTISITAS PENAWARAN Adakah improvement dari kelompok Anda perihal teori elastisitas penawaran? Adaa, karena Elastisitas penawaran akan ada peningkatan ketika penawaran barang dan jasa tersebut berubah, dan harganya pun akan berubah. Elastistas harga ditunjukkan dalam bentuk prosentase perubahan atas kuantitas yang ditawarkan sebagai akibat dari satu persen perubahan harga