SlideShare a Scribd company logo
Alat Dan Kosmetik
Perawatan Badan Secara Tradisional
1
Alat Perawatan Badan
1) Trolly
Bahan, lenan dan kosmetik
harus dipersiapkan sebelum
melakukan perawatan badan
pada klien. Agar kosmetik dan
bahan tidak tercecer dan
tersusun rapi perlu diletakkan
pada trolly yang biasanya
terbuat dari bahan plastik
dengan penyanggah besi atau
aluminium.
2
2) Bed Massage
Tempat tidur untuk
melakukan perawatan badan
pada saat massage dan
scrubbing badan haruslah
terbuat dari bahan yang
empuk sehingga membuat
klien merasa nyaman.
3
3) Burner
Burner yang terbuat dari
keramik biasanya lebih tahan
lama dan dapat menghasilkan
wewangian yang lebih khas,
sehingga seluruh ruangan
dapat memberikan aroma
relaksasi yang memanjakan
jiwa dan pikiran.
4
4) Waskom
Waskom atau mangkuk
besar yang biasa digunakan
untuk menampung air pada
pasca perawatan badan,
biasanya terbuat dari bahan
stainless yang tidak mudah
pecah dan bocor.
5
5) Bath Tub
Bath tub adalah suatu
tempat atau wadah untuk
menahan air dengan volume
tertentu dimana klien dapat
mandi berendam dengan
bunga dan rempah-rempah.
Bahan Perawatan Badan
6
1) Foot Salt
Foot salt adalah bahan yang
digunakan untuk
membersihkan kaki yang dapat
membantu memperlancar
peredaran darah, membantu
membuka pori-pori untuk
membersihkan dan mengangkat
kotoran dan racun yang
menempel pada kulit.
7
2) Cream Massage
cream massage sangat
bermanfaat bagi semua tipe
kulit, seperti kulit kering, kulit
sensitif, kulit tua/keriput, juga
bermanfaat bagi kulit yang
bermasalah antara lain anti
radang, sebagai astringent,
hormonal, menyembuhkan dan
melembutkan kulit.
8
3) Aromatherapy
Aromatherapy adalah minyak
yang di ekstrak, di destilasi dan
disarikan dari akar, batang,
daun, bunga, buah dan biji
tanaman. Minyak yang
dihasilkan dapat memberikan
aroma yang bekerja
merangsang pusat syaraf di
otak yang mengaktifkan
perasaan dan pikiran.
9
4) Lulur/scrub
Lulur adalah ramuan tradisional
yang dapat berupa butiran halus.
lulur dapat dipoleskan ke seluruh
bagian tubuh dengan
menggunakan kuas, dapat pula
langsung digosok-gosokkan pada
kulit tubuh dengan kedua tangan.
Lulur bermanfaat untuk
menghilangkan kotoran sehingga
kulit menjadi lebih halus, mulus,
dan bersih.
10
5) Hand &Body Lotion
Fungsi utama dari lotion adalah
untuk menjaga kelembaban kulit.
Karena mandi dan memakai sabun
dapat menghilangkan kelembaban
alami kulit, maka dari itu
pemakaian hand & body lotion
setelah mandi akan mengganti
kelembaban yang hilang sekaligus
membantu menjaga kelembaban
kulit sepanjang hari.

More Related Content

What's hot

ppt Kulit
ppt Kulitppt Kulit
ppt Kulit
VinaRuliyanti
 
Modul sanggul modern
Modul sanggul modernModul sanggul modern
Modul sanggul modern
Nolis Marliati
 
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.pptMACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
RisqiWahyuSusanti
 
Personal hygiene
Personal hygienePersonal hygiene
Personal hygiene
Dian Mutiara Chairunnisa
 
PERSONAL_HYGIENE.ppt
PERSONAL_HYGIENE.pptPERSONAL_HYGIENE.ppt
PERSONAL_HYGIENE.ppt
SimalabJember
 
Ppt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
Ppt Etika Berpakaian dan Etika NegosiasiPpt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
Ppt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
WardatulMuthiin
 
Laporan rambut (tgs1)
Laporan rambut (tgs1)Laporan rambut (tgs1)
Laporan rambut (tgs1)
RaudhaHanny
 
Beras dan Tepung Ketan.pptx
Beras dan Tepung Ketan.pptxBeras dan Tepung Ketan.pptx
Beras dan Tepung Ketan.pptx
Ratih Pitri Ika Sari
 
Sistem homeostatis tubuh
Sistem homeostatis tubuhSistem homeostatis tubuh
Sistem homeostatis tubuhImaaELF
 
PPT SISTEM INDERA
PPT SISTEM INDERAPPT SISTEM INDERA
PPT SISTEM INDERA
RYRuyaa
 
Proposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
Proposal public speaking for teacher batch 2 JakartaProposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
Proposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
Namin AB Ibnu Solihin
 
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
pjj_kemenkes
 
Tata Rias Korektif wajah
Tata Rias Korektif wajahTata Rias Korektif wajah
Tata Rias Korektif wajah
Iwan Ridwan
 
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan fisikPemeriksaan fisik
Pemeriksaan fisik
W Theresia
 
Dasar - Dasar Anatomi
Dasar - Dasar AnatomiDasar - Dasar Anatomi
Dasar - Dasar Anatomi
pjj_kemenkes
 
KEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
KEBUTUHAN-NUTRISI.pptKEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
KEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
Valny Majid
 
How to be Grooming in Public
How to be Grooming in Public How to be Grooming in Public
How to be Grooming in Public
Instansi
 

What's hot (20)

ppt Kulit
ppt Kulitppt Kulit
ppt Kulit
 
Modul sanggul modern
Modul sanggul modernModul sanggul modern
Modul sanggul modern
 
Penampilan Diri
Penampilan DiriPenampilan Diri
Penampilan Diri
 
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.pptMACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
MACAM-MACAM TEKNIK MANIPULASI MASSAGE.ppt
 
Anatomi dan fisiologi kulit
Anatomi dan fisiologi kulitAnatomi dan fisiologi kulit
Anatomi dan fisiologi kulit
 
Personal hygiene
Personal hygienePersonal hygiene
Personal hygiene
 
PERSONAL_HYGIENE.ppt
PERSONAL_HYGIENE.pptPERSONAL_HYGIENE.ppt
PERSONAL_HYGIENE.ppt
 
Ppt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
Ppt Etika Berpakaian dan Etika NegosiasiPpt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
Ppt Etika Berpakaian dan Etika Negosiasi
 
Laporan rambut (tgs1)
Laporan rambut (tgs1)Laporan rambut (tgs1)
Laporan rambut (tgs1)
 
Beras dan Tepung Ketan.pptx
Beras dan Tepung Ketan.pptxBeras dan Tepung Ketan.pptx
Beras dan Tepung Ketan.pptx
 
Sistem homeostatis tubuh
Sistem homeostatis tubuhSistem homeostatis tubuh
Sistem homeostatis tubuh
 
PPT SISTEM INDERA
PPT SISTEM INDERAPPT SISTEM INDERA
PPT SISTEM INDERA
 
Makalah sistem persarafan
Makalah sistem persarafanMakalah sistem persarafan
Makalah sistem persarafan
 
Proposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
Proposal public speaking for teacher batch 2 JakartaProposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
Proposal public speaking for teacher batch 2 Jakarta
 
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Aktifitas
 
Tata Rias Korektif wajah
Tata Rias Korektif wajahTata Rias Korektif wajah
Tata Rias Korektif wajah
 
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan fisikPemeriksaan fisik
Pemeriksaan fisik
 
Dasar - Dasar Anatomi
Dasar - Dasar AnatomiDasar - Dasar Anatomi
Dasar - Dasar Anatomi
 
KEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
KEBUTUHAN-NUTRISI.pptKEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
KEBUTUHAN-NUTRISI.ppt
 
How to be Grooming in Public
How to be Grooming in Public How to be Grooming in Public
How to be Grooming in Public
 

Recently uploaded

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 

E. alat dan kosmetik perawatan badan

  • 1. Alat Dan Kosmetik Perawatan Badan Secara Tradisional
  • 2. 1 Alat Perawatan Badan 1) Trolly Bahan, lenan dan kosmetik harus dipersiapkan sebelum melakukan perawatan badan pada klien. Agar kosmetik dan bahan tidak tercecer dan tersusun rapi perlu diletakkan pada trolly yang biasanya terbuat dari bahan plastik dengan penyanggah besi atau aluminium.
  • 3. 2 2) Bed Massage Tempat tidur untuk melakukan perawatan badan pada saat massage dan scrubbing badan haruslah terbuat dari bahan yang empuk sehingga membuat klien merasa nyaman.
  • 4. 3 3) Burner Burner yang terbuat dari keramik biasanya lebih tahan lama dan dapat menghasilkan wewangian yang lebih khas, sehingga seluruh ruangan dapat memberikan aroma relaksasi yang memanjakan jiwa dan pikiran.
  • 5. 4 4) Waskom Waskom atau mangkuk besar yang biasa digunakan untuk menampung air pada pasca perawatan badan, biasanya terbuat dari bahan stainless yang tidak mudah pecah dan bocor.
  • 6. 5 5) Bath Tub Bath tub adalah suatu tempat atau wadah untuk menahan air dengan volume tertentu dimana klien dapat mandi berendam dengan bunga dan rempah-rempah.
  • 7. Bahan Perawatan Badan 6 1) Foot Salt Foot salt adalah bahan yang digunakan untuk membersihkan kaki yang dapat membantu memperlancar peredaran darah, membantu membuka pori-pori untuk membersihkan dan mengangkat kotoran dan racun yang menempel pada kulit.
  • 8. 7 2) Cream Massage cream massage sangat bermanfaat bagi semua tipe kulit, seperti kulit kering, kulit sensitif, kulit tua/keriput, juga bermanfaat bagi kulit yang bermasalah antara lain anti radang, sebagai astringent, hormonal, menyembuhkan dan melembutkan kulit.
  • 9. 8 3) Aromatherapy Aromatherapy adalah minyak yang di ekstrak, di destilasi dan disarikan dari akar, batang, daun, bunga, buah dan biji tanaman. Minyak yang dihasilkan dapat memberikan aroma yang bekerja merangsang pusat syaraf di otak yang mengaktifkan perasaan dan pikiran.
  • 10. 9 4) Lulur/scrub Lulur adalah ramuan tradisional yang dapat berupa butiran halus. lulur dapat dipoleskan ke seluruh bagian tubuh dengan menggunakan kuas, dapat pula langsung digosok-gosokkan pada kulit tubuh dengan kedua tangan. Lulur bermanfaat untuk menghilangkan kotoran sehingga kulit menjadi lebih halus, mulus, dan bersih.
  • 11. 10 5) Hand &Body Lotion Fungsi utama dari lotion adalah untuk menjaga kelembaban kulit. Karena mandi dan memakai sabun dapat menghilangkan kelembaban alami kulit, maka dari itu pemakaian hand & body lotion setelah mandi akan mengganti kelembaban yang hilang sekaligus membantu menjaga kelembaban kulit sepanjang hari.