SlideShare a Scribd company logo
DATA DASAR PERENCANAAN
PENDIDIKAN
Mata Kuliah:
Perencanaan Pendidikan
By
Bambang Sigit Widodo
Apa yang dimaksud dengan data
dasar pendidikan…???
• Data adalah berbagai fakta dan angka
yang dapat dijadikan sebagai
sekumpulan informasi
• Data dasar pendidikan adalah data-
data yang dibutuhkan sebagai
landasan/dasar perencanaan pendidikan
Fungsi data dalam
perencanaan
pendidikan…..????
• Sebagai dasar untuk mengembangkan
perencanaan agar sesuai dengan kebutuhan
dan kondisi faktual di lapangan
• Untuk mengukur segala keberhasilan, kekuatan,
kesulitan, kelemahan, sehingga planner dapat
mengembangkan titik berangkat perencanaan
sesuai dengan tahap yang telah dicapai. (need
assesment)
Data Dasar Perencanaan
Pendidikan
• Data Kependudukan
• Data Ekonomi
• Kebijakan Nasional
• Data Pendidikan
• Data Ketenagakerjaan
• Data Sosial dan Budaya
1. Data
Kependudukan……?????
• Data Kependudukan berkaitan dengan
jumlah penduduk, pertumbuhan
penduduk, persebaran penduduk,
migrasi penduduk, jumlah angkatan
kerja, anak usia sekolah dll……………..
“data kependudukan bertujuan
untuk menentukan cakupan
populasi yang perlu mendapatkan
kesempatan pendidikan”
2. Data Ekonomi…..???
Data Ekonomi
Data dan inforamsi yang berkaitan dengan: pendapatan
keluarga, GNP, anggaran pendapatan dan belanja
negara, nilai investasi, daya beli masyarakat dll
“Data Ekonomi bertujuan untuk
menentukan kemampuan ekonomi
pemerintah dalam memberikan
kesempatan pendidikan yang
efektif dan efisien berdasarkan
sumber dana yang tersedia”
3. Kebijakan
Nasional……..????
• Kebijakan nasional berkaitan dengan
keputusan politik penyelenggara negara
baik eksekutif maupun legislatif berkaitan
dengan tujuan pendidikan : regulasi dan
undang-undang
“Kebijakan Nasional bertujuan
sebagai pedoman, alat kontrol
dan sekaligus alat evaluasi
penyelenggaraan pendidikan”
4. Data Pendidikan……????
• Mencakup enrollment setiap jenjang dan jenis,
personil pendidikan yang terlibat dalam
penyelenggaraan pendidikan, lulusan, angka
drop-out, perpindahan, kenaikan, kurikulum,
fasilitas, dana pendidikan, manajemen dan
output pendidikan.
• “Data Pendidikan bertujuan
sebagai landasan dalam menyusun
perencanaan pendidikan pada tiap
jenjang pendidikan”
5. Data
Ketenagakerjaan….???
• Mencakup jumlah dan jenis tenaga kerja yang diperlukan
dalam setiap sektor pembangunan, persyaratan
pekerjaan, kelompok jenis kerja yang langka tapi sangat
diperlukan, kemampuan pasaran kerja dalam merespon
terhadap lulusan untuk memberikan kesempatan kerja
pada mereka
“diperlukan sebagai dasar perencanaan
pendidikan dalam memberikan
ketrampilan dan skill lulusan sesuai
dengan kebutuhan pasar”
6. Nilai dan Sosial
Budaya….???
• Berkaitan dengan nilai-nilai yang dianut
masyarakat, agama, adat, strata sosial,
lembaga sosial, serta berbagai jenis dan
bentuk kebudayaan yang ada atau
mungkin yang dapat dikembangkan.
“Bahwa perencanaan pendidikan harus
meletakkan dasar-dasar dan nilai-nilai
sosial budaya sebagai salah satu
komponen pendidikan”
Teknik Pengumpulan Data
Pendidikan
• Secara Kualitatif
dilakukan dengan wawancara mendalam,
observasi dan studi dokumentasi
• Secara Kuantitatif
dilakukan dengan angket, kuesioner
Tabulasi Data Pendidikan
• Proses memasukkan data berdasarkan
hasil dari penggalian data di lapangan
• Data ditabulasi sesuai dengan kategorinya
masing-masing
• Tabulasi data bertujuan sebagai langkah
awal melakukan spesifikasi dan identifikasi
permasalahan
Data Pendidikan
No Data Personil Sekolah Keterangan
1 Siswa Laki-laki 571
Perempuan 675
Jumlah 1246
2 Guru Laki-laki 43
Perempuan 23
Jumlah 66
3 Tata Usaha Laki-laki 12
Perempuan 23
Jumlah 35
No Data Sarana dan Prasarana Sekolah
Keterangan Jumlah
Baik Sedang Rusak
1 Meja 450 290 345
2 Kursi 900 580 690
3 Computer 35 12 45
4 Papan tulis 345 234 12
5 Ruang kelas 34 2 4
6 Ruang guru 1 - -
7 Ruang TU 1 - -
8 Mikroskop 35 1 1
9 dll
Prestasi siswa
Subyek
(N)
Nilai Harian
(X)
Nilai Unas
(Y)
d = Y-X Xd
(d-Md)
ΣX2d
1. 12,67 20,67 8 3,33 11,09
2. 13,33 18 4,67 0 0
3. 12,33 15,33 3 -1,67 2,79
4. 11,67 19 7,33 2,66 7,08
5. 13 18 5 0,33 0,11
Forecasting Perencanaan
Pendidikan
• Merupakan perkiraan terhadap rencana
yang akan dilakukan sesuai dengan data
dan informasi yang ada
• Sifatnya untuk perencanaan ke depan
• Validitas data mempengaruhi kemampuan
perencanaan pendidikan
• Di dalam forecasting ada contigency plan
Implementasi Perencanaan
Pendidikan
Beberapa Definisi Perencanaan Pendidikan:
• Menurut Guruge (1972)
Perencanaan Pendidikan merupakan proses
mempersiapkan kegiatan di masa depan dalam
bidang pembangunan pendidikan.
• Menurut Albert Waterson (Don Adam 1975)
Perencanaan Pendidikan adalah investasi
pendidikan yang dapat dijalankan oleh
kegiatan-kegiatan pembangunan lain yang di
dasarkan atas pertimbangan ekonomi dan
biaya serta keuntungan sosial
• Menurut Coombs (1982)
Perencanaan pendidikan suatu penerapan yang
rasional dianalisis sistematis proses
perkembangan pendidikan dengan tujuan agar
pendidikan itu lebih efektif dan efisien dan
efisien serta sesuai dengan kebutuhan dan
tujuan para peserta didik dan masyarakat.
• Menurut Y. Dror (1975)
Perencanaan Pendidikan merupakan suatu
proses mempersiapkan seperangkat keputusan
untuk kegiatan-kegiatan di masa depan yang di
arahkan untuk mencapai tujuan-tujuan dengan
cara-cara optimal untuk pembangunan ekonomi
dan social secara menyeluruh dari suatu
Plan Implementation……???
“Tahap pelaksanaan perencanaan
pendidikan untuk mewujudkan tujuan
pendidikan yang dipengaruhi oleh: (a)
kualitas sumber daya manusia (kepala
sekolah, guru, komite sekolah, karyawan,
dan siswa); (b) iklim atau pola kerjasama
antar unsur dalam satuan pendidikan
sebagai suatu tim kerja (team work)
yang handal; dan (c) kontrol atau
pengawasan
Penutup
• Rangkain kegiatan perencanaan data
pendidikan di dahului oleh: penentuan data
perencanaan pendidikan, pengumpulan data,
tabulasi data, dan analisis data yang selanjutnya
dijadikan bahan atau dasar perencanaan
pendidikan
• Perencanaan pendidikan tanpa dilandasi dan di
dukung oleh data = =… analisis perencanaan
yang tidak tepat dan tidak sesuai dengan
kebutuhan

More Related Content

Similar to Data Dasar Perencanaan Pendidikan.ppt

PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdfPMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
HidayatullohKLINK
 
materi Perencanaan berbasis data.pdf
materi Perencanaan berbasis data.pdfmateri Perencanaan berbasis data.pdf
materi Perencanaan berbasis data.pdf
IlmalSPd
 
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
Ayah Irawan
 
02. PBD SMK.pdf
02. PBD SMK.pdf02. PBD SMK.pdf
02. PBD SMK.pdf
ssuserdce988
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
andrebulungn
 
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdfStatistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
fransmitter
 
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdfStatistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
SamJun4
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
FatmaHandane1
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
jhonGhy
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
LangkaAna
 
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptxB2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
sdnantirogo
 
Mbe
MbeMbe
Manajemen Sekolah
Manajemen SekolahManajemen Sekolah
Manajemen Sekolah
Business Opportunity
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen Sekolah
WARGA SALAPAN
 
BAB 1 Kebijakan.pptx
BAB 1 Kebijakan.pptxBAB 1 Kebijakan.pptx
BAB 1 Kebijakan.pptx
tsugata
 
BAB 1 Kebijakan.ppt
BAB 1 Kebijakan.pptBAB 1 Kebijakan.ppt
BAB 1 Kebijakan.ppt
suwarnohaji
 
Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)
Gus Fendi
 
1 MB dan PBD.pptx
1 MB dan PBD.pptx1 MB dan PBD.pptx
1 MB dan PBD.pptx
CabdinDikmenDiksusTu
 
Struktur dan isi kurikulum 2013
Struktur dan isi kurikulum 2013Struktur dan isi kurikulum 2013
Struktur dan isi kurikulum 2013
Rika Pertiwi
 

Similar to Data Dasar Perencanaan Pendidikan.ppt (20)

PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdfPMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
PMM_Perencanaan_Berbasis_Data_Satpen_211022.pdf
 
materi Perencanaan berbasis data.pdf
materi Perencanaan berbasis data.pdfmateri Perencanaan berbasis data.pdf
materi Perencanaan berbasis data.pdf
 
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
5. Penguatan dan Progress Check Persiapan Pelaksanaan AN 2023.pdf
 
02. PBD SMK.pdf
02. PBD SMK.pdf02. PBD SMK.pdf
02. PBD SMK.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722.pptx
 
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdfStatistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
Statistik Pendidikan Tinggi 2021 (Final).pdf
 
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdfStatistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
Statistik Pendidikan Tinggi Indonesia 2021.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptxPerencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satpen - Master -230722 (1).pptx
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
 
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptxB2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
B2 PROFIL DAN RAPOR PENDIDIKAN.pptx
 
Mbe
MbeMbe
Mbe
 
Manajemen Sekolah
Manajemen SekolahManajemen Sekolah
Manajemen Sekolah
 
Contoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen SekolahContoh Manajemen Sekolah
Contoh Manajemen Sekolah
 
BAB 1 Kebijakan.pptx
BAB 1 Kebijakan.pptxBAB 1 Kebijakan.pptx
BAB 1 Kebijakan.pptx
 
BAB 1 Kebijakan.ppt
BAB 1 Kebijakan.pptBAB 1 Kebijakan.ppt
BAB 1 Kebijakan.ppt
 
Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)
 
1 MB dan PBD.pptx
1 MB dan PBD.pptx1 MB dan PBD.pptx
1 MB dan PBD.pptx
 
Struktur dan isi kurikulum 2013
Struktur dan isi kurikulum 2013Struktur dan isi kurikulum 2013
Struktur dan isi kurikulum 2013
 
Scenario planning
Scenario planningScenario planning
Scenario planning
 

Recently uploaded

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 

Data Dasar Perencanaan Pendidikan.ppt

  • 1. DATA DASAR PERENCANAAN PENDIDIKAN Mata Kuliah: Perencanaan Pendidikan By Bambang Sigit Widodo
  • 2. Apa yang dimaksud dengan data dasar pendidikan…??? • Data adalah berbagai fakta dan angka yang dapat dijadikan sebagai sekumpulan informasi • Data dasar pendidikan adalah data- data yang dibutuhkan sebagai landasan/dasar perencanaan pendidikan
  • 3. Fungsi data dalam perencanaan pendidikan…..???? • Sebagai dasar untuk mengembangkan perencanaan agar sesuai dengan kebutuhan dan kondisi faktual di lapangan • Untuk mengukur segala keberhasilan, kekuatan, kesulitan, kelemahan, sehingga planner dapat mengembangkan titik berangkat perencanaan sesuai dengan tahap yang telah dicapai. (need assesment)
  • 4. Data Dasar Perencanaan Pendidikan • Data Kependudukan • Data Ekonomi • Kebijakan Nasional • Data Pendidikan • Data Ketenagakerjaan • Data Sosial dan Budaya
  • 5. 1. Data Kependudukan……????? • Data Kependudukan berkaitan dengan jumlah penduduk, pertumbuhan penduduk, persebaran penduduk, migrasi penduduk, jumlah angkatan kerja, anak usia sekolah dll…………….. “data kependudukan bertujuan untuk menentukan cakupan populasi yang perlu mendapatkan kesempatan pendidikan”
  • 6. 2. Data Ekonomi…..??? Data Ekonomi Data dan inforamsi yang berkaitan dengan: pendapatan keluarga, GNP, anggaran pendapatan dan belanja negara, nilai investasi, daya beli masyarakat dll “Data Ekonomi bertujuan untuk menentukan kemampuan ekonomi pemerintah dalam memberikan kesempatan pendidikan yang efektif dan efisien berdasarkan sumber dana yang tersedia”
  • 7. 3. Kebijakan Nasional……..???? • Kebijakan nasional berkaitan dengan keputusan politik penyelenggara negara baik eksekutif maupun legislatif berkaitan dengan tujuan pendidikan : regulasi dan undang-undang “Kebijakan Nasional bertujuan sebagai pedoman, alat kontrol dan sekaligus alat evaluasi penyelenggaraan pendidikan”
  • 8. 4. Data Pendidikan……???? • Mencakup enrollment setiap jenjang dan jenis, personil pendidikan yang terlibat dalam penyelenggaraan pendidikan, lulusan, angka drop-out, perpindahan, kenaikan, kurikulum, fasilitas, dana pendidikan, manajemen dan output pendidikan. • “Data Pendidikan bertujuan sebagai landasan dalam menyusun perencanaan pendidikan pada tiap jenjang pendidikan”
  • 9. 5. Data Ketenagakerjaan….??? • Mencakup jumlah dan jenis tenaga kerja yang diperlukan dalam setiap sektor pembangunan, persyaratan pekerjaan, kelompok jenis kerja yang langka tapi sangat diperlukan, kemampuan pasaran kerja dalam merespon terhadap lulusan untuk memberikan kesempatan kerja pada mereka “diperlukan sebagai dasar perencanaan pendidikan dalam memberikan ketrampilan dan skill lulusan sesuai dengan kebutuhan pasar”
  • 10. 6. Nilai dan Sosial Budaya….??? • Berkaitan dengan nilai-nilai yang dianut masyarakat, agama, adat, strata sosial, lembaga sosial, serta berbagai jenis dan bentuk kebudayaan yang ada atau mungkin yang dapat dikembangkan. “Bahwa perencanaan pendidikan harus meletakkan dasar-dasar dan nilai-nilai sosial budaya sebagai salah satu komponen pendidikan”
  • 11. Teknik Pengumpulan Data Pendidikan • Secara Kualitatif dilakukan dengan wawancara mendalam, observasi dan studi dokumentasi • Secara Kuantitatif dilakukan dengan angket, kuesioner
  • 12. Tabulasi Data Pendidikan • Proses memasukkan data berdasarkan hasil dari penggalian data di lapangan • Data ditabulasi sesuai dengan kategorinya masing-masing • Tabulasi data bertujuan sebagai langkah awal melakukan spesifikasi dan identifikasi permasalahan
  • 13. Data Pendidikan No Data Personil Sekolah Keterangan 1 Siswa Laki-laki 571 Perempuan 675 Jumlah 1246 2 Guru Laki-laki 43 Perempuan 23 Jumlah 66 3 Tata Usaha Laki-laki 12 Perempuan 23 Jumlah 35
  • 14. No Data Sarana dan Prasarana Sekolah Keterangan Jumlah Baik Sedang Rusak 1 Meja 450 290 345 2 Kursi 900 580 690 3 Computer 35 12 45 4 Papan tulis 345 234 12 5 Ruang kelas 34 2 4 6 Ruang guru 1 - - 7 Ruang TU 1 - - 8 Mikroskop 35 1 1 9 dll
  • 15. Prestasi siswa Subyek (N) Nilai Harian (X) Nilai Unas (Y) d = Y-X Xd (d-Md) ΣX2d 1. 12,67 20,67 8 3,33 11,09 2. 13,33 18 4,67 0 0 3. 12,33 15,33 3 -1,67 2,79 4. 11,67 19 7,33 2,66 7,08 5. 13 18 5 0,33 0,11
  • 16. Forecasting Perencanaan Pendidikan • Merupakan perkiraan terhadap rencana yang akan dilakukan sesuai dengan data dan informasi yang ada • Sifatnya untuk perencanaan ke depan • Validitas data mempengaruhi kemampuan perencanaan pendidikan • Di dalam forecasting ada contigency plan
  • 17. Implementasi Perencanaan Pendidikan Beberapa Definisi Perencanaan Pendidikan: • Menurut Guruge (1972) Perencanaan Pendidikan merupakan proses mempersiapkan kegiatan di masa depan dalam bidang pembangunan pendidikan. • Menurut Albert Waterson (Don Adam 1975) Perencanaan Pendidikan adalah investasi pendidikan yang dapat dijalankan oleh kegiatan-kegiatan pembangunan lain yang di dasarkan atas pertimbangan ekonomi dan biaya serta keuntungan sosial
  • 18. • Menurut Coombs (1982) Perencanaan pendidikan suatu penerapan yang rasional dianalisis sistematis proses perkembangan pendidikan dengan tujuan agar pendidikan itu lebih efektif dan efisien dan efisien serta sesuai dengan kebutuhan dan tujuan para peserta didik dan masyarakat. • Menurut Y. Dror (1975) Perencanaan Pendidikan merupakan suatu proses mempersiapkan seperangkat keputusan untuk kegiatan-kegiatan di masa depan yang di arahkan untuk mencapai tujuan-tujuan dengan cara-cara optimal untuk pembangunan ekonomi dan social secara menyeluruh dari suatu
  • 19. Plan Implementation……??? “Tahap pelaksanaan perencanaan pendidikan untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang dipengaruhi oleh: (a) kualitas sumber daya manusia (kepala sekolah, guru, komite sekolah, karyawan, dan siswa); (b) iklim atau pola kerjasama antar unsur dalam satuan pendidikan sebagai suatu tim kerja (team work) yang handal; dan (c) kontrol atau pengawasan
  • 20. Penutup • Rangkain kegiatan perencanaan data pendidikan di dahului oleh: penentuan data perencanaan pendidikan, pengumpulan data, tabulasi data, dan analisis data yang selanjutnya dijadikan bahan atau dasar perencanaan pendidikan • Perencanaan pendidikan tanpa dilandasi dan di dukung oleh data = =… analisis perencanaan yang tidak tepat dan tidak sesuai dengan kebutuhan