Logam memiliki sifat konduktor listrik dan panas yang baik, mudah dilebur dan dibentuk. Logam diekstraksi dari bijih melalui proses pemurnian. Sifat mekanik logam dipengaruhi oleh komposisi kimia, ukuran butir, fasa, dan cacatnya. Logam memiliki kekuatan, kekerasan, dan daya tahan terhadap beban statik dan dinamik.