SlideShare a Scribd company logo
Buletin Jum’at
Menebar Islam Rahmatan Lil ‘Alamin
Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020
Memaknai Islam Rahmatan Lil’Alamin
ْ ً ْ ََ ‫ﱠ‬(١٠٧) ‫ن‬َ ‫ﻟﻠﻌﺎﻟﻣﯾ‬ ‫رﺣﻣﺔ‬ ‫إﻻ‬ ‫َﺎك‬‫ﻧ‬‫أرﺳﻠ‬ ‫وﻣﺎ‬ِ ِ ْ َ ََْ َ َ ِ َ َ
T“ idaklah saya (Allah) mengutusmu melainkan sebagai
”rahmatan lil 'âlamîn. (Q.S. Al-Anbiya' : 107)
1
Ayat ini menegaskan kerasulan Muhammad SAW sebagai rahmah
rahmahbagi seluruh alam semesta. Sebagai bagi alam semesta
menuntut penerimaan semua manusia terhadap semua yang
dibawa oleh Rasulullah SAW baik ayat-ayat suci Al-Qur'an
maupun sunnah-sunnahnya. Hal ini ditegaskan juga oleh
Allah SWT dalam Q.S. Ibrahim : 28-29 :
“Tidakkah kamu perhatikan orang-orang yang telah menukar nikmat
Allah (perintah-perintah dan ajaran-ajaran Allah) dengan kekafiran dan
menjatuhkan kaumnya ke lembah kebinasaan? Yaitu neraka jahannam;
mereka masuk kedalamnya;dan itulah seburuk-buruk tempat kediaman”
Ibnu Hajar Al-'Asqalânî dalam menyebutkan bahwaFath Al-Jawâd
rahmat bagi orang yang beriman berkaitan dengan hidayah yang telah
Allah berikan hingga dengan hidayah tersebut orang-orang muslim
kmenapaki jalan menuju ebahagiaan di dunia dan akhirat (surga).
rahmat munafiqAdapun bagi orang-orang adalah jaminan terjaganya
Makna Rahmatan Lil’alamin
yasalunaka
Edisi 01
Sebagaimana arti kata 'âlamîn
al-Fâtihahdalam surat dengan
“seluruh alam”. Makna kedua,
'âlamînmengartikan kata
dengan “hanya orang-orang
yang beriman dan percaya
kepada Nabi Muhammad Saw”.
Menurut Imam Al-Thabarî dalam
tafsirnya, menegaskan bahwa
p a n d a n g a n p e r t a m a y a n g
mendekati kebenaran yang tidak
membatasi hanya bagi orang-
orang yang beriman.
Senada dengan Al-Thabari,
Muhammad bin Ali Asy Syaukani
ketika menafsirkan ayat ini
mengatakan bahwa “Makna
ayat ini adalah 'Tidaklah Kami
mengutusmu, wahai Muhammad,
dengan membawa hukum-hukum
syariat, melainkan sebagai
rahmat bagi seluruh manusia
t a n p a a d a k e a d a a n a t a u
alasan khusus yang menjadi
pengecualian'. Dengan kata
lain, 'satu-satunya alasan
K a m i m e n g u t u s m u , w a h a i
Muhammad, adalah sebagai
rahmat yang luas. Karena
kami mengutusmu dengan
membawa sesuatu yang menjadi
sebab kebahagiaan di akhirat' ”
Dikuatkan lagi oleh Ibn Qayyim
Al-Jauziyah yang menyebutkan
bahwa rahmat dalam ayat ini
bersifat umum. Oleh karena itu
dapat dipahami dengan dua s
udut pandang, yaitu pertama,
Alam semesta secara umum
mendapat manfaat dengan
diutusnya Nabi Muhammad SAW.
Kedua, Islam adalah rahmat bagi
setiap manusia, namun orang
yang beriman menerima rahmat
ini dan mendapatkan manfaat
d i d u n i a d a n d i a k h i r a t .
Sedangkan orang kafir akan
dihindarkand ari bencana
yang menimpa umat-umat
terdahulu.
2
L a f a d z y a n g k e d u a , k a t a
al-'âlamîn adalah bentuk plural
'âlamdari kata . Setidaknya
terdapat dua pendapat tentang
makna al-'âlamîn. Pertama,
ahlussunnahpendapat madzhab
wal jamâ'ah 'âlam, bahwa definisi
mâ siwâ Allahadalah (segala
sesuatu selain Allah). Untuk itu,
'âlamîn adalah setiap hal apapun
yang ada di jagad raya ini selain
Allah.
nyawa mereka. Hal tersebut bisa
diperhatikan lebih lanjut dalam
pembahasan terkait keputusan
Nabi mengapa tidak menghukum
munafiqmati orang-orang .
Selain itu, rahmat bagi orang-
orang non-muslim adalah
menghadang agar Allah tidak
mengadzab atau menjatuhkan
bencana selama mereka masih
hidup sebagaimana umat-umat
sebelumnya.
23 Muharram 1442H / 11 September 2020
3
Ruang Lingkup Rahmatan
Lil'alamin
Berbagai penjelasan makna
Rahmatan Lil'alamin di atas
menunjukkan tujuan kenabian
adalah mendekatkan hamba
dengan Penciptanya Allah SWT
(ta'abbuidyah), membangunan
h u b u n g a n s o s i a l y a n g
berakhlakul karimah, dan
membangun hubungan dengan
alam secara harmoni. Dengan
kata lain, konsep rahmatan
lil'alamin menjadikan setiap
m u s l i m u n t u k m e m i l i k i
kepedulian tinggi terhadap tiga
pola hubungan, yaitu hablum
minallah (hubungan dengan
Allah SWT), hablum minannâsi
(Hubungan dengan sesama
manusia), dan hablum minal
'âlam (hubungan dengan
lingkungan).
Dalam sejarah kenabian,
R a s u l u l l a h t e l a h b a n y a k
memberikan contoh hidup dari
konsep rahmatan lil'alamin.
Dalam sistem perundang-
undangan ada Piagam Madinah
yang memberikan perlindungan
dan hak bernegara yang setara
kepada non muslim di kota
Madinah. Doktrin perang dalam
Islam melarang memerangi
bangsa lain kucuali terlebih
dahulu di serang oleh pihak
musuh, itupun dalam upaya
mempertahankan diri sendiri.
Begitu pula perlakukan Nabi
kepada tahanan perang pada
waktu peristiwa penaklukan
Makkah, Rasulullah memberikan
kebebasan kepada kafir Makkah.
Kisah Da’tsur
Di dalam buku The Prophet and
I s l a m , A . H a k i m K h a n
mengisahkan Suatu ketika
Rasulullah terlelap tidur di
bawah rindangnya pohon.
Seorang komandan pasukan
Yahudi, Da'tsur yang sangat
memusuhi Nabi segera datang
dan menodongkan pedang di
leher Rasulullah, dan dengan
kasar berteriak: “Katakanlah
siapa yang akan melindungimu
sekarang ?,. Dengan tenang dan
penuh percaya diri, Rasulullah
menjawab : “Allah”.
Mendengar jawaban itu, Da'tsur
tersentak dan badannya bergetar
hebat. Pedang di tangannya
terjatuh. Rasulullah bangkit lalu
mengambil pedang itu seraya
berkata kepada Da'tsur : “Siapa
yang akan melindungimu ?
Dengan ketakutan Da'tsur
berkata tidak ada. “ada” kata
Rasulullah. “Allah juga yang
kan melindungimu, ambil
kembali pedangmu dan pergi
dari sini”.
Masih banyak contoh hidup dari
R a s u l u l l a h S A W t e r k a i t
penterjemahan konsep rahmatan
Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020
4
Diterbitkan setiap Jum’at
oleh Dewan Kyai Assalaam
bersama Takmir Masjid Assalaam,
Takmir Masjid Ibadurrahman Assalaam
dan L-ZIS Assalaam
Buletin Jum’at
Menebar Islam Rahmatan Lil ‘Alamin
Penanggung Jawab:
Ketua Dewan Kyai PPMI Assalaam
Ketua Redaksi:
Mahyani Devi Yumandera, Lc
Anggota Redaksi:
Rosyad Nur Liyas, Lc
Design & Layout:
Luthfi A Nasher, S.Kom
Distributor:
Triyanto
lil'alamin yang dapat dipelajari dan dihidupkan kembali pada masa
ini. Semoga tulisan ini dapat menghadirkan lebih banyak lagi contoh-
contoh teladan dari kehidupan Rasulullah SAW dalam rangka
mewujudkan kehidupan yang rahmatan lil'alamin.
Wallahu A'lam Bish Shawab
Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020
Redaksi menerima tulisan sesuai motto Menebar Islam Rahmatan Lil’alamin
Kontak Kami : +62 856-4715-4816 - Mahyani Devi Yumandera, Lc
Pengarah:
Dr. H. Arkanuddin Budiyanto, M.I.Kom
H. Trisnojoyo Khottob, S.Ag. MM
Moh. Toha, S.H.I

More Related Content

What's hot

Mengucapkan 2 kalimat syahadat
Mengucapkan 2 kalimat syahadatMengucapkan 2 kalimat syahadat
Mengucapkan 2 kalimat syahadat
MAC Co. Ltd.
 
Membuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-QuranMembuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-Quran
Erwin Wahyu
 
Selamat tinggal kemunafikan
Selamat tinggal kemunafikanSelamat tinggal kemunafikan
Selamat tinggal kemunafikanMuhsin Hariyanto
 
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & PenghisabanKematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
Erwin Wahyu
 
Akhirat - Orientasi Hidup Kita
Akhirat - Orientasi Hidup KitaAkhirat - Orientasi Hidup Kita
Akhirat - Orientasi Hidup Kita
Erwin Wahyu
 
Hakekat beriman pada hari akhir
Hakekat beriman pada hari akhirHakekat beriman pada hari akhir
Hakekat beriman pada hari akhir
BrilliantInflamonePu
 
Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1
Wan Mohd
 
10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabulMuhsin Hariyanto
 
Mengapa Harus Berilmu
Mengapa Harus BerilmuMengapa Harus Berilmu
Mengapa Harus Berilmu
Erwin Wahyu
 
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînKoreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînMuhsin Hariyanto
 
Mengapa Harus Berilmu - v2
Mengapa Harus Berilmu - v2Mengapa Harus Berilmu - v2
Mengapa Harus Berilmu - v2
Erwin Wahyu
 
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUHTULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
andri zulfikar
 
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al QuranMateri Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
Erwin Wahyu
 
Pembangunan mapan
Pembangunan mapanPembangunan mapan
Pembangunan mapan
mila_famila
 
20 kesalahan dalam beraqidah
20 kesalahan dalam beraqidah20 kesalahan dalam beraqidah
20 kesalahan dalam beraqidahAdhitya Ramadian
 
Kembalilah
KembalilahKembalilah
Kembalilah
Asylum Prisoner
 

What's hot (18)

Mengucapkan 2 kalimat syahadat
Mengucapkan 2 kalimat syahadatMengucapkan 2 kalimat syahadat
Mengucapkan 2 kalimat syahadat
 
Membuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-QuranMembuktikan Kebenaran al-Quran
Membuktikan Kebenaran al-Quran
 
Selamat tinggal kemunafikan
Selamat tinggal kemunafikanSelamat tinggal kemunafikan
Selamat tinggal kemunafikan
 
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & PenghisabanKematian, Perpisahan & Penghisaban
Kematian, Perpisahan & Penghisaban
 
Akhirat - Orientasi Hidup Kita
Akhirat - Orientasi Hidup KitaAkhirat - Orientasi Hidup Kita
Akhirat - Orientasi Hidup Kita
 
Assigment dpli blog
Assigment dpli blogAssigment dpli blog
Assigment dpli blog
 
Hakekat beriman pada hari akhir
Hakekat beriman pada hari akhirHakekat beriman pada hari akhir
Hakekat beriman pada hari akhir
 
Makalah Studi Islam
Makalah Studi IslamMakalah Studi Islam
Makalah Studi Islam
 
Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1
 
10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul10 hal penyebab doa tak terkabul
10 hal penyebab doa tak terkabul
 
Mengapa Harus Berilmu
Mengapa Harus BerilmuMengapa Harus Berilmu
Mengapa Harus Berilmu
 
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînKoreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
 
Mengapa Harus Berilmu - v2
Mengapa Harus Berilmu - v2Mengapa Harus Berilmu - v2
Mengapa Harus Berilmu - v2
 
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUHTULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
TULISAN TERAKHIR HASAN AL BANNA SEBELUM DIBUNUH
 
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al QuranMateri Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
Materi Kajian Umum - Mengapa Beriman kepada Al Quran
 
Pembangunan mapan
Pembangunan mapanPembangunan mapan
Pembangunan mapan
 
20 kesalahan dalam beraqidah
20 kesalahan dalam beraqidah20 kesalahan dalam beraqidah
20 kesalahan dalam beraqidah
 
Kembalilah
KembalilahKembalilah
Kembalilah
 

Similar to Buletin Yasalunaka

Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Septian Muna Barakati
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)Septian Muna Barakati
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
2 islam agama rahmatan lil alamin
2 islam agama rahmatan lil alamin2 islam agama rahmatan lil alamin
2 islam agama rahmatan lil alamin
ayub99
 
Makalah tentang islam
Makalah tentang islamMakalah tentang islam
Makalah tentang islam
Ais elkirami
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminSeptian Muna Barakati
 
1.01 dinul islam
1.01 dinul islam1.01 dinul islam
1.01 dinul islam
Muhammad Love Kian
 
HARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
HARUN YAHYA : MASA KEEMASANHARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
HARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
primagraphology consulting
 
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesiaMasa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
HarunyahyaBahasaIndonesia
 
Sifat sifat ahlus_sunnah
Sifat sifat ahlus_sunnahSifat sifat ahlus_sunnah
Sifat sifat ahlus_sunnahmasnan
 
Hadits tentang salam,Rifki Aminuddin
Hadits tentang salam,Rifki AminuddinHadits tentang salam,Rifki Aminuddin
Hadits tentang salam,Rifki Aminuddin
Rifki Aminuddin
 
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat WabahSolusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Anas Wibowo
 
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabian
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabianMembangun rahmatan lil alamin berparas kenabian
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabianTaufan Iswandi
 
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.wKoleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
Riez Sullivan
 
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdfIslam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
Mushoddik Indisav
 
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiah
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiahAgar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiah
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiahEdi Awaludin
 
Perhatian islam terhadap hak hak lingkungan
Perhatian islam terhadap hak hak lingkunganPerhatian islam terhadap hak hak lingkungan
Perhatian islam terhadap hak hak lingkunganRizky Faisal
 

Similar to Buletin Yasalunaka (20)

Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin (2)
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin AKBID PARAMATA RAHA KAB. MUNA
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
2 islam agama rahmatan lil alamin
2 islam agama rahmatan lil alamin2 islam agama rahmatan lil alamin
2 islam agama rahmatan lil alamin
 
Makalah tentang islam
Makalah tentang islamMakalah tentang islam
Makalah tentang islam
 
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalaminMakalah islam sebagai rahmatan lilalamin
Makalah islam sebagai rahmatan lilalamin
 
1.01 dinul islam
1.01 dinul islam1.01 dinul islam
1.01 dinul islam
 
HARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
HARUN YAHYA : MASA KEEMASANHARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
HARUN YAHYA : MASA KEEMASAN
 
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesiaMasa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
Masa keemasan. indonesian. bahasa indonesia
 
Sifat sifat ahlus_sunnah
Sifat sifat ahlus_sunnahSifat sifat ahlus_sunnah
Sifat sifat ahlus_sunnah
 
Hadits tentang salam,Rifki Aminuddin
Hadits tentang salam,Rifki AminuddinHadits tentang salam,Rifki Aminuddin
Hadits tentang salam,Rifki Aminuddin
 
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat WabahSolusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
Solusi Syariah Untuk Bisnis Saat Wabah
 
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabian
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabianMembangun rahmatan lil alamin berparas kenabian
Membangun rahmatan lil alamin berparas kenabian
 
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.wKoleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
 
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdfIslam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
Islam Rahmatan lil 'Aalamiin.pdf
 
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiah
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiahAgar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiah
Agar kita tidak tertipu menyingkap sesatnya aqidah syiah
 
Perhatian islam terhadap hak hak lingkungan
Perhatian islam terhadap hak hak lingkunganPerhatian islam terhadap hak hak lingkungan
Perhatian islam terhadap hak hak lingkungan
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

Buletin Yasalunaka

  • 1. Buletin Jum’at Menebar Islam Rahmatan Lil ‘Alamin Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020 Memaknai Islam Rahmatan Lil’Alamin ْ ً ْ ََ ‫ﱠ‬(١٠٧) ‫ن‬َ ‫ﻟﻠﻌﺎﻟﻣﯾ‬ ‫رﺣﻣﺔ‬ ‫إﻻ‬ ‫َﺎك‬‫ﻧ‬‫أرﺳﻠ‬ ‫وﻣﺎ‬ِ ِ ْ َ ََْ َ َ ِ َ َ T“ idaklah saya (Allah) mengutusmu melainkan sebagai ”rahmatan lil 'âlamîn. (Q.S. Al-Anbiya' : 107) 1 Ayat ini menegaskan kerasulan Muhammad SAW sebagai rahmah rahmahbagi seluruh alam semesta. Sebagai bagi alam semesta menuntut penerimaan semua manusia terhadap semua yang dibawa oleh Rasulullah SAW baik ayat-ayat suci Al-Qur'an maupun sunnah-sunnahnya. Hal ini ditegaskan juga oleh Allah SWT dalam Q.S. Ibrahim : 28-29 : “Tidakkah kamu perhatikan orang-orang yang telah menukar nikmat Allah (perintah-perintah dan ajaran-ajaran Allah) dengan kekafiran dan menjatuhkan kaumnya ke lembah kebinasaan? Yaitu neraka jahannam; mereka masuk kedalamnya;dan itulah seburuk-buruk tempat kediaman” Ibnu Hajar Al-'Asqalânî dalam menyebutkan bahwaFath Al-Jawâd rahmat bagi orang yang beriman berkaitan dengan hidayah yang telah Allah berikan hingga dengan hidayah tersebut orang-orang muslim kmenapaki jalan menuju ebahagiaan di dunia dan akhirat (surga). rahmat munafiqAdapun bagi orang-orang adalah jaminan terjaganya Makna Rahmatan Lil’alamin yasalunaka
  • 2. Edisi 01 Sebagaimana arti kata 'âlamîn al-Fâtihahdalam surat dengan “seluruh alam”. Makna kedua, 'âlamînmengartikan kata dengan “hanya orang-orang yang beriman dan percaya kepada Nabi Muhammad Saw”. Menurut Imam Al-Thabarî dalam tafsirnya, menegaskan bahwa p a n d a n g a n p e r t a m a y a n g mendekati kebenaran yang tidak membatasi hanya bagi orang- orang yang beriman. Senada dengan Al-Thabari, Muhammad bin Ali Asy Syaukani ketika menafsirkan ayat ini mengatakan bahwa “Makna ayat ini adalah 'Tidaklah Kami mengutusmu, wahai Muhammad, dengan membawa hukum-hukum syariat, melainkan sebagai rahmat bagi seluruh manusia t a n p a a d a k e a d a a n a t a u alasan khusus yang menjadi pengecualian'. Dengan kata lain, 'satu-satunya alasan K a m i m e n g u t u s m u , w a h a i Muhammad, adalah sebagai rahmat yang luas. Karena kami mengutusmu dengan membawa sesuatu yang menjadi sebab kebahagiaan di akhirat' ” Dikuatkan lagi oleh Ibn Qayyim Al-Jauziyah yang menyebutkan bahwa rahmat dalam ayat ini bersifat umum. Oleh karena itu dapat dipahami dengan dua s udut pandang, yaitu pertama, Alam semesta secara umum mendapat manfaat dengan diutusnya Nabi Muhammad SAW. Kedua, Islam adalah rahmat bagi setiap manusia, namun orang yang beriman menerima rahmat ini dan mendapatkan manfaat d i d u n i a d a n d i a k h i r a t . Sedangkan orang kafir akan dihindarkand ari bencana yang menimpa umat-umat terdahulu. 2 L a f a d z y a n g k e d u a , k a t a al-'âlamîn adalah bentuk plural 'âlamdari kata . Setidaknya terdapat dua pendapat tentang makna al-'âlamîn. Pertama, ahlussunnahpendapat madzhab wal jamâ'ah 'âlam, bahwa definisi mâ siwâ Allahadalah (segala sesuatu selain Allah). Untuk itu, 'âlamîn adalah setiap hal apapun yang ada di jagad raya ini selain Allah. nyawa mereka. Hal tersebut bisa diperhatikan lebih lanjut dalam pembahasan terkait keputusan Nabi mengapa tidak menghukum munafiqmati orang-orang . Selain itu, rahmat bagi orang- orang non-muslim adalah menghadang agar Allah tidak mengadzab atau menjatuhkan bencana selama mereka masih hidup sebagaimana umat-umat sebelumnya. 23 Muharram 1442H / 11 September 2020
  • 3. 3 Ruang Lingkup Rahmatan Lil'alamin Berbagai penjelasan makna Rahmatan Lil'alamin di atas menunjukkan tujuan kenabian adalah mendekatkan hamba dengan Penciptanya Allah SWT (ta'abbuidyah), membangunan h u b u n g a n s o s i a l y a n g berakhlakul karimah, dan membangun hubungan dengan alam secara harmoni. Dengan kata lain, konsep rahmatan lil'alamin menjadikan setiap m u s l i m u n t u k m e m i l i k i kepedulian tinggi terhadap tiga pola hubungan, yaitu hablum minallah (hubungan dengan Allah SWT), hablum minannâsi (Hubungan dengan sesama manusia), dan hablum minal 'âlam (hubungan dengan lingkungan). Dalam sejarah kenabian, R a s u l u l l a h t e l a h b a n y a k memberikan contoh hidup dari konsep rahmatan lil'alamin. Dalam sistem perundang- undangan ada Piagam Madinah yang memberikan perlindungan dan hak bernegara yang setara kepada non muslim di kota Madinah. Doktrin perang dalam Islam melarang memerangi bangsa lain kucuali terlebih dahulu di serang oleh pihak musuh, itupun dalam upaya mempertahankan diri sendiri. Begitu pula perlakukan Nabi kepada tahanan perang pada waktu peristiwa penaklukan Makkah, Rasulullah memberikan kebebasan kepada kafir Makkah. Kisah Da’tsur Di dalam buku The Prophet and I s l a m , A . H a k i m K h a n mengisahkan Suatu ketika Rasulullah terlelap tidur di bawah rindangnya pohon. Seorang komandan pasukan Yahudi, Da'tsur yang sangat memusuhi Nabi segera datang dan menodongkan pedang di leher Rasulullah, dan dengan kasar berteriak: “Katakanlah siapa yang akan melindungimu sekarang ?,. Dengan tenang dan penuh percaya diri, Rasulullah menjawab : “Allah”. Mendengar jawaban itu, Da'tsur tersentak dan badannya bergetar hebat. Pedang di tangannya terjatuh. Rasulullah bangkit lalu mengambil pedang itu seraya berkata kepada Da'tsur : “Siapa yang akan melindungimu ? Dengan ketakutan Da'tsur berkata tidak ada. “ada” kata Rasulullah. “Allah juga yang kan melindungimu, ambil kembali pedangmu dan pergi dari sini”. Masih banyak contoh hidup dari R a s u l u l l a h S A W t e r k a i t penterjemahan konsep rahmatan Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020
  • 4. 4 Diterbitkan setiap Jum’at oleh Dewan Kyai Assalaam bersama Takmir Masjid Assalaam, Takmir Masjid Ibadurrahman Assalaam dan L-ZIS Assalaam Buletin Jum’at Menebar Islam Rahmatan Lil ‘Alamin Penanggung Jawab: Ketua Dewan Kyai PPMI Assalaam Ketua Redaksi: Mahyani Devi Yumandera, Lc Anggota Redaksi: Rosyad Nur Liyas, Lc Design & Layout: Luthfi A Nasher, S.Kom Distributor: Triyanto lil'alamin yang dapat dipelajari dan dihidupkan kembali pada masa ini. Semoga tulisan ini dapat menghadirkan lebih banyak lagi contoh- contoh teladan dari kehidupan Rasulullah SAW dalam rangka mewujudkan kehidupan yang rahmatan lil'alamin. Wallahu A'lam Bish Shawab Edisi 01 23 Muharram 1442H / 11 September 2020 Redaksi menerima tulisan sesuai motto Menebar Islam Rahmatan Lil’alamin Kontak Kami : +62 856-4715-4816 - Mahyani Devi Yumandera, Lc Pengarah: Dr. H. Arkanuddin Budiyanto, M.I.Kom H. Trisnojoyo Khottob, S.Ag. MM Moh. Toha, S.H.I