SlideShare a Scribd company logo
SMP KATOLIK STELLA MARIS
TERAKREDITASI ā€œAā€
JL. TEMBAAN 18-22, SURABAYA
031-3552621
BAB 6
80 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
Pengolahan Ruang,
Waktu, dan Tenaga
Sesuai Iringan
1.	 mengidentifikasi ruang yang dibuat melalui gerak tari,
2.	 mengidentifikasi waktu yang digunakan melalui gerak tari,
3.	 mengidentifikasi teanga yang digunakan melalui gerak tari,
4.	 menerapkan ruang, waktu, dan tenaga pada gerak tari, dan
5.	 melakukan gerak tari dengan menerapkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai dengan iringan.
Pada pelajaran Bab 6, siswa diharapkan dapat mengapresiasi dan berĀ­
kreasi seni tari, yaitu:
Peta Kompetensi Pembelajaran
Elemen Gerak
Ruang Waktu Tenaga
Meragakan Gerak Tari Berdasarkan Ruang, Waktu,
dan Tenaga
Pengolahan Ruang, Waktu, dan Tenaga
Bab
6
Seni Budaya 81
Setelah kamu mengamati gambar di atas, jawablah beberapa pertanyaan
berikut ini.
1.	 Bagaimanakah menurut pendapatmu tata busana yang dikenakan oleh penari?
2.	 Bagaimana menurut pendapatmu pertunjukan tari yang menggunakan
proĀ­perti dengan yang tidak menggunakan properti?
	 Bentuk penyajian tari dapat berupa tari tunggal, tari berpasangan, dan tari
berkelompok. Pengolahan pola lantai pada setiap bentuk penyajian tari tentu akan
berbeda. Tari tunggal pengolahan pola lantai dilakukan secara individu, pada tari
berpasangan pengolahan lantai dilakukan berdua dan pada tari kelompok dilakukan
memerlukan kerja sama. Perhatikan dan amati gambar-gambar pertunjukan tari di
bawah ini.
82 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
1.	 Kamu  dapat  mengamati pertunjukan tari dari sumber  
lain seperti  internet,  menonton pertunjukan melalui
VCD, dan sumber  belajar lainnya.
2.	 Kamu dapat mengamati pertunjukan tari yang berĀ­
kembang di daerahmu, namun juga dapat mengamati
tarian dari daerah  lain.
Setelah kamu mengisi kolom tentang pertunjukan tari tradisional
tersebut, diskusikanlah dengan teman-teman dan isilah kolom di bawah
ini.
Format Lembar Diskusi
No.
Gambar
Pola lantai yang digunakan Deskripsi
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Seni Budaya 83
Format Diskusi Hasil Pengamatan Pertunjukan Tari
	 Nama anggota           	 :
	 Hari/tanggal pengamatan        	 :
No. Aspek yang Diamati Uraian Hasil Pengamatan
1 Tari berdasarkan hitungan/ketukan
2 Tari berdasarkan level yang digunakan
3 Tari berdasarkan pola lantai yang digunakan
4
Tari berdasarkan tata rias dan tata busana
yang digunakan
5 Tari berdasarkan iringan yang digunakan
A. Berlatih meragakan gerak tari
	 	 Ruang, waktu dan tenaga pada gerak tari merupakan satu kesatuan
utuh. Ketika seseorang melakukan gerak berarti telah membentuk ruang,
memerlukan waktu serta memerlukan tenaga. Seorang penari harus mampu
mengolah ruang, waktu dan tenaga sehingga gerak yang dilakukan tampak
dinamis. Pengolahan unsur gerak ini pada tari tunggal berbeda dengan
tari berpasangan demikian juga pada tari berkelompok. Pada tari tunggal
kemampuan individu lebih menonjol, sedangkan pada tari berpasangan
dibutuhkan kemampuan saling mengisi gerak dan pada tari kelompok
dibutuhkan kerjasama yang baik.
	 	 Pengolahan ruang, waktu dan tenaga di dalam gerak tari berkaitan
dengan beberapa karakteristik. Karakteristik gerak di dalam ruang, waktu,
dan tenaga antara lain;  (1)  Menggunakan tubuh manusia sebagai instrumen
dan gerak sebagai mediumnya, (2)  Terkait dengan ruang, tenaga, waktu,
dan aliran, (3)  Terkait dengan ritme, (4)  Mempunyai bentuk dan gaya,
(5)  Alat komunikasi non verbal, (6) Mengungkapkan emosi atau perasaan
dan pikiran manusia, (7) Terkait dengan budaya. Jad ketika seseorang
melakukan gerak ketujuh hal tersebut muncul secara bersamaan. Inilah
pentingnya mengolah gerak karena merupakan Bahasa komunikasi
nonverbal sehingga memiliki makna dan menyampaikan pesan.
84 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
	 Perhatikan ragam gerak di bawah ini kemudian lakukan baik secara
individu, berpasangan, maupun berkelompok.
a)	 Hitungan 1- 2 gunakan kursi atau
benda lain, kemudian naikkan kaki
kanan dengan posisi seperti pada
gambar (Gambar 6.1).
b)	 Hitungan 3 - 4 gerakan dengan  
duduk serta tangan ditarik  ke atas.
c)	 Lakukan gerakan ini 2 x 8
hitungan.
a)	 Buatlah lingkaran di
lantai dapat pula dengan
menggunakan hulahoop.
b)	 Lakukan hitungan 1 ā€“ 2
kaki melangkah ke dalam
lingkaran.
c)	 Hitungan 3 ā€“ 4 gerakan  
keluar dari lingkaran.
d)	 Lakukan gerakan 2 x 8
hitungan.
a)	 Hitungan 1 ā€“  2 posisi kaki
merapat dengan tangan  kiri
lurus ke depan dan tangan  
kanan lurus ke atas.
b)	 Hitungan  3 -4 kaki tangan
maju ke depan dan kaki kiri
lurus ke belakang, tangan kiri  
lurus ke depan, tangan kiri
lurus sejajar dengan kaki kiri.
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.1
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.2
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.3
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.5
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.6
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.4
Seni Budaya 85
a) 	Hitungan 1 gerakan menyilang.
b) 	Hitungan 2 gerakan seperti Gambar 6.1.
c) 	Hitungan 3 gerakan menyilang.
d) 	Hitungan 4 gerakan menyilang.
a) 	Berdua dengan teman  saling memegang
tangan dengan posisi badan agak
merendah.
b) 	Tekanan tenaga ada pada lutut.
c) 	Kemudian bergerak ke arah kanan 8
hitungan dan ke kiri 8 hitungan.
a) 	Hitungan satu posisi gerak seperti gerakan
pertama (Gambar 6.1).
b) 	Hitungan dua dengan kaki lebih lebar
dan kedua tangan lebih diangkat ke atas
ke bawah serta badan agak condong ke
samping kanan Gambar 6.2.
c) 	Hitungan tiga seperti gerakan pertama  
Gambar 6.1.
d)	 Hitungan empat seperti Gambar 6.2.
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.7
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.8
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.9
86 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
	 	 Setelah kalian melakukan gerak berdasarkan pengolahan ruang, waktu, dan
tenaga secara berpasangan dan kelompok tentu merasakan perbedaan. Demikian
juga pada saat melakukan gerakan bebas dalam kelompok seperti dilakukan pada
gerakan terakhir.
a)	 perhatikan gambar di samping.
b)	 Lakukan gerakan menggapai sesuatu dalam
bentuk kelompok.
c)	 Lakukan gerakan 8 hitungan.
a) 	Setelah melakukan gerakan dengan
tangan ke atas sekarang lakukan
dengan membalikkan badan dan tangan
berpegangan.
b)	 Lakukan gerakan berjalan memutar dengan
tetap berpegangan tangan .
c)	 Lakukan gerakan 8 hitungan.
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.11
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.12
a) 	Perhatikan gambar di samping.
b) 	Lakukan gerakan saling berpegangan
dengan tangan kiri dan sedikit diangkat ke
atas.
c) 	Tangan kanan ke samping.
d) 	Lakukan gerakan berjalan memutar dengan
tetap berpegangan tangan 8 hitungan.
(Sumber: Kemdikbud)
Gambar 6.10
	 	 Setelah melakukan gerakan berpasangan sekarang lakukan gerakan secara
berkelompok. Setiap kelompok dapat berjumlah 4 orang atau lebih.
Seni Budaya 87
	 	 Pergunakan lagu-lagu sebagai ilustrasi maupun iringan dalam melakukan
pengolahan ruang, waktu dan tenaga di dalam gerak tari.
88 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
Seni Budaya 89
Mengenal Tokoh Tari
	 Didik Nini Thowok terlahir dengan nama Kwee Tjoen Lian. Karena sakit-
sakitan, orang tuanya mengĀ­ubah namanya menjadi Kwee Tjoen An. Ayah Didik,
Kwee Yoe Tiang, merupakan seorang peranakan Tionghoa yang ā€terdamparā€ di
Temanggung, sedangĀ­kan ibunya, Suminah, adalah
wanita Jawa asli, asal Desa Citayem, Cilacap. Didik
adalah sulung dari lima bersaudara (keempat adiknya
perempuan). Setelah G30S/PKI, keturunan Tionghoa
diwajibkan mengganti nama Tionghoa mereka
menjadi nama pribumi sehingga nama Kwee Tjoen An
pun menjadi Didik Hadiprayitno.
	 Kehidupan masa kecil Didik penuh keprihatinan.
Ayahnya bisnis jual beli kulit kambing dan sapi.
Ibunya membuka kios di Pasar Kayu. Hidup bersama
mereka adalah kakek dan nenek Didik. Keluarga Didik
harus hidup pas-pasan. Sebagai anak dan cucu pertama, Didik selalu dimanja
oleh seluruh anggota keluarga. Selain itu, Didik tidak nakal seperti kebanyakan
anak laki-laki seumurnya. Ia cenderung seperti anak perempuan dan menyukai
permainan mereka, seperti pasar-pasaran (berjualan), masak-masakan, dan
ibu-ibuan. Saat kecil pun, Didik diajari oleh neneknya keterampilan perempuan
seperti menjahit, menisik, menyulam, dan merenda.
	 Saat masih sekolah, Didik suka menggambar dan menyanyi (suaranya bagus
terutama saat menyanyi lagu Jawa). Setelah mengenal dunia tari akibat sering
menonton pertunjukan wayang orang yang berupa sendratari, Didik pun
bertekad untuk mempelajari tari. Sayangnya perekonomian keluarga yang pas-
pasan menyulitkan langkah Didik untuk belajar. Akhirnya, Didik meminta
teman sekelasnya Sumiasih, yang pandai menari dan menyanyi lagu Jawa, untuk
mengajarinya tari-tarian wayang orang. Menari bukan hal yang sulit dilakukan
karena selain tubuhnya yang lentur, Didik juga berbakat. Guru Didik berikutnya
adalah Ibu Sumiyati yang mengajarinya dan ketiga adiknya, tari Jawa klasik gaya
Surakarta. Didik membayar guru ini dari hasil menyewakan komik warisan
kakeknya. Didik juga belajar tarian Bali klasik dari seorang tukang cukur rambut.
	 Didik berguru pada A. M. Sudiharjo, yang pandai menari Jawa Klasik
juga sering menciptakan tari kreasi baru. Didik ikut kursus menari di Kantor
Pembinaan Kebudayaan Kabupaten Temanggung. Salah satu gurunya adalah
Prapto Prasojo, yang juga mengajar di padepokan tari milik Bagong Kussudiarjo
di Yogyakarta.
90 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
	 Koreografi tari ciptaan Didik yang pertama dibuat pada pertengahan 1971.
Tarian itu diberi judul ā€Tari Persembahanā€, yang merupakan gabungan gerak
tari Bali dan Jawa. Didik tampil pertama kali sebagai penari wanita; berkebaya
dan bersanggul saat acara kelulusan SMA tahun 1972. Saat itu, Didik juga
mempersembahakan tari ciptaannya sendiri dengan sangat luwes. Didik terus
mengembangkan kemampuan tarinya dengan berguru ke mana-mana. Didik
berguru langsung pada maestro tari Bali, I Gusti Gde Raka, di Gianyar. Ia juga
mempelajari tari klasik Sunda dari Endo Suanda; Tari Topeng Cirebon gaya
Palimanan yang dipelajarinya dari tokoh besar Topeng Cirebon, Ibu Suji. Saat
pergi ke Jepang, Didik mempelajari tari klasik Noh (Hagoromo), di Spanyol, ia
pun belajar tari Flamenco.
B. Uji Kompetensi
1.	Apakah gerak tari memerlukan ruang, waktu, dan
tenaga? jelaskan.
2.	Apa yang dimaksud dengan gerak tari bertenaga kuat
dan bertenaga lemah? jelaskan.
	 Peragakan lima ragam gerak secara berkeĀ­sinamĀ­
bungan dengan musik iringan secara berkelompok
Pengetahuan
Keterampilan
	 	 Meragakan tari tidak hanya dituntut keĀ­
mamĀ­puĀ­an gerak, tetapi juga kemampuan
memadukan dengan iringan musik. Seorang
yang mampu menguasai gerak tari dengan
baik sesuai dengan iringan musik berarti
memiliki kecerdasan kinesteĀ­tik dan keĀ­
cerdasan musikal. Pembelajaran meĀ­ragakan
tari dapat dijadikan salah satu sarana  
rekreasi dan rileksasi jika dilakukan dengan
sungĀ­guh-sungguh.
C. Rangkuman
Seni Budaya 91
Setelah mempelajari pengetahuan dan
melakĀ­saĀ­nakan gerak tari berdasarkan
ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan,
saya memiliki keĀ­mampuan sebagai berikut.
A B C D
Skor86-
100
71-85 56-70 < 55
1.	 Memahami pengertian tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan.
2.	 Memahami langkah-langkah dan teknik
gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan
tenaga sesuai iringan.
3.	 Mengerjakan tugas tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan dengan percaya diri.
4.	 Mengerjakan tugas tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan dengan disiplin.
5.	 Mengerjakan tugas tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan dengan usaha keras.
6.	 Mengerjakan tugas tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan sesuai ketentuan.
7.	 Menghargai keindahan tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan sebagai anugerah Tuhan
Yang Mahakuasa.
8.	 Menghargai karya tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan yang saya hasilkan.
9.	 Menghargai karya tentang gerak tari
berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga
sesuai iringan yang dihasilkan teman.
Jumlah
D. Refleksi
	 	 Menari tidak hanya dituntut kemampuan pribadi yang baik,
tetapi juga kemampuan melakukan kerja sama dengan teman.
Menari juga dituntut untuk saling menghormati, menghargai,
santun serta peduli dengan lingkungan. Saling berbagi
pengalaman dan kemampuan dengan teman merupakan salah
satu kunci keberhasilan meragakan tari. Penghayatan makna  
tari juga mengajarkan kita untuk rendah hati, tidak sombong,
serta mensyukuri atas segala pemberian Tuhan.
	 Selanjutnya lakukan penilaian diri dengan memberi angka
pada rentang yang tertera pada kolom A, B. C, atau D.
92 	 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
Aktivitas Mengomunikasikan
1.	 Kamu telah melakukan aktivitas pembelajaran pertunjukan tari berdasarkan
hitungan dan iringan.
2.	 Buatlah tulisan tentang pertunjukan tari yang dibawakan oleh kelompok lain.
3.	 Tulisan maksimum 50 kata dan berdasarkan hasil pengamatan gerak yang
dilakukan oleh salah satu kelompok.
4.	 Tulisan memberikan kritik yang membangun sehingga kamu dan teman
mengetahui kelemahan dan kekurangan. Selanjutnya kamu akan dapat
melakukan pertunjukan tari lebih baik lagi.

More Related Content

What's hot

PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARIPPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
ppghybrid4
Ā 
pendidikan musik bagi anak usia dini
pendidikan musik bagi anak usia dinipendidikan musik bagi anak usia dini
pendidikan musik bagi anak usia dini
Riyan Hidayatullah
Ā 
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARIMODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
ppghybrid4
Ā 
SENI TARI
SENI TARISENI TARI
SENI TARI
Resma Puspitasari
Ā 
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKMODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPGhybrid3
Ā 
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tariBab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
SMPK Stella Maris
Ā 
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptxPPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
smpnegeri211
Ā 
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
PPGhybrid3
Ā 
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1Operator Warnet Vast Raha
Ā 
Unsur Pendukung Tari Kreasi SMP Kelas IX semester Gasal
Unsur Pendukung Tari Kreasi  SMP Kelas IX semester GasalUnsur Pendukung Tari Kreasi  SMP Kelas IX semester Gasal
Unsur Pendukung Tari Kreasi SMP Kelas IX semester Gasal
elisatiti1
Ā 
Model RPP Seni Musik
Model RPP Seni MusikModel RPP Seni Musik
Model RPP Seni Musik
Gilang Asri Devianty
Ā 
Gaya bernyanyi lagu daerah
Gaya bernyanyi lagu daerahGaya bernyanyi lagu daerah
Gaya bernyanyi lagu daerah
muhammadmuiz2511
Ā 
35 lagu daerah
35 lagu daerah35 lagu daerah
35 lagu daerah
Warnet Raha
Ā 
Tugas seni budaya2
Tugas seni budaya2Tugas seni budaya2
Tugas seni budaya2
Opiek Yuvi
Ā 
Seni tari tradisional
Seni tari tradisionalSeni tari tradisional
Seni tari tradisional
Putri Aisyah
Ā 
Pertunjukan musik
Pertunjukan  musikPertunjukan  musik
Pertunjukan musik
Fery Zahuri
Ā 
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKAPPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
ppghybrid4
Ā 
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.pptMUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
Patricia Tiurma
Ā 
Drama basa jawa
Drama basa jawaDrama basa jawa
Drama basa jawa
Waidatin Azizah
Ā 
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
ppghybrid4
Ā 

What's hot (20)

PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARIPPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
PPT MODUL III SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
Ā 
pendidikan musik bagi anak usia dini
pendidikan musik bagi anak usia dinipendidikan musik bagi anak usia dini
pendidikan musik bagi anak usia dini
Ā 
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARIMODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
MODUL IiI SENI BUDAYA KB 1: UNSUR, JENIS DAN TEKNIK TARI
Ā 
SENI TARI
SENI TARISENI TARI
SENI TARI
Ā 
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKMODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
MODUL VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
Ā 
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tariBab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 13 level dan pola lantai pada gerak tari
Ā 
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptxPPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
Ā 
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
MODUL II SENI BUDAYA KB 1: KONSEP, UNSUR, TEKNIK, PROSEDUR, BENTUK dan STRUKT...
Ā 
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1
Contoh skrip drama yang dimainkan oleh 6 oran1
Ā 
Unsur Pendukung Tari Kreasi SMP Kelas IX semester Gasal
Unsur Pendukung Tari Kreasi  SMP Kelas IX semester GasalUnsur Pendukung Tari Kreasi  SMP Kelas IX semester Gasal
Unsur Pendukung Tari Kreasi SMP Kelas IX semester Gasal
Ā 
Model RPP Seni Musik
Model RPP Seni MusikModel RPP Seni Musik
Model RPP Seni Musik
Ā 
Gaya bernyanyi lagu daerah
Gaya bernyanyi lagu daerahGaya bernyanyi lagu daerah
Gaya bernyanyi lagu daerah
Ā 
35 lagu daerah
35 lagu daerah35 lagu daerah
35 lagu daerah
Ā 
Tugas seni budaya2
Tugas seni budaya2Tugas seni budaya2
Tugas seni budaya2
Ā 
Seni tari tradisional
Seni tari tradisionalSeni tari tradisional
Seni tari tradisional
Ā 
Pertunjukan musik
Pertunjukan  musikPertunjukan  musik
Pertunjukan musik
Ā 
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKAPPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
PPT IV SENI BUDAYA KB 1: KONSEP SENI TEATER: UNSUR, JENIS, DAN ESTETIKA
Ā 
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.pptMUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA 33 PROVINSI.ppt
Ā 
Drama basa jawa
Drama basa jawaDrama basa jawa
Drama basa jawa
Ā 
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
PPT III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA LA...
Ā 

Similar to Bab 6 pengolahan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan

Bab V Kelas XI Seni Budaya
Bab V Kelas XI Seni BudayaBab V Kelas XI Seni Budaya
Bab V Kelas XI Seni Budaya
Bayu Ariantika Irsan
Ā 
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tariBab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni tari
Seni tariSeni tari
Seni tari
Rianti Ria
Ā 
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lariBab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
SMPK Stella Maris
Ā 
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
sdnkludan1
Ā 
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docxtugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
MahdaAzahra
Ā 
SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari
Wahid Al-Imron
Ā 
Bab 3 Kelas XI Seni Budaya
Bab 3 Kelas XI Seni BudayaBab 3 Kelas XI Seni Budaya
Bab 3 Kelas XI Seni Budaya
Bayu Ariantika Irsan
Ā 
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUDTari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Sukardi Juniardi
Ā 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Tika Mazda
Ā 
Rpp smp seni budaya
Rpp smp seni budayaRpp smp seni budaya
Rpp smp seni budaya
Yusuf Jepara
Ā 
Bab 5 Kelas X Seni budaya
Bab 5 Kelas X Seni budayaBab 5 Kelas X Seni budaya
Bab 5 Kelas X Seni budaya
Bayu Ariantika Irsan
Ā 
T4 s2p6
T4 s2p6T4 s2p6
T4 s2p6
RipangiRipangi
Ā 
The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5sinungg
Ā 
Kesenian sd kelas 5 new
Kesenian sd kelas 5 newKesenian sd kelas 5 new
Kesenian sd kelas 5 newsinungg
Ā 
Bab 6 Kelas X Seni Budaya
Bab 6 Kelas X Seni BudayaBab 6 Kelas X Seni Budaya
Bab 6 Kelas X Seni Budaya
Bayu Ariantika Irsan
Ā 
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
ppghybrid4
Ā 
Bab 1 Kelas XII Seni Budaya
Bab 1 Kelas XII Seni BudayaBab 1 Kelas XII Seni Budaya
Bab 1 Kelas XII Seni Budaya
Bayu Ariantika Irsan
Ā 

Similar to Bab 6 pengolahan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan (20)

Bab V Kelas XI Seni Budaya
Bab V Kelas XI Seni BudayaBab V Kelas XI Seni Budaya
Bab V Kelas XI Seni Budaya
Ā 
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tariBab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
Bab 14 menampilkan level dan pola lantai pada gerak tari
Ā 
Seni tari
Seni tariSeni tari
Seni tari
Ā 
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lariBab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
Bab 5 ruang, waktu, dan tenaga pada gerak lari
Ā 
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
6. Bab 6 Memperagakan Karya Tari Nusantara Dengan Pola Lantai.pptx
Ā 
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docxtugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
tugas_2_Pendidikan_Seni_di_SD.(Mahda).docx
Ā 
SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari SMP 7 Seni Tari
SMP 7 Seni Tari
Ā 
Bab 3 Kelas XI Seni Budaya
Bab 3 Kelas XI Seni BudayaBab 3 Kelas XI Seni Budaya
Bab 3 Kelas XI Seni Budaya
Ā 
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUDTari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Tari kreasi tugas mata kuliah PG-PAUD
Ā 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Ā 
Rpp smp seni budaya
Rpp smp seni budayaRpp smp seni budaya
Rpp smp seni budaya
Ā 
Bab 5 Kelas X Seni budaya
Bab 5 Kelas X Seni budayaBab 5 Kelas X Seni budaya
Bab 5 Kelas X Seni budaya
Ā 
T4 s2p6
T4 s2p6T4 s2p6
T4 s2p6
Ā 
The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5
Ā 
Kesenian sd kelas 5 new
Kesenian sd kelas 5 newKesenian sd kelas 5 new
Kesenian sd kelas 5 new
Ā 
Bab 6 Kelas X Seni Budaya
Bab 6 Kelas X Seni BudayaBab 6 Kelas X Seni Budaya
Bab 6 Kelas X Seni Budaya
Ā 
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
MODUL III SENI BUDAYA KB 3: RAGAM GERAK, MUSIK IRINGAN TARI, LEVEL, DAN POLA ...
Ā 
tugas TIK
tugas TIKtugas TIK
tugas TIK
Ā 
tugas TIK
tugas TIKtugas TIK
tugas TIK
Ā 
Bab 1 Kelas XII Seni Budaya
Bab 1 Kelas XII Seni BudayaBab 1 Kelas XII Seni Budaya
Bab 1 Kelas XII Seni Budaya
Ā 

More from SMPK Stella Maris

Kalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdfKalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Suhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdfSuhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdfKOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfCapaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3
SMPK Stella Maris
Ā 
Seni Musik bab12
Seni Musik bab12Seni Musik bab12
Seni Musik bab12
SMPK Stella Maris
Ā 

More from SMPK Stella Maris (20)

Kalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdfKalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdf
Ā 
Suhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdfSuhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdf
Ā 
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdfKOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Ā 
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Ā 
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Ā 
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Ā 
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfCapaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Ā 
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Ā 
Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12
Ā 
Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11
Ā 
Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4
Ā 
Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3
Ā 
Seni Musik bab12
Seni Musik bab12Seni Musik bab12
Seni Musik bab12
Ā 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Ā 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
Ā 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
Ā 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
Ā 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
Ā 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
Ā 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
Ā 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
Ā 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
Ā 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
Ā 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
Ā 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
Ā 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
Ā 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
Ā 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Ā 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
Ā 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Ā 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
Ā 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
Ā 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
Ā 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
Ā 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
Ā 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Ā 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
Ā 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Ā 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
Ā 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
Ā 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
Ā 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Ā 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
Ā 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Ā 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Ā 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Ā 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
Ā 

Bab 6 pengolahan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan

  • 1. SMP KATOLIK STELLA MARIS TERAKREDITASI ā€œAā€ JL. TEMBAAN 18-22, SURABAYA 031-3552621 BAB 6
  • 2. 80 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi Pengolahan Ruang, Waktu, dan Tenaga Sesuai Iringan 1. mengidentifikasi ruang yang dibuat melalui gerak tari, 2. mengidentifikasi waktu yang digunakan melalui gerak tari, 3. mengidentifikasi teanga yang digunakan melalui gerak tari, 4. menerapkan ruang, waktu, dan tenaga pada gerak tari, dan 5. melakukan gerak tari dengan menerapkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai dengan iringan. Pada pelajaran Bab 6, siswa diharapkan dapat mengapresiasi dan berĀ­ kreasi seni tari, yaitu: Peta Kompetensi Pembelajaran Elemen Gerak Ruang Waktu Tenaga Meragakan Gerak Tari Berdasarkan Ruang, Waktu, dan Tenaga Pengolahan Ruang, Waktu, dan Tenaga Bab 6
  • 3. Seni Budaya 81 Setelah kamu mengamati gambar di atas, jawablah beberapa pertanyaan berikut ini. 1. Bagaimanakah menurut pendapatmu tata busana yang dikenakan oleh penari? 2. Bagaimana menurut pendapatmu pertunjukan tari yang menggunakan proĀ­perti dengan yang tidak menggunakan properti? Bentuk penyajian tari dapat berupa tari tunggal, tari berpasangan, dan tari berkelompok. Pengolahan pola lantai pada setiap bentuk penyajian tari tentu akan berbeda. Tari tunggal pengolahan pola lantai dilakukan secara individu, pada tari berpasangan pengolahan lantai dilakukan berdua dan pada tari kelompok dilakukan memerlukan kerja sama. Perhatikan dan amati gambar-gambar pertunjukan tari di bawah ini.
  • 4. 82 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi 1. Kamu dapat mengamati pertunjukan tari dari sumber lain seperti internet, menonton pertunjukan melalui VCD, dan sumber belajar lainnya. 2. Kamu dapat mengamati pertunjukan tari yang berĀ­ kembang di daerahmu, namun juga dapat mengamati tarian dari daerah lain. Setelah kamu mengisi kolom tentang pertunjukan tari tradisional tersebut, diskusikanlah dengan teman-teman dan isilah kolom di bawah ini. Format Lembar Diskusi No. Gambar Pola lantai yang digunakan Deskripsi 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
  • 5. Seni Budaya 83 Format Diskusi Hasil Pengamatan Pertunjukan Tari Nama anggota : Hari/tanggal pengamatan : No. Aspek yang Diamati Uraian Hasil Pengamatan 1 Tari berdasarkan hitungan/ketukan 2 Tari berdasarkan level yang digunakan 3 Tari berdasarkan pola lantai yang digunakan 4 Tari berdasarkan tata rias dan tata busana yang digunakan 5 Tari berdasarkan iringan yang digunakan A. Berlatih meragakan gerak tari Ruang, waktu dan tenaga pada gerak tari merupakan satu kesatuan utuh. Ketika seseorang melakukan gerak berarti telah membentuk ruang, memerlukan waktu serta memerlukan tenaga. Seorang penari harus mampu mengolah ruang, waktu dan tenaga sehingga gerak yang dilakukan tampak dinamis. Pengolahan unsur gerak ini pada tari tunggal berbeda dengan tari berpasangan demikian juga pada tari berkelompok. Pada tari tunggal kemampuan individu lebih menonjol, sedangkan pada tari berpasangan dibutuhkan kemampuan saling mengisi gerak dan pada tari kelompok dibutuhkan kerjasama yang baik. Pengolahan ruang, waktu dan tenaga di dalam gerak tari berkaitan dengan beberapa karakteristik. Karakteristik gerak di dalam ruang, waktu, dan tenaga antara lain; (1) Menggunakan tubuh manusia sebagai instrumen dan gerak sebagai mediumnya, (2) Terkait dengan ruang, tenaga, waktu, dan aliran, (3) Terkait dengan ritme, (4) Mempunyai bentuk dan gaya, (5) Alat komunikasi non verbal, (6) Mengungkapkan emosi atau perasaan dan pikiran manusia, (7) Terkait dengan budaya. Jad ketika seseorang melakukan gerak ketujuh hal tersebut muncul secara bersamaan. Inilah pentingnya mengolah gerak karena merupakan Bahasa komunikasi nonverbal sehingga memiliki makna dan menyampaikan pesan.
  • 6. 84 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi Perhatikan ragam gerak di bawah ini kemudian lakukan baik secara individu, berpasangan, maupun berkelompok. a) Hitungan 1- 2 gunakan kursi atau benda lain, kemudian naikkan kaki kanan dengan posisi seperti pada gambar (Gambar 6.1). b) Hitungan 3 - 4 gerakan dengan duduk serta tangan ditarik ke atas. c) Lakukan gerakan ini 2 x 8 hitungan. a) Buatlah lingkaran di lantai dapat pula dengan menggunakan hulahoop. b) Lakukan hitungan 1 ā€“ 2 kaki melangkah ke dalam lingkaran. c) Hitungan 3 ā€“ 4 gerakan keluar dari lingkaran. d) Lakukan gerakan 2 x 8 hitungan. a) Hitungan 1 ā€“ 2 posisi kaki merapat dengan tangan kiri lurus ke depan dan tangan kanan lurus ke atas. b) Hitungan 3 -4 kaki tangan maju ke depan dan kaki kiri lurus ke belakang, tangan kiri lurus ke depan, tangan kiri lurus sejajar dengan kaki kiri. (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.1 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.2 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.3 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.5 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.6 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.4
  • 7. Seni Budaya 85 a) Hitungan 1 gerakan menyilang. b) Hitungan 2 gerakan seperti Gambar 6.1. c) Hitungan 3 gerakan menyilang. d) Hitungan 4 gerakan menyilang. a) Berdua dengan teman saling memegang tangan dengan posisi badan agak merendah. b) Tekanan tenaga ada pada lutut. c) Kemudian bergerak ke arah kanan 8 hitungan dan ke kiri 8 hitungan. a) Hitungan satu posisi gerak seperti gerakan pertama (Gambar 6.1). b) Hitungan dua dengan kaki lebih lebar dan kedua tangan lebih diangkat ke atas ke bawah serta badan agak condong ke samping kanan Gambar 6.2. c) Hitungan tiga seperti gerakan pertama Gambar 6.1. d) Hitungan empat seperti Gambar 6.2. (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.7 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.8 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.9
  • 8. 86 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi Setelah kalian melakukan gerak berdasarkan pengolahan ruang, waktu, dan tenaga secara berpasangan dan kelompok tentu merasakan perbedaan. Demikian juga pada saat melakukan gerakan bebas dalam kelompok seperti dilakukan pada gerakan terakhir. a) perhatikan gambar di samping. b) Lakukan gerakan menggapai sesuatu dalam bentuk kelompok. c) Lakukan gerakan 8 hitungan. a) Setelah melakukan gerakan dengan tangan ke atas sekarang lakukan dengan membalikkan badan dan tangan berpegangan. b) Lakukan gerakan berjalan memutar dengan tetap berpegangan tangan . c) Lakukan gerakan 8 hitungan. (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.11 (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.12 a) Perhatikan gambar di samping. b) Lakukan gerakan saling berpegangan dengan tangan kiri dan sedikit diangkat ke atas. c) Tangan kanan ke samping. d) Lakukan gerakan berjalan memutar dengan tetap berpegangan tangan 8 hitungan. (Sumber: Kemdikbud) Gambar 6.10 Setelah melakukan gerakan berpasangan sekarang lakukan gerakan secara berkelompok. Setiap kelompok dapat berjumlah 4 orang atau lebih.
  • 9. Seni Budaya 87 Pergunakan lagu-lagu sebagai ilustrasi maupun iringan dalam melakukan pengolahan ruang, waktu dan tenaga di dalam gerak tari.
  • 10. 88 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi
  • 11. Seni Budaya 89 Mengenal Tokoh Tari Didik Nini Thowok terlahir dengan nama Kwee Tjoen Lian. Karena sakit- sakitan, orang tuanya mengĀ­ubah namanya menjadi Kwee Tjoen An. Ayah Didik, Kwee Yoe Tiang, merupakan seorang peranakan Tionghoa yang ā€terdamparā€ di Temanggung, sedangĀ­kan ibunya, Suminah, adalah wanita Jawa asli, asal Desa Citayem, Cilacap. Didik adalah sulung dari lima bersaudara (keempat adiknya perempuan). Setelah G30S/PKI, keturunan Tionghoa diwajibkan mengganti nama Tionghoa mereka menjadi nama pribumi sehingga nama Kwee Tjoen An pun menjadi Didik Hadiprayitno. Kehidupan masa kecil Didik penuh keprihatinan. Ayahnya bisnis jual beli kulit kambing dan sapi. Ibunya membuka kios di Pasar Kayu. Hidup bersama mereka adalah kakek dan nenek Didik. Keluarga Didik harus hidup pas-pasan. Sebagai anak dan cucu pertama, Didik selalu dimanja oleh seluruh anggota keluarga. Selain itu, Didik tidak nakal seperti kebanyakan anak laki-laki seumurnya. Ia cenderung seperti anak perempuan dan menyukai permainan mereka, seperti pasar-pasaran (berjualan), masak-masakan, dan ibu-ibuan. Saat kecil pun, Didik diajari oleh neneknya keterampilan perempuan seperti menjahit, menisik, menyulam, dan merenda. Saat masih sekolah, Didik suka menggambar dan menyanyi (suaranya bagus terutama saat menyanyi lagu Jawa). Setelah mengenal dunia tari akibat sering menonton pertunjukan wayang orang yang berupa sendratari, Didik pun bertekad untuk mempelajari tari. Sayangnya perekonomian keluarga yang pas- pasan menyulitkan langkah Didik untuk belajar. Akhirnya, Didik meminta teman sekelasnya Sumiasih, yang pandai menari dan menyanyi lagu Jawa, untuk mengajarinya tari-tarian wayang orang. Menari bukan hal yang sulit dilakukan karena selain tubuhnya yang lentur, Didik juga berbakat. Guru Didik berikutnya adalah Ibu Sumiyati yang mengajarinya dan ketiga adiknya, tari Jawa klasik gaya Surakarta. Didik membayar guru ini dari hasil menyewakan komik warisan kakeknya. Didik juga belajar tarian Bali klasik dari seorang tukang cukur rambut. Didik berguru pada A. M. Sudiharjo, yang pandai menari Jawa Klasik juga sering menciptakan tari kreasi baru. Didik ikut kursus menari di Kantor Pembinaan Kebudayaan Kabupaten Temanggung. Salah satu gurunya adalah Prapto Prasojo, yang juga mengajar di padepokan tari milik Bagong Kussudiarjo di Yogyakarta.
  • 12. 90 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi Koreografi tari ciptaan Didik yang pertama dibuat pada pertengahan 1971. Tarian itu diberi judul ā€Tari Persembahanā€, yang merupakan gabungan gerak tari Bali dan Jawa. Didik tampil pertama kali sebagai penari wanita; berkebaya dan bersanggul saat acara kelulusan SMA tahun 1972. Saat itu, Didik juga mempersembahakan tari ciptaannya sendiri dengan sangat luwes. Didik terus mengembangkan kemampuan tarinya dengan berguru ke mana-mana. Didik berguru langsung pada maestro tari Bali, I Gusti Gde Raka, di Gianyar. Ia juga mempelajari tari klasik Sunda dari Endo Suanda; Tari Topeng Cirebon gaya Palimanan yang dipelajarinya dari tokoh besar Topeng Cirebon, Ibu Suji. Saat pergi ke Jepang, Didik mempelajari tari klasik Noh (Hagoromo), di Spanyol, ia pun belajar tari Flamenco. B. Uji Kompetensi 1. Apakah gerak tari memerlukan ruang, waktu, dan tenaga? jelaskan. 2. Apa yang dimaksud dengan gerak tari bertenaga kuat dan bertenaga lemah? jelaskan. Peragakan lima ragam gerak secara berkeĀ­sinamĀ­ bungan dengan musik iringan secara berkelompok Pengetahuan Keterampilan Meragakan tari tidak hanya dituntut keĀ­ mamĀ­puĀ­an gerak, tetapi juga kemampuan memadukan dengan iringan musik. Seorang yang mampu menguasai gerak tari dengan baik sesuai dengan iringan musik berarti memiliki kecerdasan kinesteĀ­tik dan keĀ­ cerdasan musikal. Pembelajaran meĀ­ragakan tari dapat dijadikan salah satu sarana rekreasi dan rileksasi jika dilakukan dengan sungĀ­guh-sungguh. C. Rangkuman
  • 13. Seni Budaya 91 Setelah mempelajari pengetahuan dan melakĀ­saĀ­nakan gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan, saya memiliki keĀ­mampuan sebagai berikut. A B C D Skor86- 100 71-85 56-70 < 55 1. Memahami pengertian tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan. 2. Memahami langkah-langkah dan teknik gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan. 3. Mengerjakan tugas tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan dengan percaya diri. 4. Mengerjakan tugas tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan dengan disiplin. 5. Mengerjakan tugas tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan dengan usaha keras. 6. Mengerjakan tugas tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan sesuai ketentuan. 7. Menghargai keindahan tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan sebagai anugerah Tuhan Yang Mahakuasa. 8. Menghargai karya tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan yang saya hasilkan. 9. Menghargai karya tentang gerak tari berdasarkan ruang, waktu, dan tenaga sesuai iringan yang dihasilkan teman. Jumlah D. Refleksi Menari tidak hanya dituntut kemampuan pribadi yang baik, tetapi juga kemampuan melakukan kerja sama dengan teman. Menari juga dituntut untuk saling menghormati, menghargai, santun serta peduli dengan lingkungan. Saling berbagi pengalaman dan kemampuan dengan teman merupakan salah satu kunci keberhasilan meragakan tari. Penghayatan makna tari juga mengajarkan kita untuk rendah hati, tidak sombong, serta mensyukuri atas segala pemberian Tuhan. Selanjutnya lakukan penilaian diri dengan memberi angka pada rentang yang tertera pada kolom A, B. C, atau D.
  • 14. 92 Kelas VII SMP/MTs Edisi Revisi Aktivitas Mengomunikasikan 1. Kamu telah melakukan aktivitas pembelajaran pertunjukan tari berdasarkan hitungan dan iringan. 2. Buatlah tulisan tentang pertunjukan tari yang dibawakan oleh kelompok lain. 3. Tulisan maksimum 50 kata dan berdasarkan hasil pengamatan gerak yang dilakukan oleh salah satu kelompok. 4. Tulisan memberikan kritik yang membangun sehingga kamu dan teman mengetahui kelemahan dan kekurangan. Selanjutnya kamu akan dapat melakukan pertunjukan tari lebih baik lagi.