ASEAN didirikan pada tahun 1967 oleh lima negara Asia Tenggara untuk memperkuat kerjasama ekonomi, sosial, dan keamanan di kawasan tersebut. Organisasi ini kini terdiri atas 10 negara anggota dan bekerja untuk mewujudkan Masyarakat Ekonomi ASEAN melalui kerjasama yang luas di berbagai bidang.