SlideShare a Scribd company logo
SUASANA PENDAFTARAN TANAH
DI KANTOR PERTANAHAN KOTA JAMBI
Pada hari Rabu 08 November 2023 pukul 13.00-15.00 WIB. Kami yaitu Apri Andana (NIM
B1A122131), Muhammad Khalif Akbar Taufik (NIM B1A122103), Esra Yolanda Pandiangan
(NIM B1A122147), Eka Yanti Pandiangan (B1A122112) dan Silvester Ambrosius Manahan S.
(NIM B1A122102) merupakan Mahasiswa Kelas C Semester 3 Angkatan 2022 Program Studi
Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Jambi mengunjungi Kantor Pertanahan Kota Jambi
yang berada di Jl. Kol. Pol. M. Thaher No. 17 Kelurahan Pakuan Baru, Kecamatan Jambi
Selatan, Kota Jambi. Kunjungan ini dengan maksud untuk mengetahui suasana pendaftaran
tanah di Kantor Pertanahan Kota Jambi. Kunjungan ini bertujuan untuk memenuhi tugas yang
diberikan Dosen Pengampu Mata Kuliah Hukum Agraria yaitu Prof. Dr. Elita Rahmi, S.H.,
M.Hum. sehubungan dengan materi perkuliahan yang tertera di RPS pada pertemuan ke-12
yaitu dengan materi Pendaftaran Tanah Pertama Kali.
Berawal saat kami masuk ke dalam area Gedung Kantor Pertanahan Kota Jambi dengan
melewati pos satpam. Oleh Petugas Keamanan kami disambut dengan baik, Kami pun
mengutarakan maksud dan tujuan kami mengunjungi Kantor Pertanahan Kota Jambi.
Kemudian setelah satpam mengetahui itu, kami diarahkan masuk kedalam Gedung Kantor
Pertanahan Kota Jambi. Selama kami berada di Kantor Pertanahan Kota Jambi tersebut kami
memperhatikan para pemohon yang datang untuk mengurus surat-menyurat dalam rangka
untuk melakukan pendaftaran tanah. Kami melakukan perbincangan kepada beberapa orang
pemohon pendaftaran tanah.

Salah seorang pemohon yaitu Bapak Hasibuan yang merupakan warga Simpang Rimbo yang
sedang mengurus perubahan sertifikat tanah miliknya yaitu merubah sertifikat Hak Guna
Bangunan menjadi Sertifikat Hak Milik. Sebagaimana diketahui bahwa Sertifikat Hak Milik
ini merupakan hak terkuat dan tertinggi atas tanah, bersifat turun temurun, tetap, dan berlaku
seumur hidup. Sertifikat Hak Milik memiliki kekuatan legalitas yang paling tinggi karena tidak
ada campur tangan pihak lain dalam kepemilikannya. Selama kami berbincang-bincang dengan
Bapak Hasibuan tersebut beliau mengaku sudah sepuluh kali ke Kantor Pertanahan Kota Jambi
selama proses pembuatan Sertifikat Hak Milik tersebut.
Selanjutnya kami berbincang dengan seorang pemohon yaitu Ibu Sumarni warga Kota Baru
yang melakukan proses Turun Waris atas tanah peninggalan orang tuanya. Turun Waris berarti
mengalihkan nama kepemilikan tanah dalam sertifikat dari pewaris orang yang meninggal ke
ahli waris. Dengan diajukannya Turun Waris maka Kantor Pertanahan akan membaliknamakan
nama pewaris dalam sertifikat tanah menjadi atas nama ahli waris. Nantinya, dalam sertifikat
tanah yang baru, nama yang muncul sebagai pemilik tanah tersebut adalah ahli warisnya. Kami
merasa puas atas perbincangan yang dilakukan. Setelah selesai dengan percakapan itu, Kami
pun tak lupa berfoto sebelum pulang ke rumah masing-masing, dengan maksud untuk bukti
bahwasanya kami sudah melakukan kunjungan di Kantor Pertanahan Kota Jambi.

More Related Content

Featured

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
Rajiv Jayarajah, MAppComm, ACC
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
Christy Abraham Joy
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
GetSmarter
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
Alireza Esmikhani
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
Project for Public Spaces & National Center for Biking and Walking
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
DevGAMM Conference
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
Erica Santiago
 

Featured (20)

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
 

Artikel Suasana Pendaftaran Tanah di Kantor Pertanahan Kota Jambi.pdf

  • 1. SUASANA PENDAFTARAN TANAH DI KANTOR PERTANAHAN KOTA JAMBI Pada hari Rabu 08 November 2023 pukul 13.00-15.00 WIB. Kami yaitu Apri Andana (NIM B1A122131), Muhammad Khalif Akbar Taufik (NIM B1A122103), Esra Yolanda Pandiangan (NIM B1A122147), Eka Yanti Pandiangan (B1A122112) dan Silvester Ambrosius Manahan S. (NIM B1A122102) merupakan Mahasiswa Kelas C Semester 3 Angkatan 2022 Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Jambi mengunjungi Kantor Pertanahan Kota Jambi yang berada di Jl. Kol. Pol. M. Thaher No. 17 Kelurahan Pakuan Baru, Kecamatan Jambi Selatan, Kota Jambi. Kunjungan ini dengan maksud untuk mengetahui suasana pendaftaran tanah di Kantor Pertanahan Kota Jambi. Kunjungan ini bertujuan untuk memenuhi tugas yang diberikan Dosen Pengampu Mata Kuliah Hukum Agraria yaitu Prof. Dr. Elita Rahmi, S.H., M.Hum. sehubungan dengan materi perkuliahan yang tertera di RPS pada pertemuan ke-12 yaitu dengan materi Pendaftaran Tanah Pertama Kali.
  • 2. Berawal saat kami masuk ke dalam area Gedung Kantor Pertanahan Kota Jambi dengan melewati pos satpam. Oleh Petugas Keamanan kami disambut dengan baik, Kami pun mengutarakan maksud dan tujuan kami mengunjungi Kantor Pertanahan Kota Jambi. Kemudian setelah satpam mengetahui itu, kami diarahkan masuk kedalam Gedung Kantor Pertanahan Kota Jambi. Selama kami berada di Kantor Pertanahan Kota Jambi tersebut kami memperhatikan para pemohon yang datang untuk mengurus surat-menyurat dalam rangka untuk melakukan pendaftaran tanah. Kami melakukan perbincangan kepada beberapa orang pemohon pendaftaran tanah. Salah seorang pemohon yaitu Bapak Hasibuan yang merupakan warga Simpang Rimbo yang sedang mengurus perubahan sertifikat tanah miliknya yaitu merubah sertifikat Hak Guna Bangunan menjadi Sertifikat Hak Milik. Sebagaimana diketahui bahwa Sertifikat Hak Milik ini merupakan hak terkuat dan tertinggi atas tanah, bersifat turun temurun, tetap, dan berlaku seumur hidup. Sertifikat Hak Milik memiliki kekuatan legalitas yang paling tinggi karena tidak ada campur tangan pihak lain dalam kepemilikannya. Selama kami berbincang-bincang dengan Bapak Hasibuan tersebut beliau mengaku sudah sepuluh kali ke Kantor Pertanahan Kota Jambi selama proses pembuatan Sertifikat Hak Milik tersebut.
  • 3. Selanjutnya kami berbincang dengan seorang pemohon yaitu Ibu Sumarni warga Kota Baru yang melakukan proses Turun Waris atas tanah peninggalan orang tuanya. Turun Waris berarti mengalihkan nama kepemilikan tanah dalam sertifikat dari pewaris orang yang meninggal ke ahli waris. Dengan diajukannya Turun Waris maka Kantor Pertanahan akan membaliknamakan nama pewaris dalam sertifikat tanah menjadi atas nama ahli waris. Nantinya, dalam sertifikat tanah yang baru, nama yang muncul sebagai pemilik tanah tersebut adalah ahli warisnya. Kami merasa puas atas perbincangan yang dilakukan. Setelah selesai dengan percakapan itu, Kami pun tak lupa berfoto sebelum pulang ke rumah masing-masing, dengan maksud untuk bukti bahwasanya kami sudah melakukan kunjungan di Kantor Pertanahan Kota Jambi.