ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Leksono
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VIII / Gasal
Fase : D
A. PENGANTAR
Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) adalah rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis di dalam fase secra utuh dan menurut
urutan pembelajaran sejk awal hingga akhir suatu fase. Alur ini disusun secara linier sebagaimana urutan tujuan pembelajaran yang dilakukan sepanjang
fase untuk mencapai Capaian Pembelajaran ynag harus dicapai di akhir fase.
B. RASIONAL
Penyusunan Alur dan Tujuan Pembelajaran Matematika untuk Fase D ini dilakukan dengan cara menurunkan Capaian Pembelajaran Fase dari
masing-masing elemen menjadi tujuan pembelajaran yang merupakan tahapan-tahapan yang perlu dicapai sebelum peserta didik dapat
mencapai capaian akhir yang diharapkan pada fase ini. Tujuan pembelajaran ini kemudian dikelompokkan untuk membentuk unit
pembelajaran, dimana tujuan pembelajaran berasal dari elemen yang sama ataupun berbeda. ATP ini dibuat dengan mempertimbangkan
semua capaian pembelajaran di fase sebelumnya sudah tercapai.
C. CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE D:
1. Capaian Umum
Pada akhir Fase D, peserta didik dapat mengoperasikan bilangan rasional dalam bentuk pangkat bulat, pemfaktoran, serta menggunakan
faktor skala, proporsi dan laju perubahan; mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola susunan benda dan bilangan; serta
mengenal bilangan irasional. Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar; operasi bentuk aljabar yang ekuivalen;
menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel dan sistem persamaan linier dengan dua variabel; memahami dan
menyajikan relasi dan fungsi; serta menyelesaikan masalah kontekstual dengan menggunakan konsep dan keterampilan matematika yang
telah dipelajari. Mereka dapat menentukan jaring-jaring, luas permukaan dan volume bangun ruang; pengaruh perubahan secara
proporsional ukuran panjang, luas, dan/atau volume dari bangun datar dan bangun ruang; serta menyelesaikan masalah yang terkait.
Mereka dapat menggunakan sifat-sifat hubungan sudut terkait dengan garis transversal; sifat-sifat kongruen dan kesebangunan pada
segitiga dan segiempat; menunjukkan kebenaran dan menggunakan teorema Pythagoras; melakukan transformasi geometri tunggal di
bidang koordinat Kartesius.
Peserta didik dapat membuat dan menginterpretasi diagram batang dan diagram lingkaran; mengambil sampel yang mewakili suatu
populasi; menggunakan mean, median, modus, dan range untuk menyelesaikan masalah; dan menginvestigasi dampak perubahan data
terhadap pengukuran pusat. Mereka dapat menjelaskan d a n menggunakan pengertian peluang, frekuensi relatif dan
frekuensi harapan satu kejadian pada suatu percobaan sederhana.
2. Capaian Berdasarkan Elemen
Elemen Capaian Pembelajaran
Bilangan
Peserta didik dapat membaca, menulis, dan membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional dan irasional, bilangan
desimal, bilangan berpangkat bulat dan akar, bilangan dalam notasi ilmiah. Mereka dapat menerapkan operasi
aritmetika pada bilangan real, dan memberikan estimasi/perkiraan dalam menyelesaikan masalah (termasuk
berkaitan dengan literasi finansial). Peserta didik dapat menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala,
proporsi, dan laju perubahan) dalam penyelesaian masalah.
Aljabar
Peserta didik dapat mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola dalam bentuk susunan benda dan bilangan.
Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat operasi
(komutatif, asosiatif, dan distributif) untuk menghasilkan bentuk aljabar yang ekuivalen. Peserta didik dapat
memahami relasi dan fungsi (domain, kodomain, range) serta menyajikannya dalam bentuk diagram panah, tabel,
himpunan pasangan berurutan, dan grafik. Mereka dapat membedakan beberapa fungsi nonlinier dari fungsi linier
secara grafik. Mereka dapat menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel. Mereka dapat
menyajikan, menganalisis, dan menyelesaikan masalah dengan menggunakan relasi, fungsi, dan persamaan linier.
Mereka dapat menyelesaikan sistem persamaan linier dua variabel melalui beberapa cara untuk penyelesaian masalah.
Pengukuran
Peserta didik dapat menjelaskan cara untuk menentukan luas lingkaran dan menyelesaikan masalah yang terkait.
Mereka dapat menjelaskan cara untuk menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang (prisma, tabung, bola,
limas dan kerucut) dan menyelesaikan masalah yang terkait. Peserta didik dapat menjelaskan pengaruh perubahan
secara proporsional dari bangun datar dan bangun ruang terhadap ukuran panjang, besar sudut, luas, dan/atau volume.
Geometri Peserta didik dapat membuat jaring-jaring bangun ruang (prisma, tabung, limas dan kerucut) dan membuat bangun
ruang dari jaring-jaringnya. Peserta didik dapat menggunakan hubungan antar-sudut yang terbentuk oleh dua garis
yang berpotongan, dan oleh dua garis
sejajar yang dipotong sebuah garis transversal untuk menyelesaikan masalah (termasuk menentukan jumlah besar
sudut dalam sebuah segitiga, menentukan besar sudut yang belum diketahui pada
sebuah segitiga). Mereka dapat menjelaskan sifat-sifat kekongruenan dan kesebangunan pada segitiga dan segiempat,
dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah. Mereka dapat menunjukkan kebenaran teorema Pythagoras dan
menggunakannya dalam menyelesaikan masalah (termasuk jarak antara dua titik pada bidang koordinat Kartesius).
Peserta didik dapat melakukan transformasi tunggal (refleksi, translasi, rotasi, dan dilatasi) titik, garis, dan bangun
datar pada bidang koordinat Kartesius dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah.
Analisis Data dan
Peluang
Peserta didik dapat merumuskan pertanyaan, mengumpulkan, menyajikan, dan menganalisis data untuk menjawab
pertanyaan. Mereka dapat menggunakan diagram batang dan diagram lingkaran untuk menyajikan dan
menginterpretasi data. Mereka dapat mengambil sampel yang mewakili suatu populasi untuk mendapatkan data
yang terkait dengan diri dan lingkungan mereka. Mereka dapat menentukan dan menafsirkan rerata (mean),
median, modus, dan jangkauan (range) dari data tersebut untuk menyelesaikan masalah (termasuk membandingkan
suatu data terhadap kelompoknya, membandingkan dua kelompok data, memprediksi, membuat keputusan).
Mereka dapat menyelidiki kemungkinan adanya perubahan pengukuran pusat tersebut akibat perubahan data.
Peserta didik dapat menjelaskan dan menggunakan pengertian peluang dan frekuensi relatif untuk menentukan
frekuensi harapan satu kejadian pada suatu percobaan sederhana (semua hasil percobaan dapat muncul secara
merata).
D. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
Elemen Capaian Pembelajaran
Bilangan
Peserta didik dapat membaca, menulis, dan membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional dan irasional, bilangan
desimal, bilangan berpangkat bulat dan akar, bilangan dalam notasi ilmiah. Mereka dapat menerapkan operasi aritmetika
pada bilangan real, dan memberikan estimasi/perkiraan dalam menyelesaikan masalah (termasuk berkaitan dengan literasi
finansial). Peserta didik dapat menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala, proporsi, dan laju perubahan)
dalam penyelesaian masalah.
Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci Profil Pelajar Pancasila Perkiraan JP
 Peserta didik dapat memahami bilangan
berpangkat.
 Peserta didik dapat memahami sifat –
sifat bilangan berpangkat.
 Peserta didik dapat menyelesaikan
operasi bilangan berpangkat.
Memahami bilangan berpangkat
bulat.
 Bilangan berpangkat
 Baingan bentuk akar
 Merasionalkan
penyebut
 Bentuk baku
 Kreatif
 Mandiri
 Bernalar kritis
22 JP
 Peserta didik dapat memahami bilangan
bentuk akar.
 Peserta didik dapat menyelesaikan
operasi blangan bentuk akar.
 Peserta didik dapat merasionalkan
penyebut bentuk akar.
Mengidentifikasi bentuk akar
Peserta didik dapat menulis bentuk baku
bilangan
Menuliskan bentuk baku
Glosarium
bilangan berpangkat : adalah bilangan yang dikalikan dengan diri sendiri sesuai dengan banyak pangkatnya
bilangan bulat positif : adalah himpunana bilangan yang bernilai positif, biasa disebut bilangan asli
bilangan rasional : adalah bilangan yang dapat dinyatakan sebagai perbandingan dua bilangan bulat dan dengan syarat tidak boleh sama bengan nol
bilangan irasional : adalah bilangan riil yang tidak dapat dinyatakan atau berubah bentuk menjadi pecahan
bilangan riil : adalah gabungan semua bilangan rasional dan irasional
bentuk akar : adalah akar – akar dari suatu baingan riil positif, yang hasilnya merupakan bilangan irrasional
Elemen Capaian Pembelajaran
Geometri
Peserta didik dapat membuat jaring-jaring bangun ruang (prisma, tabung, limas dan kerucut) dan membuat bangun
ruang dari jaring-jaringnya. Peserta didik dapat menggunakan hubungan antar-sudut yang terbentuk oleh dua garis
yang berpotongan, dan oleh dua garis
sejajar yang dipotong sebuah garis transversal untuk menyelesaikan masalah (termasuk menentukan jumlah besar
sudut dalam sebuah segitiga, menentukan besar sudut yang belum diketahui pada
sebuah segitiga). Mereka dapat menjelaskan sifat-sifat kekongruenan dan kesebangunan pada segitiga dan segiempat,
dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah. Mereka dapat menunjukkan kebenaran teorema Pythagoras dan
menggunakannya dalam menyelesaikan masalah (termasuk jarak antara dua titik pada bidang koordinat Kartesius).
Peserta didik dapat melakukan transformasi tunggal (refleksi, translasi, rotasi, dan dilatasi) titik, garis, dan bangun datar
pada bidang koordinat Kartesius dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah.
Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci
Profil Pelajar
Pancasila
Perkiraan JP
 Peserta didik dapat menganalisis
beberapa informasi untuk membuktikan
teorema Pythagoras.
 Peserta didik dpat membuat pembuktian
berupa skema atau prosedur terhadap
rumus teorema Pythagoras.
Menemukan konsep Pythagoras  Bilangan kuadrat
 Segitiga siku –
siku
 Sisi miring
 Teorema
Pythagoras
 Koordinat
Kartesius
 Mandiri
 Bernalar kritis
 Kreatif
18 JP
 Peserta didik menentukan panjang sisi
segitiga menggunakan teorema
Pythagoras.
 Peserta didik dapat membandingkan sisi
pada segitiga siku – siku Istimewa.
Memahami segitiga istimewa
Peserta didik dapat menemukan bentuk
tripel Pythagoras.
Mengidentifikasi tripel Pythagoras
Peserta didik dapat menyelesaikan
permasalahan dalam kehidupan sehari –
hari terkait penerapan teorema Pythagoraas.
Menerapkan teorema Pythagoras
Peserta didik dapat menentukan jarak
antara dua titik dalam koordinat Kartesius.
Menghitung jarak
Glosarium
persegi : adalah segi empat yang sama semua sisinya dan sama pula keempat sudutnya
persegi panjang : adalah bangun datar 2 dimensi yang dibentuk oleh 2 pasang sisi yang masing – masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya,
dan memiliki empat buah sudut yang semuanya adalah sudut diku – siku.
Pythagoras : adalah teorema yang menunjukkan hubungan antar sisi pada segitiga siku – siku
segitiga : adalah bangun datar yang dibatasi dengan adanya tiga buah sisi seta memiliki tiga buah titik sudut
Elemen Capaian Pembelajaran
Aljabar
Peserta didik dapat mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola dalam bentuk susunan benda dan bilangan.
Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat operasi
(komutatif, asosiatif, dan distributif) untuk menghasilkan bentuk aljabar yang ekuivalen. Peserta didik dapat memahami
relasi dan fungsi (domain, kodomain, range) serta menyajikannya dalam bentuk diagram panah, tabel, himpunan
pasangan berurutan, dan grafik. Mereka dapat membedakan beberapa fungsi nonlinier dari fungsi linier secara grafik.
Mereka dapat menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel. Mereka dapat menyajikan,
menganalisis, dan menyelesaikan masalah dengan menggunakan relasi, fungsi, dan persamaan linier. Mereka dapat
menyelesaikan sistem persamaan linier dua variabel melalui beberapa cara untuk penyelesaian masalah.
Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci
Profil Pelajar
Pancasila
Perkiraan JP
 Peserta didik dapat menemukan
kebenaran dari sebuah kalimat, baik
kalimat terbuka maupun kalimat tertutup.
 Peserta didik dapat membuat stimulus
untuk memodelkan kalimat terbuka dan
tertutup.
 Peserta didik dapat memodelkan masalah
matematika yang berkaitan dengan
persamaan dan pertidaksamaan linier satu
variabel.
 Peserta didik dapat menentukan Solusi
persamaan dan pertidaksamaan linier satu
variabel menggunakan aturan
penjumlahan dan pengurangan.
 Peserta didik dapat menentukan Solusi
persamaan dan pertidaksamaan linier satu
variabel menggunakan aturan perkalian
dan pembagian.
 Memahami konsep persamaan linier satu
variabel
 Menyelesaikan persamaan linier satu
variabel
 Menemukan konsep pertidaksamaan
linier satu variabel
 Menyelesaikan pertidaksamaan linier satu
variabel
Kalimat tertutup
Kalimat terbuka
Persamaan linier
satu variabel
Pertidaksamaan
linier satu variabel
 Mandiri
 Bernalar kritis
 Kreatif
25 JP
Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci
Profil Pelajar
Pancasila
Perkiraan JP
 Peserta didik dapat memecahkan masalah
sehari-hari yang berkiatan dengan
persamaan linier satu variabel.
 Peserta didik dapat memecahkan masalah
sehari-hari yang berkaitan dengan
pertidaksamaan linier satu variabel.
Glosarium
bilangan riil : adalah gabungan semua bilangan rasional dan irasional
kalimat terbuka : adalah kalimat yang masih mengadung variabel atau eubah yang nilai kebenrannya belum dapat ditentukan
persamaan linier : adalah kaliamt terbuka yang mengandung tanda hubung “=”
pertidaksamaan linier : adalah kalimat terbuka yang mengandung tanda hubung <, >, ≤, dan ≥
penyelesaian : adalah nilai atau bilangan pengganti variabel yang menjadikan persamaan atau pertidaksamaan bernilai benar.
Mengetahui, Leksono, 1 Juli 2024
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
Teguh Budi Raharjo E S, M. Pd. Lidwina Maria Yunita, S.Pd.
NIP. 198002232005011009 NIP. 198206042011012008

Alur Tujuan Pembelajaran mata pelajaran Matematika kelas 8 MTK 8.docx

  • 1.
    ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN NamaSekolah : SMP Negeri 1 Leksono Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : VIII / Gasal Fase : D A. PENGANTAR Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) adalah rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis di dalam fase secra utuh dan menurut urutan pembelajaran sejk awal hingga akhir suatu fase. Alur ini disusun secara linier sebagaimana urutan tujuan pembelajaran yang dilakukan sepanjang fase untuk mencapai Capaian Pembelajaran ynag harus dicapai di akhir fase. B. RASIONAL Penyusunan Alur dan Tujuan Pembelajaran Matematika untuk Fase D ini dilakukan dengan cara menurunkan Capaian Pembelajaran Fase dari masing-masing elemen menjadi tujuan pembelajaran yang merupakan tahapan-tahapan yang perlu dicapai sebelum peserta didik dapat mencapai capaian akhir yang diharapkan pada fase ini. Tujuan pembelajaran ini kemudian dikelompokkan untuk membentuk unit pembelajaran, dimana tujuan pembelajaran berasal dari elemen yang sama ataupun berbeda. ATP ini dibuat dengan mempertimbangkan semua capaian pembelajaran di fase sebelumnya sudah tercapai. C. CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE D: 1. Capaian Umum Pada akhir Fase D, peserta didik dapat mengoperasikan bilangan rasional dalam bentuk pangkat bulat, pemfaktoran, serta menggunakan faktor skala, proporsi dan laju perubahan; mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola susunan benda dan bilangan; serta mengenal bilangan irasional. Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar; operasi bentuk aljabar yang ekuivalen; menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel dan sistem persamaan linier dengan dua variabel; memahami dan menyajikan relasi dan fungsi; serta menyelesaikan masalah kontekstual dengan menggunakan konsep dan keterampilan matematika yang telah dipelajari. Mereka dapat menentukan jaring-jaring, luas permukaan dan volume bangun ruang; pengaruh perubahan secara proporsional ukuran panjang, luas, dan/atau volume dari bangun datar dan bangun ruang; serta menyelesaikan masalah yang terkait. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat hubungan sudut terkait dengan garis transversal; sifat-sifat kongruen dan kesebangunan pada
  • 2.
    segitiga dan segiempat;menunjukkan kebenaran dan menggunakan teorema Pythagoras; melakukan transformasi geometri tunggal di bidang koordinat Kartesius. Peserta didik dapat membuat dan menginterpretasi diagram batang dan diagram lingkaran; mengambil sampel yang mewakili suatu populasi; menggunakan mean, median, modus, dan range untuk menyelesaikan masalah; dan menginvestigasi dampak perubahan data terhadap pengukuran pusat. Mereka dapat menjelaskan d a n menggunakan pengertian peluang, frekuensi relatif dan frekuensi harapan satu kejadian pada suatu percobaan sederhana.
  • 3.
    2. Capaian BerdasarkanElemen Elemen Capaian Pembelajaran Bilangan Peserta didik dapat membaca, menulis, dan membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional dan irasional, bilangan desimal, bilangan berpangkat bulat dan akar, bilangan dalam notasi ilmiah. Mereka dapat menerapkan operasi aritmetika pada bilangan real, dan memberikan estimasi/perkiraan dalam menyelesaikan masalah (termasuk berkaitan dengan literasi finansial). Peserta didik dapat menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala, proporsi, dan laju perubahan) dalam penyelesaian masalah. Aljabar Peserta didik dapat mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola dalam bentuk susunan benda dan bilangan. Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat operasi (komutatif, asosiatif, dan distributif) untuk menghasilkan bentuk aljabar yang ekuivalen. Peserta didik dapat memahami relasi dan fungsi (domain, kodomain, range) serta menyajikannya dalam bentuk diagram panah, tabel, himpunan pasangan berurutan, dan grafik. Mereka dapat membedakan beberapa fungsi nonlinier dari fungsi linier secara grafik. Mereka dapat menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel. Mereka dapat menyajikan, menganalisis, dan menyelesaikan masalah dengan menggunakan relasi, fungsi, dan persamaan linier. Mereka dapat menyelesaikan sistem persamaan linier dua variabel melalui beberapa cara untuk penyelesaian masalah. Pengukuran Peserta didik dapat menjelaskan cara untuk menentukan luas lingkaran dan menyelesaikan masalah yang terkait. Mereka dapat menjelaskan cara untuk menentukan luas permukaan dan volume bangun ruang (prisma, tabung, bola, limas dan kerucut) dan menyelesaikan masalah yang terkait. Peserta didik dapat menjelaskan pengaruh perubahan secara proporsional dari bangun datar dan bangun ruang terhadap ukuran panjang, besar sudut, luas, dan/atau volume. Geometri Peserta didik dapat membuat jaring-jaring bangun ruang (prisma, tabung, limas dan kerucut) dan membuat bangun ruang dari jaring-jaringnya. Peserta didik dapat menggunakan hubungan antar-sudut yang terbentuk oleh dua garis yang berpotongan, dan oleh dua garis sejajar yang dipotong sebuah garis transversal untuk menyelesaikan masalah (termasuk menentukan jumlah besar sudut dalam sebuah segitiga, menentukan besar sudut yang belum diketahui pada sebuah segitiga). Mereka dapat menjelaskan sifat-sifat kekongruenan dan kesebangunan pada segitiga dan segiempat,
  • 4.
    dan menggunakannya untukmenyelesaikan masalah. Mereka dapat menunjukkan kebenaran teorema Pythagoras dan menggunakannya dalam menyelesaikan masalah (termasuk jarak antara dua titik pada bidang koordinat Kartesius). Peserta didik dapat melakukan transformasi tunggal (refleksi, translasi, rotasi, dan dilatasi) titik, garis, dan bangun datar pada bidang koordinat Kartesius dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah. Analisis Data dan Peluang Peserta didik dapat merumuskan pertanyaan, mengumpulkan, menyajikan, dan menganalisis data untuk menjawab pertanyaan. Mereka dapat menggunakan diagram batang dan diagram lingkaran untuk menyajikan dan menginterpretasi data. Mereka dapat mengambil sampel yang mewakili suatu populasi untuk mendapatkan data yang terkait dengan diri dan lingkungan mereka. Mereka dapat menentukan dan menafsirkan rerata (mean), median, modus, dan jangkauan (range) dari data tersebut untuk menyelesaikan masalah (termasuk membandingkan suatu data terhadap kelompoknya, membandingkan dua kelompok data, memprediksi, membuat keputusan). Mereka dapat menyelidiki kemungkinan adanya perubahan pengukuran pusat tersebut akibat perubahan data. Peserta didik dapat menjelaskan dan menggunakan pengertian peluang dan frekuensi relatif untuk menentukan frekuensi harapan satu kejadian pada suatu percobaan sederhana (semua hasil percobaan dapat muncul secara merata). D. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN Elemen Capaian Pembelajaran Bilangan Peserta didik dapat membaca, menulis, dan membandingkan bilangan bulat, bilangan rasional dan irasional, bilangan desimal, bilangan berpangkat bulat dan akar, bilangan dalam notasi ilmiah. Mereka dapat menerapkan operasi aritmetika pada bilangan real, dan memberikan estimasi/perkiraan dalam menyelesaikan masalah (termasuk berkaitan dengan literasi finansial). Peserta didik dapat menggunakan faktorisasi prima dan pengertian rasio (skala, proporsi, dan laju perubahan) dalam penyelesaian masalah.
  • 5.
    Tujuan Pembelajaran Materi/TopikInti Kata Kunci Profil Pelajar Pancasila Perkiraan JP  Peserta didik dapat memahami bilangan berpangkat.  Peserta didik dapat memahami sifat – sifat bilangan berpangkat.  Peserta didik dapat menyelesaikan operasi bilangan berpangkat. Memahami bilangan berpangkat bulat.  Bilangan berpangkat  Baingan bentuk akar  Merasionalkan penyebut  Bentuk baku  Kreatif  Mandiri  Bernalar kritis 22 JP  Peserta didik dapat memahami bilangan bentuk akar.  Peserta didik dapat menyelesaikan operasi blangan bentuk akar.  Peserta didik dapat merasionalkan penyebut bentuk akar. Mengidentifikasi bentuk akar Peserta didik dapat menulis bentuk baku bilangan Menuliskan bentuk baku Glosarium bilangan berpangkat : adalah bilangan yang dikalikan dengan diri sendiri sesuai dengan banyak pangkatnya bilangan bulat positif : adalah himpunana bilangan yang bernilai positif, biasa disebut bilangan asli bilangan rasional : adalah bilangan yang dapat dinyatakan sebagai perbandingan dua bilangan bulat dan dengan syarat tidak boleh sama bengan nol bilangan irasional : adalah bilangan riil yang tidak dapat dinyatakan atau berubah bentuk menjadi pecahan bilangan riil : adalah gabungan semua bilangan rasional dan irasional bentuk akar : adalah akar – akar dari suatu baingan riil positif, yang hasilnya merupakan bilangan irrasional
  • 6.
    Elemen Capaian Pembelajaran Geometri Pesertadidik dapat membuat jaring-jaring bangun ruang (prisma, tabung, limas dan kerucut) dan membuat bangun ruang dari jaring-jaringnya. Peserta didik dapat menggunakan hubungan antar-sudut yang terbentuk oleh dua garis yang berpotongan, dan oleh dua garis sejajar yang dipotong sebuah garis transversal untuk menyelesaikan masalah (termasuk menentukan jumlah besar sudut dalam sebuah segitiga, menentukan besar sudut yang belum diketahui pada sebuah segitiga). Mereka dapat menjelaskan sifat-sifat kekongruenan dan kesebangunan pada segitiga dan segiempat, dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah. Mereka dapat menunjukkan kebenaran teorema Pythagoras dan menggunakannya dalam menyelesaikan masalah (termasuk jarak antara dua titik pada bidang koordinat Kartesius). Peserta didik dapat melakukan transformasi tunggal (refleksi, translasi, rotasi, dan dilatasi) titik, garis, dan bangun datar pada bidang koordinat Kartesius dan menggunakannya untuk menyelesaikan masalah. Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci Profil Pelajar Pancasila Perkiraan JP  Peserta didik dapat menganalisis beberapa informasi untuk membuktikan teorema Pythagoras.  Peserta didik dpat membuat pembuktian berupa skema atau prosedur terhadap rumus teorema Pythagoras. Menemukan konsep Pythagoras  Bilangan kuadrat  Segitiga siku – siku  Sisi miring  Teorema Pythagoras  Koordinat Kartesius  Mandiri  Bernalar kritis  Kreatif 18 JP  Peserta didik menentukan panjang sisi segitiga menggunakan teorema Pythagoras.  Peserta didik dapat membandingkan sisi pada segitiga siku – siku Istimewa. Memahami segitiga istimewa Peserta didik dapat menemukan bentuk tripel Pythagoras. Mengidentifikasi tripel Pythagoras Peserta didik dapat menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan sehari – hari terkait penerapan teorema Pythagoraas. Menerapkan teorema Pythagoras Peserta didik dapat menentukan jarak antara dua titik dalam koordinat Kartesius. Menghitung jarak
  • 7.
    Glosarium persegi : adalahsegi empat yang sama semua sisinya dan sama pula keempat sudutnya persegi panjang : adalah bangun datar 2 dimensi yang dibentuk oleh 2 pasang sisi yang masing – masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang semuanya adalah sudut diku – siku. Pythagoras : adalah teorema yang menunjukkan hubungan antar sisi pada segitiga siku – siku segitiga : adalah bangun datar yang dibatasi dengan adanya tiga buah sisi seta memiliki tiga buah titik sudut
  • 8.
    Elemen Capaian Pembelajaran Aljabar Pesertadidik dapat mengenali, memprediksi dan menggeneralisasi pola dalam bentuk susunan benda dan bilangan. Mereka dapat menyatakan suatu situasi ke dalam bentuk aljabar. Mereka dapat menggunakan sifat-sifat operasi (komutatif, asosiatif, dan distributif) untuk menghasilkan bentuk aljabar yang ekuivalen. Peserta didik dapat memahami relasi dan fungsi (domain, kodomain, range) serta menyajikannya dalam bentuk diagram panah, tabel, himpunan pasangan berurutan, dan grafik. Mereka dapat membedakan beberapa fungsi nonlinier dari fungsi linier secara grafik. Mereka dapat menyelesaikan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel. Mereka dapat menyajikan, menganalisis, dan menyelesaikan masalah dengan menggunakan relasi, fungsi, dan persamaan linier. Mereka dapat menyelesaikan sistem persamaan linier dua variabel melalui beberapa cara untuk penyelesaian masalah. Tujuan Pembelajaran Materi/Topik Inti Kata Kunci Profil Pelajar Pancasila Perkiraan JP  Peserta didik dapat menemukan kebenaran dari sebuah kalimat, baik kalimat terbuka maupun kalimat tertutup.  Peserta didik dapat membuat stimulus untuk memodelkan kalimat terbuka dan tertutup.  Peserta didik dapat memodelkan masalah matematika yang berkaitan dengan persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel.  Peserta didik dapat menentukan Solusi persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel menggunakan aturan penjumlahan dan pengurangan.  Peserta didik dapat menentukan Solusi persamaan dan pertidaksamaan linier satu variabel menggunakan aturan perkalian dan pembagian.  Memahami konsep persamaan linier satu variabel  Menyelesaikan persamaan linier satu variabel  Menemukan konsep pertidaksamaan linier satu variabel  Menyelesaikan pertidaksamaan linier satu variabel Kalimat tertutup Kalimat terbuka Persamaan linier satu variabel Pertidaksamaan linier satu variabel  Mandiri  Bernalar kritis  Kreatif 25 JP
  • 9.
    Tujuan Pembelajaran Materi/TopikInti Kata Kunci Profil Pelajar Pancasila Perkiraan JP  Peserta didik dapat memecahkan masalah sehari-hari yang berkiatan dengan persamaan linier satu variabel.  Peserta didik dapat memecahkan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan pertidaksamaan linier satu variabel. Glosarium bilangan riil : adalah gabungan semua bilangan rasional dan irasional kalimat terbuka : adalah kalimat yang masih mengadung variabel atau eubah yang nilai kebenrannya belum dapat ditentukan persamaan linier : adalah kaliamt terbuka yang mengandung tanda hubung “=” pertidaksamaan linier : adalah kalimat terbuka yang mengandung tanda hubung <, >, ≤, dan ≥ penyelesaian : adalah nilai atau bilangan pengganti variabel yang menjadikan persamaan atau pertidaksamaan bernilai benar. Mengetahui, Leksono, 1 Juli 2024 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran Teguh Budi Raharjo E S, M. Pd. Lidwina Maria Yunita, S.Pd. NIP. 198002232005011009 NIP. 198206042011012008