SlideShare a Scribd company logo
KOMPONEN KURIKULUM
OPERASIONAL DI SATUAN
PENDIDIKAN
ASINKRON
Mari kita lanjutkan
dengan mempelajari
komponen yang ada
di dalamnya.
Halo! Sudah paham
mengenai proses
penyusunan kurikulum
operasional di satuan
pendidikan?
DRAFT - UNTUK INTERNAL
TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
Karakteristik Satuan
Pendidikan
Visi, Misi, dan Tujuan
Dari analisis konteks, dirumuskan karakteristik sekolah yang menggambarkan keunikan
sekolah dalam hal peserta didik, sosial, budaya, guru, dan tenaga kependidikan.
Visi
● menggambarkan bagaimana peserta didik menjadi subjek dalam tujuan jangka panjang
sekolah dan nilai-nilai yang dituju
● nilai-nilai yang mendasari penyelenggaraan pembelajaran agar peserta didik dapat
mencapai Profil Pelajar Pancasila
Misi
● misi menjawab bagaimana sekolah mencapai visi
● Nilai-nilai yang penting untuk dipegang selama menjalankan misi
Tujuan
● tujuan akhir dari kurikulum sekolah yang berdampak kepada peserta didik
● tujuan menggambarkan patok-patok (milestone) penting dan selaras dengan misi
● strategi sekolah untuk mencapai tujuan pendidikannya
● Kompetensi/karakteristik yang menjadi kekhasan lulusan sekolah tersebut dan selaras
dengan profil Pelajar Pancasila
Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap 4-5 tahun
DRAFT - UNTUK INTERNAL
TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
Pengorganisasian
Pembelajaran
Cara sekolah mengatur muatan kurikulum dalam satu rentang waktu, dan beban
belajar, cara sekolah mengelola pembelajarannya untuk mendukung pencapaian CP
dan Profil Pelajar Pancasila (mis: mingguan, sistem blok, atau cara pengorganisasian
lainnya).
● Intrakurikuler, berisi muatan/mata pelajaran dan muatan tambahan lainnya jika ada
(mulok)
● Projek penguatan Profil Pelajar Pancasila, menjelaskan pengelolaan projek yang
mengacu pada profil Pelajar Pancasila pada tahun ajaran tersebut.
● Ekstrakurikuler. Gambaran ekskul dalam bentuk matriks/tabel
Rencana
Pembelajaran
Rencana pembelajaran untuk ruang lingkup sekolah: menggambarkan rencana
pembelajaran selama setahun ajaran. Berisi alur pembelajaran/unit mapping (untuk
sekolah-sekolah yang sudah menjalankan pembelajaran secara integrasi), program
prioritas satuan pendidikan
DRAFT - UNTUK INTERNAL
TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap tahun
Pendampingan,
evaluasi, dan
pengembangan
profesional
Kerangka bentuk pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional yang
dilakukan untuk peningkatan kualitas pembelajaran secara berkelanjutan di satuan
pendidikan. Pelaksanaan ini dilakukan oleh para pemimpin satuan pendidikan secara
internal dan bertahap sesuai dengan kemampuan satuan pendidikan.
Lampiran
● Contoh-contoh rencana pembelajaran ruang lingkup kelas: menggambarkan
rencana pembelajaran per tujuan pembelajaran dan/atau per tema (untuk
sekolah-sekolah yang sudah menjalankan pembelajaran secara integrasi)
● Contoh penguatan Profil Pelajar Pancasila penjabaran pilihan tema dan isu
spesifik yang menjadi projek pada tahun ajaran tersebut (deskripsi singkat
tentang projek yang sudah dikontekstualisasikan dengan kondisi lingkungan
sekolah dan kebutuhan peserta didik, tidak perlu sampai rincian
pembelajarannya)
● Referensi landasan hukum atau landasan lain yang kontekstual dengan
karakteristik sekolah
DRAFT - UNTUK INTERNAL
TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap tahun
Di pertemuan berikutnya, kita akan
mendalami materi tentang
Pendampingan, Evaluasi, dan
Pengembangan Profesional sebagai
bagian dari proses dan komponen
penyusunan kurikulum operasional di
satuan pendidikan.
DRAFT - UNTUK INTERNAL
TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
SAMPAI JUMPA DI
MATERI SELANJUTNYA!

More Related Content

Similar to 3. Komponen kurikulum operasional di satuan pendidikan (materi 4 KSO).pdf

1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
NyonyaNurri
 
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptxKurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
RitaRizkiUtami1
 
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
sugiyanto107788
 
MERDEKA MTs.ppt
MERDEKA MTs.pptMERDEKA MTs.ppt
MERDEKA MTs.ppt
RahayuLv1
 
KOSP Enang Cuhendi.pdf
KOSP Enang Cuhendi.pdfKOSP Enang Cuhendi.pdf
KOSP Enang Cuhendi.pdf
EnangCuhendi1
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
Must Yuz
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptxMerancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
NanangKonang
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
desilusiawati
 
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
Hendriyani9
 
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptxKurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
herru4
 
1. Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
1.  Penyusunan KOSP...OKTA.pdf1.  Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
1. Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
GiyatnoGiyatno3
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
amrulhidayat7
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
devvypertiwi
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
Iqbaal11
 
1.Materi Perangkat Ajar.pptx
1.Materi Perangkat Ajar.pptx1.Materi Perangkat Ajar.pptx
1.Materi Perangkat Ajar.pptx
hijrard
 
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptxMerancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
kurikulummtsnskw
 
Implementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptxImplementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptx
SyukronRizqi
 
KURIKULUM 20121.pptx
KURIKULUM 20121.pptxKURIKULUM 20121.pptx
KURIKULUM 20121.pptx
FerlyKristian2
 

Similar to 3. Komponen kurikulum operasional di satuan pendidikan (materi 4 KSO).pdf (20)

1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
1. Prinsip kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
 
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptxKurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
Kurikulum Operational Satuan Pendidikan_290922.pptx
 
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
7__Prinsip_kurikulum_operasional_di_satuan_pendidikan.pdf
 
MERDEKA MTs.ppt
MERDEKA MTs.pptMERDEKA MTs.ppt
MERDEKA MTs.ppt
 
KOSP Enang Cuhendi.pdf
KOSP Enang Cuhendi.pdfKOSP Enang Cuhendi.pdf
KOSP Enang Cuhendi.pdf
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan PAUD.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptxMerancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Merancang Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pptx
 
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
1. Farida Pengembangan Kurikulum Operasional Madrasah (KOM).pptx
 
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptxKurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
Kurikulum Operasional - Bahan Sosialisasi SMK 2022.pptx
 
1. Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
1.  Penyusunan KOSP...OKTA.pdf1.  Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
1. Penyusunan KOSP...OKTA.pdf
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
 
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
2. Proses Penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan.pdf
 
1.Materi Perangkat Ajar.pptx
1.Materi Perangkat Ajar.pptx1.Materi Perangkat Ajar.pptx
1.Materi Perangkat Ajar.pptx
 
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptxMerancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
Merancang P5P2RA_M.AMIN.pptx
 
Implementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptxImplementasi_P5.pptx
Implementasi_P5.pptx
 
KURIKULUM 20121.pptx
KURIKULUM 20121.pptxKURIKULUM 20121.pptx
KURIKULUM 20121.pptx
 

Recently uploaded

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

3. Komponen kurikulum operasional di satuan pendidikan (materi 4 KSO).pdf

  • 1. KOMPONEN KURIKULUM OPERASIONAL DI SATUAN PENDIDIKAN ASINKRON
  • 2. Mari kita lanjutkan dengan mempelajari komponen yang ada di dalamnya. Halo! Sudah paham mengenai proses penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan? DRAFT - UNTUK INTERNAL TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
  • 3. Karakteristik Satuan Pendidikan Visi, Misi, dan Tujuan Dari analisis konteks, dirumuskan karakteristik sekolah yang menggambarkan keunikan sekolah dalam hal peserta didik, sosial, budaya, guru, dan tenaga kependidikan. Visi ● menggambarkan bagaimana peserta didik menjadi subjek dalam tujuan jangka panjang sekolah dan nilai-nilai yang dituju ● nilai-nilai yang mendasari penyelenggaraan pembelajaran agar peserta didik dapat mencapai Profil Pelajar Pancasila Misi ● misi menjawab bagaimana sekolah mencapai visi ● Nilai-nilai yang penting untuk dipegang selama menjalankan misi Tujuan ● tujuan akhir dari kurikulum sekolah yang berdampak kepada peserta didik ● tujuan menggambarkan patok-patok (milestone) penting dan selaras dengan misi ● strategi sekolah untuk mencapai tujuan pendidikannya ● Kompetensi/karakteristik yang menjadi kekhasan lulusan sekolah tersebut dan selaras dengan profil Pelajar Pancasila Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap 4-5 tahun DRAFT - UNTUK INTERNAL TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
  • 4. Pengorganisasian Pembelajaran Cara sekolah mengatur muatan kurikulum dalam satu rentang waktu, dan beban belajar, cara sekolah mengelola pembelajarannya untuk mendukung pencapaian CP dan Profil Pelajar Pancasila (mis: mingguan, sistem blok, atau cara pengorganisasian lainnya). ● Intrakurikuler, berisi muatan/mata pelajaran dan muatan tambahan lainnya jika ada (mulok) ● Projek penguatan Profil Pelajar Pancasila, menjelaskan pengelolaan projek yang mengacu pada profil Pelajar Pancasila pada tahun ajaran tersebut. ● Ekstrakurikuler. Gambaran ekskul dalam bentuk matriks/tabel Rencana Pembelajaran Rencana pembelajaran untuk ruang lingkup sekolah: menggambarkan rencana pembelajaran selama setahun ajaran. Berisi alur pembelajaran/unit mapping (untuk sekolah-sekolah yang sudah menjalankan pembelajaran secara integrasi), program prioritas satuan pendidikan DRAFT - UNTUK INTERNAL TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap tahun
  • 5. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional Kerangka bentuk pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional yang dilakukan untuk peningkatan kualitas pembelajaran secara berkelanjutan di satuan pendidikan. Pelaksanaan ini dilakukan oleh para pemimpin satuan pendidikan secara internal dan bertahap sesuai dengan kemampuan satuan pendidikan. Lampiran ● Contoh-contoh rencana pembelajaran ruang lingkup kelas: menggambarkan rencana pembelajaran per tujuan pembelajaran dan/atau per tema (untuk sekolah-sekolah yang sudah menjalankan pembelajaran secara integrasi) ● Contoh penguatan Profil Pelajar Pancasila penjabaran pilihan tema dan isu spesifik yang menjadi projek pada tahun ajaran tersebut (deskripsi singkat tentang projek yang sudah dikontekstualisasikan dengan kondisi lingkungan sekolah dan kebutuhan peserta didik, tidak perlu sampai rincian pembelajarannya) ● Referensi landasan hukum atau landasan lain yang kontekstual dengan karakteristik sekolah DRAFT - UNTUK INTERNAL TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN Komponen ini menjadi komponen utama yang ditinjau setiap tahun
  • 6. Di pertemuan berikutnya, kita akan mendalami materi tentang Pendampingan, Evaluasi, dan Pengembangan Profesional sebagai bagian dari proses dan komponen penyusunan kurikulum operasional di satuan pendidikan. DRAFT - UNTUK INTERNAL TIDAK UNTUK DISEBARLUASKAN
  • 7. SAMPAI JUMPA DI MATERI SELANJUTNYA!