SlideShare a Scribd company logo
Mekanisme Koping /
      Pertahanan Ego
Sumber : Buku Pedoman Asuhan Keperawatan; Keperawatan Jiwa; Teori
    dan Tindakan Keperawatan, Cetakan 1, Depkes RI Direktorat
                 Pelayanan Keperawatan tahun 200

                       Oleh
                  Suratman, SKM


                     MEKANISME PERTAHANAN                     1
                             EGO
Mekanisme      Definisi              Contoh
    Koping
1. kompen- Proses dimana         Ny. A berusia 42
   sasi    seseorang             tahun, seorang
            memperbaiki          pengusaha, merasa
            penurunan citra diri fisiknya pendek
            dengan secara        sebagai sesuatu
            tegas menonjolkan yang negatif. Dia
            keistimewaan /       mencoba untuk
            kelebihan yang       mengatasi hal ini
            dimiliki             dengan bertindak
                                 agresif, menonjolkan
                                 kekuasannya.

               MEKANISME PERTAHANAN                 2
                       EGO
Mekanisme          Definisi                   Contoh
 Koping
2. Penyang-   Menyatakan                Ny. P baru saja
   kalan      ketidaksetujuan           diberi tahu biopsi
              terhadap realitas         payudaranya me-
   (denial)
              tersebut.                 nunjukkan kegana-
              Mekanisme                 san. Ketika
              pertahanan ini            suaminya mengun-
              paling sederhana          junginya malam itu,
              dan primitif              dia mengatakan
                                        apakah hasil
                                        laboratorium
                                        tersebut tidak keliru
                                        dengan orang lain.

                 MEKANISME PERTAHANAN                           3
                         EGO
Mekanisme          Definisi               Contoh
  Koping
3. Pemin-       Pengalihan              Timi berusia 4
   dahan.       emosi yang              tahun, marah
   (displacem   semula ditujukan        karena ia baru
   ent)         pada seseorang /        saja mendapat
                benda tertentu          hukuman dari
                yang biasanya           ibunya karena
                netral atau             menggambar pada
                kurang                  tembok kamar
                mengancam               tidurnya. Dia mulai
                terhadap dirinya.       bermain perang –
                                        perangan dengan
                   MEKANISME PERTAHANAN temannya.        4
                          EGO
Mekanisme         Definisi               Contoh
  Koping
4. Disosiasi   Pemisahan dari        Seorang laki-laki
               setiap proses         yang dibawa ke
               mental atau           ruang emergensi
               perilaku dari         karena
               kesadaran atau        mengamuk
               identitasnya.         ternyata tidak
                                     mampu
                                     menjelaskan
                                     kembali kejadian
                                     tersebut (ia lupa
                                     sama sekali)
                  MEKANISME PERTAHANAN                   5
                          EGO
Mekanisme          Definisi              Contoh
  Koping
5. Identifikasi Proses dimana         Safee Sali
    (identificat seseorang            berusia 20 tahun
    ion)         mencoba              mengubah model
                 menjadi orang        rambutnya
                 yang dia kagumi      meniru guru
                 dengan meng –        bahasa inggris
                 ambil / meniru-      yang ia kagumi
                 kan pikiran-
                 pikiran, perilaku
                 dan selera orang
                 tersebut.
                   MEKANISME PERTAHANAN                  6
                           EGO
Mekanisme             Definisi              Contoh
  Koping
6. Intelek-        Penggunaan            Seorang perem-
    tualisasi      logika dan            puan kecemasan
    (intelec-      alasan yang           terhadap pusat
    tualization)   berlebihan untuk      perbelanjaan
                   menghindari           dengan menge-
                   pengalaman            mukakan alasan
                   yang meng-            bahwa tanpa
                   ganggu perasa-        pergi ke tempat
                   annya.                dia menghemat
                                         waktu dan uang.

                      MEKANISME PERTAHANAN                 7
                              EGO
Mekanisme              Definisi               Contoh
  Koping
7. Introyeksi    Suatu jenis              Rasa benci atau
    (introjec-   identifikasi yang        kecewa terha-
    tion)        kuat dimana              dap kematian
                 seseorang                orang yang
                 mengambil dan            dicintai dialihkan
                 melebur nilai-nilai      dengan menya-
                 dan kualitas             lahkan diri
                 seseorang atau           sendiri.
                 suatu kelompok ke
                 dalam struktur
                 egonya sendiri,
                 berupa hati PERTAHANAN
                     MEKANISME nurani.                   8
                             EGO
Mekanisme            Definisi                 Contoh
 Koping
8. Isolasi      Pemisahan unsur           Mahasiswa
    (isolation) emosional dari            kedokteran
                suatu pikiran yang        tahun kedua
                mengganggu dapat          membedah
                bersifat sementara        mayat pada
                atau berjangka            kelas
                lama.                     anatominya
                                          tanpa terganggu
                                          oleh pikiran
                                          kematian.

                   MEKANISME PERTAHANAN                9
                           EGO
Mekanisme          Definisi               Contoh
 Koping
9. Proyeksi   Pengalihan buah        Seorang wanita
   (projec-   pikiran atau           muda yang
   tion)      impuls pada diri       menyangkal bahwa
              sendiri kepada         ia mempunyai
              orang lain             perasaan seksual
              terutama               terhadap rekan
              keinginan,             sekerjanya berablik
              emosional dan          menuduh bahwa
              motivasi yang          temanya tersebut
              tidak dapat            mecoba merayunya
              ditoleransi.           dan mencumbunya
                  MEKANISME PERTAHANAN               10
                          EGO
Mekanisme         Definisi                 Contoh
 Koping
10. Rasiona- Mengemukakan              John gagal
   lisasi    alasan yang tampak        dalam ujian dan
             logis dan dapat           mengeluh
             diterima masyara-         bahwa
             kat untuk                 penyajian mata
             membenarkan               kuliah tidak
             impuls, perasaan,         terorganisir dan
             perilaku dan motif        tidak jelas.
             yang tidak dapat
             diterima.

                MEKANISME PERTAHANAN                 11
                        EGO
Mekanisme          Definisi               Contoh
 Koping
11. Reaksi   Pengembangan              Seorang wanita
   formasi   sikap dan pola            yang tertarik
             perilaku yang             kepada teman
             sadari, yang              suaminya, akan
             bertentangan              memperlakukan
             dengan apa yang           orang tersebut
             sebenarnya ia             dengan kasar .
             rasakan atau yang
             ingin ia lakukan.


                MEKANISME PERTAHANAN               12
                        EGO
Mekanisme          Definisi                Contoh
 Koping
12. Regresi   Kemunuduran             Nina berumur 4
              akibat stres            tahun dan sudah
              terhadap perilaku       diasuh dan
              dan merupakan           mempereh toilet
              ciri khas dari          training selama 1
              suatu taraf             tahun , mulai
              perkem-bangan           mengompol lagi
              yang lebih dini.        sejak adiknya yang
                                      baru lahir dibawa
                                      pulang dari rumah
                                      sakit .
                   MEKANISME PERTAHANAN               13
                           EGO
Mekanisme           Definisi               Contoh
 Koping
5. Represi   Pengesampingan             Seorang anak
             secara tidak sadar         yang sangat
             tentang pikiran,           sedih ditinggal
             impuls, atau ingatan       pergi oleh
             yang menyakitkan           ibunya, tidak
             atau bertentangan,         merasakan
             merupakan                  kesdihan
             pertahanan ego             tersebut.
             yang primer yang
             cenderung diperkuat
             oleh mekanisme ego
             yangMEKANISME PERTAHANAN
                  lain.                               14
                         EGO
Mekanisme             Definisi                  Contoh
 Koping
14. Pemi-      Sikap menge-                 Seorang teman
   sahan       lompokkan orang              mengatakan
   (splitting) dianggap semuanya            kepada anda
               dianggap baik atau           suatu hari bahwa
               semua dianggap               anda adalah
               buruk; kegagalan             orang yang paling
               untuk memadukan              hebat, kemu-dian
               nilai-nilai positif dan      pada hari
               negatif di dalam diri        berikutnya betapa
               seseorang.                   ia membenci
                                            anda.
                     MEKANISME PERTAHANAN                 15
                             EGO
Mekanisme          Definisi                Contoh
 Koping
15. Sublima- Penerimaan suatu           Edi Gagal
   si        sasaran pengganti          mencapai cita-
             yang mulia artinya         citanya
             dimata masyarakat          memasuki AU ia
             untuk suatu                mengalihkannya
             dorongan yang              menjadi
             mengalami                  penerbang.
             hambatan
             penyaluranya
             secara normal.

                 MEKANISME PERTAHANAN               16
                         EGO
Mekanisme             Definisi                   Contoh
 Koping
16. Supresi   Suatu proses yang di-         Seorang jejaka
              golongkan sebagai me-         menyadari bahwa
              kanisme pertahanan            pada saat bekerja ia
              tetapi sebetulnya meru-       terus memikirkan
              pakan analog represi          kencannya,
              yang disadari; penge-         sehingga
              sampingan yang di-            mengganggu
              sengaja tentang sesuatu       pekerjaanya. Ia
              dari kesadaran sese-          memutus-kan untuk
              orang; kadang-kadang          menghapus pikiran
              dapat mengarah pada           tersebut sampai ia
              represi yang berikutnya .     meninggalkan
                                            kantor
                     MEKANISME PERTAHANAN                   17
                             EGO
Mekanisme           Definisi               Contoh
 Koping
17. Undoing Tindakan atau               Seorang ibu
            komunikasi yang             menyesal
            menghapuskan                karena telah
            sebagian dari               memukul
            tindakan atau               anaknya,
            komunikasi                  segera
            sebelumnya;                 memperlakukan
            merupakan                   anaknya
            mekanisme                   dengan penuh
            pertahanan primitif.        kasih sayang.

                 MEKANISME PERTAHANAN               18
                         EGO
Sekian dan Terima Kasih




• Sampai jumpa pertemuan berikutnya!



              MEKANISME PERTAHANAN     19
                      EGO

More Related Content

What's hot

Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar ManusiaFaktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Amalia Senja
 
KPSP & DDST
KPSP & DDST KPSP & DDST
KPSP & DDST
Amalia Senja
 
Asuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan InfeksiAsuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan Infeksi
Amee Hidayat
 
Persepsi sensori
Persepsi sensoriPersepsi sensori
Makalah transkultural komplit
Makalah transkultural komplitMakalah transkultural komplit
Makalah transkultural komplitAdi Adriansyah
 
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan OrganogenesisKB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
pjj_kemenkes
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic Care
Cahya
 
asuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroidasuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroid
Masben27
 
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi BowelAsuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
pjj_kemenkes
 
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
ppghybrid4
 
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasienDialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
zulindarisma
 
Teori Nola. J.Pender
Teori Nola. J.PenderTeori Nola. J.Pender
Teori Nola. J.PenderIcha Chaphedech
 
Mekanisme Persalinan
Mekanisme PersalinanMekanisme Persalinan
Mekanisme Persalinan
Anna Nisa
 
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
pjj_kemenkes
 
psikologi kebidanan
psikologi kebidananpsikologi kebidanan
psikologi kebidanan
nurhayati wahyu
 
Contoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etikContoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etik
Al-Ikhlas14
 

What's hot (20)

Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar ManusiaFaktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
Faktor - faktor yang mempengaruhi Kebutuhan Dasar Manusia
 
KPSP & DDST
KPSP & DDST KPSP & DDST
KPSP & DDST
 
5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
Asuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan InfeksiAsuhan Keperawatan Infeksi
Asuhan Keperawatan Infeksi
 
Persepsi sensori
Persepsi sensoriPersepsi sensori
Persepsi sensori
 
Makalah transkultural komplit
Makalah transkultural komplitMakalah transkultural komplit
Makalah transkultural komplit
 
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan OrganogenesisKB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
KB 1 Kelainan Bawaan Alat Genitalia karena Gangguan Organogenesis
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic Care
 
asuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroidasuhan-keperawatan-tiroid
asuhan-keperawatan-tiroid
 
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi BowelAsuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
Asuhan Keperawatan Pasien Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Eleminasi Bowel
 
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
M3 kb1 teori kebutuhan dasar manusia
 
Askep obesitas
Askep obesitasAskep obesitas
Askep obesitas
 
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasienDialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
Dialog komunikasi terapeutik perawat danpasien
 
Teori Nola. J.Pender
Teori Nola. J.PenderTeori Nola. J.Pender
Teori Nola. J.Pender
 
Mekanisme Persalinan
Mekanisme PersalinanMekanisme Persalinan
Mekanisme Persalinan
 
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis AKPER PEMKAB MUNA
 
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan NutrisiKonsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
Konsep Dasar Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi
 
Retensi urine
Retensi  urineRetensi  urine
Retensi urine
 
psikologi kebidanan
psikologi kebidananpsikologi kebidanan
psikologi kebidanan
 
Contoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etikContoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etik
 

Viewers also liked

Mekanisme pertahanan ego
Mekanisme pertahanan egoMekanisme pertahanan ego
Mekanisme pertahanan egoAntary Yuniar Widi
 
Ipa sublimasi (kel. 5)
Ipa sublimasi (kel. 5)Ipa sublimasi (kel. 5)
Ipa sublimasi (kel. 5)
Alisha Khansa R
 
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...KANDA IZUL
 
Rumah Dandelion: Permainan Sensori
Rumah Dandelion: Permainan SensoriRumah Dandelion: Permainan Sensori
Rumah Dandelion: Permainan Sensori
rumahdandelion
 
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan Diri
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan DiriLaporan Pendahuluan Defisit Keperawatan Diri
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan DiriMas Mawon
 
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwa
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwaKonsep dasar keperawatan kesehatan jiwa
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwaZha Sarimurni
 
Kesehatan mental
Kesehatan mentalKesehatan mental
Kesehatan mentalFoenk Aji
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersAi Nurhasanah
 
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Ahmad Said
 

Viewers also liked (10)

Mekanisme pertahanan ego
Mekanisme pertahanan egoMekanisme pertahanan ego
Mekanisme pertahanan ego
 
Ipa sublimasi (kel. 5)
Ipa sublimasi (kel. 5)Ipa sublimasi (kel. 5)
Ipa sublimasi (kel. 5)
 
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...
JURNAL HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN MEKANISME KOPING PADA PASIEN GAGAL J...
 
Rumah Dandelion: Permainan Sensori
Rumah Dandelion: Permainan SensoriRumah Dandelion: Permainan Sensori
Rumah Dandelion: Permainan Sensori
 
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan Diri
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan DiriLaporan Pendahuluan Defisit Keperawatan Diri
Laporan Pendahuluan Defisit Keperawatan Diri
 
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwa
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwaKonsep dasar keperawatan kesehatan jiwa
Konsep dasar keperawatan kesehatan jiwa
 
Psikoanalisa
PsikoanalisaPsikoanalisa
Psikoanalisa
 
Kesehatan mental
Kesehatan mentalKesehatan mental
Kesehatan mental
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. Rogers
 
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
 

Recently uploaded

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 

Recently uploaded (20)

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 

03 mekanisme koping pertahanan ego

  • 1. Mekanisme Koping / Pertahanan Ego Sumber : Buku Pedoman Asuhan Keperawatan; Keperawatan Jiwa; Teori dan Tindakan Keperawatan, Cetakan 1, Depkes RI Direktorat Pelayanan Keperawatan tahun 200 Oleh Suratman, SKM MEKANISME PERTAHANAN 1 EGO
  • 2. Mekanisme Definisi Contoh Koping 1. kompen- Proses dimana Ny. A berusia 42 sasi seseorang tahun, seorang memperbaiki pengusaha, merasa penurunan citra diri fisiknya pendek dengan secara sebagai sesuatu tegas menonjolkan yang negatif. Dia keistimewaan / mencoba untuk kelebihan yang mengatasi hal ini dimiliki dengan bertindak agresif, menonjolkan kekuasannya. MEKANISME PERTAHANAN 2 EGO
  • 3. Mekanisme Definisi Contoh Koping 2. Penyang- Menyatakan Ny. P baru saja kalan ketidaksetujuan diberi tahu biopsi terhadap realitas payudaranya me- (denial) tersebut. nunjukkan kegana- Mekanisme san. Ketika pertahanan ini suaminya mengun- paling sederhana junginya malam itu, dan primitif dia mengatakan apakah hasil laboratorium tersebut tidak keliru dengan orang lain. MEKANISME PERTAHANAN 3 EGO
  • 4. Mekanisme Definisi Contoh Koping 3. Pemin- Pengalihan Timi berusia 4 dahan. emosi yang tahun, marah (displacem semula ditujukan karena ia baru ent) pada seseorang / saja mendapat benda tertentu hukuman dari yang biasanya ibunya karena netral atau menggambar pada kurang tembok kamar mengancam tidurnya. Dia mulai terhadap dirinya. bermain perang – perangan dengan MEKANISME PERTAHANAN temannya. 4 EGO
  • 5. Mekanisme Definisi Contoh Koping 4. Disosiasi Pemisahan dari Seorang laki-laki setiap proses yang dibawa ke mental atau ruang emergensi perilaku dari karena kesadaran atau mengamuk identitasnya. ternyata tidak mampu menjelaskan kembali kejadian tersebut (ia lupa sama sekali) MEKANISME PERTAHANAN 5 EGO
  • 6. Mekanisme Definisi Contoh Koping 5. Identifikasi Proses dimana Safee Sali (identificat seseorang berusia 20 tahun ion) mencoba mengubah model menjadi orang rambutnya yang dia kagumi meniru guru dengan meng – bahasa inggris ambil / meniru- yang ia kagumi kan pikiran- pikiran, perilaku dan selera orang tersebut. MEKANISME PERTAHANAN 6 EGO
  • 7. Mekanisme Definisi Contoh Koping 6. Intelek- Penggunaan Seorang perem- tualisasi logika dan puan kecemasan (intelec- alasan yang terhadap pusat tualization) berlebihan untuk perbelanjaan menghindari dengan menge- pengalaman mukakan alasan yang meng- bahwa tanpa ganggu perasa- pergi ke tempat annya. dia menghemat waktu dan uang. MEKANISME PERTAHANAN 7 EGO
  • 8. Mekanisme Definisi Contoh Koping 7. Introyeksi Suatu jenis Rasa benci atau (introjec- identifikasi yang kecewa terha- tion) kuat dimana dap kematian seseorang orang yang mengambil dan dicintai dialihkan melebur nilai-nilai dengan menya- dan kualitas lahkan diri seseorang atau sendiri. suatu kelompok ke dalam struktur egonya sendiri, berupa hati PERTAHANAN MEKANISME nurani. 8 EGO
  • 9. Mekanisme Definisi Contoh Koping 8. Isolasi Pemisahan unsur Mahasiswa (isolation) emosional dari kedokteran suatu pikiran yang tahun kedua mengganggu dapat membedah bersifat sementara mayat pada atau berjangka kelas lama. anatominya tanpa terganggu oleh pikiran kematian. MEKANISME PERTAHANAN 9 EGO
  • 10. Mekanisme Definisi Contoh Koping 9. Proyeksi Pengalihan buah Seorang wanita (projec- pikiran atau muda yang tion) impuls pada diri menyangkal bahwa sendiri kepada ia mempunyai orang lain perasaan seksual terutama terhadap rekan keinginan, sekerjanya berablik emosional dan menuduh bahwa motivasi yang temanya tersebut tidak dapat mecoba merayunya ditoleransi. dan mencumbunya MEKANISME PERTAHANAN 10 EGO
  • 11. Mekanisme Definisi Contoh Koping 10. Rasiona- Mengemukakan John gagal lisasi alasan yang tampak dalam ujian dan logis dan dapat mengeluh diterima masyara- bahwa kat untuk penyajian mata membenarkan kuliah tidak impuls, perasaan, terorganisir dan perilaku dan motif tidak jelas. yang tidak dapat diterima. MEKANISME PERTAHANAN 11 EGO
  • 12. Mekanisme Definisi Contoh Koping 11. Reaksi Pengembangan Seorang wanita formasi sikap dan pola yang tertarik perilaku yang kepada teman sadari, yang suaminya, akan bertentangan memperlakukan dengan apa yang orang tersebut sebenarnya ia dengan kasar . rasakan atau yang ingin ia lakukan. MEKANISME PERTAHANAN 12 EGO
  • 13. Mekanisme Definisi Contoh Koping 12. Regresi Kemunuduran Nina berumur 4 akibat stres tahun dan sudah terhadap perilaku diasuh dan dan merupakan mempereh toilet ciri khas dari training selama 1 suatu taraf tahun , mulai perkem-bangan mengompol lagi yang lebih dini. sejak adiknya yang baru lahir dibawa pulang dari rumah sakit . MEKANISME PERTAHANAN 13 EGO
  • 14. Mekanisme Definisi Contoh Koping 5. Represi Pengesampingan Seorang anak secara tidak sadar yang sangat tentang pikiran, sedih ditinggal impuls, atau ingatan pergi oleh yang menyakitkan ibunya, tidak atau bertentangan, merasakan merupakan kesdihan pertahanan ego tersebut. yang primer yang cenderung diperkuat oleh mekanisme ego yangMEKANISME PERTAHANAN lain. 14 EGO
  • 15. Mekanisme Definisi Contoh Koping 14. Pemi- Sikap menge- Seorang teman sahan lompokkan orang mengatakan (splitting) dianggap semuanya kepada anda dianggap baik atau suatu hari bahwa semua dianggap anda adalah buruk; kegagalan orang yang paling untuk memadukan hebat, kemu-dian nilai-nilai positif dan pada hari negatif di dalam diri berikutnya betapa seseorang. ia membenci anda. MEKANISME PERTAHANAN 15 EGO
  • 16. Mekanisme Definisi Contoh Koping 15. Sublima- Penerimaan suatu Edi Gagal si sasaran pengganti mencapai cita- yang mulia artinya citanya dimata masyarakat memasuki AU ia untuk suatu mengalihkannya dorongan yang menjadi mengalami penerbang. hambatan penyaluranya secara normal. MEKANISME PERTAHANAN 16 EGO
  • 17. Mekanisme Definisi Contoh Koping 16. Supresi Suatu proses yang di- Seorang jejaka golongkan sebagai me- menyadari bahwa kanisme pertahanan pada saat bekerja ia tetapi sebetulnya meru- terus memikirkan pakan analog represi kencannya, yang disadari; penge- sehingga sampingan yang di- mengganggu sengaja tentang sesuatu pekerjaanya. Ia dari kesadaran sese- memutus-kan untuk orang; kadang-kadang menghapus pikiran dapat mengarah pada tersebut sampai ia represi yang berikutnya . meninggalkan kantor MEKANISME PERTAHANAN 17 EGO
  • 18. Mekanisme Definisi Contoh Koping 17. Undoing Tindakan atau Seorang ibu komunikasi yang menyesal menghapuskan karena telah sebagian dari memukul tindakan atau anaknya, komunikasi segera sebelumnya; memperlakukan merupakan anaknya mekanisme dengan penuh pertahanan primitif. kasih sayang. MEKANISME PERTAHANAN 18 EGO
  • 19. Sekian dan Terima Kasih • Sampai jumpa pertemuan berikutnya! MEKANISME PERTAHANAN 19 EGO