SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
Unsoer Ngawi
DISEGEL
Terbit Sejak 23 Oktober 2002Terbit Sejak 23 Oktober 2002
https://www.kridharakyat.co.vu
Email : kridha_rakyat@yahoo.co.id
EDISI :
NOVEMBER 2016
NOMOR : 663
KORAN MASUK DESA
ISSN 2085-5290
KORAN MASUK DESA KRIDHA RAKYAT Telp. (0351) 386218, 388603, Fax : (0351) 388727 SMS : 085235207183
NPWP : 66.183.509.0-621.000
Badan Hukum :
Nomor : AHU-10.00108. PENDIRIAN - PT. 2014
Akta Notaris M. Ali Fauzi, SH
No. 111 Tahun 2014 Tanggal 15 Januari 2014
Pengesahan Menteri Hukum dan HAM RI
Tanggal 20 Januari 2014
PT. ATMAJA MULTI MEDIA PERS GRAFIKA
NGAWI (KR) Setelah kurang
lebih lima tahun menanti, akhirnya ta-
hun ini Pemerintah Kab. Ngawi
mendapatkan juga dukungan dari
TNI dalam hal kerjasama pengelo-
laan situs bersejarah Benteng Pendem
(Van den Bosch). Pada hari ini
(19/10) pihak TNI yang diwakili oleh
Pangdivif 2/KOSTRAD Mayjen
Benny Susianto berkenan menanda-
tangani MoU dengan Pemerintah Ka-
bupaten Ngawi yang diwakili lang-
sung oleh Bupati Ngawi Budi Sulis-
tyono bertempat di Markas Besar Di-
visiInfantri2SingosariMalang.
Mayjen Benny Susianto dalam
sambutannya menyampaikan rasa
syukur atas di selenggarakannya
MoU kerjasama antara TNI dan Kab.
Ngawidalammengelola
MoU Benteng Van den Bosch : Wujud Dukungan TNI
PONOROGO (KR)
(penrem/agm)-a
Peringatan
Hari Santri Nasional ke-2, PCNU Ka-
bupaten Ponorogo menyelenggarakan
Tadabburan bersama Cak Nun dan
Group Musik Kyai Kanjeng dari Yog-
yakarta di Alun-alun Kabupaten Pono-
rogo. Kegiatan ini diikuti sekitar 3 ribu
warga, Sabtu (22/10/2016) malam.
Tampak hadir dalam acara tersebut
Bupati Ponorogo H Ipong Muchlissoni,
Dandim Letkol Inf Slamet Sarjianto, Ka-
polres Ponorogo AKBP Harun Yuni
Aprin, Sekda Ponorogo Agus Pramono,
Ketua MUI Kabupaten Ponorogo H.An-
shor M Rusdi, dan pejabatlainnya.
Acara Tadabburan diawali dengan
pembacaan Ikrar Santri yang dipimpin
Bupati H Ipong Muchlissoni dan diikuti
seluruh jamaah yang hadir. "Saya merasa
sangat bahagia karena pada malam hari
ini kita berkumpul dalam acara peringa-
tan hari Santri Nasional bersama Cak
Nun. Ponorogo juga termasuk salah satu
kota santri, sebab di Ponorogo banyak se
kali pondok pesantren yang melahirkan
para santriawan-santriwati yang handal
dan berkarakter," kataIpong.
Bupati menyampaikan kepada para
santri yang sekarang masih menempuh
pendidikan keagamaan di pondok
pesantren agar bersabar dan terus belajar.
Nantinya mereka dapat selesai dengan
segala ilmu yang sudah didapat dari
pondok demi kemaslahatan umat Islam
Hari Santri, NU Ponorogo Undang Cak Nun
MoU kerjasama antara TNI dan Kab. Ngawi dalam mengelola
dan mengembangkan situs sejarah Benteng Van Den Bosch
Peringatan Hari santri Nasional di Kabupaten Ponorogo
foto istimewa
MADIUN (KR) Keberhasilan dan kesuksesan me-
merlukan kerja keras, disiplin, dan ketekunan serta mem-
butuhkan proses yang panjang. Hal ini dibuktikan oleh
Fransiska Sekar Kirana, siswi MTsN Temboro kelahiran
Magetan, 10 febuari 2003. Siswi tersebut berhasil meraih
juara I dalam Ajang Lomba Olimpiade MIPA Se-Ka-
risidenan Madiun yang diselenggarakan oleh SMKN 2 Ji-
wan Kabupaten Madiun, dalam rangka merayakan Hari
Jadinya yang ke -12 . “Fransiska” begitu dia biasa disapa,
telah mampu menyingkirkan 65 peserta lainnya yang be-
rasal dari beberapa sekolah/madrasah se-karesidenan
Madiun.
Penyerahan hasil lomba dilaksanakan pada hari Sabtu,
22oktober2016olehKepalaSMKN 2Jiwan.
MTsN Temboro
Meraih Juara I
Olimpiade Mipa
Kepala SMK N 2 Jiwan menyerahkan piala Kepada
juara Olimpiade MIPA se Karesidenan Madiun
PERINGATAN...!!!
Setiap orang yang
,
,
atau
untuk dijual :
menawarkan
menyerahkan
menjual
Menyediakan
MELANGGAR UU NOMOR 39/2007 Jo UU NOMOR 11/1995 TENTANG CUKAIMELANGGAR UU NOMOR 39/2007 Jo UU NOMOR 11/1995 TENTANG CUKAI
ANCAMAN PIDANA
DAN/ATAU DENDA
PEMERINTAH
KABUPATEN MADIUN
INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI :
BAGIAN PEREKONOMIAN KABUPATEN MADIUN
Pakde Karwo Dukung Program Presiden Jokowi
Dengan Pergub Pemberantasan Pungli
Pakde Karwo, sapaan akrab Guber-
nur Jatim mengatakan, melalui Pergub
tersebut, pihaknya juga telah memben-
tuk Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan
dan Pemberantasan Pungli yang diketuai
oleh Wakil Gubernur Jatim, Drs. H. Sai-
fullahYusuf.
Tugas satgas ini diantaranya mela-
kukan koordinasi dengan pemangku ke-
pentingan dan institusi terkait, melaku-
kan sosialisasi bersama-sama kabupaten/
kota dalam rangka mengantisipasi terja-
dinya pungli di lingkungan Pemda di Ja-
tim, menindaklanjuti segala laporan in-
formasi dari masyarakat terkait adanya
indikasi pungli, melakukan fasilitasi pe-
nyelesaian permasalahan, pengawasan
dan pengendalian dalam upaya pence-
gahan dan pemberantasan pungli di wi-
layah kerja Pemprov Jatim, melakukan
pemeriksaan awal atas pengaduan ma-
syarakat, menindak tegas terhadap peja-
bat atau aparatur yang terbukti mela-
kukan pungli, membentuk sekretarait
dan pelaksana lapangan sesuai kebu-
tuhan, dan melaporkan hasil pelaksanaan
tugas kepada Gubernur Jatim dan Ke-
mendagriRI sertaKemenPAN RB.
“Inilah bentuk keseriusan kami da-
lam mencegah dan memberantas pungli
di Jatim” kata Pakde Karwo saat ditemui
usai Rapat Koordinasi bersama seluruh
Gubernur se-Indonesia terkait Pembe-
rantasan Pungli yang dipimpin langsung
oleh Presiden Jokowi di Istana Negara,
Jakarta, Kamis (20/10/2016).
Selain mengeluarkan Pergub dan
membentuk Satgas Pencegahan Pungli,
Pakde Karwo juga mempunyai strategi
khusus untuk melakukan pemberantasan
pungli di daerahnya. Yakni menggu-
nakan teknologi informasi (TI) di setiap
sektor pelayanan publik, khususnya
yangberpotensimenimbulkanpugli.
Ia mencontohkan, salah satu layanan
Pemprov Jatim yang sudah menerapkan
teknologi informasi adalah pembayaran
pajak kendaraan bermotor (PKB). De-
ngan TI, pembayaran pajak bisa
dilakukan melalui banyak tempat seperti
bank, kantor pos, bahkan mesin ATM.
(Agm)
NGAWI (KR) Sikap kesal dan kecewa
mahasiswa Universitas Soeryo (Unsoer)
Ngawi tampaknya makin memuncak sete-
lah sebelumnya menuntut Sudarto selaku
rektor mundur dari jabatanya. Merasa tuntu-
tannya tidak digubris, sekitar pukul 16.20
WIB puluhan mahasiswa langsung me-
lakukan penyegelan ruang rektor yang
selama ini ditempati Sudarto, Kamis
(27/10) sebagaimana diberitakan
siagangawi.com.
Tidak sebatas mahasiswa, aksi penye-
gelan
disertai orasi tersebut
juga dilakukan para dosen yang selama ini
mengajar di Unsoer Ngawi.Tuntutanya me-
reka pun sama, Sudarto segera lengser dari
kursi rektor karena
dianggap gagal secara manajerial, akademis
terlebih moral. Dan terindikasi keberadaan
Sudarto selaku rektor selama ini telah
banyak melakukan penyimpangan secara
hukum.
Ruang Rektor
DISEGEL
BERITA DAERAHHIBURAN TRAVELINGARTIKEL
www.kridharakyat.co.vuwww.kridharakyat.co.vuBERITADAERAH BERITADAERAH HIBURANTRAVELING ARTIKEL
SURABAYA (KR) Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo menyambut
keinginan Presiden Ir. JokoWidodo untuk memberantas pungutan liar(Pung-
li) dengan menerbitkan Peraturan Gubernur Nomor : 188/592/KPTS/
013/2016tentangTugas Pencegahan dan Pemberantasan Pungli.
MADIUN (KR) -
-
-
-
-
-
-
Walikota Madiun
H. Bambang Irianto, SH, MM beserta
Ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kota
Madiun Hj. Lies Bambang Irianto
menghadiri acara Temu Kerja Ketua Ke
lompok PKK RW, RT, dan Dasa Wisma
Se Kota Madiun digelar ( 27/10 ) di
GOR Kota Madiun. Dalam acara terse
but juga turut hadir Wakil Walikota Ma
diun beserta Ibu, Ketua DPRD Kota Ma
diun beserta Ibu, Sekretaris Daerah Kota
Madiun beserta Ibu, Pembina Koor
dinator Pokja, Ibu-Ibu Ketua Tim Peng
gerak PKK Kecamatan dan Kelurahan
Se Kota Madiun, Ibu-Ibu Ketua Kelom
pok PKK RW, RT dan Dasa Wisma Se
KotaMadiun.
Dalam sambutanya Walikota Ma-
diun mengaku gembira dan mendukung
sepenuhnya kegiatan ini dikarenakan
Ibu-Ibu Ketua Kelompok Dasa Wisma
sebagai ujung tombak di garis terdepan
dalam gerakan PKK Kota Madiun. Se-
hubungan dengan hal tersebut Walikota
Madiun juga menyampaikan beberapa
hal demi kemajuan PKK Kota Madiun,
diantaranyasebagaiberikut:
- Kelompok PKK RW, RT dan Dasa
Wisma hendaknya mampu menyam-
paikan informasi, pesan dan tujuan pem-
bangunankepadawargamasyarakat.
Temu Kerja Ketua Kelompok PKK RW, RT
dan Dasa Wisma Se Kota Madiun
Gubernur Jatim saat bertemu Presiden RI
foto : humas prov jatim
Mahasiwa saat menyegel ruang rektor Unsoer Ngawi
foto : pr
foto : isti
Walikota Madiun saat menyapa Ketua Kelompok PKK, RW, RT dan
dasa Wisma se Kota Madiun
foto : humas pemkot madiun
Bersambung hal. 10
Bersambung hal. 10
Bersambung hal. 10
Bersambung hal. 10
Bersambung hal. 10

More Related Content

Similar to 12

BRAFOPMK Edisi Februari 2022
BRAFOPMK Edisi Februari 2022BRAFOPMK Edisi Februari 2022
BRAFOPMK Edisi Februari 2022
MajalahBRAFOPMK
 
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
MajalahBRAFOPMK
 

Similar to 12 (20)

7
77
7
 
7
77
7
 
Kedaulatanrakyat20210320 06
Kedaulatanrakyat20210320 06Kedaulatanrakyat20210320 06
Kedaulatanrakyat20210320 06
 
8
88
8
 
9
99
9
 
Buletin Sindangkasih Edisi 007 Tahun 2014
Buletin Sindangkasih Edisi 007 Tahun 2014Buletin Sindangkasih Edisi 007 Tahun 2014
Buletin Sindangkasih Edisi 007 Tahun 2014
 
3
33
3
 
3
33
3
 
HARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONALHARIAN WARTA NASIONAL
HARIAN WARTA NASIONAL
 
BRAFOPMK Edisi Februari 2022
BRAFOPMK Edisi Februari 2022BRAFOPMK Edisi Februari 2022
BRAFOPMK Edisi Februari 2022
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2021LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA 2021
 
Pidato sambutan
Pidato sambutanPidato sambutan
Pidato sambutan
 
BRAFOPMK Edisi JUNI 2022
BRAFOPMK Edisi JUNI 2022BRAFOPMK Edisi JUNI 2022
BRAFOPMK Edisi JUNI 2022
 
4
44
4
 
4
44
4
 
Diskusi Publik IAPPI-TMS.pdf
Diskusi Publik IAPPI-TMS.pdfDiskusi Publik IAPPI-TMS.pdf
Diskusi Publik IAPPI-TMS.pdf
 
Kirim berita
Kirim beritaKirim berita
Kirim berita
 
Berita portal
Berita portalBerita portal
Berita portal
 
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
BRAFOPMK Edisi APRIL 2022
 
Penguatan Daerah Penyangga Ibu Kota Negara (IKN)
Penguatan Daerah Penyangga Ibu Kota Negara (IKN)Penguatan Daerah Penyangga Ibu Kota Negara (IKN)
Penguatan Daerah Penyangga Ibu Kota Negara (IKN)
 

More from rlshin rlshin (9)

11
1111
11
 
10
1010
10
 
6
66
6
 
5
55
5
 
2
22
2
 
1contoh
1contoh1contoh
1contoh
 
6
66
6
 
5
55
5
 
2
22
2
 

12

  • 1. Unsoer Ngawi DISEGEL Terbit Sejak 23 Oktober 2002Terbit Sejak 23 Oktober 2002 https://www.kridharakyat.co.vu Email : kridha_rakyat@yahoo.co.id EDISI : NOVEMBER 2016 NOMOR : 663 KORAN MASUK DESA ISSN 2085-5290 KORAN MASUK DESA KRIDHA RAKYAT Telp. (0351) 386218, 388603, Fax : (0351) 388727 SMS : 085235207183 NPWP : 66.183.509.0-621.000 Badan Hukum : Nomor : AHU-10.00108. PENDIRIAN - PT. 2014 Akta Notaris M. Ali Fauzi, SH No. 111 Tahun 2014 Tanggal 15 Januari 2014 Pengesahan Menteri Hukum dan HAM RI Tanggal 20 Januari 2014 PT. ATMAJA MULTI MEDIA PERS GRAFIKA NGAWI (KR) Setelah kurang lebih lima tahun menanti, akhirnya ta- hun ini Pemerintah Kab. Ngawi mendapatkan juga dukungan dari TNI dalam hal kerjasama pengelo- laan situs bersejarah Benteng Pendem (Van den Bosch). Pada hari ini (19/10) pihak TNI yang diwakili oleh Pangdivif 2/KOSTRAD Mayjen Benny Susianto berkenan menanda- tangani MoU dengan Pemerintah Ka- bupaten Ngawi yang diwakili lang- sung oleh Bupati Ngawi Budi Sulis- tyono bertempat di Markas Besar Di- visiInfantri2SingosariMalang. Mayjen Benny Susianto dalam sambutannya menyampaikan rasa syukur atas di selenggarakannya MoU kerjasama antara TNI dan Kab. Ngawidalammengelola MoU Benteng Van den Bosch : Wujud Dukungan TNI PONOROGO (KR) (penrem/agm)-a Peringatan Hari Santri Nasional ke-2, PCNU Ka- bupaten Ponorogo menyelenggarakan Tadabburan bersama Cak Nun dan Group Musik Kyai Kanjeng dari Yog- yakarta di Alun-alun Kabupaten Pono- rogo. Kegiatan ini diikuti sekitar 3 ribu warga, Sabtu (22/10/2016) malam. Tampak hadir dalam acara tersebut Bupati Ponorogo H Ipong Muchlissoni, Dandim Letkol Inf Slamet Sarjianto, Ka- polres Ponorogo AKBP Harun Yuni Aprin, Sekda Ponorogo Agus Pramono, Ketua MUI Kabupaten Ponorogo H.An- shor M Rusdi, dan pejabatlainnya. Acara Tadabburan diawali dengan pembacaan Ikrar Santri yang dipimpin Bupati H Ipong Muchlissoni dan diikuti seluruh jamaah yang hadir. "Saya merasa sangat bahagia karena pada malam hari ini kita berkumpul dalam acara peringa- tan hari Santri Nasional bersama Cak Nun. Ponorogo juga termasuk salah satu kota santri, sebab di Ponorogo banyak se kali pondok pesantren yang melahirkan para santriawan-santriwati yang handal dan berkarakter," kataIpong. Bupati menyampaikan kepada para santri yang sekarang masih menempuh pendidikan keagamaan di pondok pesantren agar bersabar dan terus belajar. Nantinya mereka dapat selesai dengan segala ilmu yang sudah didapat dari pondok demi kemaslahatan umat Islam Hari Santri, NU Ponorogo Undang Cak Nun MoU kerjasama antara TNI dan Kab. Ngawi dalam mengelola dan mengembangkan situs sejarah Benteng Van Den Bosch Peringatan Hari santri Nasional di Kabupaten Ponorogo foto istimewa MADIUN (KR) Keberhasilan dan kesuksesan me- merlukan kerja keras, disiplin, dan ketekunan serta mem- butuhkan proses yang panjang. Hal ini dibuktikan oleh Fransiska Sekar Kirana, siswi MTsN Temboro kelahiran Magetan, 10 febuari 2003. Siswi tersebut berhasil meraih juara I dalam Ajang Lomba Olimpiade MIPA Se-Ka- risidenan Madiun yang diselenggarakan oleh SMKN 2 Ji- wan Kabupaten Madiun, dalam rangka merayakan Hari Jadinya yang ke -12 . “Fransiska” begitu dia biasa disapa, telah mampu menyingkirkan 65 peserta lainnya yang be- rasal dari beberapa sekolah/madrasah se-karesidenan Madiun. Penyerahan hasil lomba dilaksanakan pada hari Sabtu, 22oktober2016olehKepalaSMKN 2Jiwan. MTsN Temboro Meraih Juara I Olimpiade Mipa Kepala SMK N 2 Jiwan menyerahkan piala Kepada juara Olimpiade MIPA se Karesidenan Madiun PERINGATAN...!!! Setiap orang yang , , atau untuk dijual : menawarkan menyerahkan menjual Menyediakan MELANGGAR UU NOMOR 39/2007 Jo UU NOMOR 11/1995 TENTANG CUKAIMELANGGAR UU NOMOR 39/2007 Jo UU NOMOR 11/1995 TENTANG CUKAI ANCAMAN PIDANA DAN/ATAU DENDA PEMERINTAH KABUPATEN MADIUN INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI : BAGIAN PEREKONOMIAN KABUPATEN MADIUN Pakde Karwo Dukung Program Presiden Jokowi Dengan Pergub Pemberantasan Pungli Pakde Karwo, sapaan akrab Guber- nur Jatim mengatakan, melalui Pergub tersebut, pihaknya juga telah memben- tuk Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan dan Pemberantasan Pungli yang diketuai oleh Wakil Gubernur Jatim, Drs. H. Sai- fullahYusuf. Tugas satgas ini diantaranya mela- kukan koordinasi dengan pemangku ke- pentingan dan institusi terkait, melaku- kan sosialisasi bersama-sama kabupaten/ kota dalam rangka mengantisipasi terja- dinya pungli di lingkungan Pemda di Ja- tim, menindaklanjuti segala laporan in- formasi dari masyarakat terkait adanya indikasi pungli, melakukan fasilitasi pe- nyelesaian permasalahan, pengawasan dan pengendalian dalam upaya pence- gahan dan pemberantasan pungli di wi- layah kerja Pemprov Jatim, melakukan pemeriksaan awal atas pengaduan ma- syarakat, menindak tegas terhadap peja- bat atau aparatur yang terbukti mela- kukan pungli, membentuk sekretarait dan pelaksana lapangan sesuai kebu- tuhan, dan melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada Gubernur Jatim dan Ke- mendagriRI sertaKemenPAN RB. “Inilah bentuk keseriusan kami da- lam mencegah dan memberantas pungli di Jatim” kata Pakde Karwo saat ditemui usai Rapat Koordinasi bersama seluruh Gubernur se-Indonesia terkait Pembe- rantasan Pungli yang dipimpin langsung oleh Presiden Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Kamis (20/10/2016). Selain mengeluarkan Pergub dan membentuk Satgas Pencegahan Pungli, Pakde Karwo juga mempunyai strategi khusus untuk melakukan pemberantasan pungli di daerahnya. Yakni menggu- nakan teknologi informasi (TI) di setiap sektor pelayanan publik, khususnya yangberpotensimenimbulkanpugli. Ia mencontohkan, salah satu layanan Pemprov Jatim yang sudah menerapkan teknologi informasi adalah pembayaran pajak kendaraan bermotor (PKB). De- ngan TI, pembayaran pajak bisa dilakukan melalui banyak tempat seperti bank, kantor pos, bahkan mesin ATM. (Agm) NGAWI (KR) Sikap kesal dan kecewa mahasiswa Universitas Soeryo (Unsoer) Ngawi tampaknya makin memuncak sete- lah sebelumnya menuntut Sudarto selaku rektor mundur dari jabatanya. Merasa tuntu- tannya tidak digubris, sekitar pukul 16.20 WIB puluhan mahasiswa langsung me- lakukan penyegelan ruang rektor yang selama ini ditempati Sudarto, Kamis (27/10) sebagaimana diberitakan siagangawi.com. Tidak sebatas mahasiswa, aksi penye- gelan disertai orasi tersebut juga dilakukan para dosen yang selama ini mengajar di Unsoer Ngawi.Tuntutanya me- reka pun sama, Sudarto segera lengser dari kursi rektor karena dianggap gagal secara manajerial, akademis terlebih moral. Dan terindikasi keberadaan Sudarto selaku rektor selama ini telah banyak melakukan penyimpangan secara hukum. Ruang Rektor DISEGEL BERITA DAERAHHIBURAN TRAVELINGARTIKEL www.kridharakyat.co.vuwww.kridharakyat.co.vuBERITADAERAH BERITADAERAH HIBURANTRAVELING ARTIKEL SURABAYA (KR) Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo menyambut keinginan Presiden Ir. JokoWidodo untuk memberantas pungutan liar(Pung- li) dengan menerbitkan Peraturan Gubernur Nomor : 188/592/KPTS/ 013/2016tentangTugas Pencegahan dan Pemberantasan Pungli. MADIUN (KR) - - - - - - - Walikota Madiun H. Bambang Irianto, SH, MM beserta Ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kota Madiun Hj. Lies Bambang Irianto menghadiri acara Temu Kerja Ketua Ke lompok PKK RW, RT, dan Dasa Wisma Se Kota Madiun digelar ( 27/10 ) di GOR Kota Madiun. Dalam acara terse but juga turut hadir Wakil Walikota Ma diun beserta Ibu, Ketua DPRD Kota Ma diun beserta Ibu, Sekretaris Daerah Kota Madiun beserta Ibu, Pembina Koor dinator Pokja, Ibu-Ibu Ketua Tim Peng gerak PKK Kecamatan dan Kelurahan Se Kota Madiun, Ibu-Ibu Ketua Kelom pok PKK RW, RT dan Dasa Wisma Se KotaMadiun. Dalam sambutanya Walikota Ma- diun mengaku gembira dan mendukung sepenuhnya kegiatan ini dikarenakan Ibu-Ibu Ketua Kelompok Dasa Wisma sebagai ujung tombak di garis terdepan dalam gerakan PKK Kota Madiun. Se- hubungan dengan hal tersebut Walikota Madiun juga menyampaikan beberapa hal demi kemajuan PKK Kota Madiun, diantaranyasebagaiberikut: - Kelompok PKK RW, RT dan Dasa Wisma hendaknya mampu menyam- paikan informasi, pesan dan tujuan pem- bangunankepadawargamasyarakat. Temu Kerja Ketua Kelompok PKK RW, RT dan Dasa Wisma Se Kota Madiun Gubernur Jatim saat bertemu Presiden RI foto : humas prov jatim Mahasiwa saat menyegel ruang rektor Unsoer Ngawi foto : pr foto : isti Walikota Madiun saat menyapa Ketua Kelompok PKK, RW, RT dan dasa Wisma se Kota Madiun foto : humas pemkot madiun Bersambung hal. 10 Bersambung hal. 10 Bersambung hal. 10 Bersambung hal. 10 Bersambung hal. 10