SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
1
BAB I
PENDAHULUAN
2
BAB II
PEMBAHASAN
Apa yang dimaksud dengan Cisco Packet Tracer ?
Packet tracer adalah sebuah software yang dapat digunakan untuk
melakukan simulasi jaringan.
Sebenarnya software ini sangat familiar didunia dalam bidang computer network.
Sebelum kita akan membuat jaringan network yang sebenarnya disarankan Kita
membuat rancangan terlebih dahulu agar jaringan yang dibuat sesuai dengan apa
yang diharapkan dan dapat dilakukan koreksi sebelum dibuat jaringan yang
sebenarnya. Nah, dengan adanya software ini maka memudahkan kita untuk
membuat simulasi jaringan komputer dengan kelengkapan tools dan device yang
tersedia di Cisco Packet Tracer.
Cisco Packet Tracer merupakan sebuah simulator untuk alat alat jaringan
Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan penelitian,
3
termasuk dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat
oleh Cisco System dan program ini gratis untuk fakultas, siswa, dan alumni yang
telah berpartisipasi pada Cisco Networking Academy. Pada dasarnya Cisco Packet
Tracer ini digunakan sebagai media pembelajaran bagi para pemula untuk
merancang, mengkonfigurasi, dan memecahkan masalah mengenai jaringan
komputer.
Singkatnya Cisco Packet Tracer memberikan kemudahan bagi kita untuk belajar
bagaimana merancang, membangun dan mengkonfigurasi sebuah jaringan. mulai
dari jaringaan yang sederhana sampai yang kompleks. Bahkan kita juga bisa
mengetahui truobel apa saja yang sering kali terjadi dalam sebuah jaringan hingga
kita bisa menganalisa dan memperbaiki nya tanpa harus membeli perangkat yang
super mahal bagi kalangan mahasiswa yang masih dalam tahap belajar.
Kita bisa gunakan aplikasi ini untuk simulasi membuat jaringan
komputer yang kita kehendaki. Ini saya mau ngasih tau gimana cara memakai
cisco paket tracer. Install dulu cisco paket tracernya di laptop atau PC. Setelah
terinstal dengan baik dan benar sekarang saatnya gunakan aplikasinya.
Langkah- langkah membuat simulasi jaringan peer to peer di cisco paket tracer.
1. Buka dulu aplikasi cisco packet tracer. Maka akan muncul gambar seperti
dibawah ini.
4
2. Setelah itu kita buatkan desain gambar simulasi jaringan peer to peer yang
kita inginkan, Ini desain gambarnya.
 PC 1 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.5 dengan gateway
192.168.1.1
 PC 2 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.6 dengan gateway
192.168.1.1
5
 PC 3 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.7 dengan gateway
192.168.1.1
 PC 4 menggunakan alamat jaringan 192.168.2.30 dengan gateway
192.168.2.2
 PC 5 menggunakan alamat jaringan 192.168.2.31 dengan gateway
192.168.2.2
3. Cara konfigurasi PC dapat dilakukan dengan mengklik gambar PC dan
klik desktop-IP configuration. BOSS dapat mengisikan IP address, subnet
dan default gateway nya. dilakukan berulang-ulang terhadap PC yang lainnya.
4. Selanjutnya mengkonfigrasi Router dengan mengklik Router, dan bisa
langsung menyetting menggunakan config ataupun dengan CLI. pertama-
tama saya akan menyetting dengan menggunakan config.
PC 1 Network FastEthernet 0/0 konfigurasi IP 192.168.1.1 dengan memasukkan
subnet 255.255.255.0
Dan jangan sampai lupa untuk mengaktifkan nya dengan mengklik tanda on di
sebelah kanan atas.
6
PC 2 Network FastEthernet 0/1 konfigurasi IP 192.168.2.2 dengan memasukkan
subnet 255.255.255.0
5. Kemudian kita akan mencoba menghubungkan antara PC yang satu dengan
PC yang lain dengan cara ambil Dekstop– Command Prompt
7
 Jika sudah muncul tulisan Reply, itu artinya koneksi terhubung. Kita dapat
melakukan ping ke semua PC yang berbeda. Jika koneksi tidak terhubung
maka akan muncul tulisan Request Time Out.
8
Saya akan menjelaskan sedikit mengenai jaringan peer to peer dengan
kelebihan serta kekurangannya, berikut penjelasannya.
A. Pengertian Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer autonomous
atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel
(wireless).
Autonomous adalah apabila sebuah komputer tidak melakukan kontrol
terhadap komputer lain dengan akses penuh, sehingga dapat membuat komputer
lain, restart, shutdows, kehilangan file atau kerusakan sistem.
Dalam defenisi networking yang lain autonomous dijelaskan sebagai
jaringan yang independent dengan manajemen sistem sendiri (punya admin
sendiri), memiliki topologi jaringan, hardware dan software sendiri, dan
dikoneksikan dengan jaringan autonomous yang lain. (Internet merupakan contoh
kumpulan jaringan autonomous yang sangat besar.)
Dua unit komputer dikatakan terkoneksi apabila keduanya bisa saling
bertukar data/informasi, berbagi resource yang dimiliki, seperti: file, printer,
media penyimpanan (hardisk, floppy disk, cd-rom, flash disk, dll). Data yang
9
berupa teks, audio maupun video, bergerak melalui media kabel atau tanpa kabel
(wireless) sehingga memungkinkan pengguna komputer dalam jaringan komputer
dapat saling bertukar file/data, mencetak pada printer yang sama dan
menggunakan hardware/software yang terhubung dalam jaringan bersama-sama
Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dalam jaringan
disebut dengan ”node”. Sebuah jaringan komputer sekurang-kurangnya terdiri
dari dua unit komputer atau lebih, dapat berjumlah puluhan komputer, ribuan atau
bahkan jutaan node yang saling terhubung satu sama lain.
Didalam jaringan komputer dikenal sistem koneksi antar node (komputer),
yakni:
1. Peer to peer
Peer artinya rekan sekerja. Peer-to-peer network adalah jaringan komputer
yang terdiri dari beberapa komputer, terhubung langsung dengan kabel crossover
atau wireless atau juga dengan perantara hub/switch.
Komputer pada jaringan peer to peer ini biasanya berjumlah sedikit dengan
1-2 printer. Untuk penggunaan khusus, seperti laboratorium komputer, riset dan
beberapa hal lain, maka model peer to peer ini bisa saja dikembangkan untuk
koneksi lebih dari 10 hingga 100 komputer.
Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource
pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada
yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan
resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer
dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama.
Misalnya terdapat beberapa unit komputer dalam satu departemen, diberi
nama group sesuai dengan departemen yang bersangkutan. Masing-masing
komputer diberi alamat IP dari satu kelas IP yang sama agar bisa saling sharing
untuk bertukar data atau resource yang dimiliki komputer masing-masing, seperti
printer, cdrom, file dan lain-lain.
a. Kelebihan jaringan peer to peer
1. Implementasinya murah dan mudah
10
2. Tidak memerlukan software administrasi jaringan yang khusus
3. Tidak memerlukan administrator jaringan
b. Kekurangan jaringan peer to peer
1. Jaringan tidak bisa terlalu besar (tidak bisa memperbesar jaringan)
2. Tingkat keamanan rendah
3. Tidak ada yang memanajemen jaringan
4. Pengguna komputer jaringan harus terlatih mengamankan komputer
masing-masing
Semakin banyak mesin yang disharing, akan mempengaruhi kinerja komputer.
TUJUAN DAN MANFAAT JARINGAN KOMPUTER
1. Tujuan / Manfaat Jaringan Komputer
11
Manfaat jaringan komputer bagi user dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu:
untuk kebutuhan perusahaan, dan jaringan untuk umum.
a. Tujuan utama dari terbangunnya sebuah jaringan pada suatu perusahaan
Resource sharing yang bertujuan agar seluruh program, peralatan,
khususnya data dapat digunakan oleh setiap orang yang ada pada jaringan. Saving
Money (Penghematan uang/anggaran): Perangkat dan data yang dapat dishare
akan membuat penghematan anggaran yang cukup besar, karena tidak perlu
membeli perangkat baru untuk dipasang ditiap-tiap unit komputer
High reliability (kehandalan tinggi): Sistem Informasi Manajemen Kantor
Terpadu atau Sistem Pelayanan Satu Atap dengan teknologi client-server, internet
maupun intranet dapat diterapkan pada jaringan komputer, sehingga dapat
memberikan pelayanan yang handal, cepat dan akurat sesuai kebutuhan dan
harapan.
b. Manfaat jaringan komputer untuk umum:
Jaringan komputer akan memberikan layanan yang berbeda kepada
pengguna di rumah-rumah dibandingkan dengan layanan yang diberikan pada
perusahaan. Terdapat tiga hal pokok yang mejadi daya tarik jaringan komputer
pada perorangan yaitu:
 Access ke informasi yang berada di tempat lain(seperti akses berita terkini,
info e-goverment, e-commerce atau e-business, semuanya up to date).
 Komunikasi person to person (seperti e-mail, chatting, video conference).
 Hiburan interaktif (seperti nonton acara tv-online, radio streaming,
download video atau lagu, dll).
BAB III
12
KESIMPULAN
A. Kesimpulan
Jaringan komputer (jarkom) adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer
autonomous atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa
kabel (wireless).
Dua unit komputer dikatakan terkoneksi apabila keduanya bisa saling bertukar
data/informasi, berbagi resource yang dimiliki, seperti: file, printer, media
penyimpanan (hardisk, floppy disk, cd-rom, flash disk, dll).
Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dalam jaringan disebut
dengan ”node”. Sebuah jaringan komputer sekurang-kurangnya terdiri dari dua
unit komputer atau lebih.
Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource
pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada
yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan
resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer
dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama.
Client Server merupakan model jaringan yang menggunakan satu atau beberapa
komputer sebagai server yang memberikan resource-nya kepada komputer lain
(client) dalam jaringan.

More Related Content

What's hot

9 d = 4 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 4 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 4 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 4 doni wahyudi ade ayustina kinari
Eka Dhani
 
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT PadangMakalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
AlfadhilPisko
 
9 d = 2 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 2 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 2 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 2 doni wahyudi ade ayustina kinari
Eka Dhani
 
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
Zaif Bos
 
Makalah Konsep Jaringan Komputer
Makalah Konsep Jaringan KomputerMakalah Konsep Jaringan Komputer
Makalah Konsep Jaringan Komputer
Hasan_Maulana
 
Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputerMakalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputer
ngolu
 
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
Operator Warnet Vast Raha
 

What's hot (19)

Paper Jaringan Komputer
Paper Jaringan KomputerPaper Jaringan Komputer
Paper Jaringan Komputer
 
Dasar Dasar Jaringan Internet dan Intranet
Dasar Dasar Jaringan Internet dan IntranetDasar Dasar Jaringan Internet dan Intranet
Dasar Dasar Jaringan Internet dan Intranet
 
9 d = 4 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 4 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 4 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 4 doni wahyudi ade ayustina kinari
 
Makalah Jaringan Komputer
Makalah Jaringan KomputerMakalah Jaringan Komputer
Makalah Jaringan Komputer
 
PAPER JARINGAN KOMPUTER
PAPER JARINGAN KOMPUTERPAPER JARINGAN KOMPUTER
PAPER JARINGAN KOMPUTER
 
Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputer Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputer
 
Paper jaringan komputer (1)
Paper jaringan komputer (1)Paper jaringan komputer (1)
Paper jaringan komputer (1)
 
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT PadangMakalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
Makalah Jaringan Komputer UPI YPT Padang
 
Makalah tik (lan)
Makalah tik (lan)Makalah tik (lan)
Makalah tik (lan)
 
9 d = 2 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 2 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 2 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 2 doni wahyudi ade ayustina kinari
 
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
Desain awal implementasi jaringan di perkantoran
 
Laporan Proposal Perancangan Jaringan Pada Sebuah Hotel
Laporan Proposal Perancangan Jaringan Pada Sebuah HotelLaporan Proposal Perancangan Jaringan Pada Sebuah Hotel
Laporan Proposal Perancangan Jaringan Pada Sebuah Hotel
 
Makalah Konsep Jaringan Komputer
Makalah Konsep Jaringan KomputerMakalah Konsep Jaringan Komputer
Makalah Konsep Jaringan Komputer
 
Makalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputerMakalah jaringan komputer
Makalah jaringan komputer
 
Modul jaringan komputer
Modul jaringan komputerModul jaringan komputer
Modul jaringan komputer
 
Makalah sistem jaringan kel 6
Makalah sistem jaringan kel 6Makalah sistem jaringan kel 6
Makalah sistem jaringan kel 6
 
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
194454304 makalah-perancangan-dan-instalasi-jaringan-komputer-lan-5-gedung
 
Makalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputerMakalah jaringan dan komputer
Makalah jaringan dan komputer
 
TUGAS JARINGAN KOMPUTER
TUGAS JARINGAN KOMPUTERTUGAS JARINGAN KOMPUTER
TUGAS JARINGAN KOMPUTER
 

Viewers also liked

เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
maruay songtanin
 
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
maruay songtanin
 
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big dataข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
maruay songtanin
 
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
maruay songtanin
 
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
maruay songtanin
 
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
maruay songtanin
 

Viewers also liked (20)

เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
เมื่อข้อมูลเปลี่ยนโลกการแข่งขัน The new deal on data
 
Infographic for library work
Infographic for library workInfographic for library work
Infographic for library work
 
Big Data
Big DataBig Data
Big Data
 
29 ความลับผู้นำ 29 leadership secrets
29 ความลับผู้นำ 29 leadership secrets 29 ความลับผู้นำ 29 leadership secrets
29 ความลับผู้นำ 29 leadership secrets
 
เป็นผู้นำที่ดีได้อย่างไร บทเรียนจาก Jack Welch - How to be a good leader
เป็นผู้นำที่ดีได้อย่างไร บทเรียนจาก Jack Welch - How to be a good leader  เป็นผู้นำที่ดีได้อย่างไร บทเรียนจาก Jack Welch - How to be a good leader
เป็นผู้นำที่ดีได้อย่างไร บทเรียนจาก Jack Welch - How to be a good leader
 
Alibaba 2016 Computing Conference
Alibaba 2016 Computing ConferenceAlibaba 2016 Computing Conference
Alibaba 2016 Computing Conference
 
Malcom Baldrige National Quality Award (MBNQA) Healthcare Industry
Malcom Baldrige National Quality Award (MBNQA) Healthcare IndustryMalcom Baldrige National Quality Award (MBNQA) Healthcare Industry
Malcom Baldrige National Quality Award (MBNQA) Healthcare Industry
 
Malcolm Baldrige Criteria
Malcolm Baldrige CriteriaMalcolm Baldrige Criteria
Malcolm Baldrige Criteria
 
11 Lecciones de Vida de Jack Ma
11 Lecciones de Vida de Jack Ma11 Lecciones de Vida de Jack Ma
11 Lecciones de Vida de Jack Ma
 
Negotiation and Conflict Resolution - MaRS Best Practices
Negotiation and Conflict Resolution - MaRS Best PracticesNegotiation and Conflict Resolution - MaRS Best Practices
Negotiation and Conflict Resolution - MaRS Best Practices
 
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
กรอบความเป็นเลิศ 2015-2016 Baldrige excellence builder
 
ก้าวสู่ความเป็นเลิศ Introduction to performance excellence
ก้าวสู่ความเป็นเลิศ Introduction to performance excellence ก้าวสู่ความเป็นเลิศ Introduction to performance excellence
ก้าวสู่ความเป็นเลิศ Introduction to performance excellence
 
Strategic Management - Starbucks Case
Strategic Management - Starbucks CaseStrategic Management - Starbucks Case
Strategic Management - Starbucks Case
 
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big dataข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
ข้อมูลขนาดใหญ่ Big data
 
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
การสร้างบุคลากรสำหรับอนาคต Building a workforce for the future
 
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
การวิเคราะห์ห่วงโซ่คุณค่า Value chain analysis
 
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
ขั้นตอนการสัมภาษณ์ Effective interviewing steps
 
ประเทศไทย 4.0 - Thailand 4.0
ประเทศไทย 4.0 - Thailand 4.0 ประเทศไทย 4.0 - Thailand 4.0
ประเทศไทย 4.0 - Thailand 4.0
 
How to learn IELTS Vocabulary (Collocations and Topic Specific Vocabulary)
How to learn IELTS Vocabulary (Collocations and Topic Specific Vocabulary)How to learn IELTS Vocabulary (Collocations and Topic Specific Vocabulary)
How to learn IELTS Vocabulary (Collocations and Topic Specific Vocabulary)
 
Why You Should Care About ALS @slidecomet @itseugenec
Why You Should Care About ALS @slidecomet @itseugenecWhy You Should Care About ALS @slidecomet @itseugenec
Why You Should Care About ALS @slidecomet @itseugenec
 

Similar to Tugas Mandiri Jaringan

9 a = 2 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 2 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok9 a = 2 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 2 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
Eka Dhani
 
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
Ali Mochtar
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
nuruldella211
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
nuruldella211
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
finiyuliani
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
Audy Yusuf
 
Job Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringanJob Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringan
Bayu Chendoel's
 
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranetmemahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
Della Tiwii
 

Similar to Tugas Mandiri Jaringan (20)

Makalah lan2
Makalah lan2Makalah lan2
Makalah lan2
 
9 a = 2 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 2 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok9 a = 2 adi setiyawan   cecep anwar hadi firdos santosa ok
9 a = 2 adi setiyawan cecep anwar hadi firdos santosa ok
 
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet1.2. memahami  dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
1.2. memahami dasar dasar sistem jaringan di internet intranet
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
 
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internetMemahami dasar dasar sistem jaringan di internet
Memahami dasar dasar sistem jaringan di internet
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
 
Makalah kelompok
Makalah kelompokMakalah kelompok
Makalah kelompok
 
Job Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringanJob Sheet komputer dan jaringan
Job Sheet komputer dan jaringan
 
Tgs tik
Tgs tikTgs tik
Tgs tik
 
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranetmemahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
memahami dasar-dasar sistem jaringan internet/intranet
 
Tgs tik
Tgs tikTgs tik
Tgs tik
 
Tgs tik
Tgs tikTgs tik
Tgs tik
 
Makalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikomMakalah jaringan komputer aplikom
Makalah jaringan komputer aplikom
 

Tugas Mandiri Jaringan

  • 2. 2 BAB II PEMBAHASAN Apa yang dimaksud dengan Cisco Packet Tracer ? Packet tracer adalah sebuah software yang dapat digunakan untuk melakukan simulasi jaringan. Sebenarnya software ini sangat familiar didunia dalam bidang computer network. Sebelum kita akan membuat jaringan network yang sebenarnya disarankan Kita membuat rancangan terlebih dahulu agar jaringan yang dibuat sesuai dengan apa yang diharapkan dan dapat dilakukan koreksi sebelum dibuat jaringan yang sebenarnya. Nah, dengan adanya software ini maka memudahkan kita untuk membuat simulasi jaringan komputer dengan kelengkapan tools dan device yang tersedia di Cisco Packet Tracer. Cisco Packet Tracer merupakan sebuah simulator untuk alat alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan penelitian,
  • 3. 3 termasuk dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco System dan program ini gratis untuk fakultas, siswa, dan alumni yang telah berpartisipasi pada Cisco Networking Academy. Pada dasarnya Cisco Packet Tracer ini digunakan sebagai media pembelajaran bagi para pemula untuk merancang, mengkonfigurasi, dan memecahkan masalah mengenai jaringan komputer. Singkatnya Cisco Packet Tracer memberikan kemudahan bagi kita untuk belajar bagaimana merancang, membangun dan mengkonfigurasi sebuah jaringan. mulai dari jaringaan yang sederhana sampai yang kompleks. Bahkan kita juga bisa mengetahui truobel apa saja yang sering kali terjadi dalam sebuah jaringan hingga kita bisa menganalisa dan memperbaiki nya tanpa harus membeli perangkat yang super mahal bagi kalangan mahasiswa yang masih dalam tahap belajar. Kita bisa gunakan aplikasi ini untuk simulasi membuat jaringan komputer yang kita kehendaki. Ini saya mau ngasih tau gimana cara memakai cisco paket tracer. Install dulu cisco paket tracernya di laptop atau PC. Setelah terinstal dengan baik dan benar sekarang saatnya gunakan aplikasinya. Langkah- langkah membuat simulasi jaringan peer to peer di cisco paket tracer. 1. Buka dulu aplikasi cisco packet tracer. Maka akan muncul gambar seperti dibawah ini.
  • 4. 4 2. Setelah itu kita buatkan desain gambar simulasi jaringan peer to peer yang kita inginkan, Ini desain gambarnya.  PC 1 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.5 dengan gateway 192.168.1.1  PC 2 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.6 dengan gateway 192.168.1.1
  • 5. 5  PC 3 menggunakan alamat jaringan 192.168.1.7 dengan gateway 192.168.1.1  PC 4 menggunakan alamat jaringan 192.168.2.30 dengan gateway 192.168.2.2  PC 5 menggunakan alamat jaringan 192.168.2.31 dengan gateway 192.168.2.2 3. Cara konfigurasi PC dapat dilakukan dengan mengklik gambar PC dan klik desktop-IP configuration. BOSS dapat mengisikan IP address, subnet dan default gateway nya. dilakukan berulang-ulang terhadap PC yang lainnya. 4. Selanjutnya mengkonfigrasi Router dengan mengklik Router, dan bisa langsung menyetting menggunakan config ataupun dengan CLI. pertama- tama saya akan menyetting dengan menggunakan config. PC 1 Network FastEthernet 0/0 konfigurasi IP 192.168.1.1 dengan memasukkan subnet 255.255.255.0 Dan jangan sampai lupa untuk mengaktifkan nya dengan mengklik tanda on di sebelah kanan atas.
  • 6. 6 PC 2 Network FastEthernet 0/1 konfigurasi IP 192.168.2.2 dengan memasukkan subnet 255.255.255.0 5. Kemudian kita akan mencoba menghubungkan antara PC yang satu dengan PC yang lain dengan cara ambil Dekstop– Command Prompt
  • 7. 7  Jika sudah muncul tulisan Reply, itu artinya koneksi terhubung. Kita dapat melakukan ping ke semua PC yang berbeda. Jika koneksi tidak terhubung maka akan muncul tulisan Request Time Out.
  • 8. 8 Saya akan menjelaskan sedikit mengenai jaringan peer to peer dengan kelebihan serta kekurangannya, berikut penjelasannya. A. Pengertian Jaringan Komputer Jaringan komputer adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer autonomous atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless). Autonomous adalah apabila sebuah komputer tidak melakukan kontrol terhadap komputer lain dengan akses penuh, sehingga dapat membuat komputer lain, restart, shutdows, kehilangan file atau kerusakan sistem. Dalam defenisi networking yang lain autonomous dijelaskan sebagai jaringan yang independent dengan manajemen sistem sendiri (punya admin sendiri), memiliki topologi jaringan, hardware dan software sendiri, dan dikoneksikan dengan jaringan autonomous yang lain. (Internet merupakan contoh kumpulan jaringan autonomous yang sangat besar.) Dua unit komputer dikatakan terkoneksi apabila keduanya bisa saling bertukar data/informasi, berbagi resource yang dimiliki, seperti: file, printer, media penyimpanan (hardisk, floppy disk, cd-rom, flash disk, dll). Data yang
  • 9. 9 berupa teks, audio maupun video, bergerak melalui media kabel atau tanpa kabel (wireless) sehingga memungkinkan pengguna komputer dalam jaringan komputer dapat saling bertukar file/data, mencetak pada printer yang sama dan menggunakan hardware/software yang terhubung dalam jaringan bersama-sama Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dalam jaringan disebut dengan ”node”. Sebuah jaringan komputer sekurang-kurangnya terdiri dari dua unit komputer atau lebih, dapat berjumlah puluhan komputer, ribuan atau bahkan jutaan node yang saling terhubung satu sama lain. Didalam jaringan komputer dikenal sistem koneksi antar node (komputer), yakni: 1. Peer to peer Peer artinya rekan sekerja. Peer-to-peer network adalah jaringan komputer yang terdiri dari beberapa komputer, terhubung langsung dengan kabel crossover atau wireless atau juga dengan perantara hub/switch. Komputer pada jaringan peer to peer ini biasanya berjumlah sedikit dengan 1-2 printer. Untuk penggunaan khusus, seperti laboratorium komputer, riset dan beberapa hal lain, maka model peer to peer ini bisa saja dikembangkan untuk koneksi lebih dari 10 hingga 100 komputer. Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama. Misalnya terdapat beberapa unit komputer dalam satu departemen, diberi nama group sesuai dengan departemen yang bersangkutan. Masing-masing komputer diberi alamat IP dari satu kelas IP yang sama agar bisa saling sharing untuk bertukar data atau resource yang dimiliki komputer masing-masing, seperti printer, cdrom, file dan lain-lain. a. Kelebihan jaringan peer to peer 1. Implementasinya murah dan mudah
  • 10. 10 2. Tidak memerlukan software administrasi jaringan yang khusus 3. Tidak memerlukan administrator jaringan b. Kekurangan jaringan peer to peer 1. Jaringan tidak bisa terlalu besar (tidak bisa memperbesar jaringan) 2. Tingkat keamanan rendah 3. Tidak ada yang memanajemen jaringan 4. Pengguna komputer jaringan harus terlatih mengamankan komputer masing-masing Semakin banyak mesin yang disharing, akan mempengaruhi kinerja komputer. TUJUAN DAN MANFAAT JARINGAN KOMPUTER 1. Tujuan / Manfaat Jaringan Komputer
  • 11. 11 Manfaat jaringan komputer bagi user dapat dikelompokkan menjadi dua, yaitu: untuk kebutuhan perusahaan, dan jaringan untuk umum. a. Tujuan utama dari terbangunnya sebuah jaringan pada suatu perusahaan Resource sharing yang bertujuan agar seluruh program, peralatan, khususnya data dapat digunakan oleh setiap orang yang ada pada jaringan. Saving Money (Penghematan uang/anggaran): Perangkat dan data yang dapat dishare akan membuat penghematan anggaran yang cukup besar, karena tidak perlu membeli perangkat baru untuk dipasang ditiap-tiap unit komputer High reliability (kehandalan tinggi): Sistem Informasi Manajemen Kantor Terpadu atau Sistem Pelayanan Satu Atap dengan teknologi client-server, internet maupun intranet dapat diterapkan pada jaringan komputer, sehingga dapat memberikan pelayanan yang handal, cepat dan akurat sesuai kebutuhan dan harapan. b. Manfaat jaringan komputer untuk umum: Jaringan komputer akan memberikan layanan yang berbeda kepada pengguna di rumah-rumah dibandingkan dengan layanan yang diberikan pada perusahaan. Terdapat tiga hal pokok yang mejadi daya tarik jaringan komputer pada perorangan yaitu:  Access ke informasi yang berada di tempat lain(seperti akses berita terkini, info e-goverment, e-commerce atau e-business, semuanya up to date).  Komunikasi person to person (seperti e-mail, chatting, video conference).  Hiburan interaktif (seperti nonton acara tv-online, radio streaming, download video atau lagu, dll). BAB III
  • 12. 12 KESIMPULAN A. Kesimpulan Jaringan komputer (jarkom) adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer autonomous atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless). Dua unit komputer dikatakan terkoneksi apabila keduanya bisa saling bertukar data/informasi, berbagi resource yang dimiliki, seperti: file, printer, media penyimpanan (hardisk, floppy disk, cd-rom, flash disk, dll). Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dalam jaringan disebut dengan ”node”. Sebuah jaringan komputer sekurang-kurangnya terdiri dari dua unit komputer atau lebih. Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama. Client Server merupakan model jaringan yang menggunakan satu atau beberapa komputer sebagai server yang memberikan resource-nya kepada komputer lain (client) dalam jaringan.