SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
Tolak Ukur Toksisitas dan istilah
ketoksikan
Ketoksika Zat Beracun (Toksisitas): Kapasitas Sesutu Zat Beracun untuk
menimbulkan efek toksik tertentu pada manusia
Parameter
Efek
Toksik
Efek
Kuantitatif
Efek
Kualitatif
Tolak Ukur Kualitatif Tolak Ukur Kuantitatif
Untuk menentukan/evaluasi ketoksikan dan batas aman suatu ZB
Uji
Toksisitas
Uji
Kualitatif
Berdasarkan atas gejala yang timbul
Respon tubuh terhadap racun tidak
spesifik karena belum ada yang khas
(Pathognomonik
Uji Toksisitas terhadap hewan Uji
Penelitian Epidemiologi
Uji
Kuantitatif
Ringkasan
Tolak Ukur Ketoksikan
Zat Beracun
Kualitatif
Mekanisme Aksi
Wujud
Sifat
Gejala Klinis
Kuantitatif
Kekeraban:
1. Dosis – Efek
2. Dosis – respon
3. Waktu - Efek
4. Waktu - Respon
Contoh Tolak Ukur Kualitatif
Na Nitrit Anoksia
• Perubahan
fungsional sel
• Sifatnya
irreversibel
Mekanisme Aksi
Haemoglobin Met Haemoglobin
• Sianosis
• Takikardia
• Gelisah
• Sesak Napas
Nekrosis
Kematian
Sel
Parameter ketoksikan secara kualitatif
: Gejala keracunan & penyebabnya
• Fibrosis : SiO2, FE, Asbest, CO, Co,
• Granuloma : Be, Bakteri, Fungi
• Demam : Mn, Zn, Co, Pb,
• Alergi : Ni, TDI, Cr, brbagai zat organik
• Asfiksia: CO, H2S, CO2,SO2 NH3, CH4
• Mutagenesis : Radiasi pengion, benzema, metil Hg
• Karsinogenesis : Aminodefenil, Asbest, Benzidine,
viniklorida
• Teratogenensis : As, F, metil Hg, TEL, Benzene
• Keracunan sistemik :Pb,Cd, Hg, F, Va, P, Bo, Ti, TEL
Tolak Ukur Kuantitatif
Tujuannya :
• Mencari Dosis yang aman bagi manusia
• Mencari kriteria untuk standarisasi kualitas
lingkungan
• Melakukan pencegahan dan/atau pengobatan
dengan baik lagi
Kondisi Pemejaan:
1. Dosis/Takaran ZB
2. Lama Pemejanan
Intensitas wujud Efek
Toksik/respon
Kekerabatan/Hubungan
Tolak Ukur Kuantitatif
1. Kekerabatan Dosis – Respon
2. Kekerabatan Lama pejanan-intensitas efek
(Waktu-respom)
LD50, TD50, KETT
(Kadar Efek Toksik Tak
Teramati)
Waktu latent : waktu yang dibutuhkan munculnya efek toksis
MHMD : Masukan harian maksimum yang dapat diterima
Tolak Ukur Ketoksikan
• LD50 atau TD50 : tolak ukur ketoksikan akut
• Semakin kecil LD50 atau TD50 semakin besar poteknsi toksik
• Gambaran potensi ketoksikan racun relatif terhadap racun lain.
Kriteria ketoksikan akut Xenobiotika
Kriteria LD50 (mg/Kg)
Luar Biasa toksik 1 atau kurang
Sangat Toksik 1 – 50
Cukup Toksik 50 – 500
Sedikit Toksik 500 – 5000
Praktis tidak toksik 5000 – 15000
Relatif kurang berbahaya > 10000
Toxic Potency
Agent LD50 (Mg/Kg)
Ethyl alcohol 10.000
Sodium chloride 4,000
BHA/BHT (antioxidants) 2,000
Morphine Sulfate 900
Caffeione 200
Nicotine 1
Curare 0,5
Shellfish toxin 0,01
Sarin 0,01
Botulinum toxin 0,00001
Slight
Moderate
High
Extremely high
(<1 mg/kg)
Kurva Dosis – Respon, NOEL, KETT (NOAEL), LOAEL, IT
Kekerabatan dosis - Respon
Asumsi :
1. Efek toksik merupakan fungsi kadar racun
ditempat aksinya
2. Kadar racun ditempat aksinya berhubungn
dengan takaran pemejanan
3. Respon toksis menunjukan hubungan sebab
– akibat dengan racun yang dipejankan
Potensi dan efikasi
• Potensi : suatu ukuran berapa banyak obat
dibutuhkan untuk menghasilkan suatu respon
tertentu
• Efikasi maksimal (Emaks) : respon maksimal
yang dihasilkan suatu obat
Kurva Dosis - Respon
Efikasi Toxic Lethal
ED : Effective Dose
(Therapeutic dose of a drug)
TD : Toxic Dose
(Dose at which toxicity accours)
LD : Lethal Dose
(Dose at which death accours)
Takaran pemejanan yang menunjukan 50% individu dalam kelompok populasi
menunjukan respon digunakan seagai tolok ukur efikasi (ED50) dan potensi
ketoksikan (TD50) atau potensi kematian (LD50)
%Respon
100
50
ED50 TD50 LD50
Contoh
1. Manakah yang efikasinya lebih tinggi ?
2. Manakah yang potensinya lebih tinggi?
Contoh
Bagaimana gambaran potensi dan efikasi ke – 4 obat tersebut ?
Istilah – Istilah Ketoksikan
• NOEL (No observed Effect level) : Dosis tertinggi dari suatu zat
tidak memiliki efek pada manusia atau hewan. Disebut juga KET
(kadar efek tak teramati)
• NOAEL (No observed adverse effect level): Dosis tertinggi yang
tidak menimbulkan efek toksik baik perubahan morfologi, kapasitas
fungsional, pertumbuhan, peningkatan frekuensi atau tingkat
keparahan dari adverse effect, disebut juga KETT ( Kadar Efek Toksik
Tak Teramati
• LOEL (Low Observed effect level): dosis terendah yang sudah
melihatkan efek
• LOAEL (Low observed adverse effect level) : Dosis terrendah yang
sudah menimbulkan efek toksik baik perubahan morfologi,
kapasitas fungsional, pertumbuhan, peningkatan frekuensi, atau
tingkat keparahan dari adverse effect
Evaluasi Hubungan Dosis-Respon
ED50: dose at which 50% of
pupulation therapeutically
respons
TD50: 50% of pupulation
experiences toxicity
LD50: 50% of population dies
Menampilkan Kurva Dosis - Respon
KETT : Tolak Ukur Keamanana Suatu
Obat
LD50 : Tolak Ukur Potensi Ketoksikan
Latihan 1
• Bandingkan Batas Keamanan dan Potensi
Ketoksikan obat A dan B berikut :
Latihan 2
• Bandingkan Batas Keamanan dan potensi
ketoksikan obat A & B berikut:
Penilaian Batas Aman :
KETT A < KETT B
Batas aman B lebih tinggi
dari pada A
Penilaian Potensi Ketoksikan :
LD50A> LD50 B
Potensi Ketoksikan B lebih tinggi dari pada A
Batas Aman B lebih tinggi dari pada Obat A
Meskipun Ketoksikan akut B lebih tingu dari A
Menetapkan MHDD dan MHMD
• MHDD = Masukan Harian yang dapat diterima
• Istilah lain dari “ADI = Aceptable Daily Intake”
• MHDD di hitng dengan rumus :
MHDD (mg/kg BB manusia
𝐾𝐸𝑇𝑇 (
𝑀𝑔
𝐾𝑔
𝐵𝐵 ℎ𝑒𝑤𝑎𝑛 𝑈𝑗𝑖)
𝐹𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑎𝑚𝑎𝑛 (𝑏𝑖𝑎𝑠𝑎𝑛𝑦𝑎 100)
Menentukan faktor aman
• Merupakan tetapan yang menggantikan faktor
yang tidak diketahui dalam
mengekstrapolasikan data hasil hewan uji ke
manusia
• Faktor-faktor tersebut antara lain: kondisi
fisiologi dan patofisiologi hewan uji ke
manusia, faktor perbedaan jumlah yang
dilibatkan dalam penelitian
• Untuk kehati-hatian faktor aman umunya 100
MHMD
• MHMD = masukan harian maksimum yang diperbolehkan
• Rumusnya :
MHMD (mg/hari) = MHDD (mg/kgBB manusia/hari) x BB (kg)
Latihan
Tetapkan nilai MHDD dan MHMD pada mausia
(70kg) dari berbagai senyawa berikut:
Senyawa KETT (Tikus) Faktor Aman
Heksa 1,25 mg/kgBB/hari 2000
Dieldrin 0,025
mg/kgBB/hari
200
DDT 0,05 mg/kgBB/hari 10

More Related Content

Recently uploaded

PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
Acephasan2
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
NezaPurna
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
nadyahermawan
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RambuIntanKondi
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
khalid1276
 
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
Acephasan2
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
Zuheri
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Yudiatma1
 

Recently uploaded (20)

Farmakologi Pengelolaan Obat Homecare_pptx
Farmakologi Pengelolaan Obat Homecare_pptxFarmakologi Pengelolaan Obat Homecare_pptx
Farmakologi Pengelolaan Obat Homecare_pptx
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
 
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
 
Referat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase NeurologiReferat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
Referat Penurunan Kesadaran_Stase Neurologi
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdfMODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
MODUL Keperawatan Keluarga pny riyani.pdf
 
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfKOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
 
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.pptANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
ANATOMI FISIOLOGI SISTEM CARDIOVASKULER.ppt
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
 

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

Tolak Ukur Toksisitas (3).pptx

  • 1. Tolak Ukur Toksisitas dan istilah ketoksikan
  • 2. Ketoksika Zat Beracun (Toksisitas): Kapasitas Sesutu Zat Beracun untuk menimbulkan efek toksik tertentu pada manusia Parameter Efek Toksik Efek Kuantitatif Efek Kualitatif Tolak Ukur Kualitatif Tolak Ukur Kuantitatif Untuk menentukan/evaluasi ketoksikan dan batas aman suatu ZB
  • 3. Uji Toksisitas Uji Kualitatif Berdasarkan atas gejala yang timbul Respon tubuh terhadap racun tidak spesifik karena belum ada yang khas (Pathognomonik Uji Toksisitas terhadap hewan Uji Penelitian Epidemiologi Uji Kuantitatif
  • 4. Ringkasan Tolak Ukur Ketoksikan Zat Beracun Kualitatif Mekanisme Aksi Wujud Sifat Gejala Klinis Kuantitatif Kekeraban: 1. Dosis – Efek 2. Dosis – respon 3. Waktu - Efek 4. Waktu - Respon
  • 5. Contoh Tolak Ukur Kualitatif Na Nitrit Anoksia • Perubahan fungsional sel • Sifatnya irreversibel Mekanisme Aksi Haemoglobin Met Haemoglobin • Sianosis • Takikardia • Gelisah • Sesak Napas Nekrosis Kematian Sel
  • 6. Parameter ketoksikan secara kualitatif : Gejala keracunan & penyebabnya • Fibrosis : SiO2, FE, Asbest, CO, Co, • Granuloma : Be, Bakteri, Fungi • Demam : Mn, Zn, Co, Pb, • Alergi : Ni, TDI, Cr, brbagai zat organik • Asfiksia: CO, H2S, CO2,SO2 NH3, CH4 • Mutagenesis : Radiasi pengion, benzema, metil Hg • Karsinogenesis : Aminodefenil, Asbest, Benzidine, viniklorida • Teratogenensis : As, F, metil Hg, TEL, Benzene • Keracunan sistemik :Pb,Cd, Hg, F, Va, P, Bo, Ti, TEL
  • 7. Tolak Ukur Kuantitatif Tujuannya : • Mencari Dosis yang aman bagi manusia • Mencari kriteria untuk standarisasi kualitas lingkungan • Melakukan pencegahan dan/atau pengobatan dengan baik lagi
  • 8. Kondisi Pemejaan: 1. Dosis/Takaran ZB 2. Lama Pemejanan Intensitas wujud Efek Toksik/respon Kekerabatan/Hubungan Tolak Ukur Kuantitatif 1. Kekerabatan Dosis – Respon 2. Kekerabatan Lama pejanan-intensitas efek (Waktu-respom) LD50, TD50, KETT (Kadar Efek Toksik Tak Teramati) Waktu latent : waktu yang dibutuhkan munculnya efek toksis MHMD : Masukan harian maksimum yang dapat diterima
  • 9.
  • 10. Tolak Ukur Ketoksikan • LD50 atau TD50 : tolak ukur ketoksikan akut • Semakin kecil LD50 atau TD50 semakin besar poteknsi toksik • Gambaran potensi ketoksikan racun relatif terhadap racun lain. Kriteria ketoksikan akut Xenobiotika Kriteria LD50 (mg/Kg) Luar Biasa toksik 1 atau kurang Sangat Toksik 1 – 50 Cukup Toksik 50 – 500 Sedikit Toksik 500 – 5000 Praktis tidak toksik 5000 – 15000 Relatif kurang berbahaya > 10000
  • 11. Toxic Potency Agent LD50 (Mg/Kg) Ethyl alcohol 10.000 Sodium chloride 4,000 BHA/BHT (antioxidants) 2,000 Morphine Sulfate 900 Caffeione 200 Nicotine 1 Curare 0,5 Shellfish toxin 0,01 Sarin 0,01 Botulinum toxin 0,00001 Slight Moderate High Extremely high (<1 mg/kg)
  • 12. Kurva Dosis – Respon, NOEL, KETT (NOAEL), LOAEL, IT
  • 13. Kekerabatan dosis - Respon Asumsi : 1. Efek toksik merupakan fungsi kadar racun ditempat aksinya 2. Kadar racun ditempat aksinya berhubungn dengan takaran pemejanan 3. Respon toksis menunjukan hubungan sebab – akibat dengan racun yang dipejankan
  • 14. Potensi dan efikasi • Potensi : suatu ukuran berapa banyak obat dibutuhkan untuk menghasilkan suatu respon tertentu • Efikasi maksimal (Emaks) : respon maksimal yang dihasilkan suatu obat
  • 15. Kurva Dosis - Respon Efikasi Toxic Lethal ED : Effective Dose (Therapeutic dose of a drug) TD : Toxic Dose (Dose at which toxicity accours) LD : Lethal Dose (Dose at which death accours) Takaran pemejanan yang menunjukan 50% individu dalam kelompok populasi menunjukan respon digunakan seagai tolok ukur efikasi (ED50) dan potensi ketoksikan (TD50) atau potensi kematian (LD50) %Respon 100 50 ED50 TD50 LD50
  • 16. Contoh 1. Manakah yang efikasinya lebih tinggi ? 2. Manakah yang potensinya lebih tinggi?
  • 17. Contoh Bagaimana gambaran potensi dan efikasi ke – 4 obat tersebut ?
  • 18. Istilah – Istilah Ketoksikan • NOEL (No observed Effect level) : Dosis tertinggi dari suatu zat tidak memiliki efek pada manusia atau hewan. Disebut juga KET (kadar efek tak teramati) • NOAEL (No observed adverse effect level): Dosis tertinggi yang tidak menimbulkan efek toksik baik perubahan morfologi, kapasitas fungsional, pertumbuhan, peningkatan frekuensi atau tingkat keparahan dari adverse effect, disebut juga KETT ( Kadar Efek Toksik Tak Teramati • LOEL (Low Observed effect level): dosis terendah yang sudah melihatkan efek • LOAEL (Low observed adverse effect level) : Dosis terrendah yang sudah menimbulkan efek toksik baik perubahan morfologi, kapasitas fungsional, pertumbuhan, peningkatan frekuensi, atau tingkat keparahan dari adverse effect
  • 19. Evaluasi Hubungan Dosis-Respon ED50: dose at which 50% of pupulation therapeutically respons TD50: 50% of pupulation experiences toxicity LD50: 50% of population dies
  • 20.
  • 21. Menampilkan Kurva Dosis - Respon KETT : Tolak Ukur Keamanana Suatu Obat LD50 : Tolak Ukur Potensi Ketoksikan
  • 22. Latihan 1 • Bandingkan Batas Keamanan dan Potensi Ketoksikan obat A dan B berikut :
  • 23. Latihan 2 • Bandingkan Batas Keamanan dan potensi ketoksikan obat A & B berikut: Penilaian Batas Aman : KETT A < KETT B Batas aman B lebih tinggi dari pada A Penilaian Potensi Ketoksikan : LD50A> LD50 B Potensi Ketoksikan B lebih tinggi dari pada A Batas Aman B lebih tinggi dari pada Obat A Meskipun Ketoksikan akut B lebih tingu dari A
  • 24. Menetapkan MHDD dan MHMD • MHDD = Masukan Harian yang dapat diterima • Istilah lain dari “ADI = Aceptable Daily Intake” • MHDD di hitng dengan rumus : MHDD (mg/kg BB manusia 𝐾𝐸𝑇𝑇 ( 𝑀𝑔 𝐾𝑔 𝐵𝐵 ℎ𝑒𝑤𝑎𝑛 𝑈𝑗𝑖) 𝐹𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑎𝑚𝑎𝑛 (𝑏𝑖𝑎𝑠𝑎𝑛𝑦𝑎 100)
  • 25. Menentukan faktor aman • Merupakan tetapan yang menggantikan faktor yang tidak diketahui dalam mengekstrapolasikan data hasil hewan uji ke manusia • Faktor-faktor tersebut antara lain: kondisi fisiologi dan patofisiologi hewan uji ke manusia, faktor perbedaan jumlah yang dilibatkan dalam penelitian • Untuk kehati-hatian faktor aman umunya 100
  • 26. MHMD • MHMD = masukan harian maksimum yang diperbolehkan • Rumusnya : MHMD (mg/hari) = MHDD (mg/kgBB manusia/hari) x BB (kg)
  • 27. Latihan Tetapkan nilai MHDD dan MHMD pada mausia (70kg) dari berbagai senyawa berikut: Senyawa KETT (Tikus) Faktor Aman Heksa 1,25 mg/kgBB/hari 2000 Dieldrin 0,025 mg/kgBB/hari 200 DDT 0,05 mg/kgBB/hari 10