SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Telah dipublikasikan pada HANTARU 2015 di GBK
Tanggal 6 s/d 8 November 2015
Team SulawesiTengah
GRUP-BOX
 Nama Grup-Box mengadopsi nama dari
Aplikasi DROPBOX.
 Di sebut Grup-Box karena Dropbox tidak
dipakai untuk kalangan sendiri tetapi dibuat
untuk Pemakaiannya secara bersama-sama
dalam satu tim kerja
 Satu tim kerja yaitu seluruh pegawai pada satu
Kantor Pertanahan
 Orang yang memakai DROPBOX tidak ada bedanya dengan
orang yg tidak memakai dropbox dalam mengoperasikan
seperangkat komputernya.
 Bedanya, bagi Pengguna Dropbox :
- File-filenya selain dapat disimpan pada komputer pribadinya,
juga dapat dibuka pada komputer lain secara online
- Selain pada komputer, file-filenya dapat diakses pula pada
Smartphone Android
- Tidak perlu membawa laptop pribadinya karena seluruh filenya
dapat diakses dimana saja, kapan saja karena internet bukan
lagi hal yang baru.
 Dropbox jika hanya digunakan sendiri, maka besar
penyimpanan file “Cloud Storage” yang diberikan secara
Gratis hanya 2,5gigabyte
 Tetapi GRUP-BOX, selain mendapatkan secara Free
2,5gb juga penambahan 250mb setiap 1 pegawai gabung
dalam grup-box,
 Dengan kapasitas yang diberikan, maka dapat
diasumsikan bahwa GRUP-BOX dapat digunakan selama
4 (empat) tahun untuk membuat penuh kapasitas
penyimpanan tersebut.
 Jika ruang penyimpanan Dropbox penuh, maka file-file lama
atau file-fila yang sifatnya pasif dipindahkan ke MEGA
CLOUD.
 Mega Cloud menyediakan ruang penyimpanan sebanyak
50Gb secara Gratis yang dapat diakses dimana saja seperti
halnya Dropbox
 Apa bedanya MEGA CLOUD dengan GRUP-BOX. Yaitu jika
grupbox dapat digunakan baik secara Offline maupun Online,
maka mega cloud hanya dapat digunakan secara Online dan
tidak ada fasilitas Singkronisasi Data
 Secara khusus digunakan untuk komunikasi data pada
Kegiatan Legalisasi Aset, dimana dibuat beberapa tim
secara terpadu antara Tim Yuridis, Tim Teknis, Tim
Monitoring dan Tim Pelayanan
 Satu tim telah dibuatkan formulir online yang diisi sesuai
dengan data yang valid.
 Grup-Box melakukan singkronisasi data tersebut ke
seluruh tim. Komunikasi antar tim dilakukan secara
online tanpa perlu copy file, tatap muka dan
menghilangkan waktu tunggu
1. Formulir Isian Online telah disiapkan pada Komputer Tim Yuridis. Berdasarkan hasil pemeriksaan
berkas dan validasi oleh Tim Yuridis, isian formulir itu dilengkapi lalu di SAVE.
2. Isian formulir yang lengkap, terkirim saat itu itu juga ke Tim Pelayanan. Tim Pelayanan lalu
mendaftarkan permohonan tersebut di KKP. Tim Pelayanan kembali harus menginputkan data pada
Formulir Isian Online berupa Nomor Berkas, DI. 401.
3. File formulir isian online tersebut kemudian terkirim ke Tim Yuridis untuk dibuatkan Evidence, dan
juga ke Tim Teknis untuk pengukuran lapangan.
4. Tim Teknis kemudian melengkapi kembali Formulir Isian Online dapat berupa Nomor SU, luas
lapangan, NIB, dll, lalu file tersebut terkirim ke Tim Yuridis.
5. Tim Yuridis kemudian mengolah data tersebut hingga berkas dinyatakan selesai.
6. Formulir Isian Online terakhir diakses oleh Tim Pelayanan, didalamnya terdapat Nomor Seri Blanko
masing-masing nomor berkas
7. Tim Monitoring yang terdiri dari Kepala Kantor Pertanahan dan seluruh Kepala Seksi dapat memantau
perkembangan Program Legalisasi Aset dari Laporan Online.
Disini diperlukan keahlian untuk memformulasi Aplikasi Microsoft Excel agar
informasi dapat diketahui sesuai dengan kebutuhan masing-masing Tim
 Dapat dibayangkan bahwa seluruh data kegiatan Program Legalisasi
Aset tersimpan secara ONLINE. Dapat diakses dimana saja, kapan
saja, menghilangkan rasa takut kehilangan data.
 GRUPBOX membuatnya merasa mudah. Tidak lagi menunggu Tim
Yuridis membawa seluruh berkas ke Loket Pelayanan untuk di Entry,
tapi cukup mengisi FIO secara lengkap.
 Ketika Tim Yuridis klik SAVE, maka secara otomatis Tim Pelayanan
menerima notifikasi : “Update FIO-Desa….. diperbaharui”
 Ketika Tim Yuridis kembali ke Kantor setelah melakukan
Pemeriksaan berkas di Desa A, maka Tim Pelayanan telah
mendaftarkannya di KKP
 Hanya DROPBOX yang dapat
melakukan singkronisasi data
dengan sedikit kesalahan.
 Bandingkan dengan Penyedia Cloud
Storage lainnya seperti :
- Google Drive dari Google, dan
- One Drive dari Microsoft
keduanya sangat lamban dalam
singkronisasi file, bahkan
membutuhkan koneksi internet yang
baik TETAPI Dropbox tidak.
 Satu lagi Penyedia Cloud Storage
yang belum diuji coba yaitu BOX
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"

More Related Content

Similar to INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"

Filesharing (laciku) sosialisasi content v1 anto
Filesharing (laciku)   sosialisasi content v1 antoFilesharing (laciku)   sosialisasi content v1 anto
Filesharing (laciku) sosialisasi content v1 anto
pramukajabar
 
Its paper-30288-5109100156-paper
Its paper-30288-5109100156-paperIts paper-30288-5109100156-paper
Its paper-30288-5109100156-paper
Dimas Fajar M
 
Mari mengenal komputasi awan
Mari mengenal komputasi awanMari mengenal komputasi awan
Mari mengenal komputasi awan
Rafika Malabar
 

Similar to INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX" (20)

Gis cloud
Gis cloudGis cloud
Gis cloud
 
CLOUD COMPUTING.pptx
CLOUD COMPUTING.pptxCLOUD COMPUTING.pptx
CLOUD COMPUTING.pptx
 
topik_1_cloud_computing.pptx
topik_1_cloud_computing.pptxtopik_1_cloud_computing.pptx
topik_1_cloud_computing.pptx
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
materi 5 Cloud Computing.docx
materi 5 Cloud Computing.docxmateri 5 Cloud Computing.docx
materi 5 Cloud Computing.docx
 
SIM,Ivan fadhila, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universita...
SIM,Ivan fadhila, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universita...SIM,Ivan fadhila, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universita...
SIM,Ivan fadhila, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universita...
 
SIM, Gagas Bintang, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universi...
SIM, Gagas Bintang, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universi...SIM, Gagas Bintang, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universi...
SIM, Gagas Bintang, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi, Universi...
 
Proposal TA selesai
Proposal TA selesaiProposal TA selesai
Proposal TA selesai
 
SIM,Aryo Prawiro,Hapzi Ali,Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi,Universitas M...
SIM,Aryo Prawiro,Hapzi Ali,Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi,Universitas M...SIM,Aryo Prawiro,Hapzi Ali,Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi,Universitas M...
SIM,Aryo Prawiro,Hapzi Ali,Sumber Daya Komputasi Dan Komunikasi,Universitas M...
 
Cara Jelajah Internet
Cara Jelajah InternetCara Jelajah Internet
Cara Jelajah Internet
 
Filesharing (laciku) sosialisasi content v1 anto
Filesharing (laciku)   sosialisasi content v1 antoFilesharing (laciku)   sosialisasi content v1 anto
Filesharing (laciku) sosialisasi content v1 anto
 
16 proposal tnde - tata naskah dinas elektronik
16 proposal tnde - tata naskah dinas elektronik16 proposal tnde - tata naskah dinas elektronik
16 proposal tnde - tata naskah dinas elektronik
 
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangilMateri+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
 
Own drive vs box
Own drive vs boxOwn drive vs box
Own drive vs box
 
Mengenal komputasi awan
Mengenal komputasi awanMengenal komputasi awan
Mengenal komputasi awan
 
Its paper-30288-5109100156-paper
Its paper-30288-5109100156-paperIts paper-30288-5109100156-paper
Its paper-30288-5109100156-paper
 
Mari mengenal komputasi awan
Mari mengenal komputasi awanMari mengenal komputasi awan
Mari mengenal komputasi awan
 
Materi Paparan TNDE Balitbang Pemprovsu
Materi Paparan TNDE Balitbang PemprovsuMateri Paparan TNDE Balitbang Pemprovsu
Materi Paparan TNDE Balitbang Pemprovsu
 
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi CuacaLaporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
Laporan Tugas Akhir Pendeteksi Cuaca
 
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KO...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KO...SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KO...
SIM, MEGA AMBAR LUTFIA, PROF Dr. HAPZI ALI, CMA, SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KO...
 

Recently uploaded

Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di MedanObat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
 
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptxPPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
firbadian97
 
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
mumtaza6
 
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
ssupi412
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Obat Telat Bulan Di Bandung
 

Recently uploaded (11)

5e6a9e119c2fedec04b90d50fcb7700901916.pdf
5e6a9e119c2fedec04b90d50fcb7700901916.pdf5e6a9e119c2fedec04b90d50fcb7700901916.pdf
5e6a9e119c2fedec04b90d50fcb7700901916.pdf
 
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di MedanObat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
Obat Aborsi Medan 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Di Medan
 
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Blora 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sumba Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptxPPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
PPT usaha Air Minum masak untuk jualan- Umum fix.pptx
 
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
283649986-MATERI-RISIKO-DAN-TK-PENGEMBALIAN-ppt.ppt
 
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Palembang 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
 
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. KebumenPersyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
Persyaratan Adminduk - Disdukcapil Kab. Kebumen
 
WA 0821-2636-0569, Sekolah Pra Nikah Janda Duda Di Semarang
WA 0821-2636-0569, Sekolah Pra Nikah Janda Duda Di SemarangWA 0821-2636-0569, Sekolah Pra Nikah Janda Duda Di Semarang
WA 0821-2636-0569, Sekolah Pra Nikah Janda Duda Di Semarang
 
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sinjai Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
Obat Aborsi Bandung ( Ampuh ) 082223109953 Jual Cytotec Asli Obat Telat Bulan...
 

INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"

  • 1. Telah dipublikasikan pada HANTARU 2015 di GBK Tanggal 6 s/d 8 November 2015 Team SulawesiTengah GRUP-BOX
  • 2.  Nama Grup-Box mengadopsi nama dari Aplikasi DROPBOX.  Di sebut Grup-Box karena Dropbox tidak dipakai untuk kalangan sendiri tetapi dibuat untuk Pemakaiannya secara bersama-sama dalam satu tim kerja  Satu tim kerja yaitu seluruh pegawai pada satu Kantor Pertanahan
  • 3.  Orang yang memakai DROPBOX tidak ada bedanya dengan orang yg tidak memakai dropbox dalam mengoperasikan seperangkat komputernya.  Bedanya, bagi Pengguna Dropbox : - File-filenya selain dapat disimpan pada komputer pribadinya, juga dapat dibuka pada komputer lain secara online - Selain pada komputer, file-filenya dapat diakses pula pada Smartphone Android - Tidak perlu membawa laptop pribadinya karena seluruh filenya dapat diakses dimana saja, kapan saja karena internet bukan lagi hal yang baru.
  • 4.  Dropbox jika hanya digunakan sendiri, maka besar penyimpanan file “Cloud Storage” yang diberikan secara Gratis hanya 2,5gigabyte  Tetapi GRUP-BOX, selain mendapatkan secara Free 2,5gb juga penambahan 250mb setiap 1 pegawai gabung dalam grup-box,  Dengan kapasitas yang diberikan, maka dapat diasumsikan bahwa GRUP-BOX dapat digunakan selama 4 (empat) tahun untuk membuat penuh kapasitas penyimpanan tersebut.
  • 5.  Jika ruang penyimpanan Dropbox penuh, maka file-file lama atau file-fila yang sifatnya pasif dipindahkan ke MEGA CLOUD.  Mega Cloud menyediakan ruang penyimpanan sebanyak 50Gb secara Gratis yang dapat diakses dimana saja seperti halnya Dropbox  Apa bedanya MEGA CLOUD dengan GRUP-BOX. Yaitu jika grupbox dapat digunakan baik secara Offline maupun Online, maka mega cloud hanya dapat digunakan secara Online dan tidak ada fasilitas Singkronisasi Data
  • 6.  Secara khusus digunakan untuk komunikasi data pada Kegiatan Legalisasi Aset, dimana dibuat beberapa tim secara terpadu antara Tim Yuridis, Tim Teknis, Tim Monitoring dan Tim Pelayanan  Satu tim telah dibuatkan formulir online yang diisi sesuai dengan data yang valid.  Grup-Box melakukan singkronisasi data tersebut ke seluruh tim. Komunikasi antar tim dilakukan secara online tanpa perlu copy file, tatap muka dan menghilangkan waktu tunggu
  • 7. 1. Formulir Isian Online telah disiapkan pada Komputer Tim Yuridis. Berdasarkan hasil pemeriksaan berkas dan validasi oleh Tim Yuridis, isian formulir itu dilengkapi lalu di SAVE. 2. Isian formulir yang lengkap, terkirim saat itu itu juga ke Tim Pelayanan. Tim Pelayanan lalu mendaftarkan permohonan tersebut di KKP. Tim Pelayanan kembali harus menginputkan data pada Formulir Isian Online berupa Nomor Berkas, DI. 401. 3. File formulir isian online tersebut kemudian terkirim ke Tim Yuridis untuk dibuatkan Evidence, dan juga ke Tim Teknis untuk pengukuran lapangan. 4. Tim Teknis kemudian melengkapi kembali Formulir Isian Online dapat berupa Nomor SU, luas lapangan, NIB, dll, lalu file tersebut terkirim ke Tim Yuridis. 5. Tim Yuridis kemudian mengolah data tersebut hingga berkas dinyatakan selesai. 6. Formulir Isian Online terakhir diakses oleh Tim Pelayanan, didalamnya terdapat Nomor Seri Blanko masing-masing nomor berkas 7. Tim Monitoring yang terdiri dari Kepala Kantor Pertanahan dan seluruh Kepala Seksi dapat memantau perkembangan Program Legalisasi Aset dari Laporan Online. Disini diperlukan keahlian untuk memformulasi Aplikasi Microsoft Excel agar informasi dapat diketahui sesuai dengan kebutuhan masing-masing Tim
  • 8.  Dapat dibayangkan bahwa seluruh data kegiatan Program Legalisasi Aset tersimpan secara ONLINE. Dapat diakses dimana saja, kapan saja, menghilangkan rasa takut kehilangan data.  GRUPBOX membuatnya merasa mudah. Tidak lagi menunggu Tim Yuridis membawa seluruh berkas ke Loket Pelayanan untuk di Entry, tapi cukup mengisi FIO secara lengkap.  Ketika Tim Yuridis klik SAVE, maka secara otomatis Tim Pelayanan menerima notifikasi : “Update FIO-Desa….. diperbaharui”  Ketika Tim Yuridis kembali ke Kantor setelah melakukan Pemeriksaan berkas di Desa A, maka Tim Pelayanan telah mendaftarkannya di KKP
  • 9.  Hanya DROPBOX yang dapat melakukan singkronisasi data dengan sedikit kesalahan.  Bandingkan dengan Penyedia Cloud Storage lainnya seperti : - Google Drive dari Google, dan - One Drive dari Microsoft keduanya sangat lamban dalam singkronisasi file, bahkan membutuhkan koneksi internet yang baik TETAPI Dropbox tidak.  Satu lagi Penyedia Cloud Storage yang belum diuji coba yaitu BOX