SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Lukman Kresno O.       29110394
Yohanes De Deo Tedo    29110399
Ronaldo Bagus Putra    29110404
Anggi Fitrining Tyas   29110400
Wisnumurti Rahardjo    29110412
Mobile Marketing
Marketing Communication Approaches
Media yang paling berpengaruh dalam berbelanja

                                             Tidak Memilih
                                                 0.49%

                                  Direct Marketing
                                       7.65%                     Iklan Majalah
                                                                     20.00%
              Digital Marketing
                   16.54%                                                                            Mailing list
 Mobile                                                                                               2.47%


Marketing
 3.70%                                                                           Social Networking
                                                                                      23.95%
            Search Engine
               19.01%

                                                 E-mail
                                                 4.94%




                                                             Radio
                                                             1.23%
jasa tiket
                   alat kecantikan 2% 2%
                          3%
            kendaraan 6%

               acara 5%


        makanan 9%                              telekomunikasi
                                                     31%


                       investasi
                         15%
                                           pakaian
                                            27%


Awareness
Pengaruh mobile marketing terhadap
      perilaku belanja konsumen


Skala        1        2        3        4        5       6       7       8       9       10
Persentase 20.25%   11.36%   13.83%   11.60%   10.37%   7.90%   8.15%   9.14%   4.44%   1.98%




                                                     1 = tidak berpengaruh
                                                     10 = sangat berpengaruh
Tingkat kepercayaan konsumen terhadap
    informasi pada mobile marketing


       Point      1        2        3          4         5
    Percentage   14.07%   33.83%   38.52%   11.85%     1.73%




                                     1 = sangat tidak setuju
                                     5 = sangat setuju
Sikap responden pada media mobile marketing


                                                                                                        Rata-
                                            Pernyataan
                                                                                                        rata
                  Tampilan promosinya selalu membuat kita ingin tahu lebih lanjut                        2.39
                     Kebanyakan iklan di media ini menyenangkan untuk dilihat.                           2.33
              Saya suka mencari informasi mengenai produk-produk melalui media ini                       2.32
       Saya suka membaca informasi mengenai produk-produk yang disampaikan di media ini                  2.39
             Saya menggunakan media ini untuk mempelajari produk yang saya inginkan                      2.34
           Sebagian besar informasi produk pada media ini menyenangkan untuk dibaca.                     2.30
   Informasi produk pada media ini membantu saya dalam memahami produk yang disampaikan                  2.33
                  Saya paling menikmati membaca informasi produk pada media ini                          2.36
               Saya biasanya mengunjungi link informasi produk yang ada di media ini                     2.28
Informasi produk pada media ini membantu saya untuk membeli barang-barang yang terbaik bagi saya         2.35
                   Informasi pada media ini membuat saya tertarik untuk membeli                          2.35
  Ketika saya melihat produk baru yang disertai dengan informasi di media ini, saya sering jadi ingin
                                            membelinya                                                   2.36
Hipotesa

Segmentasi tidak berhubungan dengan persepsi

Variabel             Variabel   Chi Square
Jenis kelamin        Persepsi   .445
Usia                 Persepsi   .258
Pekerjaan            Persepsi   .237
Pengeluaran perbulan Persepsi   .197




 Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka
 dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan
 antara segmentasi dengan persepsi
Hipotesa

  Segmentasi tidak berhubungan dengan peran media

Variabel             Variabel      Chi Square
Jenis kelamin        Peran media   .103
Usia                 Peran media   .477
Pekerjaan            Peran media   .070
Pengeluaran perbulan Peran media   .613




 Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka
 dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan
 antara segmentasi dengan peran media
Hipotesa

  Persepsi tidak berhubungan dengan
    tingkat kepentingan konsumen
Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat
disimpulkan bahwa terdapat beberapa hubungan antara
persepsi dengan tingkat kepentingan konsumen, yaitu:
• Banyaknya variasi produk
• Kerahasiaan pembelian
• Lokasi belanja yang dekat rumah
• Membandingkan produk yang akan dibeli
• Informasi ketersediaan barang
Hipotesa

  Tidak ada korelasi antara persepsi dan sikap


Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka
dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan
antara persepsi dengan sikap konsumen
Hipotesa

Tidak ada korelasi antara peran media
          dan sifat impulsif
• Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka
  dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan
  antara peran media dengan sifat impulsif
SEGMENTASI dan TARGET

   Rata-rata besar pengaruh mobile marketing
   terhadap perilaku belanja konsumen
   Jenis kelamin                 Perempuan                           Laki-Laki
                                     3.98                           4.54
    Usia     15-19                  20-29           30-39         40-49           50-54
              4.98                   4.25       4.34        4.15                  2.84
   Pekerjaan Mahasiswa           Karyawan Wiraswasta Pelajar Ibu R.T.            Lain-lain
                   4.11            4.35           4.05       4.71      4.14     3.85
   Pengeluaran        < 1 juta            1 - 3 juta        3 - 5 juta      >5 juta
                       4.54                 4.12              4.56               3.87
K-Means Cluster
                                Number of Cases in each Cluster

Cluster 1:                      Cluster 1       206.000
- Jenis kelamin : Perempuan             2       199.000
- Usia : 20 sampai 29 tahun     Valid   405.000
- Pekerjaan : Karyawan          Missing .000
- Pengeluaran : Rp. 1.000.000
sampai dengan Rp. 3.000.000
                                 Target
Cluster 2                        - Jenis kelamin : Perempuan
- Jenis kelamin : Perempuan      - Usia : 20 sampai 29 tahun
- Usia : 40 sampai 49 tahun      - Pekerjaan : Karyawan
- Pekerjaan : Wiraswasta         - Pengeluaran : Rp. 1.000.000
- Pengeluaran : Rp. 3.000.000    sampai dengan Rp. 3.000.000
sampai dengan Rp. 5.000.000
Strategi marketing
     Persepsi
SMS
• Melampirkan keterangan mengenai media lainnya yang dapat
  menampilkan informasi yang lebih lengkap mengenai produk
  yang bersangkutan, seperti “Untuk informasi lebih lengkap
  kunjungi website kami di www.ragamjayakonveksi.com”
• Membeli nomor telefon resmi dari penyedia jaringan sehingga
  SMS yang sampai kepada konsumen sudah otomatis
  tercantum nama perusahaan sebagai pengirim SMS
BBM
• Memperlihatkan gambar yang betul-betul sesuai dengan
  produk yang ditawarkan
• Mengelompokkan konsumen berdasarkan interest dari
  masing-masing konsumen, sehingga konsumen tidak akan
  menerima iklan yang tidak sesuai dengan interest mereka.
Strategi marketing
      Attitude
SMS
• Penulisan yang mudah dimengerti, ringkas, dan
  jelas
BBM
• Tampilan gambar produk dalam BBM yang
  menarik, dapat dibayangkan dengan baik oleh
  konsumen, dan memberikan definisi dan
  informasi yang jelas mengenai masing-masing
  produk, serta dapat menjaga kerahasiaan
  aktivitas belanja konsumen
Strategi marketing
     Behavior
SMS
• Iklan melalui SMS hanya ditujukan untuk
  promosi produk dan/atau informasi mengenai
  acara yang akan diadakan oleh perusahaan
BBM
• Dengan melakukan personal selling dan
  menampilkan gambar-gambar yang lengkap
  dan menarik serta memberikan promo
  tambahan dalam waktu-waktu tertentu
Kesimpulan
• Perbedaan pada jenis kelamin, usia, pekerjaan, dan pengeluaran
  perbulan tidak berpengaruh secara signifikan terhadap persepsi pada
  mobile marketing
• Mobile marketing tidak mempengaruhi perilaku belanja mayoritas
  konsumen
• Konsumen tidak menganggap baik tingkat akurasi informasi pada
  mobile marketing

More Related Content

Similar to Mobile marketing

Social Media Management
Social Media Management Social Media Management
Social Media Management Harwindra Yoga
 
Social media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behaviorSocial media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behaviorLemaRahim
 
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)Shandy Aditya
 
Platform dan Implikasi Medsos.pptx
Platform dan Implikasi Medsos.pptxPlatform dan Implikasi Medsos.pptx
Platform dan Implikasi Medsos.pptxAdePutraTunggali
 
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdf
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdfFoodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdf
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdfinsan enom
 
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...Kanaidi ken
 
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketing
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten MarketingPeran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketing
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketingreza palupi
 
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero Approach
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero ApproachMKI:Marketing 4.0 and Zona Zero Approach
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero ApproachMuhammad Fajar
 
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Telkom University
 
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Telkom University
 
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdf
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdfDigital_Marketing_(for_Training) (1).pdf
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdfKhansaKalindaElysia
 
Social Media for Small Business
Social Media for Small BusinessSocial Media for Small Business
Social Media for Small BusinessDini Prathivi
 
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docx
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docxPemasaran Program Donasi Secara Digital.docx
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docxDosen Jualan
 

Similar to Mobile marketing (16)

Social Media Management
Social Media Management Social Media Management
Social Media Management
 
Social media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behaviorSocial media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behavior
 
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)
E-Commerce Chap 7: soCiaL, MoBiLe, and LoCaL MaRKeTinG (D3 A 2019)
 
14. Deni Hermawan.pdf
14. Deni Hermawan.pdf14. Deni Hermawan.pdf
14. Deni Hermawan.pdf
 
Platform dan Implikasi Medsos.pptx
Platform dan Implikasi Medsos.pptxPlatform dan Implikasi Medsos.pptx
Platform dan Implikasi Medsos.pptx
 
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdf
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdfFoodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdf
Foodizz Interim Report (Millennial & Gen Z)_20 Jan 22.pdf
 
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...
Bab 8_ Buku "STRATEGI DIGITAL MARKETING" (oleh : Kanaidi, SE., M.Si., cSAP., ...
 
Digital Marketing 1
Digital Marketing 1Digital Marketing 1
Digital Marketing 1
 
Kampanye PR
Kampanye PRKampanye PR
Kampanye PR
 
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketing
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten MarketingPeran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketing
Peran Influencer Dalam Memasarkan Konten Marketing
 
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero Approach
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero ApproachMKI:Marketing 4.0 and Zona Zero Approach
MKI:Marketing 4.0 and Zona Zero Approach
 
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
 
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
Materi MK Digital PR (Lanjutan) - Pertemuan 13
 
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdf
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdfDigital_Marketing_(for_Training) (1).pdf
Digital_Marketing_(for_Training) (1).pdf
 
Social Media for Small Business
Social Media for Small BusinessSocial Media for Small Business
Social Media for Small Business
 
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docx
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docxPemasaran Program Donasi Secara Digital.docx
Pemasaran Program Donasi Secara Digital.docx
 

More from Wisnumurti Rahardjo (20)

Honeywell.inc and Integrated Risk Management
Honeywell.inc and Integrated Risk ManagementHoneywell.inc and Integrated Risk Management
Honeywell.inc and Integrated Risk Management
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Kopi Aroma - Warisan di Dalam Perubahan Zaman
Kopi Aroma - Warisan di Dalam Perubahan ZamanKopi Aroma - Warisan di Dalam Perubahan Zaman
Kopi Aroma - Warisan di Dalam Perubahan Zaman
 
Risk Management in Pinisi Relaxation using Analytical Hierarchy Process
Risk Management in Pinisi Relaxation using Analytical Hierarchy ProcessRisk Management in Pinisi Relaxation using Analytical Hierarchy Process
Risk Management in Pinisi Relaxation using Analytical Hierarchy Process
 
Bali itinerary
Bali itineraryBali itinerary
Bali itinerary
 
Kasus PT Dirgantara Indonesia
Kasus PT Dirgantara IndonesiaKasus PT Dirgantara Indonesia
Kasus PT Dirgantara Indonesia
 
Kopi Aroma Analysis
Kopi Aroma AnalysisKopi Aroma Analysis
Kopi Aroma Analysis
 
Ethan Berman at Risk Metric (A)
Ethan Berman at Risk Metric (A) Ethan Berman at Risk Metric (A)
Ethan Berman at Risk Metric (A)
 
Cabo San Viejo
Cabo San ViejoCabo San Viejo
Cabo San Viejo
 
THE NEW RELIGION OF RISK MANAGEMENT
THE NEW RELIGION  OF RISK MANAGEMENTTHE NEW RELIGION  OF RISK MANAGEMENT
THE NEW RELIGION OF RISK MANAGEMENT
 
Mearl Oil Company
Mearl Oil CompanyMearl Oil Company
Mearl Oil Company
 
United Grain Growers
United Grain GrowersUnited Grain Growers
United Grain Growers
 
Competition in the golf equipment industry in 2009
Competition in the golf equipment industry in 2009Competition in the golf equipment industry in 2009
Competition in the golf equipment industry in 2009
 
Metabical
MetabicalMetabical
Metabical
 
Psi india
Psi indiaPsi india
Psi india
 
Tinplates india
Tinplates indiaTinplates india
Tinplates india
 
Cialis
CialisCialis
Cialis
 
Disney Consumer Product: Marketing, Nutrition
Disney Consumer Product: Marketing, NutritionDisney Consumer Product: Marketing, Nutrition
Disney Consumer Product: Marketing, Nutrition
 
Shoes id, superego, ego
Shoes id, superego, egoShoes id, superego, ego
Shoes id, superego, ego
 
Global wine
Global wine Global wine
Global wine
 

Mobile marketing

  • 1. Lukman Kresno O. 29110394 Yohanes De Deo Tedo 29110399 Ronaldo Bagus Putra 29110404 Anggi Fitrining Tyas 29110400 Wisnumurti Rahardjo 29110412
  • 4. Media yang paling berpengaruh dalam berbelanja Tidak Memilih 0.49% Direct Marketing 7.65% Iklan Majalah 20.00% Digital Marketing 16.54% Mailing list Mobile 2.47% Marketing 3.70% Social Networking 23.95% Search Engine 19.01% E-mail 4.94% Radio 1.23%
  • 5. jasa tiket alat kecantikan 2% 2% 3% kendaraan 6% acara 5% makanan 9% telekomunikasi 31% investasi 15% pakaian 27% Awareness
  • 6. Pengaruh mobile marketing terhadap perilaku belanja konsumen Skala 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Persentase 20.25% 11.36% 13.83% 11.60% 10.37% 7.90% 8.15% 9.14% 4.44% 1.98% 1 = tidak berpengaruh 10 = sangat berpengaruh
  • 7. Tingkat kepercayaan konsumen terhadap informasi pada mobile marketing Point 1 2 3 4 5 Percentage 14.07% 33.83% 38.52% 11.85% 1.73% 1 = sangat tidak setuju 5 = sangat setuju
  • 8. Sikap responden pada media mobile marketing Rata- Pernyataan rata Tampilan promosinya selalu membuat kita ingin tahu lebih lanjut 2.39 Kebanyakan iklan di media ini menyenangkan untuk dilihat. 2.33 Saya suka mencari informasi mengenai produk-produk melalui media ini 2.32 Saya suka membaca informasi mengenai produk-produk yang disampaikan di media ini 2.39 Saya menggunakan media ini untuk mempelajari produk yang saya inginkan 2.34 Sebagian besar informasi produk pada media ini menyenangkan untuk dibaca. 2.30 Informasi produk pada media ini membantu saya dalam memahami produk yang disampaikan 2.33 Saya paling menikmati membaca informasi produk pada media ini 2.36 Saya biasanya mengunjungi link informasi produk yang ada di media ini 2.28 Informasi produk pada media ini membantu saya untuk membeli barang-barang yang terbaik bagi saya 2.35 Informasi pada media ini membuat saya tertarik untuk membeli 2.35 Ketika saya melihat produk baru yang disertai dengan informasi di media ini, saya sering jadi ingin membelinya 2.36
  • 9. Hipotesa Segmentasi tidak berhubungan dengan persepsi Variabel Variabel Chi Square Jenis kelamin Persepsi .445 Usia Persepsi .258 Pekerjaan Persepsi .237 Pengeluaran perbulan Persepsi .197 Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan antara segmentasi dengan persepsi
  • 10. Hipotesa Segmentasi tidak berhubungan dengan peran media Variabel Variabel Chi Square Jenis kelamin Peran media .103 Usia Peran media .477 Pekerjaan Peran media .070 Pengeluaran perbulan Peran media .613 Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada hubungan antara segmentasi dengan peran media
  • 11. Hipotesa Persepsi tidak berhubungan dengan tingkat kepentingan konsumen Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat beberapa hubungan antara persepsi dengan tingkat kepentingan konsumen, yaitu: • Banyaknya variasi produk • Kerahasiaan pembelian • Lokasi belanja yang dekat rumah • Membandingkan produk yang akan dibeli • Informasi ketersediaan barang
  • 12. Hipotesa Tidak ada korelasi antara persepsi dan sikap Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara persepsi dengan sikap konsumen
  • 13. Hipotesa Tidak ada korelasi antara peran media dan sifat impulsif • Dengan menggunakan α sebesar 5%, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara peran media dengan sifat impulsif
  • 14. SEGMENTASI dan TARGET Rata-rata besar pengaruh mobile marketing terhadap perilaku belanja konsumen Jenis kelamin Perempuan Laki-Laki 3.98 4.54 Usia 15-19 20-29 30-39 40-49 50-54 4.98 4.25 4.34 4.15 2.84 Pekerjaan Mahasiswa Karyawan Wiraswasta Pelajar Ibu R.T. Lain-lain 4.11 4.35 4.05 4.71 4.14 3.85 Pengeluaran < 1 juta 1 - 3 juta 3 - 5 juta >5 juta 4.54 4.12 4.56 3.87
  • 15. K-Means Cluster Number of Cases in each Cluster Cluster 1: Cluster 1 206.000 - Jenis kelamin : Perempuan 2 199.000 - Usia : 20 sampai 29 tahun Valid 405.000 - Pekerjaan : Karyawan Missing .000 - Pengeluaran : Rp. 1.000.000 sampai dengan Rp. 3.000.000 Target Cluster 2 - Jenis kelamin : Perempuan - Jenis kelamin : Perempuan - Usia : 20 sampai 29 tahun - Usia : 40 sampai 49 tahun - Pekerjaan : Karyawan - Pekerjaan : Wiraswasta - Pengeluaran : Rp. 1.000.000 - Pengeluaran : Rp. 3.000.000 sampai dengan Rp. 3.000.000 sampai dengan Rp. 5.000.000
  • 16. Strategi marketing Persepsi SMS • Melampirkan keterangan mengenai media lainnya yang dapat menampilkan informasi yang lebih lengkap mengenai produk yang bersangkutan, seperti “Untuk informasi lebih lengkap kunjungi website kami di www.ragamjayakonveksi.com” • Membeli nomor telefon resmi dari penyedia jaringan sehingga SMS yang sampai kepada konsumen sudah otomatis tercantum nama perusahaan sebagai pengirim SMS BBM • Memperlihatkan gambar yang betul-betul sesuai dengan produk yang ditawarkan • Mengelompokkan konsumen berdasarkan interest dari masing-masing konsumen, sehingga konsumen tidak akan menerima iklan yang tidak sesuai dengan interest mereka.
  • 17. Strategi marketing Attitude SMS • Penulisan yang mudah dimengerti, ringkas, dan jelas BBM • Tampilan gambar produk dalam BBM yang menarik, dapat dibayangkan dengan baik oleh konsumen, dan memberikan definisi dan informasi yang jelas mengenai masing-masing produk, serta dapat menjaga kerahasiaan aktivitas belanja konsumen
  • 18. Strategi marketing Behavior SMS • Iklan melalui SMS hanya ditujukan untuk promosi produk dan/atau informasi mengenai acara yang akan diadakan oleh perusahaan BBM • Dengan melakukan personal selling dan menampilkan gambar-gambar yang lengkap dan menarik serta memberikan promo tambahan dalam waktu-waktu tertentu
  • 19. Kesimpulan • Perbedaan pada jenis kelamin, usia, pekerjaan, dan pengeluaran perbulan tidak berpengaruh secara signifikan terhadap persepsi pada mobile marketing • Mobile marketing tidak mempengaruhi perilaku belanja mayoritas konsumen • Konsumen tidak menganggap baik tingkat akurasi informasi pada mobile marketing