SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
TUGAS 5 
Cara membuat Web-site Secara Online. 
Nama : INGGRID KENU PANGESTU 
Fakultas : FTIK/Teknik Sistem Perkapalan 
NIM : 2014.022.0031 
Blog atau website adalah halaman yang di tampilkan lewat internet yang 
memuat informasi tertentu atau khusus. Website pertama kali di perkenalkan 
sekitar tahun 1992. Hal tersebut sebagai hasil usaha pengembangan yang 
dilakukan CERN di Swiss. Internet dan web adalah dua hal yang berbeda. Internet 
yaitu yang dapat menampilkan web-nya, sedangkan web adalah yang di 
tampilkannya yang berupa susunan dari halaman-halaman yang menggunakan 
teknologi web dan saling berkaitan satu sama lain. Itulah pengertian website yang 
sebenarnaya emang agak ribet kalau di jelaskan tapi kalau saya pribadi 
mengartikan website adalah kumpulan artikel yang di publikasikan lewat internet, 
apapun pengertianya yang penting anda sudah tau intinya. Sedangkan tujuan dari 
membuat website sebenarnya adalah tempat untuk berbagi informasi namun saat 
ini banyak para blogger yang memanfaatkan hal ini untuk mendapatkan uang 
dari blog dengan cara memasang iklan PPC di blog mereka.PPC merupakan 
sebuah periklanan online yang mempertemukan antara pemasang iklan dan 
publisher iklan, Keuntungan mengikuti bisnis online gratis lewt PPC ini anda akan 
dibayar untuk setiap klik iklan yang terjadi pada website anda, untuk lebih 
jelasnya mengenai PPC silakan anda baca PPC lokal terbaik Indonesia yang 
pernah saya tulis pada postingan terdahulu. OKe sob tidak usah panjang lebar 
langsung aja ke topik yang akan saya baha kali ini yaitu cara membuat website 
sederhana dan gratis di blogspot, Tapi sebelumya saran saya jangan membuat blog 
yang aneh-aneh apalagi yang berbau situs porno, selain dosa hal tersebut juga bisa 
merusak moral anak bangsa dan anda harus ingat masih ada akhirat.
Sebenarnya sudah ada banyak penyedia website/blog gratisan anda tinggal 
memilih sendiri mana yang menurut anda cocok. 
Berikut adalah layanan penyedia blog gratis : 
1. Blogger.com 
2. WordPres.com 
3. Blogsome.com 
4. Multiply.com 
5. Livejournal.com 
6. Spaces.msn.com 
7. Jaurnalspace.com 
8. 360.yahoo.com 
9. My.Opera.com/community 
10. Weebly.com 
Jika anda seorang pemula dan belum tau banyak tentang ngeblog seperti saya, 
saya sarankan menggunakan Blogspot karena menurut saya mudah 
dipelajari.Kalau saya pribadi lebih senang menggunakan Blogspot karena mudah 
di otak atik dan tampilanya juga lumayan bagus. 
Karena blogspot adalah milik paman Google maka anda harus memiliki akun 
Gmail terlebih dahulu. Jika sobat belum mempunyai akun Gmail sobat bisa baca
panduanya pada postingan saya terdahulu yaitu tentang Cara Membuat Akun 
Gmail. 
 Setelah sobat sudah mempunyai akun Gmail selanjutnya silakan mendaftar 
di http://www.blogger.com/ 
 Masukan Gmail yang sudah sobat buat dan masukan kata sandi Gmail 
sobat. Setelah itu sobat harus membuat akun dengan mengisi form nama 
pengguna blogger atau nama anda yang ingin di tampilkan di blog sobat 
nantinya, kemudian klick lanjutkan atau next. Setelah itu silakan isi 
JUDUL BLOG (buatlah judul blog yang releven atau berhubungan dengan 
isi blog yang ingin sobat buat) Karena judul blog dapat mempengaruhi 
nilai SEO. 
 Masukan domain atau URL alamat blog sobat dan check ketersedianya, 
jika sudah ada domain yang tersedia lalu klick lanjutkan atau next. Silakan 
lihan contoh gambar dibawah ini.
 Setelah itu silakan pilih template untuk blog sobat nantinya. Disana ada 
beberapa template gratis yang disediakan oleh blogger, silakan anda pilih 
sendiri, setelah itu klick next. 
 Setelah memilih template anda akan di alihkan di halaman mulai menulis 
atau halaman posting. 
Dan selamat sobat telah berhasil membuat blog gratis di blogspot,silakan mulai 
berkresi. 
Setelah blog sobat jadi sobat bisa Membuat SITEMAP atau daftar isi blog,hal ini 
bertujuan untuk memudahkan visitor yang mengunjungi blog anda dapat 
menelusuri menelusuri semua isi artikel atau postingan yang telah anda buat.
O iya ada lagi yang ketinggalan, sekedar tips buat sobat sebaiknya jangan terlalu 
berlebihan memodifikasi blog sobat apalagi terlalu banyak memasang animasi 
atau gambar gerak hal ini mengakibatkan loading blog sobat akan sangat berat 
sehingga pengunjung akan jenuh menunggu loading yang lama dan akibatnya 
akan fatal karena blog sobat akan sepi pengunjung seperti blog milik saya ini. 
Satu lagi jangan terlalu banyak memasang iklan di blog selain merusak 
pemandangan dan loading yang lama pada blog anda teryata Google juga 
membenci blog yang terlalu banyak memasang iklan.

More Related Content

What's hot

Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tikricoardi
 
Cara membuat blog dengan cepat
Cara membuat blog dengan cepatCara membuat blog dengan cepat
Cara membuat blog dengan cepatWakhid Pramono
 
Belajar buat website
Belajar buat websiteBelajar buat website
Belajar buat websiteemma aman
 
membuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressmembuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressIndah Apriliani
 
Cara membuat blog di www.blogspot.com
Cara membuat blog di www.blogspot.comCara membuat blog di www.blogspot.com
Cara membuat blog di www.blogspot.comTheresia Nurani
 
Membuat blog untuk mulai menulis
Membuat blog untuk mulai menulisMembuat blog untuk mulai menulis
Membuat blog untuk mulai menulisMiyatiknoMaulidha
 
Power point blog
Power point blogPower point blog
Power point blogalleasweety
 
Cara mengganti tema web word press
Cara mengganti tema web word pressCara mengganti tema web word press
Cara mengganti tema web word presshabipolman
 
Panduan membuat-blog-di-blogspot
Panduan membuat-blog-di-blogspotPanduan membuat-blog-di-blogspot
Panduan membuat-blog-di-blogspotbramhwi
 
Tutorial cara membuat blog dengan blogspot
Tutorial cara membuat blog dengan blogspotTutorial cara membuat blog dengan blogspot
Tutorial cara membuat blog dengan blogspotAzad Arnabkacak
 
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan Mudah
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan MudahMembuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan Mudah
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan MudahGen Promo
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...Bella Rosdiana Dewi
 
UTS Media Pembelajaran
UTS Media PembelajaranUTS Media Pembelajaran
UTS Media PembelajaranVella Sevilla
 

What's hot (17)

Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Cara membuat blog dengan cepat
Cara membuat blog dengan cepatCara membuat blog dengan cepat
Cara membuat blog dengan cepat
 
Belajar buat website
Belajar buat websiteBelajar buat website
Belajar buat website
 
Buat bog
Buat bogBuat bog
Buat bog
 
membuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressmembuat blog di wordpress
membuat blog di wordpress
 
Cara membuat blog di www.blogspot.com
Cara membuat blog di www.blogspot.comCara membuat blog di www.blogspot.com
Cara membuat blog di www.blogspot.com
 
Membuat blog untuk mulai menulis
Membuat blog untuk mulai menulisMembuat blog untuk mulai menulis
Membuat blog untuk mulai menulis
 
Tugasan 2
Tugasan 2Tugasan 2
Tugasan 2
 
Power point blog
Power point blogPower point blog
Power point blog
 
Cara mengganti tema web word press
Cara mengganti tema web word pressCara mengganti tema web word press
Cara mengganti tema web word press
 
Panduan membuat-blog-di-blogspot
Panduan membuat-blog-di-blogspotPanduan membuat-blog-di-blogspot
Panduan membuat-blog-di-blogspot
 
Tutorial cara membuat blog dengan blogspot
Tutorial cara membuat blog dengan blogspotTutorial cara membuat blog dengan blogspot
Tutorial cara membuat blog dengan blogspot
 
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan Mudah
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan MudahMembuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan Mudah
Membuat Blog Wordpress Secara Gratis, Cepat Dan Mudah
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, langkah langkah membuat blog dan databas...
 
UTS Media Pembelajaran
UTS Media PembelajaranUTS Media Pembelajaran
UTS Media Pembelajaran
 
CARA MEMBUAT BLOG
CARA MEMBUAT BLOGCARA MEMBUAT BLOG
CARA MEMBUAT BLOG
 

Viewers also liked

Dota2- MPR Corporation
Dota2- MPR CorporationDota2- MPR Corporation
Dota2- MPR CorporationChun Psd
 
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017bagus9958
 
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012Tugas TI 5 hilda ziya 140240012
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012bagus9958
 
Oceanhub News Journalists Information
Oceanhub News Journalists InformationOceanhub News Journalists Information
Oceanhub News Journalists InformationOceanhub
 
Bosch Thermotechnik
Bosch ThermotechnikBosch Thermotechnik
Bosch Thermotechnikmurz-murz
 
full inyeccion electricidad automotriz
full inyeccion electricidad automotrizfull inyeccion electricidad automotriz
full inyeccion electricidad automotrizAnko Medina Ninaco
 

Viewers also liked (8)

Dota2- MPR Corporation
Dota2- MPR CorporationDota2- MPR Corporation
Dota2- MPR Corporation
 
Imc crunch evaluation
Imc crunch evaluationImc crunch evaluation
Imc crunch evaluation
 
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
 
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012Tugas TI 5 hilda ziya 140240012
Tugas TI 5 hilda ziya 140240012
 
Oceanhub News Journalists Information
Oceanhub News Journalists InformationOceanhub News Journalists Information
Oceanhub News Journalists Information
 
Bosch Thermotechnik
Bosch ThermotechnikBosch Thermotechnik
Bosch Thermotechnik
 
full inyeccion electricidad automotriz
full inyeccion electricidad automotrizfull inyeccion electricidad automotriz
full inyeccion electricidad automotriz
 
Russian domestic e-commerce
Russian domestic e-commerceRussian domestic e-commerce
Russian domestic e-commerce
 

Similar to CARAMEMBUATWEBSITEDENGANBLOGSPOT

Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]
Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]
Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]Samir Jalali
 
Ujian tengah semester media pembelajaran
Ujian tengah semester media pembelajaranUjian tengah semester media pembelajaran
Ujian tengah semester media pembelajaranzaida.masruroh
 
Cara membuat blog ppt
Cara membuat blog ppt Cara membuat blog ppt
Cara membuat blog ppt firdamariaulfa
 
Nota buat blog
Nota buat blogNota buat blog
Nota buat blogFaz Arif
 
Belajarcepat Internetdan Blog
Belajarcepat Internetdan BlogBelajarcepat Internetdan Blog
Belajarcepat Internetdan Bloggajah4094
 
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul Mudiansyah
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul MudiansyahCara membuat blog dengan mudah By: Saipul Mudiansyah
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul MudiansyahSAIPULMUDIANSYAH
 
Modul membuat blogger
Modul membuat bloggerModul membuat blogger
Modul membuat bloggerYan SJahranie
 
Modul Tutorial Membuat Blog
Modul Tutorial Membuat BlogModul Tutorial Membuat Blog
Modul Tutorial Membuat BlogArif Prastiyanto
 
Asas membina blog guru (plug tmk5)
Asas membina blog guru (plug tmk5)Asas membina blog guru (plug tmk5)
Asas membina blog guru (plug tmk5)SMK HUTAN MELINTANG
 
Resume internet & blog endah
Resume internet & blog endahResume internet & blog endah
Resume internet & blog endahendahfitria
 

Similar to CARAMEMBUATWEBSITEDENGANBLOGSPOT (20)

Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas 5 tik
Tugas 5 tikTugas 5 tik
Tugas 5 tik
 
Tugas 5
Tugas 5Tugas 5
Tugas 5
 
Tugas 5
Tugas 5Tugas 5
Tugas 5
 
Panduan Blogging
Panduan BloggingPanduan Blogging
Panduan Blogging
 
Tugas TI 5 SIAP
Tugas TI 5 SIAPTugas TI 5 SIAP
Tugas TI 5 SIAP
 
Tugas TI 5 siap
Tugas TI 5 siapTugas TI 5 siap
Tugas TI 5 siap
 
Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]
Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]
Cara membuat blog menghasilkan uang [panduan blogger]
 
Semster 1
Semster 1Semster 1
Semster 1
 
Ujian tengah semester media pembelajaran
Ujian tengah semester media pembelajaranUjian tengah semester media pembelajaran
Ujian tengah semester media pembelajaran
 
Cara membuat blog ppt
Cara membuat blog ppt Cara membuat blog ppt
Cara membuat blog ppt
 
Nota buat blog
Nota buat blogNota buat blog
Nota buat blog
 
Belajarcepat Internetdan Blog
Belajarcepat Internetdan BlogBelajarcepat Internetdan Blog
Belajarcepat Internetdan Blog
 
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul Mudiansyah
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul MudiansyahCara membuat blog dengan mudah By: Saipul Mudiansyah
Cara membuat blog dengan mudah By: Saipul Mudiansyah
 
Modul membuat blogger
Modul membuat bloggerModul membuat blogger
Modul membuat blogger
 
tutorial membuat website
tutorial membuat websitetutorial membuat website
tutorial membuat website
 
Modul Tutorial Membuat Blog
Modul Tutorial Membuat BlogModul Tutorial Membuat Blog
Modul Tutorial Membuat Blog
 
Asas membina blog guru (plug tmk5)
Asas membina blog guru (plug tmk5)Asas membina blog guru (plug tmk5)
Asas membina blog guru (plug tmk5)
 
Resume internet & blog endah
Resume internet & blog endahResume internet & blog endah
Resume internet & blog endah
 

CARAMEMBUATWEBSITEDENGANBLOGSPOT

  • 1. TUGAS 5 Cara membuat Web-site Secara Online. Nama : INGGRID KENU PANGESTU Fakultas : FTIK/Teknik Sistem Perkapalan NIM : 2014.022.0031 Blog atau website adalah halaman yang di tampilkan lewat internet yang memuat informasi tertentu atau khusus. Website pertama kali di perkenalkan sekitar tahun 1992. Hal tersebut sebagai hasil usaha pengembangan yang dilakukan CERN di Swiss. Internet dan web adalah dua hal yang berbeda. Internet yaitu yang dapat menampilkan web-nya, sedangkan web adalah yang di tampilkannya yang berupa susunan dari halaman-halaman yang menggunakan teknologi web dan saling berkaitan satu sama lain. Itulah pengertian website yang sebenarnaya emang agak ribet kalau di jelaskan tapi kalau saya pribadi mengartikan website adalah kumpulan artikel yang di publikasikan lewat internet, apapun pengertianya yang penting anda sudah tau intinya. Sedangkan tujuan dari membuat website sebenarnya adalah tempat untuk berbagi informasi namun saat ini banyak para blogger yang memanfaatkan hal ini untuk mendapatkan uang dari blog dengan cara memasang iklan PPC di blog mereka.PPC merupakan sebuah periklanan online yang mempertemukan antara pemasang iklan dan publisher iklan, Keuntungan mengikuti bisnis online gratis lewt PPC ini anda akan dibayar untuk setiap klik iklan yang terjadi pada website anda, untuk lebih jelasnya mengenai PPC silakan anda baca PPC lokal terbaik Indonesia yang pernah saya tulis pada postingan terdahulu. OKe sob tidak usah panjang lebar langsung aja ke topik yang akan saya baha kali ini yaitu cara membuat website sederhana dan gratis di blogspot, Tapi sebelumya saran saya jangan membuat blog yang aneh-aneh apalagi yang berbau situs porno, selain dosa hal tersebut juga bisa merusak moral anak bangsa dan anda harus ingat masih ada akhirat.
  • 2. Sebenarnya sudah ada banyak penyedia website/blog gratisan anda tinggal memilih sendiri mana yang menurut anda cocok. Berikut adalah layanan penyedia blog gratis : 1. Blogger.com 2. WordPres.com 3. Blogsome.com 4. Multiply.com 5. Livejournal.com 6. Spaces.msn.com 7. Jaurnalspace.com 8. 360.yahoo.com 9. My.Opera.com/community 10. Weebly.com Jika anda seorang pemula dan belum tau banyak tentang ngeblog seperti saya, saya sarankan menggunakan Blogspot karena menurut saya mudah dipelajari.Kalau saya pribadi lebih senang menggunakan Blogspot karena mudah di otak atik dan tampilanya juga lumayan bagus. Karena blogspot adalah milik paman Google maka anda harus memiliki akun Gmail terlebih dahulu. Jika sobat belum mempunyai akun Gmail sobat bisa baca
  • 3. panduanya pada postingan saya terdahulu yaitu tentang Cara Membuat Akun Gmail.  Setelah sobat sudah mempunyai akun Gmail selanjutnya silakan mendaftar di http://www.blogger.com/  Masukan Gmail yang sudah sobat buat dan masukan kata sandi Gmail sobat. Setelah itu sobat harus membuat akun dengan mengisi form nama pengguna blogger atau nama anda yang ingin di tampilkan di blog sobat nantinya, kemudian klick lanjutkan atau next. Setelah itu silakan isi JUDUL BLOG (buatlah judul blog yang releven atau berhubungan dengan isi blog yang ingin sobat buat) Karena judul blog dapat mempengaruhi nilai SEO.  Masukan domain atau URL alamat blog sobat dan check ketersedianya, jika sudah ada domain yang tersedia lalu klick lanjutkan atau next. Silakan lihan contoh gambar dibawah ini.
  • 4.  Setelah itu silakan pilih template untuk blog sobat nantinya. Disana ada beberapa template gratis yang disediakan oleh blogger, silakan anda pilih sendiri, setelah itu klick next.  Setelah memilih template anda akan di alihkan di halaman mulai menulis atau halaman posting. Dan selamat sobat telah berhasil membuat blog gratis di blogspot,silakan mulai berkresi. Setelah blog sobat jadi sobat bisa Membuat SITEMAP atau daftar isi blog,hal ini bertujuan untuk memudahkan visitor yang mengunjungi blog anda dapat menelusuri menelusuri semua isi artikel atau postingan yang telah anda buat.
  • 5. O iya ada lagi yang ketinggalan, sekedar tips buat sobat sebaiknya jangan terlalu berlebihan memodifikasi blog sobat apalagi terlalu banyak memasang animasi atau gambar gerak hal ini mengakibatkan loading blog sobat akan sangat berat sehingga pengunjung akan jenuh menunggu loading yang lama dan akibatnya akan fatal karena blog sobat akan sepi pengunjung seperti blog milik saya ini. Satu lagi jangan terlalu banyak memasang iklan di blog selain merusak pemandangan dan loading yang lama pada blog anda teryata Google juga membenci blog yang terlalu banyak memasang iklan.