SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dengan kemajuan teknologi mendorong kita untuk bergerak mengikutinya agar tidak ketinggalan
zaman. Sekarangcomputersebagai alat canggihyang sudah tidakasing lagi bagi kebanyakanmasyarakat
di Indonesia. Komputeryangsaatini banyak digunakanpadakantor, perusahaan- perusahaan,maupundi
sekolah dan Universitas, adalah sebagai alat membantu pengerjaan tugas atau pekerjaan agar menjadi
lebih mudah dan lebih ringkas dengan menggunakan beberapa software tertentu.
Di pantai Sanur semakin telah banyak biota laut sekitar yang rusak ataupun tidak terawatt karna
oknum yang tidak bertanggung jawab. Maka dari itu, peranan teknologi sangat diperlukan untuk
membantu mencari relawan pembantu agar biota laut di pantai Sanur khusunya bisa terawatt dengan
baik sehingga meningkatkan kualitas tempat tersebut.
Maka dari itu penulisberinisiatif untuk membuat suatu blog dengan platform wordpress untukbisa
memuat artikel biota laut yang rusak dari hasil laporan dari masyarakat yang melihat hal itu.
1.2 Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara masyarakat bisa melaporkan hal yang terjadi di pantai atau laut ?
2. Apa yang dilakukan relawan atau pihak kelautan setelah melihat galeri pada blog ?
3. Bagaimana cara mengetahui kondisi yang sedang terjadi ?
1.3 Solusi
Berdasarkan masalah di atas penulis berinisiatif untuk membuat blog menggunakan
boostrap tentang kelautan di pantai Sanur.
BAB II
KAJIAN PUSTAKA
2.1 OS Linux
Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Finlandia yang bernama Linus
Torvalds. Dulunya Linux merupakan proyek hobi yang diinspirasikan dari Minix, yaitu sistem
UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andrew Tanenbaum.
Linux versi 0.01 dikerjakan sekitar bulan Agustus 1991. Kemudian pada tanggal 5
Oktober 1991, Linus mengumumkan versi resmi Linux, yaitu versi 0.02 yang hanya dapat
menjalankan shell bash (GNU Bourne Again Shell) dan gcc (GNU C Compiler).
Saat ini Linux adalah sistem UNIX yang sangat lengkap, bisa digunakan untuk
jaringan, pengembangan software dan bahkan untuk pekerjaan sehari-hari. Linux sekarang
merupakan alternatif sistemoperasi yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan sistem
operasi komersial (misalnya Windows 9.x/NT/2000/ME).
Linux mempunyai perkembangan yang sangat cepat. Hal ini dapat dimungkinkan
karena Linux dikembangkan oleh beragam kelompok orang. Keragaman ini termasuk tingkat
pengetahuan, pengalaman serta geografis. Agar kelompok ini dapat berkomunikasi dengan
cepat dan efisien, internet menjadi pilihan yang sangat tepat.
2.2 XAMPP Linux
XAMPP (singkatan dari Cross-platform, Apache, MySQL, PHP, Perl) adalah
distribusi Apache yang dapat membuat sebuah server web lokal untuk mengembangkan dan
menguji situs web. XAMPP bekerja seperti web server live,sehinggadigunakanuntuk menguji
situs dan aplikasi web. XAMPP sangat mudah dikonfigurasikan, karena sebagian besar
instalasinya berjalan otomatis
2.3Boostrap
Bootstrap adalah framework front-end yang lengkap untuk pengembangan website yang lebih
cepat dan mudah. Framework ini mencakup template desain berbasis HTML dan CSS untuk
komponen antarmuka pengguna biasa seperti tipografi, form, button, tabel, navigasi, dropdown,
alert, modal, tab, accordion, carousel dan banyak ekstensi JavaScript lainnya.
Bootstrap, yang awalnya bernama Twitter Blueprint, dikembangkan oleh Mark Otto dan Jacob
Thornton di Twitter sebagai framework untuk mendorong konsistensi di lingkungan aplikasi
internal mereka. Sebelum Bootstrap, berbagai perpustakaan digunakan untuk pengembangan
antarmuka, yang menyebabkan ketidakkonsistenan dan beban pemeliharaan yang tinggi.
Membuat framework CSS yang fleksibel atau responsive, mengikuti standar terbaru dan benar-
benar teruji membutuhkan waktu kerja yang panjang dan bisa menjadi proyek besar. Sebagian
besar dari kita tidak punya waktu untuk melakukan hal ini. Dengan munculnya perangkat mobile,
membuat situs web yang responsif dan mengikuti teknologi terbaru akan sangat menyita waktu
untuk pengembangan user interfacenya.
Kebutuhan untuk membuat website yang responsive adalah sebuah keharusan pada masa
sekarang ini. Google pun telah mewanti-wanti pengembang web untuk selalu memperhatikan
bagaimana tampilan website mereka di perangkat mobile. Tentunya tanpa mengurangi fitur dan
konten yang ditampilkan pada tampilan desktop. Framework Bootstrap menjawab itu semua.
Selain itu, Bootstrap membutuhkan jQuery untuk berbagai komponennya. jQuery adalah
perpustakaan JavaScript yang sangat populer dan banyak digunakan, yang menyederhanakan
dan menambahkan kompatibilitas ke semua browser.
BAB III
PEMBAHASAN
3.1 Desain Solusi
3.2 Implementasi
3.2.1 Cara DualBootLinux menggunakanFlashdisk
Linux adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer bertipe Unix.
Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber
terbuka utama. Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode
sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa
saja.
Kali ini saya menginstal linux ubuntu. Ubuntu merupakan salah distribusi Linux yang
paling populer di kalangan pengguna Linux. Tidak hanya itu, untuk mendapatkan ISO nya pun
cukup mudah, karena kita bisa mendownloadnya di situs resminya dengan gratis.
Siapkan alat dan bahannya, yaitu:
 1 buah Flashdisk 4gb atau 8gb (disarankan memakai yang 8gb)
 1 buah komputer atau laptop dengan operasi system windows
 File ISO Ubuntu
 Rufus
Tahap 1: Menyiapkan Partisi Kosong untuk Ubuntu
Pada umumnya, komputer windows memiliki 2 partisi, yaitu partisi C (tempat file system
Windows) dan partisi D (tempat file data pribadi). Kita akan melakukan instalasi secara terpisah,
jadi kita akan memecah hardisk terlebih dahulu menjadi dua bagian. Partisi yang kita akan pecah
adalah partisi D. kita tidak perlu takut kehilangan semua file yang ada di dalam partisi D, sebab
kita akan menggunakan metode Shrink Volume untuk memecahkannya.
Cara membuat partisi baru, sebagai berikut:
1. Pertama kita masuk ke menu Computer Management,untuk windows 7 caranya klik Start -> klik kanan
pada Computer, pilih Manage.
2. Kemudian kita akan masuk ke Computer Management. Selanjutnya klik Disk Management yang ada
pada Storage,lalu di sebelah kanan akan muncul semua partisi yang ada pada komputer kita, yakni System
Reserved, (C), dan Data (D).
3. Karena kita akan membagi partisi Data (D), maka klik kanan pada Data (D) lalu klik Shrink
Volume.
4. Selanjutnya akan muncul sebuah ruang kosong Unallocated sebesar 30 GB. Jika ruang kosong
tersebut akan kamu gunakan untuk dual boot, langkah-langkahnya cukup sampai di sini saja.
Tetapi jika untuk keperluan penyimpanan file biasa, kamu perlu memformat partisi kosong
tersebut ke file system NTFS. Klik kanan pada Unallocated lalu klik New Simple Volume.
5. Selanjutnya akan muncul sebuah ruang kosong Unallocated sebesar 30 GB. Ruang kosong inilah
yang akan kita gunakan untuk menginstall ubuntunya
6. Kemudian klik Next lagi sampai kamu tiba pada jendela Format Partition. Untuk File system ubah
ke NTFS, pada bagian Volume label isikan nama sesuai keinginan kamu, lalu
klik Next dan Finish.
7. Selesai, kini partisi baru sudah berhasil dibuat dan siap digunakan sebagai tempat penyimpanan
file. Silakan dicek melalui Windows explorer akan ada partisi baru yang sudah kita buat tadi.
Tahap 2: Membuat Bootable USB Flashdisk Ubuntu
1. Pertama sekali tancapkan USB Flashdisk ke komputer kamu. Penting untuk diketahui, semua
data yang ada di flashdisk akan hilang. Untuk itu, silakan di-backup jika ada file penting di
dalamnya.
2. Jalankan aplikasi Rufus, klik logo disc yang ada di samping FreeDOS, lalu Browse dan cari
lokasi di mana kamu menyimpan file ISO Ubuntu, lalu klik Open.
Tahap 3: Melakukan Booting ke Bootable USB Flashdisk Ubuntu
Pastikan USB flashdisk ditancapkan ke komputer atau laptop kamu. Setelah itu restart komputer,
kemudian masuk ke menu Boot. Setelah berhasil masuk ke menu Boot.Pilih boot yang namanya
sama dengan nama flashdisk kamu
Selanjutnya akan muncul tampilan seperti di bawah ini, dan pilih install Ubuntu
Kemudian pilih, I don’t want to connect to a wi-fi network right now
Pilih Instal third-party software for graphics and wi-fi hardware, flash, mp3 and other media
Selanjutnya pilih Something else
Setelah itu kita bisa melihat semua partisi yang ada pada hardisk, partisi yang telah kita pecah dari
partisi D pada langkah sebelumnya juga ada. Kemudian, kita memecah partisi kosong tersebut
menjadi beberapa partisi dengan cara klik partisi kosong, tekan tombol +. Lalu sesuaikan semua
pengaturannya seperti gambar di bawah ini.
Selanjutnya ubah Device for Boot loader installation ke partisi boot. Setelah itu ikuti langkah
selajutnya.
Setelah itu tunggu proses instalasi sampai selesai. Setelah selesai langsung restart dan cabut USB
flashdisk.
3.2.2 Cara Menginstal XAMPP pada Ubuntu
1. Download installer Xampp Linux
2. Buka terminal Linux (ctrl+alt+T)
3. Ubah permission file installer menjadi exacutable dan install aplikasi menggunakan perintah
Ubah permission:
Sudo chmod _x xampp-linux-x64-7.0.25-0-installer.run
Install aplikasi:
Sudo ./xampp-linuc-x64-7.0.25-0-installer.run
4. Setelah itu, akan muncul pop up instalasinya. Kemudian klik next dan ikuti instruksi selanjutnya
sampai dengan selesai.
5. Jika sudah berhasil menginstal Xampp akan muncul:
6. Untuk menjalankan Xampp Service:
Sudo /opt/lamp/lamp start
3.2.3 Studi Kasus Kelautan
Penulis disini akan mengulas tentang hasil dari studi kasus yang telah dipilih
menggunakan boostrap sebagai desain pada websitenya.
Pada gambar di atas terdapat 2 form, yaitu form pelapor dan form artikel. Pada form
pelapor kita bisa menginputkan nama, nomor handphone, foto, dan juga deskripsi
tentang apa yang dia keluhkan saat berada dilaut atau pada pesisir pantai. Seperti
terumbu karang yang mulai rusak, sampah dilaut dan lain sebagainya. Dan saat
pelapor sudah menginputkan semua, maka system akan menampilkannya secara
otomatis pada form artikel.
Pada form arikel ini kita bisa mendapatkan informasi dari pelapor tentang
keluhannya dan dipublikasikan, terdapat tanggal dan tempat untuk melakukan atau
mengatasi keluhan yang ada pada arikel tersebut, tanggal berkumpul ini dibuat
otomatis oleh system 1 minggu sejak postingan artikel tersebut dipublikasikan.
BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan
Dengan proses pembuatan website atau blog untuk kelautan ini diharapkan dapat
menunjang kelestarian ekosistem dilaut dan sekitar. Juga memudahkan untuk para petugas atau
masyarakat yang ingin membantu dalam melestarikan laut ini khususnya pada Pantai Sanur
4.2 Saran
4.2.1 Bagi Pengguna
Diharapkan untuk pengguna agar dapat memanfaatkan website atau blog ini dengan
bijak. Dan diharapkan untuk mencari tahu bagaimana menjalankannya agar system tidak
mudah rusak.
4.2.2 Bagi Pengembang
Diharapkan bagi pengembang untuk menambah fiur – fitur dan memperbaiki
kesalahan pada website atau blog yang dibuat ini.
DAFTAR PUSTAKA
Barkahtroox. 2013. “Pengertian Linux, Sejarah Linux, Kelebihan dan Kekurangan” Terdapat
pada: http://barkahtroox.blogspot.co.id/2013/02/pengertian-linux-sejarah-
linux.html. Di akses pada tanggal 2 Desember 2017.
Wikihow. 2017. “Cara Menginstal XAMPP di Linux”. Terdapat pada:
https://id.wikihow.com/Menginstal-XAMPP-di-Linux. Di akses pada tanggal 2 Desember
2017.
Alexander Pieerce. “Admin Lte”. Terdapat pada:
https://adminlte.io/themes/AdminLTE/index2.html. Di akses pada tanggal 27 November
2017
Anonymous “w3school”. Terdapat pada https://www.w3schools.com . Di akses pada tanggal
28 November 2017

More Related Content

What's hot

Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04anafatwa21
 
Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3321416028
 
Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04anafatwa21
 
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)anafatwa21
 
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7handrian123
 
pt cuci busana larera
pt cuci busana larerapt cuci busana larera
pt cuci busana larerajuni artana
 
Ebook ksl jilid 2 ayo berkenalan dengan qq
Ebook ksl jilid 2   ayo berkenalan dengan qqEbook ksl jilid 2   ayo berkenalan dengan qq
Ebook ksl jilid 2 ayo berkenalan dengan qqVickry Husain
 
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBox
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBoxInstallasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBox
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBoxGadiskuil
 
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)Faisal Amir
 
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap)
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap) Laporan praktikum modul 3 (4rangkap)
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap) nellylawar
 
Pdf makalah Aplikasi Sosial Media
Pdf makalah Aplikasi Sosial MediaPdf makalah Aplikasi Sosial Media
Pdf makalah Aplikasi Sosial MediaGung Bayu
 
0 sumbang saran manajemen netbook
0 sumbang saran manajemen netbook0 sumbang saran manajemen netbook
0 sumbang saran manajemen netbookteguh.qi
 
Tutorial Install Windows 10 dan Linux
Tutorial Install Windows 10 dan LinuxTutorial Install Windows 10 dan Linux
Tutorial Install Windows 10 dan LinuxIGedePagehWidiastra
 
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)anafatwa21
 
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)Tugas praktikum 1 (komputer dan os)
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)Risnaayu157
 

What's hot (19)

Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3 Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3
 
Buku manual manux
Buku manual manuxBuku manual manux
Buku manual manux
 
Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04
 
Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3Laporan praktikum modul 3
Laporan praktikum modul 3
 
Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04Instalasi Ubuntu 13.04
Instalasi Ubuntu 13.04
 
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)
Instalasi Ubuntu 15.10 (Wily Werewolf)
 
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7Instalasi Sistem Operasi Windows 7
Instalasi Sistem Operasi Windows 7
 
pt cuci busana larera
pt cuci busana larerapt cuci busana larera
pt cuci busana larera
 
Ebook ksl jilid 2 ayo berkenalan dengan qq
Ebook ksl jilid 2   ayo berkenalan dengan qqEbook ksl jilid 2   ayo berkenalan dengan qq
Ebook ksl jilid 2 ayo berkenalan dengan qq
 
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBox
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBoxInstallasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBox
Installasi Windows Xp dan penjelasan menggunakan VirtualBox
 
Win 7
Win 7Win 7
Win 7
 
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)
Laporan Praktikum Modul 3 (Instalasi Linux)
 
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap)
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap) Laporan praktikum modul 3 (4rangkap)
Laporan praktikum modul 3 (4rangkap)
 
Pdf makalah Aplikasi Sosial Media
Pdf makalah Aplikasi Sosial MediaPdf makalah Aplikasi Sosial Media
Pdf makalah Aplikasi Sosial Media
 
0 sumbang saran manajemen netbook
0 sumbang saran manajemen netbook0 sumbang saran manajemen netbook
0 sumbang saran manajemen netbook
 
Ms dos & linux
Ms dos & linuxMs dos & linux
Ms dos & linux
 
Tutorial Install Windows 10 dan Linux
Tutorial Install Windows 10 dan LinuxTutorial Install Windows 10 dan Linux
Tutorial Install Windows 10 dan Linux
 
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)
Ubuntu 15.04 (Vivid Vervet)
 
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)Tugas praktikum 1 (komputer dan os)
Tugas praktikum 1 (komputer dan os)
 

Similar to 1705552047 socmed-pdfmakalah

Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang Fotografi
Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang FotografiForum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang Fotografi
Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang FotografiDewa Divha
 
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)anafatwa21
 
Presentation1 vivi olivia bayau SO2
Presentation1 vivi olivia bayau SO2Presentation1 vivi olivia bayau SO2
Presentation1 vivi olivia bayau SO2vivioliviab
 
Instalasi ubuntu 12.04
Instalasi ubuntu 12.04Instalasi ubuntu 12.04
Instalasi ubuntu 12.04Av Ri
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2Av Ri
 
Review ubuntu 13.04
Review ubuntu 13.04Review ubuntu 13.04
Review ubuntu 13.04walidumar
 
172 artikel 4_migrasi linux
172 artikel 4_migrasi linux172 artikel 4_migrasi linux
172 artikel 4_migrasi linuxcatur smik
 
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdfManual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdfRichardAndrean
 
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)Kelompok Studi Linux UNG
 
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)anafatwa21
 
Instalasi ubuntu dekstop dan server
Instalasi ubuntu dekstop dan serverInstalasi ubuntu dekstop dan server
Instalasi ubuntu dekstop dan serverAhmad Nurfawaid
 
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)anafatwa21
 

Similar to 1705552047 socmed-pdfmakalah (19)

Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang Fotografi
Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang FotografiForum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang Fotografi
Forum Diskusi Berbasis Web (Dolphin) pada Bidang Fotografi
 
Laporan praktikum linux
Laporan praktikum linuxLaporan praktikum linux
Laporan praktikum linux
 
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)
Instalasi Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus)
 
Presentation1 vivi olivia bayau SO2
Presentation1 vivi olivia bayau SO2Presentation1 vivi olivia bayau SO2
Presentation1 vivi olivia bayau SO2
 
Instalasi ubuntu 12.04
Instalasi ubuntu 12.04Instalasi ubuntu 12.04
Instalasi ubuntu 12.04
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Review ubuntu 13.04
Review ubuntu 13.04Review ubuntu 13.04
Review ubuntu 13.04
 
172 artikel 4_migrasi linux
172 artikel 4_migrasi linux172 artikel 4_migrasi linux
172 artikel 4_migrasi linux
 
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdfManual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
Manual Book Installasi Windows & Linux (1).pdf
 
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)
Ebook Kelompok Studi Linux UNG - Jilid 2 (Ayo Berkenalan dengan Ubuntu Q.Q)
 
Debian
DebianDebian
Debian
 
Ubuntu 13.10
Ubuntu 13.10Ubuntu 13.10
Ubuntu 13.10
 
CE122 Sistem Operasi
CE122 Sistem OperasiCE122 Sistem Operasi
CE122 Sistem Operasi
 
Power point so
Power point soPower point so
Power point so
 
Pp so
Pp soPp so
Pp so
 
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)
Instalasi Ubuntu 16.10 (Yakkety Yak)
 
Pengenalan GNU/Linux (Pertemuan ke3)
Pengenalan GNU/Linux (Pertemuan ke3)Pengenalan GNU/Linux (Pertemuan ke3)
Pengenalan GNU/Linux (Pertemuan ke3)
 
Instalasi ubuntu dekstop dan server
Instalasi ubuntu dekstop dan serverInstalasi ubuntu dekstop dan server
Instalasi ubuntu dekstop dan server
 
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)
Instalasi Ubuntu 14.10 (Utopic Unicorn)
 

Recently uploaded

CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxSDN1Wayhalom
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxSitiRukmanah5
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxIKLASSENJAYA
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaAnggrianiTulle
 

Recently uploaded (7)

CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
 
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptxPower Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
Power Point materi Mekanisme Seleksi Alam.pptx
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptxMateri Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
Materi Makna alinea pembukaaan UUD .pptx
 
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannyaModul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
Modul ajar IPAS Kls 4 materi wujud benda dan perubahannya
 

1705552047 socmed-pdfmakalah

  • 1. BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dengan kemajuan teknologi mendorong kita untuk bergerak mengikutinya agar tidak ketinggalan zaman. Sekarangcomputersebagai alat canggihyang sudah tidakasing lagi bagi kebanyakanmasyarakat di Indonesia. Komputeryangsaatini banyak digunakanpadakantor, perusahaan- perusahaan,maupundi sekolah dan Universitas, adalah sebagai alat membantu pengerjaan tugas atau pekerjaan agar menjadi lebih mudah dan lebih ringkas dengan menggunakan beberapa software tertentu. Di pantai Sanur semakin telah banyak biota laut sekitar yang rusak ataupun tidak terawatt karna oknum yang tidak bertanggung jawab. Maka dari itu, peranan teknologi sangat diperlukan untuk membantu mencari relawan pembantu agar biota laut di pantai Sanur khusunya bisa terawatt dengan baik sehingga meningkatkan kualitas tempat tersebut. Maka dari itu penulisberinisiatif untuk membuat suatu blog dengan platform wordpress untukbisa memuat artikel biota laut yang rusak dari hasil laporan dari masyarakat yang melihat hal itu. 1.2 Rumusan Masalah 1. Bagaimana cara masyarakat bisa melaporkan hal yang terjadi di pantai atau laut ? 2. Apa yang dilakukan relawan atau pihak kelautan setelah melihat galeri pada blog ? 3. Bagaimana cara mengetahui kondisi yang sedang terjadi ? 1.3 Solusi Berdasarkan masalah di atas penulis berinisiatif untuk membuat blog menggunakan boostrap tentang kelautan di pantai Sanur.
  • 2. BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 OS Linux Linux pada awalnya dibuat oleh seorang mahasiswa Finlandia yang bernama Linus Torvalds. Dulunya Linux merupakan proyek hobi yang diinspirasikan dari Minix, yaitu sistem UNIX kecil yang dikembangkan oleh Andrew Tanenbaum. Linux versi 0.01 dikerjakan sekitar bulan Agustus 1991. Kemudian pada tanggal 5 Oktober 1991, Linus mengumumkan versi resmi Linux, yaitu versi 0.02 yang hanya dapat menjalankan shell bash (GNU Bourne Again Shell) dan gcc (GNU C Compiler). Saat ini Linux adalah sistem UNIX yang sangat lengkap, bisa digunakan untuk jaringan, pengembangan software dan bahkan untuk pekerjaan sehari-hari. Linux sekarang merupakan alternatif sistemoperasi yang jauh lebih murah jika dibandingkan dengan sistem operasi komersial (misalnya Windows 9.x/NT/2000/ME). Linux mempunyai perkembangan yang sangat cepat. Hal ini dapat dimungkinkan karena Linux dikembangkan oleh beragam kelompok orang. Keragaman ini termasuk tingkat pengetahuan, pengalaman serta geografis. Agar kelompok ini dapat berkomunikasi dengan cepat dan efisien, internet menjadi pilihan yang sangat tepat.
  • 3. 2.2 XAMPP Linux XAMPP (singkatan dari Cross-platform, Apache, MySQL, PHP, Perl) adalah distribusi Apache yang dapat membuat sebuah server web lokal untuk mengembangkan dan menguji situs web. XAMPP bekerja seperti web server live,sehinggadigunakanuntuk menguji situs dan aplikasi web. XAMPP sangat mudah dikonfigurasikan, karena sebagian besar instalasinya berjalan otomatis 2.3Boostrap Bootstrap adalah framework front-end yang lengkap untuk pengembangan website yang lebih cepat dan mudah. Framework ini mencakup template desain berbasis HTML dan CSS untuk
  • 4. komponen antarmuka pengguna biasa seperti tipografi, form, button, tabel, navigasi, dropdown, alert, modal, tab, accordion, carousel dan banyak ekstensi JavaScript lainnya. Bootstrap, yang awalnya bernama Twitter Blueprint, dikembangkan oleh Mark Otto dan Jacob Thornton di Twitter sebagai framework untuk mendorong konsistensi di lingkungan aplikasi internal mereka. Sebelum Bootstrap, berbagai perpustakaan digunakan untuk pengembangan antarmuka, yang menyebabkan ketidakkonsistenan dan beban pemeliharaan yang tinggi. Membuat framework CSS yang fleksibel atau responsive, mengikuti standar terbaru dan benar- benar teruji membutuhkan waktu kerja yang panjang dan bisa menjadi proyek besar. Sebagian besar dari kita tidak punya waktu untuk melakukan hal ini. Dengan munculnya perangkat mobile, membuat situs web yang responsif dan mengikuti teknologi terbaru akan sangat menyita waktu untuk pengembangan user interfacenya. Kebutuhan untuk membuat website yang responsive adalah sebuah keharusan pada masa sekarang ini. Google pun telah mewanti-wanti pengembang web untuk selalu memperhatikan bagaimana tampilan website mereka di perangkat mobile. Tentunya tanpa mengurangi fitur dan konten yang ditampilkan pada tampilan desktop. Framework Bootstrap menjawab itu semua. Selain itu, Bootstrap membutuhkan jQuery untuk berbagai komponennya. jQuery adalah perpustakaan JavaScript yang sangat populer dan banyak digunakan, yang menyederhanakan dan menambahkan kompatibilitas ke semua browser.
  • 6. 3.2 Implementasi 3.2.1 Cara DualBootLinux menggunakanFlashdisk Linux adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer bertipe Unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja. Kali ini saya menginstal linux ubuntu. Ubuntu merupakan salah distribusi Linux yang paling populer di kalangan pengguna Linux. Tidak hanya itu, untuk mendapatkan ISO nya pun cukup mudah, karena kita bisa mendownloadnya di situs resminya dengan gratis. Siapkan alat dan bahannya, yaitu:  1 buah Flashdisk 4gb atau 8gb (disarankan memakai yang 8gb)  1 buah komputer atau laptop dengan operasi system windows  File ISO Ubuntu  Rufus Tahap 1: Menyiapkan Partisi Kosong untuk Ubuntu Pada umumnya, komputer windows memiliki 2 partisi, yaitu partisi C (tempat file system Windows) dan partisi D (tempat file data pribadi). Kita akan melakukan instalasi secara terpisah, jadi kita akan memecah hardisk terlebih dahulu menjadi dua bagian. Partisi yang kita akan pecah adalah partisi D. kita tidak perlu takut kehilangan semua file yang ada di dalam partisi D, sebab kita akan menggunakan metode Shrink Volume untuk memecahkannya. Cara membuat partisi baru, sebagai berikut: 1. Pertama kita masuk ke menu Computer Management,untuk windows 7 caranya klik Start -> klik kanan pada Computer, pilih Manage. 2. Kemudian kita akan masuk ke Computer Management. Selanjutnya klik Disk Management yang ada pada Storage,lalu di sebelah kanan akan muncul semua partisi yang ada pada komputer kita, yakni System Reserved, (C), dan Data (D). 3. Karena kita akan membagi partisi Data (D), maka klik kanan pada Data (D) lalu klik Shrink Volume. 4. Selanjutnya akan muncul sebuah ruang kosong Unallocated sebesar 30 GB. Jika ruang kosong tersebut akan kamu gunakan untuk dual boot, langkah-langkahnya cukup sampai di sini saja. Tetapi jika untuk keperluan penyimpanan file biasa, kamu perlu memformat partisi kosong tersebut ke file system NTFS. Klik kanan pada Unallocated lalu klik New Simple Volume.
  • 7. 5. Selanjutnya akan muncul sebuah ruang kosong Unallocated sebesar 30 GB. Ruang kosong inilah yang akan kita gunakan untuk menginstall ubuntunya 6. Kemudian klik Next lagi sampai kamu tiba pada jendela Format Partition. Untuk File system ubah ke NTFS, pada bagian Volume label isikan nama sesuai keinginan kamu, lalu klik Next dan Finish. 7. Selesai, kini partisi baru sudah berhasil dibuat dan siap digunakan sebagai tempat penyimpanan file. Silakan dicek melalui Windows explorer akan ada partisi baru yang sudah kita buat tadi. Tahap 2: Membuat Bootable USB Flashdisk Ubuntu 1. Pertama sekali tancapkan USB Flashdisk ke komputer kamu. Penting untuk diketahui, semua data yang ada di flashdisk akan hilang. Untuk itu, silakan di-backup jika ada file penting di dalamnya. 2. Jalankan aplikasi Rufus, klik logo disc yang ada di samping FreeDOS, lalu Browse dan cari lokasi di mana kamu menyimpan file ISO Ubuntu, lalu klik Open. Tahap 3: Melakukan Booting ke Bootable USB Flashdisk Ubuntu Pastikan USB flashdisk ditancapkan ke komputer atau laptop kamu. Setelah itu restart komputer, kemudian masuk ke menu Boot. Setelah berhasil masuk ke menu Boot.Pilih boot yang namanya sama dengan nama flashdisk kamu
  • 8. Selanjutnya akan muncul tampilan seperti di bawah ini, dan pilih install Ubuntu Kemudian pilih, I don’t want to connect to a wi-fi network right now Pilih Instal third-party software for graphics and wi-fi hardware, flash, mp3 and other media
  • 9. Selanjutnya pilih Something else Setelah itu kita bisa melihat semua partisi yang ada pada hardisk, partisi yang telah kita pecah dari partisi D pada langkah sebelumnya juga ada. Kemudian, kita memecah partisi kosong tersebut menjadi beberapa partisi dengan cara klik partisi kosong, tekan tombol +. Lalu sesuaikan semua pengaturannya seperti gambar di bawah ini.
  • 10. Selanjutnya ubah Device for Boot loader installation ke partisi boot. Setelah itu ikuti langkah selajutnya.
  • 11. Setelah itu tunggu proses instalasi sampai selesai. Setelah selesai langsung restart dan cabut USB flashdisk.
  • 12. 3.2.2 Cara Menginstal XAMPP pada Ubuntu 1. Download installer Xampp Linux 2. Buka terminal Linux (ctrl+alt+T) 3. Ubah permission file installer menjadi exacutable dan install aplikasi menggunakan perintah Ubah permission: Sudo chmod _x xampp-linux-x64-7.0.25-0-installer.run Install aplikasi: Sudo ./xampp-linuc-x64-7.0.25-0-installer.run 4. Setelah itu, akan muncul pop up instalasinya. Kemudian klik next dan ikuti instruksi selanjutnya sampai dengan selesai.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16. 5. Jika sudah berhasil menginstal Xampp akan muncul:
  • 17. 6. Untuk menjalankan Xampp Service: Sudo /opt/lamp/lamp start 3.2.3 Studi Kasus Kelautan Penulis disini akan mengulas tentang hasil dari studi kasus yang telah dipilih menggunakan boostrap sebagai desain pada websitenya. Pada gambar di atas terdapat 2 form, yaitu form pelapor dan form artikel. Pada form pelapor kita bisa menginputkan nama, nomor handphone, foto, dan juga deskripsi tentang apa yang dia keluhkan saat berada dilaut atau pada pesisir pantai. Seperti terumbu karang yang mulai rusak, sampah dilaut dan lain sebagainya. Dan saat
  • 18. pelapor sudah menginputkan semua, maka system akan menampilkannya secara otomatis pada form artikel. Pada form arikel ini kita bisa mendapatkan informasi dari pelapor tentang keluhannya dan dipublikasikan, terdapat tanggal dan tempat untuk melakukan atau mengatasi keluhan yang ada pada arikel tersebut, tanggal berkumpul ini dibuat otomatis oleh system 1 minggu sejak postingan artikel tersebut dipublikasikan.
  • 19. BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan Dengan proses pembuatan website atau blog untuk kelautan ini diharapkan dapat menunjang kelestarian ekosistem dilaut dan sekitar. Juga memudahkan untuk para petugas atau masyarakat yang ingin membantu dalam melestarikan laut ini khususnya pada Pantai Sanur 4.2 Saran 4.2.1 Bagi Pengguna Diharapkan untuk pengguna agar dapat memanfaatkan website atau blog ini dengan bijak. Dan diharapkan untuk mencari tahu bagaimana menjalankannya agar system tidak mudah rusak. 4.2.2 Bagi Pengembang Diharapkan bagi pengembang untuk menambah fiur – fitur dan memperbaiki kesalahan pada website atau blog yang dibuat ini.
  • 20. DAFTAR PUSTAKA Barkahtroox. 2013. “Pengertian Linux, Sejarah Linux, Kelebihan dan Kekurangan” Terdapat pada: http://barkahtroox.blogspot.co.id/2013/02/pengertian-linux-sejarah- linux.html. Di akses pada tanggal 2 Desember 2017. Wikihow. 2017. “Cara Menginstal XAMPP di Linux”. Terdapat pada: https://id.wikihow.com/Menginstal-XAMPP-di-Linux. Di akses pada tanggal 2 Desember 2017. Alexander Pieerce. “Admin Lte”. Terdapat pada: https://adminlte.io/themes/AdminLTE/index2.html. Di akses pada tanggal 27 November 2017 Anonymous “w3school”. Terdapat pada https://www.w3schools.com . Di akses pada tanggal 28 November 2017