SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Nama Anggota Kelompok :
Berhanyescrat andeywell
Dahlia
Gabriella Ancella
Stephanie Fortuna
Rizky Jhoan Andrian
• Danau Labuan Cermin merupakan salah
satu obyek wisata mempesona yang terletak
di Desa Biduk-Biduk, Kabupaten Berau,
Propinsi Kalimantan Timur.
• Danau ini berada di bawah naungan
Lembaga Masyarakat Labuan Cermin
(Lekmalamin).Lekmalaminlah yang merawat
dan berjuang untuk keasrian obyek wisata ini
agar selalu dapat dinikmati oleh pengunjung
danau ini
• Warna air di danau ini bergradasi dari biru
tua, biru muda, putih dan hijau di area luar
danau.Dasar danau pun bisa kita lihat
dengan jelas dari atas permukaan
air,kedalaman danau ini lebih dari 3 m.
• Danau Labuan Cermin merupakan danau
campuran antara danau air tawar dan air
asin.Permukaan danau ini akan terasa asin,
sementara di dasar danau airnya akan
terasa tawar. Saat kita menyelam agak
kedalam, maka batas antara air asin dan air
tawarnya akan terlihat jelas. Hal tersebut
pula yang menyebabkan biota di dalam
danau ini sangat beragam.
• Dini kita bisa menyelam atau snorkeling di
danau kita bisa membawa sendiri
peralatannya karena di kawasan ini tidak
tersedia penyewaan alat selamat aus
norkelnya.Bagi yang belum mahir berenang,
tersedia ban/pelampung di perahu yang
disewa.Pergi beramai-ramai kedanau ini akan
lebih menghemat biaya yang kita keluarkan
selama berada di kawasan obyek wisata ini.
• Dari Bandara Sepinggan, Balikpapan kita bisa terbang
menuju BandaraTanjung Redeb, Berau. Kemudian
perjalanan dilanjutkan menuju ke Desa Biduk-Biduk
menggunakan mobil sewaan dengan biaya sewa
sekitar Rp. 500.000 yang memakan waktu perjalanan
sekitar 6 jam.Sesampainya di DesaBiduk-Biduk
perjalanan dilanjutkan menyusuri jalur trekking
kedalam hutan yang menyajikan bermacam
pepohonan dan binatang di dalamnya.Jalur trekking
tersebut dapat kita tempuh sekitar 30-45 menit,
barulah kita bisa sampai di tepian danau.Akan ada
perahu yang siap mengantar kita untuk menyusuri
keindahan danau sambil menikmati rimbunnya
pepohonan di sekitar danau yang semakin menambah
sejuknya Danau Labuan Cermin ini.
Labuan cermin

More Related Content

Viewers also liked

Gadgets they use are no longer fiction
Gadgets they use are no longer fictionGadgets they use are no longer fiction
Gadgets they use are no longer fictionTricon Infotech
 
Presentacion Nat
Presentacion NatPresentacion Nat
Presentacion Natbubigroso
 
Plotcon 2016 Visualization Talk by Alexandra Johnson
Plotcon 2016 Visualization Talk  by Alexandra JohnsonPlotcon 2016 Visualization Talk  by Alexandra Johnson
Plotcon 2016 Visualization Talk by Alexandra JohnsonSigOpt
 
Nielsen grocery report 2013
Nielsen grocery report 2013Nielsen grocery report 2013
Nielsen grocery report 2013Phuong Luu
 
зустріч обдарованих з адміністраціїю міста
зустріч обдарованих з адміністраціїю містазустріч обдарованих з адміністраціїю міста
зустріч обдарованих з адміністраціїю містаjekah
 
NonosengañAráN
NonosengañAráNNonosengañAráN
NonosengañAráNguest12766c
 

Viewers also liked (9)

Mutantes
MutantesMutantes
Mutantes
 
Perlas 1
Perlas 1Perlas 1
Perlas 1
 
Gadgets they use are no longer fiction
Gadgets they use are no longer fictionGadgets they use are no longer fiction
Gadgets they use are no longer fiction
 
Presentacion Nat
Presentacion NatPresentacion Nat
Presentacion Nat
 
Plotcon 2016 Visualization Talk by Alexandra Johnson
Plotcon 2016 Visualization Talk  by Alexandra JohnsonPlotcon 2016 Visualization Talk  by Alexandra Johnson
Plotcon 2016 Visualization Talk by Alexandra Johnson
 
Nielsen grocery report 2013
Nielsen grocery report 2013Nielsen grocery report 2013
Nielsen grocery report 2013
 
зустріч обдарованих з адміністраціїю міста
зустріч обдарованих з адміністраціїю містазустріч обдарованих з адміністраціїю міста
зустріч обдарованих з адміністраціїю міста
 
NonosengañAráN
NonosengañAráNNonosengañAráN
NonosengañAráN
 
Design Patterns
Design PatternsDesign Patterns
Design Patterns
 

Similar to Labuan cermin

FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTAN
FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTANFENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTAN
FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTANCici Cweety
 
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantan
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantanObjek wisata yang instagramable banget di kalimantan
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantanJava Wisata Tours & Travel
 
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua Barat
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua BaratWisata ke RAJA AMPAT - Papua Barat
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua BaratKanaidi ken
 
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelaruga
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 PelarugaLaporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelaruga
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelarugasamerdanta sinulingga
 
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaDanau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaOperator Warnet Vast Raha
 
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaDanau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaOperator Warnet Vast Raha
 
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016stephaniejessey
 
Objek wisata&ziarah cirebon
Objek wisata&ziarah cirebonObjek wisata&ziarah cirebon
Objek wisata&ziarah cirebonNovia Putri
 
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaA
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaAObjek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaA
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaANovia Putri
 

Similar to Labuan cermin (17)

FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTAN
FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTANFENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTAN
FENOMENA GEOGRAFI DI KALIMANTAN
 
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantan
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantanObjek wisata yang instagramable banget di kalimantan
Objek wisata yang instagramable banget di kalimantan
 
Rinjani
RinjaniRinjani
Rinjani
 
Rinjani
RinjaniRinjani
Rinjani
 
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua Barat
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua BaratWisata ke RAJA AMPAT - Papua Barat
Wisata ke RAJA AMPAT - Papua Barat
 
Keindahan indonesia
Keindahan indonesiaKeindahan indonesia
Keindahan indonesia
 
Jelajahi banyuwangi
Jelajahi banyuwangiJelajahi banyuwangi
Jelajahi banyuwangi
 
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelaruga
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 PelarugaLaporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelaruga
Laporan Pertangung Jawaban Kelompok 1 Pelaruga
 
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaDanau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
 
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten munaDanau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
Danau napabale merupakan sebuah danau air asin yang terletak di kabupaten muna
 
Wonderful Lampung
Wonderful LampungWonderful Lampung
Wonderful Lampung
 
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016
kekayaan alam NTB dan NTT - stephanie akuntansi A UNJ 2016
 
Compeny profile selo asri
Compeny profile selo asriCompeny profile selo asri
Compeny profile selo asri
 
Compeny profile selo asri
Compeny profile selo asriCompeny profile selo asri
Compeny profile selo asri
 
Objek wisata&ziarah cirebon
Objek wisata&ziarah cirebonObjek wisata&ziarah cirebon
Objek wisata&ziarah cirebon
 
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaA
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaAObjek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaA
Objek wisata&ziarah kab.cirebon NoviaRahmayanip&Herah putrindaA
 
Objek wisata umum
Objek wisata umumObjek wisata umum
Objek wisata umum
 

Labuan cermin

  • 1. Nama Anggota Kelompok : Berhanyescrat andeywell Dahlia Gabriella Ancella Stephanie Fortuna Rizky Jhoan Andrian
  • 2. • Danau Labuan Cermin merupakan salah satu obyek wisata mempesona yang terletak di Desa Biduk-Biduk, Kabupaten Berau, Propinsi Kalimantan Timur. • Danau ini berada di bawah naungan Lembaga Masyarakat Labuan Cermin (Lekmalamin).Lekmalaminlah yang merawat dan berjuang untuk keasrian obyek wisata ini agar selalu dapat dinikmati oleh pengunjung danau ini
  • 3. • Warna air di danau ini bergradasi dari biru tua, biru muda, putih dan hijau di area luar danau.Dasar danau pun bisa kita lihat dengan jelas dari atas permukaan air,kedalaman danau ini lebih dari 3 m. • Danau Labuan Cermin merupakan danau campuran antara danau air tawar dan air asin.Permukaan danau ini akan terasa asin, sementara di dasar danau airnya akan terasa tawar. Saat kita menyelam agak kedalam, maka batas antara air asin dan air tawarnya akan terlihat jelas. Hal tersebut pula yang menyebabkan biota di dalam danau ini sangat beragam.
  • 4. • Dini kita bisa menyelam atau snorkeling di danau kita bisa membawa sendiri peralatannya karena di kawasan ini tidak tersedia penyewaan alat selamat aus norkelnya.Bagi yang belum mahir berenang, tersedia ban/pelampung di perahu yang disewa.Pergi beramai-ramai kedanau ini akan lebih menghemat biaya yang kita keluarkan selama berada di kawasan obyek wisata ini.
  • 5. • Dari Bandara Sepinggan, Balikpapan kita bisa terbang menuju BandaraTanjung Redeb, Berau. Kemudian perjalanan dilanjutkan menuju ke Desa Biduk-Biduk menggunakan mobil sewaan dengan biaya sewa sekitar Rp. 500.000 yang memakan waktu perjalanan sekitar 6 jam.Sesampainya di DesaBiduk-Biduk perjalanan dilanjutkan menyusuri jalur trekking kedalam hutan yang menyajikan bermacam pepohonan dan binatang di dalamnya.Jalur trekking tersebut dapat kita tempuh sekitar 30-45 menit, barulah kita bisa sampai di tepian danau.Akan ada perahu yang siap mengantar kita untuk menyusuri keindahan danau sambil menikmati rimbunnya pepohonan di sekitar danau yang semakin menambah sejuknya Danau Labuan Cermin ini.