SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA
GERAK MELINGKAR BERATURAN
DISUSUN OLEH :
AETANDRIAN WIDYA RAHARJO
ALUN PARANGGI
ANANDA PUTRA U.B.
ARI SEPTIAN
AZMI AJI P
RIDHO PRABANDANU
NAUFAL ZACHRI
NOVRIAN ADVANI SUBERTO
NANDI ANDREAN S
M RAJA PANGESTU
M BAGUS TRIVANDI
KELAS X MI A 4
SMA N 1 PRINGSEWU
TAHUN AJARAN 2014/2015
GERAK MELINGKAR BERATURAN
I. TUJUAN
Memprediksi besara-besaranfisikapadagerakmelingkarberaturan
II. GAMBAR PERCOBAAN
III. ALAT DAN BAHAN
 satu setalat sentripetal
 stopwatchanalog
 beban pemberatma= 50 gram, 100 gram dan 200 gram
 mistar
 neraca pegas
IV. DATA PENGAMATAN
NO MA (KG) WA (N) R (m) t 20
put (s)
T (s) V=
𝟐𝝅𝒓
𝑻
(ms-1)
as=
𝒗 𝟐
𝑹
(ms-2)
Fs=ma x
as
(N)
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1. 50 0.5 0,54 12 0,6 5,652 59,1576 2,9578
2. 100 1 0,54 9 0,45 7,536 105,1670 10,5167
3. 200 2 0,40 8 0,4 6,28 98,596 19,7192
V. JAWAB PERTANYAAN
A. Perhatikan hasil pada kolom 3 dan 9 bandingkan nilainya, kecenderungan apa
menurut pendapatmu?
Jawab :
Kecenderungannya pada gaya Fs yaitu apabila m semakin besar dan/atau a juga
semakin besar maka Fs juga semakin besar.
B. Sebutkan faktor-faktor kesalahan apa yang mempengaruhi hasil pengkuran
tersebut.
Jawab :
Jari-jari yang tidak tepat saat mengukur, kecepatan yang sering berubah, dan
pengukuran massa suatu benda yang kurang tepat.
C. Seandainya faktor-faktor tersebut dapat diusahakan sekecil mungkin, maka
kesimpulan apakah yang dapat diperoleh mengenai hasil kolom 3 dan 9 ?
Jawab :
Kecenderungannya pada gaya Fs yaitu apabila m semakin besar dan/atau a juga
semakin besar maka Fs juga semakin besar. Besar percepatan sentipetal (a)
dipengaruhi oleh besar v dan R karena as = v 2/ R. Besar v dipengaruhi oleh
besar R danT karena =2𝜋R/T.
D. Tuliskan ungkapan gaya sentripetal fs dalam m, R dan T.
Fs = ma x as
= ma x
𝑣2
𝑅
= ma x
(
2𝜋𝑅
𝑇
)2
𝑅
= ma x
4𝜋2
𝑅2
𝑇2 x 𝑅−1
= ma x
4𝜋2
𝑅
𝑇2
E. Pada benda yang mana gaya sentripetal Fs bekerja?
Kemanakah arahnya?
Jawaban :
Gaya sentripetal Fs bekerja pada benda A yang arahnya selalu menuju pusat
lingkaran.
F. Sebutkan dua buah contoh benda yang bergerak melingkar beraturan !
Jawaban :
Rotasi bumi dan gerakan jarum jam.
VI. KESIMPULAN
Semakin berat beban ditambah dengan jari-jari tetap, maka waktu yang ditempuh untuk
mencapai putaran yang sudah ditentukan (misal 20 putaran) maka akan semakin
singkat. Sedangkan jika besar jari-jari yang ditambah dengan beban yang tetap, waktu
yang dibutuhkan semakin lama.
Walaupun dalamgerak melingkar beraturan besarnya gaya sentripetal sama dengan
massa benda dikalikan percepatan sentripetal, bukan berarti bahwa gaya sentripetal
adalah perkalian massa benda dengan percepatan sentripetalnya. Gaya sentripetal
adalah gaya nyata yang dapat berupa gaya tegang tali dan gaya gravitasi, atau lain-
lainnya. Nama sentripetal dimaksudkan untuk menunjukkan bahwa arahnya menuju ke
pusat lingkaran.

More Related Content

What's hot

Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)
Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)
Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)Erliana Amalia Diandra
 
Laporan Fisdas Resonansi
Laporan Fisdas ResonansiLaporan Fisdas Resonansi
Laporan Fisdas ResonansiWidya arsy
 
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbPhet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbFajar Baskoro
 
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)umammuhammad27
 
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANFISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANPRAMITHA GALUH
 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaAnnisa Icha
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibelumammuhammad27
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasDedew Wijayanti
 
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika RotasiPPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika RotasiNariaki Adachi
 
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gaya
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gayaPerc. 2 kesetimbangan dan resultan gaya
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gayaSMA Negeri 9 KERINCI
 
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docxumammuhammad27
 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanKLOTILDAJENIRITA
 
Laporan Praktikum Rangkaian Seri Paralel
Laporan Praktikum Rangkaian Seri ParalelLaporan Praktikum Rangkaian Seri Paralel
Laporan Praktikum Rangkaian Seri ParalelAnnisa Icha
 
Laporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwoodLaporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwoodWidya arsy
 
RPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONRPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONMAFIA '11
 
Kunci LKPD Tekanan Hidrostatis
Kunci LKPD Tekanan HidrostatisKunci LKPD Tekanan Hidrostatis
Kunci LKPD Tekanan HidrostatisNovaPriyanaLestari
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)umammuhammad27
 

What's hot (20)

Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)
Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)
Laporan fisika dasar resonansi bunyi dari gelombang suara (edit)
 
Laporan Fisdas Resonansi
Laporan Fisdas ResonansiLaporan Fisdas Resonansi
Laporan Fisdas Resonansi
 
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbbPhet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
Phet 1-lks gerak lurusberaturan & glbb
 
Listrik arus searah
Listrik arus searahListrik arus searah
Listrik arus searah
 
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
1 b 11170163000059_utut muhammad_laporan akhir pp (pemuaian panjang)
 
Ppt listrik dinamis
Ppt listrik dinamisPpt listrik dinamis
Ppt listrik dinamis
 
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANFISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul reversibel
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegas
 
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika RotasiPPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi
PPT Kesetimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi
 
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gaya
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gayaPerc. 2 kesetimbangan dan resultan gaya
Perc. 2 kesetimbangan dan resultan gaya
 
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx
1 b 11170163000059_laporan_modulus young dan ayunan puntir.docx
 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturan
 
Laporan Praktikum Rangkaian Seri Paralel
Laporan Praktikum Rangkaian Seri ParalelLaporan Praktikum Rangkaian Seri Paralel
Laporan Praktikum Rangkaian Seri Paralel
 
FISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTORFISIKA - VEKTOR
FISIKA - VEKTOR
 
Laporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwoodLaporan fisdas pesawat atwood
Laporan fisdas pesawat atwood
 
RPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONRPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTON
 
Kunci LKPD Tekanan Hidrostatis
Kunci LKPD Tekanan HidrostatisKunci LKPD Tekanan Hidrostatis
Kunci LKPD Tekanan Hidrostatis
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
 

Similar to Laporan praktikum fisika

Modul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xiModul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xi10DEKY
 
Kumpulan Soal Fisika Kelas XI
Kumpulan Soal Fisika Kelas XIKumpulan Soal Fisika Kelas XI
Kumpulan Soal Fisika Kelas XISyifa Sahaliya
 
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan Daya
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan DayaApakah perbedaan Usaha, Energi, dan Daya
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan Dayasabilal123
 
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungusFani Diamanti
 
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1Muhammad Ananta Buana Burhan
 
USAHA DAN ENERGI KELAS 10
USAHA DAN ENERGI KELAS 10USAHA DAN ENERGI KELAS 10
USAHA DAN ENERGI KELAS 10materipptgc
 
Gerak Melingkar Beraturan
Gerak Melingkar BeraturanGerak Melingkar Beraturan
Gerak Melingkar BeraturanGaluh Musa
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energiemri3
 
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum HookeLaporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum HookeYunan Malifah
 

Similar to Laporan praktikum fisika (13)

Modul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xiModul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xi
 
Usaha dan Energi
Usaha dan EnergiUsaha dan Energi
Usaha dan Energi
 
Kumpulan Soal Fisika Kelas XI
Kumpulan Soal Fisika Kelas XIKumpulan Soal Fisika Kelas XI
Kumpulan Soal Fisika Kelas XI
 
Usaha, energi dan daya
Usaha, energi dan dayaUsaha, energi dan daya
Usaha, energi dan daya
 
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan Daya
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan DayaApakah perbedaan Usaha, Energi, dan Daya
Apakah perbedaan Usaha, Energi, dan Daya
 
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus
'Mekanika' tugas fisdas dari mner dungus
 
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1
X MIA 5 Proyek Kerja Fisika (Elastisitas pegas) by Kelompok 1
 
USAHA DAN ENERGI KELAS 10
USAHA DAN ENERGI KELAS 10USAHA DAN ENERGI KELAS 10
USAHA DAN ENERGI KELAS 10
 
Gerak Melingkar Beraturan
Gerak Melingkar BeraturanGerak Melingkar Beraturan
Gerak Melingkar Beraturan
 
PERCEPATAN SENTRIPETAL.pptx
PERCEPATAN SENTRIPETAL.pptxPERCEPATAN SENTRIPETAL.pptx
PERCEPATAN SENTRIPETAL.pptx
 
Usaha dan energi
Usaha dan energiUsaha dan energi
Usaha dan energi
 
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
1. PPT USAHA DAN ENERGI.pptx
 
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum HookeLaporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
 

Laporan praktikum fisika

  • 1. LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA GERAK MELINGKAR BERATURAN DISUSUN OLEH : AETANDRIAN WIDYA RAHARJO ALUN PARANGGI ANANDA PUTRA U.B. ARI SEPTIAN AZMI AJI P RIDHO PRABANDANU NAUFAL ZACHRI NOVRIAN ADVANI SUBERTO NANDI ANDREAN S M RAJA PANGESTU M BAGUS TRIVANDI KELAS X MI A 4 SMA N 1 PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2014/2015
  • 2. GERAK MELINGKAR BERATURAN I. TUJUAN Memprediksi besara-besaranfisikapadagerakmelingkarberaturan II. GAMBAR PERCOBAAN III. ALAT DAN BAHAN  satu setalat sentripetal  stopwatchanalog  beban pemberatma= 50 gram, 100 gram dan 200 gram  mistar  neraca pegas IV. DATA PENGAMATAN NO MA (KG) WA (N) R (m) t 20 put (s) T (s) V= 𝟐𝝅𝒓 𝑻 (ms-1) as= 𝒗 𝟐 𝑹 (ms-2) Fs=ma x as (N) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1. 50 0.5 0,54 12 0,6 5,652 59,1576 2,9578 2. 100 1 0,54 9 0,45 7,536 105,1670 10,5167 3. 200 2 0,40 8 0,4 6,28 98,596 19,7192
  • 3. V. JAWAB PERTANYAAN A. Perhatikan hasil pada kolom 3 dan 9 bandingkan nilainya, kecenderungan apa menurut pendapatmu? Jawab : Kecenderungannya pada gaya Fs yaitu apabila m semakin besar dan/atau a juga semakin besar maka Fs juga semakin besar. B. Sebutkan faktor-faktor kesalahan apa yang mempengaruhi hasil pengkuran tersebut. Jawab : Jari-jari yang tidak tepat saat mengukur, kecepatan yang sering berubah, dan pengukuran massa suatu benda yang kurang tepat. C. Seandainya faktor-faktor tersebut dapat diusahakan sekecil mungkin, maka kesimpulan apakah yang dapat diperoleh mengenai hasil kolom 3 dan 9 ? Jawab : Kecenderungannya pada gaya Fs yaitu apabila m semakin besar dan/atau a juga semakin besar maka Fs juga semakin besar. Besar percepatan sentipetal (a) dipengaruhi oleh besar v dan R karena as = v 2/ R. Besar v dipengaruhi oleh besar R danT karena =2𝜋R/T. D. Tuliskan ungkapan gaya sentripetal fs dalam m, R dan T. Fs = ma x as = ma x 𝑣2 𝑅 = ma x ( 2𝜋𝑅 𝑇 )2 𝑅 = ma x 4𝜋2 𝑅2 𝑇2 x 𝑅−1 = ma x 4𝜋2 𝑅 𝑇2 E. Pada benda yang mana gaya sentripetal Fs bekerja? Kemanakah arahnya? Jawaban : Gaya sentripetal Fs bekerja pada benda A yang arahnya selalu menuju pusat lingkaran. F. Sebutkan dua buah contoh benda yang bergerak melingkar beraturan ! Jawaban : Rotasi bumi dan gerakan jarum jam.
  • 4. VI. KESIMPULAN Semakin berat beban ditambah dengan jari-jari tetap, maka waktu yang ditempuh untuk mencapai putaran yang sudah ditentukan (misal 20 putaran) maka akan semakin singkat. Sedangkan jika besar jari-jari yang ditambah dengan beban yang tetap, waktu yang dibutuhkan semakin lama. Walaupun dalamgerak melingkar beraturan besarnya gaya sentripetal sama dengan massa benda dikalikan percepatan sentripetal, bukan berarti bahwa gaya sentripetal adalah perkalian massa benda dengan percepatan sentripetalnya. Gaya sentripetal adalah gaya nyata yang dapat berupa gaya tegang tali dan gaya gravitasi, atau lain- lainnya. Nama sentripetal dimaksudkan untuk menunjukkan bahwa arahnya menuju ke pusat lingkaran.